Re: [media-dakwah] HENTIKAN MENGHUJAT AA GYM

2006-12-06 Terurut Topik Anto Sulistianto
Bu Hana, Sungguh, saling berwasiat dalam kebenaran dan kesabaran adalah kewajiban sesama muslim. Namun selebihnya, bila ada sebagian orang (muslim) yg tetap melakukan hujatan itu (kepada Aa' Gym) yaa biarkan saja. Sesungguhnya menghujat perbuatan ataupun tindakan Aa' Gym berpoligami adalah

Re: [media-dakwah] Polling: Setujukah anda Aa Gym berpoligami?

2006-12-05 Terurut Topik Anto Sulistianto
Bukankah sudah diterangkan oleh Ibu Suhana, alasan penolakan Rasulullah atas permintaan Poligami dari Ali r.a. Quote : Rasulullah melarang Ali untuk berpoligami saat itu, karena yg mau dipoligami oleh Ali adalah anak dari musuhnya Allah yaitu putri Abu Jahal. hmm..kira2 yg aku ingat kata2 yg

Re: [media-dakwah] Polling: Setujukah anda Aa Gym berpoligami?

2006-12-05 Terurut Topik Anto Sulistianto
Critical point nya adalah bukan karena seorang Aa' Gym ber poligami, namun adalah adanya gugatan ataupun penolakan terhadap hukum Allah yaitu Quran, surat An-nisa 3. Itulah yg mem-prihatinkan. Justru sebagian orang-2 yg mengaku bergama Islam sendiri yg menolak ketentuan-2 yg ada pada kitab

Re: [media-dakwah] Ganti ID

2006-11-27 Terurut Topik Anto Sulistianto
Ibu Rahima lho, bukan Pak Rahima ...;-) Wassalam, Anto - Original Message From: Hasbiyanto [EMAIL PROTECTED] To: Rahima [EMAIL PROTECTED]; media-dakwah@yahoogroups.com Sent: Monday, November 27, 2006 2:28:37 PM Subject: Re: [media-dakwah] Ganti ID Waalaikumussalam Wr Wb, Ok Pak Rahima

Re: [media-dakwah] Hikayat Iblis

2006-11-17 Terurut Topik Anto Sulistianto
Setahu saya, itu tulisan seorang Filsuf Sufi yaitu Muhyiddin Ibnu Arabisoalnya saya dapet kiriman yg sama dari seseorang langsung ke email saya Wassalam, Anto - Original Message From: Sunarso, Djayus [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Cc: Media Dakwah

Re: Acara Ramadan Lebih Banyak Lawakan ketimbang Ceramah - Re: [media-dakwah] ISLAM tontonan

2006-10-02 Terurut Topik Anto Sulistianto
Jalan termudah untuk antisipasinya saat ini adalah TIDAK nonton acara Lawakan Agama tsb. Kita ajarkan kepada anak-2, istri, adik-2, saudara-2 kita, agar menjauhi acara-2 TV yg ber-kedok agama. Wassalam, Anto A Nizami [EMAIL PROTECTED] wrote: Assalamu'alaikum wr wb, Dulu acara Ramadan di TV

[media-dakwah] Al 'Ala

2006-07-19 Terurut Topik Anto Sulistianto
Assalamu'alaikum warahmatullahi wa barakatuuh, Ikhwan/akhwat, Mau tanya, adakah dalil yg shahih yaitu apabila kita sebagai makmum sholat jamaah, ketika imam membaca surat al 'A'la dan sampai di akhir surat tsb yg berbunyi shuhufi Ibroohiima wa Musaa... lalu makmum berucap

[media-dakwah] OOT : Piala Dunia = Judi merajalela

2006-06-11 Terurut Topik Anto Sulistianto
Piala Dunia dimulai, maksiat berbentuk perjudian, taruhan merajalela. Orang yg tidak terbiasa berjudi, jadi ikuta-2an, yaa di kantor, di warung-2/cafe-2, tempat ronda, di klub-2 olah raga, dll. Masya Allah __ Do You Yahoo!?

[media-dakwah] Doa Nabi SAW di Tha'if

2006-06-09 Terurut Topik Anto Sulistianto
Doa Nabi Muhammad SAW, ketika sedang bersedih menghadapi Bani Tsaqif yang zhalim di Tha'if. Ya Allah, kepada-Mu juga aku mengadukan kelamahan kekuatanku, kekurangan siasatku dan kehinaanku di hadapan manusia. Wahai Yang Paling Pengasih di antara para pengasih, Engkau adalah Rabb orang-orang yang

[media-dakwah] Sumbangan dari Non Muslim utk aktivitas Mesjid..??

2006-06-01 Terurut Topik Anto Sulistianto
Ikhwan/akhwat, Saya dapat pertanyaan dari seorang kawan yg kebetulan pengurus mesjid. Salah satu aktivitas mesjidnya adalah mengorganisir/koordinir apabila ada kematian warga muslim yang ada pada jamaah/warga sekitar mesjid. Seksi ini juga memiliki dana sendiri yang dikelola atas dasar

Re: Majalah Islam Liberal - Re: [media-dakwah] Re: Majalah Syir'ah lecehkan Islam!

2006-03-22 Terurut Topik Anto Sulistianto
Ikhwan, kalau As-Sururiyyah itu apa yaa...? Saya koq jadi bingung nih dgn adanya istilah ini... Mohon info buat yg tau... Terimakasih Wassalam, Anto A Nizami [EMAIL PROTECTED] wrote: Majalah Syir'ah memang diterbitkan kelompok Islam Liberal. Begitu pula Jurnal Perempuan. Ada pun

[media-dakwah] Sholat di Mesjid yang ada kuburannya

2006-03-14 Terurut Topik Anto Sulistianto
Assalamu'alaikum Warahmatullahi wabarakatuh Ikwan muslim, Dalam perjalan pulang ke rumah, seringkali saya mampir ke mesjid karena telah tiba waktu sholat Maghrib. Dan seringkali waktu maghrib tiba di mesjid yg sama. Saya melakukan sholat jamaah di mesjid tsb, namun belakangan saya mengetahui

Re: [media-dakwah] Mengakhirkan dan Meninggalkan Sholat

2006-02-22 Terurut Topik Anto Sulistianto
Saya ingin tahu, kalau sholat Isya', mana yang lebih utama (yang dianjurkan oleh Nabi Shalallahu'alaihiwassalam), apakah sholat Isya' berjamaah tepat waktu di masjid, atau mengakhirkan waktu sholat Isya' sampai larut malam. Terimakasih Wassalam, Anto --- A Nizami [EMAIL PROTECTED] wrote:

Terimakasih : [media-dakwah] Re: Bolehkah menjadi joki shalat jamaah..?

2006-02-07 Terurut Topik Anto Sulistianto
Terimakasih untuk semua informasi yg telah diberikan, sekarang sudah jelas buat saya bahwa menjadi joki shalat jamaah ...oops maksud saya melakukan sedekah sholat jamaah itu dibolehkan dan mendapatkan pahala sedekah bagi yg melakukannya, sedangkan yg memintanya mendapatkan pahala shalat jamaah,

[media-dakwah] Bolehkah menjadi joki shalat jamaah..?

2006-02-06 Terurut Topik Anto Sulistianto
Ikhwan, Semalam di suatu sholat maghrib berjamaah di masjid di kompleks rumah saya, saya melihat ada seorang makmum (kebetulan di sebelah saya) yang telah selesai melakukan sholat jamaah sebagai makmum diminta menjadi makmum kembali oleh seseorang yg datang terlambat untuk menjadi makmum kembali

[media-dakwah] Tanya : Firasat

2006-02-05 Terurut Topik Anto Sulistianto
Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakaatuuh Saya mau bertanya, adakah dalam Islam yang dinamakan Firasat, yg selama ini diyakini oleh masyarakat. Jazakumullahu khoiron katsiroo. Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakaatuuh Anto-Depok __

[media-dakwah] Tanya : Hadits Qudsi

2006-01-23 Terurut Topik Anto Sulistianto
Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuuh, Ikwhan akhwat yg baik, Saya mau tanya, sebenarnya yang dimaksud dgn Hadits Qudsi itu apa? Trus, bagaimanakah kedudukannya sbg rujukan muslimin dibadingkan dgn hadits-2 lain semisal Shahih Bukhari, Muslim dll Jazakumullahu khoiran katsiro

Re: [media-dakwah] ADAB BUANG HAJAT

2006-01-19 Terurut Topik Anto Sulistianto
Wah mau tanya nih, gimana donk jadinya kami-2 orang yg berkantor di suatu gedung yg ternyata toilet/wc nya dibuat menghadap barat dan membelakangi timur...? Sedangkan kami nggak bisa menghindar kalau mau buang hajat...? Maklum aja, mungkin si pembuat gedung ini nggak konsultasi dgn para pakar

Re: [media-dakwah] ADAB BUANG HAJAT

2006-01-19 Terurut Topik Anto Sulistianto
janganlah kalian menghadap atau membelakangi kiblat ketika buang hajat besar atau kecil, tetapi menghadaplah ke Timur atau ke Barat.. Terima kasih Salam, Imam Syafe'i - Original Message - From: Anto Sulistianto [EMAIL PROTECTED] To: media-dakwah@yahoogroups.com Sent: Friday

Re: [media-dakwah] Mari Belajar Islam dan Hentikan Perdebatan

2006-01-18 Terurut Topik Anto Sulistianto
Setuju 100%, milis ini untuk belajar, bukan untuk menang-2an ilmu Agama, bukan untuk sombong-2an yg paling paham ilmu Agama. Bukanlah Allah tidak menyukai orang-2 yang sombong...? Tabik untuk Pak Moderator Salam, Anto --- Gracia Corryna Hutagalung [EMAIL PROTECTED] wrote: saya sangat

[media-dakwah] Tanya : Depok

2006-01-15 Terurut Topik Anto Sulistianto
Assalamu'alaikum wr wb, Ikhwan Akhwat, mau tanya adakah kajian salaf di daerah Depok, apalagi kalau itu di hari libur, sabtu atau Ahad. Terimakasih Wassalam Anto __ Do You Yahoo!? Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around

Re: [media-dakwah] Libforall dan Gus Dur, Yenni, Abdul Munir Mulkan,Group Dewa, Dwijo Martani, dll

2006-01-12 Terurut Topik Anto Sulistianto
Hmm, kalo Dhani Dewa sih kayaknya pengikut ajaran Tasawwuf/Sufi tuh. Liat aja salah satu lirik lagunya yg terkesan sufistik banget. Judulnya SATU, terkesan penuh dgn nuansa penyatuan makhluk dan tuhan. Ini liriknya, saya ambil dari album DEWA Satu Aku ini…adalah dirimu cinta ini…adalah cintamu

RE: [media-dakwah] Tanya : Uzlah ( Uzlah adalah pintu tafakur alhikam syeh Ibnu Athoilah ) semoga bermanfaat

2006-01-04 Terurut Topik Anto Sulistianto
Terimakasih atas infonya Hm kalo begitu Uzlah itu terminologi dari Tasawwuf atau Sufi yaa? Satu tanya lagi, apakah ketika Baginda Muhammad SAW telah mendapatkan wahyu dari Allah masih melakukan Uzlah...? Dengan kata lain apakah Uzlah itu aktivitas ibadah yg sesuai Syariat ? Wassalam Anto

Re: [media-dakwah] Tanya : Uzlah ( Uzlah adalah pintu tafakur alhikam syeh Ibnu Athoilah ) semoga bermanfaat

2006-01-04 Terurut Topik Anto Sulistianto
syariatnya akan tertolak? Mohon koreksi jika salah Dwi Cahyono - Original Message - From: Dedi Susanto [EMAIL PROTECTED] To: Anto Sulistianto [EMAIL PROTECTED]; media-dakwah@yahoogroups.com Sent: Thursday, January 05, 2006 10:06 AM Subject: RE: [media-dakwah] Tanya : Uzlah ( Uzlah

RE: [media-dakwah] [Sabili] Membantah tulisan Abdul Moqsith Ghazali di Koran Tempo

2006-01-03 Terurut Topik Anto Sulistianto
[mailto:[EMAIL PROTECTED] Behalf Of Anto Sulistianto Hm kalo bicara soal Pluralisme yg di-propagandakan oleh JIL, bagaimana relevansi antara Pluralisme dengan Wihdatul Adyan yg pernah saya baca di salah satu referensi ttg Sufi/Tasawwuf..? Terimakasih, Wassalam

[media-dakwah] Tanya : Uzlah

2006-01-03 Terurut Topik Anto Sulistianto
Assalamu'alaikum wr wb, Mohon bertanya, apakah Uzlah itu ada/tidak ada tuntunannya dari Baginda Nabi Muhammad SAW ..? Kalo bisa ada penjelasannya (dalil Quran dan sunnah) Terimakasih Wassalam Anto __ Do You Yahoo!? Tired of spam? Yahoo! Mail has

[media-dakwah] Tanya : Tassawuf

2005-12-21 Terurut Topik Anto Sulistianto
Mau tanya, apa sih sesungguhnya Tassawuf itu, juga yg disebut para Sufi. Dalam pengertian saya yg masih awam ini terkesan mereka adalah orang terpilih dan suci. Apakah demikian halnya? Adakah dalil/AlQura'an, hadits Rasulullah tentang tassawuf ini. Apakah tassawuf sesuai ajaran Allah SWT melalui

[media-dakwah] Foto diri di dinding Rumah

2005-11-30 Terurut Topik Anto Sulistianto
Assalamu'alaikum wr wb Ikhwan/akhwat, Saya ingin bertanya, bagaimanakah hukumnya memasang foto diri/keluarga pada dinding rumah. Saya pernah mendengar bahwa Islam menlarang lukisan makhluk hidup/bernyawa. Bagaimanakah dgn foto diri? apakah termasuk golongan yang dikatakan sbg yg dilarang spt

[media-dakwah] La Tahzan

2005-11-23 Terurut Topik Anto Sulistianto
Ass Wr Wb, Saya disarankan seorang temen untuk membaca sebuah karya DR Aidh al Qarni yg berjudul La Tahzan. Bagaimanakah tanggapan temen-2 yg sudah pernah membacanya... Terimakasih Wass wr wb Anto __ Start your day with Yahoo! - Make it

[media-dakwah] Tanya donk soal Riba

2005-10-25 Terurut Topik Anto Sulistianto
Assalamu'alaikum wr wb Mau tanya donk soal Riba. Apakah Bank bisa disebut Riba...? Terimakasih Wassalamu'alaikum wr wb __ Yahoo! Mail - PC Magazine Editors' Choice 2005 http://mail.yahoo.com Yahoo! Groups