Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas? (perlukah ?)

2010-08-03 Terurut Topik Rachmad M

Manfaat Redenominasi ?

Dalam era globalisasi ini, perdagangan antar negara tak lagi mungkin dibatasi. 
Bahkan menyatukan mata uangpun bukan suatu masalah. Ada perbedaan mata uang 
yang ribuan kali akan menyulitkan mesin-mesin penghitung otomatis.

Ambil contoh saja pompa bensin. Disana tertera harga satuan yang terdiri dari 4 
digit, jumlam liter dan harga total yang harus dibayar. Jika harga BBM Pertamax 
Plus melebihi 9.999 maka perhitungan tidak bisa dilakukan secara otomatis 
ie perlu kalkulator :-)

Di era yang akan datang akan banyak sekali peralatan semacam ini seperti 
ticketing MRT, mesing minuman otomatis dan mungkin juga ada alat-alat lain yang 
serba otomatis.

Untuk menghindari memodifikasi peralatan-peralatan itulah nampaknya 
redenominasi perlu mulai dipikirkan.


Salam

RM


--- In AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com, heriseti...@... wrote:

 Sepertinya sudah ada jawabannya Mas
 
 http://bisniskeuang an.kompas. com/read/ 2010/08/03/ 07595556/ Menkeu.Bantah. 
 Pecahan.Rupiah. Dipangkas
 
 Sent from my BlackBerry®
 powered by Sinyal Kuat INDOSAT
 
 -Original Message-
 From: tandewi wie_...@...
 Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 Date: Tue, 3 Aug 2010 05:32:16 
 To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 Subject: Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?
 
 Sebenere, yg sy pingin banget2 tau,

 Apa ya alesan redenominasi ini?

 

 Klo cuma utk memudahkan perhitungan atau penulisan...kok yak ngak mateng 
 perencanaanya...toh slama ini, dlm financial report jg sdh ditulis keterangan 
 dlm ribuan atau dlm jutaan kecuali utk hrg saham...

 

 Apalagi sudah dihembusi gini melalui media massa...oalaaahhh...udh mau hari 
 raya aja,hrg2 kebutuhan sdh melambung, apalagi dihembusi isu ini, bisa2 makin 
 terbang bebas hrg2 kebutuhan...

 

 Rakyat kecil spt saya cuma bisa bengong dan merenungi nasib...

 

 Mungkin ada para pakar ekonomi di milis ini,yg berkenan membantu dan memberi 
 pencerahan...

 

 

 Rdgs

 Tan

 

 

 

 

 Sent from my BlackBerry®

 

 -Original Message-

 From: Eko Prasetiyo ekopraset...@...

 Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com

 Date: Tue, 3 Aug 2010 11:23:55 

 To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com

 Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com

 Subject: Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

 

 trs klo barang yg harganya 1800 ato 2300 apa akan dibulatkan jd 2 dan 3?

 akar masalah nilai uang bukannya inflasi?

 klo pun sekarang dilakukan redenominasi lalu inflasi terus digenjot

 dlm bbrp puluh tahun akan sama seperti sekarang lagi kan?

 

 On 8/3/10, tandewi wie_...@... wrote:

  Imho..

 

  Harus jg diikuti dengan pengawasan ketat thdp pasar,krn klo tidak, ada

  kemungkinan pengusaha/pedagang yg berusaha curi2 kesempatan dlm

  pelaksanaan redenominasi ini..

 

  Okelah dikatakan secara teorinya diberlakukan program

  redenominasi,dimana,misal Rp 1000 menjadi Rp 1, seharusnya hrg2 barang ndak

  berpengaruh toh, tinggal buang 3 angka 0 nya..

  Tp takutnya dipasar hrg barang menjadi katakan Rp 2 atau 1.5...dgn alasan

  produksi mahal atau ketidaktahuan masyarakat umum apa itu redenominasi,yg

  dimanfaatkan segelintir pengusahaan nakal...jdnya apa ndak malah memicu

  inflasi? Keterpurukan ekonomi? Krn masyarakat yg sdh lemah daya beli,makin

  ga sanggup utk membeli...

 

  Jd menurut sy, redenominasi ini alangkah baiknya, digodok mateng2 dulu, baru

  dihembuskan ke masyarakat,jgn spt skrg...sbagian masyarakat yg denger or

  baca berita itu, udh mulai panik, duitnya mau dipotong dan dlm benak

  mereka akan terjadi seperti tahun2 dulu yg perna terjadi devaluasi..lama2

  kasian masyarakat kita,hidup dalam ketakutan terus :'(

 

 

  cmiiw..

  Mohon pencerahan dr yg lain...

 

  Rdgs,

  Tan

 

 

 

  Sent from my BlackBerry®

 

  -Original Message-

  From: Rachmad M rachm...@...

  Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com

  Date: Tue, 03 Aug 2010 01:49:26

  To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com

  Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com

  Subject: Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

 

  Saya pikir perlu tenggang waktu dimana uang lama dan uang baru tetap

  berlaku. Masyarakat diberi pilihan menerima uang lama atau uang baru.

 

  Masalah baru timbul jika ternyata masih beredar uang dibawah 10 rupiahan

  dimasyarakat karena 10 rupiah uang lama akan sama dengan 1 sen uang baru.

  Selama itu memang sudah gak berlaku, maka tidak ada masalah untuk

  menerapkannya.

 

  Salam

 

  RM

 

  --- In AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com, Ismed Hasibuan

  ismed.hasibuan@ wrote:

 

  OK..Redenominasi itu berbeda dengan yang disebut dengan Sanering. Jika

  redenominasi itu adalah pemotongan nilai mata uang menjadi lebih kecil

  tanpa mengubah nilai tukarnya. Sedangkan sanering adalah pemotongan

  nilai mata uang suatu menjadi lebih kecil tanpa jaminan tidak berubahnya

[Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

2010-08-02 Terurut Topik anton ms wardhana
artikel asli:
http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2010/08/02/09320316/Nilai.Pecahan.Rupiah.Bakal.Dipangkas-8

*REDENOMINASI RUPIAH*
Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?
Senin, 2 Agustus 2010 | 09:32 WIB

*JAKARTA, KOMPAS.com —* Isu pemotongan nilai pecahan rupiah sebenarnya sudah
banyak beredar, terutama sejak nilai tukar rupiah melorot 4-5 kali lipat
terhadap dollar Amerika Serikat. Beberapa kali juga pemerintah membantah isu
pemotongan rupiah yang sempat membuat trauma banyak orang Indonesia pada
tahun 1950 dengan menggunting uang menjadi setengahnya.

Tapi kini Bank Indonesia benar-benar sudah berancang akan melakukan
pemotongan atau istilah kerennya redenominasi rupiah. Tapi dalam
redenominasi nilai tukar yang terjadi hanya pemotongan nilai pecahan mata
uang untuk menjadi lebih kecil tanpa mengubah nilai tukarnya.

Gubernur BI terpilih Darmin Nasution mengatakan, saat ini BI tengah
menggodok wacana mengenai redenominasi nilai tukar rupiah. BI sedang
menyiapkan sejumlah hal agar nilai Rp 1 itu lebih berarti, ujar Darmin,
Sabtu (31/7/2010).

Ia menambahkan, rencana redenominasi nilai tukar ini nantinya akan dibahas
terlebih dahulu dengan pemerintah dan DPR. Harus melalui Dewan Perwakilan
Rakyat baru nanti kita sosialisasikan, jelasnya.

Dalam redenominasi, akan ada pemotongan angka nol pada nilai mata uang.
Pemotongan nol biasanya tiga buah di belakang. Misalnya pecahan Rp 100.000
dipangkas 3 angka nolnya akan menjadi Rp 100.

Tapi Darmin mengatakan belum bisa memutuskan berapa jumlah angka nol yang
akan dipotong. Belum bisa diputuskan sekarang berapa angka nol yang akan
dikurangi, apakah tiga atau empat. Namun, hasil pembahasan akan diusahakan
disampaikan ke pemerintah tahun ini, janji mantan Dirjen pajak ini.

Sebenarnya, proses untuk melakukan redenominasi nilai tukar membutuhkan
waktu sekitar empat hingga lima tahun.

Menurut Deputi Gubernur BI Budi Rochadi, setidaknya ada tiga persyaratan
yang harus dipenuhi jika ingin melakukan penyederhanaan satuan nilai
tukar.Tiga persyaratan itu adalah kondisi ekonomi yang stabil, inflasi yang
terjaga rendah, dan adanya jaminan stabilitas harga.

Selain itu, untuk melakukan redenominasi nilai tukar juga dibutuhkan
penarikan uang yang beredar di masyarakat secara bertahap. Hal yang paling
sulit dilakukan dengan cepat dan mudah adalah sosialisai kepada seluruh
masyarakat Indonesia yang mencapai ratusan juta jiwa, jelasnya. *(Herlina
Kartika, Sofyan Nur Hidayat/Kontan)*
-- 
-
save a tree, don't print this email unless you really need to


[Non-text portions of this message have been removed]





=
Millis AKI mendukung kampanye Stop Smoking
=
Alamat penting terkait millis AKI
Blog resmi AKI: www.ahlikeuangan-indonesia.com 
Facebook AKI: http://www.facebook.com/group.php?gid=6247303045
Arsip Milis AKI online: 
http://www.mail-archive.com/ahlikeuangan-indonesia@yahoogroups.com
=
Perhatian : 
Untuk kenyamanan bersama, agar diperhatikan hal-hal berikut: 
- Dalam hal me-reply posting, potong/edit ekor posting sebelumnya
- Diskusi yg baik adalah bila saling menghormati pendapat yang ada. Anggota 
yang melanggar tata tertib millis akan dikenakan sanksi tegas
- Saran, kritik dan tulisan untuk blog silahkan kirim ke 
ahlikeuangan-indonesia-ow...@yahoogroups.comyahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/AhliKeuangan-Indonesia/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/AhliKeuangan-Indonesia/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
ahlikeuangan-indonesia-dig...@yahoogroups.com 
ahlikeuangan-indonesia-fullfeatu...@yahoogroups.com

* To unsubscribe from this group, send an email to:
ahlikeuangan-indonesia-unsubscr...@yahoogroups.com

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/



Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

2010-08-02 Terurut Topik tandewi
Perlu sosialisasi dan pengawasan yg bener dan menyeluruh nih, klo ngak bisa2 
tujuan awal redenominasi tp praktek pasar sanering :(

Akibatnya inflasi makin tinggi,pasar kacau krn ketidak mengertian masyarakat 
soal redenominasi ini, masyarakatkan tau itu rupiah dipotong disulut dikit 
aja sm brita miring, panik bersama deh.


Rdgs
Tan


Sent from my BlackBerry®

-Original Message-
From: anton ms wardhana ari.am...@gmail.com
Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Date: Mon, 2 Aug 2010 19:35:22 
To: ahlikeuangan-indonesia@yahoogroups.com
Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Subject: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

artikel asli:
http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2010/08/02/09320316/Nilai.Pecahan.Rupiah.Bakal.Dipangkas-8

*REDENOMINASI RUPIAH*
Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?
Senin, 2 Agustus 2010 | 09:32 WIB

*JAKARTA, KOMPAS.com —* Isu pemotongan nilai pecahan rupiah sebenarnya sudah
banyak beredar, terutama sejak nilai tukar rupiah melorot 4-5 kali lipat
terhadap dollar Amerika Serikat. Beberapa kali juga pemerintah membantah isu
pemotongan rupiah yang sempat membuat trauma banyak orang Indonesia pada
tahun 1950 dengan menggunting uang menjadi setengahnya.

Tapi kini Bank Indonesia benar-benar sudah berancang akan melakukan
pemotongan atau istilah kerennya redenominasi rupiah. Tapi dalam
redenominasi nilai tukar yang terjadi hanya pemotongan nilai pecahan mata
uang untuk menjadi lebih kecil tanpa mengubah nilai tukarnya.

Gubernur BI terpilih Darmin Nasution mengatakan, saat ini BI tengah
menggodok wacana mengenai redenominasi nilai tukar rupiah. BI sedang
menyiapkan sejumlah hal agar nilai Rp 1 itu lebih berarti, ujar Darmin,
Sabtu (31/7/2010).

Ia menambahkan, rencana redenominasi nilai tukar ini nantinya akan dibahas
terlebih dahulu dengan pemerintah dan DPR. Harus melalui Dewan Perwakilan
Rakyat baru nanti kita sosialisasikan, jelasnya.

Dalam redenominasi, akan ada pemotongan angka nol pada nilai mata uang.
Pemotongan nol biasanya tiga buah di belakang. Misalnya pecahan Rp 100.000
dipangkas 3 angka nolnya akan menjadi Rp 100.

Tapi Darmin mengatakan belum bisa memutuskan berapa jumlah angka nol yang
akan dipotong. Belum bisa diputuskan sekarang berapa angka nol yang akan
dikurangi, apakah tiga atau empat. Namun, hasil pembahasan akan diusahakan
disampaikan ke pemerintah tahun ini, janji mantan Dirjen pajak ini.

Sebenarnya, proses untuk melakukan redenominasi nilai tukar membutuhkan
waktu sekitar empat hingga lima tahun.

Menurut Deputi Gubernur BI Budi Rochadi, setidaknya ada tiga persyaratan
yang harus dipenuhi jika ingin melakukan penyederhanaan satuan nilai
tukar.Tiga persyaratan itu adalah kondisi ekonomi yang stabil, inflasi yang
terjaga rendah, dan adanya jaminan stabilitas harga.

Selain itu, untuk melakukan redenominasi nilai tukar juga dibutuhkan
penarikan uang yang beredar di masyarakat secara bertahap. Hal yang paling
sulit dilakukan dengan cepat dan mudah adalah sosialisai kepada seluruh
masyarakat Indonesia yang mencapai ratusan juta jiwa, jelasnya. *(Herlina
Kartika, Sofyan Nur Hidayat/Kontan)*
-- 
-
save a tree, don't print this email unless you really need to


[Non-text portions of this message have been removed]





=
Millis AKI mendukung kampanye Stop Smoking
=
Alamat penting terkait millis AKI
Blog resmi AKI: www.ahlikeuangan-indonesia.com 
Facebook AKI: http://www.facebook.com/group.php?gid=6247303045
Arsip Milis AKI online: 
http://www.mail-archive.com/ahlikeuangan-indonesia@yahoogroups.com
=
Perhatian : 
Untuk kenyamanan bersama, agar diperhatikan hal-hal berikut: 
- Dalam hal me-reply posting, potong/edit ekor posting sebelumnya
- Diskusi yg baik adalah bila saling menghormati pendapat yang ada. Anggota 
yang melanggar tata tertib millis akan dikenakan sanksi tegas
- Saran, kritik dan tulisan untuk blog silahkan kirim ke 
ahlikeuangan-indonesia-ow...@yahoogroups.comyahoo! Groups Links







=
Millis AKI mendukung kampanye Stop Smoking
=
Alamat penting terkait millis AKI
Blog resmi AKI: www.ahlikeuangan-indonesia.com 
Facebook AKI: http://www.facebook.com/group.php?gid=6247303045
Arsip Milis AKI online: 
http://www.mail-archive.com/ahlikeuangan-indonesia@yahoogroups.com
=
Perhatian : 
Untuk kenyamanan bersama, agar diperhatikan hal-hal berikut: 
- Dalam hal me-reply posting, potong/edit ekor posting sebelumnya
- Diskusi yg baik adalah bila saling menghormati pendapat yang ada. Anggota 
yang melanggar tata tertib millis akan dikenakan sanksi tegas
- Saran, kritik dan tulisan untuk blog silahkan kirim ke 
ahlikeuangan-indonesia-ow...@yahoogroups.comyahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/AhliKeuangan-Indonesia/

* Your email settings:
Individual

Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

2010-08-02 Terurut Topik anton ms wardhana
kalo menurut saya kok kesannya berita tadi muncul kecolongan, ya mas..
entah kecolongan betul, kelepasan omong,  atau malah takut sendiri akan
kemungkinan dampak beritanya.. yang jelas sekarang sudah ada bantahan di
kontan (artikel kompas tadi kan ambil berita dari kontan)

judulnya:

Redenominasi Belum Akan Diterapkan Dalam Waktu
Dekathttp://www.kontan.co.id/index.php/keuangan/news/43121/Redenominasi-Belum-Akan-Diterapkan-Dalam-Waktu-Dekat
http://www.kontan.co.id/index.php/keuangan/news/43121/Redenominasi-Belum-Akan-Diterapkan-Dalam-Waktu-Dekat


dan ini

Menkeu Bantah Redenominasi
Rupiahhttp://www.kontan.co.id/index.php/keuangan/news/43178/Menkeu-Bantah-Redenominasi-Rupiah
http://www.kontan.co.id/index.php/keuangan/news/43178/Menkeu-Bantah-Redenominasi-Rupiah


padahal dari sore tadi, berita soal redenominasi ini tayang di detik dan
kompas cukup lama.
bahkan kompas masih pasang judul yang tadi, belum ada bantahan yang dua di
kontan ini.

saya sendiri terus terang masih belum mengerti apa bedanya sanering dan
redenominasi. mengapa yang satu bahaya yang satu (katanya) ngga bahaya.
buat orang kecil kayak saya, sama-sama nolnya menggelinding :(

*BR, ari.ams*



Pada 2 Agustus 2010 20.07, Yadi Setiadi y.seti...@gmail.com menulis:


 Mungkin ada yang tahu: apa sih latar belakang yang sebenarnya dari
 pemerentah lempar2 isu redenominasi ini? Meminjam istilah Rizal Ramli:
 tidak ada hujan tdk ada angin, tiba2 ada wacana denominasi/sanering???

 Apa ada pihak2 yang mau kejar setoran-kah??

 Mohon pencerahan rekan2 semua, karena saya membayangkan yang terjadi adalah
 sanering, bukan redenominasi. Apalagi kalo mengingat perilaku masyarakat
 kita yg mudah terbawa rumor,,,

 Salam
 YS




 -Original Message-
 From: tandewi wie_...@yahoo.com
 Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 Date: Mon, 2 Aug 2010 12:44:04
 To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 Subject: Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

 Perlu sosialisasi dan pengawasan yg bener dan menyeluruh nih, klo ngak
 bisa2 tujuan awal redenominasi tp praktek pasar sanering :(

 Akibatnya inflasi makin tinggi,pasar kacau krn ketidak mengertian
 masyarakat soal redenominasi ini, masyarakatkan tau itu rupiah dipotong
 disulut dikit aja sm brita miring, panik bersama deh.


 Rdgs
 Tan


 Sent from my BlackBerry®

 -Original Message-
 From: anton ms wardhana ari.am...@gmail.com
 Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 Date: Mon, 2 Aug 2010 19:35:22
 To: ahlikeuangan-indonesia@yahoogroups.com
 Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 Subject: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

 artikel asli:

 http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2010/08/02/09320316/Nilai.Pecahan.Rupiah.Bakal.Dipangkas-8

 *REDENOMINASI RUPIAH*
 Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?
 Senin, 2 Agustus 2010 | 09:32 WIB


-- 
-
save a tree, don't print this email unless you really need to


[Non-text portions of this message have been removed]



Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

2010-08-02 Terurut Topik reja dado
aduh sadis bgt sih, kg ada arang angin ato apa ngomongin potong uang..
jujur aja baru denger tadi dikantor klo BI ada wacana itu pemotongan uang 
tersebut, disangkain becanda.. eh ternyata beneran setelah membaca milis 
tercinta ini (maklum skr yg lagi kurang konsen ama isu2 ekonomi indonesia).

kg kebayang yg terjadi akan potong uang tersebut, kita kembali kepada masa 
tahun 
65an yg kondisi ekonomi, keamanan politik dll lg tdk menentu. dgn inflasi, klo 
tdk salah setelah kejadian itu menjadi 600%. banyak kegiatan usaha, terutama 
para pengusaha jatuh bangkrut. karena uang rupiah yg dipegangnya, menjadi 
hampir 
tidak ada artinya..

ini terjadi baru2 ini pada korut di tahun desember 2009 
http://us.dunia.vivanews.com/news/read/97-korut_potong_mata_uang 


ekonomi kita berbeda sgt jauh dibanding dgn korut, apalagi pemerintahannya.. 
sadis bgt korut, klo browsing2 di youtube klo korut negara yg ketat. tdk ada 
internet, telp, informasi dll. segala otoritas di pegang kendali oleh 
mr.presiden. warga negaranya, tdk pernah tau bahwa manusia sudah pernah kebulan 
dan tidak tau band yg bernama the beatles ataupun m.jackson. kebayang tdk 
perbedaannya dgn indonesia..?

aduh.. jgn ngawur deh.. 

maaf ini pendapat dari seorang anak negri kemaren sore, yg bodoh. big IMHO (in 
my humble opinions).


cheers,
reja anak kemaren sore



fyi:
silakan browsing di youtube, dgn search north korea.



From: Yadi Setiadi y.seti...@gmail.com
To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Sent: Mon, August 2, 2010 8:07:57 PM
Subject: Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?


Mungkin ada yang tahu: apa sih latar belakang yang sebenarnya dari pemerentah 
lempar2 isu redenominasi ini? Meminjam istilah Rizal Ramli: tidak ada 
hujan 
tdk ada angin, tiba2 ada wacana denominasi/sanering??? 


Apa ada pihak2 yang mau kejar setoran-kah??  

Mohon pencerahan rekan2 semua, karena saya membayangkan yang terjadi adalah 
sanering, bukan redenominasi. Apalagi kalo mengingat perilaku masyarakat kita 
yg 
mudah terbawa rumor,,,

Salam
YS




-Original Message-
From: tandewi wie_...@yahoo.com
Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Date: Mon, 2 Aug 2010 12:44:04 
To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Subject: Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

Perlu sosialisasi dan pengawasan yg bener dan menyeluruh nih, klo ngak bisa2 
tujuan awal redenominasi tp praktek pasar sanering :(

Akibatnya inflasi makin tinggi,pasar kacau krn ketidak mengertian masyarakat 
soal redenominasi ini, masyarakatkan tau itu rupiah dipotong disulut dikit 
aja 
sm brita miring, panik bersama deh.


Rdgs
Tan


Sent from my BlackBerry®

-Original Message-
From: anton ms wardhana ari.am...@gmail.com
Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Date: Mon, 2 Aug 2010 19:35:22 
To: ahlikeuangan-indonesia@yahoogroups.com
Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Subject: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

artikel asli:
http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2010/08/02/09320316/Nilai.Pecahan.Rupiah.Bakal.Dipangkas-8
 

*REDENOMINASI RUPIAH*
Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?
Senin, 2 Agustus 2010 | 09:32 WIB

*JAKARTA, KOMPAS.com —* Isu pemotongan nilai pecahan rupiah sebenarnya sudah
banyak beredar, terutama sejak nilai tukar rupiah melorot 4-5 kali lipat
terhadap dollar Amerika Serikat. Beberapa kali juga pemerintah membantah isu
pemotongan rupiah yang sempat membuat trauma banyak orang Indonesia pada
tahun 1950 dengan menggunting uang menjadi setengahnya.

Tapi kini Bank Indonesia benar-benar sudah berancang akan melakukan
pemotongan atau istilah kerennya redenominasi rupiah. Tapi dalam
redenominasi nilai tukar yang terjadi hanya pemotongan nilai pecahan mata
uang untuk menjadi lebih kecil tanpa mengubah nilai tukarnya.

Gubernur BI terpilih Darmin Nasution mengatakan, saat ini BI tengah
menggodok wacana mengenai redenominasi nilai tukar rupiah. BI sedang
menyiapkan sejumlah hal agar nilai Rp 1 itu lebih berarti, ujar Darmin,
Sabtu (31/7/2010).

Ia menambahkan, rencana redenominasi nilai tukar ini nantinya akan dibahas
terlebih dahulu dengan pemerintah dan DPR. Harus melalui Dewan Perwakilan
Rakyat baru nanti kita sosialisasikan, jelasnya.

Dalam redenominasi, akan ada pemotongan angka nol pada nilai mata uang.
Pemotongan nol biasanya tiga buah di belakang. Misalnya pecahan Rp 100.000
dipangkas 3 angka nolnya akan menjadi Rp 100.

Tapi Darmin mengatakan belum bisa memutuskan berapa jumlah angka nol yang
akan dipotong. Belum bisa diputuskan sekarang berapa angka nol yang akan
dikurangi, apakah tiga atau empat. Namun, hasil pembahasan akan diusahakan
disampaikan ke pemerintah tahun ini, janji mantan Dirjen pajak ini.

Sebenarnya, proses untuk melakukan redenominasi nilai tukar membutuhkan
waktu sekitar empat hingga lima tahun.

Menurut Deputi Gubernur BI Budi Rochadi, setidaknya ada tiga persyaratan
yang harus

Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

2010-08-02 Terurut Topik Rachmad M

Kalau menurut saya tampilnya Rizal Ramli di Metro TV dengan tulisan-tulisan 
disekitarnya seperti Awas Uang Anda Dipotong jelas merupakan politisasi 
terhadap kebijakan Redenominasi.

Saya pikir Redenominasi gak akan menimbulkan banyak masalah selama dilakukan 
dalam kurun waktu yang agak panjang. Biarkan uang lama dan uang baru berlaku 
bersamaan sehingga masyarakat gak kaget. Mulai lagi mengenali uang sen. dimana 
10 sen uang baru = 100 rupiah uang lama.

banyak untungnya menerapkan redenominalisasi antara lain mesing-mesing 
penghitung otomatis seperti Pompa Bensin, Kasir, atau mesin-mesin lainnya gak 
perlu terlalu banyak modifikasi.

Salam

RM





--- In AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com, anton ms wardhana 
ari.am...@... wrote:

 kalo menurut saya kok kesannya berita tadi muncul kecolongan, ya mas..
 entah kecolongan betul, kelepasan omong,  atau malah takut sendiri akan
 kemungkinan dampak beritanya.. yang jelas sekarang sudah ada bantahan di
 kontan (artikel kompas tadi kan ambil berita dari kontan)
 
 judulnya:
 
 Redenominasi Belum Akan Diterapkan Dalam Waktu
 Dekathttp://www.kontan.co.id/index.php/keuangan/news/43121/Redenominasi-Belum-Akan-Diterapkan-Dalam-Waktu-Dekat
 http://www.kontan.co.id/index.php/keuangan/news/43121/Redenominasi-Belum-Akan-Diterapkan-Dalam-Waktu-Dekat
 
 
 dan ini
 
 Menkeu Bantah Redenominasi
 Rupiahhttp://www.kontan.co.id/index.php/keuangan/news/43178/Menkeu-Bantah-Redenominasi-Rupiah
 http://www.kontan.co.id/index.php/keuangan/news/43178/Menkeu-Bantah-Redenominasi-Rupiah
 
 
 padahal dari sore tadi, berita soal redenominasi ini tayang di detik dan
 kompas cukup lama.
 bahkan kompas masih pasang judul yang tadi, belum ada bantahan yang dua di
 kontan ini.
 
 saya sendiri terus terang masih belum mengerti apa bedanya sanering dan
 redenominasi. mengapa yang satu bahaya yang satu (katanya) ngga bahaya.
 buat orang kecil kayak saya, sama-sama nolnya menggelinding :(
 
 *BR, ari.ams*
 
 
 
 Pada 2 Agustus 2010 20.07, Yadi Setiadi y.seti...@... menulis:
 
 
  Mungkin ada yang tahu: apa sih latar belakang yang sebenarnya dari
  pemerentah lempar2 isu redenominasi ini? Meminjam istilah Rizal Ramli:
  tidak ada hujan tdk ada angin, tiba2 ada wacana denominasi/sanering???
 
  Apa ada pihak2 yang mau kejar setoran-kah??
 
  Mohon pencerahan rekan2 semua, karena saya membayangkan yang terjadi adalah
  sanering, bukan redenominasi. Apalagi kalo mengingat perilaku masyarakat
  kita yg mudah terbawa rumor,,,
 
  Salam
  YS
 
 
 
 
  -Original Message-
  From: tandewi wie_...@...
  Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
  Date: Mon, 2 Aug 2010 12:44:04
  To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
  Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
  Subject: Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?
 
  Perlu sosialisasi dan pengawasan yg bener dan menyeluruh nih, klo ngak
  bisa2 tujuan awal redenominasi tp praktek pasar sanering :(
 
  Akibatnya inflasi makin tinggi,pasar kacau krn ketidak mengertian
  masyarakat soal redenominasi ini, masyarakatkan tau itu rupiah dipotong
  disulut dikit aja sm brita miring, panik bersama deh.
 
 
  Rdgs
  Tan
 
 
  Sent from my BlackBerry®
 
  -Original Message-
  From: anton ms wardhana ari.am...@...
  Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
  Date: Mon, 2 Aug 2010 19:35:22
  To: ahlikeuangan-indonesia@yahoogroups.com
  Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
  Subject: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?
 
  artikel asli:
 
  http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2010/08/02/09320316/Nilai.Pecahan.Rupiah.Bakal.Dipangkas-8
 
  *REDENOMINASI RUPIAH*
  Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?
  Senin, 2 Agustus 2010 | 09:32 WIB
 
 
 -- 
 -
 save a tree, don't print this email unless you really need to
 
 
 [Non-text portions of this message have been removed]





Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

2010-08-02 Terurut Topik agungpurwoko
Isu ini sebenarnya bukan isu baru di lingkungan intern BI. Kalo gak salah sudah 
muncul sejak jaman Burhanuddin Abdullah. 
Redenominasi berbeda dengan sanering. Kalo sanering, nilai uang turun, namun 
kalau redenominasi nilainya tetap, cuman jumlah angka 0 nya yang berkurang. 
Tujuan policy ini lebih ke arah fungsi akunting dan sistem pembayaran. 
Simplenya...untuk penyederhanaan. Bayangkan biaya sistem informasi yang 
dihemat. Memang ada implikasinya. Justru itu yang akan dipersiapkan dan 
disosialisasikan dengan hati-hati.

Salam
Agung


RE: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

2010-08-02 Terurut Topik Ismed Hasibuan
OK..Redenominasi itu berbeda dengan yang disebut dengan Sanering. Jika
redenominasi itu adalah pemotongan nilai mata uang menjadi lebih kecil
tanpa mengubah nilai tukarnya. Sedangkan sanering adalah pemotongan
nilai mata uang suatu menjadi lebih kecil tanpa jaminan tidak berubahnya
nilai tukarnya.. Dalam redenominasi, uang Rp 10.000 dipotong menjadi Rp
10, dengan harga barang yang semula Rp 10.000 juga berubah menjadi
seharga Rp 10. cita2nya sih begitu..!!!

Konon kabarnya program sanering itu dilakukan karena ekonomi negara itu
sangat buruk yang mendekati ambruk karena hiper inflasi. Sedangkan
program redenominasi itu dilakukan bukan karena ekonomi negara itu buruk
serta bukan karena hiper inflasi. Namun semata-mata hanya karena tujuan
efisien penulisan dan pembukuan sajadg Tiga persyaratan yaitu:
kondisi ekonomi yang stabil, inflasi yang terjaga rendah, dan adanya
jaminan stabilitas harga

Kalau pemotongan sejumlah digit nominal mata uang pada program
redenominasi itu ternyata berpotensi meleset, dalam arti ada TIDAK ADA
penyesuaian harga berdasarkan nominal baru itu??? karena para
pedagang agak takut2 menurun kan harga barang karena (merasa) takut akan
rugi? Juga apakah nanti pedagang di pelosok daerah bisa well informed
secepatnya, kalo gak, kasihan rakyat yg penghasilannya kecil? Siapa yg
akan memantau stabilitas harga? Sedangkan sekarang aja Pemerintah gak
berkutik dg para spekulan/penumbun barang dll..???

Bagaimana dengan Zimbabwe yg juga melakukan redenominasi? Kayaknya
ekonomi mereka juga tidak membaik...???

Mohon pencerahannya para pakar disini...

Salam




-Original Message-
From: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
[mailto:ahlikeuangan-indone...@yahoogroups.com] On Behalf Of anton ms
wardhana
Sent: Monday, August 02, 2010 7:35 PM
To: ahlikeuangan-indonesia@yahoogroups.com
Subject: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

artikel asli:
http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2010/08/02/09320316/Nilai.Pecahan.
Rupiah.Bakal.Dipangkas-8

*REDENOMINASI RUPIAH*
Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?
Senin, 2 Agustus 2010 | 09:32 WIB

*JAKARTA, KOMPAS.com -* Isu pemotongan nilai pecahan rupiah sebenarnya
sudah
banyak beredar, terutama sejak nilai tukar rupiah melorot 4-5 kali lipat
terhadap dollar Amerika Serikat. Beberapa kali juga pemerintah membantah
isu
pemotongan rupiah yang sempat membuat trauma banyak orang Indonesia pada
tahun 1950 dengan menggunting uang menjadi setengahnya.

Tapi kini Bank Indonesia benar-benar sudah berancang akan melakukan
pemotongan atau istilah kerennya redenominasi rupiah. Tapi dalam
redenominasi nilai tukar yang terjadi hanya pemotongan nilai pecahan
mata
uang untuk menjadi lebih kecil tanpa mengubah nilai tukarnya.

Gubernur BI terpilih Darmin Nasution mengatakan, saat ini BI tengah
menggodok wacana mengenai redenominasi nilai tukar rupiah. BI sedang
menyiapkan sejumlah hal agar nilai Rp 1 itu lebih berarti, ujar Darmin,
Sabtu (31/7/2010).

Ia menambahkan, rencana redenominasi nilai tukar ini nantinya akan
dibahas
terlebih dahulu dengan pemerintah dan DPR. Harus melalui Dewan
Perwakilan
Rakyat baru nanti kita sosialisasikan, jelasnya.

Dalam redenominasi, akan ada pemotongan angka nol pada nilai mata uang.
Pemotongan nol biasanya tiga buah di belakang. Misalnya pecahan Rp
100.000
dipangkas 3 angka nolnya akan menjadi Rp 100.

Tapi Darmin mengatakan belum bisa memutuskan berapa jumlah angka nol
yang
akan dipotong. Belum bisa diputuskan sekarang berapa angka nol yang
akan
dikurangi, apakah tiga atau empat. Namun, hasil pembahasan akan
diusahakan
disampaikan ke pemerintah tahun ini, janji mantan Dirjen pajak ini.

Sebenarnya, proses untuk melakukan redenominasi nilai tukar membutuhkan
waktu sekitar empat hingga lima tahun.

Menurut Deputi Gubernur BI Budi Rochadi, setidaknya ada tiga persyaratan
yang harus dipenuhi jika ingin melakukan penyederhanaan satuan nilai
tukar.Tiga persyaratan itu adalah kondisi ekonomi yang stabil, inflasi
yang
terjaga rendah, dan adanya jaminan stabilitas harga.

Selain itu, untuk melakukan redenominasi nilai tukar juga dibutuhkan
penarikan uang yang beredar di masyarakat secara bertahap. Hal yang
paling
sulit dilakukan dengan cepat dan mudah adalah sosialisai kepada seluruh
masyarakat Indonesia yang mencapai ratusan juta jiwa, jelasnya.
*(Herlina
Kartika, Sofyan Nur Hidayat/Kontan)*
-- 
-
save a tree, don't print this email unless you really need to


[Non-text portions of this message have been removed]





=
Millis AKI mendukung kampanye Stop Smoking
=
Alamat penting terkait millis AKI
Blog resmi AKI: www.ahlikeuangan-indonesia.com 
Facebook AKI: http://www.facebook.com/group.php?gid=6247303045
Arsip Milis AKI online:
http://www.mail-archive.com/ahlikeuangan-indonesia@yahoogroups.com
=
Perhatian : 
Untuk kenyamanan bersama, agar diperhatikan hal-hal berikut: 
- Dalam hal me-reply posting, potong

Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

2010-08-02 Terurut Topik Rachmad M
Saya pikir perlu tenggang waktu dimana uang lama dan uang baru tetap berlaku. 
Masyarakat diberi pilihan menerima uang lama atau uang baru.

Masalah baru timbul jika ternyata masih beredar uang dibawah 10 rupiahan 
dimasyarakat karena 10 rupiah uang lama akan sama dengan 1 sen uang baru. 
Selama itu memang sudah gak berlaku, maka tidak ada masalah untuk menerapkannya.

Salam

RM

--- In AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com, Ismed Hasibuan 
ismed.hasib...@... wrote:

 OK..Redenominasi itu berbeda dengan yang disebut dengan Sanering. Jika
 redenominasi itu adalah pemotongan nilai mata uang menjadi lebih kecil
 tanpa mengubah nilai tukarnya. Sedangkan sanering adalah pemotongan
 nilai mata uang suatu menjadi lebih kecil tanpa jaminan tidak berubahnya
 nilai tukarnya.. Dalam redenominasi, uang Rp 10.000 dipotong menjadi Rp
 10, dengan harga barang yang semula Rp 10.000 juga berubah menjadi
 seharga Rp 10. cita2nya sih begitu..!!!
 
 Konon kabarnya program sanering itu dilakukan karena ekonomi negara itu
 sangat buruk yang mendekati ambruk karena hiper inflasi. Sedangkan
 program redenominasi itu dilakukan bukan karena ekonomi negara itu buruk
 serta bukan karena hiper inflasi. Namun semata-mata hanya karena tujuan
 efisien penulisan dan pembukuan sajadg Tiga persyaratan yaitu:
 kondisi ekonomi yang stabil, inflasi yang terjaga rendah, dan adanya
 jaminan stabilitas harga
 
 Kalau pemotongan sejumlah digit nominal mata uang pada program
 redenominasi itu ternyata berpotensi meleset, dalam arti ada TIDAK ADA
 penyesuaian harga berdasarkan nominal baru itu??? karena para
 pedagang agak takut2 menurun kan harga barang karena (merasa) takut akan
 rugi? Juga apakah nanti pedagang di pelosok daerah bisa well informed
 secepatnya, kalo gak, kasihan rakyat yg penghasilannya kecil? Siapa yg
 akan memantau stabilitas harga? Sedangkan sekarang aja Pemerintah gak
 berkutik dg para spekulan/penumbun barang dll..???
 
 Bagaimana dengan Zimbabwe yg juga melakukan redenominasi? Kayaknya
 ekonomi mereka juga tidak membaik...???
 
 Mohon pencerahannya para pakar disini...
 
 Salam
 
 
 
 
 -Original Message-
 From: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 [mailto:ahlikeuangan-indone...@yahoogroups.com] On Behalf Of anton ms
 wardhana
 Sent: Monday, August 02, 2010 7:35 PM
 To: ahlikeuangan-indonesia@yahoogroups.com
 Subject: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?
 
 artikel asli:
 http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2010/08/02/09320316/Nilai.Pecahan.
 Rupiah.Bakal.Dipangkas-8
 
 *REDENOMINASI RUPIAH*
 Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?
 Senin, 2 Agustus 2010 | 09:32 WIB
 
 *JAKARTA, KOMPAS.com -* Isu pemotongan nilai pecahan rupiah sebenarnya
 sudah
 banyak beredar, terutama sejak nilai tukar rupiah melorot 4-5 kali lipat
 terhadap dollar Amerika Serikat. Beberapa kali juga pemerintah membantah
 isu
 pemotongan rupiah yang sempat membuat trauma banyak orang Indonesia pada
 tahun 1950 dengan menggunting uang menjadi setengahnya.
 
 Tapi kini Bank Indonesia benar-benar sudah berancang akan melakukan
 pemotongan atau istilah kerennya redenominasi rupiah. Tapi dalam
 redenominasi nilai tukar yang terjadi hanya pemotongan nilai pecahan
 mata
 uang untuk menjadi lebih kecil tanpa mengubah nilai tukarnya.
 
 Gubernur BI terpilih Darmin Nasution mengatakan, saat ini BI tengah
 menggodok wacana mengenai redenominasi nilai tukar rupiah. BI sedang
 menyiapkan sejumlah hal agar nilai Rp 1 itu lebih berarti, ujar Darmin,
 Sabtu (31/7/2010).
 
 Ia menambahkan, rencana redenominasi nilai tukar ini nantinya akan
 dibahas
 terlebih dahulu dengan pemerintah dan DPR. Harus melalui Dewan
 Perwakilan
 Rakyat baru nanti kita sosialisasikan, jelasnya.
 
 Dalam redenominasi, akan ada pemotongan angka nol pada nilai mata uang.
 Pemotongan nol biasanya tiga buah di belakang. Misalnya pecahan Rp
 100.000
 dipangkas 3 angka nolnya akan menjadi Rp 100.
 
 Tapi Darmin mengatakan belum bisa memutuskan berapa jumlah angka nol
 yang
 akan dipotong. Belum bisa diputuskan sekarang berapa angka nol yang
 akan
 dikurangi, apakah tiga atau empat. Namun, hasil pembahasan akan
 diusahakan
 disampaikan ke pemerintah tahun ini, janji mantan Dirjen pajak ini.
 
 Sebenarnya, proses untuk melakukan redenominasi nilai tukar membutuhkan
 waktu sekitar empat hingga lima tahun.
 
 Menurut Deputi Gubernur BI Budi Rochadi, setidaknya ada tiga persyaratan
 yang harus dipenuhi jika ingin melakukan penyederhanaan satuan nilai
 tukar.Tiga persyaratan itu adalah kondisi ekonomi yang stabil, inflasi
 yang
 terjaga rendah, dan adanya jaminan stabilitas harga.
 
 Selain itu, untuk melakukan redenominasi nilai tukar juga dibutuhkan
 penarikan uang yang beredar di masyarakat secara bertahap. Hal yang
 paling
 sulit dilakukan dengan cepat dan mudah adalah sosialisai kepada seluruh
 masyarakat Indonesia yang mencapai ratusan juta jiwa, jelasnya.
 *(Herlina
 Kartika, Sofyan Nur Hidayat/Kontan)*
 -- 
 -
 save a tree, don't print this email unless you

Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

2010-08-02 Terurut Topik Dody Dharma Hutabarat
Mas Agung,


Kalau redenominasi berhasil, selain utk akunting  sistem pembayaran, dalam
jangka panjang dampaknya juga akan bagus.
Rupiah jadi lebih pede.
Kalau kini satu dollar = Rp. 9.000,-, nantinya satu dollar = Rp.9,-

Dalam jangka pendek harus hati2.
Agar diantisipasi kemungkinan pedagang melakukan round up harga.
Jika harga saat ini Rp.9.000, mestinya dalam nominal baru menjadi Rp. 9,-
Namun karena praktik round up harganya menjadi Rp. 10,-
Akibatnya timbul inflasi 11% tanpa faktor lain selain round up itu sendiri.
Dan round up di hulu akan terus terbawa sampai ke hilir.
Repotnya, pengeluaran round up, sementara penghasilan tetap.

Sebagai antisipasi, usulan pak Rachmad utk menggunakan uang lama  uang baru
bagus.
Selain itu, toko/pedagang/merchant juga bisa mencantumkan dua harga.

Btw, kalau isu ini isu lama, mungkin bisa di-share kajian BI tentang
redenominasi ini.
Selain topik ini sudah jadi pembicaraan publik, juga untuk memberikan
informasi yg sejelas2nya kepada masyarakat.
Mungkin informasi yg sampai di masyarakat saat ini baru sebagian kecil dari
yg diketahui BI.

Salam,
Dody





2010/8/3 agungpurw...@gmail.com



 Isu ini sebenarnya bukan isu baru di lingkungan intern BI. Kalo gak salah
 sudah muncul sejak jaman Burhanuddin Abdullah.
 Redenominasi berbeda dengan sanering. Kalo sanering, nilai uang turun,
 namun kalau redenominasi nilainya tetap, cuman jumlah angka 0 nya yang
 berkurang.
 Tujuan policy ini lebih ke arah fungsi akunting dan sistem pembayaran.
 Simplenya...untuk penyederhanaan. Bayangkan biaya sistem informasi yang
 dihemat. Memang ada implikasinya. Justru itu yang akan dipersiapkan dan
 disosialisasikan dengan hati-hati.

 Salam
 Agung
  __._,_.__



[Non-text portions of this message have been removed]



Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

2010-08-02 Terurut Topik Rachmad M
Manfaat lain tentu saja dalam era globalisasi kita perlu alat-alat penghitung 
otomatis yang tidak perlu banyak modifikasi. Misal Pompa Bensin, Ticketing MRT, 
Mesin Minum otomatis etc.

Tanpa redenominasi, jika harga pertamax diatas 9.999 rupiah seluruh pompa 
bensin perlu dimodifikasi karena digit harga satuannya gak cukup :-)

Salam

RM

--- In AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com, Dody Dharma Hutabarat 
dody.hutaba...@... wrote:

 Mas Agung,
 
 
 Kalau redenominasi berhasil, selain utk akunting  sistem pembayaran, dalam
 jangka panjang dampaknya juga akan bagus.
 Rupiah jadi lebih pede.
 Kalau kini satu dollar = Rp. 9.000,-, nantinya satu dollar = Rp.9,-
 
 Dalam jangka pendek harus hati2.
 Agar diantisipasi kemungkinan pedagang melakukan round up harga.
 Jika harga saat ini Rp.9.000, mestinya dalam nominal baru menjadi Rp. 9,-
 Namun karena praktik round up harganya menjadi Rp. 10,-
 Akibatnya timbul inflasi 11% tanpa faktor lain selain round up itu sendiri.
 Dan round up di hulu akan terus terbawa sampai ke hilir.
 Repotnya, pengeluaran round up, sementara penghasilan tetap.
 
 Sebagai antisipasi, usulan pak Rachmad utk menggunakan uang lama  uang baru
 bagus.
 Selain itu, toko/pedagang/merchant juga bisa mencantumkan dua harga.
 
 Btw, kalau isu ini isu lama, mungkin bisa di-share kajian BI tentang
 redenominasi ini.
 Selain topik ini sudah jadi pembicaraan publik, juga untuk memberikan
 informasi yg sejelas2nya kepada masyarakat.
 Mungkin informasi yg sampai di masyarakat saat ini baru sebagian kecil dari
 yg diketahui BI.
 
 Salam,
 Dody
 
 
 
 
 
 2010/8/3 agungpurw...@...
 
 
 
  Isu ini sebenarnya bukan isu baru di lingkungan intern BI. Kalo gak salah
  sudah muncul sejak jaman Burhanuddin Abdullah.
  Redenominasi berbeda dengan sanering. Kalo sanering, nilai uang turun,
  namun kalau redenominasi nilainya tetap, cuman jumlah angka 0 nya yang
  berkurang.
  Tujuan policy ini lebih ke arah fungsi akunting dan sistem pembayaran.
  Simplenya...untuk penyederhanaan. Bayangkan biaya sistem informasi yang
  dihemat. Memang ada implikasinya. Justru itu yang akan dipersiapkan dan
  disosialisasikan dengan hati-hati.
 
  Salam
  Agung
   __._,_.__
 
 
 
 [Non-text portions of this message have been removed]





RE: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

2010-08-02 Terurut Topik Armansyah Burhan
mungkin sebaiknya pemerintah saat ini adalah memikirkan bagaimana
penguatan nilai rupiah terlebih dulu, agar harga barang kembali turun
atau minimal stabil, biaya produksi bisa di kurangi dan sebagainya.
baru setelah itu pemerintah memikirkan bagaimana pemotongan nilai
pecahan rupiah

 

memang sekarang ini pecahan rupiah sudah terlalu banyak, bahkan kalo
kita pikir2 mungkin sekarang kita sudah malas untuk menyimpan pecahan Rp
100 di dalam kantong kita karena kita semua pikir toh tidak ada arti
nya kita simpan Rp 100 kalau pecahan itu sendiri tidak punya daya beli.
Nah harus nya ini jadi tugas utama pemerintah, membuat uang pecahan Rp
100 menjadi punya daya beli kembali.

 

hehehe ini sekedar suara dari saya yang tidak begitu paham mengenai
perekonomian Indonesia lho.

 

mohon pencerahan dari yang lebih pakar mengenai hal ini.

 

 

Best Regards,

 

Arman



From: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
[mailto:ahlikeuangan-indone...@yahoogroups.com] On Behalf Of reja dado
Sent: Monday, August 02, 2010 10:54 PM
To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Subject: Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

 

  

aduh sadis bgt sih, kg ada arang angin ato apa ngomongin potong uang..
jujur aja baru denger tadi dikantor klo BI ada wacana itu pemotongan
uang 
tersebut, disangkain becanda.. eh ternyata beneran setelah membaca milis

tercinta ini (maklum skr yg lagi kurang konsen ama isu2 ekonomi
indonesia).

kg kebayang yg terjadi akan potong uang tersebut, kita kembali kepada
masa tahun 
65an yg kondisi ekonomi, keamanan politik dll lg tdk menentu. dgn
inflasi, klo 
tdk salah setelah kejadian itu menjadi 600%. banyak kegiatan usaha,
terutama 
para pengusaha jatuh bangkrut. karena uang rupiah yg dipegangnya,
menjadi hampir 
tidak ada artinya..

ini terjadi baru2 ini pada korut di tahun desember 2009 
http://us.dunia.vivanews.com/news/read/97-korut_potong_mata_uang 

ekonomi kita berbeda sgt jauh dibanding dgn korut, apalagi
pemerintahannya.. 
sadis bgt korut, klo browsing2 di youtube klo korut negara yg ketat. tdk
ada 
internet, telp, informasi dll. segala otoritas di pegang kendali oleh 
mr.presiden. warga negaranya, tdk pernah tau bahwa manusia sudah pernah
kebulan 
dan tidak tau band yg bernama the beatles ataupun m.jackson. kebayang
tdk 
perbedaannya dgn indonesia..?

aduh.. jgn ngawur deh.. 

maaf ini pendapat dari seorang anak negri kemaren sore, yg bodoh. big
IMHO (in 
my humble opinions).

cheers,
reja anak kemaren sore

fyi:
silakan browsing di youtube, dgn search north korea.


From: Yadi Setiadi y.seti...@gmail.com mailto:y.setiadi%40gmail.com 
To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
mailto:AhliKeuangan-Indonesia%40yahoogroups.com 
Sent: Mon, August 2, 2010 8:07:57 PM
Subject: Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

Mungkin ada yang tahu: apa sih latar belakang yang sebenarnya dari
pemerentah 
lempar2 isu redenominasi ini? Meminjam istilah Rizal Ramli: tidak
ada hujan 
tdk ada angin, tiba2 ada wacana denominasi/sanering??? 

Apa ada pihak2 yang mau kejar setoran-kah?? 

Mohon pencerahan rekan2 semua, karena saya membayangkan yang terjadi
adalah 
sanering, bukan redenominasi. Apalagi kalo mengingat perilaku masyarakat
kita yg 
mudah terbawa rumor,,,

Salam
YS

-Original Message-
From: tandewi wie_...@yahoo.com mailto:wie_tan%40yahoo.com 
Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
mailto:AhliKeuangan-Indonesia%40yahoogroups.com 
Date: Mon, 2 Aug 2010 12:44:04 
To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
mailto:AhliKeuangan-Indonesia%40yahoogroups.com 
Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
mailto:AhliKeuangan-Indonesia%40yahoogroups.com 
Subject: Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

Perlu sosialisasi dan pengawasan yg bener dan menyeluruh nih, klo ngak
bisa2 
tujuan awal redenominasi tp praktek pasar sanering :(

Akibatnya inflasi makin tinggi,pasar kacau krn ketidak mengertian
masyarakat 
soal redenominasi ini, masyarakatkan tau itu rupiah dipotong disulut
dikit aja 
sm brita miring, panik bersama deh.

Rdgs
Tan

Sent from my BlackBerry(r)

-Original Message-
From: anton ms wardhana ari.am...@gmail.com
mailto:ari.ams03%40gmail.com 
Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
mailto:AhliKeuangan-Indonesia%40yahoogroups.com 
Date: Mon, 2 Aug 2010 19:35:22 
To: ahlikeuangan-indonesia@yahoogroups.com
mailto:ahlikeuangan-indonesia%40yahoogroups.com 
Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
mailto:AhliKeuangan-Indonesia%40yahoogroups.com 
Subject: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

artikel asli:
http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2010/08/02/09320316/Nilai.Pecahan.
Rupiah.Bakal.Dipangkas-8


*REDENOMINASI RUPIAH*
Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?
Senin, 2 Agustus 2010 | 09:32 WIB

*JAKARTA, KOMPAS.com -* Isu pemotongan nilai pecahan rupiah sebenarnya
sudah
banyak beredar, terutama sejak nilai tukar rupiah

Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

2010-08-02 Terurut Topik tandewi
Imho..

Harus jg diikuti dengan pengawasan ketat thdp pasar,krn klo tidak, ada 
kemungkinan pengusaha/pedagang yg berusaha curi2 kesempatan dlm pelaksanaan 
redenominasi ini..

Okelah dikatakan secara teorinya diberlakukan program redenominasi,dimana,misal 
Rp 1000 menjadi Rp 1, seharusnya hrg2 barang ndak berpengaruh toh, tinggal 
buang 3 angka 0 nya..
Tp takutnya dipasar hrg barang menjadi katakan Rp 2 atau 1.5...dgn alasan 
produksi mahal atau ketidaktahuan masyarakat umum apa itu redenominasi,yg 
dimanfaatkan segelintir pengusahaan nakal...jdnya apa ndak malah memicu 
inflasi? Keterpurukan ekonomi? Krn masyarakat yg sdh lemah daya beli,makin ga 
sanggup utk membeli...

Jd menurut sy, redenominasi ini alangkah baiknya, digodok mateng2 dulu, baru 
dihembuskan ke masyarakat,jgn spt skrg...sbagian masyarakat yg denger or baca 
berita itu, udh mulai panik, duitnya mau dipotong dan dlm benak mereka akan 
terjadi seperti tahun2 dulu yg perna terjadi devaluasi..lama2 kasian masyarakat 
kita,hidup dalam ketakutan terus :'( 


cmiiw..
Mohon pencerahan dr yg lain...

Rdgs,
Tan



Sent from my BlackBerry®

-Original Message-
From: Rachmad M rachm...@yahoo.com
Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Date: Tue, 03 Aug 2010 01:49:26 
To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Subject: Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

Saya pikir perlu tenggang waktu dimana uang lama dan uang baru tetap berlaku. 
Masyarakat diberi pilihan menerima uang lama atau uang baru.

Masalah baru timbul jika ternyata masih beredar uang dibawah 10 rupiahan 
dimasyarakat karena 10 rupiah uang lama akan sama dengan 1 sen uang baru. 
Selama itu memang sudah gak berlaku, maka tidak ada masalah untuk menerapkannya.

Salam

RM

--- In AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com, Ismed Hasibuan 
ismed.hasib...@... wrote:

 OK..Redenominasi itu berbeda dengan yang disebut dengan Sanering. Jika
 redenominasi itu adalah pemotongan nilai mata uang menjadi lebih kecil
 tanpa mengubah nilai tukarnya. Sedangkan sanering adalah pemotongan
 nilai mata uang suatu menjadi lebih kecil tanpa jaminan tidak berubahnya
 nilai tukarnya.. Dalam redenominasi, uang Rp 10.000 dipotong menjadi Rp
 10, dengan harga barang yang semula Rp 10.000 juga berubah menjadi
 seharga Rp 10. cita2nya sih begitu..!!!
 
 Konon kabarnya program sanering itu dilakukan karena ekonomi negara itu
 sangat buruk yang mendekati ambruk karena hiper inflasi. Sedangkan
 program redenominasi itu dilakukan bukan karena ekonomi negara itu buruk
 serta bukan karena hiper inflasi. Namun semata-mata hanya karena tujuan
 efisien penulisan dan pembukuan sajadg Tiga persyaratan yaitu:
 kondisi ekonomi yang stabil, inflasi yang terjaga rendah, dan adanya
 jaminan stabilitas harga
 
 Kalau pemotongan sejumlah digit nominal mata uang pada program
 redenominasi itu ternyata berpotensi meleset, dalam arti ada TIDAK ADA
 penyesuaian harga berdasarkan nominal baru itu??? karena para
 pedagang agak takut2 menurun kan harga barang karena (merasa) takut akan
 rugi? Juga apakah nanti pedagang di pelosok daerah bisa well informed
 secepatnya, kalo gak, kasihan rakyat yg penghasilannya kecil? Siapa yg
 akan memantau stabilitas harga? Sedangkan sekarang aja Pemerintah gak
 berkutik dg para spekulan/penumbun barang dll..???
 
 Bagaimana dengan Zimbabwe yg juga melakukan redenominasi? Kayaknya
 ekonomi mereka juga tidak membaik...???
 
 Mohon pencerahannya para pakar disini...
 
 Salam
 
 
 
 
 -Original Message-
 From: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 [mailto:ahlikeuangan-indone...@yahoogroups.com] On Behalf Of anton ms
 wardhana
 Sent: Monday, August 02, 2010 7:35 PM
 To: ahlikeuangan-indonesia@yahoogroups.com
 Subject: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?
 
 artikel asli:
 http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2010/08/02/09320316/Nilai.Pecahan.
 Rupiah.Bakal.Dipangkas-8
 
 *REDENOMINASI RUPIAH*
 Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?
 Senin, 2 Agustus 2010 | 09:32 WIB
 
 *JAKARTA, KOMPAS.com -* Isu pemotongan nilai pecahan rupiah sebenarnya
 sudah
 banyak beredar, terutama sejak nilai tukar rupiah melorot 4-5 kali lipat
 terhadap dollar Amerika Serikat. Beberapa kali juga pemerintah membantah
 isu
 pemotongan rupiah yang sempat membuat trauma banyak orang Indonesia pada
 tahun 1950 dengan menggunting uang menjadi setengahnya.
 
 Tapi kini Bank Indonesia benar-benar sudah berancang akan melakukan
 pemotongan atau istilah kerennya redenominasi rupiah. Tapi dalam
 redenominasi nilai tukar yang terjadi hanya pemotongan nilai pecahan
 mata
 uang untuk menjadi lebih kecil tanpa mengubah nilai tukarnya.
 
 Gubernur BI terpilih Darmin Nasution mengatakan, saat ini BI tengah
 menggodok wacana mengenai redenominasi nilai tukar rupiah. BI sedang
 menyiapkan sejumlah hal agar nilai Rp 1 itu lebih berarti, ujar Darmin,
 Sabtu (31/7/2010).
 
 Ia menambahkan, rencana redenominasi nilai tukar ini nantinya akan
 dibahas

Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

2010-08-02 Terurut Topik Eko Prasetiyo
trs klo barang yg harganya 1800 ato 2300 apa akan dibulatkan jd 2 dan 3?
akar masalah nilai uang bukannya inflasi?
klo pun sekarang dilakukan redenominasi lalu inflasi terus digenjot
dlm bbrp puluh tahun akan sama seperti sekarang lagi kan?

On 8/3/10, tandewi wie_...@yahoo.com wrote:
 Imho..

 Harus jg diikuti dengan pengawasan ketat thdp pasar,krn klo tidak, ada
 kemungkinan pengusaha/pedagang yg berusaha curi2 kesempatan dlm
 pelaksanaan redenominasi ini..

 Okelah dikatakan secara teorinya diberlakukan program
 redenominasi,dimana,misal Rp 1000 menjadi Rp 1, seharusnya hrg2 barang ndak
 berpengaruh toh, tinggal buang 3 angka 0 nya..
 Tp takutnya dipasar hrg barang menjadi katakan Rp 2 atau 1.5...dgn alasan
 produksi mahal atau ketidaktahuan masyarakat umum apa itu redenominasi,yg
 dimanfaatkan segelintir pengusahaan nakal...jdnya apa ndak malah memicu
 inflasi? Keterpurukan ekonomi? Krn masyarakat yg sdh lemah daya beli,makin
 ga sanggup utk membeli...

 Jd menurut sy, redenominasi ini alangkah baiknya, digodok mateng2 dulu, baru
 dihembuskan ke masyarakat,jgn spt skrg...sbagian masyarakat yg denger or
 baca berita itu, udh mulai panik, duitnya mau dipotong dan dlm benak
 mereka akan terjadi seperti tahun2 dulu yg perna terjadi devaluasi..lama2
 kasian masyarakat kita,hidup dalam ketakutan terus :'(


 cmiiw..
 Mohon pencerahan dr yg lain...

 Rdgs,
 Tan



 Sent from my BlackBerry®

 -Original Message-
 From: Rachmad M rachm...@yahoo.com
 Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 Date: Tue, 03 Aug 2010 01:49:26
 To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 Subject: Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

 Saya pikir perlu tenggang waktu dimana uang lama dan uang baru tetap
 berlaku. Masyarakat diberi pilihan menerima uang lama atau uang baru.

 Masalah baru timbul jika ternyata masih beredar uang dibawah 10 rupiahan
 dimasyarakat karena 10 rupiah uang lama akan sama dengan 1 sen uang baru.
 Selama itu memang sudah gak berlaku, maka tidak ada masalah untuk
 menerapkannya.

 Salam

 RM

 --- In AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com, Ismed Hasibuan
 ismed.hasib...@... wrote:

 OK..Redenominasi itu berbeda dengan yang disebut dengan Sanering. Jika
 redenominasi itu adalah pemotongan nilai mata uang menjadi lebih kecil
 tanpa mengubah nilai tukarnya. Sedangkan sanering adalah pemotongan
 nilai mata uang suatu menjadi lebih kecil tanpa jaminan tidak berubahnya
 nilai tukarnya.. Dalam redenominasi, uang Rp 10.000 dipotong menjadi Rp
 10, dengan harga barang yang semula Rp 10.000 juga berubah menjadi
 seharga Rp 10. cita2nya sih begitu..!!!

 Konon kabarnya program sanering itu dilakukan karena ekonomi negara itu
 sangat buruk yang mendekati ambruk karena hiper inflasi. Sedangkan
 program redenominasi itu dilakukan bukan karena ekonomi negara itu buruk
 serta bukan karena hiper inflasi. Namun semata-mata hanya karena tujuan
 efisien penulisan dan pembukuan sajadg Tiga persyaratan yaitu:
 kondisi ekonomi yang stabil, inflasi yang terjaga rendah, dan adanya
 jaminan stabilitas harga

 Kalau pemotongan sejumlah digit nominal mata uang pada program
 redenominasi itu ternyata berpotensi meleset, dalam arti ada TIDAK ADA
 penyesuaian harga berdasarkan nominal baru itu??? karena para
 pedagang agak takut2 menurun kan harga barang karena (merasa) takut akan
 rugi? Juga apakah nanti pedagang di pelosok daerah bisa well informed
 secepatnya, kalo gak, kasihan rakyat yg penghasilannya kecil? Siapa yg
 akan memantau stabilitas harga? Sedangkan sekarang aja Pemerintah gak
 berkutik dg para spekulan/penumbun barang dll..???

 Bagaimana dengan Zimbabwe yg juga melakukan redenominasi? Kayaknya
 ekonomi mereka juga tidak membaik...???

 Mohon pencerahannya para pakar disini...

 Salam




 -Original Message-
 From: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 [mailto:ahlikeuangan-indone...@yahoogroups.com] On Behalf Of anton ms
 wardhana
 Sent: Monday, August 02, 2010 7:35 PM
 To: ahlikeuangan-indonesia@yahoogroups.com
 Subject: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

 artikel asli:
 http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2010/08/02/09320316/Nilai.Pecahan.
 Rupiah.Bakal.Dipangkas-8

 *REDENOMINASI RUPIAH*
 Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?
 Senin, 2 Agustus 2010 | 09:32 WIB

 *JAKARTA, KOMPAS.com -* Isu pemotongan nilai pecahan rupiah sebenarnya
 sudah
 banyak beredar, terutama sejak nilai tukar rupiah melorot 4-5 kali lipat
 terhadap dollar Amerika Serikat. Beberapa kali juga pemerintah membantah
 isu
 pemotongan rupiah yang sempat membuat trauma banyak orang Indonesia pada
 tahun 1950 dengan menggunting uang menjadi setengahnya.

 Tapi kini Bank Indonesia benar-benar sudah berancang akan melakukan
 pemotongan atau istilah kerennya redenominasi rupiah. Tapi dalam
 redenominasi nilai tukar yang terjadi hanya pemotongan nilai pecahan
 mata
 uang untuk menjadi lebih kecil tanpa mengubah nilai tukarnya.

 Gubernur BI

Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

2010-08-02 Terurut Topik agungpurwoko
Gak dibulatkan, kan nanti akan ada sen.
Memang yang sulit adalah mengubah mindset dari nominal besar (ribuan, jutaan, 
milyaran) menjadi nominal kecil (satuan, puluhan, ratusan).
Ini benar-benar kerja besar, karena Indonesia adalah highly diversed country, 
khususnya wilayah, tingkat pendidikan, serta struktur ekonomi masing-masing 
daerah.

-Original Message-
From: Eko Prasetiyo ekopraset...@gmail.com
Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Date: Tue, 3 Aug 2010 11:23:55 
To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Subject: Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

trs klo barang yg harganya 1800 ato 2300 apa akan dibulatkan jd 2 dan 3?
akar masalah nilai uang bukannya inflasi?
klo pun sekarang dilakukan redenominasi lalu inflasi terus digenjot
dlm bbrp puluh tahun akan sama seperti sekarang lagi kan?

On 8/3/10, tandewi wie_...@yahoo.com wrote:
 Imho..

 Harus jg diikuti dengan pengawasan ketat thdp pasar,krn klo tidak, ada
 kemungkinan pengusaha/pedagang yg berusaha curi2 kesempatan dlm
 pelaksanaan redenominasi ini..

 Okelah dikatakan secara teorinya diberlakukan program
 redenominasi,dimana,misal Rp 1000 menjadi Rp 1, seharusnya hrg2 barang ndak
 berpengaruh toh, tinggal buang 3 angka 0 nya..
 Tp takutnya dipasar hrg barang menjadi katakan Rp 2 atau 1.5...dgn alasan
 produksi mahal atau ketidaktahuan masyarakat umum apa itu redenominasi,yg
 dimanfaatkan segelintir pengusahaan nakal...jdnya apa ndak malah memicu
 inflasi? Keterpurukan ekonomi? Krn masyarakat yg sdh lemah daya beli,makin
 ga sanggup utk membeli...

 Jd menurut sy, redenominasi ini alangkah baiknya, digodok mateng2 dulu, baru
 dihembuskan ke masyarakat,jgn spt skrg...sbagian masyarakat yg denger or
 baca berita itu, udh mulai panik, duitnya mau dipotong dan dlm benak
 mereka akan terjadi seperti tahun2 dulu yg perna terjadi devaluasi..lama2
 kasian masyarakat kita,hidup dalam ketakutan terus :'(


 cmiiw..
 Mohon pencerahan dr yg lain...

 Rdgs,
 Tan



 Sent from my BlackBerry®

 -Original Message-
 From: Rachmad M rachm...@yahoo.com
 Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 Date: Tue, 03 Aug 2010 01:49:26
 To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 Subject: Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

 Saya pikir perlu tenggang waktu dimana uang lama dan uang baru tetap
 berlaku. Masyarakat diberi pilihan menerima uang lama atau uang baru.

 Masalah baru timbul jika ternyata masih beredar uang dibawah 10 rupiahan
 dimasyarakat karena 10 rupiah uang lama akan sama dengan 1 sen uang baru.
 Selama itu memang sudah gak berlaku, maka tidak ada masalah untuk
 menerapkannya.

 Salam

 RM

 --- In AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com, Ismed Hasibuan
 ismed.hasib...@... wrote:

 OK..Redenominasi itu berbeda dengan yang disebut dengan Sanering. Jika
 redenominasi itu adalah pemotongan nilai mata uang menjadi lebih kecil
 tanpa mengubah nilai tukarnya. Sedangkan sanering adalah pemotongan
 nilai mata uang suatu menjadi lebih kecil tanpa jaminan tidak berubahnya
 nilai tukarnya.. Dalam redenominasi, uang Rp 10.000 dipotong menjadi Rp
 10, dengan harga barang yang semula Rp 10.000 juga berubah menjadi
 seharga Rp 10. cita2nya sih begitu..!!!

 Konon kabarnya program sanering itu dilakukan karena ekonomi negara itu
 sangat buruk yang mendekati ambruk karena hiper inflasi. Sedangkan
 program redenominasi itu dilakukan bukan karena ekonomi negara itu buruk
 serta bukan karena hiper inflasi. Namun semata-mata hanya karena tujuan
 efisien penulisan dan pembukuan sajadg Tiga persyaratan yaitu:
 kondisi ekonomi yang stabil, inflasi yang terjaga rendah, dan adanya
 jaminan stabilitas harga

 Kalau pemotongan sejumlah digit nominal mata uang pada program
 redenominasi itu ternyata berpotensi meleset, dalam arti ada TIDAK ADA
 penyesuaian harga berdasarkan nominal baru itu??? karena para
 pedagang agak takut2 menurun kan harga barang karena (merasa) takut akan
 rugi? Juga apakah nanti pedagang di pelosok daerah bisa well informed
 secepatnya, kalo gak, kasihan rakyat yg penghasilannya kecil? Siapa yg
 akan memantau stabilitas harga? Sedangkan sekarang aja Pemerintah gak
 berkutik dg para spekulan/penumbun barang dll..???

 Bagaimana dengan Zimbabwe yg juga melakukan redenominasi? Kayaknya
 ekonomi mereka juga tidak membaik...???

 Mohon pencerahannya para pakar disini...

 Salam




 -Original Message-
 From: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 [mailto:ahlikeuangan-indone...@yahoogroups.com] On Behalf Of anton ms
 wardhana
 Sent: Monday, August 02, 2010 7:35 PM
 To: ahlikeuangan-indonesia@yahoogroups.com
 Subject: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

 artikel asli:
 http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2010/08/02/09320316/Nilai.Pecahan.
 Rupiah.Bakal.Dipangkas-8

 *REDENOMINASI RUPIAH*
 Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?
 Senin, 2 Agustus 2010 | 09:32 WIB

 *JAKARTA

Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

2010-08-02 Terurut Topik tandewi
Sebenere, yg sy pingin banget2 tau,
Apa ya alesan redenominasi ini?

Klo cuma utk memudahkan perhitungan atau penulisan...kok yak ngak mateng 
perencanaanya...toh slama ini, dlm financial report jg sdh ditulis keterangan 
dlm ribuan atau dlm jutaan kecuali utk hrg saham...

Apalagi sudah dihembusi gini melalui media massa...oalaaahhh...udh mau hari 
raya aja,hrg2 kebutuhan sdh melambung, apalagi dihembusi isu ini, bisa2 makin 
terbang bebas hrg2 kebutuhan...

Rakyat kecil spt saya cuma bisa bengong dan merenungi nasib...

Mungkin ada para pakar ekonomi di milis ini,yg berkenan membantu dan memberi 
pencerahan...


Rdgs
Tan




Sent from my BlackBerry®

-Original Message-
From: Eko Prasetiyo ekopraset...@gmail.com
Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Date: Tue, 3 Aug 2010 11:23:55 
To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
Subject: Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

trs klo barang yg harganya 1800 ato 2300 apa akan dibulatkan jd 2 dan 3?
akar masalah nilai uang bukannya inflasi?
klo pun sekarang dilakukan redenominasi lalu inflasi terus digenjot
dlm bbrp puluh tahun akan sama seperti sekarang lagi kan?

On 8/3/10, tandewi wie_...@yahoo.com wrote:
 Imho..

 Harus jg diikuti dengan pengawasan ketat thdp pasar,krn klo tidak, ada
 kemungkinan pengusaha/pedagang yg berusaha curi2 kesempatan dlm
 pelaksanaan redenominasi ini..

 Okelah dikatakan secara teorinya diberlakukan program
 redenominasi,dimana,misal Rp 1000 menjadi Rp 1, seharusnya hrg2 barang ndak
 berpengaruh toh, tinggal buang 3 angka 0 nya..
 Tp takutnya dipasar hrg barang menjadi katakan Rp 2 atau 1.5...dgn alasan
 produksi mahal atau ketidaktahuan masyarakat umum apa itu redenominasi,yg
 dimanfaatkan segelintir pengusahaan nakal...jdnya apa ndak malah memicu
 inflasi? Keterpurukan ekonomi? Krn masyarakat yg sdh lemah daya beli,makin
 ga sanggup utk membeli...

 Jd menurut sy, redenominasi ini alangkah baiknya, digodok mateng2 dulu, baru
 dihembuskan ke masyarakat,jgn spt skrg...sbagian masyarakat yg denger or
 baca berita itu, udh mulai panik, duitnya mau dipotong dan dlm benak
 mereka akan terjadi seperti tahun2 dulu yg perna terjadi devaluasi..lama2
 kasian masyarakat kita,hidup dalam ketakutan terus :'(


 cmiiw..
 Mohon pencerahan dr yg lain...

 Rdgs,
 Tan



 Sent from my BlackBerry®

 -Original Message-
 From: Rachmad M rachm...@yahoo.com
 Sender: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 Date: Tue, 03 Aug 2010 01:49:26
 To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 Reply-To: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 Subject: Re: [Keuangan] Nilai Pecahan Rupiah Bakal Dipangkas?

 Saya pikir perlu tenggang waktu dimana uang lama dan uang baru tetap
 berlaku. Masyarakat diberi pilihan menerima uang lama atau uang baru.

 Masalah baru timbul jika ternyata masih beredar uang dibawah 10 rupiahan
 dimasyarakat karena 10 rupiah uang lama akan sama dengan 1 sen uang baru.
 Selama itu memang sudah gak berlaku, maka tidak ada masalah untuk
 menerapkannya.

 Salam

 RM

 --- In AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com, Ismed Hasibuan
 ismed.hasib...@... wrote:

 OK..Redenominasi itu berbeda dengan yang disebut dengan Sanering. Jika
 redenominasi itu adalah pemotongan nilai mata uang menjadi lebih kecil
 tanpa mengubah nilai tukarnya. Sedangkan sanering adalah pemotongan
 nilai mata uang suatu menjadi lebih kecil tanpa jaminan tidak berubahnya
 nilai tukarnya.. Dalam redenominasi, uang Rp 10.000 dipotong menjadi Rp
 10, dengan harga barang yang semula Rp 10.000 juga berubah menjadi
 seharga Rp 10. cita2nya sih begitu..!!!

 Konon kabarnya program sanering itu dilakukan karena ekonomi negara itu
 sangat buruk yang mendekati ambruk karena hiper inflasi. Sedangkan
 program redenominasi itu dilakukan bukan karena ekonomi negara itu buruk
 serta bukan karena hiper inflasi. Namun semata-mata hanya karena tujuan
 efisien penulisan dan pembukuan sajadg Tiga persyaratan yaitu:
 kondisi ekonomi yang stabil, inflasi yang terjaga rendah, dan adanya
 jaminan stabilitas harga

 Kalau pemotongan sejumlah digit nominal mata uang pada program
 redenominasi itu ternyata berpotensi meleset, dalam arti ada TIDAK ADA
 penyesuaian harga berdasarkan nominal baru itu??? karena para
 pedagang agak takut2 menurun kan harga barang karena (merasa) takut akan
 rugi? Juga apakah nanti pedagang di pelosok daerah bisa well informed
 secepatnya, kalo gak, kasihan rakyat yg penghasilannya kecil? Siapa yg
 akan memantau stabilitas harga? Sedangkan sekarang aja Pemerintah gak
 berkutik dg para spekulan/penumbun barang dll..???

 Bagaimana dengan Zimbabwe yg juga melakukan redenominasi? Kayaknya
 ekonomi mereka juga tidak membaik...???

 Mohon pencerahannya para pakar disini...

 Salam




 -Original Message-
 From: AhliKeuangan-Indonesia@yahoogroups.com
 [mailto:ahlikeuangan-indone...@yahoogroups.com] On Behalf Of anton ms
 wardhana
 Sent: Monday, August 02, 2010 7:35 PM