On 1/28/06, m. c. ptrwn <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
>
> Makanya kalau mau bikin online store,targetkan pembeli dari luar
> negeri, pakai paypal saja, aspek security dan APInya lengkap , kalau
> mau build paypal store juga dah banyak softwarenya, saya pernah bikin
> dulu,beli softwarenya cuman 15 dollar.

Mengapa harus tergantung dengan kartu kredit, paypal, dan sejenisnya?
Memang yang di atas itu mempunyai banyak kemudahan. Akan tetapi kita
tidak boleh kalah sama maling. Transfer melalui bank masih bisa
diandalkan dan dipercaya. Saya bertransaksi apapun di jepang, mulai
dari beli handphone sampai beli tiket pesawat, kebanyakan memakai jasa
bank. Hari ini saya transfer, dalam hitungan menit hingga jam saya
langsung mendapatkan email konfirmasi dari online store bahwa
pembayaran saya sudah masuk.

Repotnya transaksi antarnegara memang karena keharusan kliring. Kirim
uang dari jepang ke indonesia misalnya, dikonversi ke US dollar dulu,
dikliring amerika dulu, baru bisa sampai. :-)

Kirim email ke