Anak saya juga pernah begitu. Di tengah tidur , tiba2 nangis kejer dan kadang memilukan. Kalau saya, saya segera angkat shafa, digendong sambil di belai dan dibisiki dengan kata2 lembut dan menenangkan. Dan tidak lupa saya selipkan ayat2 Al Qur'an. Alhamdulillah, it works.
 
Bundanya_shafazahira
----- Original Message -----
Sent: Tuesday, November 18, 2003 2:09 PM
Subject: [balita-anda] Bayi Mimpi Nangis

Dear Mommies and Daddies sekalian,
 
Please sharingnya ya..
 
Putra saya Fauzan sudah 2 bulan ini sering menangis dalam tidur.  Awalnya saya pikir mungkin dia hanya mimpi.  Tapi kok lalu berlanjut sampai kejer dan jerit2 ya....Mulanya hanya terisak2 sedih (bikin sedih juga deh kalo liatnya), lalu lama2 nangis kejer dan menjerit gitu.  Saya coba bangunin biar mimpinya terputus saya pikir, kok nggak bisa ya...anak saya tetap aja tidur tapi menangis, kalaupun bangun dan sudahdiem, pas tidur lagi hal tsb malah terulang lagi.  Saya khawatir akan perkembangan jiwanya kalo begini terus2an.  Please Advise..
 
Regards, Bunda Fauzan
____________________________________________________
  IncrediMail - Email has finally evolved - Click Here
---------------------------------------------------------------------
>> Kirim parcel Lebaran, klik, http://www.indokado.com/parcel2003.html
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke