[teknologia] Re: Pekerja IT = Pekerja Kerah Biru?

2006-11-09 Terurut Topik Budi Rahardjo
On 11/9/06, andry [EMAIL PROTECTED] wrote: Repetition of works yang bagaimana? Menurut saya malah orang IT itu justru dituntut tidak monoton. Di IT, tidak akan survive mengerjakan sesuatu berulang-ulang (kecuali looping di code program, tentu saja). Ada banyak pekerjaan di IT yang

[teknologia] Re: Pekerja IT = Pekerja Kerah Biru?

2006-11-09 Terurut Topik Made Wiryana
On 11/9/06, Budi Rahardjo [EMAIL PROTECTED] wrote: On 11/9/06, andry [EMAIL PROTECTED] wrote: Repetition of works yang bagaimana? Menurut saya malah orang IT itu justru dituntut tidak monoton. Di IT, tidak akan survive mengerjakan sesuatu berulang-ulang (kecuali looping di code program, tentu

[teknologia] Re: Pekerja IT = Pekerja Kerah Biru?

2006-11-09 Terurut Topik Andre Kusuma
andry wrote: Thx, ini sih karena si executives belum mengerti IT. coba kalau bosnya paham it seperti yahoo, google, microsoft, tentunya gak muncul masalah seperti itu (pegawainya kerja seenaknya). Yang dibandingin cuma parsial doank sih. Kalo boleh saya 'rewrite' kembali

[teknologia] Re: Pekerja IT = Pekerja Kerah Biru?

2006-11-08 Terurut Topik risiyanto budi
boy avianto wrote: Ada artikel yang rasanya patut direnungkan dan dipikirkan, terutama untuk para pekerja IT. Sepertinya hal ini sifatnya universal karena hampir terjadi di semua belahan dunia. http://www.thetechzone.com/?m=showid=642 Excerpt: Are I.T. Workers Blue Collar? Interesting

[teknologia] Re: Pekerja IT = Pekerja Kerah Biru?

2006-11-08 Terurut Topik boy avianto
On 11/9/06, risiyanto budi [EMAIL PROTECTED] wrote: Maaf, terjemahan bebasnya apa ya, terutama: punch in and out of work Ini referensi ke mesin absen (aka. Amano). Modelnya kan gitu, jegrek amano trus pulang =) -- avianto / - http://avianto.com/

[teknologia] Re: Pekerja IT = Pekerja Kerah Biru?

2006-11-08 Terurut Topik Eko Prasetya
Mungkin pertanyaan-nya, apa aja sih yang dikerjakan oleh orang IT? Ada beberapa IT, yang istilah-nya cuman install komputer jalanin anti virus. Sedangkan ada juga orang IT yang kerjanya bikin aplikasi pembantu untuk kepentingan perusahaan, juga instalasi, administrasi dan testing sistem

[teknologia] Re: Pekerja IT = Pekerja Kerah Biru?

2006-11-08 Terurut Topik risiyanto budi
boy avianto wrote: On 11/9/06, risiyanto budi [EMAIL PROTECTED] wrote: Maaf, terjemahan bebasnya apa ya, terutama: punch in and out of work Ini referensi ke mesin absen (aka. Amano). Modelnya kan gitu, jegrek amano trus pulang =) Thx, ini sih karena si executives belum mengerti

[teknologia] Re: Pekerja IT = Pekerja Kerah Biru?

2006-11-08 Terurut Topik andry
Thx,ini sih karena si executives belum mengerti IT.coba kalau bosnya paham it seperti yahoo, google, microsoft, tentunya gak muncul masalah seperti itu (pegawainya kerja seenaknya).Yang dibandingin cuma parsial doank sih. Kalo boleh saya 'rewrite' kembali paragraf kutipan diatas : * Yang dimaksud