[obrolan-bandar] MSCI: Empat Saham Emiten BEJ Masuk Indeks MSCI

2005-05-14 Terurut Topik jsx-consultant
Menurut Kompas: - Yang baru masuk: Bank Internasional Indonesia, Unilever, Inco, dan Energi Mega Persada. - Yang lama Aneka Tambang, Astra Agro Lestari, Astra International BCA, Bank Danamon, Bank Mandiri, Bank Panin, BRI, Bumi Resources, Gudang Garam, HM Sampoerna, Indocement, Indofood,

[obrolan-bandar] HMSP: Pelaksanaan Tender Offer atas saham PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk

2005-05-14 Terurut Topik jsx-consultant
No : KSEI-3276/JKS/0405Jakarta, 18 April 2005 Kepada Yth. Direksi Pemegang Rekening PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) di Tempat Perihal : Pelaksanaan Tender Offer atas saham PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk (HMSP) Sehubungan dengan kegiatan Pelaksananan

[obrolan-bandar] HMSP: Tak Sekadar Soal Bisnis

2005-05-14 Terurut Topik jsx-consultant
Tak Sekadar Soal Bisnis Keputusan Putera Sampoerna melepaskan sahamnya dianggap wajar. Memang tidak mudah mendapatkan pembeli seperti Philip Morris yang berani membeli HMSP dengan harga begitu mahal. Kun Wahyu Winasis, Agus M. Yozami, Dikky Setiawan, dan Priyanto Sukandar Keputusan Putera

[obrolan-bandar] GGRM: performance keuangan (last 8 quarter)

2005-05-14 Terurut Topik jsx-consultant
GGRM: performance keuangan (last 8 quarter) Embah kirimkan laporan keuangan GGRM yang mencakup 8 quartal terakhir. Silahkan dikomentari Performance saham GGRM dari MASA ke MASA (miliar Rp) by jsx_consultant 2005| 2004| 2003| 13-05-05 Q1 Q4 Q3 Q2|Q1 Q4 Q3

[obrolan-bandar] GGRM free fall and HMSP tender offer, A conspiracy theory

2005-05-14 Terurut Topik jsx-consultant
GGRM free fall and HMSP tender offer, A conspiracy theory Harga GGRM JATUH BEBAS menjelas berakhirnya masa TENDER OFFER saham HMSP tgl 18 Mei. Apakah kejatuhan ini BERHUBUNGAN dengan TENDER OFFER HMSP oleh Philip Morris ?. Coba kita lihat kemungkinannya: - Saham yang akan dibeli oleh PI

Re: [obrolan-bandar] HMSP: Rupiah bakal MENGUAT dengat masuknya 3 miliar usd ... Re: Asing NET SELL 18,55 triliun tgl 18-03-05

2005-05-14 Terurut Topik Ardi
Gossip beredar di Singapore bahwa keluarga Sampurna mulai merintis bisnis ala George Soros berbasis di Hongkong dengan dana sekitar USD300 juta. - Original Message - From: jsx-consultant [EMAIL PROTECTED] To: obrolan-bandar@yahoogroups.com; saham@yahoogroups.com Sent: Saturday, May 14,

Re: [obrolan-bandar] GGRM free fall and HMSP tender offer, A conspiracy theory

2005-05-14 Terurut Topik Karno Edy
Bagaimana nasib harga saham HMSP pasca TENDER OFFER nanti ? TENDER OFFER HMSP oleh Philip Morris akan segera berakhir tanggal 18 nanti. Pasca tender offer nanti,kepemilikan Philip Morrisapakah akan menjadi 80, 90, atau 99% ? Saya yakin di atas 90. Dengan kepemilikan mutlak seperti itu,