Mbak Vita,

Sedikit menambahkan untuk dating beberapa basement lithology di Sumatera
Selatan yang saya tahu.

1. Metamorphic (Phyllite, Metaquartzite, Marble-Metalimestone) adalah yang
tertua 250 -350 mya (Permian - Triassic)

2. Andesite sekitar 180 mya (Jurassic)

3. Granite - Granodiorite sekitar 150 mya (Jurassic - Cretaceous)

4. Dike Gabbro dan Dolerite sekitar 110 mya (Cretaceous)

Fracture basement di Sumatera Selatan dapat berlaku sebagai storage
(''matrix'' yang berasosiasi dengan hairline/background fracture) dan
highway (perm enhancement yang berasosiasi dengan big open fracture). Dapat
dikatakan sebagai dual porosity model.

Untuk productive zone seperti yang ada di zona weathered bagian atas
basement yang menghasilkan secondary porosity dari pelapukan dan leaching
Feldspar, sebagian teralterasi menjadi clay mineral (non productive zone).
Selain itu juga di zona2 kontak antara metamorphic rock dan igneous rock
yang menghasilkan alterasi hydrotermal dan perbedaan sifat mekanika batuan
antara granite dan phyllite seperti yang Mas Shofi jelaskan.

Structural history dan patternnya (fault mapping) adalah key untuk
mengetahui dimana zona produktif dan dimana yang non produktif yang
dikombinasi dengan basement lithology distribution.

Salam,

Reki

----------------------------------------------------
Joint Convention Medan 2013 (JCM 2013)
The 38th HAGI and 42nd IAGI Annual Convention & Exhibition
Register Now! http://www.jcm2013.com/registration/
----------------------------------------------------
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Hubungi Kami: http://www.iagi.or.id/contact
----------------------------------------------------
Iuran tahunan Rp.250.000,- (profesional) dan Rp.100.000,- (mahasiswa)
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
----------------------------------------------------
Subscribe: iagi-net-subscr...@iagi.or.id
Unsubscribe: iagi-net-unsubscr...@iagi.or.id
----------------------------------------------------
DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information 
posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. 
In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not 
limited
to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting 
from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with the use 
of 
any information posted on IAGI mailing list.
----------------------------------------------------

Kirim email ke