Re: [iagi-net-l] Gempa Parangtritis, Bantul, Jogja, 5 SR, kelaman 10 KM

2010-08-22 Terurut Topik yanto R.Sumantri
 Benar Pak Sukennar  , saya mendukung idee pak Mino.  Mengenai yang sering terlupakan , mungkin  dapat diatasi dengan membentuk satu    grup pemerhati gempa disetiap PT , sehingga mereka akan dapat bergerak cepat .  Memang dituntut konsistensi  dan sedikit dadna dari gerakan kepedulian

RE: [iagi-net-l] Gempa Parangtritis, Bantul, Jogja, 5 SR, kelaman 10 KM

2010-08-22 Terurut Topik Sad Agus
Kalau melihat sebaran gempa ini dipermukaan kali ini relatif lebih luas dibanding dengan gempa yogya 2006 (apakah betul begitu? Maaf saya tidak mempunyai data perbandingan tersebut). Tetapi intensitas / kekuatan gempa nya sendiri lebih kecil. Kira-kira apa penyebab dari luasnya getaran di

[iagi-net-l] Kebencanaan, riset mana yg diprioritaskan ?

2010-08-22 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Gempa jogja menjelang taraweh kemarin cukup mengagetkan. Sebenarnya juga gempa-gempa lain selalu mengagetkan. Dan seperti biasa, selalu membangunkan pikiran utk melakukan sesuatu. Beberapa hari lalu saya ngobrol soal bencana ini utk segera ditangani. Namun saya tepikir mana yg mestinya

Re: [iagi-net-l] Gempa Parangtritis, Bantul, Jogja, 5 SR, kelaman 10 KM

2010-08-22 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Kalao diplot lokasi episenternya, episenter gempa 2010 ini berada sekitar 10km sebelah timur lokasi episenter 2006. Patahan baru atau eror plotting episenter ya ?. Rasanya 10km terlalu besar kalau sekedar eror :( cmiiw. Yang 2006 pun USGS, BMG an EMC berbeda lokasi episenternya. Ternyata Daerah

[iagi-net-l] Test

2010-08-22 Terurut Topik Brahmantyo Gunawan
Permisi, tes..tes.. PP-IAGI 2008-2011: ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com * 2 sekretariat (Jkt Bdg), 5 departemen, banyak biro...

Re: [iagi-net-l] Test

2010-08-22 Terurut Topik mohammad syaiful
tes positip, om. jadi pakai email swasta ini ya utk milis iagi? silakan direspon kalo wis bisa menerima dari milis... salam, syaiful On Mon, Aug 23, 2010 at 6:48 AM, Brahmantyo Gunawan brm...@yahoo.com wrote: Permisi, tes..tes..

Re: [iagi-net-l] Test

2010-08-22 Terurut Topik Brahmantyo Gunawan
Nggih. mergo nggo email negeri mboten saget reply, monitor mawon.. --- Pada Sen, 23/8/10, mohammad syaiful mohammadsyai...@gmail.com menulis: Dari: mohammad syaiful mohammadsyai...@gmail.com Judul: Re: [iagi-net-l] Test Kepada: iagi-net@iagi.or.id Tanggal: Senin, 23 Agustus, 2010, 7:50 AM

[iagi-net-l] Patahan Opak Yang Unik

2010-08-22 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Patahan Opak Yang Unik Patahan Opak ternyata tidak sesederhana yang terlihat dalam peta. Dalam peta geologi lembar Yogyakarta yang dibuat oleh Dosen saya di UGM Pak Wartono Rahardjo patahan opak ini digambarkan sebagai patahan normal yang memisahkan dataran tinggi perbukitan Wonosari dengan

Re: [iagi-net-l] Patahan Opak Yang Unik

2010-08-22 Terurut Topik asikin_sukendar
Pada waktu gempa ygy yg pertama, saya juga melakukan quick observation dan mencoba membuat analisa, bahkan pernah dipresentasikan di sttnas, tidak terlalu scientivic karena limited of data. Ini mungkin saya sumbang saran saja: saya setuju tidak sederhana. Saya bahkan menganggap disitu ada

RE: [iagi-net-l] Patahan Opak Yang Unik

2010-08-22 Terurut Topik Sugiyanto, Andreas (YUDHA)
Keberadaan subduksi sekarang yang menunjam ke utara kemungkinan bisa menjadi pemicu terjadinya pergeseran sehingga yang tadinya sesar opak hanya merupakan sesar turun saja kemudian terreaktivasi menjadi sesar geser. Pola kemiringan yang miring terbalik itu bukan serta-merta bahwa sesar Opak