[linux-programming] regex

2009-11-30 Terurut Topik Hari Hendaryanto

maaf kalo udah pernah di bahas sebelumnya.
saya membuat script sederhana dengan bash dengan fungsi regex awk
untuk match whitespace di permulaan.

#!/bin/bash
if [ -z `echo $1 | awk '/^[[:space:]]+/{print}'` ]; then
   echo OK;
else
   echo NOTOK;
fi

$ ./test  blah  --- ada leading whitespace di depan blah
OK

result yg saya inginkan NOTOK

kok gak di catch sama regex ya?

sedangkan kalo di jalankan dari command line bisa

$ [ -z `echo  blah | awk '/^[[:space:]]+/{print}'` ]   echo OK
|| echo NOTOK -- leading whitespace di depan blah
NOTOK
$ [ -z `echo blah | awk '/^[[:space:]]+/{print}'` ]   echo OK ||
echo NOTOK -- no leading whitespace di depan blah
OK

apa ada yg terlewat? atau mungkin ada cara yg lebih simple lagi?

thanks




PT.CITRA SARI MAKMUR
SATELLITE  TERRESTRIAL NETWORK

Connecting the distance - anytime, anywhere, any content
http://www.csmcom.com


--
Berhenti langganan: linux-programming-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info: http://linux.or.id/milis



Re: [linux-programming] regex

2009-11-30 Terurut Topik Yohanes Nugroho
Halo,

2009/12/1 Hari Hendaryanto har...@csmcom.com:
 #!/bin/bash
 if [ -z `echo $1 | awk '/^[[:space:]]+/{print}'` ]; then

tambahkan kutip di antara $1, jadi

if [ -z `echo $1 | awk '/^[[:space:]]+/{print}'` ]; then

Oh iya, tadi waktu saya coba pertama kali kok gak jalan, ternyata di
debian saya defaultnya terinstall mawk (output dari awk -W version):

mawk 1.3.3 Nov 1996, Copyright (C) Michael D. Brennan

compiled limits:
max NF 32767
sprintf buffer  2040


lalu saya install gawk dan jadi jalan. Mungkin pakai egrep (pake e
bukan grep biasa, atau pake grep -E) lebih portabel:

#!/bin/sh
echo $1 | egrep -q ^[[:space:]]
if [ $? == 0 ]; then
echo NOT OK;
else
echo OK;
fi

-- 
Regards
Yohanes
http://yohan.es/

-- 
Berhenti langganan: linux-programming-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info: http://linux.or.id/milis



Re: [linux-programming] regex

2009-11-30 Terurut Topik Hari Hendaryanto

Yohanes Nugroho wrote:

Halo,

2009/12/1 Hari Hendaryanto har...@csmcom.com:
  

#!/bin/bash
if [ -z `echo $1 | awk '/^[[:space:]]+/{print}'` ]; then



tambahkan kutip di antara $1, jadi

if [ -z `echo $1 | awk '/^[[:space:]]+/{print}'` ]; then
  

it work!!! :) thanks



lalu saya install gawk dan jadi jalan. Mungkin pakai egrep (pake e
bukan grep biasa, atau pake grep -E) lebih portabel:

#!/bin/sh
echo $1 | egrep -q ^[[:space:]]
if [ $? == 0 ]; then
echo NOT OK;
else
echo OK;
fi

  


it work  juga :)

kesimpulan cuma kekurangan doublequote aja di parameter $1

thanks


PT.CITRA SARI MAKMUR
SATELLITE  TERRESTRIAL NETWORK

Connecting the distance - anytime, anywhere, any content
http://www.csmcom.com


--
Berhenti langganan: linux-programming-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info: http://linux.or.id/milis



[linux-programming] Regex dalam gcc

2006-05-11 Terurut Topik nugroho aw

Salam kenal,

Teman-teman milis sekalian, saya sedang memiliki masalah mengenai
pemograman. Saya sedang membuat suatu program yang ingin memanfaatkan
Regex dalam bahasa pemograman C (gcc). Dalam hal ini saya menggunakan
boost v1 33 1. Saya telah melakukan peng-install-an dengan melakukan
langkah-langkah yang ditunujukkan pada manualnya. Dan (saya rasa)
telah ter-install dengan baik. Masalahnya adalah, saya kebingungan
untuk menjalankan library tersebut. Regex sepertinya 'belum' dapat
berjalan pada C saya (mengeluarkan error). Untuk line seperti :

boost::regex e1(my_expression);

mengeluarkan error pada bagian e1 (saya lupa pesannya, maaf :p),
seingat saya, tidak dalam scope atau semacamnya

Oleh karena itu saya mengharapkan bantuan teman-teman :
1. Kira-kira apa masalahnya, apakah bagian waktu menginstall, atau
salah kode, atau ...
2. Bisakah teman-teman memberikan contoh program hello world untuk
regex pada c (gcc) yang benar? agar saya dapat meyakinkan kesalahan
bukan pada waktu menginstall. [saya sudah mencoba mencari-cari tapi
hasilnya selalu error, seperti yang dijelaskan diatas]
3. Bagaimana melakukan pemograman Regex dalam c (Gcc)

Demikian email saya. Saya mohon teman-teman dapat memberikan masukan
atau saran mengenai permasalah saya ini. Saran apapun yang diberikan,
akan sangat membantu saya. Sebelumnya saya ucapkan banyak-banyak
terima kasih.

Salam,

Nugroho A W

--
Salam,


Nugroho Adie W

--
Berhenti langganan: [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info: http://linux.or.id/milis