Re: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-10 Terurut Topik Chrisbijantoro
Yup, thanks atas koreksinya
kalau dari stasiun Tugu, jalan Pasar kembang, jl. Sosrowijayan, baru jl.
Dagen kemudian jl. Pajeksan.


- Original Message -
From: Surjianto [EMAIL PROTECTED]
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Monday, January 10, 2005 2:33 PM
Subject: RE: [balita-anda] travel ke Jogja


 setahu saya Jl Dagen ada di sebelah selatannya Jln Sosrowijayan, jadi
bukan
 diantara Jl pasar kembang dan jl sosrowijayan.

 urutannya kalo dari stasiun,
 jl pasar kembang, jl sosrowijayan, jl dagen, jl gandekan .

 khusus di jln Dagen sekarang memang banyak penginapan / Hotel baru
 dari perbatasan Malioboro hingga perbatasan jl Jogonegaran.
 ada juga toko-toko souvenir.


  --
  From: Chrisbijantoro[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
  Reply To: balita-anda@balita-anda.com
  Sent: Monday, January 10, 2005 2:11 PM
  To: balita-anda@balita-anda.com
  Subject: Re: [balita-anda] travel ke  Jogja
 
  Atau bisa juga di Hotel Permata dengan mba Ipung di Jl. Dagen No. 64,
telp
  0274-518117.
  Fasilitas : wartel, swimming pool, AC, Kulkas, TV  air panas/dingin .
  Lokasi dekat dgn malioboro, terletak antara jalan pasar kembang dan
jalan
  sosrowijayan.
  Rate waktu bulan des 04 kemarin,  200 - 250 rb per malam.
 
  - Original Message -
  From: Adi Priyono (Acc, Feed, SRG) [EMAIL PROTECTED]
  To: balita-anda@balita-anda.com
  Sent: Monday, January 10, 2005 10:39 AM
  Subject: RE: [balita-anda] travel ke Jogja
 
 
   Kalo bisa jangan di JL Pasar Kembang (lingkungannya kurang baik)
   di sepanjang Malioboro kan banyak hotel lain
   Garuda (paling deket Stasiun)
   Ibis (belakang Malioboro Mall)
   Melia (deket pusat oleh oleh JL Mataram)
   Novotel
   dll
  
   Adi
   Jangan di Pasar Kembang (termasuk wilayah xxx)
  
-Original Message-
From: Surjianto [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Monday, January 10, 2005 10:44 AM
To: 'balita-anda@balita-anda.com'
Subject: RE: [balita-anda] travel ke  Jogja
   
Dari YgY ke Gambir,
Kereta Ekskutif Taksaka malam sekitar jam 20-han
Taksaka pagi sekitar jam 10-an
   
di malioboro banyak hotel,
atau di jln pasar kembang sebelah selatan stasiun persis
atau di jln sosrowijayan
atau di jln dagen
   
di jln-jln tsb sudah banyak penginapan / hotel yg bisa ditempuh
hanya
  dgn
jalan kaki lewat malioboro.
   
   
   
   
 --
 From: Chrisbijantoro[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Reply To: balita-anda@balita-anda.com
 Sent: Monday, January 10, 2005 9:45 AM
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Subject: Re: [balita-anda] travel ke  Jogja

 Ibu Tuti,

 Menurut saya pergi naik kereta pulangnya naik pesawat, jadi bisa
  cepat
 sampai kerumah.

 Kalau nggak salah kereta dari Jogja ke Gambir jadwal dari station
  Tugu
jam
 keberangkatan malam semua, nggak ada yg pagi (cmiiw), utk jadwal
dan
harga
 tiket KA ibu bisa lihat di www.kereta-api.com

 Kalau hotel, karena ini menurut saya tdk peak seasson, pasti
banyak
  yg
 kosong.
 Di Malioboro juga ada Hotel Ibis

 semoga membantu.

 salam
 Chris



 - Original Message -
   From: [EMAIL PROTECTED]
   To: balita-anda@balita-anda.com ; [EMAIL PROTECTED]
   Sent: Monday, January 10, 2005 8:14 AM
   Subject: [balita-anda] travel ke Jogja



   Pagi Moms,
   Minggu-minggu ini aku berniat mengajak anakku liburan ke Jogja,
  boleh
 donk berbagi informasi kalo ada yg tau travel yg menawarkan sarana
 akomodasi dan hotel ke Jogja, Kalo aku pergi naik pesawat trus
  pulangnya
 naik kereta  bagaimana yach utk bawa anak kelas 1 sd dan tk.
  masalahnya
 anakku ingin sekali naik kereta api
   pls sharingnya yach...
   thanks before.

   Regards
   Tuti Hariani
   Country Finance- Indonesia




   
AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN
SUMATERA UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke:
[EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
  
   AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN
  SUMATERA UTARA !!!
   
   Kirim bunga, http://www.indokado.com
   Info balita: http://www.balita-anda.com
   Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke:
  [EMAIL PROTECTED]
   Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
  
  
  
 
 
 
  AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN
  SUMATERA UTARA !!!
  
  Kirim bunga, http://www.indokado.com
  Info balita: http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke:
  [EMAIL PROTECTED]
  Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 

 AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN
SUMATERA UTARA !!!
 
 Kirim

Re: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-10 Terurut Topik Tri Agustiyadi
Pasar Kembang (sarkem) kenapa Mas Adi? Langganan di sana ya? he..he..he...

M. Tri Agus
- Original Message - 
From: Adi Priyono (Acc, Feed, SRG) [EMAIL PROTECTED]
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Monday, January 10, 2005 10:39 AM
Subject: RE: [balita-anda] travel ke Jogja


 Kalo bisa jangan di JL Pasar Kembang (lingkungannya kurang baik)
 di sepanjang Malioboro kan banyak hotel lain
 Garuda (paling deket Stasiun)
 Ibis (belakang Malioboro Mall)
 Melia (deket pusat oleh oleh JL Mataram)
 Novotel
 dll
 
 Adi
 Jangan di Pasar Kembang (termasuk wilayah xxx)


AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



RE: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-10 Terurut Topik Adi Priyono (Acc, Feed, SRG)
ha..ha..ha.. 15x
enggak juga Pak, tapi kalo mau diskon bisa di atur (..ups yang beginian
jangan dibahas disini Pak, nggak enak ama ibu-ibu)
kebetulan aku dulu di gandekan setahun Pak, 
dulu (pas baru lulus SMA sempat ke Jogja jadi seniman sebentar, jual perak
ama gelang bikinan sendiri) tiap hari lewat Sarkem, tapi gak mampir Pak,
bukan masalah alim ato tidak Pak, harga bukan masalah, tapi sekali kena
penyakitnya ... urusannya nyawa Pak (HIV-AIDS)

thx

 -Original Message-
 From: Tri Agustiyadi [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Monday, January 10, 2005 12:55 PM
 To:   balita-anda@balita-anda.com
 Subject:  Re: [balita-anda] travel ke  Jogja
 
 Pasar Kembang (sarkem) kenapa Mas Adi? Langganan di sana ya? he..he..he...
 
 M. Tri Agus
 - Original Message - 
 From: Adi Priyono (Acc, Feed, SRG) [EMAIL PROTECTED]
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Sent: Monday, January 10, 2005 10:39 AM
 Subject: RE: [balita-anda] travel ke Jogja
 
 
  Kalo bisa jangan di JL Pasar Kembang (lingkungannya kurang baik)
  di sepanjang Malioboro kan banyak hotel lain
  Garuda (paling deket Stasiun)
  Ibis (belakang Malioboro Mall)
  Melia (deket pusat oleh oleh JL Mataram)
  Novotel
  dll
  
  Adi
  Jangan di Pasar Kembang (termasuk wilayah xxx)
 
 
 AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN
 SUMATERA UTARA !!!
 
 Kirim bunga, http://www.indokado.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]

AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-10 Terurut Topik Tuti . Hariani

Thanks banget yach atas informasi dari Moms and Dads yang telah memberikan informasi kepada saya.semuanya aku kumpulin nanti akan aku bicarakan dulu sama suamiku..., kayaknya aku akan milih hotel yg dekat sama Malioboro deh...biar jalan2xnya gampang.., untuk akomodasi kayaknya pergi naik pesawat and pulangnya naik kereta api.
thanks banget yachpokoke Balita_anda emang Te O Pe pisan.

Regards
Tuti Hariani
Country Finance- Indonesia







Tri Agustiyadi [EMAIL PROTECTED]
01/10/2005 12:55 PM
Please respond to balita-anda


To:balita-anda@balita-anda.com
cc:
Subject:Re: [balita-anda] travel ke Jogja

Pasar Kembang (sarkem) kenapa Mas Adi? Langganan di sana ya? he..he..he...

M. Tri Agus
- Original Message - 
From: Adi Priyono (Acc, Feed, SRG) [EMAIL PROTECTED]
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Monday, January 10, 2005 10:39 AM
Subject: RE: [balita-anda] travel ke Jogja


 Kalo bisa jangan di JL Pasar Kembang (lingkungannya kurang baik)
 di sepanjang Malioboro kan banyak hotel lain
 Garuda (paling deket Stasiun)
 Ibis (belakang Malioboro Mall)
 Melia (deket pusat oleh oleh JL Mataram)
 Novotel
 dll
 
 Adi
 Jangan di Pasar Kembang (termasuk wilayah xxx)


AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



- (on scbaprnsxmrl)

This email is confidential.  If you are not the addressee tell the sender 
immediately and destroy this email without using, sending or storing it.  
Emails are not secure and may suffer errors, viruses, delay, interception and 
amendment.  Standard Chartered PLC and subsidiaries (SCGroup) do not accept 
liability for damage caused by this email and may monitor email traffic.  
Unless expressly stated, any opinions are the sender's and are not approved by 
SCGroup and this email is not an offer, solicitation, recommendation or 
agreement of any kind.

-

AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]

RE: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-10 Terurut Topik Julinorita Simatupang
mba, kalau aku bisa sharing juga, liburan taon baru aku juga ke Jogya
sama 2 anakku (4 tahun dan 8 bulan), 2 malam aku nginap di Hyatt dan 2
malam nginap di Melia Purosani. Aku bisa bilang liburan kemaren ini
sukses berat karena anak-2ku sangat enjoy, dan kalau bisa aku bilang
ternyata pilihan hotel turut menunjang kesuksesan ini dan happynya
anak-anakku, yang bisa aku sharing sbb:
 
1. Hyatt: 
- hotelnya bagus banget, fasilitasnya juga ok dan lengkap, pelayan-2nya
ramah dan hotel ternyata tidak terlalu komersil.
- kolam renangnya bagus sekali anakku betah renang pagi-sore
- udaranya segar sekali dan pemandangan bagus karna langsung menghadap
lapangan golf
- pagi-pagi sebelum renang aku bawa anakku jalan dulu menikmati udara
segar melewati joging track dengan pemandangan kiri lapangan golf, kanan
kolam renang. Bagusnya lagi di jogging setiap satu meter ada tulisan di
batu menerangkan mengenai tanaman-2 yang dilewati dalam bahasa latin,
Inggris dan Indonesia (sekalian mengenalkan kepada anak kita jenis
tanaman dan namanya).
- dekat dengan rumah mertua (kalau mo nyoba maem di sini), monjali,
museum Affandi, akses gampang ke Borobudur  agrobisnis salak,
kaliurang, prambanan, resto morolejar, boyong kalegan, gudeg yu Jum,
gajah wong  (jadi 2 hari pertama kita jalan-2nya ke tempat-2 ini yang
dekat dari Hyatt).
- Ada kids clubnya (tapi tutup terus, mungkin harus minta biar dibuka).
- Di sebelah kids club ada tempat mainan pasir, anakku juga betah maen
ini (aku sampe bawa mainan sekop-2an yang di ember kecil buat maenan
pasir beli di Car4)
- Makanannya juga oke, anakku jadi ngga' susah maemnya.
 
2. Melia Purosani:
-  Hotel juga bagus dan mewah tapi agak kotor karna bangunan lama dan
lantainya pake karpet (aku agak ga convenient aja takut lembab, debu)
dan pelayan/restorannya agak komersil, karna udah di kota kali ya.
- Kolam renang juga bagus, tapi agak kecil cocok buat anak-anak.
- dekat dengan malioboro (tapi aku kurang impressed ama mallioboro, agak
jorok,padat  macet, jalannya satu jalur dan kiri-kanan jalan untuk
parkir kendaraan roda dua ngga' banyak manfaat buat anak, belum mikirin
debu dan panasnya), Kraton (bisa jalan, naek andong atau naik becak, aku
pake becak sekalian ngenalin ke anak juga, soalnya di Borobudur udah
naek andong), taman sari, museum kereta, benteng vrederburg (waktu itu
disini ada pameran lukisan jadi sekalian aja aku hunting lukisan dan
minta dilukisin wajah anakku...bagus dan lucu lho hasilnya), pasar
baringhardjo (aku beli baju rumah untuk anakku, daster, kaos-2 dagaju,
buat dipake sendiri ato oleh-2, murah-2 dan bagus), gudeg yu jum  pusat
oleh-oleh. 
- Ada kids clubnya (lebih bagus dari hyatt, bersih, banyak mainan ada
komputer juga buat maen games untuk anak yang udah agak gedean, buka
dari jam 10 pagi - 6 sore)
-makananya juga enak, tapi lebih banyak pilihan di Hyatt.
 
Semoga bermanfaat dan bisa jadi masukan, bukan promosi lho 

Julinorita Simatupang 
Lubis Ganie Surowidjojo 
Menara Imperium 30th Floor 
Jl. H.R Rasuna Said Kav. 1 Kuningan, Jakarta 12980 Indonesia
Telephone: (62-21) 8315005, 8315025
Email: [EMAIL PROTECTED] 
Website:  http://www.lgslaw.co.id/ www.lgslaw.co.id 
DISCLAIMER :
The information contained in this communication is intended solely for
the use of the individual or entity to whom it is addressed and others
authorized to receive it. It may contain confidential or legally
privileged information.
If you are not the intended recipient you are hereby notified that any
disclosure, copying, distribution or taking any action in reliance on
the contents of this information is strictly prohibited and may be
unlawful. Unless otherwise specifically stated by the sender, any
documents or views presented are solely those of the sender and do not
constitute official documents. If you have received this communication
in error, please notify us immediately by responding to this email and
then delete it from your system. LGS is neither liable for the proper
and complete transmission of the information contained in this
communication nor for any delay in its receipt.
Please contact our IT at (62-21) 831 5005 or email
mailto:[EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] if you need assistance. 

-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED]
[mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Monday, January 10, 2005 4:16 PM
To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] travel ke Jogja
Importance: High



Thanks banget yach atas informasi dari Moms and Dads yang telah
memberikan informasi kepada saya.semuanya aku kumpulin nanti akan
aku bicarakan dulu sama suamiku..., kayaknya aku akan milih hotel yg
dekat sama Malioboro deh...biar jalan2xnya gampang.., untuk
akomodasi kayaknya pergi naik pesawat and pulangnya naik kereta api.

thanks banget yachpokoke Balita_anda emang Te O Pe pisan. 

Regards
Tuti Hariani
Country Finance- Indonesia




Tri Agustiyadi [EMAIL PROTECTED] 


01/10/2005 12:55 PM 
Please respond to balita-anda

RE: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-10 Terurut Topik Tjahjono, Hendro
Kalo boleh usul, pulang pergi naik  pesawat saja, karena selain capek ( hampir 
½ harian) dan harga tiket pesawatnya hampir sama dengan kereta.

nanti kalo anaknya pingin naik kereta, ajak aja naik kereta express khusus  
jogja solo (+/- 1 jam), trus maen2 di solo bentar (misal cari batik  kerajinan 
tangan lainya di pasar klewer ~ hampir sama dgn pasar bringharjo jogja), trus 
balik lagi ke jogja lagihampir tiap 2 jam sekali kereta ini bolak balik 
jogja - solo.

Untuk hotel, beli aja vouchernya di indotel, di setiap stasiun kereta atau 
bandara mereka buka kiosnya, saolnya pasti lebih murah dan kalo pingin 
kepastian mereka bisa 

direserve via phone atau website mereka.

 

-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Monday, January 10, 2005 8:15 AM
To: balita-anda@balita-anda.com; [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] travel ke Jogja
Importance: High

 


Pagi Moms, 
Minggu-minggu ini aku berniat mengajak anakku liburan ke Jogja, boleh donk 
berbagi informasi kalo ada yg tau travel yg menawarkan sarana akomodasi dan 
hotel ke Jogja, Kalo aku pergi naik pesawat trus pulangnya naik kereta  
bagaimana yach utk bawa anak kelas 1 sd dan tk. masalahnya anakku ingin sekali 
naik kereta api 
pls sharingnya yach... 
thanks before. 

Regards
Tuti Hariani
Country Finance- Indonesia



Re: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-09 Terurut Topik Kuswantoro
saya sambung,

Kalau taksaka itu exsekuttif juga hanya duduk nya agak sempit dengan
depan, kalau argo lega sekali, kalau bawa anak kecil mendingan argo.
Untuk jogya jakarta semua pasti lewat jatinegara don't worry, hanya bentar
2 menit an.

papa sharen

 Mbak,
 mau tanya donk, bedanya kereta Taksaka dengan Argo.(yg ke Jogja), apa
 yach...? lebih nyaman yang mana...?
 trus kalo yg deri Jogja ke jakarta yg berhenti di stasiun Jatinegara
 kereta apa yach...?
 thanks before

 Regards
 Tuti Hariani
 Country Finance- Indonesia





 [EMAIL PROTECTED]
 01/10/2005 10:38 AM
 Please respond to balita-anda


 To: balita-anda@balita-anda.com
 cc:
 Subject:Re: [balita-anda] travel ke Jogja


 Mbak Tuti,

 Kalo Mbak mau naek kereta, ada kok kereta khusus ke Jogja yaitu Taksaka.
 Kalo dari Jakarta, ada dua kali keberangkatan yaitu pagi jam 10 dan malam
 jam 8. Begitu juga dari Jogja ke Jkt ada dua kali dengan jam yang sama,
 jam 10 pagi dan 8 malam.

 Mengenai harga tiket, kalo dulu sih hari senin - kamis lebih murah
 daripada hari jumat, sabtu dan minggu atau hari libur. Kalo sekarang,
 kurang tau deh. Soalnya PT. KAI sekarang menerapkan sistem tarif yang
 berbeda beda untuk tiap harinya, tergantung lagi peak season ato nggak.

 Mudah mudahan bisa membantu,

 MiLLia




 Kuswantoro [EMAIL PROTECTED]
 10/01/2005 09:58
 Please respond to balita-anda


 To: balita-anda@balita-anda.com
 cc:
 Subject:Re: [balita-anda] travel ke  Jogja


 Ibu,

 Untuk ke yogya tinggal naik pesawat di bandara yogya ada beberapa agen
 hotel yang sudah berdiri menawarkan jasanya :-D, jadi ngak repot.
 Kalau ngak naik taksi langsung ke malioboro jarak 11km saja disana banyak
 hotel dari bintang 2-4, nah di malioboro tinggal jalan kaki sudah sampai
 terminal kereta api, untuk yogya jakarta kalau tidak berubah argo lawu jam
 8.45 pagi tiap hari.

 salam

 papa sharen

 Pagi Moms,
 Minggu-minggu ini aku berniat mengajak anakku liburan ke Jogja, boleh
 donk
 berbagi informasi kalo ada yg tau travel yg menawarkan sarana akomodasi
 dan hotel ke Jogja, Kalo aku pergi naik pesawat trus pulangnya naik
 kereta
  bagaimana yach utk bawa anak kelas 1 sd dan tk. masalahnya anakku ingin
 sekali naik kereta api
 pls sharingnya yach...
 thanks before.

 Regards
 Tuti Hariani
 Country Finance- Indonesia




 F






 
 EMAIL DISCLAIMER

 This email and any files transmitted with it is
 confidential and intended solely for the use of
 the individual or entity to whom it is addressed.
 Any personal views or opinions stated are solely
 those of the author and do not necessarily
 represent those of the company.

 If you have received this email in error
 please notify the sender immediately.
 Please also delete this message and
 attachments if any from your computer.

 - (on scbaprnsxmrl)

 This email is confidential.  If you are not the addressee tell the sender
 immediately and destroy this email without using, sending or storing it.
 Emails are not secure and may suffer errors, viruses, delay, interception
 and amendment.  Standard Chartered PLC and subsidiaries (SCGroup) do not
 accept liability for damage caused by this email and may monitor email
 traffic.  Unless expressly stated, any opinions are the sender's and are
 not approved by SCGroup and this email is not an offer, solicitation,
 recommendation or agreement of any kind.

 -

 AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN
 SUMATERA UTARA !!!
 
 Kirim bunga, http://www.indokado.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]


FORTUNA OFFICE (PT. Mulia Lintas Buana)
Hardware, Software, IT Consultant, Bamboo, ATK, Projector
Harco Mangga Dua Plaza Blok. AII No. 144
Jl. Raya Mangga Dua Jakarta Indonesia 10730
Telp. (021) 6124827  Fax. (021) 6125624  Mobile. 08129045909

AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-09 Terurut Topik Millia . Eka

Mbak,

Kalo Taksaka itu kereta yang jurusannya ke Jogja. Jadi ujungnya itu ya 
Jogja. Lain halnya ama Argo Lawu atau Argo Dwipangga, itu adalah kereta 
jurusan Solo dan di Jogja berhenti hanya 5 menit untuk menurunkan 
penumpang yang turun di Jogja. Kalo mau naek argo tersebut memang bisa 
kalo turun di Jogja tapi karena kereta tsb jurusan Solo maka harga 
tiketnya harga tiket Solo.

Kalo naek Taksaka, biasanya selalu berhenti di Stasiun Jatinegara lima 
menit untuk menurunkan penumpang dan kereta eksekutif memang selalu 
berhenti sebentar di sta jatinegara.

Masalah kenyamanan, kayanya sama saja. Kalo harga tiket, perbandingan 
harga yang dulu Taksaka = 150rb dan Argo Lawa/Dwipangga = 185 rb (beda 
dikit). 

Saya kalo pulang kampung ke Magelang naek kereta selalu naik Taksaka, kalo 
dari sini malam sampe Jogja kurang lebih jam 5 ato jam 6. Kalo dari sini 
jam 10 pagi sampe Jogja deket deket maghrib. Begitu pula sebaliknya.

MiLLia




[EMAIL PROTECTED]
10/01/2005 11:10
Please respond to balita-anda

 
To: balita-anda@balita-anda.com
cc: 
Subject:Re: [balita-anda] travel ke Jogja



Mbak, 
mau tanya donk, bedanya kereta Taksaka dengan Argo.(yg ke Jogja), apa 
yach...? lebih nyaman yang mana...? 
trus kalo yg deri Jogja ke jakarta yg berhenti di stasiun Jatinegara 
kereta apa yach...? 
thanks before 

Regards
Tuti Hariani
Country Finance- Indonesia




[EMAIL PROTECTED] 
01/10/2005 10:38 AM 
Please respond to balita-anda 

To:balita-anda@balita-anda.com 
cc: 
Subject:Re: [balita-anda] travel ke Jogja



Mbak Tuti,

Kalo Mbak mau naek kereta, ada kok kereta khusus ke Jogja yaitu Taksaka. 
Kalo dari Jakarta, ada dua kali keberangkatan yaitu pagi jam 10 dan malam 
jam 8. Begitu juga dari Jogja ke Jkt ada dua kali dengan jam yang sama, 
jam 10 pagi dan 8 malam. 

Mengenai harga tiket, kalo dulu sih hari senin - kamis lebih murah 
daripada hari jumat, sabtu dan minggu atau hari libur. Kalo sekarang, 
kurang tau deh. Soalnya PT. KAI sekarang menerapkan sistem tarif yang 
berbeda beda untuk tiap harinya, tergantung lagi peak season ato nggak.

Mudah mudahan bisa membantu,

MiLLia




Kuswantoro [EMAIL PROTECTED]
10/01/2005 09:58
Please respond to balita-anda


   To: balita-anda@balita-anda.com
   cc: 
   Subject:Re: [balita-anda] travel ke  Jogja


Ibu,

Untuk ke yogya tinggal naik pesawat di bandara yogya ada beberapa agen
hotel yang sudah berdiri menawarkan jasanya :-D, jadi ngak repot.
Kalau ngak naik taksi langsung ke malioboro jarak 11km saja disana banyak
hotel dari bintang 2-4, nah di malioboro tinggal jalan kaki sudah sampai
terminal kereta api, untuk yogya jakarta kalau tidak berubah argo lawu jam
8.45 pagi tiap hari.

salam

papa sharen

 Pagi Moms,
 Minggu-minggu ini aku berniat mengajak anakku liburan ke Jogja, boleh 
donk
 berbagi informasi kalo ada yg tau travel yg menawarkan sarana akomodasi
 dan hotel ke Jogja, Kalo aku pergi naik pesawat trus pulangnya naik 
kereta
  bagaimana yach utk bawa anak kelas 1 sd dan tk. masalahnya anakku ingin
 sekali naik kereta api
 pls sharingnya yach...
 thanks before.

 Regards
 Tuti Hariani
 Country Finance- Indonesia




F





 

EMAIL DISCLAIMER
 
This email and any files transmitted with it is 
confidential and intended solely for the use of
the individual or entity to whom it is addressed.
Any personal views or opinions stated are solely 
those of the author and do not necessarily 
represent those of the company.
 
If you have received this email in error 
please notify the sender immediately. 
Please also delete this message and 
attachments if any from your computer. 
- (on scbaprnsxmrl)

This email is confidential.  If you are not the addressee tell the sender 
immediately and destroy this email without using, sending or storing it. 
Emails are not secure and may suffer errors, viruses, delay, interception 
and amendment.  Standard Chartered PLC and subsidiaries (SCGroup) do not 
accept liability for damage caused by this email and may monitor email 
traffic.  Unless expressly stated, any opinions are the sender's and are 
not approved by SCGroup and this email is not an offer, solicitation, 
recommendation or agreement of any kind.

-

AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN 
SUMATERA UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: 
[EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]





EMAIL DISCLAIMER

This email and any files transmitted with it is 
confidential and intended solely for the use of
the individual or entity to whom it is addressed.
Any personal views

Re: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-09 Terurut Topik Evi Eryani
Memang lewat Jatinegara tapi kalau argo nggak berhenti lho jadi harus naik 
lewat Gambir, tapi kalau taksaka sepertinya berhenti sebentar. Biasanya 
pas kita beli tiket di kasih tahu (belinya bisa dijatinegara/senen) atau 
distempel 'NAIK DARI GAMBIR' or dikasih tahu kereta ini nggak berhenti di 
Jatinegara.

Best Regards,

Evi Eryani
Tax Planning  Control



Kuswantoro [EMAIL PROTECTED] 
10-01-2005 11:32
Please respond to
balita-anda@balita-anda.com


To
balita-anda@balita-anda.com
cc

Subject
Re: [balita-anda] travel ke Jogja






saya sambung,

Kalau taksaka itu exsekuttif juga hanya duduk nya agak sempit dengan
depan, kalau argo lega sekali, kalau bawa anak kecil mendingan argo.
Untuk jogya jakarta semua pasti lewat jatinegara don't worry, hanya bentar
2 menit an.

papa sharen

 Mbak,
 mau tanya donk, bedanya kereta Taksaka dengan Argo.(yg ke Jogja), 
apa
 yach...? lebih nyaman yang mana...?
 trus kalo yg deri Jogja ke jakarta yg berhenti di stasiun Jatinegara
 kereta apa yach...?
 thanks before

 Regards
 Tuti Hariani
 Country Finance- Indonesia





 [EMAIL PROTECTED]
 01/10/2005 10:38 AM
 Please respond to balita-anda


 To: balita-anda@balita-anda.com
 cc:
 Subject:Re: [balita-anda] travel ke Jogja


 Mbak Tuti,

 Kalo Mbak mau naek kereta, ada kok kereta khusus ke Jogja yaitu Taksaka.
 Kalo dari Jakarta, ada dua kali keberangkatan yaitu pagi jam 10 dan 
malam
 jam 8. Begitu juga dari Jogja ke Jkt ada dua kali dengan jam yang sama,
 jam 10 pagi dan 8 malam.

 Mengenai harga tiket, kalo dulu sih hari senin - kamis lebih murah
 daripada hari jumat, sabtu dan minggu atau hari libur. Kalo sekarang,
 kurang tau deh. Soalnya PT. KAI sekarang menerapkan sistem tarif yang
 berbeda beda untuk tiap harinya, tergantung lagi peak season ato nggak.

 Mudah mudahan bisa membantu,

 MiLLia




 Kuswantoro [EMAIL PROTECTED]
 10/01/2005 09:58
 Please respond to balita-anda


 To: balita-anda@balita-anda.com
 cc:
 Subject:Re: [balita-anda] travel ke  Jogja


 Ibu,

 Untuk ke yogya tinggal naik pesawat di bandara yogya ada beberapa agen
 hotel yang sudah berdiri menawarkan jasanya :-D, jadi ngak repot.
 Kalau ngak naik taksi langsung ke malioboro jarak 11km saja disana 
banyak
 hotel dari bintang 2-4, nah di malioboro tinggal jalan kaki sudah sampai
 terminal kereta api, untuk yogya jakarta kalau tidak berubah argo lawu 
jam
 8.45 pagi tiap hari.

 salam

 papa sharen

 Pagi Moms,
 Minggu-minggu ini aku berniat mengajak anakku liburan ke Jogja, boleh
 donk
 berbagi informasi kalo ada yg tau travel yg menawarkan sarana akomodasi
 dan hotel ke Jogja, Kalo aku pergi naik pesawat trus pulangnya naik
 kereta
  bagaimana yach utk bawa anak kelas 1 sd dan tk. masalahnya anakku 
ingin
 sekali naik kereta api
 pls sharingnya yach...
 thanks before.

 Regards
 Tuti Hariani
 Country Finance- Indonesia




 F






 
 EMAIL DISCLAIMER

 This email and any files transmitted with it is
 confidential and intended solely for the use of
 the individual or entity to whom it is addressed.
 Any personal views or opinions stated are solely
 those of the author and do not necessarily
 represent those of the company.

 If you have received this email in error
 please notify the sender immediately.
 Please also delete this message and
 attachments if any from your computer.

 - (on scbaprnsxmrl)

 This email is confidential.  If you are not the addressee tell the 
sender
 immediately and destroy this email without using, sending or storing it.
 Emails are not secure and may suffer errors, viruses, delay, 
interception
 and amendment.  Standard Chartered PLC and subsidiaries (SCGroup) do 
not
 accept liability for damage caused by this email and may monitor email
 traffic.  Unless expressly stated, any opinions are the sender's and are
 not approved by SCGroup and this email is not an offer, solicitation,
 recommendation or agreement of any kind.

 -

 AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN
 SUMATERA UTARA !!!
 
 Kirim bunga, http://www.indokado.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]


FORTUNA OFFICE (PT. Mulia Lintas Buana)
Hardware, Software, IT Consultant, Bamboo, ATK, Projector
Harco Mangga Dua Plaza Blok. AII No. 144
Jl. Raya Mangga Dua Jakarta Indonesia 10730
Telp. (021) 6124827  Fax. (021) 6125624  Mobile. 08129045909

AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN 
SUMATERA UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: 
[EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]




RE: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-09 Terurut Topik Novi Dian
M' Tuti,
 
Kalo' aku sering naik kereta Taksaka dan Argo ke Cilacap (urusan dinas).
Tapi dari pengalaman, rasanya aku lebih comfort naek taksaka dibanding
argo lawu. Kalo' argo lawu tempat duduknya rasanya lebih banyak yang
rusak, terus goyangannya lebih dahsyat  dibanding taksaka ...
 
Terus untuk berhenti di Jatinegara, Taksaka/Argo lawu berenti ko' ...
tapi emang ga' lama  (+/- 10mnt)
 
Moga2 bantu ... met liburan ya m' ...
 
Cheers,
Novi
 
-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED]
[mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Monday, January 10, 2005 11:10 AM
To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] travel ke Jogja
 

Mbak, 
mau tanya donk, bedanya kereta Taksaka dengan Argo.(yg ke Jogja),
apa yach...? lebih nyaman yang mana...? 
trus kalo yg deri Jogja ke jakarta yg berhenti di stasiun Jatinegara
kereta apa yach...? 
thanks before 

Regards
Tuti Hariani
Country Finance- Indonesia




 
[EMAIL PROTECTED] 
01/10/2005 10:38 AM 
Please respond to balita-anda 

To:balita-anda@balita-anda.com 
cc: 
Subject:Re: [balita-anda] travel ke Jogja



Mbak Tuti,

Kalo Mbak mau naek kereta, ada kok kereta khusus ke Jogja yaitu Taksaka.

Kalo dari Jakarta, ada dua kali keberangkatan yaitu pagi jam 10 dan
malam 
jam 8. Begitu juga dari Jogja ke Jkt ada dua kali dengan jam yang sama, 
jam 10 pagi dan 8 malam. 

Mengenai harga tiket, kalo dulu sih hari senin - kamis lebih murah 
daripada hari jumat, sabtu dan minggu atau hari libur. Kalo sekarang, 
kurang tau deh. Soalnya PT. KAI sekarang menerapkan sistem tarif yang 
berbeda beda untuk tiap harinya, tergantung lagi peak season ato nggak.

Mudah mudahan bisa membantu,

MiLLia




Kuswantoro [EMAIL PROTECTED]
10/01/2005 09:58
Please respond to balita-anda


   To: balita-anda@balita-anda.com
   cc: 
   Subject:Re: [balita-anda] travel ke  Jogja


Ibu,

Untuk ke yogya tinggal naik pesawat di bandara yogya ada beberapa agen
hotel yang sudah berdiri menawarkan jasanya :-D, jadi ngak repot.
Kalau ngak naik taksi langsung ke malioboro jarak 11km saja disana
banyak
hotel dari bintang 2-4, nah di malioboro tinggal jalan kaki sudah sampai
terminal kereta api, untuk yogya jakarta kalau tidak berubah argo lawu
jam
8.45 pagi tiap hari.

salam

papa sharen

 Pagi Moms,
 Minggu-minggu ini aku berniat mengajak anakku liburan ke Jogja, boleh 
donk
 berbagi informasi kalo ada yg tau travel yg menawarkan sarana
akomodasi
 dan hotel ke Jogja, Kalo aku pergi naik pesawat trus pulangnya naik 
kereta
  bagaimana yach utk bawa anak kelas 1 sd dan tk. masalahnya anakku
ingin
 sekali naik kereta api
 pls sharingnya yach...
 thanks before.

 Regards
 Tuti Hariani
 Country Finance- Indonesia




F





   

EMAIL DISCLAIMER
   
This email and any files transmitted with it is 
confidential and intended solely for the use of
the individual or entity to whom it is addressed.
Any personal views or opinions stated are solely 
those of the author and do not necessarily 
represent those of the company.
  
If you have received this email in error 
please notify the sender immediately. 
Please also delete this message and 
attachments if any from your computer. 


Re: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-09 Terurut Topik Icho
Nambahin aja..

Aku lebih suka Argo Lawu.. karena sandaran tangannya bisa di angkat ( engga
permanen ), jadi kalo bawa baby kan bisa di tidurin.
Kalo taksaka sandaran tangan nya permanen.. susah kalo mo nidurin baby..

thx
Ibunya Seno  Della



- Original Message -
From: Novi Dian [EMAIL PROTECTED]
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Monday, January 10, 2005 11:40 AM
Subject: RE: [balita-anda] travel ke Jogja


M' Tuti,

Kalo' aku sering naik kereta Taksaka dan Argo ke Cilacap (urusan dinas).
Tapi dari pengalaman, rasanya aku lebih comfort naek taksaka dibanding
argo lawu. Kalo' argo lawu tempat duduknya rasanya lebih banyak yang
rusak, terus goyangannya lebih dahsyat  dibanding taksaka ...

Terus untuk berhenti di Jatinegara, Taksaka/Argo lawu berenti ko' ...
tapi emang ga' lama  (+/- 10mnt)

Moga2 bantu ... met liburan ya m' ...

Cheers,
Novi



AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-09 Terurut Topik Chrisbijantoro
Atau bisa juga di Hotel Permata dengan mba Ipung di Jl. Dagen No. 64, telp
0274-518117.
Fasilitas : wartel, swimming pool, AC, Kulkas, TV  air panas/dingin .
Lokasi dekat dgn malioboro, terletak antara jalan pasar kembang dan jalan
sosrowijayan.
Rate waktu bulan des 04 kemarin,  200 - 250 rb per malam.

- Original Message -
From: Adi Priyono (Acc, Feed, SRG) [EMAIL PROTECTED]
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Monday, January 10, 2005 10:39 AM
Subject: RE: [balita-anda] travel ke Jogja


 Kalo bisa jangan di JL Pasar Kembang (lingkungannya kurang baik)
 di sepanjang Malioboro kan banyak hotel lain
 Garuda (paling deket Stasiun)
 Ibis (belakang Malioboro Mall)
 Melia (deket pusat oleh oleh JL Mataram)
 Novotel
 dll

 Adi
 Jangan di Pasar Kembang (termasuk wilayah xxx)

  -Original Message-
  From: Surjianto [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
  Sent: Monday, January 10, 2005 10:44 AM
  To: 'balita-anda@balita-anda.com'
  Subject: RE: [balita-anda] travel ke  Jogja
 
  Dari YgY ke Gambir,
  Kereta Ekskutif Taksaka malam sekitar jam 20-han
  Taksaka pagi sekitar jam 10-an
 
  di malioboro banyak hotel,
  atau di jln pasar kembang sebelah selatan stasiun persis
  atau di jln sosrowijayan
  atau di jln dagen
 
  di jln-jln tsb sudah banyak penginapan / hotel yg bisa ditempuh hanya
dgn
  jalan kaki lewat malioboro.
 
 
 
 
   --
   From: Chrisbijantoro[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
   Reply To: balita-anda@balita-anda.com
   Sent: Monday, January 10, 2005 9:45 AM
   To: balita-anda@balita-anda.com
   Subject: Re: [balita-anda] travel ke  Jogja
  
   Ibu Tuti,
  
   Menurut saya pergi naik kereta pulangnya naik pesawat, jadi bisa cepat
   sampai kerumah.
  
   Kalau nggak salah kereta dari Jogja ke Gambir jadwal dari station Tugu
  jam
   keberangkatan malam semua, nggak ada yg pagi (cmiiw), utk jadwal dan
  harga
   tiket KA ibu bisa lihat di www.kereta-api.com
  
   Kalau hotel, karena ini menurut saya tdk peak seasson, pasti banyak yg
   kosong.
   Di Malioboro juga ada Hotel Ibis
  
   semoga membantu.
  
   salam
   Chris
  
  
  
   - Original Message -
 From: [EMAIL PROTECTED]
 To: balita-anda@balita-anda.com ; [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Monday, January 10, 2005 8:14 AM
 Subject: [balita-anda] travel ke Jogja
  
  
  
 Pagi Moms,
 Minggu-minggu ini aku berniat mengajak anakku liburan ke Jogja,
boleh
   donk berbagi informasi kalo ada yg tau travel yg menawarkan sarana
   akomodasi dan hotel ke Jogja, Kalo aku pergi naik pesawat trus
pulangnya
   naik kereta  bagaimana yach utk bawa anak kelas 1 sd dan tk.
masalahnya
   anakku ingin sekali naik kereta api
 pls sharingnya yach...
 thanks before.
  
 Regards
 Tuti Hariani
 Country Finance- Indonesia
  
  
  
  
 
  AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN
  SUMATERA UTARA !!!
  
  Kirim bunga, http://www.indokado.com
  Info balita: http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke:
  [EMAIL PROTECTED]
  Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]

 AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN
SUMATERA UTARA !!!
 
 Kirim bunga, http://www.indokado.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke:
[EMAIL PROTECTED]
 Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]






AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



RE: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-09 Terurut Topik Surjianto
setahu saya Jl Dagen ada di sebelah selatannya Jln Sosrowijayan, jadi bukan
diantara Jl pasar kembang dan jl sosrowijayan.

urutannya kalo dari stasiun,
jl pasar kembang, jl sosrowijayan, jl dagen, jl gandekan .

khusus di jln Dagen sekarang memang banyak penginapan / Hotel baru
dari perbatasan Malioboro hingga perbatasan jl Jogonegaran.
ada juga toko-toko souvenir.


 --
 From: Chrisbijantoro[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Reply To: balita-anda@balita-anda.com
 Sent: Monday, January 10, 2005 2:11 PM
 To:   balita-anda@balita-anda.com
 Subject:  Re: [balita-anda] travel ke  Jogja
 
 Atau bisa juga di Hotel Permata dengan mba Ipung di Jl. Dagen No. 64, telp
 0274-518117.
 Fasilitas : wartel, swimming pool, AC, Kulkas, TV  air panas/dingin .
 Lokasi dekat dgn malioboro, terletak antara jalan pasar kembang dan jalan
 sosrowijayan.
 Rate waktu bulan des 04 kemarin,  200 - 250 rb per malam.
 
 - Original Message -
 From: Adi Priyono (Acc, Feed, SRG) [EMAIL PROTECTED]
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Sent: Monday, January 10, 2005 10:39 AM
 Subject: RE: [balita-anda] travel ke Jogja
 
 
  Kalo bisa jangan di JL Pasar Kembang (lingkungannya kurang baik)
  di sepanjang Malioboro kan banyak hotel lain
  Garuda (paling deket Stasiun)
  Ibis (belakang Malioboro Mall)
  Melia (deket pusat oleh oleh JL Mataram)
  Novotel
  dll
 
  Adi
  Jangan di Pasar Kembang (termasuk wilayah xxx)
 
   -Original Message-
   From: Surjianto [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
   Sent: Monday, January 10, 2005 10:44 AM
   To: 'balita-anda@balita-anda.com'
   Subject: RE: [balita-anda] travel ke  Jogja
  
   Dari YgY ke Gambir,
   Kereta Ekskutif Taksaka malam sekitar jam 20-han
   Taksaka pagi sekitar jam 10-an
  
   di malioboro banyak hotel,
   atau di jln pasar kembang sebelah selatan stasiun persis
   atau di jln sosrowijayan
   atau di jln dagen
  
   di jln-jln tsb sudah banyak penginapan / hotel yg bisa ditempuh hanya
 dgn
   jalan kaki lewat malioboro.
  
  
  
  
--
From: Chrisbijantoro[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
Reply To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Monday, January 10, 2005 9:45 AM
To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] travel ke  Jogja
   
Ibu Tuti,
   
Menurut saya pergi naik kereta pulangnya naik pesawat, jadi bisa
 cepat
sampai kerumah.
   
Kalau nggak salah kereta dari Jogja ke Gambir jadwal dari station
 Tugu
   jam
keberangkatan malam semua, nggak ada yg pagi (cmiiw), utk jadwal dan
   harga
tiket KA ibu bisa lihat di www.kereta-api.com
   
Kalau hotel, karena ini menurut saya tdk peak seasson, pasti banyak
 yg
kosong.
Di Malioboro juga ada Hotel Ibis
   
semoga membantu.
   
salam
Chris
   
   
   
- Original Message -
  From: [EMAIL PROTECTED]
  To: balita-anda@balita-anda.com ; [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Monday, January 10, 2005 8:14 AM
  Subject: [balita-anda] travel ke Jogja
   
   
   
  Pagi Moms,
  Minggu-minggu ini aku berniat mengajak anakku liburan ke Jogja,
 boleh
donk berbagi informasi kalo ada yg tau travel yg menawarkan sarana
akomodasi dan hotel ke Jogja, Kalo aku pergi naik pesawat trus
 pulangnya
naik kereta  bagaimana yach utk bawa anak kelas 1 sd dan tk.
 masalahnya
anakku ingin sekali naik kereta api
  pls sharingnya yach...
  thanks before.
   
  Regards
  Tuti Hariani
  Country Finance- Indonesia
   
   
   
   
  
   AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN
   SUMATERA UTARA !!!
   
   Kirim bunga, http://www.indokado.com
   Info balita: http://www.balita-anda.com
   Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke:
   [EMAIL PROTECTED]
   Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 
  AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN
 SUMATERA UTARA !!!
  
  Kirim bunga, http://www.indokado.com
  Info balita: http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
  Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN
 SUMATERA UTARA !!!
 
 Kirim bunga, http://www.indokado.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 

AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-09 Terurut Topik datacenter
Kalau ibu nginepnya di hotel garuda yang dimalioboro itu, lebih enak naek
kereta api bu...soalnya tinggal jalan kaki, dueket banget koq.
kalau travel yang dimaksud dengan biro travel, saya tidak punya alamat 
telponnya, mungkin ada yang bisa membantu.
Tapi kalau travel dari jakarta ke jogja itu bisa pake bob mila, tanya aja
penerangan 108. Tapi saya sangat tidak menganjurkan ibu naek travel, karena
selain jaraknya terlalu jauh sehingga tidak nyaman, juga ibu bawa anak kecil
yang masih suka maen, sehingga akan tidak nyaman untuk anak ibu.
tapi ini cuman saran saja loh bu...soalnya saya sudah pernah mencoba sih.
karena terpaksa waktu liburan 4 taon yang lalu.
 
tks
 
---Original Message---
Pagi Moms, 
Minggu-minggu ini aku berniat mengajak anakku liburan ke Jogja, boleh donk
berbagi informasi kalo ada yg tau travel yg menawarkan sarana akomodasi dan
hotel ke Jogja, Kalo aku pergi naik pesawat trus pulangnya naik kereta
bagaimana yach utk bawa anak kelas 1 sd dan tk. masalahnya anakku ingin
sekali naik kereta api 
pls sharingnya yach... 
thanks before. 
 
Regards
Tuti Hariani
Country Finance- Indonesia
 
 

AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-09 Terurut Topik Evi Eryani

Return Receipt
   
Your  Re: [balita-anda] travel ke  Jogja   
document   
:  
   
was   Evi Eryani/TAX/JIEP/PAMA 
received   
by:
   
at:   01/10/2005 08:38:33  
   




Re: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-09 Terurut Topik hardian_alifani

Return Receipt

  
Your document:  Re: [balita-anda] travel ke  Jogja  
  

  
was received by:Hardian Alifani/AP/GDYR 
  

  
at: 01/10/2005 08:32:47 AM ZE7  
  

  





AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-09 Terurut Topik Chrisbijantoro
Ibu Tuti,

Menurut saya pergi naik kereta pulangnya naik pesawat, jadi bisa cepat sampai 
kerumah.

Kalau nggak salah kereta dari Jogja ke Gambir jadwal dari station Tugu jam 
keberangkatan malam semua, nggak ada yg pagi (cmiiw), utk jadwal dan harga 
tiket KA ibu bisa lihat di www.kereta-api.com

Kalau hotel, karena ini menurut saya tdk peak seasson, pasti banyak yg kosong.
Di Malioboro juga ada Hotel Ibis 

semoga membantu.

salam
Chris



- Original Message - 
  From: [EMAIL PROTECTED] 
  To: balita-anda@balita-anda.com ; [EMAIL PROTECTED] 
  Sent: Monday, January 10, 2005 8:14 AM
  Subject: [balita-anda] travel ke Jogja



  Pagi Moms, 
  Minggu-minggu ini aku berniat mengajak anakku liburan ke Jogja, boleh donk 
berbagi informasi kalo ada yg tau travel yg menawarkan sarana akomodasi dan 
hotel ke Jogja, Kalo aku pergi naik pesawat trus pulangnya naik kereta  
bagaimana yach utk bawa anak kelas 1 sd dan tk. masalahnya anakku ingin sekali 
naik kereta api 
  pls sharingnya yach... 
  thanks before. 

  Regards
  Tuti Hariani
  Country Finance- Indonesia



--


  - (on scbaprnsxmrl)

  This email is confidential.  If you are not the addressee tell the sender 
immediately and destroy this email without using, sending or storing it.  
Emails are not secure and may suffer errors, viruses, delay, interception and 
amendment.  Standard Chartered PLC and subsidiaries (SCGroup) do not accept 
liability for damage caused by this email and may monitor email traffic.  
Unless expressly stated, any opinions are the sender's and are not approved by 
SCGroup and this email is not an offer, solicitation, recommendation or 
agreement of any kind.

  -




--


  AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!
  
  Kirim bunga, http://www.indokado.com
  Info balita: http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
  Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]


Re: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-09 Terurut Topik Kuswantoro
Ibu,

Untuk ke yogya tinggal naik pesawat di bandara yogya ada beberapa agen
hotel yang sudah berdiri menawarkan jasanya :-D, jadi ngak repot.
Kalau ngak naik taksi langsung ke malioboro jarak 11km saja disana banyak
hotel dari bintang 2-4, nah di malioboro tinggal jalan kaki sudah sampai
terminal kereta api, untuk yogya jakarta kalau tidak berubah argo lawu jam
8.45 pagi tiap hari.

salam

papa sharen

 Pagi Moms,
 Minggu-minggu ini aku berniat mengajak anakku liburan ke Jogja, boleh donk
 berbagi informasi kalo ada yg tau travel yg menawarkan sarana akomodasi
 dan hotel ke Jogja, Kalo aku pergi naik pesawat trus pulangnya naik kereta
  bagaimana yach utk bawa anak kelas 1 sd dan tk. masalahnya anakku ingin
 sekali naik kereta api
 pls sharingnya yach...
 thanks before.

 Regards
 Tuti Hariani
 Country Finance- Indonesia
 - (on scbaprnsxmrl)

 This email is confidential.  If you are not the addressee tell the sender
 immediately and destroy this email without using, sending or storing it.
 Emails are not secure and may suffer errors, viruses, delay, interception
 and amendment.  Standard Chartered PLC and subsidiaries (SCGroup) do not
 accept liability for damage caused by this email and may monitor email
 traffic.  Unless expressly stated, any opinions are the sender's and are
 not approved by SCGroup and this email is not an offer, solicitation,
 recommendation or agreement of any kind.

 -

 AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN
 SUMATERA UTARA !!!
 
 Kirim bunga, http://www.indokado.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]


FORTUNA OFFICE (PT. Mulia Lintas Buana)
Hardware, Software, IT Consultant, Bamboo, ATK, Projector
Harco Mangga Dua Plaza Blok. AII No. 144
Jl. Raya Mangga Dua Jakarta Indonesia 10730
Telp. (021) 6124827  Fax. (021) 6125624  Mobile. 08129045909

AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-09 Terurut Topik Tito . RAHMAN
Coba juga browsing ke http://www.yogyes.com
lumayan lengkap info-2 nya

rgd
Ayahnya Aida




Ibu,

Untuk ke yogya tinggal naik pesawat di bandara yogya ada beberapa agen
hotel yang sudah berdiri menawarkan jasanya :-D, jadi ngak repot.
Kalau ngak naik taksi langsung ke malioboro jarak 11km saja disana banyak
hotel dari bintang 2-4, nah di malioboro tinggal jalan kaki sudah sampai
terminal kereta api, untuk yogya jakarta kalau tidak berubah argo lawu jam
8.45 pagi tiap hari.

salam

papa sharen

 Pagi Moms,
 Minggu-minggu ini aku berniat mengajak anakku liburan ke Jogja, boleh 
donk
 berbagi informasi kalo ada yg tau travel yg menawarkan sarana akomodasi
 dan hotel ke Jogja, Kalo aku pergi naik pesawat trus pulangnya naik 
kereta
  bagaimana yach utk bawa anak kelas 1 sd dan tk. masalahnya anakku ingin
 sekali naik kereta api
 pls sharingnya yach...
 thanks before.

 Regards
 Tuti Hariani
 Country Finance- Indonesia
 - (on scbaprnsxmrl)

 This email is confidential.  If you are not the addressee tell the 
sender
 immediately and destroy this email without using, sending or storing it.
 Emails are not secure and may suffer errors, viruses, delay, 
interception
 and amendment.  Standard Chartered PLC and subsidiaries (SCGroup) do 
not
 accept liability for damage caused by this email and may monitor email
 traffic.  Unless expressly stated, any opinions are the sender's and are
 not approved by SCGroup and this email is not an offer, solicitation,
 recommendation or agreement of any kind.

 -

 AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN
 SUMATERA UTARA !!!
 
 Kirim bunga, http://www.indokado.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]


FORTUNA OFFICE (PT. Mulia Lintas Buana)
Hardware, Software, IT Consultant, Bamboo, ATK, Projector
Harco Mangga Dua Plaza Blok. AII No. 144
Jl. Raya Mangga Dua Jakarta Indonesia 10730
Telp. (021) 6124827  Fax. (021) 6125624  Mobile. 08129045909

AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN 
SUMATERA UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: 
[EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-09 Terurut Topik Surjianto
Dari YgY ke Gambir,
Kereta Ekskutif Taksaka malam sekitar jam 20-han
Taksaka pagi sekitar jam 10-an

di malioboro banyak hotel,
atau di jln pasar kembang sebelah selatan stasiun persis
atau di jln sosrowijayan
atau di jln dagen

di jln-jln tsb sudah banyak penginapan / hotel yg bisa ditempuh hanya dgn
jalan kaki lewat malioboro.




 --
 From: Chrisbijantoro[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Reply To: balita-anda@balita-anda.com
 Sent: Monday, January 10, 2005 9:45 AM
 To:   balita-anda@balita-anda.com
 Subject:  Re: [balita-anda] travel ke  Jogja
 
 Ibu Tuti,
 
 Menurut saya pergi naik kereta pulangnya naik pesawat, jadi bisa cepat
 sampai kerumah.
 
 Kalau nggak salah kereta dari Jogja ke Gambir jadwal dari station Tugu jam
 keberangkatan malam semua, nggak ada yg pagi (cmiiw), utk jadwal dan harga
 tiket KA ibu bisa lihat di www.kereta-api.com
 
 Kalau hotel, karena ini menurut saya tdk peak seasson, pasti banyak yg
 kosong.
 Di Malioboro juga ada Hotel Ibis 
 
 semoga membantu.
 
 salam
 Chris
 
 
 
 - Original Message - 
   From: [EMAIL PROTECTED] 
   To: balita-anda@balita-anda.com ; [EMAIL PROTECTED] 
   Sent: Monday, January 10, 2005 8:14 AM
   Subject: [balita-anda] travel ke Jogja
 
 
 
   Pagi Moms, 
   Minggu-minggu ini aku berniat mengajak anakku liburan ke Jogja, boleh
 donk berbagi informasi kalo ada yg tau travel yg menawarkan sarana
 akomodasi dan hotel ke Jogja, Kalo aku pergi naik pesawat trus pulangnya
 naik kereta  bagaimana yach utk bawa anak kelas 1 sd dan tk. masalahnya
 anakku ingin sekali naik kereta api 
   pls sharingnya yach... 
   thanks before. 
 
   Regards
   Tuti Hariani
   Country Finance- Indonesia
 
 
 
 

AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-09 Terurut Topik Millia . Eka

Mbak Tuti,

Kalo Mbak mau naek kereta, ada kok kereta khusus ke Jogja yaitu Taksaka. 
Kalo dari Jakarta, ada dua kali keberangkatan yaitu pagi jam 10 dan malam 
jam 8. Begitu juga dari Jogja ke Jkt ada dua kali dengan jam yang sama, 
jam 10 pagi dan 8 malam. 

Mengenai harga tiket, kalo dulu sih hari senin - kamis lebih murah 
daripada hari jumat, sabtu dan minggu atau hari libur. Kalo sekarang, 
kurang tau deh. Soalnya PT. KAI sekarang menerapkan sistem tarif yang 
berbeda beda untuk tiap harinya, tergantung lagi peak season ato nggak.

Mudah mudahan bisa membantu,

MiLLia




Kuswantoro [EMAIL PROTECTED]
10/01/2005 09:58
Please respond to balita-anda

 
To: balita-anda@balita-anda.com
cc: 
Subject:Re: [balita-anda] travel ke  Jogja


Ibu,

Untuk ke yogya tinggal naik pesawat di bandara yogya ada beberapa agen
hotel yang sudah berdiri menawarkan jasanya :-D, jadi ngak repot.
Kalau ngak naik taksi langsung ke malioboro jarak 11km saja disana banyak
hotel dari bintang 2-4, nah di malioboro tinggal jalan kaki sudah sampai
terminal kereta api, untuk yogya jakarta kalau tidak berubah argo lawu jam
8.45 pagi tiap hari.

salam

papa sharen

 Pagi Moms,
 Minggu-minggu ini aku berniat mengajak anakku liburan ke Jogja, boleh 
donk
 berbagi informasi kalo ada yg tau travel yg menawarkan sarana akomodasi
 dan hotel ke Jogja, Kalo aku pergi naik pesawat trus pulangnya naik 
kereta
  bagaimana yach utk bawa anak kelas 1 sd dan tk. masalahnya anakku ingin
 sekali naik kereta api
 pls sharingnya yach...
 thanks before.

 Regards
 Tuti Hariani
 Country Finance- Indonesia




F







EMAIL DISCLAIMER

This email and any files transmitted with it is 
confidential and intended solely for the use of
the individual or entity to whom it is addressed.
Any personal views or opinions stated are solely 
those of the author and do not necessarily 
represent those of the company.
   
If you have received this email in error 
please notify the sender immediately. 
Please also delete this message and 
attachments if any from your computer.

RE: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-09 Terurut Topik Adi Priyono (Acc, Feed, SRG)
Kalo bisa jangan di JL Pasar Kembang (lingkungannya kurang baik)
di sepanjang Malioboro kan banyak hotel lain
Garuda (paling deket Stasiun)
Ibis (belakang Malioboro Mall)
Melia (deket pusat oleh oleh JL Mataram)
Novotel
dll

Adi
Jangan di Pasar Kembang (termasuk wilayah xxx)

 -Original Message-
 From: Surjianto [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Monday, January 10, 2005 10:44 AM
 To:   'balita-anda@balita-anda.com'
 Subject:  RE: [balita-anda] travel ke  Jogja
 
 Dari YgY ke Gambir,
 Kereta Ekskutif Taksaka malam sekitar jam 20-han
 Taksaka pagi sekitar jam 10-an
 
 di malioboro banyak hotel,
 atau di jln pasar kembang sebelah selatan stasiun persis
 atau di jln sosrowijayan
 atau di jln dagen
 
 di jln-jln tsb sudah banyak penginapan / hotel yg bisa ditempuh hanya dgn
 jalan kaki lewat malioboro.
 
 
 
 
  --
  From:   Chrisbijantoro[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
  Reply To:   balita-anda@balita-anda.com
  Sent:   Monday, January 10, 2005 9:45 AM
  To: balita-anda@balita-anda.com
  Subject:Re: [balita-anda] travel ke  Jogja
  
  Ibu Tuti,
  
  Menurut saya pergi naik kereta pulangnya naik pesawat, jadi bisa cepat
  sampai kerumah.
  
  Kalau nggak salah kereta dari Jogja ke Gambir jadwal dari station Tugu
 jam
  keberangkatan malam semua, nggak ada yg pagi (cmiiw), utk jadwal dan
 harga
  tiket KA ibu bisa lihat di www.kereta-api.com
  
  Kalau hotel, karena ini menurut saya tdk peak seasson, pasti banyak yg
  kosong.
  Di Malioboro juga ada Hotel Ibis 
  
  semoga membantu.
  
  salam
  Chris
  
  
  
  - Original Message - 
From: [EMAIL PROTECTED] 
To: balita-anda@balita-anda.com ; [EMAIL PROTECTED] 
Sent: Monday, January 10, 2005 8:14 AM
Subject: [balita-anda] travel ke Jogja
  
  
  
Pagi Moms, 
Minggu-minggu ini aku berniat mengajak anakku liburan ke Jogja, boleh
  donk berbagi informasi kalo ada yg tau travel yg menawarkan sarana
  akomodasi dan hotel ke Jogja, Kalo aku pergi naik pesawat trus pulangnya
  naik kereta  bagaimana yach utk bawa anak kelas 1 sd dan tk. masalahnya
  anakku ingin sekali naik kereta api 
pls sharingnya yach... 
thanks before. 
  
Regards
Tuti Hariani
Country Finance- Indonesia
  
  
  
  
 
 AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN
 SUMATERA UTARA !!!
 
 Kirim bunga, http://www.indokado.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]

AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] travel ke Jogja

2005-01-09 Terurut Topik Tuti . Hariani

Mbak,
mau tanya donk, bedanya kereta Taksaka dengan Argo.(yg ke Jogja), apa yach...? lebih nyaman yang mana...?
trus kalo yg deri Jogja ke jakarta yg berhenti di stasiun Jatinegara kereta apa yach...?
thanks before

Regards
Tuti Hariani
Country Finance- Indonesia







[EMAIL PROTECTED]
01/10/2005 10:38 AM
Please respond to balita-anda


To:balita-anda@balita-anda.com
cc:
Subject:Re: [balita-anda] travel ke Jogja


Mbak Tuti,

Kalo Mbak mau naek kereta, ada kok kereta khusus ke Jogja yaitu Taksaka. 
Kalo dari Jakarta, ada dua kali keberangkatan yaitu pagi jam 10 dan malam 
jam 8. Begitu juga dari Jogja ke Jkt ada dua kali dengan jam yang sama, 
jam 10 pagi dan 8 malam. 

Mengenai harga tiket, kalo dulu sih hari senin - kamis lebih murah 
daripada hari jumat, sabtu dan minggu atau hari libur. Kalo sekarang, 
kurang tau deh. Soalnya PT. KAI sekarang menerapkan sistem tarif yang 
berbeda beda untuk tiap harinya, tergantung lagi peak season ato nggak.

Mudah mudahan bisa membantu,

MiLLia




Kuswantoro [EMAIL PROTECTED]
10/01/2005 09:58
Please respond to balita-anda

 
To:   balita-anda@balita-anda.com
cc: 
Subject:Re: [balita-anda] travel ke Jogja


Ibu,

Untuk ke yogya tinggal naik pesawat di bandara yogya ada beberapa agen
hotel yang sudah berdiri menawarkan jasanya :-D, jadi ngak repot.
Kalau ngak naik taksi langsung ke malioboro jarak 11km saja disana banyak
hotel dari bintang 2-4, nah di malioboro tinggal jalan kaki sudah sampai
terminal kereta api, untuk yogya jakarta kalau tidak berubah argo lawu jam
8.45 pagi tiap hari.

salam

papa sharen

 Pagi Moms,
 Minggu-minggu ini aku berniat mengajak anakku liburan ke Jogja, boleh 
donk
 berbagi informasi kalo ada yg tau travel yg menawarkan sarana akomodasi
 dan hotel ke Jogja, Kalo aku pergi naik pesawat trus pulangnya naik 
kereta
 bagaimana yach utk bawa anak kelas 1 sd dan tk. masalahnya anakku ingin
 sekali naik kereta api
 pls sharingnya yach...
 thanks before.

 Regards
 Tuti Hariani
 Country Finance- Indonesia




F





  

EMAIL DISCLAIMER
  
This email and any files transmitted with it is 
confidential and intended solely for the use of
the individual or entity to whom it is addressed.
Any personal views or opinions stated are solely 
those of the author and do not necessarily 
represent those of the company.
  
If you have received this email in error 
please notify the sender immediately. 
Please also delete this message and 
attachments if any from your computer.

- (on scbaprnsxmrl)

This email is confidential.  If you are not the addressee tell the sender 
immediately and destroy this email without using, sending or storing it.  
Emails are not secure and may suffer errors, viruses, delay, interception and 
amendment.  Standard Chartered PLC and subsidiaries (SCGroup) do not accept 
liability for damage caused by this email and may monitor email traffic.  
Unless expressly stated, any opinions are the sender's and are not approved by 
SCGroup and this email is not an offer, solicitation, recommendation or 
agreement of any kind.

-

AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]