RE: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

2009-04-29 Terurut Topik Ria Sari Susilaningtyas
Return Receipt
   
   Your   RE: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis   
   document:  Balita Anda  
   
   wasria.s...@starenergy.co.id
   received
   by: 
   
   at:04/30/2009 09:00:12 AM   
   





--
Info tanaman hias: http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com



Re: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

2009-04-28 Terurut Topik devi surya krishandi
setuju dengan:

1. iklan hanya weekend ( jumat, sabtu, minggu)
2. segala produk, saya rasa berguna. entah itu untuk balita atau orang tuanya.
3. kalau melanggar posting diluar weekend, bisa dikasih peringatan. kalau tidak 
mengerti juga di banned aja.
4. kalau berminat dengan iklan bisa japri

apa lagi ya? sementara itu aja sih yang saya pikir. thanx buat sharingnya.

regards,
- devi surya krishandi -
http://zahra-anekajualan.blogspot.com
http://athiazahraramadhani.blogspot.com
http://devistuff.multiply.com






From: Susan - ssuzi...@gmail.com
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Tuesday, April 28, 2009 10:30:53 AM
Subject: Re: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

yup setuju

1. yang boleh posting jualan hanya member aktif (minimal 1x seminggu posting
artikel mengenai anak / respon email / bertanya).
2. Jualan hanya di hari jumat - minggu, 1 kali posting (utk produk yang
berbeda) tiap minggunya. jadi kalau udah posting jumat, tdk boleh posting
lagi di hari sabtu/minggu.
3. Tidak boleh ada attachment (utk menghemat bandwitch)
4. Pertanyaaan lanjutan utk produk, lewat japri.
5. Cuma tipe produknya rancu nih apa bebas aja yaa ? Toh dng bahasa
marketing pasti bisa mengacu ke balita

sekian, terima kasih

*balik nyemil kacang shanghai lagi




2009/4/28 Muslifa.Aseani zalwa...@gmail.com

 Keknya fokusnya dah mulai mengerucut, bahwa:

 1. Tujuan utama kita, adanya aturan untuk memfilter, agar :
a. Member BA itu aktif. Entah di sharing ilmu/pengetahuan seputar
 balita, juga pas jualan [ini si, mang yg khusus buat para mommies n
 daddies yg jualan ya].
b. Member yang hanya post saat jualan dan tdk pernah share apapun,
 diberi kesempatan 3 kali saja [3 x Jumat-Sabtu-Minggu]. Kalau mbandel,
 diban atau diblok sekalian.

 2. Promosi dan Oot masih boleh serta bisa di b...@balita-anda.com. Tapi,
 dibatasi aturan. Yang mbandel, diban 1 hari. Bandel terus, ban 3 hari.
 Bandel ping spuluh, ban selamanya dan diblok. Bahasan selanjutnya utk
 topik2 OOT, lanjut di ba_...@balita-anda.com

 3. Point utamanya sptnya bukan diaturan. Tapi, sanksi. Kalau aturan
 sih ndak ada yang salah[paling2 sdikit keliru. Keliru nulis, keliru
 menafsirkan]. Sanksinya saja yang kurang tegas. Kalau ada sanksi, kan
 jadi ada efek jera.

 Hidub BA...Hidup KR...

 On 4/28/09, reni r...@assabindonesia.co.id wrote:
  Kalo aku usulnya :
  - untuk yang posting promo lapak jangan di Ba_oot saja di Balita juga
  karena belum tentu anggota BA adalah anggota Ba_oot
  -posting promo harus diperbolehkan jumat-weekend
  -anggota lapak juga harus ikut sumbang saran/diskusi masalah,topik2 yg
  ada di BA/ba_oot tidak hanya pada saat waktu posting promo aja baru
  muncul..
  -promo lapak tidak hanya seputar balita yang penting bisa berguna
  u/kebutuhan semua anggota milis,baik balita,ibu/ayah.
 
  Thanks
  -reni-
 
 
  -Original Message-
  From: Gopina Goham [mailto:alfin.b...@gmail.com]
  Sent: Tuesday, April 28, 2009 8:46 AM
  To: BA milis
  Subject: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda
 
  masih ditunggu tanggapan dari temen2 semua, lho yaa... karena sudah
  disediakan waktu dan tempat u/ menuangkan aspirasi, mohon dimanfaatkan
  sebaik2nya u/ kepentingan bersama.
 
 
 
 
  --
  Info tanaman hias: http://www.toekangkeboen.com
  Info balita: http://www.balita-anda.com
  Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
  menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com
 
 


 --
-Muslifa Aseani=BunSal™-
  http://myidol88.blogspot.com

 --
  Info tanaman hias: http://www.toekangkeboen.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
 menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com




-- 
Rgds,

Susan
 Please consider the environment before printing my email



  

Re: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

2009-04-27 Terurut Topik Muslifa.Aseani
Salam dari Semarang...

Usulan2nya:
1. Bahas per point dan buat polling. Tidak harus lama2. 1 point 2 hari polling.

2. Khusus point no 5 [aku copy paste lo yaa. Dari bawah enni] :
   c. Posting promosi yang TIDAK DIPERBOLEHKAN untuk dikirim ke milis
 ba_...@balita-anda.com
   Nah, itu @ba_oot atau @ba ? Keknya cuma salah ketik saja ya Bu Mod?

3. Hanya mengingatkan, kalau tidak salah, 'ijin' sampai bisanya
promosi di Jumat-Sabtu-Minggu sekarang ini, dulu ditentukan melalui
polling.
Modusnya, semua member BA menjapri moderator-owner pilihan harinya.
Dan polling suara terbanyak waktu itulah yang kembali memberikan
'lapak2' utk para seller di BA [terserah sellernya ibu2, bapak2, oom2
ato tante2. intinya, lapak jualan].
Usulan ke3 ini, sbg support diusulan no 1 diatas.

Ini dulu..Nunggu respon

On 4/28/09, Gopina Goham alfin.b...@gmail.com wrote:
 masih ditunggu tanggapan dari temen2 semua, lho yaa... karena sudah
 disediakan waktu dan tempat u/ menuangkan aspirasi, mohon dimanfaatkan
 sebaik2nya u/ kepentingan bersama.


 -- Forwarded message --
 From: Gopina Goham alfin.b...@gmail.com
 Date: 2009/4/24
 Subject: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda
 To: BA milis balita-anda@balita-anda.com


 Dear member milis BA,

 agar milis ini menjadi lebih baik, baik dari segi jenis topik bahasan
 maupun isinya, maka sepertinya perlu u/ mensosialisasikan dan
 memperbaharui peraturan milis yang sekarang ada.

 Di bawah ini adalah draft peraturan milis yang baru. Mohon masukan
 dari rekan2 sekalian. Karena milis ini adalah milik bersama, maka
 peraturan yang nanti akan diterapkan menjadi keputusan bersama. Jadi
 kalau ada yang kelupaan/khilaf, bisa kita perbaiki bersama2.

 Ditunggu tanggapan hingga akhir April.

 Thanks,
 =mods BA=

 ===

 Agar kita dapat berdiskusi dengan nyaman dan berkualitas serta tidak
 merugikan satu sama lain, maka dalam milis Balita Anda ini kami
 mengharapkan Anda untuk

 1. Milis ini bersifat TERTUTUP dalam arti HANYA member saja (yang
 alamat email nya terdaftar/ter-subscribe) yang dapat  memposting ke
 milis.

 2. Milis ini adalah forum diskusi bagi para orang tua mengenai
 permasalahan sekitar putra putrinya. Partipasi AKTIF Anda sebagai
 orang tua sangat kami harapkan dalam bertukar pengalaman seputar
 penanganan masalah pada anak.

 3. Untuk mengurangi duplikasi message (hal yang sama ditanyakan
 berulang-ulang), sebelum mengirimkan atau menanyakan suatu topik,
 hendaknya mencari terlebih dahulu posting-posting terdahulu di Arsip
 Milis.

 4. Disarankan untuk tidak menuliskan pesan dalam format huruf kapital
 seluruhnya. Bila hal ini dilakukan, orang akan menyangka Anda sedang
 marah-marah atau bicara keras.

 5. Peraturan khusus mengenai PROMOSI PRODUK atau OOT (Out of Topic)
 a. Tidak diperkenankan melakukan promosi di milis Balita Anda, baik
 melalui secara langsung mem-posting e-mail promosi maupun secara tidak
 langsung melalui tanggapan akan suatu e-mail.

 b. Promosi dapat dilakukan di milis ba_...@balita-anda.com dan
 dilakukan setiap hari Jumat dan akhir pekan.

 c. Posting promosi yang TIDAK DIPERBOLEHKAN untuk dikirim ke milis
 ba_...@balita-anda.com
  - Tidak ada hubungan langsung dengan dunia balita sama sekali, yang
 dapat berbentuk penawaran produk, layanan, jasa, atau mengandung unsur
 bisnis/profit.
  - Mengandung unsur marketing, MLM, dan sejenisnya.
  - Junk mail atau chain letter.
  - Mengandung unsur SARA, politik, atau porno.
  - Dikategorikan kejahatan atau pelanggaran komputer seperti cracking,
 phreaking, spamming, serial number, pembajakan.
  - Promosi secara eksplisit, situs atau milis lain di luar milis
 balita-anda.
  - Promosi secara eksplisit, tempat atau layanan training yang
 mengandung unsur bisnis/profit.
  - Promosi secara eksplisit, seminar/event dan sejenisnya yang
 mengandung unsur bisnis/profit (misal seminar penawaran produk).
  - info lowongan kerja

 d. Promosi yang masih bisa ditolerir dapat diposting di milis Balita Anda
  - Informasi penting yang bersifat umum mengenai dunia balita.
  - Pemberitahuan seminar/event yang bersifat umum dan/atau gratis,
 yang bertujuan semata-mata untuk menambah pengetahuan.
  - email  yang berisi out of topic = OOT diperbolehkan asalkan
 bersifat penting. Jika pertanyaan yang diajukan sudah terjawab, maka
 moderator akan menutup diskusi OOT tersebut.

 6. Untuk menghemat bandwidth, maka:
 a. hendaknya TIDAK mengirimkan mail yg dikategorikan sbg one-liner
 (mengandung message yangg hanya terdiri dari beberapa kata atau tidak
 lebih dari satu baris), misalnya mail yg berisi 'saya juga', 'setuju',
 'tolong kirim ke saya', dst.

 b. Hendaknya MENGHAPUS bagian mail yang dinilai 'junk' pada saat
 me-reply seperti:
  - footer iklan balita-anda
  - reply message lebih dari 2 tingkat/thread (yang tidak langsung)
  - message yang tidak berhubungan subjectnya dgn yang di-reply

 

Re: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

2009-04-27 Terurut Topik Puji Rahayu
Mbak...untuk topik diskusi bagaimana jika jangan hanya seputar putra - putri
tapi juga masalah mengenai ibu dan ayahnya. Misalnya : mengenai kontrasepsi,
tempat berlibur yang enak, dsb. Yang penting masih dalam hubungan keluarga
tersebut ?

Tq


- Original Message -
From: Gopina Goham alfin.b...@gmail.com
To: BA milis balita-anda@balita-anda.com
Sent: Tuesday, April 28, 2009 8:45 AM
Subject: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda


 masih ditunggu tanggapan dari temen2 semua, lho yaa... karena sudah
 disediakan waktu dan tempat u/ menuangkan aspirasi, mohon dimanfaatkan
 sebaik2nya u/ kepentingan bersama.



===


 2. Milis ini adalah forum diskusi bagi para orang tua mengenai
 permasalahan sekitar putra putrinya. Partipasi AKTIF Anda sebagai
 orang tua sangat kami harapkan dalam bertukar pengalaman seputar
 penanganan masalah pada anak.




--
Info tanaman hias: http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com



RE: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

2009-04-27 Terurut Topik Mardiana
Aku setuju sm usul pak Arif.
Promosi tetep ada khusus jum'at-minggu.. kaya'nya gak khusus utk balita
aja, boleh utk keperluan keluarga juga dong.. :)
Tapi gak boleh kalo ada yg nanya lebih lanjut mengenai promosi tsb di
dalam milis.

Best Regards,
Mardiana
www.ceritanana.blogspot.com

-Original Message-
From: Muslifa.Aseani [mailto:zalwa...@gmail.com] 
Sent: Tuesday, April 28, 2009 9:19 AM

Salam dari Semarang...

Usulan2nya:
1. Bahas per point dan buat polling. Tidak harus lama2. 1 point 2 hari
polling.

2. Khusus point no 5 [aku copy paste lo yaa. Dari bawah enni] :
   c. Posting promosi yang TIDAK DIPERBOLEHKAN untuk dikirim ke milis
 ba_...@balita-anda.com
   Nah, itu @ba_oot atau @ba ? Keknya cuma salah ketik saja ya Bu Mod?

3. Hanya mengingatkan, kalau tidak salah, 'ijin' sampai bisanya
promosi di Jumat-Sabtu-Minggu sekarang ini, dulu ditentukan melalui
polling.
Modusnya, semua member BA menjapri moderator-owner pilihan harinya.
Dan polling suara terbanyak waktu itulah yang kembali memberikan
'lapak2' utk para seller di BA [terserah sellernya ibu2, bapak2, oom2
ato tante2. intinya, lapak jualan].
Usulan ke3 ini, sbg support diusulan no 1 diatas.

Ini dulu..Nunggu respon

On 4/28/09, Gopina Goham alfin.b...@gmail.com wrote:
 masih ditunggu tanggapan dari temen2 semua, lho yaa... karena sudah
 disediakan waktu dan tempat u/ menuangkan aspirasi, mohon dimanfaatkan
 sebaik2nya u/ kepentingan bersama.


 -- Forwarded message --
 From: Gopina Goham alfin.b...@gmail.com
 Date: 2009/4/24

 Dear member milis BA,

 agar milis ini menjadi lebih baik, baik dari segi jenis topik bahasan
 maupun isinya, maka sepertinya perlu u/ mensosialisasikan dan
 memperbaharui peraturan milis yang sekarang ada.

 Di bawah ini adalah draft peraturan milis yang baru. Mohon masukan
 dari rekan2 sekalian. Karena milis ini adalah milik bersama, maka
 peraturan yang nanti akan diterapkan menjadi keputusan bersama. Jadi
 kalau ada yang kelupaan/khilaf, bisa kita perbaiki bersama2.

 Ditunggu tanggapan hingga akhir April.

 Thanks,
 =mods BA=



===

 Agar kita dapat berdiskusi dengan nyaman dan berkualitas serta tidak
 merugikan satu sama lain, maka dalam milis Balita Anda ini kami
 mengharapkan Anda untuk

 1. Milis ini bersifat TERTUTUP dalam arti HANYA member saja (yang
 alamat email nya terdaftar/ter-subscribe) yang dapat  memposting ke
 milis.

 2. Milis ini adalah forum diskusi bagi para orang tua mengenai
 permasalahan sekitar putra putrinya. Partipasi AKTIF Anda sebagai
 orang tua sangat kami harapkan dalam bertukar pengalaman seputar
 penanganan masalah pada anak.

 3. Untuk mengurangi duplikasi message (hal yang sama ditanyakan
 berulang-ulang), sebelum mengirimkan atau menanyakan suatu topik,
 hendaknya mencari terlebih dahulu posting-posting terdahulu di Arsip
 Milis.

 4. Disarankan untuk tidak menuliskan pesan dalam format huruf kapital
 seluruhnya. Bila hal ini dilakukan, orang akan menyangka Anda sedang
 marah-marah atau bicara keras.

 5. Peraturan khusus mengenai PROMOSI PRODUK atau OOT (Out of Topic)
 a. Tidak diperkenankan melakukan promosi di milis Balita Anda, baik
 melalui secara langsung mem-posting e-mail promosi maupun secara tidak
 langsung melalui tanggapan akan suatu e-mail.

 b. Promosi dapat dilakukan di milis ba_...@balita-anda.com dan
 dilakukan setiap hari Jumat dan akhir pekan.

 c. Posting promosi yang TIDAK DIPERBOLEHKAN untuk dikirim ke milis
 ba_...@balita-anda.com
  - Tidak ada hubungan langsung dengan dunia balita sama sekali, yang
 dapat berbentuk penawaran produk, layanan, jasa, atau mengandung unsur
 bisnis/profit.
  - Mengandung unsur marketing, MLM, dan sejenisnya.
  - Junk mail atau chain letter.
  - Mengandung unsur SARA, politik, atau porno.
  - Dikategorikan kejahatan atau pelanggaran komputer seperti cracking,
 phreaking, spamming, serial number, pembajakan.
  - Promosi secara eksplisit, situs atau milis lain di luar milis
 balita-anda.
  - Promosi secara eksplisit, tempat atau layanan training yang
 mengandung unsur bisnis/profit.
  - Promosi secara eksplisit, seminar/event dan sejenisnya yang
 mengandung unsur bisnis/profit (misal seminar penawaran produk).
  - info lowongan kerja

 d. Promosi yang masih bisa ditolerir dapat diposting di milis Balita
Anda
  - Informasi penting yang bersifat umum mengenai dunia balita.
  - Pemberitahuan seminar/event yang bersifat umum dan/atau gratis,
 yang bertujuan semata-mata untuk menambah pengetahuan.
  - email  yang berisi out of topic = OOT diperbolehkan asalkan
 bersifat penting. Jika pertanyaan yang diajukan sudah terjawab, maka
 moderator akan menutup diskusi OOT tersebut.

 6. Untuk menghemat bandwidth, maka:
 a. hendaknya TIDAK mengirimkan mail yg dikategorikan sbg one-liner
 (mengandung message yangg hanya terdiri dari beberapa kata atau tidak
 lebih dari satu baris), misalnya mail yg 

RE: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

2009-04-27 Terurut Topik reni
Kalo aku usulnya :
- untuk yang posting promo lapak jangan di Ba_oot saja di Balita juga
karena belum tentu anggota BA adalah anggota Ba_oot
-posting promo harus diperbolehkan jumat-weekend
-anggota lapak juga harus ikut sumbang saran/diskusi masalah,topik2 yg
ada di BA/ba_oot tidak hanya pada saat waktu posting promo aja baru
muncul..
-promo lapak tidak hanya seputar balita yang penting bisa berguna
u/kebutuhan semua anggota milis,baik balita,ibu/ayah.

Thanks
-reni-


-Original Message-
From: Gopina Goham [mailto:alfin.b...@gmail.com] 
Sent: Tuesday, April 28, 2009 8:46 AM
To: BA milis
Subject: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

masih ditunggu tanggapan dari temen2 semua, lho yaa... karena sudah
disediakan waktu dan tempat u/ menuangkan aspirasi, mohon dimanfaatkan
sebaik2nya u/ kepentingan bersama.




--
Info tanaman hias: http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com



Re: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

2009-04-27 Terurut Topik Muslifa.Aseani
Keknya fokusnya dah mulai mengerucut, bahwa:

1. Tujuan utama kita, adanya aturan untuk memfilter, agar :
a. Member BA itu aktif. Entah di sharing ilmu/pengetahuan seputar
balita, juga pas jualan [ini si, mang yg khusus buat para mommies n
daddies yg jualan ya].
b. Member yang hanya post saat jualan dan tdk pernah share apapun,
diberi kesempatan 3 kali saja [3 x Jumat-Sabtu-Minggu]. Kalau mbandel,
diban atau diblok sekalian.

2. Promosi dan Oot masih boleh serta bisa di b...@balita-anda.com. Tapi,
dibatasi aturan. Yang mbandel, diban 1 hari. Bandel terus, ban 3 hari.
Bandel ping spuluh, ban selamanya dan diblok. Bahasan selanjutnya utk
topik2 OOT, lanjut di ba_...@balita-anda.com

3. Point utamanya sptnya bukan diaturan. Tapi, sanksi. Kalau aturan
sih ndak ada yang salah[paling2 sdikit keliru. Keliru nulis, keliru
menafsirkan]. Sanksinya saja yang kurang tegas. Kalau ada sanksi, kan
jadi ada efek jera.

Hidub BA...Hidup KR...

On 4/28/09, reni r...@assabindonesia.co.id wrote:
 Kalo aku usulnya :
 - untuk yang posting promo lapak jangan di Ba_oot saja di Balita juga
 karena belum tentu anggota BA adalah anggota Ba_oot
 -posting promo harus diperbolehkan jumat-weekend
 -anggota lapak juga harus ikut sumbang saran/diskusi masalah,topik2 yg
 ada di BA/ba_oot tidak hanya pada saat waktu posting promo aja baru
 muncul..
 -promo lapak tidak hanya seputar balita yang penting bisa berguna
 u/kebutuhan semua anggota milis,baik balita,ibu/ayah.

 Thanks
 -reni-


 -Original Message-
 From: Gopina Goham [mailto:alfin.b...@gmail.com]
 Sent: Tuesday, April 28, 2009 8:46 AM
 To: BA milis
 Subject: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

 masih ditunggu tanggapan dari temen2 semua, lho yaa... karena sudah
 disediakan waktu dan tempat u/ menuangkan aspirasi, mohon dimanfaatkan
 sebaik2nya u/ kepentingan bersama.




 --
 Info tanaman hias: http://www.toekangkeboen.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
 menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com




-- 
-Muslifa Aseani=BunSal™-
  http://myidol88.blogspot.com

--
Info tanaman hias: http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com



Re: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

2009-04-27 Terurut Topik Ida Rifai
Iya benar..

Masih inget gak waktu bikin logo kan maunya BA ada bapak ibu anaknya.
Gak cuma anaknya doang. ya kan ya kan?? hehehe

-ida-
http://ardanicollections.multiply.com


On Tue, 2009-04-28 at 09:24 +0700, Puji Rahayu wrote:
 Mbak...untuk topik diskusi bagaimana jika jangan hanya seputar putra - putri
 tapi juga masalah mengenai ibu dan ayahnya. Misalnya : mengenai kontrasepsi,
 tempat berlibur yang enak, dsb. Yang penting masih dalam hubungan keluarga
 tersebut ?
 
 Tq
 
 



--
Info tanaman hias: http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com



Re: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

2009-04-27 Terurut Topik Susan -
yup setuju

1. yang boleh posting jualan hanya member aktif (minimal 1x seminggu posting
artikel mengenai anak / respon email / bertanya).
2. Jualan hanya di hari jumat - minggu, 1 kali posting (utk produk yang
berbeda) tiap minggunya. jadi kalau udah posting jumat, tdk boleh posting
lagi di hari sabtu/minggu.
3. Tidak boleh ada attachment (utk menghemat bandwitch)
4. Pertanyaaan lanjutan utk produk, lewat japri.
5. Cuma tipe produknya rancu nih apa bebas aja yaa ? Toh dng bahasa
marketing pasti bisa mengacu ke balita

sekian, terima kasih

*balik nyemil kacang shanghai lagi




2009/4/28 Muslifa.Aseani zalwa...@gmail.com

 Keknya fokusnya dah mulai mengerucut, bahwa:

 1. Tujuan utama kita, adanya aturan untuk memfilter, agar :
a. Member BA itu aktif. Entah di sharing ilmu/pengetahuan seputar
 balita, juga pas jualan [ini si, mang yg khusus buat para mommies n
 daddies yg jualan ya].
b. Member yang hanya post saat jualan dan tdk pernah share apapun,
 diberi kesempatan 3 kali saja [3 x Jumat-Sabtu-Minggu]. Kalau mbandel,
 diban atau diblok sekalian.

 2. Promosi dan Oot masih boleh serta bisa di b...@balita-anda.com. Tapi,
 dibatasi aturan. Yang mbandel, diban 1 hari. Bandel terus, ban 3 hari.
 Bandel ping spuluh, ban selamanya dan diblok. Bahasan selanjutnya utk
 topik2 OOT, lanjut di ba_...@balita-anda.com

 3. Point utamanya sptnya bukan diaturan. Tapi, sanksi. Kalau aturan
 sih ndak ada yang salah[paling2 sdikit keliru. Keliru nulis, keliru
 menafsirkan]. Sanksinya saja yang kurang tegas. Kalau ada sanksi, kan
 jadi ada efek jera.

 Hidub BA...Hidup KR...

 On 4/28/09, reni r...@assabindonesia.co.id wrote:
  Kalo aku usulnya :
  - untuk yang posting promo lapak jangan di Ba_oot saja di Balita juga
  karena belum tentu anggota BA adalah anggota Ba_oot
  -posting promo harus diperbolehkan jumat-weekend
  -anggota lapak juga harus ikut sumbang saran/diskusi masalah,topik2 yg
  ada di BA/ba_oot tidak hanya pada saat waktu posting promo aja baru
  muncul..
  -promo lapak tidak hanya seputar balita yang penting bisa berguna
  u/kebutuhan semua anggota milis,baik balita,ibu/ayah.
 
  Thanks
  -reni-
 
 
  -Original Message-
  From: Gopina Goham [mailto:alfin.b...@gmail.com]
  Sent: Tuesday, April 28, 2009 8:46 AM
  To: BA milis
  Subject: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda
 
  masih ditunggu tanggapan dari temen2 semua, lho yaa... karena sudah
  disediakan waktu dan tempat u/ menuangkan aspirasi, mohon dimanfaatkan
  sebaik2nya u/ kepentingan bersama.
 
 
 
 
  --
  Info tanaman hias: http://www.toekangkeboen.com
  Info balita: http://www.balita-anda.com
  Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
  menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com
 
 


 --
-Muslifa Aseani=BunSal™-
  http://myidol88.blogspot.com

 --
  Info tanaman hias: http://www.toekangkeboen.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
 menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com




-- 
Rgds,

Susan
 Please consider the environment before printing my email


RE: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

2009-04-27 Terurut Topik Devi Wijayanti
Ikutan nimbrung ya 
saya setuju jg kalo promo diadakan seperti yang sudah berjalan, di BA setiap
jumat - weekend. dan jangan di batasi Cuma khusus untuk balita
aja.jualan seperti computer, hp, body treatment / sejenisnya juga perlu.

Walo gak gak pernah beli barang2 electronic spt computer dlsb tapi tau
perbandingan harganya kalo kita mo beli lokalan disini. 
Juga untuk produk lain yang biasa di tawarkan di milis yang tidak bisa kami
beli di area kami bisa dg gampang bertransaksi dengan moms yang ada di
milis. 

Setuju jg, dg iklan pak Arief... bagi yang aktif jualan bisa nyumbang ke BA
(dengan perhitungan tertentu) buat tambah2 sewa domain (bener gak ya?), yang
selama ini biasanya di bayarin pake uang pribadinya kang Rahman.  

Bagi yang aktif jualan, jangan Cuma muncul pas wiken aja... tapi juga ikutan
guyub juga di Milis... 

iklan lowongan kerja jangan di larang dong kita tetep perlu buat info2
siapa tau ada yang lebih bagus (palagi situs job seeker di kantor dah di
block.. biar Karyawan gak ngelirik sana sini) 

Over all... keputusannya terserah ke forum... suara terbanyak yang diikuti


Thank you 
 - D - 
 

-Original Message-
From: reni [mailto:r...@assabindonesia.co.id] 
Sent: Tuesday, 28 April 2009 10:57 AM
To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: RE: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

Kalo aku usulnya :
- untuk yang posting promo lapak jangan di Ba_oot saja di Balita juga
karena belum tentu anggota BA adalah anggota Ba_oot
-posting promo harus diperbolehkan jumat-weekend
-anggota lapak juga harus ikut sumbang saran/diskusi masalah,topik2 yg
ada di BA/ba_oot tidak hanya pada saat waktu posting promo aja baru
muncul..
-promo lapak tidak hanya seputar balita yang penting bisa berguna
u/kebutuhan semua anggota milis,baik balita,ibu/ayah.

Thanks
-reni-


-Original Message-
From: Gopina Goham [mailto:alfin.b...@gmail.com] 
Sent: Tuesday, April 28, 2009 8:46 AM
To: BA milis
Subject: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

masih ditunggu tanggapan dari temen2 semua, lho yaa... karena sudah
disediakan waktu dan tempat u/ menuangkan aspirasi, mohon dimanfaatkan
sebaik2nya u/ kepentingan bersama.




--
Info tanaman hias: http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com


__
This email has been scanned by the MessageLabs Email Security System.
For more information please visit http://www.messagelabs.com/email 
__


_
IMPORTANT - This email and any attachments may be confidential and privileged.  
If received in error, please contact Thiess and delete all copies.  You may not 
rely on advice and documents received by email unless confirmed by a signed 
Thiess letter.  This restriction on reliance will not apply to the extent that 
the above email communication is between parties to a contract and is 
authorised under that contract.  Before opening or using attachments, check 
them for viruses and defects.  Thiess' liability is limited to resupplying any 
affected attachments.

--
Info tanaman hias: http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com



RE: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

2009-04-27 Terurut Topik Yenni Afrianti
Setuju, promosi tetap ada, khusus jumat sabtu minggu, biar lebih hidup,
heheheheh

-Original Message-
From: Mardiana 
Sent: Tuesday, April 28, 2009 9:47 AM
To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: RE: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita
Anda

Aku setuju sm usul pak Arif.
Promosi tetep ada khusus jum'at-minggu.. kaya'nya gak khusus utk balita
aja, boleh utk keperluan keluarga juga dong.. :)
Tapi gak boleh kalo ada yg nanya lebih lanjut mengenai promosi tsb di
dalam milis.

Best Regards,
Mardiana
www.ceritanana.blogspot.com

-Original Message-
From: Muslifa.Aseani [mailto:zalwa...@gmail.com] 
Sent: Tuesday, April 28, 2009 9:19 AM

Salam dari Semarang...

Usulan2nya:
1. Bahas per point dan buat polling. Tidak harus lama2. 1 point 2 hari
polling.

2. Khusus point no 5 [aku copy paste lo yaa. Dari bawah enni] :
   c. Posting promosi yang TIDAK DIPERBOLEHKAN untuk dikirim ke milis
 ba_...@balita-anda.com
   Nah, itu @ba_oot atau @ba ? Keknya cuma salah ketik saja ya Bu Mod?

3. Hanya mengingatkan, kalau tidak salah, 'ijin' sampai bisanya
promosi di Jumat-Sabtu-Minggu sekarang ini, dulu ditentukan melalui
polling.
Modusnya, semua member BA menjapri moderator-owner pilihan harinya.
Dan polling suara terbanyak waktu itulah yang kembali memberikan
'lapak2' utk para seller di BA [terserah sellernya ibu2, bapak2, oom2
ato tante2. intinya, lapak jualan].
Usulan ke3 ini, sbg support diusulan no 1 diatas.

Ini dulu..Nunggu respon

On 4/28/09, Gopina Goham alfin.b...@gmail.com wrote:
 masih ditunggu tanggapan dari temen2 semua, lho yaa... karena sudah
 disediakan waktu dan tempat u/ menuangkan aspirasi, mohon dimanfaatkan
 sebaik2nya u/ kepentingan bersama.


 -- Forwarded message --
 From: Gopina Goham alfin.b...@gmail.com
 Date: 2009/4/24

 Dear member milis BA,

 agar milis ini menjadi lebih baik, baik dari segi jenis topik bahasan
 maupun isinya, maka sepertinya perlu u/ mensosialisasikan dan
 memperbaharui peraturan milis yang sekarang ada.

 Di bawah ini adalah draft peraturan milis yang baru. Mohon masukan
 dari rekan2 sekalian. Karena milis ini adalah milik bersama, maka
 peraturan yang nanti akan diterapkan menjadi keputusan bersama. Jadi
 kalau ada yang kelupaan/khilaf, bisa kita perbaiki bersama2.

 Ditunggu tanggapan hingga akhir April.

 Thanks,
 =mods BA=



===

 Agar kita dapat berdiskusi dengan nyaman dan berkualitas serta tidak
 merugikan satu sama lain, maka dalam milis Balita Anda ini kami
 mengharapkan Anda untuk

 1. Milis ini bersifat TERTUTUP dalam arti HANYA member saja (yang
 alamat email nya terdaftar/ter-subscribe) yang dapat  memposting ke
 milis.

 2. Milis ini adalah forum diskusi bagi para orang tua mengenai
 permasalahan sekitar putra putrinya. Partipasi AKTIF Anda sebagai
 orang tua sangat kami harapkan dalam bertukar pengalaman seputar
 penanganan masalah pada anak.

 3. Untuk mengurangi duplikasi message (hal yang sama ditanyakan
 berulang-ulang), sebelum mengirimkan atau menanyakan suatu topik,
 hendaknya mencari terlebih dahulu posting-posting terdahulu di Arsip
 Milis.

 4. Disarankan untuk tidak menuliskan pesan dalam format huruf kapital
 seluruhnya. Bila hal ini dilakukan, orang akan menyangka Anda sedang
 marah-marah atau bicara keras.

 5. Peraturan khusus mengenai PROMOSI PRODUK atau OOT (Out of Topic)
 a. Tidak diperkenankan melakukan promosi di milis Balita Anda, baik
 melalui secara langsung mem-posting e-mail promosi maupun secara tidak
 langsung melalui tanggapan akan suatu e-mail.

 b. Promosi dapat dilakukan di milis ba_...@balita-anda.com dan
 dilakukan setiap hari Jumat dan akhir pekan.

 c. Posting promosi yang TIDAK DIPERBOLEHKAN untuk dikirim ke milis
 ba_...@balita-anda.com
  - Tidak ada hubungan langsung dengan dunia balita sama sekali, yang
 dapat berbentuk penawaran produk, layanan, jasa, atau mengandung unsur
 bisnis/profit.
  - Mengandung unsur marketing, MLM, dan sejenisnya.
  - Junk mail atau chain letter.
  - Mengandung unsur SARA, politik, atau porno.
  - Dikategorikan kejahatan atau pelanggaran komputer seperti cracking,
 phreaking, spamming, serial number, pembajakan.
  - Promosi secara eksplisit, situs atau milis lain di luar milis
 balita-anda.
  - Promosi secara eksplisit, tempat atau layanan training yang
 mengandung unsur bisnis/profit.
  - Promosi secara eksplisit, seminar/event dan sejenisnya yang
 mengandung unsur bisnis/profit (misal seminar penawaran produk).
  - info lowongan kerja

 d. Promosi yang masih bisa ditolerir dapat diposting di milis Balita
Anda
  - Informasi penting yang bersifat umum mengenai dunia balita.
  - Pemberitahuan seminar/event yang bersifat umum dan/atau gratis,
 yang bertujuan semata-mata untuk menambah pengetahuan.
  - email  yang berisi out of topic = OOT diperbolehkan asalkan
 bersifat penting. Jika pertanyaan yang diajukan sudah terjawab

RE: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

2009-04-27 Terurut Topik Rita,SatriaJKEAA
Ikutan nimbrung juga ya...
Setiap milis memang punya peraturan sendiri-sendiri, kalau dilihat milis
ini memang untuk yang berhub dengan Balita, tetapi bukan menutup
kemungkinan banyak yang butuh informasi diluar Balita dan dibatasi
seperti peraturan terdahulu jumat, sabtu minggu,
jadi fleksibellah dalam menghadapi setiap masalah. Bagi yang jual produk
kesehatan Informasi kesehatan juga perlu karena kalau kita sehat berarti
kita bisa mendidik balita kita menjadi sehat rohani dan jasmani,  Bagi
yang jual produk makanan:  informasi ini juga perlu buat cemilan anak
kita dirumah dan mungkin berguna buat nambah income ibunya yang
notabatenya buat besarin balitanya, Bagi yang jual rumah , kendaraan,
dll : informasi ini sangat perlu mungkin saat ini butuh dana yang tidak
sedikit untuk penyembuhan balitanya yang sedang sakit atau terkapar
dirumah sakit, informasi pekerjaan juga sangan membantu sekali apabila
ada parent yang lagi butuh pekerjaan
Jadi semuanya itu ambil yang positif aja,  apabila semua kita lihat
dalam sisi positif maka semua itu akan terlihat indah.

salam Milis BA
Rita Satria

-Original Message-
From: Devi Wijayanti [mailto:dwijaya...@thiess.co.id] 
Sent: Tuesday, April 28, 2009 10:29 AM
To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: RE: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita
Anda

Ikutan nimbrung ya 
saya setuju jg kalo promo diadakan seperti yang sudah berjalan, di BA
setiap jumat - weekend. dan jangan di batasi Cuma khusus untuk balita
aja.jualan seperti computer, hp, body treatment / sejenisnya juga
perlu.

Walo gak gak pernah beli barang2 electronic spt computer dlsb tapi tau
perbandingan harganya kalo kita mo beli lokalan disini. 
Juga untuk produk lain yang biasa di tawarkan di milis yang tidak bisa
kami beli di area kami bisa dg gampang bertransaksi dengan moms yang ada
di milis. 

Setuju jg, dg iklan pak Arief... bagi yang aktif jualan bisa nyumbang ke
BA (dengan perhitungan tertentu) buat tambah2 sewa domain (bener gak
ya?), yang selama ini biasanya di bayarin pake uang pribadinya kang
Rahman.  

Bagi yang aktif jualan, jangan Cuma muncul pas wiken aja... tapi juga
ikutan guyub juga di Milis... 

iklan lowongan kerja jangan di larang dong kita tetep perlu buat
info2 siapa tau ada yang lebih bagus (palagi situs job seeker di kantor
dah di block.. biar Karyawan gak ngelirik sana sini) 

Over all... keputusannya terserah ke forum... suara terbanyak yang
diikuti


Thank you
 - D - 
 

-Original Message-
From: reni [mailto:r...@assabindonesia.co.id] 
Sent: Tuesday, 28 April 2009 10:57 AM
To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: RE: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita
Anda

Kalo aku usulnya :
- untuk yang posting promo lapak jangan di Ba_oot saja di Balita juga
karena belum tentu anggota BA adalah anggota Ba_oot
-posting promo harus diperbolehkan jumat-weekend
-anggota lapak juga harus ikut sumbang saran/diskusi masalah,topik2 yg
ada di BA/ba_oot tidak hanya pada saat waktu posting promo aja baru
muncul..
-promo lapak tidak hanya seputar balita yang penting bisa berguna
u/kebutuhan semua anggota milis,baik balita,ibu/ayah.

Thanks
-reni-


-Original Message-
From: Gopina Goham [mailto:alfin.b...@gmail.com] 
Sent: Tuesday, April 28, 2009 8:46 AM
To: BA milis
Subject: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

masih ditunggu tanggapan dari temen2 semua, lho yaa... karena sudah
disediakan waktu dan tempat u/ menuangkan aspirasi, mohon dimanfaatkan
sebaik2nya u/ kepentingan bersama.




--
Info tanaman hias: http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com


__
This email has been scanned by the MessageLabs Email Security System.
For more information please visit http://www.messagelabs.com/email 
__


_
IMPORTANT - This email and any attachments may be confidential and
privileged.  If received in error, please contact Thiess and delete all
copies.  You may not rely on advice and documents received by email
unless confirmed by a signed Thiess letter.  This restriction on
reliance will not apply to the extent that the above email communication
is between parties to a contract and is authorised under that contract.
Before opening or using attachments, check them for viruses and defects.
Thiess' liability is limited to resupplying any affected attachments.

--
Info tanaman hias: http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow

RE: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

2009-04-27 Terurut Topik deffy . selanty
Return Receipt
   
   Your   RE: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis   
   document:  Balita Anda  
   
   was 
   received
   by: 
   
   at:28/04/2009 10:56:42 AM ZE7   
   





The information transmitted is intended only for the person or entity to which 
it is addressed and may contain confidential and/or privileged material.  Any 
review, retransmission, dissemination or other use of, or taking of any action 
in reliance upon, this information by persons or entities other than the 
intended recipient is prohibited.   If you received this in error, please 
contact the sender and delete the material from any computer.  Any views or 
opinions expressed in this email are solely those of the author and do not 
necessarily represent those of PwC.


--
Info tanaman hias: http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com



RE: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis Balita Anda

2009-04-27 Terurut Topik Sarjana Muhammad
Return Receipt
   
   Your   RE: [balita-anda] Fwd: [Diskusi] Draft Peraturan Milis   
   document:  Balita Anda  
   
   wasSarjana Muhammad/ID/ARNOTTS/CSC  
   received
   by: 
   
   at:04/28/2009 10:57:51 ZE7  
   



**
This e-mail and any files transmitted with it may contain 
confidential information and is intended solely for use by 
the individual to whom it is addressed.  If you received
this e-mail in error, please notify the sender, do not 
disclose its contents to others and delete it from your 
system.

**