Pak Leo,
yang mau beli bukan saya, tapi Sonangol,  national oil company nya Angola. 
kayak Pertamina nya Indonesia   atau Petronas nya Malaysia. 
Produksi Angola lebih dari 2 juta barrel setahun.
saya hanya kebetulan kerja di Sonangol,  saya jelas2 beritahu mereka koq 
seperti itu.,  malah saya kirim email pakai emailnya Sonangol.

kami punya expert untuk mencaritahu apa yang diperlukan untuk studies kami,  
cuma kami ngak punya softwarenya yang sudah komersial.

salam,
frank





________________________________
 From: "leona...@centrin.net.id" <leona...@centrin.net.id>
To: Forum Himpunan Ahli Geofisika Indonesia <fo...@hagi.or.id>; iagi 
<iagi-net@iagi.or.id> 
Sent: Saturday, May 12, 2012 4:55 PM
Subject: [iagi-net-l] Re: [Forum-HAGI] AI dan AVO Inversion Odegard
 
Pak Frank,

Seingat saya Jason biasanya jual software ke oil company, tapi biasanya tidak 
jika yang membeli adalah consultant atau service company, karena itu berarti 
peluang berkompetisi jadi terbuka. Beberapa perusahaan seperti Pertamina dan 
Chevron membeli untuk technology center mereka (mirip service company di dalam 
oil company) tetapi biasanya ada klausul yg membatasi si pembeli melakukan 
service di luar oil companynya. Jadi kalau Pak Frank beli sebagai consultant, 
jelas ditolak.

Apakah obyektif studinya memang untuk menghitung AI dan hydrocarbon indicator 
dalam bentuk rock property sehingga seismic inversion betul2 diperlukan?

LL

Powered by Telkomsel BlackBerry®

-----Original Message-----
From: Franciscus B Sinartio <fbsinar...@yahoo.com>
Sender: forum-boun...@hagi.or.id
Date: Sat, 12 May 2012 01:35:14 
To: Forum Himpunan Ahli Geofisika Indonesia<fo...@hagi.or.id>; 
iagi<iagi-net@iagi.or.id>
Reply-To: Forum Himpunan Ahli Geofisika Indonesia <fo...@hagi.or.id>
Subject: [Forum-HAGI] AI dan AVO Inversion Odegard

______________________________________________
Pembayaran iuran tahunan keanggotaan HAGI dapat ditujukan melalui :
Bank BNI Cab. Menteng Jakarta
No. Rek: 0010740147
Atas nama: Himpunan Ahli Geofisika Indonesia
Iuran tahunan Rp. 100.000,- (profesional) dan Rp. 50.000,- (mahasiswa)
Info lebih lanjut silahkan mengunjungi http://www.hagi.or.id/keanggotaan/ 
______________________________________________
The Indonesian Assosiation Of Geophysicists mailing list.
fo...@hagi.or.id | www.hagi.or.id
---*** for any help regarding maling list please send your email to 
itweb.supp...@hagi.or.id

Kirim email ke