Re: [tanya-jawab] Pertanyaan mengenai log sistem dan ethernet

2007-07-25 Terurut Topik Rist. Andy Nugroho
- Original Message - From: Kupang JC [EMAIL PROTECTED] To: tanya-jawab@linux.or.id Sent: Tuesday, July 24, 2007 4:15 PM Subject: [tanya-jawab] Pertanyaan mengenai log sistem dan ethernet !-- DIV {margin:0px;}--Dear Linuxers, Saya member baru di milis ini. Salam kenal semua. Saya

[tanya-jawab] Pertanyaan mengenai log sistem dan ethernet

2007-07-24 Terurut Topik Kupang JC
!-- DIV {margin:0px;}--Dear Linuxers, Saya member baru di milis ini. Salam kenal semua. Saya menggunakan Fedora Core 2 (2.6.15-1.2054_FC5smp) yang saya pakai sebagai web server. Memory 1GB, Motherboard ASUS (saya lupa tipe/seri apa), Pentium 4 3GHz. Beberapa hari belakangan ini server ini sering

Re: [tanya-jawab] Pertanyaan mengenai log sistem dan ethernet

2007-07-24 Terurut Topik artanto, bayu
On 7/24/07, Kupang JC [EMAIL PROTECTED] wrote: !-- DIV {margin:0px;}--Dear Linuxers, Saya member baru di milis ini. Salam kenal semua. Saya menggunakan Fedora Core 2 (2.6.15-1.2054_FC5smp) yang saya pakai sebagai web server. Memory 1GB, Motherboard ASUS (saya lupa tipe/seri apa), Pentium 4

Re: [tanya-jawab] Pertanyaan mengenai log sistem dan ethernet

2007-07-24 Terurut Topik A. Yahya
On 7/24/07, Kupang JC [EMAIL PROTECTED] wrote: !-- DIV {margin:0px;}--Dear Linuxers, Saya member baru di milis ini. Salam kenal semua. Saya menggunakan Fedora Core 2 (2.6.15-1.2054_FC5smp) yang saya pakai sebagai web server. Memory 1GB, Motherboard ASUS (saya lupa tipe/seri apa), Pentium 4

Re: [tanya-jawab] pertanyaan awam

2006-07-19 Terurut Topik Fajar Priyanto
On Tuesday 18 July 2006 18:08, pinguin wrote: Salam, saya newbie di Linux, saya mau menanyakan beberapa hal : pertama: Beberapa hari yg lalu saya download file iso SuSE 10.1 dari Novell. Trus saya bakar ke CD. Tapi pas instalasi di CD3, si Linux-nya kayanya gak bisa menemukan file yg ia

[tanya-jawab] pertanyaan awam

2006-07-18 Terurut Topik pinguin
Salam, saya newbie di Linux, saya mau menanyakan beberapa hal : pertama: Beberapa hari yg lalu saya download file iso SuSE 10.1 dari Novell. Trus saya bakar ke CD. Tapi pas instalasi di CD3, si Linux-nya kayanya gak bisa menemukan file yg ia cari. Sehingga trus saja CD3 diminta supaya

Re: [tanya-jawab] Pertanyaan lanjutin dari milis, dual boot (Revisi)

2006-04-26 Terurut Topik jabrik
Eko Marganus wrote: Selamat siang mas jabrik, sebelumnya saya mohon maaf kalo saya lewat japri, mudah2an mas jabrik gak keberatan. siang juga mas eko, gak pha-pa kok, kalo langsung lewat japri, tapi alangkah baiknya kalo lewat forum diskusi!! :-) banyak orang yang akan mencoba untuk menjawab

Re: [tanya-jawab] Pertanyaan awam

2006-01-20 Terurut Topik sqlizer
Maaf nanya lagi :) 1. apa maksud/gunanya 'src.rpm' misal nama_paket-xxx.src.rpm 2. apakah src.rpm bisa dipakai disemua distro misal di fedora/redhat, soalnya waktu saya coba pake src.rpm di fedora malah error karena tidak ada /usr/src/redhat/ 3.apa gunanya checksum ? bagaimana cara

Re: [tanya-jawab] Pertanyaan awam

2006-01-20 Terurut Topik Setia Budi
sqlizer wrote: Maaf nanya lagi :) 1. apa maksud/gunanya 'src.rpm' misal nama_paket-xxx.src.rpm 2. apakah src.rpm bisa dipakai disemua distro misal di fedora/redhat, soalnya waktu saya coba pake src.rpm di fedora malah error karena tidak ada /usr/src/redhat/ 3.apa gunanya checksum ?

RE: [tanya-jawab] Pertanyaan awam

2006-01-20 Terurut Topik dhidik
... Thanks newbie -Original Message- From: Setia Budi [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Saturday, January 21, 2006 08:51 To: tanya-jawab@linux.or.id Subject: Re: [tanya-jawab] Pertanyaan awam sqlizer wrote: Maaf nanya lagi :) 1. apa maksud/gunanya 'src.rpm' misal nama_paket-xxx.src.rpm 2. apakah

Re: [tanya-jawab] Pertanyaan awam

2006-01-19 Terurut Topik sqlizer
1. apa sama perintah di fedora dengan redhat ?? misal untuk install/upgrade menggunakan rpm 2. selain fedora, turunan dari redhat apa lagi yg 'free' dan stabil ?? On 1/19/06, Setia Budi [EMAIL PROTECTED] wrote: sqlizer wrote: 1. jika saya menggunakan paket-xxx.i386.rpm untuk mesin i686 bisa

Re: [tanya-jawab] Pertanyaan awam

2006-01-19 Terurut Topik Setia Budi
sqlizer wrote: 1. apa sama perintah di fedora dengan redhat ?? misal untuk install/upgrade menggunakan rpm 2. selain fedora, turunan dari redhat apa lagi yg 'free' dan stabil ?? 1. Sejauh yang saya ketahui sich sama. Fedora, RedHat, Mandriva, dan beberapa distro lainnya juga menggunakan rpm

[tanya-jawab] Pertanyaan awam

2006-01-18 Terurut Topik sqlizer
1. Apa sih bedanya i386 dan i686 ?? soalnya kalo kita download paket binary selalu ada untuk memilih apakah i386 atau i686 2. apa sih TCP dan UDP ? 3. mengapa linux banyak sekali ;distro nya ?? konsumen malah bingung memakai yg mana ?? apalagi masing-masing distro punya kelemahan (kali yaaa..) 4.

Re: [tanya-jawab] Pertanyaan awam

2006-01-18 Terurut Topik Setia Budi
sqlizer wrote: 1. Apa sih bedanya i386 dan i686 ?? soalnya kalo kita download paket binary selalu ada untuk memilih apakah i386 atau i686 i386 dan i686 adalah arsitektur komputer anda. Untuk mengetahui informasi mengenai arsitektur komputer dan prosesor anda coba ketikkan perintah uname -a

Re: [tanya-jawab] Pertanyaan awam

2006-01-18 Terurut Topik muhammad panji
On 1/19/06, Setia Budi [EMAIL PROTECTED] wrote: sqlizer wrote: 1. Apa sih bedanya i386 dan i686 ?? soalnya kalo kita download paket binary selalu ada untuk memilih apakah i386 atau i686 i386 dan i686 adalah arsitektur komputer anda. Untuk mengetahui informasi mengenai arsitektur komputer

Re[2]: [tanya-jawab] Pertanyaan awam

2006-01-18 Terurut Topik avudz
DH , Thursday, January 19, 2006, 10:13:31 AM, you wrote: SB sqlizer wrote: 1. Apa sih bedanya i386 dan i686 ?? soalnya kalo kita download paket binary selalu ada untuk memilih apakah i386 atau i686 SB i386 dan i686 adalah arsitektur komputer anda. SB Untuk mengetahui informasi mengenai

Re: Re[2]: [tanya-jawab] Pertanyaan awam

2006-01-18 Terurut Topik sqlizer
1. jika saya menggunakan paket-xxx.i386.rpm untuk mesin i686 bisa ?? 2. jika saya menggunakan os.redhat dan menggunakan paket keluaran fedora (misal : paket-FCx.i686.rpm) bisa ?? 4. apa arti x86_64 ?? On 1/19/06, avudz [EMAIL PROTECTED] wrote: DH , Thursday, January 19, 2006, 10:13:31 AM, you

Re: [tanya-jawab] Pertanyaan awam

2006-01-18 Terurut Topik Setia Budi
sqlizer wrote: 1. jika saya menggunakan paket-xxx.i386.rpm untuk mesin i686 bisa ?? Bisa 2. jika saya menggunakan os.redhat dan menggunakan paket keluaran fedora (misal : paket-FCx.i686.rpm) bisa ?? Hh... seringkali mmg bisa, tapi tidak recomended. 4. apa arti x86_64 ??

[tanya-jawab] Pertanyaan seputar migrasi Windows ke Linux

2005-09-13 Terurut Topik Novie Yoss Mardian
Hello guru, Saya sedang bermigrasi dari desktop Windows ke Linux Win XP sudah di ganti dng FC4 Outlook kita ganti dgn Evolution Exchange connector sudah di install dan sukses connect ke Ms-Exchange via OWA url MS-Office sudah di ganti Open Office 2 Multimedia juga oke dgn XMMS, Xine Internet

Re: [tanya-jawab] Pertanyaan seputar migrasi Windows ke Linux

2005-09-13 Terurut Topik Qeyz
On 9/13/05, Novie Yoss Mardian [EMAIL PROTECTED] wrote: Hello guru, Saya sedang bermigrasi dari desktop Windows ke Linux Win XP sudah di ganti dng FC4 Outlook kita ganti dgn Evolution Exchange connector sudah di install dan sukses connect ke Ms-Exchange via OWA url MS-Office sudah di

Re: [tanya-jawab] Pertanyaan seputar migrasi Windows ke Linux

2005-09-13 Terurut Topik Makan kendor kerja kuwat
Novie Yoss Mardian wrote: Hello guru, Saya sedang bermigrasi dari desktop Windows ke Linux Win XP sudah di ganti dng FC4 Outlook kita ganti dgn Evolution Exchange connector sudah di install dan sukses connect ke Ms-Exchange via OWA url MS-Office sudah di ganti Open Office 2 Multimedia juga

Re: [tanya-jawab] Pertanyaan seputar migrasi Windows ke Linux

2005-09-13 Terurut Topik Novie Yoss Mardian
Yap, yg dimaksud disini, apakah perlu memasang antivirus di komputer client yg punya hdd sendiri (bukan memakai LSTP) On Tue, 2005-09-13 at 15:43 +0700, Qeyz wrote: On 9/13/05, Novie Yoss Mardian [EMAIL PROTECTED] wrote: Hello guru, Saya sedang bermigrasi dari desktop Windows ke Linux

Re: [tanya-jawab] Pertanyaan seputar migrasi Windows ke Linux

2005-09-13 Terurut Topik Novie Yoss Mardian
Exchange connector kebetulan sekali sdh di paketkan di Fedora Evolution utk retrieve mail dari Exchange server dgn connector ini. So far, Calendar, Task, Contact bisa kita gunakan dgn baik,sama kayak pake Ms-Outlook. Hanya saja, mail client yg satu ini cukup berat dan lambat, padahal computer

[tanya-jawab] pertanyaan mengenai server gateway linux

2005-09-13 Terurut Topik Budi Setia Hartanto
Halo semua, salam kenal nama saya budi, saya ada pertanyaan. begini, di network saya skrg menggunakan satu subnet 255.255.255.0 dengan ip dari 192.168.0.1 - 192.168.0.60 dimana untuk ip range 192.168.0.1 - 192.168.0.30 menggunakan gateway 192.168.0.253 dan untuk ip 192.168.0.31 - 192.168.0.60

Re: [tanya-jawab] pertanyaan mengenai server gateway linux

2005-09-13 Terurut Topik A. Uliansyah
Pada tanggal 9/14/05, Budi Setia Hartanto [EMAIL PROTECTED] menulis: Halo semua, salam kenal nama saya budi, saya ada pertanyaan. begini, di network saya skrg menggunakan satu subnet 255.255.255.0 dengan ip dari 192.168.0.1 - 192.168.0.60 dimana untuk ip range 192.168.0.1 - 192.168.0.30

[tanya-jawab] pertanyaan

2005-01-26 Terurut Topik zhizhaqy
buat rekanĀ² dan moderator di tanya-jawab.jujur saja saya masih bingung dengan rule dan FAQ milis ini.mo kirim email takut nya ntar bajak thread atau gimana. tolong http://linux.or.id/milis diaktifkan lagi.jadi sebelum kita kirim email ke milis kita isa tau caranya. terima kasih dan mohon maaf

Re: [tanya-jawab] pertanyaan

2005-01-26 Terurut Topik dheche
On Wed, 26 Jan 2005 22:17:11 +0700 zhizhaqy [EMAIL PROTECTED] wrote: buat rekanĀ² dan moderator di tanya-jawab.jujur saja saya masih bingung dengan rule dan FAQ milis ini.mo kirim email takut nya ntar bajak thread atau gimana. tolong http://linux.or.id/milis diaktifkan lagi.jadi sebelum kita

Re: [tanya-jawab] pertanyaan

2005-01-26 Terurut Topik Ilya Alexander S
On Wed, 26 Jan 2005, zhizhaqy wrote: ...cut... mo kirim email takut nya ntar bajak thread atau gimana. gampang, tipsnya: # Kalau mau menyambung/menanggapi diskusi: - Pencet REPLY - Potong isi email yg dirasa tidak perlu # Kalau mau start pembicaraan baru: - Buat email BARU - JANGAN

Re: [tanya-jawab] Pertanyaan Newbie lagi (Amavis-New + Sendmail + Procmail)

2004-11-26 Terurut Topik Asfihani
Kalpin Erlangga Silaen wrote: maaf neh saya bertanya lagi. Saya ingin menginstall Amavis-New yang merupakan kombinasi Amavis buat antivirus dan AntiSpam yang saat ini server kami menggunakan sendmail + procmail. Setelah saya baca readmenya ternyata ada baris di sendmail.cf yang mengganti

[tanya-jawab] Pertanyaan Newbie lagi (Amavis-New + Sendmail + Procmail)

2004-11-25 Terurut Topik Kalpin Erlangga Silaen
Dear all, maaf neh saya bertanya lagi. Saya ingin menginstall Amavis-New yang merupakan kombinasi Amavis buat antivirus dan AntiSpam yang saat ini server kami menggunakan sendmail + procmail. Setelah saya baca readmenya ternyata ada baris di sendmail.cf yang mengganti deliver mode email dari

Re: [tanya-jawab] pertanyaan borongan mandrake 10

2004-09-02 Terurut Topik I Gede Wijaya S
On Wed, Sep 01, 2004 at 05:58:28PM +0700, Rachmad Irfialdi wrote: 3. saya sudah update ternyata bug's fixes mencapai 127Mbyte, apa linux memang biasa seperti ini. biasa terjadi, karena ini adalah software open source, sehingga ketika ditemukan bug, langsung ada perbaikan. Bug tidak bisa

[tanya-jawab] pertanyaan borongan mandrake 10

2004-09-01 Terurut Topik Rachmad Irfialdi
saya baru saja mencoba lagi linux, sebelumnya nyoba-nyoba pake red hat 9 kurang lebih 1.5 tahun yang lalu dengan mandrake 10.0 kelihatannya jauh lebih gampang untuk settingan hardware, network dlsb, cuman ada beberapa pertanyaan 1. dengan versi gratisan ini apakah saya bisa menggunakannya

Re: [tanya-jawab] pertanyaan borongan mandrake 10

2004-09-01 Terurut Topik Cecep Mahbub R
Quoting Rachmad Irfialdi [EMAIL PROTECTED]: saya baru saja mencoba lagi linux, sebelumnya nyoba-nyoba pake red hat 9 kurang lebih 1.5 tahun yang lalu dengan mandrake 10.0 kelihatannya jauh lebih gampang untuk settingan hardware, network dlsb, cuman ada beberapa pertanyaan 1. dengan

Re: [tanya-jawab] pertanyaan borongan mandrake 10

2004-09-01 Terurut Topik Syeh Abidin
mandrake 10 memang lambat desktopnya terutama kdeinit yang memakan memory banyak. Pakai saja Enlightenment. WindowMaker, oh ya, kalau di kde coba matikan sound server karena sering bentrok sama xmms, patchnya besar sekali, mungkin seluruh program. -- [EMAIL PROTECTED]

Re: [tanya-jawab] pertanyaan borongan mandrake 10

2004-09-01 Terurut Topik ghafur_am
On Wed, 1 Sep 2004, Rachmad Irfialdi wrote: 5. saya adalah pengguna openoffice , kenapa di linux sangat lambat responnya terutama scroll dan block dibandingkan dengan versi yang di windows saya pake Intel-P3 RAM 128 VGA Onboard OpenOffice Jalan dengan sangat lancar. selancar notepad di

[tanya-jawab] pertanyaan seputar samba

2004-07-23 Terurut Topik edy
aloo para experts, mohon bantuaannya ya, saya bingung ni misalnya domain controller kita under windows lalu kita ada workstation yang under linux supaya windows dapat menemukan workstation yg under linux maka diinstall samba. sekarang saya mau tanya gimana setting disamba server supaya ws under

RE: [tanya-jawab] pertanyaan seputar samba

2004-07-23 Terurut Topik Dhirham Suseno
pertanyaannya justru membingungkan nih ... hehe bisa diperjelas ? -Original Message- From: edy [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Jumat, 23 Juli 2004 2:24 To: Linux-admin Subject: [tanya-jawab] pertanyaan seputar samba aloo para experts, mohon bantuaannya ya, saya bingung ni misalnya

Re: [tanya-jawab] pertanyaan seputar samba

2004-07-23 Terurut Topik Andika Triwidada
On Fri, 23 Jul 2004 14:23:50 +0700, edy [EMAIL PROTECTED] wrote: sekarang saya mau tanya gimana setting disamba server supaya ws under windows dapat menemukan host under linux karena sekarang host under windows cuma ketemu host linux dimana samba server diinstall Maksud Anda, ingin bisa

Re: [tanya-jawab] pertanyaan seputar samba

2004-07-23 Terurut Topik edy
client windows. makasi - Original Message - From: Dhirham Suseno [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Friday, July 23, 2004 3:07 PM Subject: RE: [tanya-jawab] pertanyaan seputar samba pertanyaannya justru membingungkan nih ... hehe bisa diperjelas ? -Original Message

Re: [tanya-jawab] pertanyaan seputar samba

2004-07-23 Terurut Topik edy
- Original Message - From: Andika Triwidada [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Friday, July 23, 2004 3:10 PM Subject: Re: [tanya-jawab] pertanyaan seputar samba On Fri, 23 Jul 2004 14:23:50 +0700, edy [EMAIL PROTECTED] wrote: sekarang saya mau tanya gimana setting

Re: [tanya-jawab] pertanyaan seputar samba

2004-07-23 Terurut Topik Andika Triwidada
On Fri, 23 Jul 2004 15:24:47 +0700, edy [EMAIL PROTECTED] wrote: On Fri, 23 Jul 2004 14:23:50 +0700, edy [EMAIL PROTECTED] wrote: sekarang saya mau tanya gimana setting disamba server supaya ws under windows dapat menemukan host under linux karena sekarang host under windows cuma ketemu

RE: [tanya-jawab] pertanyaan seputar samba

2004-07-23 Terurut Topik Dhirham Suseno
nah ini yang bikin saya bingung ... sebenarnya mas edy ini bermaksud gimana? mo sharing file atau sekedar melihat di neighborhood Windows? -Original Message- From: Andika Triwidada [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Jumat, 23 Juli 2004 3:11 To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [tanya-jawab

RE: [tanya-jawab] pertanyaan seputar samba

2004-07-23 Terurut Topik Dhirham Suseno
setiap os linux yang ingin bergabung dengan windows mesti install samba ... -Original Message- From: edy [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Jumat, 23 Juli 2004 3:22 To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [tanya-jawab] pertanyaan seputar samba hahahhaha wah malah tambah bingung ya :) gini

Re: [tanya-jawab] pertanyaan seputar samba

2004-07-23 Terurut Topik edy
oh gitu ya berarti harus dinstall satu2 ya samba nya. mmm berarti gak ada jalan lain ya. ok deh makasihhh semuanya - Original Message - From: Dhirham Suseno [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Friday, July 23, 2004 3:43 PM Subject: RE: [tanya-jawab] pertanyaan seputar samba

Re: [tanya-jawab] pertanyaan seputar samba

2004-07-23 Terurut Topik Rudy Pringadi
semuanya - Original Message - From: Dhirham Suseno [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Friday, July 23, 2004 3:43 PM Subject: RE: [tanya-jawab] pertanyaan seputar samba setiap os linux yang ingin bergabung dengan windows mesti install samba ... -- Unsubscribe: kirim

Re: [tanya-jawab] Pertanyaan Pemula.....

2003-12-22 Terurut Topik Nanang
pak yos mungkin anda bisa coba pelajari di http://pemula.linux.or.id atau www.ilmukomputer.com. On Monday 22 December 2003 09:14, Yos Akhirudin wrote: Dear all Saya berkeinginan mempelajari linux dan Saya membaca sebuah majalah linux , disana ada artikel mengenai cara mempelajari linux

[tanya-jawab] Pertanyaan Pemula.....

2003-12-21 Terurut Topik Yos Akhirudin
Dear all Saya berkeinginan mempelajari linux dan Saya membaca sebuah majalah linux , disana ada artikel mengenai cara mempelajari linux secara mendalam , disana diterangkan alangkah bagusnya kalau kita tidak hanya menginstall dari CD yang sudah ada, artinya lebh baik mencoba mempelajari linux

RE: [tanya-jawab] pertanyaan tentang squid...

2003-12-05 Terurut Topik Teguh Oentoro
Coba check proxy server service. From: arie [EMAIL PROTECTED] Reply-To: [EMAIL PROTECTED] To: '[EMAIL PROTECTED]' [EMAIL PROTECTED] Subject: RE: [tanya-jawab] pertanyaan tentang squid... Date: Fri, 5 Dec 2003 11:30:35 +0700 MIME-Version: 1.0 Received: from server9.client.org ([66.246.38.250