[wanita-muslimah] REINTERPRETASI HADIS KEPEMIMPINAN PEREMPUAN

2007-02-01 Terurut Topik sir bats
http://www.acehinstitute.org/ REINTERPRETASI HADIS KEPEMIMPINAN PEREMPUAN Oleh: Dr. Nurjannah Ismail, MA Dosen Tafsir pada Fakultas Adab IAIN Ar-Raniry Banda Aceh dan Koordinator FDT Agama Aceh Institute Hanya laki-laki lah yang dipandang cakap dan

[wanita-muslimah] Re: Janda

2007-02-01 Terurut Topik Dana Pamilih
Saya menikah umur 37 dan terus terang enak juga jadi single dan telah berpenghasilan tetap. Masa indah yg tidak terulang lagi ... he he ... --- In wanita-muslimah@yahoogroups.com, Tri Budi Lestyaningsih \(Ning\) [EMAIL PROTECTED] wrote: Jadi keinget, Saudara saya, laki-laki, usia 37 tahun,

[wanita-muslimah] Re: Janda

2007-02-01 Terurut Topik Dana Pamilih
Ini kan cerminan dari Islam yg salah kaprah. Jadi kita juga harus tegas dan menolak tafsir2 yg salah walaupun mentang2 diucapkan oleh shaik yg bersorban putih, berjenggot tanpa berkumis, berlafaz Arab, pakai celana diatas pergelangan kaki, selalu menenteng tasbih. Mereka belum tentu benar.

[wanita-muslimah] Re: Janda

2007-02-01 Terurut Topik Dana Pamilih
Inti utama keadilan adalah terjaganya hak kepemilikan seseorang. Kalau seorang perempuan ingin berpakaian seksi, itu hak dia karena tubuhnya milik dia bukan milik siapa2. Jangan lupa bahwa fitrah perempuan ingin dikagumi kecantikannya. Makanya perlombaan ratu kecantikan yg paling banyak nonton

[wanita-muslimah] Mba Lina Re: Warisan Wanita

2007-02-01 Terurut Topik Lina Dahlan
Pointnya mbak Nissa, Andaikan Allah menetapkan waris dari awalnya 1:1, itu kan juga utk menciptakan kesejahteraan dan juga merupakan terobosan karena dulu anak pere gak dpt warisan. Kenapa Allah tetap menetapkan 2:1??? Apa Allah gak tau kalau nantinya kondisi dan keadaan berubah??? Apa semua

[wanita-muslimah] Re: Janda

2007-02-01 Terurut Topik Dana Pamilih
Tambahan: Rasa tidak suka itu bukan selalu berarti keadilan dilanggar. Rasa dengki, iri, benci itu bukan perasaan2 yg perlu dilindungi oleh pembenaran agama. Malahan harus dikikis. Kalau kita iri karena ada perempuan lebih cantik, ada orang lebih kaya terus kita cari pembenaran dari agama

[wanita-muslimah] Re: REINTERPRETASI HADIS KEPEMIMPINAN PEREMPUAN

2007-02-01 Terurut Topik Dana Pamilih
Barangkali di abad ke 7 dimana belum ada mobil masih naik unta, sering perang dengan pedang, maka perempuan lebih lemah posisinya karena memang secara fisik perempuan relatif lebih lemah. Kalau kepemimpinan diartikan sebagai kepanglimaan perang, memang kemungkinannya kecil perempuan jadi pemimpin

[wanita-muslimah] Re: Surga dan Neraka

2007-02-01 Terurut Topik Dana Pamilih
Kalau kita mendengar halusinasi para pecandu agama, yah apapun mungkin. Mendingan nonton science fiction daripada mendengarkan halusinasi para percandu. Bisa berkhayal tetapi juga lebih produktif karena dapat memicu kreatifitas. --- In wanita-muslimah@yahoogroups.com, bmuncar [EMAIL PROTECTED]

[wanita-muslimah] Mba Lina Re: Warisan Wanita

2007-02-01 Terurut Topik Dana Pamilih
Pemberian hak waris kpd perempuan itu memang suatu terobosan revolusioner di abad ke 7. Tapi kalau aturan pembagian hak warisnya itu dianggap sudah kurang pas dengan rasa keadilan di abad ke 21, ya ubah saja interpretasinya atau buat UU yg lebih sesuai dengan perasaan keadilan masa kini. Makanya

[wanita-muslimah] IBRAHIM ISA'S FOCUS:01 FEBR 07 -- ECONOMY, THE WINDING-UP OF C.G.I

2007-02-01 Terurut Topik IBRAHIM ISA Alias BRAMIJN
IBRAHIM ISA'S FOCUS: ECONOMY, THE WINDING-UP OF C.G.I 01 FEBRUARY 2007 - ENDING CGI 'POLITICALLY IMPORTANT' 'TEBAR PESONA' AND RATING WHO'S TO BLAME FOR SLOW ECONOMIC REFORM ?

Re: [wanita-muslimah] REINTERPRETASI HADIS KEPEMIMPINAN PEREMPUAN

2007-02-01 Terurut Topik jano ko
Ada berita berbunyi : Dalam memahami hadis tersebut, perlu dicermati terlebih dahulu keadaan yang sedang berkembang pada saat hadis itu disabdakan atau harus dilihat latar belakang munculnya hadis di samping setting sosial pada saat itu. Oleh karena itu dalam memahami dan mengkaji hadis ini

[wanita-muslimah] Mba Lina Re: Warisan Wanita

2007-02-01 Terurut Topik Chae
Mba Lina, Allah SWT itu Maha Absolut, tapi kita manusia sebagai makhluk Allah mempunyai keterbatasan untuk itu Allah memberikan bentuk-bentuk solusi yang disesuaikan dengan keterbatasan manusia. Point ini Mba Lina setuju kah??? Kedua Keterbatasan manusia itu dipengaruhi oleh kondisi alam,

Re: [wanita-muslimah] Monarki/teokrasi/demokrasi

2007-02-01 Terurut Topik Aisha
Deu... susyeeh ngobrol dgn pak Aly:) Tanggapan saya di bawah itu bukan tidak percaya dengan pak Aly yang nonton langsung, tapi cerita pak Aly tentang China, dll itu bisa didapat datanya melalui baca di media massa cetak atau elektronik begitchu, tanpa harus nonton langsung. Tentang negara tuan

[wanita-muslimah] Re: Menjaga pandangan was Janda

2007-02-01 Terurut Topik Chae
Abah, kalau soal bulu tangkis dan juga prioritas terhadap perempuan merupakan produk dari konstruk sosial, b/way untuk bulu tangkis sudah sama kok...pake rolling point:)) Untuk Mba Ning, Justru itu yang saya maksud kan bahwa perintah menjaga pandangan yang saya pahami sebagai kewajiban untuk

[wanita-muslimah] Undang-undang anti Kumpul Kebo

2007-02-01 Terurut Topik Flora Pamungkas
Undang-Undang Anti Kumpul KeboKamis, 1 Peb 07 07:46 WIB Assallamualaikum wr. Wb. Ustad saya mau bertanya, Apakah di negara kita ada undang-undang yang mengatur dan pemberian sanksi terhadap orang yang melakukan kumpul kebo, atau berzina atau pun berselingkuh (baik pidana ataupun perdata)?

[wanita-muslimah] Re: Janda Cerai, Anak Haram, dan Keperawanan

2007-02-01 Terurut Topik Aisha
Pak Ari, Ini sih masih bandingin rambutan dengan rambutan, soale yang diperbincangkan kan status anak ya, itu rambutannya:) Jadi masyarakat pada umumnya membedakan anak yang lahir itu berdasarkan status pernikahan orang tuanya, ada anak normal yang diakui masyarakat baik karena dia terlahir

Re: [wanita-muslimah] Mba Lina Re: Warisan Wanita - Cinta Mama

2007-02-01 Terurut Topik jano ko
DP berkata : Tapi kalau aturan pembagian hak warisnya itu dianggap sudah kurang pas dengan rasa keadilan di abad ke 21, ya ubah saja interpretasinya atau buat UU yg lebih sesuai dengan perasaan keadilan masa kini. Makanya kita butuh demokrasi, bukan teokrasi ==

[wanita-muslimah] Re: Tuhan yangTransenden was Pengaruh budaya arab

2007-02-01 Terurut Topik Chae
Abah, Terima kasih atas informasinya;) Saya mau konfirmasi satu point lagi, jika manusia mempunyai keterbatasan termasuk Nabi Muhammad saw sebagai manusia adakah penafsiran Beliau terhadap wahyu terbatasi oleh keterbatasanya sebagai manusia?? --- In wanita-muslimah@yahoogroups.com, H. M. Nur

[wanita-muslimah] Mba Lina Re: Warisan Wanita

2007-02-01 Terurut Topik Lina Dahlan
--- In wanita-muslimah@yahoogroups.com, Chae [EMAIL PROTECTED] wrote: Mba Lina, Allah SWT itu Maha Absolut, tapi kita manusia sebagai makhluk Allah mempunyai keterbatasan untuk itu Allah memberikan bentuk-bentuk solusi yang disesuaikan dengan keterbatasan manusia. Point ini Mba Lina

Re: [wanita-muslimah] Menjaga pandangan was Janda

2007-02-01 Terurut Topik Wikan Danar Sunindyo
iya, Pak HMNA lelaki juga lebih cepat mati (usia harapan hidupnya lebih rendah daripada perempuan), lebih cepat stress dan putus asa apalagi kalau ditinggal istri, biasanya cepet cari istri baru. kalau perempuan yang ditinggal suami, malah lebih tegar dan menghidupi anak2-nya seorang diri. salam,

Kacamata Auto-Hijab Re: [wanita-muslimah] Re: Janda

2007-02-01 Terurut Topik Wikan Danar Sunindyo
saya usul, buat ilmuwan2 islam supaya menemukan kacamata yang canggih sehingga kalau melihat wanita yang terlihat hanya wajahnya saja, dan tubuhnya akan langsung tertutup aurat, meskipun wanita tersebut tidak menggunakan jilbab. kayaknya penemuan ini bakal laku buat para laki2 yang ghadul bashor.

assasin Re: [wanita-muslimah] Re: Surga dan Neraka

2007-02-01 Terurut Topik Wikan Danar Sunindyo
assasin (bahasa inggris, artinya pembunuhan terutama pada tokoh penting semisal presiden atau pejabat negara) berasal dari kata bahasa arab hashish (artinya candu). Ceritanya bermula dari kelompok muslim militan sekitar abad 8 - 14 yang berencana melakukan pembunuhan terhadap pejabat-pejabat

Re: [wanita-muslimah] Re: Menjaga pandangan was Janda

2007-02-01 Terurut Topik H. M. Nur Abdurrahman
Abah tidak tahu bahwa bulu tangkis gamenya sudah sama antara lelaki dgn perempuan. Btw, rolling point itu sih bagaimana detailnya ? Perkara prioritas terhadap perempuan merupakan produk dari konstruk sosial, artinya yang tekstual itu tetap valid hingga kini, artinya tekstual = kontekstul.

Re: [wanita-muslimah] Undang-undang anti Kumpul Kebo

2007-02-01 Terurut Topik H. M. Nur Abdurrahman
Tambahan informasi ttg KUHP tidak melindungi gadis-gadis yang dihamili di luar nikah. Berdasarkan atas filsafat humanisme agnostik ini, maka kekuasaan peradilan tidaklah menjangkau meliwati pintu kamar tidur. Privacy ini dianut pula di Indonesia oleh sementara orang yang tidak mau tahu

Re: [wanita-muslimah] Undang-undang anti Kumpul Kebo

2007-02-01 Terurut Topik Dwi W. Soegardi
On 2/1/07, H. M. Nur Abdurrahman [EMAIL PROTECTED] wrote: Berdasarkan atas filsafat humanisme agnostik ini, maka kekuasaan peradilan tidaklah menjangkau meliwati pintu kamar tidur. Privacy ini dianut pula di Indonesia oleh sementara orang yang tidak mau tahu tentang Syari'at Islam

Re: [wanita-muslimah] Wahyu was Re: Pengaruh budaya arab - HILLARY RODMAN CLINTON,

2007-02-01 Terurut Topik Wikan Danar Sunindyo
wah Pak Jano Ko ... kalau umat islam jumlahnya banyak ... malah bagaikan buih yang tidak berarti apa2, diterjang ombak, dihempaskan ke sana kemari. kalau umat islam jumlahnya banyak, malah bagaikan santapan yang diperebutkan orang ke sana ke mari. seperti sabda Rasulullah SAW. kalau umat islam

[wanita-muslimah] Mba Lina Re: Warisan Wanita - Cinta Mama

2007-02-01 Terurut Topik Dana Pamilih
Penjelasan Anda dapat dipakai sebagai argumentasi dan alasan apakah perlu ada atau tidaknya UU hak waris yg baru. Kan nanti divoting UU ini, kalau Anda kalah ya harus terima pilihan mayoritas. HAM Anda terjamin dalam mekanisme voting, baik yg langsung maupun yg melalui perwakilan. Pembentukan

[wanita-muslimah] Re: Undang-undang anti Kumpul Kebo

2007-02-01 Terurut Topik Dana Pamilih
Yah memang pemikiran 14 abad yg lalu belum lengkap sehingga mereka tidak mengerti bagaimana masyarakat menangani seksualitas manusia di abad ini. Gadis yg hamil diluar nikah itu bisa dicarikan jalan, di Inggris misalnya toh setiap anak yg lahir itu adalah tanggung jawab negara maka pasti anak dan

Re: [wanita-muslimah] Undang-undang anti Kumpul Kebo

2007-02-01 Terurut Topik sir bats
Pak HMNA, Aceh yg sudah secara resmi mengaplikasikan SI secara formal juga belum punya qanun perlindungan, yang ada qanun cambuk. pelaku khalwat hanya akan mendapatkan hukuman cambuk dan setelah itu selesai. Aparat penegak SI sudah merasa menajalankan dan menegakkan hukum Tuhan. Namun tidak ada

RE: [wanita-muslimah] Re: Janda

2007-02-01 Terurut Topik Tri Budi Lestyaningsih \(Ning\)
Pendapat prof di bawah itu gimana ya ? Susah saya bilangnya... Soalnya saya ngga mengira akan keluar dari orang sekaliber anda... sempit banget... Jangan Su'u Dzon dong Prof. Apa Prof pikir para wanita berhijab yang suka dakwah atau demo itu kalah cantik dengan mereka yang membuka aurat ?

RE: [wanita-muslimah] Pemberdayaan Perempuan

2007-02-01 Terurut Topik Tri Budi Lestyaningsih \(Ning\)
Dik Aisha, Kalau hanya sampai level menyadarkan wanita akan hak dan kewajibannya, saya dukung 100%, dik. Dalam setiap dakwah kepada kaum perempuan, memang harus terus diingatkan kedua hal ini, HAK dan KEWAJIBAN mereka. Tentunya harus menggunakan kacamata Islam. Threat atau ancaman yang harus

RE: [wanita-muslimah] Re: Menjaga pandangan was Janda

2007-02-01 Terurut Topik Tri Budi Lestyaningsih \(Ning\)
Justru itu mbak Chae. Mengontrol diri di pandangan kedua dan selanjutnya itu kan maksudnya menghindari dari memandang lagi. Lha kalau ada di depan mata, berarti orang itu harus melengos-lengos terus don... Dan tidak lagi bebas memandang berkeliling. Gimana ? -Original Message- From:

Re: [wanita-muslimah] Monarki/teokrasi/demokrasi

2007-02-01 Terurut Topik Muhammad Aly
Mbak Aisha... wah gak keren deh kalau gak nonton langsung.. susah bicaranya he3... dah pesen singapore airline atau qatar airways jd tau qatar hanya QR4,400 JKT-Doha atau Rp 11jt. penyelenggaraan asean games bukan asian games... awalnya adalah peraih pemegang medali emas terbanyak, masalah

[wanita-muslimah] Cinta dan Marga

2007-02-01 Terurut Topik Aisha
Temans, Kemarin melihat di Indosiar kasus polisi batak bernama Oloan yang menembak pasangan pengantin Syafrina dan Fahmi lalu dia menembak kepalanya sendiri. Polisi ini naksir Syafrina dan datang melamar tapi ditolak, malah gadis yang ditaksirnya itu nikah dengan Fahmi. Ayahnya gadis ini

[wanita-muslimah] Kontrol Diri atau Kontrol Orang Lain?

2007-02-01 Terurut Topik Aisha
Mba Ning, Saya dibesarkan di tengah keluarga yang biasa ngobrol dengan saling memandang, termasuk antar lawan jenis, misalnya anak perempuan dengan ayahnya, anak perempuan dengan saudara laki-laki atau sepupu laki-laki atau om atau pakde, dll. Jadi di luar rumah juga dalam aktivitas saya sejak

Re: [wanita-muslimah] Re: Monarki/teokrasi/demokrasi

2007-02-01 Terurut Topik Muhammad Aly
Mbak lestarin... minyak di arab gak habis2 spt air zam-zam... gak percaya .. ya sdh.. org2 bule spt inggris cuma tkng engineer doang diarab.. email sy belum di balas kenapa Mbak lestarin mendukung pendirian pabrik nuclir di indonesia ???... bekerja dengan reactor saja dah lumayan ngerinya

Re: [wanita-muslimah] Monarki/teokrasi/demokrasi

2007-02-01 Terurut Topik Dwi W. Soegardi
Cak Aly yang keren nonton langsung Asean Games, websitenya Pekan Raya Olahraga se-Asia di Qatar http://www.doha-2006.com/ sampeyan lihat sendiri nanti i atau e, ngga sampe 1 riyal taruhannya :-) sedangkan yang di Cina Januari 2007 ini adalah Winter Asian Games, cabang olahraganya yang berkaitan

[wanita-muslimah] Re: Tuhan yangTransenden was Pengaruh budaya arab

2007-02-01 Terurut Topik st sabri
--- In wanita-muslimah@yahoogroups.com, Chae [EMAIL PROTECTED] wrote: Abah, Terima kasih atas informasinya;) Saya mau konfirmasi satu point lagi, jika manusia mempunyai keterbatasan termasuk Nabi Muhammad saw sebagai manusia adakah penafsiran Beliau terhadap wahyu terbatasi oleh

RE: [wanita-muslimah] Kontrol Diri atau Kontrol Orang Lain?

2007-02-01 Terurut Topik Tri Budi Lestyaningsih \(Ning\)
Dik Aisha, Kalau dik Aisha mengira saya menganggap memelihara pandangan artinya sama dengan tidak boleh berkontak mata, dik Aisha salah. Dalam pemahaman saya, memang pada saat berinteraksi atau berdialog kita harus berkontak mata. Artinya ya harus memandang. Interaksi tidak akan effective

[wanita-muslimah] Air Zam Zam (was : Monarki/teokrasi/demokrasi

2007-02-01 Terurut Topik st sabri
Pak Aly, Benarkah air zam zam tidak ada habisnya ? Gini saja deh, bandingkan air zam-zam pada sebelum tahun 1990 dan setelah 1990. Maka akan terlihat bahwa air zam zam sebelum 1990 tidak ada endapan meski disimpan satu tahun lamanya; tapi air zam-zam setelah th 1990 akan terdapat endapan bila

[wanita-muslimah] Re: Monarki/teokrasi/demokrasi

2007-02-01 Terurut Topik Rani Kirana
--- In wanita-muslimah@yahoogroups.com, Muhammad Aly [EMAIL PROTECTED] wrote: Mbak lestarin... minyak di arab gak habis2 spt air zam-zam... gak percaya .. ya sdh.. sebaiknya mas Aly banyak baca dulu deh sebelum memberikan statemen bahwa minyak di arab ndak akan habis..ambil class

[wanita-muslimah] Re: Monarki/teokrasi/demokrasi

2007-02-01 Terurut Topik ariel
--- In wanita-muslimah@yahoogroups.com, Muhammad Aly [EMAIL PROTECTED] wrote: Mbak lestarin... minyak di arab gak habis2 spt air zam-zam... gak percaya .. ya sdh.. org2 bule spt inggris cuma tkng engineer doang diarab.. email sy belum di balas kenapa Mbak lestarin mendukung pendirian

[wanita-muslimah] Nonton A.G (was :Monarki/teokrasi/demokrasi

2007-02-01 Terurut Topik st sabri
--- In wanita-muslimah@yahoogroups.com, Muhammad Aly [EMAIL PROTECTED] wrote: Mbak Aisha... wah gak keren deh kalau gak nonton langsung.. susah bicaranya he3... dah pesen singapore airline atau qatar airways jd tau qatar hanya QR4,400 JKT-Doha atau Rp 11jt. waduh Pak Aly, uang 11 juta

[wanita-muslimah] Fw: korban penculikan?!

2007-02-01 Terurut Topik prayudi.d
Tolong disebarluaskan kepada segenap miliser/LSM/PMI/masyarakat luas khususnya di Lombok. Nama : Muwarni (28 Thn) Alamat : Ds. Sembalu Lawang (di kaki Gn. Rinjani) Nama Suami : Yahye Nama Ibu : Ibu Rainun Anak-anak: Yulianto, Linda Menurut pengakuan Ybs. telah diculik

Re: [wanita-muslimah] Untuk Apa Dokter?

2007-02-01 Terurut Topik Sunny
Kemarin dulu sebuah program TV BBC tentang pengobatan di rumah sakit umum di Bandar Aceh. Ceritanya pasien sulit mendapat pelayanan dokter karena jarang berada di tempat sebab pergi bekerja di tempat lain yaitu antara lain di privat praktek sendiri. - Original Message - From:

Re: [wanita-muslimah] Re: Menjaga pandangan was Janda

2007-02-01 Terurut Topik sutiyoso wijanarko
Chae : Jadi yang seharusnya di sosialisasikan adalah kontrol diri bukan kontrol pihak lain untuk kepentingan diri sendiri. Maka dari itu ada hadis yang menyatakan padangan pertama berkah pandangan kedua maksiat...artinya ndak apa-apa kalau terpandang yang edun-edun merangsang tapi kemudian

[wanita-muslimah] Mba Lina Re: Warisan Wanita

2007-02-01 Terurut Topik Chae
--- In wanita-muslimah@yahoogroups.com, Lina Dahlan [EMAIL PROTECTED] wrote: --- In wanita-muslimah@yahoogroups.com, Chae chairunisa_mahadewi@ wrote: Mba Lina, Allah SWT itu Maha Absolut, tapi kita manusia sebagai makhluk Allah mempunyai keterbatasan untuk itu Allah memberikan

RE: [wanita-muslimah] Fw: korban penculikan?!

2007-02-01 Terurut Topik Tri Budi Lestyaningsih \(Ning\)
Mas, Di milist lain ada yang menceritakan hal yang mirip-mirip di bawah. Biasanya orangnya trus minta uang.. tapi dikhawatirkan itu penipuan. Saran dari teman-teman di milist, kalau ada kejadian seperti ini agar mengantarkan orang tersebut ke kantor polisi terdekat saja, mas. Wass, -Ning

[wanita-muslimah] Re:Mba Lina Re: Warisan Wanita - Cinta Mama

2007-02-01 Terurut Topik dhaniar
Kalau masalah tanggung jawab antar saudara saya kira di masa sekarang bukan masalah bahwa laki2 harus bertanggung jawab terhadap saudara perempuannya, tapi siapa yang punya kemampuan lebih untuk membantu saudaranya ya silakan bantu, tdk memandang apakah laki2 atau perempuan. saya seorang

Re: [wanita-muslimah] Re: Yusuf Qardhawi Puji Islam di Indonesia - Racism

2007-02-01 Terurut Topik Achmad Chodjim
Salam, Ini cacatan sudah setengah bulan lalu. Mbak Layaly mempertanyakan pemahaman tentang perintah taat kepada Rasul. Pada beberapa ayat, kata athi'ullaah di rangkai dengan kalimat perintah wa athi'urrasuul seperti pada QS 3:32, 4:59, 5:92, 24:54, 47:33, dan 64:12. Ketika Nabi Muhammad saw

[wanita-muslimah] Re: Tuhan yangTransenden was Pengaruh budaya arab

2007-02-01 Terurut Topik Lina Dahlan
Kalo ku pikir-pikir sih soal rekayasa dan manipulasi genetik, klonning dll di jaman sebelum, semasa Nabi SAW dan sesudah Nabi SAW sudah ada...hanya saja dalam bentuk lain yang serupa, yang menyebabkan manusia menjadi besar kepala (kemajuan teknologi/i.pengetahuan yang membuat manusia mabok

Re: [wanita-muslimah] Monarki/teokrasi/demokrasi

2007-02-01 Terurut Topik Achmad Chodjim
Pak Ali, ASEAN Games itu meliputi negara-negara yang tergabung dalam kelompok negara-negara di Asia Tenggara, yaitu Indonesia, Malaysia, Filipina, Brunai, Thailand, Vietnam, Cambodia, Birma dan Laos. Sedangkan ASIAN Games, itu meliputi negara-negara di Asia (tidak pakai Tenggara). Semoga Allah

[wanita-muslimah] Re: Kontrol Diri atau Kontrol Orang Lain?

2007-02-01 Terurut Topik Chae
Penjelasan Mba Aisyah lebih baik ...lebih jelas dan lebih tersusun/terperinci daripada penjelasan saya, terima kasih Mba Aisyah:)) Saya hanya ingin menambahkan sedikit saja kepada Mba Ning mengenai masalah Menjaga pandangan dan masalah aurat. Pertama menjaga padangan tidak berkonotasi dengan

[wanita-muslimah] Re: Menjaga pandangan was Janda

2007-02-01 Terurut Topik Chae
Saya terpaksa ikut turnamen bulu tangkis dan kalah:) rolling point itu setiap kesalahan yang dibuat akan mengakibatkan penambahan point untuk lawan walau bukan bagian servent...gitu abah;) Memang benar prioritas perlindungan terhadap perempuan adalah kontstruk sosial dan bukan kodrati, dan dalam

[wanita-muslimah] Re: Menjaga pandangan was Janda

2007-02-01 Terurut Topik Chae
Saya terpaksa ikut turnamen bulu tangkis dan kalah:) rolling point itu setiap kesalahan yang dibuat akan mengakibatkan penambahan point untuk lawan walau bukan bagian servent...gitu abah;) Memang benar prioritas perlindungan terhadap perempuan adalah kontstruk sosial dan bukan kodrati, dan dalam

Re: [wanita-muslimah] Mba Lina Re: Warisan Wanita

2007-02-01 Terurut Topik Mia
Mba Lina pasti ngerti Allah Absolut dan manusia terbatas. Tapi maksutnya adalah karena ujaran di Quran itu adalah 'kata-kata Allah yang persis didikte kepada Muhammad', dimana artinya kata-kata itu adalah kata-kata Allah yang juga nggak terbatas, jadinya nggak boleh diubah apapun keadaannya.

[wanita-muslimah] Re: Monarki/teokrasi/demokrasi

2007-02-01 Terurut Topik lestarin
Yth. Pak Aly, Barangkali Pak Aly bisa lebih lanjut berdiskusi dengan Pak Ariel yang sudah terlebih dahulu menjelaskan di milis, bahwa yang namanya minyak bumi di muka bumi ini InsyaAllah akan habis Pak:), tidak ada yang kekal pak. Kalau Bapak masih beranggapan bahwa minyak bumi tidak bakal

[wanita-muslimah] Sumbangan utk Program Dakwah Masyarakat Majmuk

2007-02-01 Terurut Topik IslahGateway
From: Yusof Zaki - Penang [EMAIL PROTECTED] Sent: Monday, January 29, 2007 12:40:44 PM Subject: Sumbangan utk Program DMM Salam, Pihak AJK DMM PP sekali lagi ingin memohon sumbangan anda untuk membiayai program Dakwah Masyarakat Majmuk pada tahun ini. Pihak kami telah merancang mengadakan

[wanita-muslimah] Re: Monarki/teokrasi/demokrasi

2007-02-01 Terurut Topik kayung
assalamu'alaykum Pak Aly, Asian Games yg lg diadakan di Chang Chun, RRC itu Winter Asian Games jadi diadakannya ya pas winter dan cabang olahraga yg dipertandingkan juga olahraga musim dingin kayak ice skating. Lagian Asian games bukan ASEAN Pak. RRC kan bukan anggota ASEAN Pak.Terus winter

[wanita-muslimah] siklus haid bisa diatur sendiri

2007-02-01 Terurut Topik yudiavid bunkam
assalamu'alaikum barusan baca koran tribun batam, sekarang ada penemuan obat yang bikin siklus haid bisa diatur sesuai keinginan, mau 2 bulanan, 5 bulanan dst. tentu akan berdampak luas termasuk perundang-undangan kali ya? salam.

Re: [wanita-muslimah] siklus haid bisa diatur sendiri

2007-02-01 Terurut Topik Wikan Danar Sunindyo
dampaknya macem2, termasuk kesehatan reproduksi wanita itu sendiri menurut saya sih, cukup berbahaya obat yang bisa mengendalikan siklus haid apalagi sampai lebih dari 1 bulan. kan haid itu cara yang alami untuk mengeluarkan dinding rahim yang sebenarnya dipersiapkan untuk pertumbuhan janin,