Re: [tanya-jawab] blok p2p

2010-03-29 Terurut Topik Andika Triwidada
2010/3/29 Ferry Kristianto mailtomyitan...@gmail.com: On 3/29/2010 11:13 AM, Andika Triwidada wrote: p2p biasanya malah pakai port tinggi, misalnya bittorrent 6ribu sekian jadi gak bisa di-manage dari squid -- andika betul, saya setuju dengan anda. Tapi kalo port itu terblokir, pasti

Re: [tanya-jawab] blok p2p

2010-03-29 Terurut Topik Ferry Kristianto
walaupun misalnya p2p bisa terpaksa pakai port 80, protokol yang dipakai *bukan* HTTP, HTTPS, ataupun FTP, sehingga squid tidak mampu menanganinya -- andika wah, kalo ini saya baru tahu. Soalnya begini mas, saya baca2 di Internet kalo p2p bisa menggunakan squid karena metode-nya pake

Re: [tanya-jawab] blok p2p

2010-03-29 Terurut Topik Kamas Muhammad
Ferry Kristianto wrote: Soalnya begini mas, saya baca2 di Internet kalo p2p bisa menggunakan squid karena metode-nya pake CONNECT tapi harusnya CONNECT itu ke hostname, nah kalo p2p tidak ada hostname, tapi ip address. Menarik :) Kalau sepanjang yang saya tahu, ketika squid menerima perintah

Re: [tanya-jawab] blok p2p

2010-03-29 Terurut Topik Ferry Kristianto
On 3/29/2010 3:22 PM, Kamas Muhammad wrote: Ferry Kristianto wrote: Soalnya begini mas, saya baca2 di Internet kalo p2p bisa menggunakan squid karena metode-nya pake CONNECT tapi harusnya CONNECT itu ke hostname, nah kalo p2p tidak ada hostname, tapi ip address. Menarik :) Kalau

Re: [tanya-jawab] blok p2p

2010-03-29 Terurut Topik Kamas Muhammad
Ferry Kristianto wrote: hm... jadi begitu ceritanya. Sekedar bertanya. Bila transparent proxy, lalu program p2p mencoba menggunakan port 80, kan akan redirect ke port 3128. Lalu apakah akan ditangani squid? atau squid hanya akan mengenali paket2 HTTP saja? paket data p2p apakah akan

[tanya-jawab] blok p2p

2010-03-28 Terurut Topik Ferry Kristianto
hai, saya mau tanya, bagaimana caranya limit bandwidth aplikasi p2p? router saya sudah pakai squid+delay-access (transparent) Rencananya sih, saya mau blok semua port yang di-forward kecuali yang diijinkan, misal 20,21,22,80,3128,443,1 Biasanya kan aplikasi p2p akan lari ke port 80,

Re: [tanya-jawab] blok p2p

2010-03-28 Terurut Topik Andika Triwidada
2010/3/29 Ferry Kristianto mailtomyitan...@gmail.com: hai, saya mau tanya, bagaimana caranya limit bandwidth aplikasi p2p? router saya sudah pakai squid+delay-access (transparent) Rencananya sih, saya mau blok semua port yang di-forward kecuali yang diijinkan, misal

Re: [tanya-jawab] blok p2p

2010-03-28 Terurut Topik Amiruddin Utina
2010/3/29 Ferry Kristianto mailtomyitan...@gmail.com: hai, saya mau tanya, bagaimana caranya limit bandwidth aplikasi p2p? router saya sudah pakai squid+delay-access (transparent) Rencananya sih, saya mau blok semua port yang di-forward kecuali yang diijinkan, misal

Re: [tanya-jawab] blok p2p

2010-03-28 Terurut Topik sonjaya
biasanya kalau block p2p mendingan seperti ini : - block semua port kecuali port standar - block smua icmp karena p2p biasanya ngeping ke server master buat request host . 2010/3/29 Andika Triwidada and...@gmail.com: 2010/3/29 Ferry Kristianto mailtomyitan...@gmail.com: hai, saya mau tanya,

Re: [tanya-jawab] blok p2p

2010-03-28 Terurut Topik Ferry Kristianto
On 3/29/2010 11:13 AM, Andika Triwidada wrote: p2p biasanya malah pakai port tinggi, misalnya bittorrent 6ribu sekian jadi gak bisa di-manage dari squid -- andika betul, saya setuju dengan anda. Tapi kalo port itu terblokir, pasti akan lari ke port yang diijinkan firewall, yaitu port 80.