[balita-anda] Imunisasi MMR

2002-05-07 Terurut Topik Tini Dartini

Salam Kenal...

Bisa tolong jelaskan pada saya apakah ada dampak negatif dari imunisasi MMR
?
Karena ada yang bilang MMR bisa mengakibatkan anak terkena penyakit Autis
benar enggak ya. Apakah ada yang punya pengalaman atau pengetahuan tentang
hal tersebut.

Thanks atas infonya


Mamanya Naufal


 


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





Re: [balita-anda] Imunisasi MMR -Reply

2001-09-05 Terurut Topik inev

mau ikutan nih... maaf kalau telat...

kebetulan saya sedang berada di jepang sekarang. kurang lebih 3 minggu yll
saya dan suami cukup kebingungan sewaktu membawa anak kami Ihsan (17 bln)
pergi ke
DSA di sini untuk imunisasi MMR (menurut jadwal imunisasi dari DSA di
Indonesia). tetapi di sini tidak ada imunisasi MMR, yang ada terpisah antara
Measles, Mumps,  Rubella. setelah berdiskusi cukup panjang dengan DSAnya,
akhirnya Ihsan diberi imunisasi Rubella, lalu 4 minggu kemudian baru boleh
imunisasi Mumps-nya. sedangkan imunisasi Measles(campak) nya sendiri kan
sudah sewaktu di indonesia (Ihsan berumur 9 bln). untuk biayanya memang
cukup mahal, kalau Rubella masih gratis karena ditanggung oleh
asuransi, tetapi imunisasi Mumps sekitar 7000 yen. (sekarang 1 yen berapa
rupiah ya..?) mungkin kalau di indonesia jadi sekitar 500 ribuan.

oya, sebenarnya saya juga ada pertanyaan mengenai imunisasi MMR ini. apakah
tidak berbahaya apabila anak yang sudah diberi imunisasi Campak lalu
kemudian diberi imunisasi MMR? setahu saya jadwal imunisasi campak yg ke-2
adalah pada waktu anak telah berumur 5-7 tahun. (cmiiw)

segitu aja sharingnya... dan mohon infonya juga...

wassalam,
ummu Ihsan

- Original Message -
From: Retno Adriani [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, August 28, 2001 10:31 AM
Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR -Reply


 Setahu saya yang ada vaksin M, M dan R terpisah baru di
 Jepang.  Di Indonesia sih belum ada ..
 Tapi kalau kita tunda pemberian MMR apa tidak jadi buah
 simalakama ya ? Soalnya temen kantorku ada yang kena
 Mumps dan sudah satu minggu nggak masuk nih.
 Kasian kan kalau anak kita nggak kita vaksin, lalu
 tubuhnya jadi tidak immune terhadap penyakit.

  Julinorita Simatupang [EMAIL PROTECTED] 08/27/01
 03:43pm 
 Hallo Rames,
 Selamat bergabung...apa khabar si Theresia?
 Saya juga menunggu anak saya sampai berusia 1,5 tahun
 baru mau diimunisasi
 MMR, malah kalau bisa saya mau tanya DSA-nya untuk
 suntiknya dipisah
 (masing -masing M sendiri dan R sendiri) karena ini bisa
 mencegah/memperkecil resiko terkena autisme. Walaupun
 suntikan MMR ini
 masih pro  kontra sebagai penyebab autisme (dulu
 pernah dibahas panjang
 sekali di milis ini, bahkan dr. Rudy juga ikut memberikan
 masukan)
 kebetulan saya tidak menyimpan file-nya mungkin netters
 yang lain?. Kalau
 bisa saya simpulkan, keadaan tidak begitu sehat mungkin
 staminanya lagi
 kurang fit(sebabnya  mungkin bisa karena sakit
 batuk/pilek,
 diare.dll)...cmiiwini sich pendapat saya, mungkin ada
 tambahan dari
 netters yang lain?...
 Ok dech salam buat Theresia  mamanya..

 Rgds
 Juli (mama Christopher)

 -Original Message-
 From: Rames Sitorus [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Monday, August 27, 2001 2:09 PM
 To: Balita ML
 Subject: [balita-anda] Imunisasi MMR

 Hallo semua,

 Saya baru bergabung lagi dengan milist ini.
 Saya mohon sharing dari rekan-rekan :

 Putri saya berumur 14 bulan, rencananya akan diimunisasi
 MMR.
 Saya baca di Tabloid Nakita edisi yg lalu, ada sharing
 dari ketua yayasan
 peduli autisme, tentang anaknya yang terkena autisme
 akibat imunisasi MMR.
 Memang menurut dia, anaknya waktu imunisasi MMR tidak
 begitu sehat.
 Tapi, saya  istri jadi takut membawa anak saya untuk
 imunisasi MMR, karena
 yang benar-benar disebut sehat itu seperti apa.

 Saya mohon penjelasan dari rekan semua.

 Thanks  regards,
 Rames Sitorus
 (papanya Theresa)
 Lippo Telecom
 08315-88-0140
 www.LippoTel.com



  Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik,
 http://www.indokado.com/papan.html
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]




  Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik,
http://www.indokado.com/papan.html
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]










_
Do You Yahoo!?
Get your free @yahoo.com address at http://mail.yahoo.com


 Kirim bunga dukacita, ucapan selamat dll ke mancanegara? Klik, 
http://www.indokado.com/international/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]










Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-09-05 Terurut Topik Rames Sitorus

Kok belum ada kesimpulan yang pasti tentang imunisasi MMR  ya...?

Apakah sebaiknya ditunda atau tetap diberikan ?

Seperti email yg saya terima dari Ibu Feni Novalina di bawah ini (yg dikutip
dari Republika) :

  Dan kembali pada kontroversi vaksinasi MMR dengan autisme, maka ada dua
 hal yang
  bisa dilakukan para orang tua agar anak tercintanya terhindar dari
 penyakit cacar air,
  gondongan dan campak Jerman, sekaligus pula terhindar dari autisme.
 Menurut dr.Rudy, dua hal tersebut adalah:
  Pertama, para ahli menyarankan agar menunda pemberian MMR
  pada anak-anak yang beresiko tinggi menyandang autisme, yaitu mereka
yang di keluarganya ada riwayat penyandang autisme atau keterlambatan
pertumbuhan, seperti riwayat terlambat bicara.
  Kedua, pemberian MMR dipecah menjadi tiga bagian masing-masing suntikan
  untuk campak, suntikan mumps (gondongan) dan suntikan rubella.
  Sayangnya hal tersebut belum dilakukan di Indonesia.
  (Sumber Republika:
  http://www.republika.co.id/cetak_detail.asp?id=17181kat_id=100 )


Karena solusi kedua tidak ada di Indonesia, maka sebaiknya ditunda, tapi
sampai kapan ?
Soalnya putriku sekarang udah 15 bulan.
Mohon sharing dari rekan-rekan.

salam,
Papanya Theresa





- Original Message -
From: inev [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, September 05, 2001 1:35 PM
Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR -Reply


 mau ikutan nih... maaf kalau telat...

 kebetulan saya sedang berada di jepang sekarang. kurang lebih 3 minggu yll
 saya dan suami cukup kebingungan sewaktu membawa anak kami Ihsan (17 bln)
 pergi ke
 DSA di sini untuk imunisasi MMR (menurut jadwal imunisasi dari DSA di
 Indonesia). tetapi di sini tidak ada imunisasi MMR, yang ada terpisah
antara
 Measles, Mumps,  Rubella. setelah berdiskusi cukup panjang dengan DSAnya,
 akhirnya Ihsan diberi imunisasi Rubella, lalu 4 minggu kemudian baru boleh
 imunisasi Mumps-nya. sedangkan imunisasi Measles(campak) nya sendiri kan
 sudah sewaktu di indonesia (Ihsan berumur 9 bln). untuk biayanya memang
 cukup mahal, kalau Rubella masih gratis karena ditanggung oleh
 asuransi, tetapi imunisasi Mumps sekitar 7000 yen. (sekarang 1 yen berapa
 rupiah ya..?) mungkin kalau di indonesia jadi sekitar 500 ribuan.

 oya, sebenarnya saya juga ada pertanyaan mengenai imunisasi MMR ini.
apakah
 tidak berbahaya apabila anak yang sudah diberi imunisasi Campak lalu
 kemudian diberi imunisasi MMR? setahu saya jadwal imunisasi campak yg ke-2
 adalah pada waktu anak telah berumur 5-7 tahun. (cmiiw)

 segitu aja sharingnya... dan mohon infonya juga...

 wassalam,
 ummu Ihsan

 - Original Message -
 From: Retno Adriani [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, August 28, 2001 10:31 AM
 Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR -Reply


  Setahu saya yang ada vaksin M, M dan R terpisah baru di
  Jepang.  Di Indonesia sih belum ada ..
  Tapi kalau kita tunda pemberian MMR apa tidak jadi buah
  simalakama ya ? Soalnya temen kantorku ada yang kena
  Mumps dan sudah satu minggu nggak masuk nih.
  Kasian kan kalau anak kita nggak kita vaksin, lalu
  tubuhnya jadi tidak immune terhadap penyakit.
 
   Julinorita Simatupang [EMAIL PROTECTED] 08/27/01
  03:43pm 
  Hallo Rames,
  Selamat bergabung...apa khabar si Theresia?
  Saya juga menunggu anak saya sampai berusia 1,5 tahun
  baru mau diimunisasi
  MMR, malah kalau bisa saya mau tanya DSA-nya untuk
  suntiknya dipisah
  (masing -masing M sendiri dan R sendiri) karena ini bisa
  mencegah/memperkecil resiko terkena autisme. Walaupun
  suntikan MMR ini
  masih pro  kontra sebagai penyebab autisme (dulu
  pernah dibahas panjang
  sekali di milis ini, bahkan dr. Rudy juga ikut memberikan
  masukan)


 Kirim bunga dukacita, ucapan selamat dll ke mancanegara? Klik, 
http://www.indokado.com/international/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]










Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-09-05 Terurut Topik azri athirah




 Pak Rames, kayaknya rekan2 sudah punya kesimpulan sendiri2 mengenai hal
ini,
 jadi tidak mungkin di generalisasiatau rekan2 sudah bosan diskusi ttg
 dampak MMR, karena sudah diulang beberapa kali di milis ini.

 Sbg informasi, kesimpulan yg bisa diambil dari diskusi di milis ini
 sebelumnya adalah seperti berita yg ada di republika tsb.

 tks,
 papanya Azri

 - Original Message -
 From: Rames Sitorus [EMAIL PROTECTED]
 To: Balita ML [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Thursday, September 06, 2001 8:24 AM
 Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR


  Kok belum ada kesimpulan yang pasti tentang imunisasi MMR  ya...?
 
  Apakah sebaiknya ditunda atau tetap diberikan ?
 
  Seperti email yg saya terima dari Ibu Feni Novalina di bawah ini (yg
 dikutip
  dari Republika) :
  
Dan kembali pada kontroversi vaksinasi MMR dengan autisme, maka ada
 dua
   hal yang
bisa dilakukan para orang tua agar anak tercintanya terhindar dari
   penyakit cacar air,
gondongan dan campak Jerman, sekaligus pula terhindar dari autisme.
   Menurut dr.Rudy, dua hal tersebut adalah:
Pertama, para ahli menyarankan agar menunda pemberian MMR
pada anak-anak yang beresiko tinggi menyandang autisme, yaitu mereka
  yang di keluarganya ada riwayat penyandang autisme atau keterlambatan
  pertumbuhan, seperti riwayat terlambat bicara.
Kedua, pemberian MMR dipecah menjadi tiga bagian masing-masing
 suntikan
untuk campak, suntikan mumps (gondongan) dan suntikan rubella.
Sayangnya hal tersebut belum dilakukan di Indonesia.
(Sumber Republika:
http://www.republika.co.id/cetak_detail.asp?id=17181kat_id=100 )
 
 
  Karena solusi kedua tidak ada di Indonesia, maka sebaiknya ditunda, tapi
  sampai kapan ?
  Soalnya putriku sekarang udah 15 bulan.
  Mohon sharing dari rekan-rekan.
 
  salam,
  Papanya Theresa
 



_
Do You Yahoo!?
Get your free @yahoo.com address at http://mail.yahoo.com


 Kirim bunga dukacita, ucapan selamat dll ke mancanegara? Klik, 
http://www.indokado.com/international/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]










[balita-anda] Imunisasi MMR

2001-08-27 Terurut Topik Rames Sitorus

Hallo semua,

Saya baru bergabung lagi dengan milist ini.
Saya mohon sharing dari rekan-rekan :

Putri saya berumur 14 bulan, rencananya akan diimunisasi MMR.
Saya baca di Tabloid Nakita edisi yg lalu, ada sharing dari ketua yayasan
peduli autisme, tentang anaknya yang terkena autisme akibat imunisasi MMR.
Memang menurut dia, anaknya waktu imunisasi MMR tidak begitu sehat.
Tapi, saya  istri jadi takut membawa anak saya untuk imunisasi MMR, karena
yang benar-benar disebut sehat itu seperti apa.

Saya mohon penjelasan dari rekan semua.

Thanks  regards,
Rames Sitorus
(papanya Theresa)
Lippo Telecom
08315-88-0140
www.LippoTel.com



 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik, http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]









Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-08-27 Terurut Topik wenny . handoyo

Iya nihnetter semuanya

Kok sampai sekarang belum ada kejelasan banget yahbener atau nggak
penyebab/pemicu autis adalah murni vaksin MMR. Malah saya denger dari temen
sekantor saya, malah anak DSA nya juga kena autis gara2 MMR, makanya dia
nggak recommend untuk vaksin itu.

Nah harusnya bagaimana yah ?
Anak saya sudah hampir 14 bulan, kalau ada netter, dokter yang tahu...mohon
informasinya.karena ini menyangkut masa depan anak kita semua kan

Terima Kasih,

Mama Caitlin




Rames Sitorus [EMAIL PROTECTED] on 27-08-2001 01:53:05 PM

Please respond to [EMAIL PROTECTED]

To:   Balita ML [EMAIL PROTECTED]
cc:
Subject:  [balita-anda] Imunisasi MMR


Hallo semua,

Saya baru bergabung lagi dengan milist ini.
Saya mohon sharing dari rekan-rekan :

Putri saya berumur 14 bulan, rencananya akan diimunisasi MMR.
Saya baca di Tabloid Nakita edisi yg lalu, ada sharing dari ketua yayasan
peduli autisme, tentang anaknya yang terkena autisme akibat imunisasi MMR.
Memang menurut dia, anaknya waktu imunisasi MMR tidak begitu sehat.
Tapi, saya  istri jadi takut membawa anak saya untuk imunisasi MMR, karena
yang benar-benar disebut sehat itu seperti apa.

Saya mohon penjelasan dari rekan semua.

Thanks  regards,
Rames Sitorus
(papanya Theresa)
Lippo Telecom
08315-88-0140
www.LippoTel.com



 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik,
http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]













 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik, http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]









RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-08-27 Terurut Topik dian . rahmawati

Mbak Wenny,

Kebetulan saya lagi mengumpulkan beberapa info tentang MMR dari dr. Rudy
Sutadi, saya ambil dari archive email Balita - Anda juga.
Soanya teman2 saya di kantor juga lagi ribut soal MMR. Anak saya sendiri, 20
bulan,  juga tidak saya beri MMR krn saudara sepupunya ada yang autis,
takutnya kalau memang ada faktor keturunan dan MMR pemicunya, anak saya bisa
kena autis. DSA saya, walaupun dia Pro MMR, bisa memahami keputusan saya. 
Semoga bermanfaat.

Yth. Ibu Ika Florina, 
Vaksin yang mengandung thimerosal (ethyl mercury) adalah DPT, Hepatitis B,
dan HIB. MMR dikaitkan dengan autisme, karena terjadi proses autoimmune,
yaitu terjadi anti-MBP. MBP (Myelin Basic Protein) adalah jaket pada serabut
syaraf. Dengan terjadi anti-MBP ini, terjadi kerusakan MBP sehingga syaraf
di otak tidak lagi dapat berfungsi menghantarkan sinyal-sinyal syaraf.
Ibarat kabel listrik yang terkelupas plastik pembungkusnya, sehingga terjadi
kortsluiting (hubungan pendek). Pada penelitian Vijendra Singh, diketahui
bahwa semakin tinggi titer antibodi terhadap measles, semakin tinggi pula
titer anti-MBP, sehingga semakin luaslah kerusakan yang terjadi di otak.
Penelitian terakhir dari Anne Connoly, terjadi juga anti-brain endothelium.
Yaitu proses autoimmune terhadap pembuluh darah yang terdapat di otak.
Demikian sementara, semoga bermanfaat. Dr. Rudy Sutadi, SpA 

Yth. Bapak Herman Santoso (Papanya Hellen), 
1. Bila tidak dilakukan vaksinasi/imunisasi terhadap suatu penyakit (apapun)
maka risiko tertular penyakit tersebut meningkat (lebih besar bila dibanding
divaksinasi/imunisasi). 2. Agak sulit menjawab sampai kapan vaksinasi MMR
ditunda pemberiannya, karena ada kasus anak 4 tahun menunjukkan regresi
autistik setelah mendapat vaksin MMR. Prof. Wakefield tidak menganjurkan
penundaan, tetapi pemberian terpisah antara measles tersendiri, mumps
tersendiri, dan rubella tersendiri, dengan waktu yang berlainan. 3. Depkes
dan IDAI mengeluarkan pernyataan, tidak ada kaitan antara vaksin MMR dengan
autisme. Namun pernyataan tersebut terlalu prematur, dan sangat mudah
dibantai. Demikian sementara, semoga bermanfaat. Dr. Rudy Sutadi, SpA 

Yth. Ibu Elida Basaria (Mamanya Arya  Nike), 
Di Indonesia, sejauh ini secara legal belum ada vaksin mumps dan rubella
yang terpisah (vaksin measles/campak sudah lama ada). Banyak yang meminta ke
saya untuk mengimpor vaksin tersebut, tetapi saya tolak, kuatir adanya
tuduhan macam-macam (ump. conflic of interest, saingan dagang, dlsb.). Di
Jepang dan Perancis vaksin-vaksin tersebut tersedia di pasaran. Siapa
importir yang berminat? Dr. Rudy Sutadi, SpA 

Dian Rahmawati

-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Monday, August 27, 2001 2:20 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR


Iya nihnetter semuanya

Kok sampai sekarang belum ada kejelasan banget yahbener atau nggak
penyebab/pemicu autis adalah murni vaksin MMR. Malah saya denger dari temen
sekantor saya, malah anak DSA nya juga kena autis gara2 MMR, makanya dia
nggak recommend untuk vaksin itu.

Nah harusnya bagaimana yah ?
Anak saya sudah hampir 14 bulan, kalau ada netter, dokter yang tahu...mohon
informasinya.karena ini menyangkut masa depan anak kita semua kan

Terima Kasih,

Mama Caitlin




Rames Sitorus [EMAIL PROTECTED] on 27-08-2001 01:53:05 PM

Please respond to [EMAIL PROTECTED]

To:   Balita ML [EMAIL PROTECTED]
cc:
Subject:  [balita-anda] Imunisasi MMR


Hallo semua,

Saya baru bergabung lagi dengan milist ini.
Saya mohon sharing dari rekan-rekan :

Putri saya berumur 14 bulan, rencananya akan diimunisasi MMR.
Saya baca di Tabloid Nakita edisi yg lalu, ada sharing dari ketua yayasan
peduli autisme, tentang anaknya yang terkena autisme akibat imunisasi MMR.
Memang menurut dia, anaknya waktu imunisasi MMR tidak begitu sehat.
Tapi, saya  istri jadi takut membawa anak saya untuk imunisasi MMR, karena
yang benar-benar disebut sehat itu seperti apa.

Saya mohon penjelasan dari rekan semua.

Thanks  regards,
Rames Sitorus
(papanya Theresa)
Lippo Telecom
08315-88-0140
www.LippoTel.com



 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik,
http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]













 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik,
http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]






 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik, http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]









RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-08-27 Terurut Topik Julinorita Simatupang

Hallo Rames,
Selamat bergabung...apa khabar si Theresia?
Saya juga menunggu anak saya sampai berusia 1,5 tahun baru mau diimunisasi 
MMR, malah kalau bisa saya mau tanya DSA-nya untuk suntiknya dipisah 
(masing -masing M sendiri dan R sendiri) karena ini bisa 
mencegah/memperkecil resiko terkena autisme. Walaupun suntikan MMR ini 
masih pro  kontra sebagai penyebab autisme (dulu pernah dibahas panjang 
sekali di milis ini, bahkan dr. Rudy juga ikut memberikan masukan) 
kebetulan saya tidak menyimpan file-nya mungkin netters yang lain?. Kalau 
bisa saya simpulkan, keadaan tidak begitu sehat mungkin staminanya lagi 
kurang fit(sebabnya  mungkin bisa karena sakit batuk/pilek, 
diare.dll)...cmiiwini sich pendapat saya, mungkin ada tambahan dari 
netters yang lain?...
Ok dech salam buat Theresia  mamanya..

Rgds
Juli (mama Christopher)

-Original Message-
From:   Rames Sitorus [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   Monday, August 27, 2001 2:09 PM
To: Balita ML
Subject:[balita-anda] Imunisasi MMR

Hallo semua,

Saya baru bergabung lagi dengan milist ini.
Saya mohon sharing dari rekan-rekan :

Putri saya berumur 14 bulan, rencananya akan diimunisasi MMR.
Saya baca di Tabloid Nakita edisi yg lalu, ada sharing dari ketua yayasan
peduli autisme, tentang anaknya yang terkena autisme akibat imunisasi MMR.
Memang menurut dia, anaknya waktu imunisasi MMR tidak begitu sehat.
Tapi, saya  istri jadi takut membawa anak saya untuk imunisasi MMR, karena
yang benar-benar disebut sehat itu seperti apa.

Saya mohon penjelasan dari rekan semua.

Thanks  regards,
Rames Sitorus
(papanya Theresa)
Lippo Telecom
08315-88-0140
www.LippoTel.com



 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik, 
http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]







 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik, http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]









RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-08-27 Terurut Topik Dewi Shinta Savitri

Menurut DSA ku autisme bisa kelihatan dari umur 15 bulan
dan DSA ku tidak memaksa untuk suntik MMR, tapi katanya lebih baik 
disuntik..lebih banyak manfaatnya...
MMR itu bukan hanya untuk bayi aja loh..untuk ibu-ibu juga bisa... karena 
MMR itu khan vaksin untuk mencegah penyakit campak jerman dan gondongan..

Dan DSA ku saranin agar disuntik MMR nya kalo anakku udah 2 tahun 
ajajadi kita bisa lihat anak kita awalnya seperti apa...(mungkin 
autisme bawaan dari lahir...bukan karena MMR)

Bundanya Fatah

Shinta Tedjakusumah

-Original Message-
From:   [EMAIL PROTECTED] [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   Monday, August 27, 2001 2:20 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject:Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

Iya nihnetter semuanya

Kok sampai sekarang belum ada kejelasan banget yahbener atau nggak
penyebab/pemicu autis adalah murni vaksin MMR. Malah saya denger dari temen
sekantor saya, malah anak DSA nya juga kena autis gara2 MMR, makanya dia
nggak recommend untuk vaksin itu.

Nah harusnya bagaimana yah ?
Anak saya sudah hampir 14 bulan, kalau ada netter, dokter yang tahu...mohon
informasinya.karena ini menyangkut masa depan anak kita semua kan

Terima Kasih,

Mama Caitlin




Rames Sitorus [EMAIL PROTECTED] on 27-08-2001 01:53:05 PM

Please respond to [EMAIL PROTECTED]

To:   Balita ML [EMAIL PROTECTED]
cc:
Subject:  [balita-anda] Imunisasi MMR


Hallo semua,

Saya baru bergabung lagi dengan milist ini.
Saya mohon sharing dari rekan-rekan :

Putri saya berumur 14 bulan, rencananya akan diimunisasi MMR.
Saya baca di Tabloid Nakita edisi yg lalu, ada sharing dari ketua yayasan
peduli autisme, tentang anaknya yang terkena autisme akibat imunisasi MMR.
Memang menurut dia, anaknya waktu imunisasi MMR tidak begitu sehat.
Tapi, saya  istri jadi takut membawa anak saya untuk imunisasi MMR, karena
yang benar-benar disebut sehat itu seperti apa.

Saya mohon penjelasan dari rekan semua.

Thanks  regards,
Rames Sitorus
(papanya Theresa)
Lippo Telecom
08315-88-0140
www.LippoTel.com



 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik,
http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]













 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik, 
http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]







 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik, http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]









RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-08-27 Terurut Topik Rita,SatriaJKEAA

Sedikit sharing buat imunisasi MMR. 
Kakak saya sewaktu berangkat ke Belanda untuk studi, dia harus diimunisasi
lenglap(semua diulang) termaksud imunisasi MMR. Setelah diimunisasi MMR, dia
merasa seluruh badan pegel-pegel dan nyilu, saya pikir kakak saya yang sudah
umur 40 th saja merasakan hal itu bagaimana kalau anak saya yang masih
balita diimunisasi MMR kasihan harus merasakan pegel-pegel dan nyilu sekujur
badan, akhirnya saya mengambil keputusan untuk membatalkan Imunisasi
tersebut dan mungkin menundanya kalau usianya sudah  besar dan itu entah
kapan
--
From:
[EMAIL PROTECTED][SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Reply To:   [EMAIL PROTECTED]
Sent:   Monday, August 27, 2001 3:20 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject:Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

Iya nihnetter semuanya

Kok sampai sekarang belum ada kejelasan banget yahbener atau
nggak
penyebab/pemicu autis adalah murni vaksin MMR. Malah saya denger
dari temen
sekantor saya, malah anak DSA nya juga kena autis gara2 MMR, makanya
dia
nggak recommend untuk vaksin itu.

Nah harusnya bagaimana yah ?
Anak saya sudah hampir 14 bulan, kalau ada netter, dokter yang
tahu...mohon
informasinya.karena ini menyangkut masa depan anak kita semua
kan

Terima Kasih,

Mama Caitlin




Rames Sitorus [EMAIL PROTECTED] on 27-08-2001 01:53:05 PM

Please respond to [EMAIL PROTECTED]

To:   Balita ML [EMAIL PROTECTED]
cc:
Subject:  [balita-anda] Imunisasi MMR


Hallo semua,

Saya baru bergabung lagi dengan milist ini.
Saya mohon sharing dari rekan-rekan :

Putri saya berumur 14 bulan, rencananya akan diimunisasi MMR.
Saya baca di Tabloid Nakita edisi yg lalu, ada sharing dari ketua
yayasan
peduli autisme, tentang anaknya yang terkena autisme akibat
imunisasi MMR.
Memang menurut dia, anaknya waktu imunisasi MMR tidak begitu sehat.
Tapi, saya  istri jadi takut membawa anak saya untuk imunisasi MMR,
karena
yang benar-benar disebut sehat itu seperti apa.

Saya mohon penjelasan dari rekan semua.

Thanks  regards,
Rames Sitorus
(papanya Theresa)
Lippo Telecom
08315-88-0140
www.LippoTel.com



 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik,
http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]













 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik,
http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]







 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik, http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]









RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-08-27 Terurut Topik reinierclaudia



Dear Parents, apakah pernah mendengar bahwa imunisasi MMR bisa menyebabkan
impoten untuk anak laki-laki? Kok saya baru denger nih dari teman saya. Apa iya
dokter Rudy?

Terima kasih.

bundanya Carissa  Pierre



 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik, http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]









Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-08-27 Terurut Topik Rames Sitorus

Bundanya Haekal,

Tabloid Nakita edisi 125/TH.III/25 Agustus 2001

salam,
Papanya Theresa


- Original Message -
From: [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Monday, August 27, 2001 3:00 PM
Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR



 Pak Rames,

 Kalo boleh tahu, Nakita edisi yang kapan yah Pak soalnya aku ingin
 sekali membaca langsung Nakita ini, Haekal,  anakku bulan depan harus
 diimunisasi MMR juga Pak, dan menurut adik iparku (saat ini dia Dokter
anak
 di RS Hasan Sadikin, Bandung, lebih baik Haekal diimunisasi pada usia 15
 bln karena takut, kalau terkena autis ini.

 Mohon info lebih lengkap mengenai majalh Nakita-nya,

 Salam,
 Bundanya Haekal




 Rames
 Sitorus To: Balita ML
[EMAIL PROTECTED]
 rames@lippotcc:
 el.com  Subject: [balita-anda]
Imunisasi MMR

 27/08/01
 13:53
 Please
 respond to
 balita-anda





 Hallo semua,

 Saya baru bergabung lagi dengan milist ini.
 Saya mohon sharing dari rekan-rekan :

 Putri saya berumur 14 bulan, rencananya akan diimunisasi MMR.
 Saya baca di Tabloid Nakita edisi yg lalu, ada sharing dari ketua yayasan
 peduli autisme, tentang anaknya yang terkena autisme akibat imunisasi MMR.
 Memang menurut dia, anaknya waktu imunisasi MMR tidak begitu sehat.
 Tapi, saya  istri jadi takut membawa anak saya untuk imunisasi MMR,
karena
 yang benar-benar disebut sehat itu seperti apa.

 Saya mohon penjelasan dari rekan semua.

 Thanks  regards,
 Rames Sitorus
 (papanya Theresa)
 Lippo Telecom
 08315-88-0140
 www.LippoTel.com




 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik, http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]









RE: [balita-anda] Imunisasi MMR -Reply

2001-08-27 Terurut Topik Retno Adriani

Setahu saya yang ada vaksin M, M dan R terpisah baru di
Jepang.  Di Indonesia sih belum ada .. 
Tapi kalau kita tunda pemberian MMR apa tidak jadi buah
simalakama ya ? Soalnya temen kantorku ada yang kena
Mumps dan sudah satu minggu nggak masuk nih. 
Kasian kan kalau anak kita nggak kita vaksin, lalu
tubuhnya jadi tidak immune terhadap penyakit.

 Julinorita Simatupang [EMAIL PROTECTED] 08/27/01
03:43pm 
Hallo Rames,
Selamat bergabung...apa khabar si Theresia?
Saya juga menunggu anak saya sampai berusia 1,5 tahun
baru mau diimunisasi 
MMR, malah kalau bisa saya mau tanya DSA-nya untuk
suntiknya dipisah 
(masing -masing M sendiri dan R sendiri) karena ini bisa 
mencegah/memperkecil resiko terkena autisme. Walaupun
suntikan MMR ini 
masih pro  kontra sebagai penyebab autisme (dulu
pernah dibahas panjang 
sekali di milis ini, bahkan dr. Rudy juga ikut memberikan
masukan) 
kebetulan saya tidak menyimpan file-nya mungkin netters
yang lain?. Kalau 
bisa saya simpulkan, keadaan tidak begitu sehat mungkin
staminanya lagi 
kurang fit(sebabnya  mungkin bisa karena sakit
batuk/pilek, 
diare.dll)...cmiiwini sich pendapat saya, mungkin ada
tambahan dari 
netters yang lain?...
Ok dech salam buat Theresia  mamanya..

Rgds
Juli (mama Christopher)

-Original Message-
From:   Rames Sitorus [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   Monday, August 27, 2001 2:09 PM
To: Balita ML
Subject:[balita-anda] Imunisasi MMR

Hallo semua,

Saya baru bergabung lagi dengan milist ini.
Saya mohon sharing dari rekan-rekan :

Putri saya berumur 14 bulan, rencananya akan diimunisasi
MMR.
Saya baca di Tabloid Nakita edisi yg lalu, ada sharing
dari ketua yayasan
peduli autisme, tentang anaknya yang terkena autisme
akibat imunisasi MMR.
Memang menurut dia, anaknya waktu imunisasi MMR tidak
begitu sehat.
Tapi, saya  istri jadi takut membawa anak saya untuk
imunisasi MMR, karena
yang benar-benar disebut sehat itu seperti apa.

Saya mohon penjelasan dari rekan semua.

Thanks  regards,
Rames Sitorus
(papanya Theresa)
Lippo Telecom
08315-88-0140
www.LippoTel.com



 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik, 
http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke:
[EMAIL PROTECTED]




 Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik, http://www.indokado.com/papan.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]









RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-07-12 Terurut Topik Dewi Intan Wulandari

Terima kasih banyak P' Rudy atas penjelasannya.(maaf baru sempat dibalas).
Semoga segera diadakan imunisasi terpisah untuk MMR ini ya Pak.


salam,
mamanya Shiddiq
-Original Message-
From: Rudy Sutadi, MD [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Sunday, July 08, 2001 1:14 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR


Yth. Ibu Dewi Intan Wulandari (Mamanya Shiddiq),

Dengan tidak diberikannya vaksin MMR, maka risiko tertularnya penyakit mumps
dan rubella akan meningkat (measles telah diberikan pada usia 9 bulan).
Namun dikenal suatu hal yang disebut herd-immunity. Yaitu bila cakupan
imunisasi mencapai =80%, maka anak-anak lain yang tak terimunisasi akan
juga mendapat perlindungan (tidak tertular atau kecil kemungkinan
tertularnya). Ide yang sedikit nakal (pernah dikemukakan oleh seorang tua
penyandang autisme secara bercanda), yaitu diam-diam saja, tidak usah
memberitahukan bahayanya vaksin MMR, supaya anak-anak lain diimunisasi
sehingga anak-anak/saudara-saudara kita yang tidak diimunisasi terlindungi
dari herd-immunity ini. Tetapi kan ini menyalahi etik dan moral.

Demikian sementara, semoga bermanfaat.

Dr. Rudy Sutadi, SpA







 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








Re: [balita-anda] imunisasi MMR, badan tdk hangat?

2001-07-09 Terurut Topik Rien

Andrew C.T wrote:

 anak saya habis di imunisasi MMR minggu lalu, dan sampai skarang
 temperatur
 badannya biasa2 saja/tidak hangat. padahal setahu saya badan anak akan
 hangat kira2 seminggu setelah di imun MMR.. benarkan demikian?

Kalo saya dulu diberitahu DSA, bahwa MMR panasnya lebih rendah dari DPT3. Jadi
kalo waktu DPT3 nggak demam tinggi, ya yang ini juga tidak.
Bener juga, anak saya nggak demam tuh Pak.

Salam,
Rien.


 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








[balita-anda] imunisasi MMR, badan tdk hangat?

2001-07-08 Terurut Topik Andrew C.T

dear netters,

anak saya habis di imunisasi MMR minggu lalu, dan sampai skarang temperatur
badannya biasa2 saja/tidak hangat. padahal setahu saya badan anak akan
hangat kira2 seminggu setelah di imun MMR.. benarkan demikian?
mohon sharingnya...

terima kasih.


 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-07-07 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD

Yth. Bapak Agus Priambodo (Ayahnya Rafi),

Sampai saat ini di Indonesia belum tersedia vaksin mumps dan rubella yang
terpisah (measles sudah ada, yaitu yang biasa diberikan pada usia 9 bulan).
Saya ingat satu anggota di milis ini yang bermukim di Jepang. Tapi saya lupa
siapa. Kalau imil ini terbaca, mohon sudilah menghubungi saya untuk membuat
kontak dengan produsen mumps dan rubella di Jepang. Saya tidak akan
berbisnis vaksin-vaksin tersebut, tetapi saya akan menghubungkan produsen
tersebut dengan farmasi di Indonesia, untuk mereka kerjasama memasukkan
vaksin-vaksin tersebut (berhubung banyak sekali permintaan).

Demikian sementara, semoga bermanfaat.

Dr. Rudy Sutadi, SpA


- Original Message -
From: agus priambodo [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: 26 Juni 2001 8:25
Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR


 Kepada Yth.
 Bapak Rudy Sutadi, MD

 Re : Imunisasi MMR

 Bapak Rudy 

 Saat ini saya belum berani untuk memberikan  Imunisasi MMR kepada putra
kami
 karena melihat kontroversi yang saya baca baik di milis ini maupun media
 cetak.

 Tapi DSA kami memberikan keyakinan dengan surat konfirmasi (putusan
bersama)
 lembaga yang berwenang bahwa tidak ada hubungan antara MMR dan Autism.

 Ada kekhawatiran terhadap pemberian maupun tidak memberikan MMR tersebut.

 Membaca artikel Bapak Rudy  dapatkah bapak memberi rekomendasi klinik
 DSA yang  memberikan MMR tidak secara integral tetapi parsial.

 Your Faithfully
 Ayahnya Rafi


Content-Type: image/gif
Content-ID: [EMAIL PROTECTED]
Content-Transfer-Encoding: base64
Content-Disposition: inline;

R0lGODlhtAA8AOYAAP///+MHEwAAAOMAB/+ZAeMQGv798v/++P/97vKAiAkKCf+kC+tKUP/o
5/r7/B8gIPi/wvvQ0/Pz8+cbJt8AAPetsfzWk+9sc+o7RP6rLp6lof/u8P/19erq6exaYF5f
Xc/R09aIA/6+Xf/+9P/bpv3x1vSbpOcqM/vb31BRT/3ryv+3SfOMkdbb2P7kuv/JdxQVFkY5
BYyUi25za//EZ/365d7i4Ts8PBAQEf788AwLAHWChygrK6y2sB8aALfCtRwdHP/+4bfEyMbM
xtLPwTxESW5JAV5qb6xzARERAJ5hAP//+o+dnvz9/f794SslAsG7iP7+6svY2si1Mv787EdF
Fv/++f7+2OnipaR4JbOwb///5I9XAEtaYm9tNP/+8sa5a4F9SWJeKTo2AQAA

ACH5BAAALAC0ADwAAAf/gACCg4SFhoeIiYqLjI2O
j5CRkpOUlZaXmJmam5ydnp+goaKjpKWmp6ipqqusra6vsLGys7S1tre4ubq7vL24BwgGwoLC
CL7HqsGFJSrNIwDGyNKhygAjJS4WIhkLBN4ZL1bR0+SY1Rwk297r7N4v5fCU1SMuNBkECxkr
Ivwr7QQr4gl0pKxGNhH7LKjgUMhBiXvrRECrNpCXgQOQVFh4YcFFDQeLXLBzUS6YAQDCMOKy
0aIFyxYoDb1kacPBCBUkSKh4ZohnIRLrMgwCWcqksKNIj44zNG7DBoYol2JKSrUYIwk8FOBQ
wHUHNEIdHmjlioNIiRJQB9XQSGNFhgw0/2oMGuHPG0khKTT4OgnBA4YTE04wSIDiayapDR9J
eCCgcWMFGi4O6gDDcWMiy7S9fcuOxiAL3ha8wNtYLyljJhioXs36AoeTh1APmD0gQIABFApU
MHzpZAIMwIMD9+AA9qLFlhsD6SAZAGXLCkAI4pCNxgsSJZ7drOsZgEhvIVJYNj3KgIMTFGir
x+2Bd6GTHijYLmDbNgUGMaeiKJB+PYX2iB2CXHICzABWZY5FdxMJLpSAyAt2AUBCNwRkEEZy
5I0CQX0ccgiBIiehgMF6s02wm3GVyBYAfSza9iEVjQxIYA+TIfgYESP4dMgI90gEWmhXaIDh
aQAkUFuLLA6AQf9xjHAAQQIeRHlBBQ2k+B4ADNRWH30BnJDWVYwRKMADNgjyXILSFdJBDzt8
4KYXSoRQwo/4aKHBB8kdoQETQ4Ri3ogd1jfABe4RYkwDKKDQwKKMbiCIAyhEIKmkEFRqKQQV
ZFoBBCg0wZsBDUww34q2DUpIpJNOCoGjAMhIYAognflYmoNoEGZyOKQQAoUWdCGmYwaGsuGo
Ld62m0qGGMABBgU06yx97QFQwYrNBnpbbbPNh0EEvJmgZaAfArDBBdQ6a5sHrLpKoF6yChDd
IBKI92tjOiCxAAkAyPtrsJ4Yk4B8XAbKrSIQfMshBSwIcoF81jZcagHhCpIlsbdhIAj/BBgw
LGgBCcN7q5gPSCCBje7SiqdlOozhQ3I+YCGIvmLy28lJgJLa4gD4BfiVkdYWUNgGJzhc6pEd
3jdIqKRyOEAC0hZg8G0nhJtDDq1+rMANyX3QARDQpSlEck/sSgAXyXkFwAw3fDzmDTzIEArS
SSudMLJXTtwhzoJU8PSoAxQQ5ZZJT8DqsBQXkNq3AScA1RYABFG1ZTgMgbVlM1id5gzJ2bvA
5jFYBkMHj8qAoQNEgaI34AEXEAGKhmwgKpK3EQoAC0QXqyS3tAdcn5eC0B73fE6Peptugzje
+OMJtjCEAtAxj6YgkzeWRAjUU29Ecj8MIvp4ohhzgZa6O20x/+uFEH73bljubdsJVZ6H+m0M
EFWzzRzqzsDAOXwxCNWuvnvyr+9yAA/mpYN1aW9IOpsK0rhkOxPkhykA8EDtdueo/VBsPgM7
XaAG0DHChS98sRME1QYRBUH0TzodGCAApVADEaxsXgRymyC255gMfUKDv1tRlRQBtEA5TXbe
8uEAogWA7zHQZoUpksG4NAEWCK9U6FuCIIyHvFkJ4gfOI5ACwHCPF9LLCEZwkxjH+AOi0LA0
E0mgPCJItKSJj1FwXBQKGKJB2+3GAVmCnbEE4bonwm8QeYwbzvoovAHwjmpS9FjXBrGDeYUA
H51zjA6moIJGnFEA5CFfb+AmPAZO4P+ToPxkASbALQlaS3AAiIDuBIWfvHUoSQ4EgPn45kBT
Ao6DgnAC3U44lOhBZ1cLUEJyZkCUDnwgBTPYgQZ6UDohWSYFQ+gBTDiBkTp28m63KdUJHNBD
2A1REEH0ZiwBEMTf+UwQPCvWigrjLXWuaGCF4OUghJBFy4iNAEnIkwZkoELHfIAQPfiVDDfh
PY250YdJMxUOlYY+u3XoBKxi40GVBBIHzG8+eAMAJxPKAKj4RJ7WKIEYtPhIfGSBZL+6AXMQ
YIwW7GtmHJhAf0hEU9qk50MLIxEFUFmwmdq0Y6nEjU5lFwGh+geo/6IpBQiFE3hxzTJQqA43
FhBJe+LDAgD/AIEvX1WmaJwEc6/yxAZYkICymvWsaEVrx0xwgba6ta2xjEBazRpRuc41AQND
wV0TsEON7pUFHMgAVh91hBRUIQaILek6FhACxDo2BiGIy2RkUAQgcEUrD0hB9ngTDSYUAQY4
gMEDiuA2ullCjdMwAEUQAZrBEgJC7NhcbGW7ABFUUrXQgE0HWuISCRCDKbq1QQckQBTUPuIA
yE2ucpfLXOWq9rnQDUYwmkvd6lp3uYOg7klq0I0M6EgQJcgJCbQh29i+wEGFOsAwBoHbRFDE
KhVRxUmA4o5DGEQEFDIveo0bX2ScRATsWIEFcrKRFeSXHeBwUHv7y2AAQOQfEMYHXg12EpUG
N/i/EW7HAgQMlQVbuL/GKMGBY6sPC6DXwx++MAA4oI0VuJgGA64BQzzVnBTbWI2qNa2Nd6xe
pez4x0AOspCHTOQiG/nISE6ykpfM5CY7+clQjrKUp/yIQAAAOw==

 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-07-07 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD

Yth. Ibu Dewi Intan Wulandari (Mamanya Shiddiq),

Dengan tidak diberikannya vaksin MMR, maka risiko tertularnya penyakit mumps
dan rubella akan meningkat (measles telah diberikan pada usia 9 bulan).
Namun dikenal suatu hal yang disebut herd-immunity. Yaitu bila cakupan
imunisasi mencapai =80%, maka anak-anak lain yang tak terimunisasi akan
juga mendapat perlindungan (tidak tertular atau kecil kemungkinan
tertularnya). Ide yang sedikit nakal (pernah dikemukakan oleh seorang tua
penyandang autisme secara bercanda), yaitu diam-diam saja, tidak usah
memberitahukan bahayanya vaksin MMR, supaya anak-anak lain diimunisasi
sehingga anak-anak/saudara-saudara kita yang tidak diimunisasi terlindungi
dari herd-immunity ini. Tetapi kan ini menyalahi etik dan moral.

Demikian sementara, semoga bermanfaat.

Dr. Rudy Sutadi, SpA



- Original Message -
From: Dewi Intan Wulandari [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: 26 Juni 2001 9:17
Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR


 Yth. P' Dokter Rudy.
 Mengenai kontroversi pemberian MMR ini..dapatkah Bapak memberi penjelasan
 mengenai akibat yg akan timbul jika anak tidak diimunisasai MMR mengingat
di
 Indonesia belum tersedia vaksinasi tersebut secara terpisah. Saya kira
 sebagai orang tua harus mempertimbangkan aspek-aspek positif  negatif
dari
 diberi atau tidak diberikannya vaksinasi MMR pada seorang anak.
 Terima kasih atas penjelasannya.

 Salam,
 mamanya Shiddiq


Content-Type: image/gif
Content-ID: [EMAIL PROTECTED]
Content-Transfer-Encoding: base64
Content-Disposition: inline;

R0lGODlhtAA8AOYAAP///+MHEwAAAOMAB/+ZAeMQGv798v/++P/97vKAiAkKCf+kC+tKUP/o
5/r7/B8gIPi/wvvQ0/Pz8+cbJt8AAPetsfzWk+9sc+o7RP6rLp6lof/u8P/19erq6exaYF5f
Xc/R09aIA/6+Xf/+9P/bpv3x1vSbpOcqM/vb31BRT/3ryv+3SfOMkdbb2P7kuv/JdxQVFkY5
BYyUi25za//EZ/365d7i4Ts8PBAQEf788AwLAHWChygrK6y2sB8aALfCtRwdHP/+4bfEyMbM
xtLPwTxESW5JAV5qb6xzARERAJ5hAP//+o+dnvz9/f794SslAsG7iP7+6svY2si1Mv787EdF
Fv/++f7+2OnipaR4JbOwb///5I9XAEtaYm9tNP/+8sa5a4F9SWJeKTo2AQAA

ACH5BAAALAC0ADwAAAf/gACCg4SFhoeIiYqLjI2O
j5CRkpOUlZaXmJmam5ydnp+goaKjpKWmp6ipqqusra6vsLGys7S1tre4ubq7vL24BwgGwoLC
CL7HqsGFJSrNIwDGyNKhygAjJS4WIhkLBN4ZL1bR0+SY1Rwk297r7N4v5fCU1SMuNBkECxkr
Ivwr7QQr4gl0pKxGNhH7LKjgUMhBiXvrRECrNpCXgQOQVFh4YcFFDQeLXLBzUS6YAQDCMOKy
0aIFyxYoDb1kacPBCBUkSKh4ZohnIRLrMgwCWcqksKNIj44zNG7DBoYol2JKSrUYIwk8FOBQ
wHUHNEIdHmjlioNIiRJQB9XQSGNFhgw0/2oMGuHPG0khKTT4OgnBA4YTE04wSIDiayapDR9J
eCCgcWMFGi4O6gDDcWMiy7S9fcuOxiAL3ha8wNtYLyljJhioXs36AoeTh1APmD0gQIABFApU
MHzpZAIMwIMD9+AA9qLFlhsD6SAZAGXLCkAI4pCNxgsSJZ7drOsZgEhvIVJYNj3KgIMTFGir
x+2Bd6GTHijYLmDbNgUGMaeiKJB+PYX2iB2CXHICzABWZY5FdxMJLpSAyAt2AUBCNwRkEEZy
5I0CQX0ccgiBIiehgMF6s02wm3GVyBYAfSza9iEVjQxIYA+TIfgYESP4dMgI90gEWmhXaIDh
aQAkUFuLLA6AQf9xjHAAQQIeRHlBBQ2k+B4ADNRWH30BnJDWVYwRKMADNgjyXILSFdJBDzt8
4KYXSoRQwo/4aKHBB8kdoQETQ4Ri3ogd1jfABe4RYkwDKKDQwKKMbiCIAyhEIKmkEFRqKQQV
ZFoBBCg0wZsBDUww34q2DUpIpJNOCoGjAMhIYAognflYmoNoEGZyOKQQAoUWdCGmYwaGsuGo
Ld62m0qGGMABBgU06yx97QFQwYrNBnpbbbPNh0EEvJmgZaAfArDBBdQ6a5sHrLpKoF6yChDd
IBKI92tjOiCxAAkAyPtrsJ4Yk4B8XAbKrSIQfMshBSwIcoF81jZcagHhCpIlsbdhIAj/BBgw
LGgBCcN7q5gPSCCBje7SiqdlOozhQ3I+YCGIvmLy28lJgJLa4gD4BfiVkdYWUNgGJzhc6pEd
3jdIqKRyOEAC0hZg8G0nhJtDDq1+rMANyX3QARDQpSlEck/sSgAXyXkFwAw3fDzmDTzIEArS
SSudMLJXTtwhzoJU8PSoAxQQ5ZZJT8DqsBQXkNq3AScA1RYABFG1ZTgMgbVlM1id5gzJ2bvA
5jFYBkMHj8qAoQNEgaI34AEXEAGKhmwgKpK3EQoAC0QXqyS3tAdcn5eC0B73fE6Peptugzje
+OMJtjCEAtAxj6YgkzeWRAjUU29Ecj8MIvp4ohhzgZa6O20x/+uFEH73bljubdsJVZ6H+m0M
EFWzzRzqzsDAOXwxCNWuvnvyr+9yAA/mpYN1aW9IOpsK0rhkOxPkhykA8EDtdueo/VBsPgM7
XaAG0DHChS98sRME1QYRBUH0TzodGCAApVADEaxsXgRymyC255gMfUKDv1tRlRQBtEA5TXbe
8uEAogWA7zHQZoUpksG4NAEWCK9U6FuCIIyHvFkJ4gfOI5ACwHCPF9LLCEZwkxjH+AOi0LA0
E0mgPCJItKSJj1FwXBQKGKJB2+3GAVmCnbEE4bonwm8QeYwbzvoovAHwjmpS9FjXBrGDeYUA
H51zjA6moIJGnFEA5CFfb+AmPAZO4P+ToPxkASbALQlaS3AAiIDuBIWfvHUoSQ4EgPn45kBT
Ao6DgnAC3U44lOhBZ1cLUEJyZkCUDnwgBTPYgQZ6UDohWSYFQ+gBTDiBkTp28m63KdUJHNBD
2A1REEH0ZiwBEMTf+UwQPCvWigrjLXWuaGCF4OUghJBFy4iNAEnIkwZkoELHfIAQPfiVDDfh
PY250YdJMxUOlYY+u3XoBKxi40GVBBIHzG8+eAMAJxPKAKj4RJ7WKIEYtPhIfGSBZL+6AXMQ
YIwW7GtmHJhAf0hEU9qk50MLIxEFUFmwmdq0Y6nEjU5lFwGh+geo/6IpBQiFE3hxzTJQqA43
FhBJe+LDAgD/AIEvX1WmaJwEc6/yxAZYkICymvWsaEVrx0xwgba6ta2xjEBazRpRuc41AQND
wV0TsEON7pUFHMgAVh91hBRUIQaILek6FhACxDo2BiGIy2RkUAQgcEUrD0hB9ngTDSYUAQY4
gMEDiuA2ullCjdMwAEUQAZrBEgJC7NhcbGW7ABFUUrXQgE0HWuISCRCDKbq1QQckQBTUPuIA
yE2ucpfLXOWq9rnQDUYwmkvd6lp3uYOg7klq0I0M6EgQJcgJCbQh29i+wEGFOsAwBoHbRFDE
KhVRxUmA4o5DGEQEFDIveo0bX2ScRATsWIEFcrKRFeSXHeBwUHv7y2AAQOQfEMYHXg12EpUG
N/i/EW7HAgQMlQVbuL/GKMGBY6sPC6DXwx++MAA4oI0VuJgGA64BQzzVnBTbWI2qNa2Nd6xe
pez4x0AOspCHTOQiG/nISE6ykpfM5CY7+clQjrKUp/yIQAAAOw==

 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-25 Terurut Topik agus priambodo

Kepada Yth.
Bapak Rudy Sutadi, MD

Re : Imunisasi MMR

Bapak Rudy 

Saat ini saya belum berani untuk memberikan  Imunisasi MMR kepada putra kami
karena melihat kontroversi yang saya baca baik di milis ini maupun media
cetak.

Tapi DSA kami memberikan keyakinan dengan surat konfirmasi (putusan bersama)
lembaga yang berwenang bahwa tidak ada hubungan antara MMR dan Autism.

Ada kekhawatiran terhadap pemberian maupun tidak memberikan MMR tersebut.

Membaca artikel Bapak Rudy  dapatkah bapak memberi rekomendasi klinik
DSA yang  memberikan MMR tidak secara integral tetapi parsial.

Your Faithfully
Ayahnya Rafi

- Original Message -
From: Rudy Sutadi, MD [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, June 20, 2001 6:39 PM
Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR


 Yth. Bundanya Carissa dan Pierre,

 Imunisasi terhadap measles, mumps, dan rubella perlu diberikan kepada
 anak-anak. Gunanya untuk mencegah terhadap ketiga penyakit tersebut.
 Adanya fakta bahwa sejumlah anak mengalami regressi autistik setelah
 mendapat vaksin MMR, tentunya tidak dapat dikesampingkan begitu saja.
 Sehingga Prof. Wakefield dari Royal Free Hospital, London, menganjurkan
 pemberikan secara terpisah, yaitu measles tersendiri, mumps tersendiri,
dan
 rubella tersendiri, pada waktu-waktu yang berlainan.
 Dasar anjuran ini adalah fenomena yang disebut compound effect (efek
 gabungan). Yaitu, telah diketahui bahwa bila 2 infeksi virus (misalnya
 campak dan cacar air) terjadi bersamaan, maka kemungkinan terjadinya
 komplikasi lebih besar (misalnya ensefalitis). Di alam, infeksi
berbarengan
 ini jarang terjadi. Nah, pada vaksinasi MMR, dilakukan infeksi buatan
 sekaligus terhadap 3 penyakit ini.
 Jepang sejak tahun 1991 melarang pemberian MMR, mereka melakukan
 terpisah-pisah seperti juga anjuran Prof. Wakefield. Pada tahun 1999,
Jepang
 mempertimbangkan kembali pemberian sekaligus MMR, tetapi kemudian
diputuskan
 tetap diberikan terpisah M, M, dan R. Risiko lebih besar bila diberikan
 MMR, demikian ujar Menteri Kesehatan Jepang waktu itu.

 Demikian sementara, semoga bermanfaat.

 Dr. Rudy Sutadi, SpA


 - Original Message -
 From: [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: 08 Juni 2001 10:56
 Subject: [balita-anda] Imunisasi MMR

  Dear parents,
 
  Sorry kalau topik ini pernah dibahas sebelumnya, saya hanya mau tanya
 apakah
  imunisasi MMR ini perlu atau tidak diberikan ke anak kita? Dan dampak
yang
  diisukan, apakah benar demikian?
 
  Terima kasih.
 
  bundanya Carissa  Pierre




  Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik,
http://www.indokado.com/kueultah.html
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-20 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD

Yth. Bundanya Carissa dan Pierre,

Imunisasi terhadap measles, mumps, dan rubella perlu diberikan kepada
anak-anak. Gunanya untuk mencegah terhadap ketiga penyakit tersebut.
Adanya fakta bahwa sejumlah anak mengalami regressi autistik setelah
mendapat vaksin MMR, tentunya tidak dapat dikesampingkan begitu saja.
Sehingga Prof. Wakefield dari Royal Free Hospital, London, menganjurkan
pemberikan secara terpisah, yaitu measles tersendiri, mumps tersendiri, dan
rubella tersendiri, pada waktu-waktu yang berlainan.
Dasar anjuran ini adalah fenomena yang disebut compound effect (efek
gabungan). Yaitu, telah diketahui bahwa bila 2 infeksi virus (misalnya
campak dan cacar air) terjadi bersamaan, maka kemungkinan terjadinya
komplikasi lebih besar (misalnya ensefalitis). Di alam, infeksi berbarengan
ini jarang terjadi. Nah, pada vaksinasi MMR, dilakukan infeksi buatan
sekaligus terhadap 3 penyakit ini.
Jepang sejak tahun 1991 melarang pemberian MMR, mereka melakukan
terpisah-pisah seperti juga anjuran Prof. Wakefield. Pada tahun 1999, Jepang
mempertimbangkan kembali pemberian sekaligus MMR, tetapi kemudian diputuskan
tetap diberikan terpisah M, M, dan R. Risiko lebih besar bila diberikan
MMR, demikian ujar Menteri Kesehatan Jepang waktu itu.

Demikian sementara, semoga bermanfaat.

Dr. Rudy Sutadi, SpA


- Original Message -
From: [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: 08 Juni 2001 10:56
Subject: [balita-anda] Imunisasi MMR

 Dear parents,

 Sorry kalau topik ini pernah dibahas sebelumnya, saya hanya mau tanya
apakah
 imunisasi MMR ini perlu atau tidak diberikan ke anak kita? Dan dampak yang
 diisukan, apakah benar demikian?

 Terima kasih.

 bundanya Carissa  Pierre




 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-20 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD

Yth. Ibu Ika Florina,

Vaksin yang mengandung thimerosal (ethyl mercury) adalah DPT, Hepatitis B,
dan HIB.
MMR dikaitkan dengan autisme, karena terjadi proses autoimmune, yaitu
terjadi anti-MBP. MBP (Myelin Basic Protein) adalah jaket pada serabut
syaraf. Dengan terjadi anti-MBP ini, terjadi kerusakan MBP sehingga syaraf
di otak tidak lagi dapat berfungsi menghantarkan sinyal-sinyal syaraf.
Ibarat kabel listrik yang terkelupas plastik pembungkusnya, sehingga terjadi
kortsluiting (hubungan pendek). Pada penelitian Vijendra Singh, diketahui
bahwa semakin tinggi titer antibodi terhadap measles, semakin tinggi pula
titer anti-MBP, sehingga semakin luaslah kerusakan yang terjadi di otak.
Penelitian terakhir dari Anne Connoly, terjadi juga anti-brain endothelium.
Yaitu proses autoimmune terhadap pembuluh darah yang terdapat di otak.

Demikian sementara, semoga bermanfaat.

Dr. Rudy Sutadi, SpA

- Original Message -
From: Florina, Ika [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: 08 Juni 2001 11:13
Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR


 Saya juga sudah pernah ber-konsultasi dgn dr.Rudy Sutadi mengenai hal ini.
 Beliau bilang, semuanya terserah keputusan orang tua masing2.
 Yg beliau jelaskan imunisasi ini mengandung Mercuri yg sampai skrg masih
 diperkirakan dpt memacu timbulnya Autisme pada anak.



 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-20 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD

Betul Bapak Taufan, seratus untuk anda.
Dr. Rudy Sutadi, SpA

- Original Message -
From: Taufan Surana [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: 08 Juni 2001 13:43
Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR


 Boleh saya menanggapi sedikit ttg masalah mercury ini supaya tidak
terlanjur
 salah.
 Sebelum Dr. Rudy menjelaskan lebih detail lagi tentunya

 Setahu saya dr berbagai sumber (krn saya bukan dokter), vaksin mmr TIDAK
 mengandung mercury.
 Yg penjadi penyebab autisme pada vaksin mmr adalah compound effect dari
 gabungan ketiga vaksin measles, mumps dan rubella, dan BUKAN kandungan
 mercury-nya. Artinya, jika ketiga vaksin m, m dan r itu diberikan secara
 terpisah, kemungkinan akan terkena autis akan dapat dihindari.

 Memang, mercury JUGA menjadi penyebab autisme, tapi tidak berhubungan
 langsung dg vaksin MMR.

 Begitu 'kan Dr. Rudy ?

 Taufan




 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-20 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD

Yth. Ibu Sofie,

Vaksin MMR tidak mengandung merkuri, dikaitkan dengan autisme karena
fenomena yang disebut compound-effect. Jadi bila ada dokter Singapura yang
mengatakan bahwa dengan pemberian M, M, R secara terpisah dan
sendiri-sendiri akan meningkatkan pemaparan terhadap merkuri, berarti dokter
tersebut tidak tahu apa-apa tentang ini (maaf).

Menurut Prof. Paul Shattock dari Autism Research Center di Inggris, pada
dialog interaktif di TVRI tanggal 21 Maret 2001, orang-orang di WHO adalah
epidemiologis (yang kerjanya di belakang meja saja) bukannya klinikus (yang
terjun langsung ke lapangan). Jadi mereka tidak tertarik dengan
kasus-per-kasus. Mereka hanya tertarik pada angka-angka statistik, seperti
misalnya apakah angka sebesar itu sudah significant merupakan masalah
masyarakat luas. Beberapa kasus yang terjadi dalam sekian ribu anak mungkin
tidak mempunyai arti bagi mereka, tetapi 1 saja penyandang autisme dalam 1
keluarga akan merupakan ujian yang sangat berat.

Autisme memang diketahui salah satu adalah faktor genetik. Tetapi, menurut
Prof. Paul Shattock juga, faktor genetik ini ibarat peluru, bila tidak ada
pemicunya (MMR) maka tidak terjadi letusan (autisme). Sama halnya bila ada
pemicu tetapi tidak terdapat pelurunya, tidak terjadi apa-apa. Selama ini
tidak pernah diketahui adanya wabah penyakit genetik, dan karena terjadinya
di seluruh dunia tanpa dibatasi pada faktor ras, sosial-ekonomi, dlsb., maka
tentulah ada faktor yang sama, d.h.i. MMR.

Demikian sementara, semoga bermanfaat.

Dr. Rudy Sutadi, SpA


- Original Message -
From: Sofie [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: 08 Juni 2001 15:52
Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR


 Saya juga ingin berbagi sumber. Minggu lalu saya ketemu DSA singapore
 ngobrol2 saya ada tanyakan kontroversi MMR dgn autisme. Saya juga ada
 menanyakan apakah aman kalau anak disuntik MMR secara terpisah M,MR

 Secara logika aja kata beliau, semua vaksinasi mengandung mercury kalau
 anak anda disuntik secara terpisah berarti kandungan mercurynya malah
lebih
 banyak kalau dibanding digabung jadi satu MMR karena komposisiny kecil
 sekali. Walaupun memang ada sebagian orang yang menggembar gemborkan
vaksin
 MMR akan mengakibatkan autis sejauh ini itu tidak benar kata beliau.

 Badan WHO yang diakui seluruh dunia sudah menyatakan bahwa vaksin MMR
 tidak ada hubungannya dengan autis. Kenanya autis itu mungkin dikarenakan
 adanya faktor genetik. Beliau juga ada menunjukan kepada saya pernyataan
 WHO yg mengenai MMR via autis itu.

 Dalam hal ini saya yang sebagai orang awam juga bingung karena sampai
 hari ini saya masih menahan anak saya yang sudah berusia 2 thn untuk
vaksin
 MMR.

 Bagaimana menurut Dr. Rudy ? WHO adalah lembaga tertinggi apa kita harus
 ragu ??

 Salam,
 Sofie



 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-20 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD

Yth. Ibu Sari Puspita,

Mungkin Ibu hanya menangkap buntutnya saja, sedangkan apa alasannya tidak
tertangkap.
Keputusan untuk memberikan vaksinasi kepada anak adalah hak orangtua untuk
melakukannya atau tidak. Tentunya setelah mempertimbangkan risiko dan
manfaatnya. Dokter tidak akan memaksakan ataupun melarang pemberian vaksin,
karena yang akan memperoleh manfaatnya ataupun yang akan menanggung
risikonya adalah anak yang bersangkutan (beserta orangtuanya).
Selama di Indonesia belum tersedia vaksin M, M, R secara terpisah, maka ini
merupakan dilema. Sehingga keputusan terakhir ada pada orangtua, untuk
memberikan atau tidak memberikan.
Sama halnya seperti misalnya usus buntu yang sudah pecah, sehingga harus
dioperasi. Dokter tahu bahayanya bila tidak dioperasi. Tetapi bila setelah
diterangkan kepada orangtua, dan orangtua tetap menolak, maka dokter tidak
akan tetap serta merta memboyong sang pasien ke kamar operasi.

Demikian sementara, semoga bermanfaat.

Dr. Rudy Sutadi, SpA

- Original Message -
From: Sari Puspita [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: 14 Juni 2001 22:35
Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR


 Mengapa sampai ada dokter mengatakan, terserah orang
 tua ,mau divaksinasi apa tidak. Apakah ini boleh apa
 tidak, karena dokter harus mendidik masyarakat, supaya
 masyarakat tidak bingung. Kalau dokter bilang,
 terserah orang tua, namanya membingungkan. Itu tidak
 mendidik namanya.

 Sari Pupita


 --- Ferona [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
  On Fri, 8 Jun 2001 18:36:40 +0900
  Taufan Surana [EMAIL PROTECTED]
  wrote:
   Dan kalau tanya ke Dr. Rudy, seperti biasanya
  beliau pasti akan mengatakan
   terserah kpd orgtua yg menentukannya. Masalahnya,
  jika orgtua konsultasi
   sama DSA yg sering dikunjungi, ternyata tiap2 DSA
  punya pandangan lain2.
   Pusing 'kan.
 
  DSA memang punya pendapatnya lain-lain. Kita sebagai
  orangtua harus
  aktif mencari informasi ke sana-kemari untuk bisa
  menentukan tindakan
  yang harus kita ambil. Di era informasi ini, mencari
  jawaban atas
  kebingungan kita jauh lebih mudah, apalagi sudah ada
  internet.
 
  Saya cenderung tidak segera mempercayai keterangan
  dokter, apapun
  spesialisasinya sebelum saya memperoleh referensi
  lainnya karena dokter
  kan juga manusia, bisa salah dan bisa tidak
  ter-update ilmunya. Para
  orangtua yang rajin mencari informasi bisa jadi
  malah lebih tahu
  daripada sang dokter.
 
  Semoga membantu.
 
  Regards,
  F e r o n a
  Bunda-nya Segara




 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-20 Terurut Topik Syah, Tengku Abdilah
Title: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR





Dr. Rudi,


Kapan waktu yang tepat(umur berapa) u/ memberikan immunisasi measles, mumps, dan rubella ??
Apakah ketiga immunisasi ini sangat diperlukan, terutama di Indonesia ini ??
Seberapa besar perbandingan keseriusan immunisasi ini dgn immunisasi yg sudah biasa lainnya(Hepatitis B, Polio,dll) ??
Kemudian apakah setiap DSA/RS bisa memberikan imunisasi ini(MMR) secara terpisah ??


Soalnya sekarang anak saya umurnya 15 bln.


Terima Kasih.
Abinya Rahma


-Original Message-
From: Rudy Sutadi, MD [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Wednesday, June 20, 2001 6:47 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR



Betul Bapak Taufan, seratus untuk anda.
Dr. Rudy Sutadi, SpA




 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]






Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-20 Terurut Topik nilawatii



Dr. Rudy,

menyambung yang di bawah ini bisa minta tolong dikasih penjelasan kemungkinan
apa yang akan terjadi kalau imunisasi itu tidak dilakukan. Dan di Indonesia
kira-kira berapa persen kemungkinannya?
terima kasih Pak Dokter.

salam,
Nila, mamanya Ariel.



Please respond to [EMAIL PROTECTED]

From: Rudy Sutadi, MD JMCinfo @ rad.net.id on 06/20/2001 11:46:03 AM GMT
To:   balita-anda @ indoglobal.com
cc:(bcc: NILAWATI IRJANI/MIS/UNITED_TRACTORS)
Subject:  Re: [balita-anda] Imunisasi MMR



Yth. Ibu Ika Florina,

Vaksin yang mengandung thimerosal (ethyl mercury) adalah DPT, Hepatitis B,
dan HIB.
MMR dikaitkan dengan autisme, karena terjadi proses autoimmune, yaitu
terjadi anti-MBP. MBP (Myelin Basic Protein) adalah jaket pada serabut
syaraf. Dengan terjadi anti-MBP ini, terjadi kerusakan MBP sehingga syaraf
di otak tidak lagi dapat berfungsi menghantarkan sinyal-sinyal syaraf.
Ibarat kabel listrik yang terkelupas plastik pembungkusnya, sehingga terjadi
kortsluiting (hubungan pendek). Pada penelitian Vijendra Singh, diketahui
bahwa semakin tinggi titer antibodi terhadap measles, semakin tinggi pula
titer anti-MBP, sehingga semakin luaslah kerusakan yang terjadi di otak.
Penelitian terakhir dari Anne Connoly, terjadi juga anti-brain endothelium.
Yaitu proses autoimmune terhadap pembuluh darah yang terdapat di otak.

Demikian sementara, semoga bermanfaat.

Dr. Rudy Sutadi, SpA

- Original Message -
From: Florina, Ika [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: 08 Juni 2001 11:13
Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR


 Saya juga sudah pernah ber-konsultasi dgn dr.Rudy Sutadi mengenai hal ini.
 Beliau bilang, semuanya terserah keputusan orang tua masing2.
 Yg beliau jelaskan imunisasi ini mengandung Mercuri yg sampai skrg masih
 diperkirakan dpt memacu timbulnya Autisme pada anak.



 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik,
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]









 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-20 Terurut Topik reinierclaudia



Pak Rudi,

Terima kasih banget untuk informasinya ya, sekarang jadi sangat jelas dan
benar-benar dapat dipercaya.

Saya jadi nggak ragu deh Dok untuk kasih imunisasi MMR untuk anak saya, secara
terpisah.

Sekali lagi terima kasih.

bundanya Carissa  Pierre



 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-14 Terurut Topik Sari Puspita

Mengapa sampai ada dokter mengatakan, terserah orang
tua ,mau divaksinasi apa tidak. Apakah ini boleh apa
tidak, karena dokter harus mendidik masyarakat, supaya
masyarakat tidak bingung. Kalau dokter bilang,
terserah orang tua, namanya membingungkan. Itu tidak
mendidik namanya.

Sari Pupita


--- Ferona [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
 On Fri, 8 Jun 2001 18:36:40 +0900
 Taufan Surana [EMAIL PROTECTED]
 wrote:
  Dan kalau tanya ke Dr. Rudy, seperti biasanya
 beliau pasti akan mengatakan
  terserah kpd orgtua yg menentukannya. Masalahnya,
 jika orgtua konsultasi
  sama DSA yg sering dikunjungi, ternyata tiap2 DSA
 punya pandangan lain2.
  Pusing 'kan.
 
 DSA memang punya pendapatnya lain-lain. Kita sebagai
 orangtua harus
 aktif mencari informasi ke sana-kemari untuk bisa
 menentukan tindakan
 yang harus kita ambil. Di era informasi ini, mencari
 jawaban atas
 kebingungan kita jauh lebih mudah, apalagi sudah ada
 internet.
 
 Saya cenderung tidak segera mempercayai keterangan
 dokter, apapun
 spesialisasinya sebelum saya memperoleh referensi
 lainnya karena dokter
 kan juga manusia, bisa salah dan bisa tidak
 ter-update ilmunya. Para
 orangtua yang rajin mencari informasi bisa jadi
 malah lebih tahu
 daripada sang dokter.
 
 Semoga membantu.
 
 Regards,
 F e r o n a
 Bunda-nya Segara
 
 
  Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies
 dll! Klik, http://www.indokado.com/kueultah.html
  Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 


__
Do You Yahoo!?
Spot the hottest trends in music, movies, and more.
http://buzz.yahoo.com/

 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-11 Terurut Topik Fifianza

Imunisasi MMR?
beberapa waktu lalu saya pernah menanyakan masalah ini, sampai saat ini Tyo
26 nanti 17 bln
imunisasi MMR masih saya tunda, karena pemberiannya bisa sampai dengan usia
24 bln.
Sebelum memutuskan MMR/tidak  saya terus mengamati Tyo apakah ada
tanda-tanda autis, memang bener sich
setiap kita tanyain ke dokter ujung-ujungnya terserah ortu mo di MMR apa
tidak.
Kalau anak saya yg pertama Molly sewaktu usia 15 bln di MMR.  

Ya segitu saja sharing tentang MMR hormat saya bundanya Molly  Tyo
Regards,
Fifianza
IT Helpdesk  80/24619

 --
 From: Ferona[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Sunday, June 10, 2001 8:04 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  Re: [balita-anda] Imunisasi MMR
 
 
 On Fri, 8 Jun 2001 15:52:50 +0700
 azri athirah [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Saya cuma pingin nanggapin kalimat diatas.
  Yg Saya tahu gejala autis itu bisa kelihatan sejak bayi masih kecil (3
 bln
  atau lebih) dan biasanya pd umur 1 thn keatas jika sikecil tidak
 menampakkan
  gejala autis (spt cuek kalo dipanggil, ngga' bisa bicara), kenapa harus
  takut utk imunisasi MMR.
 
 Betul Papanya Azthi. Itu kalau si anak memang positif mengidap autisme.
 Tetapi ada juga yang secara genetik mengidap autisme tapi tidak
 menampakkan gejala secara jelas dari bayi. Kondisi berat-ringat
 penderita autisme kan juga berbeda-beda. Ini yang bisa dipicu oleh MMR.
 
 Semoga membantu.
 
 Regards,
 F e r o n a
 Bunda-nya Segara
 
 
  Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik,
 http://www.indokado.com/kueultah.html
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 

 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-10 Terurut Topik Elida Basaria

Dear Netters,

saya kemarin baca majalah Nirmala (edisi yang terbaru) di situ ada cerita
ttg kesembuhan anak Autis (Autis berat). Dari situ saya belajar, bahwa
racun-racun yang terbawa baik oleh akibat imunisasi, makanan, lingkungan dan
tidak dapat dibuang oleh tubuh atau tertinggal oleh tubuh teramat sangat
memicu seorang anak kena Autis. 
Saya belajar, selain sebab genetika (yang kadang kita tidak terlalu jelas),
kita harus sungguh perhatikan pola makanan, fungsi pencernaan (apakah ada
jamur di pencernaan, sehingga menghambat proses makanan shg mengahasilkan
racun ke tubuh) dan lingkungan buat anak kita.


Salam,

Mamanya Arya  Nike.


 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-10 Terurut Topik Nurul Ainiyah

Mamanya Arya  Nike,
boleh tahu Bu, penyembuhannya pake terapi/obat apa?
Terima kasih...

Mama Ariq (8,5 bln)

-Original Message-
From: Elida Basaria [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: June 11, 2001 9:00 AM
To: '[EMAIL PROTECTED]'
Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR


Dear Netters,

saya kemarin baca majalah Nirmala (edisi yang terbaru) di situ ada cerita
ttg kesembuhan anak Autis (Autis berat). Dari situ saya belajar, bahwa
racun-racun yang terbawa baik oleh akibat imunisasi, makanan, lingkungan dan
tidak dapat dibuang oleh tubuh atau tertinggal oleh tubuh teramat sangat
memicu seorang anak kena Autis. 
Saya belajar, selain sebab genetika (yang kadang kita tidak terlalu jelas),
kita harus sungguh perhatikan pola makanan, fungsi pencernaan (apakah ada
jamur di pencernaan, sehingga menghambat proses makanan shg mengahasilkan
racun ke tubuh) dan lingkungan buat anak kita.


Salam,

Mamanya Arya  Nike.


 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik,
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-09 Terurut Topik Ferona


On Fri, 8 Jun 2001 15:52:50 +0700
azri athirah [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Saya cuma pingin nanggapin kalimat diatas.
 Yg Saya tahu gejala autis itu bisa kelihatan sejak bayi masih kecil (3 bln
 atau lebih) dan biasanya pd umur 1 thn keatas jika sikecil tidak menampakkan
 gejala autis (spt cuek kalo dipanggil, ngga' bisa bicara), kenapa harus
 takut utk imunisasi MMR.

Betul Papanya Azthi. Itu kalau si anak memang positif mengidap autisme.
Tetapi ada juga yang secara genetik mengidap autisme tapi tidak
menampakkan gejala secara jelas dari bayi. Kondisi berat-ringat
penderita autisme kan juga berbeda-beda. Ini yang bisa dipicu oleh MMR.

Semoga membantu.

Regards,
F e r o n a
Bunda-nya Segara


 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-08 Terurut Topik Ferona


On Fri, 8 Jun 2001 10:56:52 +0700
[EMAIL PROTECTED] wrote:
 Sorry kalau topik ini pernah dibahas sebelumnya, saya hanya mau tanya apakah
 imunisasi MMR ini perlu atau tidak diberikan ke anak kita? Dan dampak yang
 diisukan, apakah benar demikian?

MMR bisa berbalik memicu autisme kalau anak yang diimunisasi memang
kondisinya kurang baik. Karena vaksin adalah bibit penyakit yang
dilemahkan yang dimasukkan ke dalam tubuh. Kalau tubuh kurang baik daya
tahan tubuhnya, bisa jadi vaksinasi malah menimbulkan penyakit. Di luar
negeri sendiri, imunisasi penuh pro dan kontra. Anak yang diimunisasi
haruslah anak yang sehat.

Semuanya terpulang pada orangtua yang paling mengenali kondisi tubuh
anak. Kalau anak anda sehat-sehat saja dan anda yakin benar akan daya
tahan tubuhnya, silakan diimunisasi MMR. Tapi kalau Anda mencurigai ada
keterlambatan perkembangan pada bayi Anda, sebaiknya tunda dulu MMR-nya
sampai Anda tahu benar apa penyebab keterlambatan bayi Anda.

Semoga membantu.

Regards,
F e r o n a
Bunda-nya Segara


 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-08 Terurut Topik Sofie

Saya juga ingin berbagi sumber. Minggu lalu saya ketemu DSA singapore
ngobrol2 saya ada tanyakan kontroversi MMR dgn autisme. Saya juga ada
menanyakan apakah aman kalau anak disuntik MMR secara terpisah M,MR

Secara logika aja kata beliau, semua vaksinasi mengandung mercury kalau 
anak anda disuntik secara terpisah berarti kandungan mercurynya malah lebih
banyak kalau dibanding digabung jadi satu MMR karena komposisiny kecil
sekali. Walaupun memang ada sebagian orang yang menggembar gemborkan vaksin
MMR akan mengakibatkan autis sejauh ini itu tidak benar kata beliau.

Badan WHO yang diakui seluruh dunia sudah menyatakan bahwa vaksin MMR
tidak ada hubungannya dengan autis. Kenanya autis itu mungkin dikarenakan 
adanya faktor genetik. Beliau juga ada menunjukan kepada saya pernyataan
WHO yg mengenai MMR via autis itu. 

Dalam hal ini saya yang sebagai orang awam juga bingung karena sampai
hari ini saya masih menahan anak saya yang sudah berusia 2 thn untuk vaksin
MMR. 

Bagaimana menurut Dr. Rudy ? WHO adalah lembaga tertinggi apa kita harus
ragu ??

Salam,
Sofie
 


At 15:43 08/06/01 +0900, you wrote:
Boleh saya menanggapi sedikit ttg masalah mercury ini supaya tidak terlanjur
salah.
Sebelum Dr. Rudy menjelaskan lebih detail lagi tentunya

Setahu saya dr berbagai sumber (krn saya bukan dokter), vaksin mmr TIDAK
mengandung mercury.
Yg penjadi penyebab autisme pada vaksin mmr adalah compound effect dari
gabungan ketiga vaksin measles, mumps dan rubella, dan BUKAN kandungan
mercury-nya. Artinya, jika ketiga vaksin m, m dan r itu diberikan secara
terpisah, kemungkinan akan terkena autis akan dapat dihindari.

Memang, mercury JUGA menjadi penyebab autisme, tapi tidak berhubungan
langsung dg vaksin MMR.

Begitu 'kan Dr. Rudy ?

Taufan
--
eBook Perkembangan Otak Anak Batita
http://www.babybrain.s5.com/
or send a blank mail to
--




-Original Message-
From: Florina, Ika [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Friday, June 08, 2001 1:13 PM
To: '[EMAIL PROTECTED]'
Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR


Saya juga sudah pernah ber-konsultasi dgn dr.Rudy Sutadi mengenai hal ini.
Beliau bilang, semuanya terserah keputusan orang tua masing2.
Yg beliau jelaskan imunisasi ini mengandung Mercuri yg sampai skrg masih
diperkirakan dpt memacu timbulnya Autisme pada anak.



 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik,
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-08 Terurut Topik azri athirah

From: Sofie [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, June 08, 2001 3:52 PM
Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR



 Dalam hal ini saya yang sebagai orang awam juga bingung karena sampai
 hari ini saya masih menahan anak saya yang sudah berusia 2 thn untuk
vaksin
 MMR.


Saya cuma pingin nanggapin kalimat diatas.
Yg Saya tahu gejala autis itu bisa kelihatan sejak bayi masih kecil (3 bln
atau lebih) dan biasanya pd umur 1 thn keatas jika sikecil tidak menampakkan
gejala autis (spt cuek kalo dipanggil, ngga' bisa bicara), kenapa harus
takut utk imunisasi MMR.

Mohon pencerahan bagi yg lebih tahu, pendapat Saya benar/salah ?

tks,
papanya Azthi


_
Do You Yahoo!?
Get your free @yahoo.com address at http://mail.yahoo.com


 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-08 Terurut Topik Taufan Surana

Nah loh..
informasinya macem2, jadi tambah bingung 'kan.
Untungnya saya dulu waktu kasih imunisasi MMR ke Rihan tidak tahu menahu
masalah hub MMR dan autisme, jadi ya cuek saja. Alhamdulillah tidak ada
kelainan apa2, dan tumbuh dg sehat dan cerdas.
Untungnya lagi, anak kedua, Afina, mendapatkan imunisasinya bukan MMR, tapi
M, M dan R secara terpisah krn pemerintah Jepang termasuk yg melihat adanya
hubungan antara MMR dan autisme.

Dan kalau tanya ke Dr. Rudy, seperti biasanya beliau pasti akan mengatakan
terserah kpd orgtua yg menentukannya. Masalahnya, jika orgtua konsultasi
sama DSA yg sering dikunjungi, ternyata tiap2 DSA punya pandangan lain2.
Pusing 'kan.

Kesimpulannya..apa ya ? :(

Taufan


-Original Message-
From: Sofie [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Friday, June 08, 2001 5:53 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR


Saya juga ingin berbagi sumber. Minggu lalu saya ketemu DSA singapore
ngobrol2 saya ada tanyakan kontroversi MMR dgn autisme. Saya juga ada
menanyakan apakah aman kalau anak disuntik MMR secara terpisah M,MR

Secara logika aja kata beliau, semua vaksinasi mengandung mercury kalau
anak anda disuntik secara terpisah berarti kandungan mercurynya malah lebih
banyak kalau dibanding digabung jadi satu MMR karena komposisiny kecil
sekali. Walaupun memang ada sebagian orang yang menggembar gemborkan vaksin
MMR akan mengakibatkan autis sejauh ini itu tidak benar kata beliau.

Badan WHO yang diakui seluruh dunia sudah menyatakan bahwa vaksin MMR
tidak ada hubungannya dengan autis. Kenanya autis itu mungkin dikarenakan
adanya faktor genetik. Beliau juga ada menunjukan kepada saya pernyataan
WHO yg mengenai MMR via autis itu.

Dalam hal ini saya yang sebagai orang awam juga bingung karena sampai
hari ini saya masih menahan anak saya yang sudah berusia 2 thn untuk vaksin
MMR.

Bagaimana menurut Dr. Rudy ? WHO adalah lembaga tertinggi apa kita harus
ragu ??

Salam,
Sofie



At 15:43 08/06/01 +0900, you wrote:
Boleh saya menanggapi sedikit ttg masalah mercury ini supaya tidak
terlanjur
salah.
Sebelum Dr. Rudy menjelaskan lebih detail lagi tentunya

Setahu saya dr berbagai sumber (krn saya bukan dokter), vaksin mmr TIDAK
mengandung mercury.
Yg penjadi penyebab autisme pada vaksin mmr adalah compound effect dari
gabungan ketiga vaksin measles, mumps dan rubella, dan BUKAN kandungan
mercury-nya. Artinya, jika ketiga vaksin m, m dan r itu diberikan secara
terpisah, kemungkinan akan terkena autis akan dapat dihindari.

Memang, mercury JUGA menjadi penyebab autisme, tapi tidak berhubungan
langsung dg vaksin MMR.

Begitu 'kan Dr. Rudy ?

Taufan
--
eBook Perkembangan Otak Anak Batita
http://www.babybrain.s5.com/
or send a blank mail to
[EMAIL PROTECTED]
--




 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-08 Terurut Topik Nur Amalia Noviranti

Kesimpulannya..kita serahkan pada Tuhan saja, manusia diciptakan tidak
ada yg sama dan tidak ada yg sempurna...
punya kekurangan  kelebihan masing2, subhanallah
ilmu akan terus berkembang...sekarang ditemukan begini ntar 2
tahun lagi ada penemuan terbaru lagi bahwa ternyata begitu...
bagi yg terkena autis, saya yakin mereka memiliki kelebihan masing2, 

Saya termasuk yg seperti Pak Taufan, anak saya diberikan MMR masih umur 9
bln
dan alhamdullilah sampai sekarang sehat2 saja

Yah sekian saja sharing dr saya

Charin's Ma-


-Original Message-
From: Taufan Surana [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Friday, June 08, 2001 5:37 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR


Nah loh..
informasinya macem2, jadi tambah bingung 'kan.
Untungnya saya dulu waktu kasih imunisasi MMR ke Rihan tidak tahu menahu
masalah hub MMR dan autisme, jadi ya cuek saja. Alhamdulillah tidak ada
kelainan apa2, dan tumbuh dg sehat dan cerdas.
Untungnya lagi, anak kedua, Afina, mendapatkan imunisasinya bukan MMR, tapi
M, M dan R secara terpisah krn pemerintah Jepang termasuk yg melihat adanya
hubungan antara MMR dan autisme.

Dan kalau tanya ke Dr. Rudy, seperti biasanya beliau pasti akan mengatakan
terserah kpd orgtua yg menentukannya. Masalahnya, jika orgtua konsultasi
sama DSA yg sering dikunjungi, ternyata tiap2 DSA punya pandangan lain2.
Pusing 'kan.

Kesimpulannya..apa ya ? :(

Taufan


-Original Message-
From: Sofie [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Friday, June 08, 2001 5:53 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR


Saya juga ingin berbagi sumber. Minggu lalu saya ketemu DSA singapore
ngobrol2 saya ada tanyakan kontroversi MMR dgn autisme. Saya juga ada
menanyakan apakah aman kalau anak disuntik MMR secara terpisah M,MR

Secara logika aja kata beliau, semua vaksinasi mengandung mercury kalau
anak anda disuntik secara terpisah berarti kandungan mercurynya malah lebih
banyak kalau dibanding digabung jadi satu MMR karena komposisiny kecil
sekali. Walaupun memang ada sebagian orang yang menggembar gemborkan vaksin
MMR akan mengakibatkan autis sejauh ini itu tidak benar kata beliau.

Badan WHO yang diakui seluruh dunia sudah menyatakan bahwa vaksin MMR
tidak ada hubungannya dengan autis. Kenanya autis itu mungkin dikarenakan
adanya faktor genetik. Beliau juga ada menunjukan kepada saya pernyataan
WHO yg mengenai MMR via autis itu.

Dalam hal ini saya yang sebagai orang awam juga bingung karena sampai
hari ini saya masih menahan anak saya yang sudah berusia 2 thn untuk vaksin
MMR.

Bagaimana menurut Dr. Rudy ? WHO adalah lembaga tertinggi apa kita harus
ragu ??

Salam,
Sofie



At 15:43 08/06/01 +0900, you wrote:
Boleh saya menanggapi sedikit ttg masalah mercury ini supaya tidak
terlanjur
salah.
Sebelum Dr. Rudy menjelaskan lebih detail lagi tentunya

Setahu saya dr berbagai sumber (krn saya bukan dokter), vaksin mmr TIDAK
mengandung mercury.
Yg penjadi penyebab autisme pada vaksin mmr adalah compound effect dari
gabungan ketiga vaksin measles, mumps dan rubella, dan BUKAN kandungan
mercury-nya. Artinya, jika ketiga vaksin m, m dan r itu diberikan secara
terpisah, kemungkinan akan terkena autis akan dapat dihindari.

Memang, mercury JUGA menjadi penyebab autisme, tapi tidak berhubungan
langsung dg vaksin MMR.

Begitu 'kan Dr. Rudy ?

Taufan
--
eBook Perkembangan Otak Anak Batita
http://www.babybrain.s5.com/
or send a blank mail to
[EMAIL PROTECTED]
--




 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik,
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








[balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-07 Terurut Topik reinierclaudia



Dear parents,

Sorry kalau topik ini pernah dibahas sebelumnya, saya hanya mau tanya apakah
imunisasi MMR ini perlu atau tidak diberikan ke anak kita? Dan dampak yang
diisukan, apakah benar demikian?

Terima kasih.

bundanya Carissa  Pierre



 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-07 Terurut Topik Florina, Ika

Saya juga sudah pernah ber-konsultasi dgn dr.Rudy Sutadi mengenai hal ini.
Beliau bilang, semuanya terserah keputusan orang tua masing2. 
Yg beliau jelaskan imunisasi ini mengandung Mercuri yg sampai skrg masih
diperkirakan dpt memacu timbulnya Autisme pada anak.

-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Friday, June 08, 2001 10:57 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Imunisasi MMR




Dear parents,

Sorry kalau topik ini pernah dibahas sebelumnya, saya hanya mau tanya apakah
imunisasi MMR ini perlu atau tidak diberikan ke anak kita? Dan dampak yang
diisukan, apakah benar demikian?

Terima kasih.

bundanya Carissa  Pierre



 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik,
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]







 Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, 
http://www.indokado.com/kueultah.html
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








[balita-anda] Imunisasi MMR (Was Re: [balita-anda] HIB)

2001-05-16 Terurut Topik Bayu Agus P.

Menyambung soal imunisasi/vaksinasi, saya ingin tanya mengenai vaksinasi
MMR.

Konon vaksinasi MMR ini dapat menyebabkan autisme pada anak. Dan pernah
dimuat beberapa kali di Republika (entah ada atau tidak di koran lain).
Apakah memang info ini benar atau bagaimana ?

Bahkan ada satu versi yang mengatakan bahwa imunisasi ini akan jauh
lebih aman jika dilakukan secara terpisah (yaitu M, lalu M, lalu R --
tidak borongan MMR). Apakah ini juga benar ? Jika ya, dimana yang sudah
dapat melaksanakan secara terpisah seperti ini ?

Kalau menurut DSA saya (kebetulan beliau juga seorang Professor),
katanya MMR ini masih aman. Adapun yang konon katanya menimbulkan
autisme itu bukan melulu dari MMR saja. Ada faktor lain. Tetapi
penjelasannya belum membuat rasa khawatir saya hilang

Mohon dong sharing dari rekan-rekan sekalian.
Terima kasih.

( Bayu )


Frida Mutiara Samosir wrote:
 
 Mba' Wiwid,
 HIB kalau ngga' salah untuk mencegah radang selaput otak
 (tolong koreksi kalau salah), vanessa juga rencananya bulan
 ini akan suntik HIB harganya sekitar Rp. 130.000.
 Tapi teman saya bilang ada yang sampai 200 ribuan.
 sekalian juga saya mau tanya rekan-rekan yg lain,
 umur berapa seharusnya anak di suntik HIB, apakah harus sebelum
 1 tahun atau bisa di tunda, dan apa yg harus kita lakukan untuk
 menjaga anak kita supaya jangan terserang radang ini sebelum di
 imunisasi HIB.
 saya tunggu sharingnya yaaa... terima kasih
 
 Mama Vanessa
 
  --
  From: Wiwid[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Sent: Kamis 17 Mei 2001 7:07
  To:   balita anda
  Subject:  [balita-anda] HIB
 
  rekan rekan sekalian,
 
  saya mau tanya mengenai imunisasi HIB, itu imunisasi untuk apa sih,
  soalnya rencananya tanggal 26 Mei ini anak saya mau di suntik HIB,
  katanya mahal ya..
  tapi saya lupa tanya ke DSA nya waktu dia bilang HIB, saya kira itu
  hepatitis ternyata bukan,
 
  tolong dong sharingnya, dan efeknya apa kalau di suntik HIB.
 
  terima kasih
 
  wiwid

 Mau kenduri di kantor? Perlu nasi tumpeng? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]






[balita-anda] imunisasi MMR

2001-01-11 Terurut Topik Sugiarti

Halo rekan balita anda

Tgl 19 jan nanti anak saya jadwal imunisasi MMR, apakah akan panas badan
anak saya setelah imunisasi ini?
Mohon sharingnya

salam
ibunya laras


 http://www.indokado.com - kirim cake  bunga ke 20 kota di Indonesia
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




















RE: [balita-anda] imunisasi MMR

2001-01-11 Terurut Topik Darwita, Arnelli AIS


Anak saya Fajar sudah imunisasi MMR karena ketika  jadwalnya untuk
imunisasi campak (sekitar umur 8 bulanan) dia sering demam, padahal
untuk imunisasi kondisi si anak harus fit atau sayanya  yang nggak
sempat .Akhirnya saya yang lalai. Waktu  berumur 2 tahun 4 bulan , saya
bawa ke DSA, lalu DSA menganjurkan untuk imunisasi MMR karena imunisasi
campak sudah termasuk di dalamnya. Menurut dokter si anak akan panas
setelah imunisasi dan diberi obat penurun panas. Setelah imunisasi Fajar
tidak terlalu panas, tapi obat dari dokter tetap saya berikan. Sekian
sharingnya.

Bunda Fajar

 --
 From: Sugiarti[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Thursday, January 11, 2001 2:26 PM
 To:   Balita-Anda
 Subject:  [balita-anda] imunisasi MMR
 
 Halo rekan balita anda
 
 Tgl 19 jan nanti anak saya jadwal imunisasi MMR, apakah akan panas
 badan
 anak saya setelah imunisasi ini?
 Mohon sharingnya
 
 salam
 ibunya laras
 
 
  http://www.indokado.com - kirim cake  bunga ke 20 kota di
 Indonesia
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

 http://www.indokado.com - kirim cake  bunga ke 20 kota di Indonesia
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




















Re: [balita-anda] imunisasi MMR

2001-01-11 Terurut Topik Fauzi Gazali

imunisasi MMR tidak menimbulkan panas bu, 




On Thu, 11 Jan 2001, Sugiarti wrote:

 Halo rekan balita anda
 
 Tgl 19 jan nanti anak saya jadwal imunisasi MMR, apakah akan panas badan
 anak saya setelah imunisasi ini?
 Mohon sharingnya
 
 salam
 ibunya laras
 
 
  http://www.indokado.com - kirim cake  bunga ke 20 kota di Indonesia
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 http://www.indokado.com - kirim cake  bunga ke 20 kota di Indonesia
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




















Re: [balita-anda] imunisasi MMR usia 15 bulan

2000-09-27 Terurut Topik Farida

salam . ibunya Syafa , setahu saya memang harus pas atua kurang dari 15
bulan , masalah ini dulu pernah di bahas di sini dan kalau nggak salah ada
artikel tentang ini juga , mungkin netters yang lain masih punya , dan
memang  di duga ada efeknya walaupun tidak selalu , jadi yang terbaik
konsult aja sama DSA nya , bagaimana rekomendasi dia tentang hal ini .

semoga tidak terlalu terlambat , cepat aja di bawa ke DSA nya masih 1 bulan
berselangkan Bu 
Good bles u

salam
ibu vira




- Original Message -
From: Rie Purnomo [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, September 27, 2000 4:35 PM
Subject: [balita-anda] imunisasi MMR  usia 15 bulan



 Rekan netter,

 Anak saya dijadwalkan imunisasi MMR pada usia 15
 bulan. Karena sakit dan kesibukan saya, imunisasi itu
 terlewatkan ... sekarang anak saya sudah 16 bulan ...
 Masih bisa imunisasi tidak ya?  Apa ada efek
 sampingnya dengan keterlambatan ini?  Mohon sharingnya
 ya ...

 Terima kasih,
 Ibunya Syafa

 __
 Do You Yahoo!?
 Send instant messages  get email alerts with Yahoo! Messenger.
 http://im.yahoo.com/


  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] imunisasi MMR usia 15 bulan

2000-09-27 Terurut Topik mamanya Dafi

Ibunya Syafa,
Masih bisa kok diimunisasi, kan rentangnya antara
15-18 bulan. Lebih dari itu masih bisa juga, tapi kan
biasanya anak mulai bermain dengan anak lain, jadi
ditakutkan sudah terlanjur tertular temannya.

Mamanya Dafi

--- Rie Purnomo [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
 Rekan netter,
 
 Anak saya dijadwalkan imunisasi MMR pada usia 15
 bulan. Karena sakit dan kesibukan saya, imunisasi
 itu
 terlewatkan ... sekarang anak saya sudah 16 bulan
 ...
 Masih bisa imunisasi tidak ya?  Apa ada efek
 sampingnya dengan keterlambatan ini?  Mohon
 sharingnya
 ya ...
 
 Terima kasih,
 Ibunya Syafa
 
 __
 Do You Yahoo!?
 Send instant messages  get email alerts with Yahoo!
 Messenger.
 http://im.yahoo.com/
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik,
 http://www.indokado.com
  Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


__
Do You Yahoo!?
Yahoo! Photos - 35mm Quality Prints, Now Get 15 Free!
http://photos.yahoo.com/


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-12-16 Terurut Topik Yenni Afrianti

Menambahkan informasi dari mamanya Dafi, waktu anak saya selesai di
imunisasi MMR (2-3 hari setelah MMR) terjadi reaksi dari tubuhnya, yaitu
badannya panas, keluar bintik" disekujur tubuh (seperti orang kena campak),
memang sebelumnya sewaktu mau imunisasi DSAnya udah ngomong duluan, nanti
kalau anak saya keluar bintik" itu nggak apa" dan nggak perlu diobatin, cuma
dikasi obat penurun panas saja.  Alhamdulillah setelah sekitar 1 minggu anak
saya sehat kembali dan bintik" disekujur tubuhnya hilang.  Ada baiknya
sebelum imunisasi konsultasikan dulu ke DSA kira" efek samping yang akan
terjadi apa, sehingga kita tidak panik  dan tau tindakan apa yang harus
dilakukan.
 --
 From: mamanya Dafi[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: 16 Desember 1999 10:00
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  Re: [balita-anda] Imunisasi MMR
 
 Saya ingin menambahkan informasi mengenai MMR ini,
 1. MMR termasuk vaksinasi lanjutan di Indonesia, dan
 dilakukan saat imunisasi dasar sudah selesai (BCG,
 DPT, Polio, Campak).
 2. Vaksinasi MMR dilakukan saat anak berusia 15-18
 bulan dalam kasus normal, dan paling cepat 9 bulan
 jika bayi berasa di lingkungan yang rawan terhadap
 gondongan, rubella dan cacar. Jadwal pemberian vaksin
 ini dengan vaksin lainnya paling cepat terpaut 3
 minggu.
 3. Vaksin MMR terdiri dari virus cacar, virus
 gondongan dan virus rubella yang di sudah dilemahkan
 (attenuated) dicampur dengan zat putih telur
 4. Untuk anak yang alergi pada putih telur, harus
 konsultasi dengan dokter terlebih dahulu
 Waktu anak saya diberi vaksin MMR (Trimovax), saya
 minta bungkus vaksinnya, dan memang diterangkan dalam
 efek samping dapat terjadi dari yang ringan (badan
 merah-merah) sampai pada autisme (tapi disebutkan
 bahwa efek ini sangat jarang terjadi, dan kemungkinan
 ada faktor lain yang mejadi pemicunya), juga dari
 pengalaman DSA saya belum pernah ada yang menunjukkan
 efek samping setelah di vaksin demikian pula dengan
 anak saya tidak menunjukkan perubahan.
 Saran saya, anak harus dalam keadaan yang benar-benar
 sehat saat diimunisasi sehingga mengurangi resiko
 terjadinya efek samping dari vaksin tersebut.
 Demikian dari saya.
 
 Mamanya Dafi
 
 __
 Do You Yahoo!?
 Thousands of Stores.  Millions of Products.  All in one place.
 Yahoo! Shopping: http://shopping.yahoo.com
 
 Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
 
 -= Dual T3 Webhosting on Dual Pentium III 450 - www.indoglobal.com =-
 Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
 EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
 [EMAIL PROTECTED]
 http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet
 
 
 
 
 
 
 
 

Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"

-= Dual T3 Webhosting on Dual Pentium III 450 - www.indoglobal.com =-
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet










RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-12-16 Terurut Topik Stella Martini

Agak sedikit lain dengan pengalaman saya ya...waktu putra saya diimunisasi MMR 
dokternya menyatakan tidak akan panas jadi engga usah dikasih apa-apaternyata 
memang engga panas tuh...bintik-bintik juga engga. Kenapa ya ?? Atau mungkin 'vaksin' 
yang digunakan berbeda ya ? Memang lebih baik tanyakan pada DSA mengenai akibat dari 
imunisasi...supaya pasti.

salam

mama jonathan

On Thu, 16 Dec 1999 11:28:16   Yenni Afrianti wrote:
   Menambahkan informasi dari mamanya Dafi, waktu anak saya selesai di
imunisasi MMR (2-3 hari setelah MMR) terjadi reaksi dari tubuhnya, yaitu
badannya panas, keluar bintik" disekujur tubuh (seperti orang kena campak),
memang sebelumnya sewaktu mau imunisasi DSAnya udah ngomong duluan, nanti
kalau anak saya keluar bintik" itu nggak apa" dan nggak perlu diobatin, cuma
dikasi obat penurun panas saja.  Alhamdulillah setelah sekitar 1 minggu anak
saya sehat kembali dan bintik" disekujur tubuhnya hilang.  Ada baiknya
sebelum imunisasi konsultasikan dulu ke DSA kira" efek samping yang akan
terjadi apa, sehingga kita tidak panik  dan tau tindakan apa yang harus
dilakukan.
 --
 From:mamanya Dafi[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To:[EMAIL PROTECTED]
 Sent:16 Desember 1999 10:00
 To:  [EMAIL PROTECTED]
 Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR
 
 Saya ingin menambahkan informasi mengenai MMR ini,
 1. MMR termasuk vaksinasi lanjutan di Indonesia, dan
 dilakukan saat imunisasi dasar sudah selesai (BCG,
 DPT, Polio, Campak).
 2. Vaksinasi MMR dilakukan saat anak berusia 15-18
 bulan dalam kasus normal, dan paling cepat 9 bulan
 jika bayi berasa di lingkungan yang rawan terhadap
 gondongan, rubella dan cacar. Jadwal pemberian vaksin
 ini dengan vaksin lainnya paling cepat terpaut 3
 minggu.
 3. Vaksin MMR terdiri dari virus cacar, virus
 gondongan dan virus rubella yang di sudah dilemahkan
 (attenuated) dicampur dengan zat putih telur
 4. Untuk anak yang alergi pada putih telur, harus
 konsultasi dengan dokter terlebih dahulu
 Waktu anak saya diberi vaksin MMR (Trimovax), saya
 minta bungkus vaksinnya, dan memang diterangkan dalam
 efek samping dapat terjadi dari yang ringan (badan
 merah-merah) sampai pada autisme (tapi disebutkan
 bahwa efek ini sangat jarang terjadi, dan kemungkinan
 ada faktor lain yang mejadi pemicunya), juga dari
 pengalaman DSA saya belum pernah ada yang menunjukkan
 efek samping setelah di vaksin demikian pula dengan
 anak saya tidak menunjukkan perubahan.
 Saran saya, anak harus dalam keadaan yang benar-benar
 sehat saat diimunisasi sehingga mengurangi resiko
 terjadinya efek samping dari vaksin tersebut.
 Demikian dari saya.
 
 Mamanya Dafi
 
 __
 Do You Yahoo!?
 Thousands of Stores.  Millions of Products.  All in one place.
 Yahoo! Shopping: http://shopping.yahoo.com
 
 Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
 
 -= Dual T3 Webhosting on Dual Pentium III 450 - www.indoglobal.com =-
 Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
 EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
 [EMAIL PROTECTED]
 http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet
 
 
 
 
 
 
 
 

Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"

-= Dual T3 Webhosting on Dual Pentium III 450 - www.indoglobal.com =-
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet











LYCOShop is now open. On your mark, get set, SHOP!!!
http://shop.lycos.com/

Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"

-= Dual T3 Webhosting on Dual Pentium III 450 - www.indoglobal.com =-
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet










RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-12-16 Terurut Topik Ricka Febriliantina

Mungkin saya mau menambahkan informasi mengenai dampak imunisasi MMR pada
anak, sekaligus menjawab pertanyaan mbak stella,
Menurut DSA anak saya, Dampak dari MMR ini hampir mirip dengan Campak...
Untuk imunisasi MMR dan campak, Dampak pada Masing2 anak tidak mesti sama.
Probabilitas anak menderita Demam atau bercak sebesar 40 %. Jadi kemungkinan
tidak terkena demam atau pun panas adalah 60 %. Berarti kemungkinan tidak
kena demam   Bercak lebih besar. Jadi wajar2 saja, kalau ada anak yang
Panas, dan ada juga yang tidak. Kebetulan anak saya termasuk yang beruntung,
tidak mengalami  Demam maupun bercak.
Untuk imunisasi lain pun memiliki probabilitas tsb, tapi saya lupa rincian
persentasenya u/ masing imunisasi.

Terus masalah waktu pemberian imunisasi MMR, menurut DSA anak saya minimal
adalah pada usia 15 Bulan. Sama seperti kata Mbak stella, anak harus
memiliki daya tahan yang lebih kuat. 

Mamanya Annin

Ricka Febriliantina 
[EMAIL PROTECTED] mailto:[EMAIL PROTECTED]  
Bagian Program Manajemen 
Kandatel Tasikmalaya
0265-322400


-Original Message-
From:   Stella Martini [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   17 Desember 1999 8:37
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject:RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

Agak sedikit lain dengan pengalaman saya ya...waktu putra saya
diimunisasi MMR dokternya menyatakan tidak akan panas jadi engga usah
dikasih apa-apaternyata memang engga panas tuh...bintik-bintik juga
engga. Kenapa ya ?? Atau mungkin 'vaksin' yang digunakan berbeda ya ? Memang
lebih baik tanyakan pada DSA mengenai akibat dari imunisasi...supaya pasti.

salam

mama jonathan

On Thu, 16 Dec 1999 11:28:16   Yenni Afrianti wrote:
   Menambahkan informasi dari mamanya Dafi, waktu anak saya
selesai di
imunisasi MMR (2-3 hari setelah MMR) terjadi reaksi dari tubuhnya,
yaitu
badannya panas, keluar bintik" disekujur tubuh (seperti orang kena
campak),
memang sebelumnya sewaktu mau imunisasi DSAnya udah ngomong duluan,
nanti
kalau anak saya keluar bintik" itu nggak apa" dan nggak perlu
diobatin, cuma
dikasi obat penurun panas saja.  Alhamdulillah setelah sekitar 1
minggu anak
saya sehat kembali dan bintik" disekujur tubuhnya hilang.  Ada
baiknya
sebelum imunisasi konsultasikan dulu ke DSA kira" efek samping yang
akan
terjadi apa, sehingga kita tidak panik  dan tau tindakan apa yang
harus
dilakukan.
 --
 From:mamanya Dafi[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To:[EMAIL PROTECTED]
 Sent:16 Desember 1999 10:00
 To:  [EMAIL PROTECTED]
     Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR
 
 Saya ingin menambahkan informasi mengenai MMR ini,
 1. MMR termasuk vaksinasi lanjutan di Indonesia, dan
 dilakukan saat imunisasi dasar sudah selesai (BCG,
 DPT, Polio, Campak).
 2. Vaksinasi MMR dilakukan saat anak berusia 15-18
 bulan dalam kasus normal, dan paling cepat 9 bulan
 jika bayi berasa di lingkungan yang rawan terhadap
 gondongan, rubella dan cacar. Jadwal pemberian vaksin
 ini dengan vaksin lainnya paling cepat terpaut 3
 minggu.
 3. Vaksin MMR terdiri dari virus cacar, virus
 gondongan dan virus rubella yang di sudah dilemahkan
 (attenuated) dicampur dengan zat putih telur
 4. Untuk anak yang alergi pada putih telur, harus
 konsultasi dengan dokter terlebih dahulu
 Waktu anak saya diberi vaksin MMR (Trimovax), saya
 minta bungkus vaksinnya, dan memang diterangkan dalam
 efek samping dapat terjadi dari yang ringan (badan
 merah-merah) sampai pada autisme (tapi disebutkan
 bahwa efek ini sangat jarang terjadi, dan kemungkinan
 ada faktor lain yang mejadi pemicunya), juga dari
 pengalaman DSA saya belum pernah ada yang menunjukkan
 efek samping setelah di vaksin demikian pula dengan
 anak saya tidak menunjukkan perubahan.
 Saran saya, anak harus dalam keadaan yang benar-benar
 sehat saat diimunisasi sehingga mengurangi resiko
 terjadinya efek samping dari vaksin tersebut.
 Demikian dari saya.
 
 Mamanya Dafi
 
 __
 Do You Yahoo!?
 Thousands of Stores.  Millions of Products.  All in one place.
 Yahoo! Shopping: http://shopping.yahoo.com
 
 Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat 
cerdas"
 
 -= Dual T3 Webhosting on Dual Pentium III 450 -
www.indoglobal.com =-
 Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:
[EMAIL PROTECTED]
 EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscrib

Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-12-15 Terurut Topik Retno Ambarwaty

Saya ingin sharing informasi untuk vaksinasi MMR ini.
Saya melahirkan di RS Mitra Jatinegara, 10 hari keluar dari RS bayi diharuskan control
ke dokter yang menangani sejak lahir,
pada kontrol pertama tersebut saya langsung di list kan daftar dan waktu imunisasi yang
harus di berikan kepada anak saya.
Salah satu imunisasi nya adalah MMR , Miningitis , dan vaksinasi standart lainnya.
Dan MMR ini diberikan pada usia kurang dari 7 bulan (saya lupa dengan pasti bulannya).

salam manis

Mamanya Ninda
---

Lusie Wahyuni wrote:

 Mamanya Sarah,
 Di mana anda melakukan vaksinasi ini ?
 (Sekedar untuk perbandingan)

 Salam,
 Lusie

 --
 From: Fauziah Swasono [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR
 Date: Tuesday, November 02, 1999 3:07 PM

 Ibu Imelda, saya tidak tahu persis tapi mungkin informasi ini bisa sedikit
 membantu.

 -Original Message-
 From: Imelda Pasni [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
 Date: Tuesday, November 02, 1999 10:04 AM
 Subject: [balita-anda] Imunisasi MMR

 1.   Apa kegunaan imunisasi ini? Apakah ini termasuk program nasional yang
 baru?
 MMR kependekan dari Measles-mumps-Rubella, mengenai detail ketiga penyakit
 ini bisa anda baca di brosur (biasanya tersedia diruang tunggu praktek dr.
 anak). Imunisasi ini untuk menghindari ketiga penyakit tsb. Jenis
 penyakitnya kalau tidak salah, mirip campak. Imunisasi ini biasanya
 diberikan sebagai kelanjutan imunisasi campak (9 bln). Sampai sekarang
 tampaknya belum masuk program imunisasi nasional (tetapi setahu saya di
 negara maju sudah menjadi imunisasi wajib/standar), mungkin karena harga
 vaksinnya yang cukup mahal.

 2.   Perlukah imunisasi MMR? Apa yang terjadi bila seorang anak tidak
 diberi
 imunisasi ini, apakah bisa dikendalikan dengan asupan gizi yang baik?
 Setahu saya rubella cukup berbahaya, dan tidak begitu berkaitan dg masalah
 gizi melainkan masalah virus. Akan lebih baik jika anda memberikannya pada
 anak anda, untuk menghindarkan hal-hal yang tidak diinginkan dikemudian
 hari.

 3.   Saya pernah mendengar bahwa salah satu kecurigaan penyebab autisme
 pada
 anak-anak adalah imunisasi MMR. Benarkah? Jika tidak, apa sebenarnya
 penyebab
 autisme?
 Mengenai ini, saya belum pernah mendengar sama sekali. Mungkin yang lain
 bisa memberi masukan.

 FYI, dinegara-negara maju program imunisasi standarnya sudah mencakup lebih
 banyak daripada di Ind. Hepatitis, cacar (varilria), MMR, radang selaput
 otak (meningitis), biasanya sudah termasuk imun. standar.
 Sedangkan di sini, cuma BCG, polio, campak, DPT saja. Hal ini berkaitan dg
 kemampuan negara mensubsidi harga vaksin tsb dan kemampuan memproduksi
 vaksin lokal.
 Contohnya, thn 98, anak saya divaksin varilrix seharga Rp. 175.000 (belum
 termasuk biaya dr.) dan meningitis Rp.150.000. Bulan lalu divaksin thypi
 (pencegahan thypus) Rp. 145.000 (belum termasuk biaya dr.) Vaksinnya juga
 biasanya import.
 Tapi mencegah lebih baik daripada mengobati, jadi saya usahakan dilengkapi.
 Karena kejadian penyakit tsb mungkin tidak terlalu banyak, tetapi begitu
 terjadi bisa menjadi sesalan berkepanjangan.

 Salam,

 mama Sarah

 Kunjungi:
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"

 
 Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
 EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
 [EMAIL PROTECTED]
 Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/
 http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet

 --

 Kunjungi:
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"

 
 Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
 EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
 Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/
 http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet

--
wasalam

Ambar
-



Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"

-= Dual T3 Webhosting on Dual Pentium III 450 - www.indoglobal.com =-
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet










Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-12-15 Terurut Topik mamanya Dafi

Saya ingin menambahkan informasi mengenai MMR ini,
1. MMR termasuk vaksinasi lanjutan di Indonesia, dan
dilakukan saat imunisasi dasar sudah selesai (BCG,
DPT, Polio, Campak).
2. Vaksinasi MMR dilakukan saat anak berusia 15-18
bulan dalam kasus normal, dan paling cepat 9 bulan
jika bayi berasa di lingkungan yang rawan terhadap
gondongan, rubella dan cacar. Jadwal pemberian vaksin
ini dengan vaksin lainnya paling cepat terpaut 3
minggu.
3. Vaksin MMR terdiri dari virus cacar, virus
gondongan dan virus rubella yang di sudah dilemahkan
(attenuated) dicampur dengan zat putih telur
4. Untuk anak yang alergi pada putih telur, harus
konsultasi dengan dokter terlebih dahulu
Waktu anak saya diberi vaksin MMR (Trimovax), saya
minta bungkus vaksinnya, dan memang diterangkan dalam
efek samping dapat terjadi dari yang ringan (badan
merah-merah) sampai pada autisme (tapi disebutkan
bahwa efek ini sangat jarang terjadi, dan kemungkinan
ada faktor lain yang mejadi pemicunya), juga dari
pengalaman DSA saya belum pernah ada yang menunjukkan
efek samping setelah di vaksin demikian pula dengan
anak saya tidak menunjukkan perubahan.
Saran saya, anak harus dalam keadaan yang benar-benar
sehat saat diimunisasi sehingga mengurangi resiko
terjadinya efek samping dari vaksin tersebut.
Demikian dari saya.

Mamanya Dafi

__
Do You Yahoo!?
Thousands of Stores.  Millions of Products.  All in one place.
Yahoo! Shopping: http://shopping.yahoo.com

Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"

-= Dual T3 Webhosting on Dual Pentium III 450 - www.indoglobal.com =-
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet










Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-12-15 Terurut Topik Nova Avia

utk info tambahan mengenai Imunisasi MMR ( Meales = Campek , Mumps = Gondong
, Rubella = Campak Jerman ), suntikan tersebut diberikan mulai usia 12 bln
atau paling sedikit 6 bulan setelah penyuntikan vaksinasi campak, dianjurkan
imunisasi ulang pada usia 11-12 tahun ( disarikan dari seri Ayahbunda, Dunia
Bunda Sukses di Kantor, Bahagia di rumah ).

wassalam,

Bundanya ALVARIZQ


Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"

-= Dual T3 Webhosting on Dual Pentium III 450 - www.indoglobal.com =-
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet










RE: [balita-anda] Re: Mohon Pengertian (Re: [balita-anda] Imunisasi MMR (langganan IA))

1999-11-09 Terurut Topik Yenni Afrianti

Saya bukannya mau membela Tabloid Ibu  Anak, tapi menurut saya merupakan
kesalahan besar kalau kita hanya menyalahkan tabloid ini saja, karena
seharusnya bagi yang mau bertanya mengenai sirkulasi tabloid tersebut
seharusnya pun melalui JAPRI, jadi yang bertanya nggak boleh lewat jalur
umum, kasihankan Tabloid ini selalu disalahkan, padahal menurut saya selama
ini artikel yang mereka kirimkan selalu bermanfaat buat kita semua.
Ok.semuanya bisa lebih memahamilah.agar diskusi kita
lancar dan menambah pengetahuan kita semua.

 --
 From: Tabloid IBUANAK[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: 08 Nopember 1999 12:58
 To:   [EMAIL PROTECTED]; kj
 Cc:   [EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] Re: Mohon Pengertian (Re: [balita-anda]
 Imunisasi MMR (langganan IA))
 
 Mohon maaf kalau beberapa jawaban kami terhadap aggota milis yang bertanya
 ternyata kurang berkenan, dan mohon untuk tidak disalah artikan, karena
 kami
 hanya ingin memberikan layanan yang baik buat rekan-rekan.
 Sebenarnya sejak berlangganan, kami selalu ikut serta dalam
 diskusi-diskusi
 di mailing-list ini, tentunya bila kami mempunyai informasi-informasi yang
 mendukung.
 Untuk rekan-rekan yang ingin berdialog dengan kami, baik bertanya ataupun
 hanya ingin bercerita, dimohon dengan sangat untuk menayangkan e-mail
 langsung ke [EMAIL PROTECTED] , dan tidak melalui milis ini.
 Sekali lagi mohon maaf dan terima kasih atas pengertian dan perhatiannya.
 
 Salam
 DINA - Redaksi
 
 -Original Message-
 From: kj [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED];
 [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
 Cc: Tabloid IBUANAK [EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED]
 [EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
 Date: Friday, November 05, 1999 5:19 PM
 Subject: Mohon Pengertian (Re: [balita-anda] Imunisasi MMR (langganan
 IA))
 
 
 untuk kesekian kalinya, kepada ybs. kami mohonkan pengertian dan
 kerjasamanya untuk TIDAK menggunakan mailing-list ini untuk tujuan lain
 di
 luar misinya. hargai members lain. patuhi etika berinternet dan
 bermailing-list.
 
 terimakasih, dan salam,
 
 
 kj/ admin
 
 
 At 12:14 PM 11/5/99 +0530, Tabloid IBUANAK wrote:
 Dear Mbak Johana,
 Harga yang berlangganan  berbeda dengan beli eceran. Beli eceran
 harganya
 RP.2.500,- per edisi, sementara untuk berlangganan ada beberapa paket
 berlangganan, yaitu
 Paket I =  3 bulan (13 edisi) total harga Rp.25.000,-
 Paket II = 6 bulan (26 edisi) total harga Rp.48.000,-
 Paket III = 12 bulan (52 edisi) total harga Rp.90.000,-
 Nah... jauh lebih murah yang berlangganan khan Mbak..., sekarang Mbak
 tinggal dipilih aja pengennya yang mana.
 Kita tunggu lho Mbak...keikutsertaannya dalam keluarga besar IA
 
 Salam
 DINA - Redaksi
 
 -Original Message-
 From: Johanna [EMAIL PROTECTED]
 To: '[EMAIL PROTECTED]' [EMAIL PROTECTED]
 Date: Thursday, November 04, 1999 4:35 PM
 Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR (langganan IA)
 
 
 Apakah harga bila kita berlangganan dengan membeli eceran sama?
 
  --
  From: Tabloid IBUANAK[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Reply To: [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Wednesday, 03 November, 1999 16:45
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR (langganan IA)
 
  Bapak Dedi yang terhormat,
  Terima kasih atas perhatian dan dukungan Bapak  kepada tabloid kami.
  Kalau Bapak ingin berlangganan, Bapak bisa langsung menghubungi
 Bagian
  Sirkulasi/Distribusi kami, PT. Nusa Distribusindo, tel. 84998537-40
  dengan
  ibu LINA atau NURHAYATI.
  Harga Tabloid IA hanya Rp.2.500,- per edisi dan terbit seminggu
  sekali
  setiap hari Selasa (tapi hari Senin juga sudah tersedia dipasaran).
  Sekali lagi terima kasih dan semoga Bapak akan bergabung dengan
  keluarga
  besar
  IBUANAK. Salam hangat untuk keluarga di rumah.
 
 
  DINA
  Redaksi IA
 
 
  -Original Message-
  From: Dedi Slamet Riyadi [EMAIL PROTECTED]
  To: '[EMAIL PROTECTED]' [EMAIL PROTECTED]
  Date: Wednesday, November 03, 1999 7:55 AM
  Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR
 
 
  Redaksi IA,
  Kalo boleh saya tahu, bagaimana prosedur berlangganan majalah IA
  berikut
  harga, cara pembayaran dan tanggal terbitnya.
  Mohon informasinya, terima kasih
  
  Wassalam
  
  
  
   -Original Message-
   From: Tabloid IBUANAK [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
   Sent: Tuesday, November 02, 1999 2:41 AM
   To: [EMAIL PROTECTED]
   Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR
  
   Mama-nya Raissa yang terhormat,
  
   Kami ingin menginformasikan bahwa Tabloid IBUANAK sudah pernah
  membahas
   tentang Campak dan juga Imunisasi MMR pada edisi No.39/Thn.I, ibu
  bisa
   membacanya pada rubrik Klinik Anak.
   Kami juga mengirimkan file yang dimuat pada edisi tersebut (bila
  ibu
  tidak
   menemukan tabloid IBUANAK edisi 39) dengan menggunakan
  attachments.
   Semoga bermanfaat.
  
  
   DINA
   Redaksi IA
  
   -Original Message-
   From: Imelda Pasni [EMAIL

Re: [balita-anda] Re: Mohon Pengertian (Re: [balita-anda] Imunisasi MMR (langganan IA))

1999-11-08 Terurut Topik Stella Martini

Mbak Dina, pasti yang dimaksud adalah pertanyaan seputar cara berlangganan tabloid 
IA. Kalau artiket-artikel Mbak Dina dan tanggapan Mbak Dina untuk topik-topik di 
milis ini saya rasa banyak manfaatnya, jadi jangan 'ngilang' ya, Mbak !

Mama Jonathan
--

On Mon, 8 Nov 1999 11:28:38Tabloid IBUANAK wrote:
Mohon maaf kalau beberapa jawaban kami terhadap aggota milis yang bertanya
ternyata kurang berkenan, dan mohon untuk tidak disalah artikan, karena kami
hanya ingin memberikan layanan yang baik buat rekan-rekan.
Sebenarnya sejak berlangganan, kami selalu ikut serta dalam diskusi-diskusi
di mailing-list ini, tentunya bila kami mempunyai informasi-informasi yang
mendukung.
Untuk rekan-rekan yang ingin berdialog dengan kami, baik bertanya ataupun
hanya ingin bercerita, dimohon dengan sangat untuk menayangkan e-mail
langsung ke [EMAIL PROTECTED] , dan tidak melalui milis ini.
Sekali lagi mohon maaf dan terima kasih atas pengertian dan perhatiannya.

Salam
DINA - Redaksi

-Original Message-
From: kj [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED];
[EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Cc: Tabloid IBUANAK [EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED]
[EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Friday, November 05, 1999 5:19 PM
Subject: Mohon Pengertian (Re: [balita-anda] Imunisasi MMR (langganan IA))


untuk kesekian kalinya, kepada ybs. kami mohonkan pengertian dan
kerjasamanya untuk TIDAK menggunakan mailing-list ini untuk tujuan lain di
luar misinya. hargai members lain. patuhi etika berinternet dan
bermailing-list.

terimakasih, dan salam,


kj/ admin


At 12:14 PM 11/5/99 +0530, Tabloid IBUANAK wrote:
Dear Mbak Johana,
Harga yang berlangganan  berbeda dengan beli eceran. Beli eceran harganya
RP.2.500,- per edisi, sementara untuk berlangganan ada beberapa paket
berlangganan, yaitu
Paket I =  3 bulan (13 edisi) total harga Rp.25.000,-
Paket II = 6 bulan (26 edisi) total harga Rp.48.000,-
Paket III = 12 bulan (52 edisi) total harga Rp.90.000,-
Nah... jauh lebih murah yang berlangganan khan Mbak..., sekarang Mbak
tinggal dipilih aja pengennya yang mana.
Kita tunggu lho Mbak...keikutsertaannya dalam keluarga besar IA

Salam
DINA - Redaksi

-Original Message-
From: Johanna [EMAIL PROTECTED]
To: '[EMAIL PROTECTED]' [EMAIL PROTECTED]
Date: Thursday, November 04, 1999 4:35 PM
Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR (langganan IA)


Apakah harga bila kita berlangganan dengan membeli eceran sama?

 --
 From: Tabloid IBUANAK[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, 03 November, 1999 16:45
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR (langganan IA)

 Bapak Dedi yang terhormat,
 Terima kasih atas perhatian dan dukungan Bapak  kepada tabloid kami.
 Kalau Bapak ingin berlangganan, Bapak bisa langsung menghubungi Bagian
 Sirkulasi/Distribusi kami, PT. Nusa Distribusindo, tel. 84998537-40
 dengan
 ibu LINA atau NURHAYATI.
 Harga Tabloid IA hanya Rp.2.500,- per edisi dan terbit seminggu
 sekali
 setiap hari Selasa (tapi hari Senin juga sudah tersedia dipasaran).
 Sekali lagi terima kasih dan semoga Bapak akan bergabung dengan
 keluarga
 besar
 IBUANAK. Salam hangat untuk keluarga di rumah.


 DINA
 Redaksi IA


 -Original Message-
 From: Dedi Slamet Riyadi [EMAIL PROTECTED]
 To: '[EMAIL PROTECTED]' [EMAIL PROTECTED]
 Date: Wednesday, November 03, 1999 7:55 AM
 Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR


 Redaksi IA,
 Kalo boleh saya tahu, bagaimana prosedur berlangganan majalah IA
 berikut
 harga, cara pembayaran dan tanggal terbitnya.
 Mohon informasinya, terima kasih
 
 Wassalam
 
 
 
  -Original Message-
  From: Tabloid IBUANAK [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Sent: Tuesday, November 02, 1999 2:41 AM
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR
 
  Mama-nya Raissa yang terhormat,
 
  Kami ingin menginformasikan bahwa Tabloid IBUANAK sudah pernah
 membahas
  tentang Campak dan juga Imunisasi MMR pada edisi No.39/Thn.I, ibu
 bisa
  membacanya pada rubrik Klinik Anak.
  Kami juga mengirimkan file yang dimuat pada edisi tersebut (bila
 ibu
 tidak
  menemukan tabloid IBUANAK edisi 39) dengan menggunakan
 attachments.
  Semoga bermanfaat.
 
 
  DINA
  Redaksi IA
 
  -Original Message-
  From: Imelda Pasni [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
  Date: Tuesday, November 02, 1999 10:32 AM
  Subject: [balita-anda] Imunisasi MMR
 
 
  Dear netters,
  Anak saya saat ini berumur 5 bulan. Menurut dokter, nanti saat
 berumur
 15
  bulan,
  ia dianjurkan untuk diberi imunisasi MMR. Saya akan senang bila
 ada
  netters
  yang
  ingin berbagi cerita tentang imunisasi jenis ini, karena saya baru
  mendengarnya.
  Ada beberapa pertanyaan sehubungan dengan iminisasi ini :
  
  1.   Apa kegunaan imunisasi ini? Apakah ini termasuk program
 nasional
  yang
  baru?
  2.   Perlukah imunisasi MMR? Apa yang terjadi bila seorang anak
 tidak
  diberi
  imunisasi ini, apakah bisa dikendalikan

Re: [balita-anda] Imunisasi MMR (langganan IA)

1999-11-03 Terurut Topik Tabloid IBUANAK

Bapak Dedi yang terhormat,
Terima kasih atas perhatian dan dukungan Bapak  kepada tabloid kami.
Kalau Bapak ingin berlangganan, Bapak bisa langsung menghubungi Bagian
Sirkulasi/Distribusi kami, PT. Nusa Distribusindo, tel. 84998537-40 dengan
ibu LINA atau NURHAYATI.
Harga Tabloid IA hanya Rp.2.500,- per edisi dan terbit seminggu sekali
setiap hari Selasa (tapi hari Senin juga sudah tersedia dipasaran).
Sekali lagi terima kasih dan semoga Bapak akan bergabung dengan keluarga
besar
IBUANAK. Salam hangat untuk keluarga di rumah.


DINA
Redaksi IA


-Original Message-
From: Dedi Slamet Riyadi [EMAIL PROTECTED]
To: '[EMAIL PROTECTED]' [EMAIL PROTECTED]
Date: Wednesday, November 03, 1999 7:55 AM
Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR


Redaksi IA,
Kalo boleh saya tahu, bagaimana prosedur berlangganan majalah IA berikut
harga, cara pembayaran dan tanggal terbitnya.
Mohon informasinya, terima kasih

Wassalam



 -Original Message-
 From: Tabloid IBUANAK [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Tuesday, November 02, 1999 2:41 AM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

 Mama-nya Raissa yang terhormat,

 Kami ingin menginformasikan bahwa Tabloid IBUANAK sudah pernah membahas
 tentang Campak dan juga Imunisasi MMR pada edisi No.39/Thn.I, ibu bisa
 membacanya pada rubrik Klinik Anak.
 Kami juga mengirimkan file yang dimuat pada edisi tersebut (bila ibu
tidak
 menemukan tabloid IBUANAK edisi 39) dengan menggunakan attachments.
 Semoga bermanfaat.


 DINA
 Redaksi IA

 -Original Message-
 From: Imelda Pasni [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
 Date: Tuesday, November 02, 1999 10:32 AM
 Subject: [balita-anda] Imunisasi MMR


 Dear netters,
 Anak saya saat ini berumur 5 bulan. Menurut dokter, nanti saat berumur
15
 bulan,
 ia dianjurkan untuk diberi imunisasi MMR. Saya akan senang bila ada
 netters
 yang
 ingin berbagi cerita tentang imunisasi jenis ini, karena saya baru
 mendengarnya.
 Ada beberapa pertanyaan sehubungan dengan iminisasi ini :
 
 1.   Apa kegunaan imunisasi ini? Apakah ini termasuk program nasional
 yang
 baru?
 2.   Perlukah imunisasi MMR? Apa yang terjadi bila seorang anak tidak
 diberi
 imunisasi ini, apakah bisa dikendalikan dengan asupan gizi yang baik?
 3.   Saya pernah mendengar bahwa salah satu kecurigaan penyebab autisme
 pada
 anak-anak adalah imunisasi MMR. Benarkah? Jika tidak, apa sebenarnya
 penyebab
 autisme?
 
 Terima kasih saya tunggu tanggapan netters!
 
 Mama-nya Raissa
 
 
 
 
 Kunjungi:
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
 
 
 Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:
[EMAIL PROTECTED]
 EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
 [EMAIL PROTECTED]
 Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/
 http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di
 Internet
 
 
 
 
 
 
 
   File: Campak dan Seluk Beluknya.txtFile: Resiko Menunda
 MMR.txtFile: ATT03632.txt 

Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
[EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet










Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/ 
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet









Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-11-03 Terurut Topik umiyati

sama seperti anaknya Bapak Syarifudin, anak saya juga sudah memenuhi semua imunisasi
umum. tetapi untuk imunisasi MMR dan HIB belum, saat ini anak saya berusia 19 bulan dan
ketika berumur 8 bulan pernah terkena campak, apakah masih bisa di berikan imunisasi
MMR dan HIB. atas informasi yang diberikan saya ucapkan terima kasih.

salam
mamanya Nico



syarifudin wrote:

 Dear netters
 Assalamualaikum wr wb

 Anak saya sekarang sudah berusia 3 tahun apakah sudah terlambat untuk di
 imunisasi MMR
 tersebut. setahu saya untuk imunisasi yang umum anak saya sudah
 semua.Tolong inputnya
 dari netters sekalian. dan sebelumnya saya ucapkan terima kasih

 Wassalam

 Kunjungi:
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"

 
 Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
 EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
 Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/
 http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet




Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/ 
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet









Re: [balita-anda] Imunisasi MMR-mmr

1999-11-03 Terurut Topik Herry Liu

berapa yah sekali suntk MMR ?

- Original Message - 
From: [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, November 02, 1999 3:07 PM
Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR


 This message uses a character set that is not supported by the Internet
 Mail Service.  To view the original message content,  open the attached
 message. If the text doesn't display correctly, save the attachment to
 disk, and then open it using a viewer that can display the original
 character set. message.txt 
 


Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/ 
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet









Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-11-03 Terurut Topik Lusie Wahyuni

Mamanya Sarah,
Di mana anda melakukan vaksinasi ini ?
(Sekedar untuk perbandingan)

Salam,
Lusie

--
From: Fauziah Swasono [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR
Date: Tuesday, November 02, 1999 3:07 PM

Ibu Imelda, saya tidak tahu persis tapi mungkin informasi ini bisa sedikit
membantu.

-Original Message-
From: Imelda Pasni [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Tuesday, November 02, 1999 10:04 AM
Subject: [balita-anda] Imunisasi MMR


1.   Apa kegunaan imunisasi ini? Apakah ini termasuk program nasional yang
baru?
MMR kependekan dari Measles-mumps-Rubella, mengenai detail ketiga penyakit
ini bisa anda baca di brosur (biasanya tersedia diruang tunggu praktek dr.
anak). Imunisasi ini untuk menghindari ketiga penyakit tsb. Jenis
penyakitnya kalau tidak salah, mirip campak. Imunisasi ini biasanya
diberikan sebagai kelanjutan imunisasi campak (9 bln). Sampai sekarang
tampaknya belum masuk program imunisasi nasional (tetapi setahu saya di
negara maju sudah menjadi imunisasi wajib/standar), mungkin karena harga
vaksinnya yang cukup mahal.

2.   Perlukah imunisasi MMR? Apa yang terjadi bila seorang anak tidak
diberi
imunisasi ini, apakah bisa dikendalikan dengan asupan gizi yang baik?
Setahu saya rubella cukup berbahaya, dan tidak begitu berkaitan dg masalah
gizi melainkan masalah virus. Akan lebih baik jika anda memberikannya pada
anak anda, untuk menghindarkan hal-hal yang tidak diinginkan dikemudian
hari.

3.   Saya pernah mendengar bahwa salah satu kecurigaan penyebab autisme
pada
anak-anak adalah imunisasi MMR. Benarkah? Jika tidak, apa sebenarnya
penyebab
autisme?
Mengenai ini, saya belum pernah mendengar sama sekali. Mungkin yang lain
bisa memberi masukan.

FYI, dinegara-negara maju program imunisasi standarnya sudah mencakup lebih
banyak daripada di Ind. Hepatitis, cacar (varilria), MMR, radang selaput
otak (meningitis), biasanya sudah termasuk imun. standar. 
Sedangkan di sini, cuma BCG, polio, campak, DPT saja. Hal ini berkaitan dg
kemampuan negara mensubsidi harga vaksin tsb dan kemampuan memproduksi
vaksin lokal.
Contohnya, thn 98, anak saya divaksin varilrix seharga Rp. 175.000 (belum
termasuk biaya dr.) dan meningitis Rp.150.000. Bulan lalu divaksin thypi
(pencegahan thypus) Rp. 145.000 (belum termasuk biaya dr.) Vaksinnya juga
biasanya import.
Tapi mencegah lebih baik daripada mengobati, jadi saya usahakan dilengkapi.
Karena kejadian penyakit tsb mungkin tidak terlalu banyak, tetapi begitu
terjadi bisa menjadi sesalan berkepanjangan.

Salam,

mama Sarah


Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
[EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/ 
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet






--


Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/ 
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet









RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-11-03 Terurut Topik kesawa

Ini saya ambilkan dari salah satu situs internet yaitu www.keluarga.org
http://www.keluarga.org , didalam situs ada babrapa informasi lain yang
diperlukan.
Selamat mencoba

*MMR / CAMPAK : 

Keterangan singkat : 

Vaksin MMR memberikan kekebalan terhadap measles (campak), numps dan
rubella. 

Jadwal pemberian : 

Diberikan sebagai satu seri yang terdiri dari dua kali pemberian. Yaitu pada
usia 12 s/d 15 bulan dan saat sebelum masuk sekolah (4 s/d 6 tahun) atau
pada usia 11 s/d 12 tahun. 

Resiko yang mungkin timbul : 

Jarang sekali timbul masalah serius akibat vaksin ini. 

Menunda pemberian : 
*Bila anak sakit lebih dari sekedar panas badan ringan. 
*Bila memiliki alergi terhadap telur atau antibiotika neomycin. 
*Bila menerima gamma globulin dalam selang waktu 3 bulan sebelum imunisasi. 
*Bila memiliki gangguan kekebalan tubuh akibat kanker atau sedang menjalani
terapi kemo atau radiasi. 

Setelah pemberian : 

Seperti vaksin lainnya cukup siapkan obat penurun panas, apabila tidak ada
gejala lain yang serius.

Papa-nya AGASTYA

--
From:  Imelda Pasni [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:  02 Nopember 1999 10:24
To:  [EMAIL PROTECTED]
Subject:  [balita-anda] Imunisasi MMR

Dear netters,
Anak saya saat ini berumur 5 bulan. Menurut dokter, nanti saat
berumur 15 bulan,
ia dianjurkan untuk diberi imunisasi MMR. Saya akan senang bila ada
netters yang
ingin berbagi cerita tentang imunisasi jenis ini, karena saya baru
mendengarnya.
Ada beberapa pertanyaan sehubungan dengan iminisasi ini :

1.   Apa kegunaan imunisasi ini? Apakah ini termasuk program
nasional yang baru?
2.   Perlukah imunisasi MMR? Apa yang terjadi bila seorang anak
tidak diberi
imunisasi ini, apakah bisa dikendalikan dengan asupan gizi yang
baik?
3.   Saya pernah mendengar bahwa salah satu kecurigaan penyebab
autisme pada
anak-anak adalah imunisasi MMR. Benarkah? Jika tidak, apa sebenarnya
penyebab
autisme?

Terima kasih saya tunggu tanggapan netters!

Mama-nya Raissa


Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/ 
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet









RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-11-03 Terurut Topik Yenni Afrianti

Ibu Nico, saya hanya ingin sedikit bertanya penyakit campak yang kata ibu
pernah menyerang anaknya pada usia 8 bulan.  Yang perlu ditanyakan apakah
anak ibu positif terkena campak?  Atau hanya rekaan kita saja, dimana
penyakitnya menyerupai campak.  Soalnya menurut DSA anak saya, anak yang
berumur 9 bulan kebawah jarang sekali terkena campak, soalnya pada tubuh
anak tsb sudah mempunyai kekebalan tersendiri untuk penyakit ini, akan
tetapi pada usia 9 bulan kekebalannya mulai menghilang dan perlu diimunisasi
campak.  Hal ini saya ketahui ketika anak saya berusia sebelum 9 bulan
terkena demam dan panasnya cukup tinggi, setelah itu disekujur tubuhnya
keluar bintik-bintik, yang kalau orang melihatnya selalu mengira itu campak,
tapi saya bawa ke DSA katanya bukan campak, itu hanya reaksi dari tubuh si
anak terhadap virus yang menyerang tubuhnya. Lagipula kalau campak
ciri-cirinya selalu ditandai dengan pilek dan batuk yang menghebat dan
matanya merah.  Oleh karena itu anak saya ketika beusia 9 bulan diimunisasi
campak dan 15 bulan imunisasi MMR.  Tapi kalau anak ibu bener kena campak,
maka nggak perlu lagi imunisasi campak, tapi menurut saya MMR perlu, karena
ini lebih lengkap dari hanya sekedar campak.  Untuk HIB bila usia anak
diatas satu tahun hanya diberikan satu kali suntikan, lain halnya kalau
dibawah satu tahun, yang harus dua kali suntikan.  Demikian yang saya
tahu
 --
 From: umiyati[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: 03 Nopember 1999 11:20
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  Re: [balita-anda] Imunisasi MMR
 
 sama seperti anaknya Bapak Syarifudin, anak saya juga sudah memenuhi semua
 imunisasi
 umum. tetapi untuk imunisasi MMR dan HIB belum, saat ini anak saya berusia
 19 bulan dan
 ketika berumur 8 bulan pernah terkena campak, apakah masih bisa di berikan
 imunisasi
 MMR dan HIB. atas informasi yang diberikan saya ucapkan terima kasih.
 
 salam
 mamanya Nico
 
 
 
 syarifudin wrote:
 
  Dear netters
  Assalamualaikum wr wb
 
  Anak saya sekarang sudah berusia 3 tahun apakah sudah terlambat untuk di
  imunisasi MMR
  tersebut. setahu saya untuk imunisasi yang umum anak saya sudah
  semua.Tolong inputnya
  dari netters sekalian. dan sebelumnya saya ucapkan terima kasih
 
  Wassalam
 
  Kunjungi:
  http://www.balita-anda.indoglobal.com
  "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
 
  
  Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
  Berhenti berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
  EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
 [EMAIL PROTECTED]
  Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/
  http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di
 Internet
 
 
 
 
 Kunjungi:
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
 
 
 Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
 EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
 [EMAIL PROTECTED]
 Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/ 
 http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet
 
 
 
 
 
 
 

Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/ 
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet









Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-11-02 Terurut Topik Tabloid IBUANAK

Mama-nya Raissa yang terhormat,

Kami ingin menginformasikan bahwa Tabloid IBUANAK sudah pernah membahas
tentang Campak dan juga Imunisasi MMR pada edisi No.39/Thn.I, ibu bisa
membacanya pada rubrik Klinik Anak.
Kami juga mengirimkan file yang dimuat pada edisi tersebut (bila ibu tidak
menemukan tabloid IBUANAK edisi 39) dengan menggunakan attachments.
Semoga bermanfaat.


DINA
Redaksi IA

-Original Message-
From: Imelda Pasni [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Tuesday, November 02, 1999 10:32 AM
Subject: [balita-anda] Imunisasi MMR


Dear netters,
Anak saya saat ini berumur 5 bulan. Menurut dokter, nanti saat berumur 15
bulan,
ia dianjurkan untuk diberi imunisasi MMR. Saya akan senang bila ada netters
yang
ingin berbagi cerita tentang imunisasi jenis ini, karena saya baru
mendengarnya.
Ada beberapa pertanyaan sehubungan dengan iminisasi ini :

1.   Apa kegunaan imunisasi ini? Apakah ini termasuk program nasional yang
baru?
2.   Perlukah imunisasi MMR? Apa yang terjadi bila seorang anak tidak
diberi
imunisasi ini, apakah bisa dikendalikan dengan asupan gizi yang baik?
3.   Saya pernah mendengar bahwa salah satu kecurigaan penyebab autisme
pada
anak-anak adalah imunisasi MMR. Benarkah? Jika tidak, apa sebenarnya
penyebab
autisme?

Terima kasih saya tunggu tanggapan netters!

Mama-nya Raissa




Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
[EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet











Campak dan Seluk-beluknya

Walau sama-sama bercak merah, campak tidaklah 'seringan' biang keringat. Penyakit yang 
gejalanya juga menyerupai flu ini bisa menimbulkan hal serius pada anak. Karena itu, 
jangan terlambat memberi imunisasi!



Lho, kulit punggung Koko gosong! Maka gegerlah suasana pagi di hari Minggu yang tenang 
itu. Erna dan Tito -- pasangan muda berputra satu -- itu pun jadi tak habis pikir. 
Sekujur punggung bayi usia 9 bulan itu bak kulit orang bule yang habis mandi berjemur 
sinar matahari tropis. Cokelat kehitaman dan kasar. Kenapa bisa begini? 

Erna pun mengingat-ingat. Dua hari yang lalu, kulit Koko memang menampakkan 
bercak-bercak kemerahan. Tapi itu kan biasa, pikir Erna. Koko yang senantiasa 
'keringatan' itu cukup sering kena biang keringat. Sebentar dibedaki pun sudah mulus 
kembali. Jadi tak usah dicemaskan. "Eh, tunggu dulu," kata Tito. "Bukannya Koko juga 
kena pilek hari-hari belakangan ini? Sekalian saja kita periksakan ke dokter. 
Jangan-jangan ada hubungannya!" Erna pun setuju.

Tak salah tindakan Tito dan Erna. Koko memang tak sekadar biang keringat dan pilek. Ia 
terkena campak, yang gejalanya mencakup keduanya. "Ini salah saya," sesal Erna. "Saya 
memang sengaja menunda imunisasi campaknya. Habis di buku yang saya baca, imunisasi 
itu hanya diberikan untuk bayi 15 bulan, sih. Saya jadi ragu"

Bukan Sekadar Bercak Merah

Di tahun 60-an, campak merupakan salah satu penyakit yang bertanggung jawab pada 
kematian 400 anak setiap tahunnya di AS. Namun masih saja ada orang tua yang malas 
memberikan anaknya imunisasi. Menurut Dr. H. Hindra Irawan Satari, dokter spesialis 
anak yang juga //master of tropical paediatrics// dari FKUI-RSCM, dalam jangka 3 bulan 
saja (Juni-Agustus) di RSCM terdapat 6 orang anak penderita campak. Itu belum termasuk 
pasien yang masuk di rumah sakit lain atau di daerah-daerah lainnya di Indonesia.

Gejala campak sebenarnya jarang sekali dapat dideteksi secara dini.  Hal ini, menurut 
Hindra, karena gejala penyakit campak -- seperti batuk, pilek dan demam -- hampir sama 
dengan penyakit flu biasa. Namun sebenarnya, campak adalah penyakit infeksi berbahaya. 
Penyakit ini disebabkan oleh virus campak, dan pada umumnya ditularkan melalui 
pernapasan, yakni percikan ludah dari hidung, tenggorokan, atau mulut. 

Karena penularannya terjadi secara langsung, campak menular begitu cepat. Metode 
penularannya adalah 1 atau 2 hari sebelum bercak-bercak kemerahan timbul pada kulit. 
Bercak-bercak ini disebut juga //rash// atau ruam. Dengan masa penularan 2-4 hari 
sebelum timbul bercak,  penyakit campak akan menampilkan perubahan warna bercak selama 
anak sakit, yakni dari kemerahan menjadi cokelat kehitaman. Pada saat itu, campak 
sudah tidak menular lagi. Sementara bercak yang berwarna cokelat kehitaman itu akan 
menetap paling tidak selama 1 minggu. Inilah gejala khas campak.

Ruam campak beda dengan ruam biang keringat. Biasanya, biang keringat tidak disertai 
demam, melainkan hanya diiringi rasa gatal. Lokasinya pun di tempat-tempat umum yang 
banyak

RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-11-02 Terurut Topik Munding Sari, Puspa

Dear netters,  saya ingin memberikan sedikit info mengenai imunisasi MMR yang 
ditanyakan oleh mamanya Raisa, menurut pengetahuan saya imunisasi MMR merupakan salah 
satu imunisasi yang diwajibkan oleh DSA saya , saya kurang tahu apakah imunisasi tsb 
sudah merupakan program imunisasi nasional atau belum, tetapi apabila kita memang 
mampu dari segi financial, alangkah baiknya  apabila imunisasi tsb kita laksanakan 
pada buah hati kita.

Imunisasi MMR (Measles=campak, Mumps=gondong, Rubella=cacar jerman) memang harus 
diberikan pada usia minimal 15 bulan, penyakit-penyakit tsb dapat mengakibatkan : 
Kejang-kejang, radang paru-paru, keterbelakangan mental, kehilangan pendengaran, 
radang selaput otak, radang pada saraf tulang belakang, radang buah zakar (untuk 
laki2), radang pada kandung telur (wanita)  dan penyakit jantung bawaan.  Guna dari 
imunisasi tsb adalah meminimalkan buah hati kita terkena penyakit-penyakit spt diatas.

Kalo mengenai penyakit autisme, saya pernah baca disalah satu media yang menyebutkan 
bahwa autisme itu disebabkan oleh terganggunya perkembangan susunan saraf pusat yang 
menyebabkan terganggunya fungsi otak sehingga mengakibatkan anak mengalami gangguan  
perkembangan yang mencakup bidang komunikasi, interaksi dan perilaku yang luas. 

Mengenai pertanyaan mamanya Raisa pada point 3, menurut asumsi saya, imunisasi MMR 
malahan akan mengurangi buah hati kita terkena autisme, bukannya imunisasi tsb salah 
satunya untuk mencegak penyakit radang selaput otak yang disebabkan penyakit gondong ?.

Demikian infonya, mungkin netters lain bisa menambahkan.

Salam,
Puspa

 --
 From: Imelda Pasni[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: November 02, 1999 10:23 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] Imunisasi MMR
 
 Dear netters,
 Anak saya saat ini berumur 5 bulan. Menurut dokter, nanti saat berumur 15 bulan,
 ia dianjurkan untuk diberi imunisasi MMR. Saya akan senang bila ada netters yang
 ingin berbagi cerita tentang imunisasi jenis ini, karena saya baru mendengarnya.
 Ada beberapa pertanyaan sehubungan dengan iminisasi ini :
 
 1.   Apa kegunaan imunisasi ini? Apakah ini termasuk program nasional yang baru?
 2.   Perlukah imunisasi MMR? Apa yang terjadi bila seorang anak tidak diberi
 imunisasi ini, apakah bisa dikendalikan dengan asupan gizi yang baik?
 3.   Saya pernah mendengar bahwa salah satu kecurigaan penyebab autisme pada
 anak-anak adalah imunisasi MMR. Benarkah? Jika tidak, apa sebenarnya penyebab
 autisme?
 
 Terima kasih saya tunggu tanggapan netters!
 
 Mama-nya Raissa
 
 
 
 
 Kunjungi:
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
 
 
 Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
 EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
 Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/ 
 http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet
 
 
 
 
 
 
 
 
EOM 

NOTICE - This message contains information intended only for the use of the addressee 
named above.  It may also be confidential and/or privileged.  If you are not the 
intended recipient of this message you are hereby notified that you must not 
disseminate, copy or take any action in reliance on it.  If you have received this 
message in error please notify The Broken Hill Proprietary Company Limited immediately 
via mailto:[EMAIL PROTECTED].

Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/ 
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet









RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-11-02 Terurut Topik syarifudin

Dear netters
Assalamualaikum wr wb

Anak saya sekarang sudah berusia 3 tahun apakah sudah terlambat untuk di
imunisasi MMR
tersebut. setahu saya untuk imunisasi yang umum anak saya sudah
semua.Tolong inputnya
dari netters sekalian. dan sebelumnya saya ucapkan terima kasih

Wassalam



Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/ 
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet









RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-11-02 Terurut Topik Dedi Slamet Riyadi

Redaksi IA,
Kalo boleh saya tahu, bagaimana prosedur berlangganan majalah IA berikut
harga, cara pembayaran dan tanggal terbitnya.
Mohon informasinya, terima kasih

Wassalam



 -Original Message-
 From: Tabloid IBUANAK [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Tuesday, November 02, 1999 2:41 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  Re: [balita-anda] Imunisasi MMR
 
 Mama-nya Raissa yang terhormat,
 
 Kami ingin menginformasikan bahwa Tabloid IBUANAK sudah pernah membahas
 tentang Campak dan juga Imunisasi MMR pada edisi No.39/Thn.I, ibu bisa
 membacanya pada rubrik Klinik Anak.
 Kami juga mengirimkan file yang dimuat pada edisi tersebut (bila ibu tidak
 menemukan tabloid IBUANAK edisi 39) dengan menggunakan attachments.
 Semoga bermanfaat.
 
 
 DINA
 Redaksi IA
 
 -Original Message-
 From: Imelda Pasni [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
 Date: Tuesday, November 02, 1999 10:32 AM
 Subject: [balita-anda] Imunisasi MMR
 
 
 Dear netters,
 Anak saya saat ini berumur 5 bulan. Menurut dokter, nanti saat berumur 15
 bulan,
 ia dianjurkan untuk diberi imunisasi MMR. Saya akan senang bila ada
 netters
 yang
 ingin berbagi cerita tentang imunisasi jenis ini, karena saya baru
 mendengarnya.
 Ada beberapa pertanyaan sehubungan dengan iminisasi ini :
 
 1.   Apa kegunaan imunisasi ini? Apakah ini termasuk program nasional
 yang
 baru?
 2.   Perlukah imunisasi MMR? Apa yang terjadi bila seorang anak tidak
 diberi
 imunisasi ini, apakah bisa dikendalikan dengan asupan gizi yang baik?
 3.   Saya pernah mendengar bahwa salah satu kecurigaan penyebab autisme
 pada
 anak-anak adalah imunisasi MMR. Benarkah? Jika tidak, apa sebenarnya
 penyebab
 autisme?
 
 Terima kasih saya tunggu tanggapan netters!
 
 Mama-nya Raissa
 
 
 
 
 Kunjungi:
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
 
 
 Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
 EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
 [EMAIL PROTECTED]
 Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/
 http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di
 Internet
 
 
 
 
 
 
 
   File: Campak dan Seluk Beluknya.txtFile: Resiko Menunda
 MMR.txtFile: ATT03632.txt  

Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/ 
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet









[balita-anda] Imunisasi MMR

1999-11-01 Terurut Topik Imelda Pasni

Dear netters,
Anak saya saat ini berumur 5 bulan. Menurut dokter, nanti saat berumur 15 bulan,
ia dianjurkan untuk diberi imunisasi MMR. Saya akan senang bila ada netters yang
ingin berbagi cerita tentang imunisasi jenis ini, karena saya baru mendengarnya.
Ada beberapa pertanyaan sehubungan dengan iminisasi ini :

1.   Apa kegunaan imunisasi ini? Apakah ini termasuk program nasional yang baru?
2.   Perlukah imunisasi MMR? Apa yang terjadi bila seorang anak tidak diberi
imunisasi ini, apakah bisa dikendalikan dengan asupan gizi yang baik?
3.   Saya pernah mendengar bahwa salah satu kecurigaan penyebab autisme pada
anak-anak adalah imunisasi MMR. Benarkah? Jika tidak, apa sebenarnya penyebab
autisme?

Terima kasih saya tunggu tanggapan netters!

Mama-nya Raissa




Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/ 
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet









Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-11-01 Terurut Topik Fauziah Swasono

Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/ 
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet








Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-01-03 Terurut Topik umiyati

Seingat saya, waktu itu awalnya Nico seperti mau filek kemudian batuk setelah panas
yang cukup tinggi muncul bintik-bintik dari wajah sampai kaki bibirnya merah, sewaktu
ke DSA memang belum muncul bintik-bintik, setelah bintik-bintiknya muncul, Nico memang
tidak diajak ke DSA lagi karna kata neneknya sepupunya Nico ( umur 2,5 tahun ) yang
sebelumnya liburan dirumah terkena campak jadi kemungkinan Nico  juga tertular,  jadi
Nico kita rawat dirumah tdk boleh terkena angin, air dan diberi obat cina  supaya
campaknya keluar semua, sampai sekarang masih ada satu bekas bintik dipaha yang tdk
hilang. O..iya mengenai imunisasi HIB kata salah seorang teman bisa menghindari anak
dari terserang step, betul nggak tuh ?... terima kasih ya.. atas infonya.

salam
Mamanya Nico

Yenni Afrianti wrote:

 Ibu Nico, saya hanya ingin sedikit bertanya penyakit campak yang kata ibu
 pernah menyerang anaknya pada usia 8 bulan.  Yang perlu ditanyakan apakah
 anak ibu positif terkena campak?  Atau hanya rekaan kita saja, dimana
 penyakitnya menyerupai campak.  Soalnya menurut DSA anak saya, anak yang
 berumur 9 bulan kebawah jarang sekali terkena campak, soalnya pada tubuh
 anak tsb sudah mempunyai kekebalan tersendiri untuk penyakit ini, akan
 tetapi pada usia 9 bulan kekebalannya mulai menghilang dan perlu diimunisasi
 campak.  Hal ini saya ketahui ketika anak saya berusia sebelum 9 bulan
 terkena demam dan panasnya cukup tinggi, setelah itu disekujur tubuhnya
 keluar bintik-bintik, yang kalau orang melihatnya selalu mengira itu campak,
 tapi saya bawa ke DSA katanya bukan campak, itu hanya reaksi dari tubuh si
 anak terhadap virus yang menyerang tubuhnya. Lagipula kalau campak
 ciri-cirinya selalu ditandai dengan pilek dan batuk yang menghebat dan
 matanya merah.  Oleh karena itu anak saya ketika beusia 9 bulan diimunisasi
 campak dan 15 bulan imunisasi MMR.  Tapi kalau anak ibu bener kena campak,
 maka nggak perlu lagi imunisasi campak, tapi menurut saya MMR perlu, karena
 ini lebih lengkap dari hanya sekedar campak.  Untuk HIB bila usia anak
 diatas satu tahun hanya diberikan satu kali suntikan, lain halnya kalau
 dibawah satu tahun, yang harus dua kali suntikan.  Demikian yang saya
 tahu
  --
  From: umiyati[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Reply To: [EMAIL PROTECTED]
  Sent: 03 Nopember 1999 11:20
  To:   [EMAIL PROTECTED]
  Subject:  Re: [balita-anda] Imunisasi MMR
 
  sama seperti anaknya Bapak Syarifudin, anak saya juga sudah memenuhi semua
  imunisasi
  umum. tetapi untuk imunisasi MMR dan HIB belum, saat ini anak saya berusia
  19 bulan dan
  ketika berumur 8 bulan pernah terkena campak, apakah masih bisa di berikan
  imunisasi
  MMR dan HIB. atas informasi yang diberikan saya ucapkan terima kasih.
 
  salam
  mamanya Nico
 
 
 
  syarifudin wrote:
 
   Dear netters
   Assalamualaikum wr wb
  
   Anak saya sekarang sudah berusia 3 tahun apakah sudah terlambat untuk di
   imunisasi MMR
   tersebut. setahu saya untuk imunisasi yang umum anak saya sudah
   semua.Tolong inputnya
   dari netters sekalian. dan sebelumnya saya ucapkan terima kasih
  
   Wassalam
  
   Kunjungi:
   http://www.balita-anda.indoglobal.com
   "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
  
   
   Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
   Berhenti berlangganan, e-mail ke:
  [EMAIL PROTECTED]
   EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
  [EMAIL PROTECTED]
   Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/
   http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di
  Internet
 
 
 
 
  Kunjungi:
  http://www.balita-anda.indoglobal.com
  "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
 
  
  Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
  Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
  EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
  [EMAIL PROTECTED]
  Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/
  http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet
 
 
 
 
 
 
 

 Kunjungi:
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"

 
 Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
 EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
 Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/
 http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet




Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


E

[balita-anda] Mohon Pengertian (Re: [balita-anda] Imunisasi MMR (langganan IA))

1999-01-03 Terurut Topik kj

untuk kesekian kalinya, kepada ybs. kami mohonkan pengertian dan
kerjasamanya untuk TIDAK menggunakan mailing-list ini untuk tujuan lain di
luar misinya. hargai members lain. patuhi etika berinternet dan
bermailing-list.  

terimakasih, dan salam,


kj/ admin


At 12:14 PM 11/5/99 +0530, Tabloid IBUANAK wrote:
Dear Mbak Johana,
Harga yang berlangganan  berbeda dengan beli eceran. Beli eceran harganya
RP.2.500,- per edisi, sementara untuk berlangganan ada beberapa paket
berlangganan, yaitu
Paket I =  3 bulan (13 edisi) total harga Rp.25.000,-
Paket II = 6 bulan (26 edisi) total harga Rp.48.000,-
Paket III = 12 bulan (52 edisi) total harga Rp.90.000,-
Nah... jauh lebih murah yang berlangganan khan Mbak..., sekarang Mbak
tinggal dipilih aja pengennya yang mana.
Kita tunggu lho Mbak...keikutsertaannya dalam keluarga besar IA

Salam
DINA - Redaksi

-Original Message-
From: Johanna [EMAIL PROTECTED]
To: '[EMAIL PROTECTED]' [EMAIL PROTECTED]
Date: Thursday, November 04, 1999 4:35 PM
Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR (langganan IA)


Apakah harga bila kita berlangganan dengan membeli eceran sama?

 --
 From: Tabloid IBUANAK[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, 03 November, 1999 16:45
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR (langganan IA)

 Bapak Dedi yang terhormat,
 Terima kasih atas perhatian dan dukungan Bapak  kepada tabloid kami.
 Kalau Bapak ingin berlangganan, Bapak bisa langsung menghubungi Bagian
 Sirkulasi/Distribusi kami, PT. Nusa Distribusindo, tel. 84998537-40
 dengan
 ibu LINA atau NURHAYATI.
 Harga Tabloid IA hanya Rp.2.500,- per edisi dan terbit seminggu
 sekali
 setiap hari Selasa (tapi hari Senin juga sudah tersedia dipasaran).
 Sekali lagi terima kasih dan semoga Bapak akan bergabung dengan
 keluarga
 besar
 IBUANAK. Salam hangat untuk keluarga di rumah.


 DINA
 Redaksi IA


 -Original Message-
 From: Dedi Slamet Riyadi [EMAIL PROTECTED]
 To: '[EMAIL PROTECTED]' [EMAIL PROTECTED]
 Date: Wednesday, November 03, 1999 7:55 AM
 Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR


 Redaksi IA,
 Kalo boleh saya tahu, bagaimana prosedur berlangganan majalah IA
 berikut
 harga, cara pembayaran dan tanggal terbitnya.
 Mohon informasinya, terima kasih
 
 Wassalam
 
 
 
  -Original Message-
  From: Tabloid IBUANAK [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Sent: Tuesday, November 02, 1999 2:41 AM
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR
 
  Mama-nya Raissa yang terhormat,
 
  Kami ingin menginformasikan bahwa Tabloid IBUANAK sudah pernah
 membahas
  tentang Campak dan juga Imunisasi MMR pada edisi No.39/Thn.I, ibu
 bisa
  membacanya pada rubrik Klinik Anak.
  Kami juga mengirimkan file yang dimuat pada edisi tersebut (bila
 ibu
 tidak
  menemukan tabloid IBUANAK edisi 39) dengan menggunakan
 attachments.
  Semoga bermanfaat.
 
 
  DINA
  Redaksi IA
 
  -Original Message-
  From: Imelda Pasni [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
  Date: Tuesday, November 02, 1999 10:32 AM
  Subject: [balita-anda] Imunisasi MMR
 
 
  Dear netters,
  Anak saya saat ini berumur 5 bulan. Menurut dokter, nanti saat
 berumur
 15
  bulan,
  ia dianjurkan untuk diberi imunisasi MMR. Saya akan senang bila
 ada
  netters
  yang
  ingin berbagi cerita tentang imunisasi jenis ini, karena saya baru
  mendengarnya.
  Ada beberapa pertanyaan sehubungan dengan iminisasi ini :
  
  1.   Apa kegunaan imunisasi ini? Apakah ini termasuk program
 nasional
  yang
  baru?
  2.   Perlukah imunisasi MMR? Apa yang terjadi bila seorang anak
 tidak
  diberi
  imunisasi ini, apakah bisa dikendalikan dengan asupan gizi yang
 baik?
  3.   Saya pernah mendengar bahwa salah satu kecurigaan penyebab
 autisme
  pada
  anak-anak adalah imunisasi MMR. Benarkah? Jika tidak, apa
 sebenarnya
  penyebab
  autisme?
  
  Terima kasih saya tunggu tanggapan netters!
  
  Mama-nya Raissa
  
  
  
  
  Kunjungi:
  http://www.balita-anda.indoglobal.com
  "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat 
 cerdas"
  
 
 -
 ---
  Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
  Berhenti berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
  EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
  [EMAIL PROTECTED]
  Panduan Menulis Email yang Efektif
 http://hhh.indoglobal.com/email/
  http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di
  Internet
  
  
  
  
  
  
  
File: Campak dan Seluk Beluknya.txtFile: Resiko
 Menunda
  MMR.txtFile: ATT03632.txt 
 
 Kunjungi:
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
 
 -
 ---
 Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
 [EMAIL PROTECTED]
 P

Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-01-02 Terurut Topik Tabloid IBUANAK

Ibu Umiyati yang terhormat,

Kami ingin sedikit menginformasikan bahwa Tabloid IBUANAK sudah pernah
membahas
 tentang Campak dan juga Imunisasi MMR pada edisi No.39/Thn.I, ibu bisa
 membacanya pada rubrik Klinik Anak.
 Kami juga mengirimkan file yang dimuat pada edisi tersebut (bila ibu tidak
 menemukan tabloid IBUANAK edisi 39) dengan menggunakan attachments.
 Semoga bermanfaat.

Salam
DINA - Redaksi

-Original Message-
From: umiyati [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Wednesday, November 03, 1999 5:46 PM
Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR


sama seperti anaknya Bapak Syarifudin, anak saya juga sudah memenuhi semua
imunisasi
umum. tetapi untuk imunisasi MMR dan HIB belum, saat ini anak saya berusia
19 bulan dan
ketika berumur 8 bulan pernah terkena campak, apakah masih bisa di berikan
imunisasi
MMR dan HIB. atas informasi yang diberikan saya ucapkan terima kasih.

salam
mamanya Nico



syarifudin wrote:

 Dear netters
 Assalamualaikum wr wb

 Anak saya sekarang sudah berusia 3 tahun apakah sudah terlambat untuk di
 imunisasi MMR
 tersebut. setahu saya untuk imunisasi yang umum anak saya sudah
 semua.Tolong inputnya
 dari netters sekalian. dan sebelumnya saya ucapkan terima kasih

 Wassalam

 Kunjungi:
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"

 
 Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
 EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
[EMAIL PROTECTED]
 Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/
 http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di
Internet




Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
[EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet











Campak dan Seluk-beluknya

Walau sama-sama bercak merah, campak tidaklah 'seringan' biang keringat. Penyakit yang 
gejalanya juga menyerupai flu ini bisa menimbulkan hal serius pada anak. Karena itu, 
jangan terlambat memberi imunisasi!



Lho, kulit punggung Koko gosong! Maka gegerlah suasana pagi di hari Minggu yang tenang 
itu. Erna dan Tito -- pasangan muda berputra satu -- itu pun jadi tak habis pikir. 
Sekujur punggung bayi usia 9 bulan itu bak kulit orang bule yang habis mandi berjemur 
sinar matahari tropis. Cokelat kehitaman dan kasar. Kenapa bisa begini? 

Erna pun mengingat-ingat. Dua hari yang lalu, kulit Koko memang menampakkan 
bercak-bercak kemerahan. Tapi itu kan biasa, pikir Erna. Koko yang senantiasa 
'keringatan' itu cukup sering kena biang keringat. Sebentar dibedaki pun sudah mulus 
kembali. Jadi tak usah dicemaskan. "Eh, tunggu dulu," kata Tito. "Bukannya Koko juga 
kena pilek hari-hari belakangan ini? Sekalian saja kita periksakan ke dokter. 
Jangan-jangan ada hubungannya!" Erna pun setuju.

Tak salah tindakan Tito dan Erna. Koko memang tak sekadar biang keringat dan pilek. Ia 
terkena campak, yang gejalanya mencakup keduanya. "Ini salah saya," sesal Erna. "Saya 
memang sengaja menunda imunisasi campaknya. Habis di buku yang saya baca, imunisasi 
itu hanya diberikan untuk bayi 15 bulan, sih. Saya jadi ragu"

Bukan Sekadar Bercak Merah

Di tahun 60-an, campak merupakan salah satu penyakit yang bertanggung jawab pada 
kematian 400 anak setiap tahunnya di AS. Namun masih saja ada orang tua yang malas 
memberikan anaknya imunisasi. Menurut Dr. H. Hindra Irawan Satari, dokter spesialis 
anak yang juga //master of tropical paediatrics// dari FKUI-RSCM, dalam jangka 3 bulan 
saja (Juni-Agustus) di RSCM terdapat 6 orang anak penderita campak. Itu belum termasuk 
pasien yang masuk di rumah sakit lain atau di daerah-daerah lainnya di Indonesia.

Gejala campak sebenarnya jarang sekali dapat dideteksi secara dini.  Hal ini, menurut 
Hindra, karena gejala penyakit campak -- seperti batuk, pilek dan demam -- hampir sama 
dengan penyakit flu biasa. Namun sebenarnya, campak adalah penyakit infeksi berbahaya. 
Penyakit ini disebabkan oleh virus campak, dan pada umumnya ditularkan melalui 
pernapasan, yakni percikan ludah dari hidung, tenggorokan, atau mulut. 

Karena penularannya terjadi secara langsung, campak menular begitu cepat. Metode 
penularannya adalah 1 atau 2 hari sebelum bercak-bercak kemerahan timbul pada kulit. 
Bercak-bercak ini disebut juga //rash// atau ruam. Dengan masa penularan 2-4 hari 
sebelum timbul bercak,  penyakit campak akan menampilkan perubahan w

RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

1999-01-02 Terurut Topik Linda Kurniawati

Ibu Yenny, dan para netters sekalian
Berangkat dari kalimat yg saya garis bawahi pada surat dari Bu Yenny, saya
hanya ingin meng-informasikan bahwa :
imunisasi campak dan imunisasi campak pada MMR itu berbeda.
   campak pada Imunisasi campak -- imun untuk  campak lokal,
sedangkan
campak pada Imunisasi MMR -- imun untuk virus campak
Jerman.
Itu adalah dua virus yg berbeda.

Itu aja tambahan dari saya. Terima kasih



|+--
||  Yenni Afrianti  |
||  [EMAIL PROTECTED]|
||  tra.co.id  |
||  |
||  04-11-99 12:30  |
||  PM  |
||  Please respond  |
||  to balita-anda  |
||  |
|+--
  -|
  | |
  |   To: "'[EMAIL PROTECTED]'"|
  |   [EMAIL PROTECTED]  |
  |   cc: (bcc: Linda Kurniawati/HMS/Sampoerna) |
  |   Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR  |
  -|






Ibu Nico, saya hanya ingin sedikit bertanya penyakit campak yang kata ibu
pernah menyerang anaknya pada usia 8 bulan.  Yang perlu ditanyakan apakah
anak ibu positif terkena campak?  Atau hanya rekaan kita saja, dimana
penyakitnya menyerupai campak.  Soalnya menurut DSA anak saya, anak yang
berumur 9 bulan kebawah jarang sekali terkena campak, soalnya pada tubuh
anak tsb sudah mempunyai kekebalan tersendiri untuk penyakit ini, akan
tetapi pada usia 9 bulan kekebalannya mulai menghilang dan perlu
diimunisasi
campak.  Hal ini saya ketahui ketika anak saya berusia sebelum 9 bulan
terkena demam dan panasnya cukup tinggi, setelah itu disekujur tubuhnya
keluar bintik-bintik, yang kalau orang melihatnya selalu mengira itu
campak,
tapi saya bawa ke DSA katanya bukan campak, itu hanya reaksi dari tubuh si
anak terhadap virus yang menyerang tubuhnya. Lagipula kalau campak
ciri-cirinya selalu ditandai dengan pilek dan batuk yang menghebat dan
matanya merah.  Oleh karena itu anak saya ketika beusia 9 bulan diimunisasi
campak dan 15 bulan imunisasi MMR.  Tapi kalau anak ibu bener kena campak,
maka nggak perlu lagi imunisasi campak, tapi menurut saya MMR perlu, karena
ini lebih lengkap dari hanya sekedar campak.  Untuk HIB bila usia anak
diatas satu tahun hanya diberikan satu kali suntikan, lain halnya kalau
dibawah satu tahun, yang harus dua kali suntikan.  Demikian yang saya
tahu
 --
 From:   umiyati[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To:[EMAIL PROTECTED]
 Sent:   03 Nopember 1999 11:20
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

 sama seperti anaknya Bapak Syarifudin, anak saya juga sudah memenuhi
semua
 imunisasi
 umum. tetapi untuk imunisasi MMR dan HIB belum, saat ini anak saya
berusia
 19 bulan dan
 ketika berumur 8 bulan pernah terkena campak, apakah masih bisa di
berikan
 imunisasi
 MMR dan HIB. atas informasi yang diberikan saya ucapkan terima kasih.

 salam
 mamanya Nico



 syarifudin wrote:

  Dear netters
  Assalamualaikum wr wb
 
  Anak saya sekarang sudah berusia 3 tahun apakah sudah terlambat untuk
di
  imunisasi MMR
  tersebut. setahu saya untuk imunisasi yang umum anak saya sudah
  semua.Tolong inputnya
  dari netters sekalian. dan sebelumnya saya ucapkan terima kasih
 
  Wassalam
 
  Kunjungi:
  http://www.balita-anda.indoglobal.com
  "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
 
 

  Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
  Berhenti berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
  EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
 [EMAIL PROTECTED]
  Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/
  http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di
 Internet




 Kunjungi:
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"

 
 Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
 EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
 [EMAIL PROTECTED]
 Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/
 http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di
Internet








Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsub

Re: [balita-anda] Imunisasi MMR-mmr

1999-01-02 Terurut Topik Fauziah Swasono

Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/ 
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet








Re: [balita-anda] Imunisasi MMR-mmr

1999-01-02 Terurut Topik Zulia Saida


Pak Herry,

Dua minggu yg lalu harganya Rp. 120,000 (di dokter kompleks, mungkin akan 
berbeda di RS).

Zullia Saida
OFfice of Transition Initiative (OTI)
United States Agency for International Development (USAID)
American Embassy
Jl. Merdeka Selatan 3-5,Jakarta 10110
Phone : (62-21) 344 2211 ext. 2356
Fax   : (62-21) 3483 0916
e-mail: [EMAIL PROTECTED]


-
Original Text
From: "Fauziah Swasono" [EMAIL PROTECTED], on 11/5/99 9:12 AM:
To: internet[[EMAIL PROTECTED]]

Original Message-
From: Herry Liu [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Wednesday, November 03, 1999 11:10 PM
Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR-mmr


berapa yah sekali suntk MMR ?

Wah, saya agak lupa... Tapi kalau nggak salah, tahun 1998 harga vaksinnya
sekitar Rp.50 K. Anda bisa langsung menanyakan ke perawat atau kasir di RS
(biasanya ada didaftar harga pemabayaran)





Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/ 
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet









Re: [balita-anda] Imunisasi MMR (langganan IA)

1999-01-02 Terurut Topik Tabloid IBUANAK

Dear Mbak Johana,
Harga yang berlangganan  berbeda dengan beli eceran. Beli eceran harganya
RP.2.500,- per edisi, sementara untuk berlangganan ada beberapa paket
berlangganan, yaitu
Paket I =  3 bulan (13 edisi) total harga Rp.25.000,-
Paket II = 6 bulan (26 edisi) total harga Rp.48.000,-
Paket III = 12 bulan (52 edisi) total harga Rp.90.000,-
Nah... jauh lebih murah yang berlangganan khan Mbak..., sekarang Mbak
tinggal dipilih aja pengennya yang mana.
Kita tunggu lho Mbak...keikutsertaannya dalam keluarga besar IA

Salam
DINA - Redaksi

-Original Message-
From: Johanna [EMAIL PROTECTED]
To: '[EMAIL PROTECTED]' [EMAIL PROTECTED]
Date: Thursday, November 04, 1999 4:35 PM
Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR (langganan IA)


Apakah harga bila kita berlangganan dengan membeli eceran sama?

 --
 From: Tabloid IBUANAK[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, 03 November, 1999 16:45
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR (langganan IA)

 Bapak Dedi yang terhormat,
 Terima kasih atas perhatian dan dukungan Bapak  kepada tabloid kami.
 Kalau Bapak ingin berlangganan, Bapak bisa langsung menghubungi Bagian
 Sirkulasi/Distribusi kami, PT. Nusa Distribusindo, tel. 84998537-40
 dengan
 ibu LINA atau NURHAYATI.
 Harga Tabloid IA hanya Rp.2.500,- per edisi dan terbit seminggu
 sekali
 setiap hari Selasa (tapi hari Senin juga sudah tersedia dipasaran).
 Sekali lagi terima kasih dan semoga Bapak akan bergabung dengan
 keluarga
 besar
 IBUANAK. Salam hangat untuk keluarga di rumah.


 DINA
 Redaksi IA


 -Original Message-
 From: Dedi Slamet Riyadi [EMAIL PROTECTED]
 To: '[EMAIL PROTECTED]' [EMAIL PROTECTED]
 Date: Wednesday, November 03, 1999 7:55 AM
 Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR


 Redaksi IA,
 Kalo boleh saya tahu, bagaimana prosedur berlangganan majalah IA
 berikut
 harga, cara pembayaran dan tanggal terbitnya.
 Mohon informasinya, terima kasih
 
 Wassalam
 
 
 
  -Original Message-
  From: Tabloid IBUANAK [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Sent: Tuesday, November 02, 1999 2:41 AM
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR
 
  Mama-nya Raissa yang terhormat,
 
  Kami ingin menginformasikan bahwa Tabloid IBUANAK sudah pernah
 membahas
  tentang Campak dan juga Imunisasi MMR pada edisi No.39/Thn.I, ibu
 bisa
  membacanya pada rubrik Klinik Anak.
  Kami juga mengirimkan file yang dimuat pada edisi tersebut (bila
 ibu
 tidak
  menemukan tabloid IBUANAK edisi 39) dengan menggunakan
 attachments.
  Semoga bermanfaat.
 
 
  DINA
  Redaksi IA
 
  -Original Message-
  From: Imelda Pasni [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
  Date: Tuesday, November 02, 1999 10:32 AM
  Subject: [balita-anda] Imunisasi MMR
 
 
  Dear netters,
  Anak saya saat ini berumur 5 bulan. Menurut dokter, nanti saat
 berumur
 15
  bulan,
  ia dianjurkan untuk diberi imunisasi MMR. Saya akan senang bila
 ada
  netters
  yang
  ingin berbagi cerita tentang imunisasi jenis ini, karena saya baru
  mendengarnya.
  Ada beberapa pertanyaan sehubungan dengan iminisasi ini :
  
  1.   Apa kegunaan imunisasi ini? Apakah ini termasuk program
 nasional
  yang
  baru?
  2.   Perlukah imunisasi MMR? Apa yang terjadi bila seorang anak
 tidak
  diberi
  imunisasi ini, apakah bisa dikendalikan dengan asupan gizi yang
 baik?
  3.   Saya pernah mendengar bahwa salah satu kecurigaan penyebab
 autisme
  pada
  anak-anak adalah imunisasi MMR. Benarkah? Jika tidak, apa
 sebenarnya
  penyebab
  autisme?
  
  Terima kasih saya tunggu tanggapan netters!
  
  Mama-nya Raissa
  
  
  
  
  Kunjungi:
  http://www.balita-anda.indoglobal.com
  "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat 
 cerdas"
  
 
 -
 ---
  Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
  Berhenti berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
  EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
  [EMAIL PROTECTED]
  Panduan Menulis Email yang Efektif
 http://hhh.indoglobal.com/email/
  http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di
  Internet
  
  
  
  
  
  
  
File: Campak dan Seluk Beluknya.txtFile: Resiko
 Menunda
  MMR.txtFile: ATT03632.txt 
 
 Kunjungi:
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
 
 -
 ---
 Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
 [EMAIL PROTECTED]
 Panduan Menulis Email yang Efektif http://hhh.indoglobal.com/email/
 http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di
 Internet
 
 
 
 
 
 
 
 


 Kunjungi:
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balit