[yonsatu] Re: Sumbangan Acara Hanata

2002-12-14 Terurut Topik Onang Mertoyono
Rekans,
Saya akan meneruskan pelaporan seperti yang sudah saya lakukan selama ini,
dan seperti masukan dari pak Johny, bila ada yang  minta untuk di anonim kan
maka akan saya laporkan hanya jumlahnya saja, akan tetapi kalau hanya satu
orang yang meminta di anonim kan, maka akan ketahuan juga dari siapa nya.
Bagi mereka yang ingin di anonim kan, harap pemberitahuan mengenai
pengirimannya beserta jumlahnya lewat japri: [EMAIL PROTECTED]

Tentunya kami akan tetap menerima sumbangan meskipun sudah melewati tgl 20
Desember 2002. Toh, tujuan kita kalau seandainya ada kelebihan dana maka
akan disumbangkan ke Yon I, dan mudah mudahan hal ini dapat tercapai
sehingga dapat sangat membantu kelangsungan Yon I. Akan tetapi sebaiknya dan
mudah mudahan pada tgl 20 Desember tsb kita semua sudah menyumbang sehingga
mendapat gambaran berapa jumlah dana yang terkumpul, paling tidak dengan
demikian, panitia tidak khawatir lagi.

Pada list pelaporan, saya sudah juga menambahkan 3 orang sesuai dengan yang
di confirm kan oleh pak Djanaka, hanya saya tidak tahu berapa orang buntut
nya, dan juga menambahkan kata  anonim, bila memang ada yang minta di
anonim kan.

Tanggal: 14 Desember 2002

1. Oetomo Tri Winarno
2. Syarif Hidayat
3. Tutun Suntana
4. Syafril Hermansyah
5. Budiono K. (-3)
6. Tatang Juhatta
7. Joseph Wardi Ars.Rp.600.000,-
8. Agus Pujobroto
9. Teuku Lukman Aziz
10. Mulyadi Arifin A. (-3)
11. Edy Christiono
12. Bambang Samudra Rp.300.000,-
13. Nungki Dian Widorini (-3)
14. Onang Mertoyono  Rp 600.000,-
15. Edhie H Rahardjo
16. Wimoko Gardjito   Rp.400.000,-
17. Ongku Hasibuan (+1)
18. A. Sodik
19. Irawan Poerwo
20. Indradjaja Dalel  Rp.  2.000.000,-
21. Abas F Soeriawidjaja (-3)
22. Ishak H.Ismullah (-3)
23. Iftikar Sutalaksana
24. Krishna S. Pribadi (-1)
25. Sarosa Tetranto
26. Tino, Ardhyanto (+1)
27. Adhi Wibowo
28. Djanaka AD
29. Sakti Tamat
30. Abadi Poernomo
31. Aman Qomara (-1)
32. Epsi Budihardjo
33. Bachtiar Iskandar (-2)
34. Sukamto Agoeng (-3)
35. Ari Budi Martono (-2)
36. Indra Abidin (-1)Rp. 500.000,-
37. Nursamsu (-2)
38. Tetuko Ariadji (-3)
39. Amir Sulastrio
40. Umar Faruk
41. Ubung Djuwandi
Anonim---

 Jumlah Rp.  4.400.000,-


- Original Message -
From: Akhmad Bukhari Saleh [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Saturday, December 14, 2002 10:30 AM
Subject: [yonsatu] Re: Sumbangan Acara Hanata


 - Original Message -
 From: Onang Mertoyono [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Saturday, December 14, 2002 5:25 AM
 Subject: [yonsatu] Re: Sumbangan Acara Hanata


  Bagaimana dengan yang lainnya, apakah setuju dengan hanya
  di tampilkan jumlahnya dana yang tersedia tanpa dituliskan dari siapa?

 Sebaiknya nama pengirimnya disebut KECUALI ybs minta di-anonim-kan.

 Juga, sebaiknya seperti Djandjan bilang, sampai saatnya acara Hanata pun
 kalau masih ada yang ngasih dana ya diterima saja, tidak usah dibatasi 20
 Des.

 Wasalam.



 --[YONSATU -
ITB]--

 Copy Darat (Halal Bihalal, Natal dan Tahun Baru) akan dilaksanakan 4-5
Januari 2003, lihat footer Milis [EMAIL PROTECTED]

 Online archive : http://yonsatu.mahawarman.net
 Moderators : mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Unsubscribe: mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Vacation   : mailto:[EMAIL PROTECTED]?BODY=vacation%20yonsatu



--[YONSATU - ITB]--

Copy Darat (Halal Bihalal, Natal dan Tahun Baru) akan dilaksanakan 4-5 Januari 2003, 
lihat footer Milis [EMAIL PROTECTED]

Online archive : http://yonsatu.mahawarman.net
Moderators : mailto:[EMAIL PROTECTED]
Unsubscribe: mailto:[EMAIL PROTECTED]
Vacation   : mailto:[EMAIL PROTECTED]?BODY=vacation%20yonsatu





[yonsatu] Re: Sumbangan Acara Hanata

2002-12-14 Terurut Topik Djanaka AD
Ed,
Masalah waktu yang lebih pasti untuk penerjunan akan diberitahu setelah ada koordinasi 
dengan Pak Yosef yang akan mengkoordinir masalah Jalan Santai, kalo mereka cukup 2,5 
jam berarti anda terjun jam 10.00.
Jadi range-nya 10.00 s/d 11.00.
Djanaka.
 edy christiono [EMAIL PROTECTED] wrote:
 He he he, kalau mereka-mereka itu, jadwal acaranya sudah bukan milik
 mereka pribadi lagi, tapi sudah milik sekretarisnya masing-masing.
 Jadi nggak bisa commit sendiri di sini.

 He he he, persis Sukris, dia ini milik yang saat itu sedang memilikinya
=

saya mah cuman karena patuh kepada petunjuk atasan (maksudnya senior)
... seperti perajurit yang sedang diinspeksi pangab
.siaaapsiaap  he he he

mas Wangki mau pakai parasut apa ? kami ada sabre, triathlon 
falcon.a little bit hot namun cukup forgivingjadi inget
petuah senior Triawan Wangki Saleh : The perfect speed my friend..is
being there !! be there at Hanata, 5 Jan 2003, Time Over Target 10:30
LT

Go Airborne All The Way.

salam,

sukris
sukris

salam,
sukris




--[YONSATU - ITB]--

Copy Darat (Halal Bihalal, Natal dan Tahun Baru) akan dilaksanakan 4-5 Januari 2003, 
lihat footer Milis [EMAIL PROTECTED]

Online archive : 
Moderators : 
Unsubscribe : 
Vacation : 




-
Do you Yahoo!?
Yahoo! Mail Plus - Powerful. Affordable. Sign up now

--[YONSATU - ITB]--

Copy Darat (Halal Bihalal, Natal dan Tahun Baru) akan dilaksanakan 4-5 Januari 2003, 
lihat footer Milis [EMAIL PROTECTED]

Online archive : http://yonsatu.mahawarman.net
Moderators : mailto:[EMAIL PROTECTED]
Unsubscribe: mailto:[EMAIL PROTECTED]
Vacation   : mailto:[EMAIL PROTECTED]?BODY=vacation%20yonsatu





[yonsatu] Re: Sumbangan Acara Hanata

2002-12-13 Terurut Topik Indra Abidin
Onang,
Sudah saya transfer 500.000,-
Saya sependapat, bahwa nama penyumbang tidka pelru disebutkan.
Bisa ditawarkan kepada Milis ,bagi yang menginginkan, bisa dilihat
rinciannya ke panitia.
Totalnya saja.
Wass


Indra Abidin
Jl. M.T. Haryono Kav. 15 Ged. Pratama 7th Floor. 
Jakarta 12810, Indonesia
Tel: 62-21-83793771
Fax: 62-21-83793805
[EMAIL PROTECTED]
 

-Original Message-
From: Onang Mertoyono [mailto:[EMAIL PROTECTED]] 
Sent: Wednesday, December 11, 2002 10:25 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [yonsatu] Sumbangan Acara Hanata

Rekans,

Hanya untuk mengingatkan kembali, bagi yang telah mengirimkan
sumbangannya,
mohon memberitahu melalui milis ini. Dengan demikian kita semua dapat
mengetahui jumlah sumbangan yang diperoleh untuk acara HANATA. Saya
hanya
akan  melaporkan setiap ada pemasukan, dan bila belum konkrit masuk ke
panitia maka tidak akan saya laporkan di milis ini.

Saya ingin mendapat pendapat dari rekans mengenai laporan pemasukan ini
sbb:
Bila ada yang berkeberatan untuk diumumkan nama penyumbang, apakah
setuju
bila saya laporkan jumlah pemasukannya saja pada setiap ada pemasukan,
tanpa
menyebutkan dari siapa, akan tetapi yang bersangkutan diwajibkan untuk
melaporkan pada saya dan copy ke Ketua Panitia (bukan di milis ini)
besarnya
sumbangan tsb dan tanggal transfernya. Saya akan file kan semua email
yang
masuk ke saya mengenai hal ini sebagai pertanggung jawaban bila ada yang
ingin mengetahui secara detail. Yang bersangkutan dapat juga cross check
apakah sumbangannya sudah saya sertakan dalam laporan saya pada milis
ini.
Bila ada usulan cara lainnya, silakan sampaikan di milis ini. Tentunya
bila
tidak ada yang berkeberatan untuk diumumkan nama serta besar
sumbangannya,
maka saya akan meneruskan cara yang saya lakukan selama ini.

Untuk Ketua Panitia, saya mengharapkan adanya suatu prosedur mengenai
cara
penarikan dana oleh anggota panitia HANATA lainnya untuk keperluan acara
ini. Terima kasih.

Wassalam,

Onang M.

- Original Message -
From: Suntana [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Cc: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, December 10, 2002 10:10 AM
Subject: [yonsatu] Acara Hanata


 Rekans, khususnya Pa Nitia,

 Just to remind everybody that tanggal 4-5 Januari itu tinggal 3
minggu.
 Berikut ini hal-hal yang kayanya belum putus :

 1. Acara. Masih belum diputuskan apa yang akan diadakan Sabtu siang,
sore
 dan malam, apa ini merupakan acara anggota atau acara keluarga
terbatas
 (khusus Anggota dan spouse saja tanpa anak-anak) atau sudah merupakan
acara
 keluarga penuh. Saya usulkan acara ini merupakan acara keluarga
terbatas.
 Bukannya tidak menghargai yang masih punya 'the kids', tapi hanya
 mengantisipasi anak-anak ingin pulang cepat, padahal Bapak/Ibunya
masih
 ingin bergadang.

 2. Jadwal acara. Perlu segera ditetapkan jadwal waktu yang tepat,
kapan
 kumpul, ngapain, dst mulai dari hariu Sabtu sampai Minggu. Jadwal yang
sudah
 dibuat rasanya perlu dipertajam lagi.

 3. Survey akomodasi. Harap segera diinformasikan ke rekan-rekan
tentang
 akomodasi di sekitar Lembang dan juga di Bandung, rate dan
availability
nya.

 4. Detail kegiatan, baik untuk acara di rumah dengan musik dll., atau
luar
 rumah. Outbond, airborne, kunjungan kebun dll.

 5. Publikasi ke anggota lainnya. Ini justru yang cukup penting untuk
 digarap. Kita sudah merencanakan segala macam acara, kalau yang hadir
 seperti yang mendaftar - kurang dari 40 an -, rasanya kurang meriah,
jadi
 perlu semacam publikasi dan hallo-hallo ke anggota lainnya.

 6. Hal-hal lainnya yang menjadi urusan Pa Nitia, seperti konsumsi,
 perlengkapan, keuangan, dll.

 OK, pals, keep going.

 Tutun.



 --[YONSATU -
ITB]--

 Copy Darat (Halal Bihalal, Natal dan Tahun Baru) akan dilaksanakan 4-5
Januari 2003, lihat footer Milis [EMAIL PROTECTED]

 Online archive : http://yonsatu.mahawarman.net
 Moderators : mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Unsubscribe: mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Vacation   :
mailto:[EMAIL PROTECTED]?BODY=vacation%20yonsatu



--[YONSATU -
ITB]--

Copy Darat (Halal Bihalal, Natal dan Tahun Baru) akan dilaksanakan 4-5
Januari 2003, lihat footer Milis [EMAIL PROTECTED]

Online archive : http://yonsatu.mahawarman.net
Moderators : mailto:[EMAIL PROTECTED]
Unsubscribe: mailto:[EMAIL PROTECTED]
Vacation   : mailto:[EMAIL PROTECTED]?BODY=vacation%20yonsatu




--[YONSATU - ITB]--

Copy Darat (Halal Bihalal, Natal dan Tahun Baru) akan dilaksanakan 4-5 Januari 2003, 
lihat footer Milis [EMAIL PROTECTED]

Online archive : http://yonsatu.mahawarman.net
Moderators : mailto:[EMAIL PROTECTED]
Unsubscribe: mailto:[EMAIL PROTECTED]
Vacation   : mailto:[EMAIL PROTECTED]?BODY=vacation%20yonsatu





[yonsatu] Re: Sumbangan Acara Hanata

2002-12-13 Terurut Topik Onang Mertoyono
Rekans,

Bagaimana dengan yang lainnya, apakah setuju dengan hanya di tampilkan
jumlahnya dana yang tersedia tanpa dituliskan dari siapa ? Mohon di
informasikan.

Wassalam,

Onang M.

- Original Message -
From: Indra Abidin [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Saturday, December 14, 2002 1:22 AM
Subject: [yonsatu] Re: Sumbangan Acara Hanata


 Onang,
 Sudah saya transfer 500.000,-
 Saya sependapat, bahwa nama penyumbang tidka pelru disebutkan.
 Bisa ditawarkan kepada Milis ,bagi yang menginginkan, bisa dilihat
 rinciannya ke panitia.
 Totalnya saja.
 Wass


 Indra Abidin
 Jl. M.T. Haryono Kav. 15 Ged. Pratama 7th Floor.
 Jakarta 12810, Indonesia
 Tel: 62-21-83793771
 Fax: 62-21-83793805
 [EMAIL PROTECTED]


 -Original Message-
 From: Onang Mertoyono [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Wednesday, December 11, 2002 10:25 AM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: [yonsatu] Sumbangan Acara Hanata

 Rekans,

 Hanya untuk mengingatkan kembali, bagi yang telah mengirimkan
 sumbangannya,
 mohon memberitahu melalui milis ini. Dengan demikian kita semua dapat
 mengetahui jumlah sumbangan yang diperoleh untuk acara HANATA. Saya
 hanya
 akan  melaporkan setiap ada pemasukan, dan bila belum konkrit masuk ke
 panitia maka tidak akan saya laporkan di milis ini.

 Saya ingin mendapat pendapat dari rekans mengenai laporan pemasukan ini
 sbb:
 Bila ada yang berkeberatan untuk diumumkan nama penyumbang, apakah
 setuju
 bila saya laporkan jumlah pemasukannya saja pada setiap ada pemasukan,
 tanpa
 menyebutkan dari siapa, akan tetapi yang bersangkutan diwajibkan untuk
 melaporkan pada saya dan copy ke Ketua Panitia (bukan di milis ini)
 besarnya
 sumbangan tsb dan tanggal transfernya. Saya akan file kan semua email
 yang
 masuk ke saya mengenai hal ini sebagai pertanggung jawaban bila ada yang
 ingin mengetahui secara detail. Yang bersangkutan dapat juga cross check
 apakah sumbangannya sudah saya sertakan dalam laporan saya pada milis
 ini.
 Bila ada usulan cara lainnya, silakan sampaikan di milis ini. Tentunya
 bila
 tidak ada yang berkeberatan untuk diumumkan nama serta besar
 sumbangannya,
 maka saya akan meneruskan cara yang saya lakukan selama ini.

 Untuk Ketua Panitia, saya mengharapkan adanya suatu prosedur mengenai
 cara
 penarikan dana oleh anggota panitia HANATA lainnya untuk keperluan acara
 ini. Terima kasih.

 Wassalam,

 Onang M.

 - Original Message -
 From: Suntana [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Cc: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, December 10, 2002 10:10 AM
 Subject: [yonsatu] Acara Hanata


  Rekans, khususnya Pa Nitia,
 
  Just to remind everybody that tanggal 4-5 Januari itu tinggal 3
 minggu.
  Berikut ini hal-hal yang kayanya belum putus :
 
  1. Acara. Masih belum diputuskan apa yang akan diadakan Sabtu siang,
 sore
  dan malam, apa ini merupakan acara anggota atau acara keluarga
 terbatas
  (khusus Anggota dan spouse saja tanpa anak-anak) atau sudah merupakan
 acara
  keluarga penuh. Saya usulkan acara ini merupakan acara keluarga
 terbatas.
  Bukannya tidak menghargai yang masih punya 'the kids', tapi hanya
  mengantisipasi anak-anak ingin pulang cepat, padahal Bapak/Ibunya
 masih
  ingin bergadang.
 
  2. Jadwal acara. Perlu segera ditetapkan jadwal waktu yang tepat,
 kapan
  kumpul, ngapain, dst mulai dari hariu Sabtu sampai Minggu. Jadwal yang
 sudah
  dibuat rasanya perlu dipertajam lagi.
 
  3. Survey akomodasi. Harap segera diinformasikan ke rekan-rekan
 tentang
  akomodasi di sekitar Lembang dan juga di Bandung, rate dan
 availability
 nya.
 
  4. Detail kegiatan, baik untuk acara di rumah dengan musik dll., atau
 luar
  rumah. Outbond, airborne, kunjungan kebun dll.
 
  5. Publikasi ke anggota lainnya. Ini justru yang cukup penting untuk
  digarap. Kita sudah merencanakan segala macam acara, kalau yang hadir
  seperti yang mendaftar - kurang dari 40 an -, rasanya kurang meriah,
 jadi
  perlu semacam publikasi dan hallo-hallo ke anggota lainnya.
 
  6. Hal-hal lainnya yang menjadi urusan Pa Nitia, seperti konsumsi,
  perlengkapan, keuangan, dll.
 
  OK, pals, keep going.
 
  Tutun.
 
 
 
  --[YONSATU -
 ITB]--
 
  Copy Darat (Halal Bihalal, Natal dan Tahun Baru) akan dilaksanakan 4-5
 Januari 2003, lihat footer Milis [EMAIL PROTECTED]
 
  Online archive : http://yonsatu.mahawarman.net
  Moderators : mailto:[EMAIL PROTECTED]
  Unsubscribe: mailto:[EMAIL PROTECTED]
  Vacation   :
 mailto:[EMAIL PROTECTED]?BODY=vacation%20yonsatu
 


 --[YONSATU -
 ITB]--

 Copy Darat (Halal Bihalal, Natal dan Tahun Baru) akan dilaksanakan 4-5
 Januari 2003, lihat footer Milis [EMAIL PROTECTED]

 Online archive : http://yonsatu.mahawarman.net
 Moderators : mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Unsubscribe: mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Vacation   : mailto:[EMAIL PROTECTED]?BODY=vacation%20yonsatu




 --[YONSATU -
ITB

[yonsatu] Re: Sumbangan Acara Hanata

2002-12-13 Terurut Topik Akhmad Bukhari Saleh
- Original Message -
From: Onang Mertoyono [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Saturday, December 14, 2002 5:25 AM
Subject: [yonsatu] Re: Sumbangan Acara Hanata


 Bagaimana dengan yang lainnya, apakah setuju dengan hanya
 di tampilkan jumlahnya dana yang tersedia tanpa dituliskan dari siapa?

Sebaiknya nama pengirimnya disebut KECUALI ybs minta di-anonim-kan.

Juga, sebaiknya seperti Djandjan bilang, sampai saatnya acara Hanata pun
kalau masih ada yang ngasih dana ya diterima saja, tidak usah dibatasi 20
Des.

Wasalam.



--[YONSATU - ITB]--

Copy Darat (Halal Bihalal, Natal dan Tahun Baru) akan dilaksanakan 4-5 Januari 2003, 
lihat footer Milis [EMAIL PROTECTED]

Online archive : http://yonsatu.mahawarman.net
Moderators : mailto:[EMAIL PROTECTED]
Unsubscribe: mailto:[EMAIL PROTECTED]
Vacation   : mailto:[EMAIL PROTECTED]?BODY=vacation%20yonsatu





[yonsatu] Re: Sumbangan Acara Hanata

2002-12-10 Terurut Topik Djanaka AD
Pak Onang,
Masalah prosedur pengeluaran uang sepenuhnya saya percayakan ke Bendahara, artinya 
tidak perlu harus minta ijin formal ke Ketua segala (toh kita semua pada dasarnya 
adalah ketua, artinya ketuaan untuk saling tidak percaya). Jadi setiap Panitia bisa 
langsung minta ke Bendahara sejauh : 1. Ybs adalah benar Panitia. 2. Bahwa pengeluaran 
tersebut benar untuk kegiatan Hanata sesuai mata acara yang sudah disepakati. 3. Kita 
percaya bahwa Panitia sudah memilih apa yang harus dibayar itu adalah yang paling 
ekonomis dan tidak ada korupsi. 4. Jangan lupa masing-masing yang ambil uang harus 
mempertanggung jawabkan dengan bukti pembayaran, segera - jangan dilama-lama agar 
tidak ada manipulasi.
Selebihnya saya percayakan sama Pak Onang.

Salam, Djanaka.

 

 Onang Mertoyono [EMAIL PROTECTED] wrote:
Rekans,

Hanya untuk mengingatkan kembali, bagi yang telah mengirimkan sumbangannya,
mohon memberitahu melalui milis ini. Dengan demikian kita semua dapat
mengetahui jumlah sumbangan yang diperoleh untuk acara HANATA. Saya hanya
akan melaporkan setiap ada pemasukan, dan bila belum konkrit masuk ke
panitia maka tidak akan saya laporkan di milis ini.

Saya ingin mendapat pendapat dari rekans mengenai laporan pemasukan ini sbb:
Bila ada yang berkeberatan untuk diumumkan nama penyumbang, apakah setuju
bila saya laporkan jumlah pemasukannya saja pada setiap ada pemasukan, tanpa
menyebutkan dari siapa, akan tetapi yang bersangkutan diwajibkan untuk
melaporkan pada saya dan copy ke Ketua Panitia (bukan di milis ini) besarnya
sumbangan tsb dan tanggal transfernya. Saya akan file kan semua email yang
masuk ke saya mengenai hal ini sebagai pertanggung jawaban bila ada yang
ingin mengetahui secara detail. Yang bersangkutan dapat juga cross check
apakah sumbangannya sudah saya sertakan dalam laporan saya pada milis ini.
Bila ada usulan cara lainnya, silakan sampaikan di milis ini. Tentunya bila
tidak ada yang berkeberatan untuk diumumkan nama serta besar sumbangannya,
maka saya akan meneruskan cara yang saya lakukan selama ini.

Untuk Ketua Panitia, saya mengharapkan adanya suatu prosedur mengenai cara
penarikan dana oleh anggota panitia HANATA lainnya untuk keperluan acara
ini. Terima kasih.

Wassalam,

Onang M.

- Original Message -
From: Suntana 
To: 
Cc: 
Sent: Tuesday, December 10, 2002 10:10 AM
Subject: [yonsatu] Acara Hanata


 Rekans, khususnya Pa Nitia,

 Just to remind everybody that tanggal 4-5 Januari itu tinggal 3 minggu.
 Berikut ini hal-hal yang kayanya belum putus :

 1. Acara. Masih belum diputuskan apa yang akan diadakan Sabtu siang, sore
 dan malam, apa ini merupakan acara anggota atau acara keluarga terbatas
 (khusus Anggota dan spouse saja tanpa anak-anak) atau sudah merupakan
acara
 keluarga penuh. Saya usulkan acara ini merupakan acara keluarga terbatas.
 Bukannya tidak menghargai yang masih punya 'the kids', tapi hanya
 mengantisipasi anak-anak ingin pulang cepat, padahal Bapak/Ibunya masih
 ingin bergadang.

 2. Jadwal acara. Perlu segera ditetapkan jadwal waktu yang tepat, kapan
 kumpul, ngapain, dst mulai dari hariu Sabtu sampai Minggu. Jadwal yang
sudah
 dibuat rasanya perlu dipertajam lagi.

 3. Survey akomodasi. Harap segera diinformasikan ke rekan-rekan tentang
 akomodasi di sekitar Lembang dan juga di Bandung, rate dan availability
nya.

 4. Detail kegiatan, baik untuk acara di rumah dengan musik dll., atau luar
 rumah. Outbond, airborne, kunjungan kebun dll.

 5. Publikasi ke anggota lainnya. Ini justru yang cukup penting untuk
 digarap. Kita sudah merencanakan segala macam acara, kalau yang hadir
 seperti yang mendaftar - kurang dari 40 an -, rasanya kurang meriah, jadi
 perlu semacam publikasi dan hallo-hallo ke anggota lainnya.

 6. Hal-hal lainnya yang menjadi urusan Pa Nitia, seperti konsumsi,
 perlengkapan, keuangan, dll.

 OK, pals, keep going.

 Tutun.



 --[YONSATU -
ITB]--

 Copy Darat (Halal Bihalal, Natal dan Tahun Baru) akan dilaksanakan 4-5
Januari 2003, lihat footer Milis [EMAIL PROTECTED]

 Online archive : 
 Moderators : 
 Unsubscribe : 
 Vacation : 



--[YONSATU - ITB]--

Copy Darat (Halal Bihalal, Natal dan Tahun Baru) akan dilaksanakan 4-5 Januari 2003, 
lihat footer Milis [EMAIL PROTECTED]

Online archive : 
Moderators : 
Unsubscribe : 
Vacation : 




-
Do you Yahoo!?
Yahoo! Mail Plus - Powerful. Affordable. Sign up now

--[YONSATU - ITB]--

Copy Darat (Halal Bihalal, Natal dan Tahun Baru) akan dilaksanakan 4-5 Januari 2003, 
lihat footer Milis [EMAIL PROTECTED]

Online archive : http://yonsatu.mahawarman.net
Moderators : mailto:[EMAIL PROTECTED]
Unsubscribe: mailto:[EMAIL PROTECTED]
Vacation   : mailto:[EMAIL PROTECTED]?BODY=vacation%20yonsatu