Re: [Forum-Pembaca-KOMPAS] Era Baru : Orde Dwi Fungsi Polri ?.

2010-01-10 Terurut Topik Sulaeman_H.
Presiden adalah jabatan sipil, tapi presiden dalam konstitusi kita juga sekaligus merangkap pemimpin tertinggi angkatan bersenjata, mengangkat dan memberhentikan kepala staf/ panglima TNI dan polri, memimpin perang, dll. Ini adalah contoh dwifungsi sipil. Seorang siplil juga bisa diminta untuk

Re: [Forum-Pembaca-KOMPAS] Era Baru : Orde Dwi Fungsi Polri?.

2010-01-07 Terurut Topik hendro93
Wicaksono prof.habi...@gmail.com Date: Thu, 07 Jan 2010 10:48:50 To: hendr...@gmail.comhendr...@gmail.com Subject: BLS: Re: [Forum-Pembaca-KOMPAS] Era Baru : Orde Dwi Fungsi Polri ?. Polri dan kejaksaan masuk dalam pilar yudikatif, dimana polri dan kejaksaan selaku penyidik, kejaksaan selaku

Re: [Forum-Pembaca-KOMPAS] Era Baru : Orde Dwi Fungsi Polri ?.

2010-01-07 Terurut Topik Habibie Nugroho Wicaksono
Mungkin bukan hanya masalah paternalistik dan keengganan saja, melainkan juga prinsip musyawarah, kegotongroyongan dan kekeluargaan yang dianut bangsa kita. -Pesan Asli- Dari: pudimartini Terkirim: 07/01/2010 10:13:43 Subjek: Re: [Forum-Pembaca-KOMPAS] Era Baru : Orde Dwi Fungsi Polri

Re: [Forum-Pembaca-KOMPAS] Era Baru : Orde Dwi Fungsi Polri ?.

2010-01-06 Terurut Topik Habibie Nugroho Wicaksono
] Era Baru : Orde Dwi Fungsi Polri ?. Mungkin dalam konsep civil society, peran pertahanan TNI dan keamanan Polri harus diisolir dari peran politis. Idealnya, pemimpin yang terpilih melalui suara rakyat secara langsung memiliki kedudukan hukum lebih tinggi dibandingkan dengan pemimpin lain

Re: [Forum-Pembaca-KOMPAS] Era Baru : Orde Dwi Fungsi Polri ?.

2010-01-06 Terurut Topik pudimartini
Mas Habibie da Mas Wayan, Paternalistik dan Kengganan mungkin bagian dari budaya yang menghambat penegakan hukum. Saya berikir mengenai IRS (Internal Revenue Service) yang independen dalam hal pengeakan hukum meskipun menyangkut Presiden atau pejabat, dan FBI. Ketika dicananangkan didepan hukum

Re: [Forum-Pembaca-KOMPAS] Era Baru : Orde Dwi Fungsi Polri ?.

2010-01-05 Terurut Topik Wayan Sugara
Mungkin dalam konsep civil society, peran pertahanan TNI dan keamanan Polri harus diisolir dari peran politis. Idealnya, pemimpin yang terpilih melalui suara rakyat secara langsung memiliki kedudukan hukum lebih tinggi dibandingkan dengan pemimpin lain. Sehingga seharusnya kedudukan gubernur