Mbak Nin,
Sepsis mungkin terjadi karena saat proses kelahiran
yaitu di jalan lahir bayi terkena infeksi dari bakteri
yang ada di jalan lahir sehingga bakteri tersebut
berkembang biak di dalam darah (bakterimia). Hal ini
dulu sudah pernah dibahas di balita-anda saat anak
salah satu teman saya terkena gejala ini dan akhirnya
meninggal (Innalillahi wa inna ilaihi roji'un). Riefna
pernah mengirimkan artikel lengkap tentang sepsis ini,
bisa dilihat di archive balita-anda. Semoga berguna.
Yang saya bisa sarankan bagi ibu hamil, jaga kesehatan
daerah vagina, terutama yang punya riwayat keputihan
karena dicurigai sebagai penyebab sepsis. Semoga
berguna.

Mamanya Dafi

--- Ninin Kristanti <[EMAIL PROTECTED]>
wrote:
> Dear Netters,
> Bayi teman saya umur 1 minggu mengalami kejang2 tapi
> tidak ada gejala panas.
> Kira2 kenapa ya....
> Terus kata dokternya sih si bayi terkena SEBSIS
> (maaf kalo tulisan salah),
> yaitu si bayi terkena virus saat proses melahirkan,
> karena bayi saat lahir
> tidak punya kekebalan tubuh. Benar ngga sih?
> Mohon sharingnya......TK
> Regards,
>  <<...>> Ninin Kristanti
> Network Operation & Maintenance Celullar
> Telp. 021-5331993/4 Ext. 6418
> Fax. 021-5332914
> HP. 0816-804942
> e-mail: n_kristanti@satelindo
> <mailto:n_kristanti@satelindo> . co.id

__________________________________________________
Do You Yahoo!?
Talk to your friends online with Yahoo! Messenger.
http://im.yahoo.com

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]









Kirim email ke