[bali] Re: AIR untuk br. Madia, Terunyan

2009-03-30 Terurut Topik Nengah Sudja
Yth M Vieb, Seperti pernah saya sarankan dulu (ketika Anda menyelesaikan jalan keTerunyan) , sebaiknya mintakan sambungan listrik ke PLN. Sekarang Anda menulis PLN menyanggupi penyambungan listrik 3 phase. Tapi kapan selesai di bandingkan dengan penyelesaian pompa solar energy? Beda biayanya?

[bali] Re: AIR untuk br. Madia, Terunyan

2009-03-30 Terurut Topik Asana Viebeke Lengkong
P Nengah Sudja yang baik, ya PLN hanya mengalirkan 1phase saja ke desa desa, jadi kalau kita tidak menggunakan untuk kebutuhan pompa maka PLN tidak bersedia untuk mengalirkan listrik dengan 3phase, dan ini juga melalui petisi dan lain lain yang kita upaya dengan masyarakatnya. Sekarang

[bali] Perayaan Kuningan di Berlin 28 Maret 2009

2009-03-30 Terurut Topik Putra Semarapura
http://kemoning.info/blogs/?p=583   Perayaan Kuningan di Berlin 28 Maret 2009     Melihat pemandangan diatas tentunya mengingatkan kita semua akan pintu gerbang bersejarah “brandenburg” yang berlokasi di pusat ibukota negara jerman Berlin.  Kota Berlin yang dulu pernah luluh lantak akibat