Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Presiden Tak Akan ke Eropa Sebelum Larangan Dicabut

2008-07-29 Terurut Topik Lasma siregar
Apakah kunjungannya ke Eropa ini penting dan berguna sekali buat Indonesia atau tidak? Kalau bilang tidak akan pergi kalau larangan tidak dicabut, inikan namanya mengancam Eropa? Apakah mereka merasa penting dengan Indonesia atau kita yang mementingkan (perlu sekali) mereka? Ini perlu dijelaskan

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Presiden Tak Akan ke Eropa Sebelum Larangan Dicabut

2008-07-28 Terurut Topik Eric Soesilo
To: Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com Subject: Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Presiden Tak Akan ke Eropa Sebelum Larangan Dicabut asal konsisten saja. memang sangat merendahkan harga-diri bangsa Indonesia, kalu sampai Presiden kita (siapapun beliau) melakukan kunjungan kerja ke Eropa, tapi terbang

RE: [Forum Pembaca KOMPAS] Presiden Tak Akan ke Eropa Sebelum Larangan Dicabut

2008-07-27 Terurut Topik Rudy Thehamihardja
[mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: 26 Juli 2008 22:42 To: Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com Cc: rudy the Subject: RE: [Forum Pembaca KOMPAS] Presiden Tak Akan ke Eropa Sebelum Larangan Dicabut Salam, Kalau menurut saya pribadi GARUDA INDONESIA sebagai Arline, tidak pernah dipersoalankan

RE: [Forum Pembaca KOMPAS] Presiden Tak Akan ke Eropa Sebelum Larangan Dicabut

2008-07-27 Terurut Topik Wal Suparmo
siapa.Pokoknya Presiden tidak dapat ke Eropa kecuali Charter pesawat asing( memalukan) atau naik pesawat terbang AURI. Wasalam, Wal Supamo --- On Fri, 25/7/08, Rudy Thehamihardja [EMAIL PROTECTED] wrote: From: Rudy Thehamihardja [EMAIL PROTECTED] Subject: RE: [Forum Pembaca KOMPAS] Presiden Tak

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Presiden Tak Akan ke Eropa Sebelum Larangan Dicabut

2008-07-27 Terurut Topik Samali Djono
asal konsisten saja. memang sangat merendahkan harga-diri bangsa Indonesia, kalu sampai Presiden kita (siapapun beliau) melakukan kunjungan kerja ke Eropa, tapi terbang dengan pesawat asing, entah itu charter an atau apapun. kalu dengan pesawat non Garuda, misalnya Lion air yang sudah

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Presiden Tak Akan ke Eropa Sebelum Larangan Dicabut

2008-07-26 Terurut Topik Wal Suparmo
PROTECTED] Subject: Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Presiden Tak Akan ke Eropa Sebelum Larangan Dicabut To: Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com Date: Friday, 25 July, 2008, 4:34 PM Kenapa sih gak di bikin gampang aja. Larang aja maskapai Eropa terbang ke Indonesia atau melewati Indonesia. Trus gak

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Presiden Tak Akan ke Eropa Sebelum Larangan Dicabut

2008-07-25 Terurut Topik Teguh Santoso
Kenapa sih gak di bikin gampang aja. Larang aja maskapai Eropa terbang ke Indonesia atau melewati Indonesia. Trus gak usah beli Airbus buatan eropa. Orang Indonesia gak ke Eropa juga idup baik2 aja kok. Apasih yg dipunyai orang Eropa yg orang Indonesia gak punya? paling2 cuman mata biru ama mata

Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Presiden Tak Akan ke Eropa Sebelum Larangan Dicabut

2008-07-25 Terurut Topik Oni
lho kok ngambek Pak SBY klau ngak ada yang memperingati siapa lagi untuk mengawasinya. wong disini baru bener meriksanya, setelah adam air kena upper cut pemegang sahamnya. yo wis Pak Presiden sing sabar ya 2008/7/25, Agus Hamonangan [EMAIL PROTECTED]:

RE: [Forum Pembaca KOMPAS] Presiden Tak Akan ke Eropa Sebelum Larangan Dicabut

2008-07-25 Terurut Topik Rudy Thehamihardja
Ha3...yang salah anak buahnya di lingkutan instansi perhubungan .. koq jadi urusan presiden nggak mau ke Eropa...bukan dibenerin bawahannya..malah yang ikut memperhatikan keselamatan bagi rakyatnya dan dimana rakyat Indonesia juga akan menerima dampak nya malah di boikot...Aneh beneran drh