[iagi-net-l] tempo doeloe

2004-03-01 Terurut Topik Prasiddha Hestu Narendra
*This message was transferred with a trial version of CommuniGate(tm) Pro* Hebatnya arsip Belandaselain peta2 geologi, rel kereta, jembatan, dll yg masih banyak eksis sampai sekarang. Buat nyang ingin melihat-lihat seperti apa kampoeng halaman tempo doeloe: contohnya pingin lihat kota

[iagi-net-l] REMINDER ONLY 1 WEEK TO GO IPA CORROSION COURSE

2004-03-01 Terurut Topik Titi Tabusalla
Dear IPA Members, The third course of the Indonesian Petroleum Association (IPA) this year is a 2-day Engineering course entitled Corrosion and Its Control in Oil and Gas Production sponsored by Total EP France. The course will be held in the Shangri-La Hotel Jakarta March 8-9, 2004 and

Re: [iagi-net-l] Unocal Sees Success with Gehem-2 Well Offshore Indonesia

2004-03-01 Terurut Topik KARTIKO-SAMODRO Ferdinandus
. dan shelf-edge barrier reef atau knoll reef tipe Kerendan yang gas-proven. Hanya companies belum ada yang bermain di kedua objektif ini, mereka masih demam deepwater objective, padahal, belum tentu wilayahnya ada turbidit sebagus di tegaklurus Delta Mahkam ke timur... Pak Awang kalau

Re: [iagi-net-l] Unocal Sees Success with Gehem-2 Well Offshore Indonesia

2004-03-01 Terurut Topik Awang Satyana
Ferdi, Kalau analog ke model pengisian Kerendan di Teweh Block ex Unocal (sekarang jadi milik Elnusa dengan nama Blok Bangkani), maka source hidrokarbonnya dari Bongan Deep, yaitu suatu depresi amat dalam di Upper Kutei Basin di utara Adang Fault. Kerendan reef adalah sebuah tipe knoll reef

Re: [iagi-net-l] tempo doeloe

2004-03-01 Terurut Topik Awang Satyana
Buat rekan-rekan yang dulu sempat melihat-lihat peta asli (kalkir) buatan Belanda (Dienst van Het Mijnwezen - Dinas Pertambangan) yang masih tersimpan dengan baik di P3G Bandung tentu merasa kagum dengan kerapihan, keakuratan dan kedetailan pembuatan peta. Sebenarnya yang menggambarnya

Re: [iagi-net-l] Unocal Sees Success with Gehem-2 Well Offshore Indonesia

2004-03-01 Terurut Topik Awang Satyana
Betul, tegak lurus artinya penerusan offshore Sungai Mahakam mengikuti progradasi ke timur dengan swing kiri-kanan secukupnya (akan bergantung kepada topografi space of accommodation dan jumlah sedimen tentunya). Memang betul walau terbaik ke timur, ia akan jenuh suatu saat yaitu saat tak ada

RE: [iagi-net-l] Unocal Sees Success with Gehem-2 Well Offshore Indonesia

2004-03-01 Terurut Topik Herry Maulana
Kelihatannya karena adanya Oligocene shales yg tebal dan sangat menerus di daerah selatan. Fault-fault yg ada di Miocene kelihatannya juga die out di Oligocene Shale ini, jadi kemungkinan vertical conduit ini memang kecil sekali. Herry

RE: [iagi-net-l] tempo doeloe

2004-03-01 Terurut Topik Witan O.A
Saya juga pernah ke tempat penyimpanan data Shell di De Hague, untuk cari sumur2 jaman Walanda yang terdapat di blok TAC kami. Ternyata laporannya sangat lengkap dan masih dalam keadaan cukup baik padahal dibuat antara tahun 1923 s/d 1935. Mungkin yang harus kita tiru dari mereka adalah sistim

RE: [iagi-net-l] tempo doeloe

2004-03-01 Terurut Topik Darman, Herman H BSP-TSX/4
Seperti yang Awang sampaikan, Saya juga terus terang kagum dengan arsip PPPG yang di display di IPA lalu. Apakah PPPG bisa buatkan copy dari gambar-gambar geologi yang di display itu? Value for money tentunya. Herman -Original Message- From: Witan O.A [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent:

Re: [iagi-net-l] Unocal Sees Success with Gehem-2 Well Offshore Indonesia

2004-03-01 Terurut Topik KARTIKO-SAMODRO Ferdinandus
Masalahnya mungkin ada turbiditnya tapi apakah ada hc chargenya...? kalau enggak jadi turbidit tapi isinya water problem lainnya apakah patahan jadi seal atau conduit dari hc migrasinya ... Regards Ferdinandus Kartiko Samodro TOTAL EP Indonesie Balikpapan DKS/TUN/GG 0542- 533852

Re: [iagi-net-l] tempo doeloe

2004-03-01 Terurut Topik zaim
Bung PHN, Trims banyak situs tempo doeloe-nya, sangat menarik. Saya jadi bisa melihat beberapa foto kampung halaman saya, Kertosono (Jawa Timur) tempo doeloe. Bermanfaat sekali, Tengkyu. Wassalam, Yahdi Zaim Departemen Teknik Geologi FIKTM - ITB Telp. Fax.: 022.250.21.97 - Original Message

Re: [iagi-net-l] tempo doeloe

2004-03-01 Terurut Topik zaim
Saya juga punya pengalaman menarik tentang akurasi data Belanda. Tahun 1999 saya dengan Frank Huffman dari Univ. Texas at Austin (UTA) melakukan penelitian geologi lapangan sepanjang daerah Pegunungan Kendeng dengan rujukan menggunakan peta geologi dari Duyfjes (1936 dan 1938), melacak penyebaran

Re: [iagi-net-l] tempo doeloe

2004-03-01 Terurut Topik Awang Satyana
Keakuratan peta-peta Belanda memang tidak usah diragukan lagi, itu harus diwarisi oleh kita, bangsa yang pernah dijajahnya. Tetapi, sebaiknya, kekaguman kita hendaknya tidak berhenti di peta geologi. Coba bukalah lembaran-lembaran arsip lama laporan geologi Belanda yang memuat foto-foto survey