Re: [tanya-jawab] tanya fetchmail

2003-12-03 Terurut Topik I Gede Wijaya S
On Wed, Dec 03, 2003 at 10:40:29PM +0700, itang saja-lah wrote:
 Tadinya sih pake mutt, (seperti yg sekarang ini) keh keh keh...
 tapi lantaran pusing karena setiap ngirim email yg di signed
 dgn menggunakan GnuPG, emailnya (bila dilihat melalui email client
 yg selain mutt), pasti selau ter-attach ;(
 Jadinya sekarang beralih ke pine. Tapi kalo ngambil dan membaca email
 masih tetap pakai mutt.
Alasan kenapa mutt pakai pgp/gpg terattach:
http://www.fefe.de/muttfaq/faq.html, pada bagian Some user complained
that my pgp messages are attachments, tentu saja kunjungi juga link
rfc2015 yang bersangkutan untuk lebih jelasnya

 
 Ngomong2 punya solusi ndak supaya kalo ngirim email yg ber-GnuPG
 tidak ter-attach bila dilihat melalui email client lain?
Saya menggunakan mutt 1.5.4. Lihat di dokumentasi yang disertakan (di
debian di direktori /usr/share/doc/mutt/html) bagian 6.3 Configuration
variables pada variabel pgp_create_traditional dan variabel-2 lain
yang bersesuaian:-)


-- 
Website: www.jroller.com/page/gwijayas

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php



Re: [tanya-jawab] tanya fetchmail

2003-12-03 Terurut Topik itang saja-lah
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1

On Thu, 4 Dec 2003, I Gede Wijaya S wrote:
 Alasan kenapa mutt pakai pgp/gpg terattach:
 http://www.fefe.de/muttfaq/faq.html, pada bagian Some user complained
 that my pgp messages are attachments, tentu saja kunjungi juga link
 rfc2015 yang bersangkutan untuk lebih jelasnya

- ---
Hmmm, jadi penyebabnya adalah obsolete and broken software?
Singkatnya, mutt is the best, yg lain = abal-abal keh keh keh...
ok, mo baca rfc2015 dulu nih, ntar kalo mentok nanya lagi ah...
makasih buat infonya.
PR-nya jadi makin numpuk aja nih, keh keh keh...
-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.2.1 (GNU/Linux)

iD8DBQE/zo3xrxBUD8W0o4URAvPdAKDHbFUzvkO5W4bLcH1BT5xZ1jmHMQCfZGV0
a/slIeu+TS3RGdDhbsI7PBw=
=XypT
-END PGP SIGNATURE-


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php



Re: [tanya-jawab] tanya fetchmail

2003-12-02 Terurut Topik -= avudz syah putra =-
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1


On Tue, 2 Dec 2003, Dwi Nugroho wrote:

 Tapi permasalahannya adalah setiap kali saya coba check mail dari mail
 client, selalu tidak ada email. Kira-kira dimana kesalahan saya ? apakah ada
 yang kurang atau salah ?
 saya gunakan http://www.linuxnetmag.com/en/issue2/printm2fetchmail1.html
 sebagai dokumentasi


sebelonnya b man fetchmail /b :)

maaf, bukan ngejawab mail delivery/forward dengan fetchmail, cuman
nyaranin biar enak :)

coba anda tambahkan di didalam .fetchmailrc

mda /usr/bin/procmail -d %T

terus di $HOMEDIR bikin .procmailrc

isi nya

VERBOSE=no
LOGFILE=$HOME/.log-mail
MAILDIR=$HOME/mail
DEFAULT=$MAILDIR/INBOX
:0:
* ^(From|Cc|To).*linux.or.id
$MAILDIR/milis-linux
:0
$DEFAULT

setiap mail dari linux.or.id akan di letakkan di 
/home/users/account-anda/mail/milis-linux

btw, sudah pernah baca di http://www.qcc.ca/~charlesc/software/getmail-3.0/ ?
coba pake itu :) ( saran lagi loh ! )


kindly regards,
avudz
http://www.linux-kita.com  .. http://www.avudz.cc
avudz @ EFNET and DALNET, pC @ irc.allnetwork.org
Linux 2.4.22-sec.system i686
16:14:58 up  8:35,  2 users,  load average: 0.22, 0.18, 0.17

- -

I must Create a System, or be enslav'd by another Man's;
I will not Reason and Compare; my business is to Create.
-- William Blake, Jerusalem
-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.2.3 (GNU/Linux)

iD8DBQE/zFoSIy9tVSbbYrgRAueaAJ94+3EqYCNDg++fMSgOruO0qJEdcQCggvH7
3/sIHlUwmrSMrdnIvQreO/w=
=Cbsa
-END PGP SIGNATURE-


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php



Re: [tanya-jawab] tanya fetchmail

2003-12-02 Terurut Topik Salman AS
Pada Tue, Dec 02, 2003 at 03:37:28PM -0800, Anda menulis:
 Hi all,

Hi!

 1. Saya create .fetchmailrc di /root yang isinya adalah sebagai berikut :
 poll mail.isp.com protocol pop3 user semar.mendem to semar password
 superman
 poll mail.isp.com protocol pop3 user cabe.merah to cabe password
 spiderman
  dstdst.
 ( semar.mendem  cabe.merah adalah email account dari user semar dan
 cabe yang ada di local server )

cabe.merah dan semar.mendem ini user lokal? Saya kurang bisa pahami ini.
Coba contoh saya ini:

poll mail.portland.co.uk
proto pop3
user [EMAIL PROTECTED]
pass rahasia
is [EMAIL PROTECTED]

dimana [EMAIL PROTECTED] adalah user di mesin remote.
rahasia adalah passwordnya.
[EMAIL PROTECTED] adalah user di mesin lokal.

 client, selalu tidak ada email. Kira-kira dimana kesalahan saya ? apakah ada
 yang kurang atau salah ?

Normalnya fetchmail akan memforward email lewat protokol smtp di port 25
di mesin lokal. Tapi jika tidak ada server email di port ini ia akan
mem-forward dengan Mail Delivery Agent lokal semacam procmail atau
sendmail. Bisa ditentukan dengan opsi --mda.

Lebih lengkapnya lihat manualnya dengan,

man fetchmail

informasinya jelas lebih lengkap.

-- 
Salman AS
http://salman.or.id

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php



Re: [tanya-jawab] tanya fetchmail

2003-12-02 Terurut Topik Asfihani
On Tue, Dec 02, 2003 at 03:37:28PM -0800, Dwi Nugroho wrote:

 3. Untuk mengkonek-kan dengan internet sekaligus mengechek apakah email
 dari luar keterima di fetchmail saya, saya menggunakan perintah :
 # fetchmail -a
 dengan perintah tersebut dapat terlihat bahwa koneksi dengan
 mail.isp.com lancar dan email dari luar dapat diterima dengan baik di situ.
 
 Tapi permasalahannya adalah setiap kali saya coba check mail dari mail
 client, selalu tidak ada email. Kira-kira dimana kesalahan saya ? apakah ada
 yang kurang atau salah ?

Fetchmail secara default akan meneruskan email yang didownload ke port
25 (SMTP) localhost, kecuali parameter mda didefinisikan, maka akan
dideliver secara lokal menggunakan LDA (procmail/binari sendmail).
Jadi pastikan di localhost anda minimal ada LDA yang terkonfigurasi.

Sekedar saran, untuk testing anda bisa menggunakan argumen -k (keep)
di fetchmail agar email tidak dihapus dari server.

Satu lagi, mungkin anda membutuhkan pop3 daemon untuk melayani
user-user anda agar bisa membaca email menggunakan MUA favorit mereka,
kecuali memang anda anjurkan untuk SSH ke server dan mulai menggunakan
mutt hehe :-)

 Asfihani

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php



Re: [tanya-jawab] tanya fetchmail

2003-12-02 Terurut Topik itang saja-lah
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1

On Tue, 2 Dec 2003, Dwi Nugroho wrote:
 Saya mau tanya mengenai fetchmail. Saya sudah membuat konfigurasi fetchmail
 di komputer saya yang fungsinya untuk menarik emails dari email provider
 kami, adapun langkahnya adalah :
 
 1. Saya create .fetchmailrc di /root yang isinya adalah sebagai berikut :
 poll mail.isp.com protocol pop3 user semar.mendem to semar password superman
 poll mail.isp.com protocol pop3 user cabe.merah to cabe password spiderman
 ( semar.mendem  cabe.merah adalah email account dari user semar dan
 cabe yang ada di local server )

Kebetulan saya menggunakan fetchmail dgn setingan sbb:
poll pop.isp.net protocol pop3 user user-id password user-password

 
 2. kemudian saya ubah permission .fetchmailrc tersebut dengan perintah #
 chmod og-xrw ~./fetchmail

Permisionnya chmod 710 .fetchmailrc

 
 3. Untuk mengkonek-kan dengan internet sekaligus mengechek apakah email
 dari luar keterima di fetchmail saya, saya menggunakan perintah :
 # fetchmail -a
 dengan perintah tersebut dapat terlihat bahwa koneksi dengan
 mail.isp.com lancar dan email dari luar dapat diterima dengan baik di situ.

untuk pengetesan saya menggunakan perintah sbb:
fetchmail -akv -m /usr/bin/procmail -d %T

note:
- -k digunakan agar email di server pop tidak dihapus
- -v digunakan untuk melihat proses di layar
kedua option ini digunakan hanya dalam masa percobaan, yg utk selanjutnya
tidak saya gunakan lagi, seperti yg terlihat dibawah:

fetchmail -a -m /usr/bin/procmail -d %T (email di pop server akan 
terhapus, dan tanpa verbose)

Saya menggunakan ini untuk menjalankan mutt email client.
Semoga membantu...

-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.2.1 (GNU/Linux)

iD8DBQE/zG3irxBUD8W0o4URAtQIAKCkwBpkVY0yWiYQhcBMkacdDNjm9QCfeAuU
okK0lED2k93dUTGH85rXQYU=
=hDxm
-END PGP SIGNATURE-


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php



Re: [tanya-jawab] tanya fetchmail

2003-12-02 Terurut Topik -= avudz syah putra =-
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1


aduh, maaf lupa nambahin..
setelah pesan semua nya di download
baru pake PINE *sambil lirik2 asfik* jangan pake MUTT ya :lol:


kindly regards,
avudz
http://www.linux-kita.com  .. http://www.avudz.cc
avudz @ EFNET and DALNET, pC @ irc.allnetwork.org
Linux 2.4.22-sec.system i686
17:56:56 up 10:17,  1 user,  load average: 0.25, 0.25, 0.28


On Tue, 2 Dec 2003, -= avudz syah putra =- wrote:


 maaf, bukan ngejawab mail delivery/forward dengan fetchmail, cuman
 nyaranin biar enak :)

 coba anda tambahkan di didalam .fetchmailrc

 mda /usr/bin/procmail -d %T

 terus di $HOMEDIR bikin .procmailrc

 isi nya

 VERBOSE=no
 LOGFILE=$HOME/.log-mail
 MAILDIR=$HOME/mail
 DEFAULT=$MAILDIR/INBOX
 :0:
 * ^(From|Cc|To).*linux.or.id
 $MAILDIR/milis-linux
 :0
 $DEFAULT

 setiap mail dari linux.or.id akan di letakkan di 
 /home/users/account-anda/mail/milis-linux

 btw, sudah pernah baca di http://www.qcc.ca/~charlesc/software/getmail-3.0/ ?
 coba pake itu :) ( saran lagi loh ! )

-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.2.3 (GNU/Linux)

iD8DBQE/zHB8Iy9tVSbbYrgRAkR4AJ9WI1JhbBtD68CpCB9ZFmgG2iv/owCeP+8d
uJd+2td35nYZYmXVS7yYucw=
=/6/J
-END PGP SIGNATURE-


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php



Re: [tanya-jawab] tanya fetchmail

2003-12-02 Terurut Topik David Sudjiman
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1

Bisa bantu bagaimana agar setiap email yang saya fetch dapat di hapus per
email sehingga jika terputus di tengah tidak harus mengulang dari awal
lagi.

Saya menggunakan fetchmail -aFK tetapi masih saja harus mengulang ketika
putus ditengah


On Tue, 2 Dec 2003, Asfihani wrote:
 Sekedar saran, untuk testing anda bisa menggunakan argumen -k (keep)
 di fetchmail agar email tidak dihapus dari server.

thx
.dave

You know what that means? It's Latin. Means Know thyself. I'm going to
let you in on a little secret. Being the One is just like being in love. No
one can tell you you're in love, you just know it. Through and through.
Balls to bones.

-- The Oracle, The Matrix
-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.0.6 (GNU/Linux)
Comment: For info see http://www.gnupg.org

iD8DBQE/zJJUi49CVEIUJQgRAvb/AJ9DYpo1gtb56rttGXv+YeaRRZHNVwCghotE
dSwI0B5QxnMGcH7z/UWYo44=
=fCoo
-END PGP SIGNATURE-

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php



Re: [tanya-jawab] tanya fetchmail

2003-12-02 Terurut Topik adi
On Tue, Dec 02, 2003 at 08:23:31PM +0700, David Sudjiman wrote:
 Bisa bantu bagaimana agar setiap email yang saya fetch dapat di hapus per
 email sehingga jika terputus di tengah tidak harus mengulang dari awal
 lagi.

saran alternatif: pakai uucp. anda dapat semuanya: reliabilitas,
fleksibilitas, robustness, efisien (bisa dicompress dan bisa
'resume' download) :-)

kekurangannya cuma 1 dan penting: jarang ada provider yang
mau kasih uucp.

Salam,

P.Y. Adi Prasaja


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php



Re: [tanya-jawab] tanya fetchmail

2003-12-02 Terurut Topik Asfihani
On Tue, Dec 02, 2003 at 05:47:47PM +0700, itang saja-lah wrote:

 Saya menggunakan ini untuk menjalankan mutt email client.

Masa sih :-)

From: itang saja-lah [EMAIL PROTECTED]
X-X-Sender: [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
In-Reply-To: [EMAIL PROTECTED]
Message-ID: [EMAIL PROTECTED]
MIME-Version: 1.0
Content-Type: TEXT/PLAIN; charset=US-ASCII
Subject: Re: [tanya-jawab] tanya fetchmail
X-Virus-Scanned: by amavisd-new with ice
Lines: 58

 Asfihani

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php



Re: [tanya-jawab] tanya fetchmail

2003-12-02 Terurut Topik -= avudz syah putra =-
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1


On Wed, 3 Dec 2003, Asfihani wrote:

 On Tue, Dec 02, 2003 at 05:47:47PM +0700, itang saja-lah wrote:

  Saya menggunakan ini untuk menjalankan mutt email client.

 Masa sih :-)

 From: itang saja-lah [EMAIL PROTECTED]
 X-X-Sender: [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 In-Reply-To: [EMAIL PROTECTED]
 Message-ID: [EMAIL PROTECTED]

Pine Rocks :b


 MIME-Version: 1.0
 Content-Type: TEXT/PLAIN; charset=US-ASCII
 Subject: Re: [tanya-jawab] tanya fetchmail
 X-Virus-Scanned: by amavisd-new with ice
 Lines: 58

  Asfihani


lol

kindly regards,
avudz
http://www.linux-kita.com  .. http://www.avudz.cc
avudz @ EFNET and DALNET, pC @ irc.allnetwork.org
Linux 2.4.22-sec.system i686
09:16:09 up 1 day,  1:36,  1 user,  load average: 0.31, 0.29, 0.18

- -

Saliva causes cancer, but only if swallowed
in small amounts over a long period of time.
-- George Carlin

-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.2.3 (GNU/Linux)

iD8DBQE/zUeqIy9tVSbbYrgRAo/MAJsHO+7kEFmGqJXgkAmE+gutvsQfEQCcDEja
esP4TH+TRDvTawNAOefawgg=
=p81W
-END PGP SIGNATURE-


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php