Assallamualaikum,

Rekan-rekan sekalian,

Alhamdulillah, saya merasa sangat bahagia.

Blog saya, http://www.jonru.net menjadi pemenang "Internet Sehat Blog
Award (ISBA) 2009" untuk kategori mingguan, Selasa (23/06/2009).

Berita selengkapnya bisa dibaca di http://norabots.com/ar/x/t.php/941

Berikut cuplikannya:

=============== awal cuplikan ===============

http://www.jonru.net (Education blog)

Mungkin selama ini Anda berangan-angan ingin menjadi seorang penulis
sukses, tapi tidak tahu bagaimana caranya. Berhenti bermimpi dan
mulailah menulis. Itulah kiat yang ditekankan Jonru agar seseorang
bisa menjadi hebat. Melalui blognya, pria yang sudah banyak 'makan'
asam garam dunia tulis menulis ini tak pelit berbagi ilmu tentang kiat
menjadi penulis sukses. Lewat blognya, Jonru membantu membedah hal-hal
apa yang dapat menjadi 'kerikil penghalang' saat kita akan mulai
menulis. Simak saja pembahasannya tentang alasan-alasan yang
menyebabkan seseorang sering menunda-nunda keinginannya untuk menulis.
Pria yang kerap menjadi pembicara di sejumlah pelatihan/talkshow
tentang penulisan ini juga berbagi kiat jitu agar kita selalu lancar
saat menulis, dan terhindar dari penyakit malas menulis. Jonru juga
menawarkan kesempatan bagi yang ingin bergabung dalam Sekolah-Menulis
Online, yakni pelatihan penulisan jarak jauh lewat internet. Sudah
siap untuk mewujudkan mimpi menjadi penulis sukses? Yuk, intip dulu
ilmunya di blog ini.

================ akhir cuplikan ============

Sekali lagi alhamdulillah.

Semoga prestasi ini bisa membuat kita makin semangat dan konsisten
dalam ngeblog serta berbagi kebaikan lewat tulisan-tulisan kita.

Salam Sukses Mulia!

-- 
NB: Info eBook Gratis. MAU?
Klik saja http://www.infoebookgratis.com

Terima Kasih dan Salam Sukses!

Jonru
(*) Telp: 0852-1701-4194 / 021-9705-6247
(*) YM: jonrusaja
(*) Founder & Mentor Sekolah-Menulis Online
http://www.SekolahMenulisOnline.com
(*) Penulis Buku "Menerbitkan Buku Itu Gampang!" (MBIG)
http://www.MenerbitkanBukuItuGampang.com/
(*) Founder PenulisLepas.com & BelajarMenulis.com
http://www.penulislepas.com/v2
http://www.belajarmenulis.com/
(*) Personal blog:
http://www.jonru.net
http://jonru.multiply.com
(*) Facebook: http://www.facebook.com/jonru
.

Kirim email ke