Tidak semua memang saya usulkan naik sepeda kan? Tapi apa alternatif yang anda 
punya? Daripada teriak teriak kan mendingan kita pikir alternatif dong?

Buat saya pribadi, sepeda adalah pilihan tepat. Buat orang lain mungkin tidak, 
tapi setidak2nya saya mempunyai alternatif dan akhirnya tidak terganggu.

Urusan busway dibangun disini dan dihubung2kan dengan gengsi negara? Tidak ada 
hubungannya! Sudah saatnya memang namanya jakarta dibetulkan sisi transportasi 
dan sarana pendukungnya. Cuma apakah memang kita siap dengan kemajuan? 

Biskota diperbanyak? Bis kota yang tua dan polusi gila2an gitu? Nah ini yang 
merusak sebenarnya ... 


Regards,
G. Arie S. Antara

another day, another lifetime
another gadgets, another hobby, another friends


-----Original Message-----
From: Mariana Amiruddin <[EMAIL PROTECTED]>

Date: Wed, 31 Oct 2007 18:08:15 
To:Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com
Subject: Re: [Forum Pembaca KOMPAS] Re:batalkan busway


 Kalo ibu-ibu hamil yang sekaligus kerja nggak mungkin dong pake sepeda.
 Kalau rumahnya di Tangerang, atau Depok terus kantornya di Priok,
 misalnya. Pakai sepeda? Yang ada levernya kena, karena kelelahan.
 Atau semacam bapak saya yang udah lansia, mau ambil pensiun ini itu,
 atau medical check up, gak mungkin dong pakai sepeda.
 
 Plis deh, yang paling realistis itu: Busway dibatalkan, mending
 angkutan biasa aja diperbanyak. ALias Bus, tapi Way-nya
 bareng-bareng.
 
 Ini bukan talk talk and talk, tapi speak out.
 
 Mariana
 


=====================================================
Pojok Milis Komunitas FPK:

1.Milis komunitas FPK dibuat dan diurus oleh pembaca setia KOMPAS
2.Topik bahasan disarankan bersumber dari KOMPAS dan KOMPAS On-Line (KCM)
3.Moderator berhak mengedit/menolak E-mail sebelum diteruskan ke anggota
4.Kontak moderator E-mail: [EMAIL PROTECTED]
5.Untuk bergabung: [EMAIL PROTECTED]

KOMPAS LINTAS GENERASI
=====================================================
 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/Forum-Pembaca-Kompas/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/Forum-Pembaca-Kompas/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    mailto:[EMAIL PROTECTED] 
    mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 

Kirim email ke