[keluarga-islam] Sunnah lebih baik daripada Bid'ah

2006-06-22 Terurut Topik wandysulastra
Sedikit Diatas Sunnah Lebih Baik Daripada Banyak Diatas Bid'ah Kata mutiara tersebut tidak hanya terucap dari seorang shahabat , tetapi beberapa orang shahabat mengucapkannya. Dan diantara yang mengucapkannya ialah Abu Darda' dan Abdullah bin Mas'ud -Radhiallahu anhuma- seperti yang disebutkan

[keluarga-islam] Re: Sunnah lebih baik daripada Bid'ah

2006-06-22 Terurut Topik dodindra
Assalamualaykum warohmatullohi wabarokatuhu, Om Wandy, kok ngambil contohnya begini sich ?: Dan dalam halaman 214, beliau (yakni Imam Abu Syamah) berkata:Maka sungguh nyata dan jelas -dengan pertolongan Allah- kebenaran orang yang mengingkari hal-hal yang bid'ah, meskipun bid'ahnya berupa

[keluarga-islam] Re: Sunnah lebih baik daripada Bid'ah

2006-06-22 Terurut Topik wandysulastra
Ah Om Dodi ini gimana sih, mengambil contoh untuk menunjukan bid'ah yang mungkin bisa disepakati oleh khalayak umum kok dianggap mengada-ada sih... Nanti kalau diambil contohnya yang sedang ramai diperdebatkan disebutnya saya membesar-besarkan masalah khilafiyah lagi, hehehe :) Dan

Re: [keluarga-islam] Sunnah lebih baik daripada Bid'ah

2006-06-22 Terurut Topik Naufal
Kang Wandy, saya ikutan tanya dong? sholat taraweh 20 rokaat itu termasuk bid'ah apa gak? karena dari beberapa hari yang lalu gak ada yang ngerespon. terima kasih - Original Message - From: wandysulastra [EMAIL PROTECTED] To: keluarga-islam@yahoogroups.com Sent: Thursday, Jun 22, 2006

[keluarga-islam] Re: Sunnah lebih baik daripada Bid'ah

2006-06-22 Terurut Topik dodindra
Subhanalloh, Alhamdulillah, Astaghfirullohal'adziim, Wooo...gitu to tujuannya njelasin ngambil contoh bid'ahnya ? ya, kalau gitu ya udah jelas ma keplas-keplas... Om Wandy yang baik dan dirohmati Alloh, kamsud dari pertanyaanku gini lho Om, ...ketika bersholawat itu, ISInya kan kita bertawasul

Re: [keluarga-islam] Sunnah lebih baik daripada Bid'ah

2006-06-22 Terurut Topik Ridwan
nasehat yang baik, tapi sayangnya tidak ada penjelasan atas bid'ah yang mana ? 1. apakah dalam pengertian bahwa semua bid'ah sesat 2. atau pengertian bid'ah yang masih ada perbedaan pemahaman diantara ulama 3. atau bid'ah yang jelas sesat, menyimpang dari aqidah, misal ahmadiyah, ajaran lia eden,

[keluarga-islam] Re: Sunnah lebih baik daripada Bid'ah==Shalat Tarawih

2006-06-22 Terurut Topik dodindra
Assalamualaykum warohmatullohi wabarokatuhu, Om Naufal yang dirohmati Alloh, Saya kutipkan aja pendapat Syaikhul Islam Ibnu Taimiyyah , dalam kitabnya Al Fatawa Juz I, beliau menyampaikan : Sesungguhnya sahabat Ubay bin Ka'ab melakukan shalat tarawih bersama orang-orang di bulan Romadhon dengan

[keluarga-islam] Re: Sunnah lebih baik daripada Bid'ah

2006-06-22 Terurut Topik wandysulastra
Mas Naufal, masalah sholat taraweh ini seringkali menjadi masalah yang sering diperdebatkan ketika memasuki bulan Ramadhan. Sholat taraweh 20 rakaat atau 11 rakaat (plus witir) kedua-duanya disandarkan kepada hadits Nabi yang dianggap shahih. Lebih baik anda pelajari saja dengan benar dan

[keluarga-islam] Apakah ada Jawaban Untuk Re: Adab adab istri sedang hamil

2006-06-22 Terurut Topik Ari
Beginilah jika kita berdiskusi tidak untuk menetapi dalam kebenaran dan kesabaran. Sebuah pertanyaan sederhana dari saudara kita, mas Miswanto: - Cileungsi, Mei 2004 bagaimana adab-adab buat istri yang sedang hamil terima kasih Miswanto - Coba dilihat apakah sudah ada yang bisa

[keluarga-islam] Bid'ah yang terlarang

2006-06-22 Terurut Topik banganut
Diantara fitnah dan pemikiran yang sangat membahayakan kehidupan agama dan peradaban kita ialah memutarbalikkan masalah-masalah qath'iyyah sebagai zhanniyyah dan perkara-perkara (dalil-dalil) yang muhkam sebagai mutasyabihah Bahkan adakalanya menentang sebagian masalah qath'iyyah itu termasuk

[keluarga-islam] Perbedaan pendapat jangan mudah dibid'ahkan tapi toleransikan

2006-06-22 Terurut Topik banganut
Adapun terhadap orang yang berbeda pendapat mengenai nash yang zhanni - karena satu atau beberapa sebab - kita perlu bersikap toleran meskipun kita tidak sependapat dengan mereka Sikap tasamuh (toleran) terhadap orang-orang yang berbeda pendapat dengan kita selama mereka mempunyai sandaran

[keluarga-islam] Toleransi thd perbedaan demi Persatuan

2006-06-22 Terurut Topik banganut
"Adapun orang-orang kafir, sebagian mereka menjadi pelindung bagi sebagian yang lain. Jika kamu (hai para muslimin) tidak melaksanakan apa yang diperintahkan Allah itu, niscaya akan terjadi kekacauan di muka bumi dan kerusakan yang besar." (al Anfal 73) Makna illaa taf'aluuhu (jika kamu tidak

[keluarga-islam] Mencoba Menjawab Re: Adab adab istri sedang hamil

2006-06-22 Terurut Topik Ari
Berikut sedikit yang bisa saya kumpulkan dari beberapa sumber (juga dari pengalaman pribadi): 1. Bantulah istri untuk mempersiapkan mental dan fisiknya dalam menghadapi kehamilan, belilah buku atau VCD mengenai kehamilan. 2. Jika dilihat terdapat tanda tanda hamil, seperti mual mual, muntah,

[keluarga-islam] Re: Sunnah lebih baik daripada Bid'ah

2006-06-22 Terurut Topik wandysulastra
Om Dodi yang insya allah dirahmati Allah, bertawasul dengan sholawat berbeda dengan bertawassul atas Kanjeng Nabi, begitu kata guru ngaji saya. Bertawassul dengan sholawat adalah termasuk amal sholeh dan semua ulama sepakat bahwa bertawasul dengan amal sholeh adalah sesuai dengan syariat.

[keluarga-islam] mengetahui ciri-ciri ‘firqoh’ dari email/sms

2006-06-22 Terurut Topik rednux
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuhAda artikel menarik dari www.antibidah.orgKalau kita mau amati isi sms (short message service) atau surat elektronik ( email) yang sering kita terima dari seseorang atau dari kelompok email (mailing list), kita akan dapati beberapa perbedaan, baik dari

Re: [keluarga-islam] Re: Sunnah lebih baik daripada Bid'ah

2006-06-22 Terurut Topik Naufal
terima kasih Kang Dodi dan Kang Wandy atas sharing ilmu dan pencerahannya kebingungan saya sih berawal ketika mendengar ceramah bahwa Nabi tidak pernah melakukan sholat taraweh lebih dari 11 rakaat dan yang melakukan taraweh 20 rakaat itu bid'ah. lalu penceramah tersebut melanjutkan bahwa

[keluarga-islam] Lembar Jum`at - 230606 (KEMATIAN HATI)

2006-06-22 Terurut Topik Nashir Ahmad M.
Kematian Hati Oleh: KH Rahmat Abdullah Banyak orang tertawa tanpa (mau) menyadari sang maut sedang mengintainya. Banyak orang cepat datang ke shaf shalat laiknya orang yang amat merindukan kekasih. Sayang ternyata ia datang tergesa-gesa hanya agar dapat segera pergi.Seperti penagih hutang

[keluarga-islam] RE: BENTUK-BENTUK BERBAKTI KEPADA ORANG TUA

2006-06-22 Terurut Topik TM-Kuala Tanjung
BENTUK-BENTUK BERBAKTI KEPADA ORANG TUA Oleh Al-Ustadz Yazid bin Abdul Qadir Jawas sumber http://www.almanhaj.or.id Bentuk-Bentuk Berbuat Baik Kepada Kedua Orang Tua Adalah : Pertama. Bergaul dengan keduanya dengan cara yang baik. Di dalam hadits Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam disebutkan

[keluarga-islam] RE: Hukum Cium Tangan

2006-06-22 Terurut Topik TM-Kuala Tanjung
Oleh : Syaikh Abdullah bin Abdurrahman Al Jibrin (Beliau salah satu murid Syaihk Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz) Menurut kami, mencium tangan orang yang memiliki keutamaan seperti orang tua, ulama, guru dan lainnya adalah boleh, dalam rangka menghormati dan bersikap sopan kepada mereka.

[keluarga-islam] Re: Sunnah lebih baik daripada Bid'ah

2006-06-22 Terurut Topik dodindra
Subhanalloh, Alhamdulillah, Astaghfirullohal'adziim, Terima kasih Om wandy atas penjelasannya, semoga Alloh memasukkan kita bersama sebagai umat yang diridloiNYA dan semoga kitapun ridlo padaNYA, amiin. Salah satu firman Alloh , kalau nggak salah berbunyi : Lana a'maluna walakum a'malukum , yang

RE: [keluarga-islam] Re: Sunnah lebih baik daripada Bid'ah

2006-06-22 Terurut Topik Kartika, Bambang
Assalamualaikum WR.WB. Mengapa akang ragu-ragu Kata Nabi Ikutilah sunahku dan sunah para sahabatku Alqulafaurosidin nistaya engkau akan dapat petunjuk , kemudian di kuatkan lagi oleh Nabi Gigitlah dengan Gigi rahangmu. Mengapa tidak dengan gigi seri saja Rosul memerintahkan? ini artinya

[keluarga-islam] Re: mengetahui ciri-ciri ‘firqoh’ dari email/sms

2006-06-22 Terurut Topik dodindra
Subhanalloh, Alhamdulillah, Astaghfirullohal'adziim, Assalamualaykum warohmatullohi wabarokatuhu, Bagus Artikelnya Om Rednux, namun, akan lebih bagus jika Om Rednux mau mengupas, apa dibalik Salam, Body, maupun Akhir Salam tersebut, sehingga kita semua bisa mengambil hikmah, ini hanya saran dan

RE: [keluarga-islam] mengetahui ciri-ciri 'firqoh' dari email/sms

2006-06-22 Terurut Topik Radiansyah
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, Ngomong2 kemana yach Pak Yahya, sudah 2 hari gak posting di KI? Atau penggantinya Pak Rednuk ? he.he.he. Wassalamualaikum Wr.Wb -Original Message- From: keluarga-islam@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of rednux

[keluarga-islam] Pendapat ulama ahlussunnah mengenai tasawuf

2006-06-22 Terurut Topik Abu Yahya Adz-Dzahabi
Pendapat ulama ahlussunnah mengenai tasawufSumber: http://antibidah.orgKategori: [ GSM ] Sebelumnya silahkan dibaca pendapat ulama ahlussunnah mengenai al-Harits al-Muhasiby salah tokoh dari sekte tasawuf, kini kami menyebutkan pendapat para Imam ahlussunah mengenai tasawuf : Imam

RE: [keluarga-islam] mengetahui ciri-ciri 'firqoh' dari email/sms

2006-06-22 Terurut Topik Kartika, Bambang
Wa'alaikumsalam WR.WB Maksudnya merasa kehilangan apagimana nih,...hehehe -Original Message-From: keluarga-islam@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED]On Behalf Of RadiansyahSent: Friday, June 23, 2006 8:33 AMTo: keluarga-islam@yahoogroups.comSubject: RE:

[keluarga-islam] Re: mengetahui ciri-ciri ‘firqoh’ dari email/sms

2006-06-22 Terurut Topik wandysulastra
Mas rednux... kayaknya ada yang kurang deh... Kalau pada isi emailnya selalu merasa yang paling ahlussunnah dan yang lainnya ahlul bid'ah, tidak mau terima kritik dan merasa paling benar, itu masuk golongan mana ya? Eh, ada lagi cirinya... Biasanya dia juga suka mensesatkan ulama yang bukan

[keluarga-islam] HAKIKAT DARI TASAWUF Oleh Dr. Yusuf Al-Qardhawi

2006-06-22 Terurut Topik dodindra
Assalamualaykum warohmatullohi wabarokatuhu Mohon maaf, untuk refreshing saja saya posting lagi kutipan ini, semoga Alloh berkenan memberikan bermanfaat atas hal ini, amiin. HAKIKAT DARI TASAWUF Dr. Yusuf Al-Qardhawi (FATAWA QARDHAWI, Permasalahan, Pemecahan dan Hikmah Penerbit Risalah Gusti,

RE: [keluarga-islam] mengetahui ciri-ciri 'firqoh' dari email/sms

2006-06-22 Terurut Topik Radiansyah
Sebagai orang yang baru belajar,ana merasa kehilangan, tapi syukurlah sudah nonggol lagi tuch. -Original Message- From: keluarga-islam@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of Kartika, Bambang Sent: Friday, June 23, 2006 9:22 AM To:

RE: [keluarga-islam] Re: mengetahui ciri-ciri 'firqoh' dari email/sms

2006-06-22 Terurut Topik Radiansyah
Kang Wandy, jangan emosian donk ? bukankah kang Wandy juga sering menyampaikan artikel mengenai bid'ah ? -Original Message- From: keluarga-islam@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of wandysulastra Sent: Friday, June 23, 2006 9:27 AM To: keluarga-islam@yahoogroups.com

[keluarga-islam] Re: mengetahui ciri-ciri 'firqoh' dari email/sms

2006-06-22 Terurut Topik wandysulastra
Siapa yang emosi Mas...? :) Demi Allah, saya jadi cekikikan baca postingannya Mas Rednux ini, hihihi... Maksudnya apa yah bikin analisa kacangan seperti ini, apa ada manfaatnya? :) Trus apa hubungannya kalau saya sering memposting artikel tentang Bid'ah? Apakah saya juga harus sekaku dan

[keluarga-islam] Menghadapi Kesulitan ( Seri Fighting Against The Ego 29)

2006-06-22 Terurut Topik arief dani
Menghadapi KesulitanMawlana Syaikh Nazim Adil al HaqqaniLiberating The Soul Volume 1Dari www.mevlanasufi.blogspot.comBismillah hirRohman nirRohimKesulitan akan menimpa setiap orang yang semuanya datangnya dari Allah Yang Maha Besar. Beberapa kesulitan datang tanpa sebab kehendak kita,

[keluarga-islam] Perhatikan Sisi Baik Seseorang ( Seri Fighting Against The Ego 30)

2006-06-22 Terurut Topik arief dani
Perhatikan Sisi Baik Seseorang Maulana Syaikh Muhammad Nazhim Adil al-Haqqani dalam Mercy Oceans (Book Two)Dari www.mevlanasufi.blogspot.comBismillah hirRohman nirRohimIni adalah nasihat Grandsyaikh ‘Abdullah Fa’iz ad-Daghestani kepada kita, para pengikut thariqat, dan orang-orang yang

[keluarga-islam] Ada lowongan kerjaan engga..?

2006-06-22 Terurut Topik Ramdan
Assalamu 'alaikum... Para sahabat, apakah ada lowongan kerjaan buat saya? pengalaman dalam bidang IT lebih dari 14 tahun, yang dirintis dari sebagaiprogrammer, analis, project coordinator, LAN admistrator, dosen, sales manager, dan4 tahun lebih berposisi sebagai IT Manager. Jika ada lowongan

Re: [keluarga-islam] HAKIKAT DARI TASAWUF Oleh Dr. Yusuf Al-Qardhawi

2006-06-22 Terurut Topik rednux
waalaikumussalam warohmatullohi wabarokatuhkalau saya sih sbg org awam, mending ikut pendapat imam madzhab dan ulama-ulama terkenal keilmuannya, dari pada Pak Yusuf Qardhawi. karena ulama adalah pewaris para nabi. simple!On 6/23/06, dodindra [EMAIL PROTECTED] wrote Assalamualaykum

Re: [keluarga-islam] HAKIKAT DARI TASAWUF Oleh Dr. Yusuf Al-Qardhawi

2006-06-22 Terurut Topik Ridwan
he..he.."komandan rednux" kemana aja gak nongol, katanya mau brantas bid'ah, atau 2 hari ini lagi brantas bid'ah ya...? eh iya, ntar jum'atan udah pake bahasa arab donk... "komandan rednux" kan mau ikut pendapat imam madzhab, emangnya "komandan rednux" pernah sejaman dan menyaksikan

Re: [keluarga-islam] Re: mengetahui ciri-ciri 'firqoh' dari email/sms

2006-06-22 Terurut Topik rednux
Tapi bener lho pak wandy, saya kalo lihat dimilis plus SMS rekan2 yg org partai atau yang katanya aktif berdakwah malah menyingkat salam, juga terkadang Allah ditulis 4JJ atau Rosul ditulis saw atau salam disingkat Ass. padahal itu artinya kan lain ??misal saw = gergaji, terus ass= (maaf)

[keluarga-islam] Re: Bid'ah yang terlarang

2006-06-22 Terurut Topik banganut
Contohnya ? 1. Kewajiban Zakat semua orang sudah tahu dan tidak ada yang merubahnya. Pada Zaman Kehilafahan Abu Bakar ra, ada yang mengatakan zakat hanya wajib semasa Nabi hidup, lalu oleh beliau dinyatakan halal darahnya atas fatwa yang tersebut. 2. Sedari dulu, semua ummat tahu bahwa wanita

Balasan: [keluarga-islam] mengetahui ciri-ciri ‘fi rqoh’ dari email/sms

2006-06-22 Terurut Topik Achmad Munif
Aha. Ini dia bid'ah baru yang bersumber dari anti bid'ah. Kalau dulu para 'ulama mengajarkan bahwasannya RosuluLLoh menyampaikan tentang ciri-ciri kaum Munafik, sekarang ada sebagian orang mendefinisikan seseorang hanya dengan tulisannya saja. Bagaimana mungkin orang yang mengaku paling

[keluarga-islam] RE: Ada lowongan kerjaan engga..?

2006-06-22 Terurut Topik Nashir Ahmad M.
Salam, Aduh Bapak, Dua hari yg lalu ada test IT ditempat saya, tapi coba aja pak kirim lagi lamarannya via e-mail ke : [EMAIL PROTECTED] CC-Kan ke : [EMAIL PROTECTED]Thanks,NashirRamdan [EMAIL PROTECTED] menulis:Assalamu 'alaikum...Para sahabat, apakah ada lowongan

[keluarga-islam] Re: mengetahui ciri-ciri 'firqoh' dari email/sms

2006-06-22 Terurut Topik wandysulastra
Mas Rednux, anak sd juga tau kalau saw dibelakang nama rasulullah itu berarti salallhu 'alaihi wassalam. Dan Ass didalam email atau sms itu berarrti Assalamu'alaikum. Saya yakin tidak akan ada anggota milis yang mengartikan Ass ini sbg lubang pantat, kecuali mereka yang otaknya ngeres seperti

[keluarga-islam] Re: HAKIKAT DARI TASAWUF Oleh Dr. Yusuf Al-Qardhawi

2006-06-22 Terurut Topik dodindra
Assalamualaykum warohmatullohi wabarokatuhu, Ndak pa-pa kok Om Rednux, gitu juga bagus , taqlid Bukankah Alloh berfirman :Lana a'maluna walakum a'malukum yang boleh diartikan :apa yang aku kerjakan ya untuk aku, dan apa yang kamu kerjakan adalah untuk kamu. Yang kurang bagus itu kan kalau

[keluarga-islam] Re: mengetahui ciri-ciri 'firqoh' dari email/sms

2006-06-22 Terurut Topik banganut
Hua...ha...ha..ha..ha ... Hareee geneee, mash nguruseeen yang geneeean, Hua...ha...ha...ha..ha... oiii Potong kuku, dan mandi ... jum'atan dulu , Wassalam anut --- In keluarga-islam@yahoogroups.com, wandysulastra [EMAIL PROTECTED] wrote: Mas Rednux, anak sd juga tau kalau saw

{Spam} Re: [keluarga-islam] mengetahui ciri-ciri 'firqoh' dari email/sms

2006-06-22 Terurut Topik Yusa
Wlkmslm wr wb Pak Rednux, Saat di sekolah, saya panggil orang yg mengajari saya dg sebutan pak bu Guru...ini juga dianggap bertasawuf? :-) Dan, kalau untuk yg sefaham dg www.antidah.org itu gimana ciri2 sms / emails mereka, pak? Wslkm wr wb Yusa