Re: [balita-anda] Minta Saran

2002-07-07 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD
Biasanya dokter akan menentukan apakah memang bayi sudah matang atau belum. Bila sudah lewat waktunya (post-matur/post-date) akan diperiksa kesejahteraan bayi. Karena pada kehamilan post-mature, bisa terjadi keadaan yang disebut insufisiensi plasenta (aliran darah/oksigen/zat-zat gizi tidak cukup

Re: [balita-anda] Minta Saran

2002-07-07 Terurut Topik Dewi Hayu
Dear calon bapak, Saya ingin berbagi pengalaman, begini waktu usia kandungan saya sudah cukup dan sudah diperkiran +/- 2minggu dihari kelahiran bayi saya nggak mau turun juga dan sayapun nggak merasa pegal. waktu kontrol menjelang hari H saya sempat lari2 kecil ( masih bisa lho, saking pengin

RE: [balita-anda] Minta Saran

2002-07-07 Terurut Topik Yanni Rozana
Bapak Asto... Saya juga mengalami hal yang sama pada saat saya hamil anak pertama. Berbagai macam usaha saya coba supaya saya segera melahirkan, karena saya udah telat 2 minggu dari hari H yang udah ditung DSOG nya ( 9 bulan 10 hari ). Mulai dari sering nge-pel, (maaf) nungging-nungging, jalan

Re: [balita-anda] Minta Saran

2002-07-07 Terurut Topik Erien
10:42 AM Subject: RE: [balita-anda] Minta Saran Bapak Asto... Saya juga mengalami hal yang sama pada saat saya hamil anak pertama. Berbagai macam usaha saya coba supaya saya segera melahirkan, karena saya udah telat 2 minggu dari hari H yang udah ditung DSOG nya ( 9 bulan 10 hari ). Mulai

RE: [balita-anda] Minta Saran

2002-07-07 Terurut Topik Misty A. Maitimoe
jadwal kontrolnya dipersering. Oh..iya, benar, jangan lupa jalan-jalan pagi dan sore - katanya supaya lebih mudah lahirnya. M -Original Message- From: Yanni Rozana [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Monday, July 08, 2002 10:43 AM To: '[EMAIL PROTECTED]' Subject: RE: [balita-anda] Minta

RE: [balita-anda] Minta Saran

2002-07-07 Terurut Topik Meilanie Buitenzorgy
Pak Asto, Menurut USG terakhir, apakah tidak ada kelainan pada kehamilan istri bapak? Saran saya supaya berhati-hati dan segeralah minta advis lagi ke DSOG-nya, untuk segera diputuskan tindakan yang diperlukan (induksi, caesar dll). Bukan bermaksud meresahkan, kami di kantor saat ini sedang

Re: [balita-anda] minta saran

2001-11-18 Terurut Topik Erny Handjoyo
dear netter, ini dia bapak yang reply email saya itu (subject : mata kedip-kedip), namanya bambang wicaksono, bapaknya nevia. rgds, erny - Original Message - From: [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Sunday, November 18, 2001 7:14 AM Subject: [balita-anda] minta saran Anak

RE: [balita-anda] minta saran

2001-11-18 Terurut Topik Personnel
Pak Bambang, dulu anak saya juga pernah begitu. sampai saya bawa untuk diperiksa ke 2 dokter, dengan tujuan mengetahui apa sih sebenarnya membuat badannya panas, tanpa sebab. Ternyata jawaban dokter 1 dan dokter 2 sama. tidak ada apa apa. Lalu kakak saya menyarankan anak saya untuk diurut.

RE: [balita-anda] Minta Saran ttg Dokter Anak

2001-05-01 Terurut Topik Anita Arumsari
Coba aja ibu dr. Muslichan prakteknya sore hari di dekat Sate kambing H. Ishak, Cipete, bagus juga. -Original Message- From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Selasa, April 24, 2001 11:42 To: [EMAIL PROTECTED] Subject: [balita-anda] Minta Saran ttg Dokter Anak Dear

RE: [balita-anda] Minta Saran ttg Dokter Anak

2001-04-30 Terurut Topik Hidayati Retnaningtyas
Mbak coba aja ke dr B. Hegar syarif di RS Bintaro -Original Message- From: [EMAIL PROTECTED] [SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Tuesday, April 24, 2001 11:42 To: [EMAIL PROTECTED] Subject: [balita-anda] Minta Saran ttg Dokter Anak Dear all, Saya anggota baru di milis

Re: [balita-anda] Minta Saran ttg Dokter Anak

2001-04-25 Terurut Topik Lusie
Bu Eny bisa ke dokter Ny. A.M. Yusuf. Prakteknya di klinik Retna ... perempatan Fatmawati (yg ada apotik retna-nya). Kalau hari Senin, Rabu dan Jum'at praktek sore sedangkan hari Selasa, Kamis Sabtu praktek pagi. Beliau orangnya teliti walaupun agak galak ama kita, tapi sayang banget ama anak.

Re: [balita-anda] Minta Saran ttg Dokter anak

2001-04-24 Terurut Topik Rie Purnomo
Mbak Eny, selamat datang di milis balita anda ya ... Susah juga ya menjawab pertanyaan mbak mengenai Dokter anak yang baik ... Karena bisa jadi baik dan bagusnya satu dokter menurut kita belum tentu sama baik dan bagus buat orang lain ... Kebetulan anak saya cocok dengan dr. Setiawan Mokoginta

Re: [balita-anda] Minta saran..

2001-03-06 Terurut Topik mamanya Dafi
Ibunya Adrian, Saya bukan IRT sejati karena saya juga bekerja full time di kantor, namun saya tertarik memberikan komentar tentang masalah ibu itu, nggak apa-apa ya? Begini bu, sejujurnya kalau bisa memilih saya ingin sekali berkarir dari rumah, jadi tetap punya pekerjaan sesuai dengan kemampuan

Re: [balita-anda] Minta saran..

2001-02-24 Terurut Topik Adrian Hadi
Subject: Re: [balita-anda] Minta saran.. Mamanya Andrian, Bersyukur dan berbanggalah karena full-time mother, bisa mengasuh Andrian sendiri. Ibu tahu perkembangan Andrian setiap saat. Kehilangan sesuatu dalam hidup ini bisa terjadi pada profesi apapun, tergantung bagaimana kita menghayati hidup

Re: [balita-anda] Minta saran..

2001-02-24 Terurut Topik Dini Rahma Shanti
- From: [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Saturday, February 24, 2001 6:09 PM Subject: Re: [balita-anda] Minta saran.. Mamanya Andrian, Bersyukur dan berbanggalah karena full-time mother, bisa mengasuh Andrian sendiri. Ibu tahu perkembangan Andrian setiap saat. Kehilangan

Re: [balita-anda] Minta saran..

2001-02-23 Terurut Topik Catrien_Lanny
Mamanya Andrian, Bersyukur dan berbanggalah karena full-time mother, bisa mengasuh Andrian sendiri. Ibu tahu perkembangan Andrian setiap saat. Kehilangan sesuatu dalam hidup ini bisa terjadi pada profesi apapun, tergantung bagaimana kita menghayati hidup ini dan tentu kepada Siapa hidup ini

Re: [balita-anda] Minta saran

2001-02-15 Terurut Topik Agung S. Sugiharti
Mbak Rini,saran saya sebaiknya dibicarakan saja dulu dengan ibu mbak. tanya sama beliau bagaimana baiknya,terus jangan lupa mbak harus ceritakan semua yang mengganjal dihati mbak,supaya nanti ibu mbak bisa memberi pertimbangan yang adil,walaupun itu adalah adik atau anaknya sendiri. Diskusikan

Re: [balita-anda] Minta saran

2001-02-14 Terurut Topik Wening
Bagaimana kalau minta tolong Ibu mbak untuk memberitahu ? Sebelumnya curhat dulu ke Ibunya mbak. Atau bisa juga ke saudara lain yg kira2 "dianggap/didengar/disegani oleh si tante. Saya kira kalau memang neneknya Bagas sayang sama cucunya, pasti beliau juga ingin yg terbaik termasuk dalam hal

RE: [balita-anda] minta saran tentang THR Baby Siter

2000-12-10 Terurut Topik Witra, Mirsa
Sebaiknya THR nya di bayar prorata aja, karna walau gimanapun keselnya kita BS pernah berjasa thd kita. Gitu aja dari saya Mamanya nadya -Original Message- From: Erna P. Hutahaean [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Monday, December 11,

Re: [balita-anda] minta saran tentang THR Baby Siter

2000-12-10 Terurut Topik Wening
r 11, 2000 11:09 AM Subject: RE: [balita-anda] minta saran tentang THR Baby Siter Sebaiknya THR nya di bayar prorata aja, karna walau gimanapun keselnya kita BS pernah berjasa thd kita. Gitu aja dari saya Mamanya nadya -Original Message- From: Erna P. Hutahaean [mailto:[EMAIL PROTECT

Re: [balita-anda] Minta Saran

1999-11-21 Terurut Topik yanis . kurniawati
Ibu Johanna, Anak saya (umur 22 bulan) sampai sekarang mengalami hal yang sama. Udara yg menurut kita sejuk belum tentu sejuk juga untuk anak kita. Pengalaman saya, kalau anak saya mulai berkeringat, mau tidak mau saya bawa ke tempat yang sejuk (saya masuk kamar yg ber-AC). Bila perlu saya stop