Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-23 Terurut Topik Samuel Franklyn
Nast Java wrote: Mas Syaiful, Langkah yang sudah saya lakukan: 1. menambah variable CLASSPATH dengan value C:\drivermysql; pada System variables 2. Compile program tidak ada error 3. Runing program ada error Exception in thread main java.lang.NoClassDefFoundError: Customer

RE: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-23 Terurut Topik Ilhamsyah Edwar
-Original Message- From: Nast Java Sent: Wednesday, April 23, 2008 1:31 PM To: jug-indonesia@yahoogroups.com Subject: Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql Sudah ada mas itu yang membikin bingung saya: Kalau yang program customer kepanjangan, saya copy program

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-23 Terurut Topik Sukma Agung Verdianto
D:\Nast Document\LatJava\persewaanjava -classpath C:\drivermysql\mysql-connector-java-5.0.8-bin.jar;. Customer perhatikan ;. diclasspath, itu menunjukan current directory juga masuk kedalam class path 2008/4/23 Nast Java [EMAIL PROTECTED]: Mas Syaiful, Langkah yang sudah saya lakukan: 1.

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-23 Terurut Topik Nast Java
%40yahoogroups.com Subject: Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql Dear All, Please help me! Thanks, NS 2008/4/23 Nast Java: Mas Syaiful, Langkah yang sudah saya lakukan: 1. menambah variable CLASSPATH dengan value C

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-23 Terurut Topik Nast Java
sama coba dengan* ; *aja bisa juga ya. Apa bedanya kalau pakai *;. *2008/4/23 Sukma Agung Verdianto [EMAIL PROTECTED]: D:\Nast Document\LatJava\persewaanjava -classpath C:\drivermysql\mysql-connector-java-5.0.8-bin.jar;. Customer perhatikan ;. diclasspath, itu menunjukan current directory

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-23 Terurut Topik sm96
class Customer disimpan dimana? pada prinsipnya, class apapun yg akan dipake dalam program, harus ditentukan lokasinya di classpath misalnya current directory adalah tempat dimana class Customer berada cukup tentukan '.' (titik) saja diclasspathnya misal : java -classpath

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-22 Terurut Topik Martinus Ady H
Nast Java wrote: koneksi pakai netbeans sudah bisa, tapi saya coba dengan menggunakan text editor tidak bisa di compaile dengan error sama gagal loading driver, padahal saya sudah melakukan tambah di path-nya dengan C:/drivermysql (saya menggunakan os windows xp prof). Btw ini udah jalan

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-22 Terurut Topik Nast Java
Mas Syaiful, Langkah yang sudah saya lakukan: 1. menambah variable CLASSPATH dengan value C:\drivermysql; pada System variables 2. Compile program tidak ada error 3. Runing program ada error Exception in thread main java.lang.NoClassDefFoundError: Customer D:\Documents and

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-21 Terurut Topik Nano Surbakti
kalo paling gampang, letakin aja jar-nya MySQL di $JAVA_HOME/jre/lib/ext :) tapi mendingan masukin via classpath, waktu nge-run program java-nya (pake opsi -classpath) -- Nano Surbakti

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-21 Terurut Topik sm96
Compile: javac -classpath dir_mysql_jdbc_driver\mysql-connector-x.x.x.jar namaprogramanda.java Execute: java -classpath dir_mysql_jdbc_driver\mysql-connector-x.x.x.jar namaprogramanda 2008/4/21 Nano Surbakti [EMAIL PROTECTED]: kalo paling gampang, letakin aja jar-nya MySQL di

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-20 Terurut Topik ANDI KUSNADI
: Sunday, April 20, 2008 11:31:57 AM Subject: Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql koneksi pakai netbeans sudah bisa, tapi saya coba dengan menggunakan text editor tidak bisa di compaile dengan error sama gagal loading driver, padahal saya sudah melakukan tambah di path

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-20 Terurut Topik Wilbert
Aku rasa taruh di classpath juga bisa deh om?? kan sama aja sebenernya... but, coba aja deh, sapa tau emang di lib lebih mudah... :) -- Wilbert, Informatics Engineering 2006 Interest : Programming (Especially Java and .NET Languages) My Primary Blog YM :

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-20 Terurut Topik Wilbert
Udah dimasukin ke classpath?

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-20 Terurut Topik Nast Java
Saya sudah dimasukan dengan langkah: Control panel -- System -- Tab Advanced --- Environtmel Variables - edit path value pada system variables. Silahkan lihat attachment: 2008/4/20 Wilbert [EMAIL PROTECTED]: Udah dimasukin ke classpath? attachment: path.gif

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-20 Terurut Topik Samuel Franklyn
Nast Java wrote: Saya sudah dimasukan dengan langkah: Control panel -- System -- Tab Advanced --- Environtmel Variables - edit path value pada system variables. Silahkan lihat attachment: PATH dan CLASSPATH itu dua hal yang berbeda. Berarti belajar fundamental Java nya nggak bener nih.

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-20 Terurut Topik Nast Java
he..he... emang lagi belajar mas:) Kebetulan buku yang saya punya, membahas java di windows 98, jadi setting classpathnya berbeda dengan di windows XP, waktu itu saya mo install java dan harus di setting classpathnya. Tapi karena saya di windows xp, saya coba masukin path folder java di path yang

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-20 Terurut Topik Samuel Franklyn
Nast Java wrote: he..he... emang lagi belajar mas:) Lagi belajar itu bukan alasan untuk tidak belajar fundamental. Biasanya yang menghambat orang mencapai tingkat mahir justru karena nggak paham fundamental. Kenapa? Karena belajar fundamental itu memang membosankan mirip latihan kuda-kuda kalau

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-19 Terurut Topik Nast Java
koneksi pakai netbeans sudah bisa, tapi saya coba dengan menggunakan text editor tidak bisa di compaile dengan error sama gagal loading driver, padahal saya sudah melakukan tambah di path-nya dengan C:/drivermysql (saya menggunakan os windows xp prof). Dalam folder drivermysql semula berisi hasil

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-02 Terurut Topik Martinus Ady H
Wilbert wrote: 2008/3/27 Nast Java [EMAIL PROTECTED] mailto:[EMAIL PROTECTED]: Java (j2sdk-1_4_2-windows-i586) saya koneksikan dengan Netbeans 4 beta. saya mau coba koneksi dengan mysql (mysql-5.0.51a-win32), tapi tidak bisa selalu error di drivenya. Langkah yang sudah saya

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-02 Terurut Topik Nast Java
thanks for all atas bantuannya. problem sudah clear dengan menambah library pad netbean. Saya sudah coba download netbeans 6.1 beta tapi belum berhasil putus terus koneksinya. (maklum di warnet), - oh ya apa sih bedanya netbeans 6.1 beta dengan NetBeans IDE 6.0.1? -Kemudian kalau mau download

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-01 Terurut Topik Ifnu _
Hi, whoaa ini stacknya sangat klasik Java (j2sdk-1_4_2-windows-i586) Use JDK 1.6.0_05 kalau bisa :D, kalau nggak ya gapapa :D saya koneksikan dengan Netbeans 4 beta. hei NetBeans udah sampe 6.1 beta, ada alasan khusus pake ini? saya mau coba koneksi dengan mysql (mysql-5.0.51a-win32),

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-04-01 Terurut Topik Joshua Jackson
On 4/2/08, Ifnu _ [EMAIL PROTECTED] wrote: Hi, whoaa ini stacknya sangat klasik Java (j2sdk-1_4_2-windows-i586) Mungkin dia ngejalanin legacy apps yang JDK-nya gak boleh diganti ama bos-nya. :P~ Use JDK 1.6.0_05 kalau bisa :D, kalau nggak ya gapapa :D saya koneksikan dengan Netbeans 4

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-03-31 Terurut Topik Hira Sirojudin
mungkin caranya coba ganti nama drivernya dari 'org.gjt.mm.mysql.Driver' ke 'com.mysql.jdbc.Driver' dan pastikan driver .jarnya udah masuk di classpath aplikasi kmu.. dan ini seharusnya run well. On 3/27/08, Wilbert [EMAIL PROTECTED] wrote: Oowwh...,anda harus menyertakan driver anda di dalam

[JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-03-26 Terurut Topik Nast Java
Java (j2sdk-1_4_2-windows-i586) saya koneksikan dengan Netbeans 4 beta. saya mau coba koneksi dengan mysql (mysql-5.0.51a-win32), tapi tidak bisa selalu error di drivenya. Langkah yang sudah saya lakukan: 1. Saya tempat kan drivernya (mysql-connector-java-5.0.8) pada path C:/drivermysql 2. Saya

Re: [JUG-Indonesia] Problem Koneksi dengan MySql

2008-03-26 Terurut Topik Wilbert
Oowwh...,anda harus menyertakan driver anda di dalam classpath... Kalau dari netbeans gampang saja koq, tinggal klik nama project (klik kanan) lalu pilih properties.. dan di bagian library tambahkan driver anda.. 2008/3/27 Nast Java [EMAIL PROTECTED]: Java (j2sdk-1_4_2-windows-i586) saya