Menurut pendapat pribadi saya, maaf kalau ada yang berbeda, kok kita 
pesimis sekali dengan profesi kita sendiri.
Sepertinya bukan profesi wellsite saja atau geologist pada umumnya yang 
penuh ketidakpastian, masih banyak profesi lain yang notabene dianggap 
lebih sebagai ilmu pasti akan tetapi pada kenyataannya banyak menghasilkan 
analisa yang salah.   Bahkan bukan hanya rugi secara material seperti yang 
mungkin wellsite lakukan.  sebagai contoh kecil :
-  Banyak dokter yang salah mendiagnosa sakit pasien, sehingga menyebabkan 
pasiennya mati.  walaupun sudah didukung teknologi tercanggih.
-  Tidak sedikit ahli sipil yang membuat jembatan yang  dalam tempo 
singkat sudah rusak.
-  Pakar ekonomi dengan analisa2 yang membuat indonesia bangkrut.
-  Pengacara, hakim dan jaksa yang salah memvonis seseorang.
- Dll, dll
Menurut saya hal yang wajar, sebagai mana dikatakan dalam agama (maklum 
bulan puasa) bahwa ilmu yang kita kuasai hanya setetes air dibandingkan 
dengan lautan yang luas.

Salam
 




"Rovicky Dwi Putrohari" <[EMAIL PROTECTED]>
06/11/2003 09:21 AM
Please respond to iagi-net

 
        To:     <[EMAIL PROTECTED]>
        cc: 
        Subject:        Re: RE: [iagi-net-l] Is geology a profession ?


>Vick, kalo 'geologist' ya jelas 'human being' bukan 'science'. Nah, kalo
>'geology' baru itu 'science and art'...
>

Ada yg bilang diblakang saya
Geologi itu jelas ilmu seni ...
... "seni bela diri" ...
Seni berkilah membela diri mencari alasan ...
kalau-kalau kebablasan 200 ft ga dimarahin bozz ... :)

jurusnya cem-macem : 
"lah, kita kan berhubungan dengan alam yg susah diprediksi ..."
"di dalam perut bumi siapa yg tau pasti sih ... "
"ah, orang lain juga melakukan kesalahan yg sama ..."
"kan ini masih preliminary ..."
"wah datanya ndak kumplit sih ..."

kesimpulan 
masih diperlukan penelitian lebih lanjut. 

hik hik hik ...:(

RDP

---------------------------------------------------------------------
To unsubscribe, e-mail: [EMAIL PROTECTED]
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi

Komisi Sedimentologi (FOSI) : F. Hasan 
Sidi([EMAIL PROTECTED])-http://fosi.iagi.or.id
Komisi SDM/Pendidikan : Edy Sunardi([EMAIL PROTECTED])
Komisi Karst : Hanang Samodra([EMAIL PROTECTED])
Komisi Sertifikasi : M. Suryowibowo([EMAIL PROTECTED])
Komisi OTODA : Ridwan Djamaluddin([EMAIL PROTECTED] atau 
[EMAIL PROTECTED]), Arif Zardi Dahlius([EMAIL PROTECTED])
Komisi Database Geologi : Aria A. Mulhadiono([EMAIL PROTECTED])
---------------------------------------------------------------------



Kirim email ke