Wah menarik fotonya, Pak.  Soalnya event ini hanya 117 tahun sekali terjadi, 
dimana matahari sejajar dengan venus dan bumi.  Saya sendiri tidak sempat lihat 
di Jakarta, padahal di internet teman2 saya ramai membicarakan itu. 

Salut buat fotonya, Pak Andri.  Terimakasih sharingnya. 

Parvita

-----Original Message-----
From: mohammadsyai...@gmail.com [mailto:mohammadsyai...@gmail.com] 
Sent: Wednesday, June 06, 2012 3:51 PM
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: [iagi-net-l] Fw:

FYI


Powered by Telkomsel BlackBerry(r)

-----Original Message-----
From: Andri SS Mubandi <andri...@gmail.com>
Date: Wed, 6 Jun 2012 15:26:03
To: mohammad syaiful<mohammadsyai...@gmail.com>
Subject: 

Sahabat-sahabat sekalian yang budiman,

Pada awalnya sempat frustasi melihat langit nan abu-abu kelabu di kaki timur 
Gunung Manglayang. Sang mentari hingga jam tujuh pagi masih berselimut kabut. 
Namun sekitar 7.30 an sang mentari sinarnya mulai sumringah dan sebagian 
menembus awan.  Saya coba untuk mengintip sang Venus yang jadi "tahi lalat" 
sang surya menggunakan teropong binoculer yang diberi filter hitam bekas filem 
ronsen ginjal (ronsennya untuk melihat ada batu atau tidak). Alhamdullilah 
venus tampak bagai noktah hitam dipiringan lampu terang yang jauh lebih besar! 
Peristiwa ini sangat langka, hanya satu abad sekali! mungkin cucu dari cicit 
kita bisa saksikan lagi pada 2117! Beruntung ada lantai observasi antariksa 
dirumah dan bisa njepret peristiwa ini.

Salam

Andri Subandrio

Cak Syaiful mohon email dan gambarnya forward ke IAGI net. Suwon.



--------------------------------------------------------------------------------
PP-IAGI 2011-2014:
Ketua Umum: Rovicky Dwi Putrohari, rovicky[at]gmail.com
Sekjen: Senoaji, ajiseno[at]ymail.com
--------------------------------------------------------------------------------
Jangan lupa PIT IAGI 2012 di Jogjakarta tanggal 17-20 September 2012.
Kirim abstrak ke email: pit.iagi.2012[at]gmail.com. Batas akhir pengiriman 
abstrak 28 Februari 2012.
--------------------------------------------------------------------------------
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
For topics not directly related to Geology, users are advised to post the email 
to: o...@iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
---------------------------------------------------------------------
DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on 
its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI or 
its members be liable for any, including but not limited to direct or indirect 
damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss of use, data or 
profits, arising out of or in connection with the use of any information posted 
on IAGI mailing list.
---------------------------------------------------------------------

Kirim email ke