[iagi-net-l] Menyusuri Pantai Selatan Memetakan Daerah Rawan Bencana

2007-01-01 Terurut Topik Andang Bachtiar
Jawa Pos, Radar Malang, 1 Januari 2007 **Menyusuri Pantai Selatan Memetakan Daerah Rawan Bencana: Status Malang Selatan Sudah Lampu Kuning** Gempa bumi dan tsunami yang terjadi di Yogjakarta dan Aceh, membuat Adventurer and Mountain Climbers (AMC) Malang risau. November lalu, AMC melakukan

Re: [iagi-net-l] Menyusuri Pantai Selatan Memetakan Daerah Rawan Bencana

2007-01-01 Terurut Topik B. Pujasmadi
Bahkan Agus sudah memperkirakan, tahun depan, Jawa Timur akan terjadi gempa itu. ... Mungkin bisa sharing dengan kita, data apa yang mereka gunakan untuk meramal akan ada gempa di Jawa Timur tahun depan, sehingga masyarakat perlu mewaspadai? Thanks B. Pujas Andang

Re: [iagi-net-l] Menyusuri Pantai Selatan Memetakan Daerah Rawan Bencana

2007-01-01 Terurut Topik Andang Bachtiar
- Original Message - From: B. Pujasmadi [EMAIL PROTECTED] To: iagi-net@iagi.or.id Sent: Tuesday, January 02, 2007 9:23 AM Subject: Re: [iagi-net-l] Menyusuri Pantai Selatan Memetakan Daerah Rawan Bencana Bahkan Agus sudah memperkirakan, tahun depan, Jawa Timur akan terjadi

Re: [iagi-net-l] Menyusuri Pantai Selatan Memetakan Daerah Rawan Bencana

2007-01-01 Terurut Topik Agus Hendratno
Kegiatan AMC sangat positip untuk membantu pemda dalam hal antisipasi bencana kebumian yang bisa terjadi setiap saat. Saya pribadi mendapat info via sms dari ADB tentang kegiatan AMC di pantai selatan Jatim itu sebelum IAGI Pekanbaru lalu. Nah, kebetulan saja, tanggal 30 November 2006, di

Re: [iagi-net-l] Menyusuri Pantai Selatan Memetakan Daerah Rawan Bencana

2007-01-01 Terurut Topik Supardan
Cak Agus Tirto dan Cak Andang, Kabupaten/ Kota yang rawan bencana geologi di Jatim masih banyak lho cak, tidak hanya 3 Kabupaten sebagaimana yang tertulis di Radar Malang (mudah-mudahan salah kutip saja). Di sepanjang pesisir selatan Jatim, semua Kabupaten memiliki kawasan rawan bencana