Re: [iagi-net] Illegal mining di Solok (??)

2013-04-17 Terurut Topik Agus Budiluhur
Computer® -- Agus Budiluhur

Re: Bls: [iagi-net-l] Apakah indonesia Siap dgn Permen ESDM No.07 thn 2012 (23 halaman, 6 feb 2012)

2012-02-21 Terurut Topik Agus Budiluhur
Pak Kusuma dan teman2 geologist Yth Memang di republik kita ini kurang berkembang industri pengolohahan dan pemakaian bahan baku tambang. Termasuk industri power plant berbahan baku batubara, kalau ini bisa maju, seharusnya raw coal yang kebanyakan low rank bisa dimanfaatkan di dalam negeri.

Re: [iagi-net-l] Pak Yatno

2012-02-20 Terurut Topik Agus Budiluhur
InsyaAlloh akan datang. Salam hormat Agus Budiluhur N.P.A 2156 2012/2/21 Yanto R. Sumantri yrs_...@yahoo.com dear pak Yatno Menjadi pensiunan bukanlah akhir dari pengabdian jadi ndak usah berhenti berkarya apalagi Anda adalah orang kampus . Jadi lebih banyak waktu lagi untuk menekuni hobby

Re: [iagi-net-l] Peta kehutanan

2011-12-05 Terurut Topik Agus Budiluhur
Sdr Uttu Anda bisa masuk ke web nya Kementrian Kehutanan: http://appgis.dephut.go.id/appgis/kml.aspx Salam Agus 2011/12/5 Uttu Wekoila uweko...@yahoo.co.id Dear All, Ass, buat rekan rekan semua saya membutuhkan data peta kawasan hutan didaerah kab Atambua dan Kefamenanu, NTT. mohon

Re: [iagi-net-l] Re: [TM-ITB-Bandung] BBC : Mud eruption 'caused by drilling'

2008-11-02 Terurut Topik Agus Budiluhur
Rekans, Saya yang termasuk yakin bahwa penyebab LUSI disebabkan (atau kalau lebih halus, trigerred by) pemboran, dan walau dengan segala argumen mash tidak membuat make sense untuk dikatakan gempa Yogya sebagai kambing hitamnya. TAPI, kemudian timbul pertanyaan, apakah dengan kita punya statement

Re: [iagi-net-l] Potensi Rp. 34 Trilyun, biaya cost recovery yg tidak layak

2008-06-20 Terurut Topik Agus Budiluhur
produksi migas dari PSC. salam, agus hendratno (wong kampus) --- On Fri, 6/20/08, Agus Budiluhur [EMAIL PROTECTED] wrote: From: Agus Budiluhur [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [iagi-net-l] Potensi Rp. 34 Trilyun, biaya cost recovery yg tidak layak To: iagi-net@iagi.or.id Date: Friday, June 20

Re: [iagi-net-l] Potensi Rp. 34 Trilyun, biaya cost recovery yg tidak layak

2008-06-19 Terurut Topik Agus Budiluhur
Noor, Saya pikir yang (juga) menjadi major issue dalam hal ini, adalah apakah pembiayaan2 yang masuk dalam cost recovery ini, tidak ada sulap??? Salam, -abl- 2008/6/19 noor syarifuddin [EMAIL PROTECTED]: Mas Firman yang penuh semangat, Saya kira tidak perlu menunggu anda ditempatkan menjadi

Re: [iagi-net-l] Balasan: [iagi-net-l] METODE_SAMPLING_BATUBARA

2008-06-07 Terurut Topik Agus Budiluhur
Hai rekan, Pengambilan sample di roof dan floor memang sangat diperlukan, karena akan sangat berpengaruh pada saat kita buat pemodelan pit tambang, yang tentunya juga akan akan berpengaruh pada quality dan quantity dari coal getting nantinya pada saat operasi tambang. Roof dan atau floor

Re: [iagi-net-l] Keluar dari OPEC....????

2008-05-28 Terurut Topik Agus Budiluhur
Setelah keluar dari OPEC, pk Purnomo kayaknya harus consider untuk masuk ke OPIC (Organisation of Petroleum *Importing* Countries) -abl- 2008/5/28 Ismail Zaini [EMAIL PROTECTED]: Kalau di kolom berita MetroTV malam ini menteri ESDM menyatakan tahun ini Indonesia akan keluar OPEC krn sdh

[iagi-net-l] IndoCBM 2008

2008-05-18 Terurut Topik Agus Budiluhur
Hi rekans, Berbagi informasi buat rekan-rekan yang berminat dan penggiat CBM, akan ada event IndoCBM 2008 (the 2nd International Conference, setelah yang pertama tahun 2006 lalu), pada tanggal 25 -26 Juni 2008, yang didahului dengan pre-conference workshop dan field visit setelah conference,

[iagi-net-l] Sharing: Usulan Revisi Peraturan CBM Per-Men 033 / 2006

2008-04-29 Terurut Topik Agus Budiluhur
Rekans, Saya ingin sharing untuk masalah peraturan CBM di Indonesia, yang sudah sejak diterbitkannya peraturan (Permen) No. 033 / th. 2006, koq sepertinya masih jauh untuk membuahkan satupun PSC, mungkin ada sesuatu yang kurang dalam peraturan perijinan dan pengelolaan yang menjadikan obstacles

Re: [iagi-net-l] Sharing: Usulan Revisi Peraturan CBM Per-Men 033 / 2006

2008-04-29 Terurut Topik Agus Budiluhur
Abah, Sayang aja,,, kita baru mulai dengan industri CBM ini tapi sudah dihadapkan pada kondisi pabaliut gini! Padahal gas CBM adalah energi alternatif kita yang potensial utk bisa dikembangkan secepatnya... Tapi, saya optimis koq abah, kalo republik ini bisa ngatasin persoalan2 kita

Re: [iagi-net-l] FW: Mining Law Bill

2008-04-29 Terurut Topik Agus Budiluhur
Pk Ndraru dan Abah TPS, Yaahh.., kalau bicara soal luasan (acreage) KP/KK/PKP2B/KUD sekarang ini memang betul2 ndak jelas! Ada je! KP yang diterbitkan oleh daerah sampai 50,000 ha! (lha koq bisa? ya jelas biisaa! wong ini kita di republik persilatan...). Padahal kalau dilihat dalam aturan tambang

[iagi-net-l] Investasi Rio Tinto terusik

2008-04-13 Terurut Topik Agus Budiluhur
Rekans, Judul yang sama dengan di Bisnis Indonesia Kamis minggu lalu. Intinya bahwa lapangan Nickel Lasamphala untuk rencana kontrak karya (KK) milik Rio Tinto di Kab. Morowali (Sulawesi Tengah) dan Kab. Konawe (Sulawesi Tenggara), yang sudah diajukan ke ESDM sejak 2001, sekarang sudah habis

Re: [iagi-net-l] Indonesia looks to replace BP Migas chairman

2008-03-17 Terurut Topik Agus Budiluhur
Jabatan seperti Ka BPMIGAS di Indonesia ini masih banyak buatan politis dan sangat birokratis. Salah satunya dinilai dari kelayakan kepangkatan (eselon2an-lah) masing-masing kandidat dan persyaratan lainnya (pernah ngikutin kursus2 kepemimpinan-lah). Dan dari lingkungan ESDM memang kelihatannya 3

Re: [iagi-net-l] Nasib NEW MONT Batu Hijau..GIMANA?!

2008-02-25 Terurut Topik Agus Budiluhur
Abah Tonny, Kalau Abah baca di Bisnis Indonesia: bagaimana mau divestasi, lha wong ketahuan pada last minute pada pertemuan pemerintah dg Newmont minggu kmrn, bhw sahamnya NNT 100% sdg dalam kondisi gadai (dipakai utk pendanaan proyek tambang), jadi kalau mau divestasi ya harus minta ijin dulu

Re: [iagi-net-l] PP No.2/ 2008

2008-02-21 Terurut Topik Agus Budiluhur
Pak Ndaru, Kebetulan di Bisnis Indonesia hari ini juga ada artikel tentang PP No 2/2008, yang judulnya saya pikir lebih provokatif: PP No 22/2008 hancurkan hutan RI !!, Meski kalau dilihat isinya tidaklah hanya menohok industri pertambangan seperti yang ada di koran Kompas, tetapi lebih ke banyak