Pak Yasa,
Mudah2an penjelasan berikut ini bisa membantu Bapak.
Ayat jurnal yang perlu dibuat adalah sbb:
1. Pada waktu payroll dibuat:
    Dr. Wages xxx (Account 511)
    Dr. Wages xxx (Account 512)
    Dr. Wages xxx (Account 513)
    Cr. Wages Payable
2. Pada waktu upah dibayar:
    Dr. Wages Payable
    Cr. Cash/ Bank
3. Pada waktu upah Mill#1 tersebut dibebankan ke produksi (based on 
predetermined cost):
    Dr. WIP Mill#1 - Labor Cost
    Cr. Applied Wages Mill#1
    Account Applied Wages (P/L Account) adalah jumlah biaya standard yang 
dibebankan ke account WIP, yang selanjutnya biaya ini akan mengalir ke account 
Finished 
    Goods pada waktu barang selesai, kemudian akan ditransfer ke account COGS 
pada saat barang dijual.
4. Oleh karena kita menggunakan biaya standard, lajimnya setiap akhir periode 
kita menghitung variance yang timbul antara biaya actual dengan biaya standard, 
    menutup account Applied Wages dan Actual Wages, kemudian mencatat variances 
yang muncul dengan ayat jurnal:
    Dr. Applied Wages Mill#1
    Dr/Cr. Labor Variance
    Cr. Wages xxx (Account 511)
    dst

Semoga membantu

BR,

Gianto

  ----- Original Message ----- 
  From: Yasa Yap 
  To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com 
  Sent: Tuesday, March 06, 2007 8:40 AM
  Subject: RE: Balasan: RE: Balasan: [Keuangan] Mohon bantuan untuk Cost 
Accounting


  Dengan cara jurnal demikian, berarti account 511 - 513 ngga terpakai, pak?
  Padahal account baru ini (511 - 513) dimunculkan pada laporan PnL agar bisa
  keliatan, cost wages untuk masing-masing departemen berapa.

  Itu yang membuat kami bingung pak, bagaimana mensiasati dan merubah 
  konvensi jurnalnya (perubahan jurnal memang diperbolehkan management), 
  karena account 511-513 harus menunjukkan saldo biaya per departemen.

  pusing deh :-(

  _____ 

  From: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
  [mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of agus supriyono
  Sent: Senin, Maret, 05 2007 23:25
  To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
  Subject: Balasan: RE: Balasan: [Keuangan] Mohon bantuan untuk Cost
  Accounting

  WIP tentu masuk asset Pak, yg akan mjadi Cost pd saat terjadi penjualan
  (COGS). 
  "WIP-Mill#1 wages" sbaiknya merup sub dr group "WIP" ----> di break down aja
  Pak. Ini akan bmasalah klo CoA Bpk sdh penuh (biasanya tjadi pada acct
  system yg computerized, ttp tdk demikian bila Bpk mgunakan Spreadsheet)

  smoga mjawab ptanyaan Bpk,
  Goes

  Yasa Yap <[EMAIL PROTECTED] <mailto:yasa.yap%40softwareinovasi.com>
  ovasi.com> wrote:
  Anda dpt menjurnal sbb:
  (dr)WIP-Mill#1 wages xxx 
  (cr)Wages Payable
  pada saat bayar jurnalnya tetap:
  (dr) Wages Payable
  (cr) Cash

  Pak agus, Kl boleh tahu, "WIP-Mill#1 wages" itu account baru atau
  bagaimana? Termasuk asset account atau PnL (Profit and Loss) account pak?

  Karena pada intinya adalah managemen bisa melihat cost dari masing-masing
  departemen, dalam hal ini "Mill #1 dst dst..." (ada account-nya
  masing-masing:
  dengan nomor 511-520). Jadi saya bingung bagaimana menjurnalnya.

  Mohon pencerahannya.

  _____ 

  From: AhliKeuangan- <mailto:AhliKeuangan-Indonesia%40yahoogroups.com>
  [EMAIL PROTECTED]
  [mailto:AhliKeuangan- <mailto:AhliKeuangan-Indonesia%40yahoogroups.com>
  [EMAIL PROTECTED] On Behalf Of agus supriyono
  Sent: Senin, Maret, 05 2007 15:57
  To: AhliKeuangan- <mailto:AhliKeuangan-Indonesia%40yahoogroups.com>
  [EMAIL PROTECTED]
  Subject: Balasan: [Keuangan] Mohon bantuan untuk Cost Accounting

  Jurnal berikut sudah benar:
  (dr) WIP
  (cr) wages payable

  Tp jurnal di bawah ini menurut saya kurang tepat:
  (dr)WIP
  (cr)Mill # 1 wages xxx ----> expense, saldo normalnya adalah DR, saldonya
  akan menjadi negatif if CR

  Anda dpt menjurnal sbb:
  (dr)WIP-Mill#1 wages xxx
  (cr)Wages Payable
  pada saat bayar jurnalnya tetap:
  (dr) Wages Payable
  (cr) Cash
  jadi payablenya pun tdk akan bermasalah

  smoga mcerahkan
  goes

  Yasa Yap <[EMAIL PROTECTED] <mailto:yasa.yap%40softwareinovasi.com>
  ovasi.com> wrote:
  Rekan2...Saya membutuhkan pencerahan untuk permasalahan di 
  cost accounting (manufaktur).

  Ada keinginan untuk merubah struktur lapoan keuangan
  PROFIT & LOSS REPORT (karena accounting treatmentnya sekarang
  berbeda) sehingga dapat menampilkan pos-pos biaya dari 
  masing-masing departemen. 

  Contoh Laporan yang diinginkan:
  .
  .
  DIRECT LABOUR WAGES
  Mill #1 Wages xxx (Account ID: 511: BIAYA)
  Mill #2 Wages xxx (Account ID: 512: BIAYA)
  Flooring Wages xxx (Account ID: 513: BIAYA)
  Total Direct Labour Wages: xxx
  .
  .
  Masalahnya, saya jadi bingung untuk pembebanan biaya upah
  buruh tersebut. 

  Selama ini, proses pembebanan biaya adalah sbb:
  (dr)Work-In-Process xxx
  (cr)Wages Payable Mill #1 xxx 
  Pada saat dibayar:
  (dr)Wages Payable Mill #1 xxx
  (cr)Cash xxx

  Nah, saya jadi bingung ketika muncul account 511-513 tersebut.
  Jika saya lakukan:
  (dr)Work-In-Process xxx
  (cr)Mill #1 Wages xxx
  pos biaya "Mill #1 Wages" kok menjadi negatif??? Belum lagi kalo
  terjadi pembayaran, yang berarti pos ini menjadi 0.

  Mohon pencerahan dari rekan-rekan sekalian.
  Terima Kasih.

  [Non-text portions of this message have been removed]

  ---------------------------------
  Lelah menerima spam? Surat Yahoo! mempunyai perlindungan terbaik terhadap
  spam. 
  http://id.mail. <http://id.mail. <http://id.mail.yahoo.com/> yahoo.com/>
  yahoo.com/

  [Non-text portions of this message have been removed]

  [Non-text portions of this message have been removed]

  ---------------------------------
  Kunjungi halaman depan Yahoo! Indonesia yang baru!

  [Non-text portions of this message have been removed]

  [Non-text portions of this message have been removed]



   

[Non-text portions of this message have been removed]

Kirim email ke