On Kam, 2004-09-02 at 11:01, Senopati ing Alogo wrote:
> Hi,
> saya mempunyai satu mail server dan satu dns server.
> MX pada dns server, tentu saja di arahkan ke ip dari
> mail server. Nah pada saat-saat tertentu, setelah di
> check log, ada suatu koneksi dari DNS server ke mail
> server, pada DNS server terbaca menggunakan port dns
> (53) sedangkan yang merespons pada mail server
> menggunakan port besar (pada kasus saya diatas
> 35000).Log tersebut di dapat dari mail server. Nah
> pertanyaannya :
> 1. Apa tujuan dari koneksi tersebut, apakah memang DNS
> server secara umum dalam kurun waktu tertentu akan
> melakukan check-ing terhadap MX nya ?

kebolak, port 35000 itu socket, yang memulai koneksi
ke port 53 dns, direspon dari port 53 dns ke mail server

atau maksud anda 'gak wajar mail server ada query ke port 53 dns?'


--
Rumbak caringin di buruan: Dina hiji kasusah atawa karerepet geus boga
teu boga kolot anu mepelingan ka urang. 


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis

Kirim email ke