[iagi-net-l] Berita Duka: Istri Pak Chuck meninggal dunia

2011-04-27 Terurut Topik Paulus Tangke Allo
Maaf kalau menggunakan jalur umum. Bagi yang mengenal Pak Chuck Caughey, saya dapat berita bahwa istri beliau (Mrs. Penni) meninggal dunia kemarin. alamat email Pak Chuck: pak_ch...@sbcglobal.net thanks, paulus

Bls: [iagi-net-l] hubungan antara permukaan kerak samudra dan aktivitas gempa

2011-04-27 Terurut Topik Awang Satyana
Ferdi dkk.,   Sambil menunggu tanggapan dari rekan2 lain, berikut ini beberapa tanggapan saya.   1. Rugositas (kasar halusnya) kerak samudera (oceanic slab) akan berpengaruh kepada konvergensi saat lempeng samudera ini menunjam/subduksi di bawah lempeng benua. Karena konvergensi-subduksi itu

Re: [iagi-net-l] Berita Duka: Istri Pak Chuck meninggal dunia

2011-04-27 Terurut Topik Taufik Manan
Pak Paulus, Terima kasih atas informasi yang sangat berguna. Saya dan keluarga turut berbela sungkawa atas wafatnya Istrinya Chuck Rekan2 GG, Chuck A. Caughey adalah Geologist Expat yang sangat peduli dengan kegiatan ilmiah dan cukup lama menjadi bagian dari IPA dan kegiatan GG di Indonesia

Re: [iagi-net-l] Berita Duka: Istri Pak Chuck meninggal dunia

2011-04-27 Terurut Topik o - musakti
Teman2 yang ikut linkedIn dan connect dengan beliau mungkin bisa menyampaikan condolencesnya di sana On Wed, 27 Apr 2011 13:37 ICT Taufik Manan wrote: Pak Paulus, Terima kasih atas informasi yang sangat berguna. Saya dan keluarga turut berbela sungkawa atas wafatnya Istrinya Chuck Rekan2

Re: [iagi-net-l] Berita Duka: Istri Pak Chuck meninggal dunia

2011-04-27 Terurut Topik Yanto R.Sumantri
Pak Paulus Terimakasih infonya , apakah Chuck masih di Indonesia, saya sudah lama tidak ketemu. si Abah On Wed, April 27, 2011 1:03 pm, Paulus Tangke Allo wrote: Maaf kalau menggunakan jalur umum. Bagi yang mengenal Pak Chuck Caughey, saya dapat berita bahwa istri beliau (Mrs. Penni)

Re: [iagi-net-l] Berita Duka: Istri Pak Chuck meninggal dunia

2011-04-27 Terurut Topik Edison Sirodj
Terimakasih infonya...pak Chuck salah satu aktifis AAPG student chapter utk Indonesia. Sent from my iPad On Apr 27, 2011, at 14:03, Paulus Tangke Allo paulu...@gmail.com wrote: Maaf kalau menggunakan jalur umum. Bagi yang mengenal Pak Chuck Caughey, saya dapat berita bahwa istri beliau

[iagi-net-l] TANAH AIR TERGADAI? MINERAL GO SKY HIGH

2011-04-27 Terurut Topik andri
Sudah bukan berita baru, bahwa sebagian komoditi mineral seperti Sn, Cu, Au, Pb, Ni, Cr dll di Tanah Air going sky high. Tahun 60-70an Timah di Babel, Ranah Laskar Pelangi, menjadi primadona Indonesia! Maklum ketika itu industri pelor membutuhkan banyak timah panas selaras dengan perang Vietnam.

Re: [iagi-net-l] TANAH AIR TERGADAI? MINERAL GO SKY HIGH

2011-04-27 Terurut Topik o - musakti
Kang Andry. Ternyata kondisi jual tanah air yang lebih parah juga terjadi di tetangga yang kita anggap lebih maju. Negara yang dikomandani oleh meneer Keating, howard, Rudd dan meivrouw Gillard...Australia. Produsen utama bijih besi dan tembaga tapi satu pabrik baja atau smelter logam pun tak

Re: [iagi-net-l] hubungan antara permukaan kerak samudra dan aktivitas gempa

2011-04-27 Terurut Topik o - musakti
Jangan-jangan sebelum benjol besar diselatan cilacap seperti yang Ferdi katakan itu terhunjam dibawah Pulau Jawa, manusia sudah tidak tinggal di bumi lagi. On Thu, 28 Apr 2011 08:21 ICT kartiko samodro wrote: Menarik sekali uraian rekan rekan Kalau memang ada hubungan antara benjolan dan

Re: [iagi-net-l] Berita Duka: Istri Pak Chuck meninggal dunia

2011-04-27 Terurut Topik noor syarifuddin
Saya sepakat, beliau termasuk juga dulu merintis IPA-University Assistance Committee yang menjadi CSR-nya IPA. Di tahun 2000 (berbarengan dengan AAPG), kita merintis student volunteer untuk AAPG yang kemudian oleh beliau diteruskan dan ternyata berkembang menjadi AAPG student chapter seperti

Re: [iagi-net-l] hubungan antara permukaan kerak samudra dan aktivitas gempa

2011-04-27 Terurut Topik kartiko samodro
Mas Oki kalau menurut saya kerak yang sudah terhunjam justru tidak terlalu masalah, karena dia akan meleleh dengan sendirinya. yang menarik adalah benjolan benjolan yang sekarang tepat di depan prisma akresi yang mengunci pergerakan kerak samudra ( di gambar yang saya lingkari itu semua tepat

Re: [iagi-net-l] TANAH AIR TERGADAI? MINERAL GO SKY HIGH

2011-04-27 Terurut Topik Eko Prasetyo
Itu mah gara-gara dollarnya yang makin worthless.. 2011/4/28 o - musakti o_musa...@yahoo.com.au . Tapi ekonomi Australia saat ini termasuk yang paling lancar jaya dikalangan negara maju. Dollar kanguru kemarin mencapai 107 sen dollar paman Sam padahal 3-4 tahun lalu masih 70 an sen.