Re: [tanya-jawab] gagal load desktop balik ke login

2010-02-08 Terurut Topik Andika Triwidada
2010/2/7 ferry teguh pratama cybe...@gmail.com

 hi all,

 adakah rekan2 yg pernah mengalaminya, saya belum juga sukses nih.
 tiba2 greeter app sya sperti crash, selalu gagal load desktop dan
 balik lg ke greeter login, bahkan tiba2 greeter hilang tiba2 dan
 menampilkan shell sesaat lalu tampil lagi greeter login. ini selalu..

 ada rekomen utk update, tp jika sya pilih shell prompt with network
 dengan modem usb, sya bingung connectingnya..

coba login dengan mode teks
tekan Ctrl+Alt+F1 dulu

kalau login pada mode teks berhasil, silakan coba diteliti isi berkas
~/.bash_profile ~/.profile dan ~/.bashrc siapa tahu ada perintah
yang bermasalah

coba juga create user baru dari mode teks
lalu login mode grafis ke user tersebut, mestinya gak ada masalah

--
andika

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] gagal load desktop balik ke login

2010-02-08 Terurut Topik ferry teguh pratama
2010/2/7 muhammad panji sumodi...@gmail.com:
 2010/2/7 ferry teguh pratama cybe...@gmail.com:
 hi all,

 adakah rekan2 yg pernah mengalaminya, saya belum juga sukses nih.
 tiba2 greeter app sya sperti crash, selalu gagal load desktop dan
 balik lg ke greeter login, bahkan tiba2 greeter hilang tiba2 dan
 menampilkan shell sesaat lalu tampil lagi greeter login. ini selalu..
 home direktori penuh mungkin?


thanks mas panji,
FYI, home dan system satu partisi mas.. terakhir saya liat sih masih lega.
kalau GDMgreeternya bermasalah, kenapa kalau saya ganto pakai GDMlogin
masih crash juga ya?

apa startup program bisa ngaruh ya?
saya ingat2 terakhir itu saya install AdobeAir for Linux..


-- 
ferry teguh pratama
cybe...@gmail.com
0811 805545
021 98691411

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] gagal load desktop balik ke login

2010-02-08 Terurut Topik taufiq luthfi
Hallo ferry teguh pratama cybe...@gmail.com, email anda pada Mon, 8
Feb 2010 15:24:47 +0700 adalah;

-2010/2/7 muhammad panji sumodi...@gmail.com:
- 2010/2/7 ferry teguh pratama cybe...@gmail.com:
- hi all,
-
- adakah rekan2 yg pernah mengalaminya, saya belum juga sukses nih.
- tiba2 greeter app sya sperti crash, selalu gagal load desktop dan
- balik lg ke greeter login, bahkan tiba2 greeter hilang tiba2 dan
- menampilkan shell sesaat lalu tampil lagi greeter login. ini
selalu.. - home direktori penuh mungkin?
-
-
-thanks mas panji,
-FYI, home dan system satu partisi mas.. terakhir saya liat sih masih
lega. -kalau GDMgreeternya bermasalah, kenapa kalau saya ganto pakai
GDMlogin -masih crash juga ya?
-
-apa startup program bisa ngaruh ya?
-saya ingat2 terakhir itu saya install AdobeAir for Linux..
-
-


udah dicoba di kill GDM-nya ...? 

saya pernah ngalamin di zenwalk, trs login pake root. cari tahu PID-nya
GDM, trs kill PID-nya...

habis neken enter, masuk xfce..

tapi itu zenwalk saya, gak tahu kalau debian sampeyan. CMIIW


Salam
taufiq luthfi
taufiq.lut...@gmail.com
http://top1xx.blogspot.com

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] ACL squid

2010-02-08 Terurut Topik Yudhi Kusnanto
On Mon, 8 Feb 2010, mbah Darmo wrote:

  pasti kesalahan logika ;)
 
  coba kalo logikanya disederhanakan, misal:
  - jam kerja: MTWHF 07:00-12:00
  - jam kerja: MTWHF 14:00-18:00
  - jam bebas: sisanya
 
  acl hiburan dstdomain /etc/squid/hiburan
  acl waktu time MTWHF 07:00-12:00
  acl waktu time MTWHF 14:00-18:00
 
  http_access deny hiburan waktu
 
  sesuaikan dengan jam kerja anda.

 @Pak Yudhi,
 Thanks pak atas pencerahannya,di tempat saya ada 2 shift, shift pagi
 (07:00-16:00) di beri kesempatan akses ke situs tersebut pada jam
 12:00-14:00, sedangkan shift sore (15:30-22:00) diberikan akses ke
 situs tersebut jam 18:00-20:00,
 Thanks,

ok, berarti jam kerja anda dapat ditulis seperti berikut:
- jam kerja: MTWHF 07:00-12:00
- jam kerja: MTWHF 14:00-18:00
- jam kerja: MTWHF 20:00-22:00
- jam bebas: sisanya

shift kerja mestinya tidak relevan to?

silaken anda coba

salam

-- 
|===[ Yudhi Kusnanto ]=|
|===[ STMIK Akakom ]===|

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Instalasi Ubuntu yang Bermasalah

2010-02-08 Terurut Topik hadi sumarsono
Pada Mon, 8 Feb 2010 08:17:30 +0700
taufiq luthfi taufiq.lut...@gmail.com menulis:

 Hallo Pandu Prasetyo shinigami.rem...@gmail.com, email anda pada
 Wed, 06 Jan 2010 23:29:42 +0700 adalah;
 
 -Kepada semua,
 -
 -Saya menginstall ubuntu 9.04 di laptop teman saya dengan
 spesifikasi -intel dual core 1,6 GB dengan ram 1 GB, dengan
 hardisk 250 GB. -Sebelumnya sudah terpasang Windows XP di laptop
 tersebut ketika di -install ubuntu 9.04 melalui BIOS awalnya
 berhasil, tetapi hanya -pemilihan option install ubuntu tapi
 ketika saya tekan INSTALL UBUNTU, -proses selanjutnya tidak keluar
 hanya layar kosong, saya biarkan -beberapa menit hasilnya juga
 nihil. saya mencari informasi di teman - -teman saya dan di
 internet masih mengalami kebingungan dan tidak -mengerti. apakah
 ada yang bisa membantu saya untuk menyelesaikan masalah -ini?
 
 install ubuntu melalui BIOS..?
 
 saya masih belum ngerti, ada temen2 bisa bantu ngejelasin???
 

Kalo anda menggunakan Vga dg Chipset Chrome,
yang kebetulan tdk didukung ... maka saya ucapkan
selamat :)

Anda harus mengubah konfigurasi vga driver nya
supaya menggunakan VESA saja, sayangnya kalo
Distro sejak awal langsung masuk grafis... ya
matilah kau (layar kosong tanpa secuil salju).

Bisa dicoba sih dengan init 2 atau init 1,
tapi khas Ubuntu saya blm tahu bagaimana 
caranya memaksakan init tsb. CMIIW.

-- 
Yok Pake Slackware-Linux di 
KiosNet LiPiNuX Comal-Pemalang
Linux Registered User #430927
http://slackycml.homelinux.org/slackycml


pgpyuDpH2mIAQ.pgp
Description: PGP signature


Re: [tanya-jawab] Partisi yang menghilang gara-gara ubuntu

2010-02-08 Terurut Topik Pandu Prasetyo
Saya sudah mencoba dengan menggunakan gparted, dan ternyata berhasil 
tapi kok ketika saya ingin mencoba mengopy-kan sebuah file ke dalam 
partisi baru tersebut malah tidak bisa?

Tolong pencerahannya?

Terima Kasih

Pandu

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] file iWork di Open Office

2010-02-08 Terurut Topik Aditya Agustyana
2010/2/6 Hery Setiawan yellowha...@gmail.com

 Ada yang tahu bagaimana membuka file hasil iWork di Linux (OpenOffice)?
 Dalam hal ini .key untuk file presentasi iWork

setau sy nggak bisa

satu2nya jalan ya dibuka dulu file tersebut di keynote, lalu setelah
itu export ke ppt file
nah file ppt ini nantinya bisa dibuka oleh open office

catatan:
cara konversi seperti ini tidak menjamin hasilnya mirip sama dengan
aslinya, karena ada kemungkinan bbrp bagian bisa hilang/ngaco


 --

 --
 Salam hangat dan jabat erat dari Lamongan
 http://www.animasikidz.co.cc

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




--
blog : http://adityakircon.blogsome.com
ym : kirconboy
skype : adit_skype

Be Nice. Treat others with the same respect you'd want them to treat
you. We're all here to learn together.  Be tolerant of others who may
not know everything you know. BRING YOUR SENSE OF HUMOR
(stackoverflow.com)

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Instalasi Ubuntu Yang Bermasalah

2010-02-08 Terurut Topik Wayan Sukarmana
Coba livecd dulu mas..
Mau ga?

Pada tanggal 06/01/10, Pandu Prasetyo shinigami.rem...@gmail.com menulis:
 Kepada semua,

 Saya menginstall ubuntu 9.04 di laptop teman saya dengan spesifikasi
 intel dual core 1,6 GB dengan ram 1 GB, dengan hardisk 250 GB.
 Sebelumnya sudah terpasang Windows XP di laptop tersebut ketika di
 install ubuntu 9.04 melalui BIOS awalnya berhasil, tetapi hanya
 pemilihan option install ubuntu tapi ketika saya tekan INSTALL UBUNTU,
 proses selanjutnya tidak keluar hanya layar kosong, saya biarkan
 beberapa menit hasilnya juga nihil. saya mencari informasi di teman -
 teman saya dan di internet masih mengalami kebingungan dan tidak
 mengerti. apakah ada yang bisa membantu saya untuk menyelesaikan masalah
 ini?

 Sebelumnya terima kasih telah membaca e-mail saya.


 Pandu

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



-- 
Dikirim dari perangkat seluler saya

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Partisi yang menghilang gara-gara ubuntu

2010-02-08 Terurut Topik MYA Putra
On Monday 08 February 2010 21:47:50 Pandu Prasetyo wrote:
 Saya sudah mencoba dengan menggunakan gparted, dan ternyata berhasil
 tapi kok ketika saya ingin mencoba mengopy-kan sebuah file ke dalam
 partisi baru tersebut malah tidak bisa?
 Tolong pencerahannya?
 
Berhasilnya bagaimana? Apa partisi yang hilang ketemu lagi? Lalu mengcopy ke 
partisi baru... Jadi setelah partisi berhasil ditemukan Anda bikin partisi 
baru. Mungkin permisionnya yang membuat tidak bisa copy atau partisinya belum 
di mount. Kemungkinannya jawabnya banyak karena informasi Anda minim.

Salam,

Putra 


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Partisi yang menghilang gara-gara ubuntu

2010-02-08 Terurut Topik adinugrohomakas...@gmail.com
Partisinya sudah diformat dan di-mount atau belum?

-- 
Salam,

Adi Nugroho
Sekarang beta su di Kupang.
Bae sonde bae, tanah Timor lebe bae




- original message -
From: Pandu Prasetyo shinigami.rem...@gmail.com

Saya sudah mencoba dengan menggunakan gparted, dan ternyata berhasil 
tapi kok ketika saya ingin mencoba mengopy-kan sebuah file ke dalam 
partisi baru tersebut malah tidak bisa?
Tolong pencerahannya?


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] ACL squid

2010-02-08 Terurut Topik mbah Darmo
2010/2/8 Yudhi Kusnanto yu...@akakom.ac.id:
 On Mon, 8 Feb 2010, mbah Darmo wrote:

  pasti kesalahan logika ;)
 
  coba kalo logikanya disederhanakan, misal:
  - jam kerja: MTWHF 07:00-12:00
  - jam kerja: MTWHF 14:00-18:00
  - jam bebas: sisanya
 
  acl hiburan dstdomain /etc/squid/hiburan
  acl waktu time MTWHF 07:00-12:00
  acl waktu time MTWHF 14:00-18:00
 
  http_access deny hiburan waktu
 
  sesuaikan dengan jam kerja anda.

 @Pak Yudhi,
 Thanks pak atas pencerahannya,di tempat saya ada 2 shift, shift pagi
 (07:00-16:00) di beri kesempatan akses ke situs tersebut pada jam
 12:00-14:00, sedangkan shift sore (15:30-22:00) diberikan akses ke
 situs tersebut jam 18:00-20:00,
 Thanks,

 ok, berarti jam kerja anda dapat ditulis seperti berikut:
 - jam kerja: MTWHF 07:00-12:00
 - jam kerja: MTWHF 14:00-18:00
 - jam kerja: MTWHF 20:00-22:00
 - jam bebas: sisanya

 shift kerja mestinya tidak relevan to?

 silaken anda coba

 salam

 --
 |===[ Yudhi Kusnanto ]=|
 |===[ STMIK Akakom ]===|

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Oiya ternyata seperti itu juga bisa :D
Thanks,

Salam,

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Error exim: failed to find uid for user name Debian-exim

2010-02-08 Terurut Topik iim
justru kalo kita install postfix maka biasanya si exim otomatis 
diremove. coba perhatikan output dari mesin uji coba

r...@proxyeno:/home/asterix# apt-get install postfix
Reading package lists... Done
Building dependency tree
Reading state information... Done
Suggested packages:
	  procmail postfix-mysql postfix-pgsql postfix-ldap postfix-pcre 
sasl2-bin resolvconf postfix-cdb

The following packages will be REMOVED:
  exim4-base exim4-config exim4-daemon-light
The following NEW packages will be installed:
  postfix
seharusnya di mesin uji coba sekarang sudah bisa setting postfix.
coba sekarang install altermine nya di mesin uji coba

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS yang belum benar

2010-02-08 Terurut Topik rasyid
Saya setup zimbra di centos 5.4 yang juga digunakan sebagai internet 
sharing dengan speedy. Internet sharing sudah berjalan normal.cuma dns 
nya sepertinya bermasalah
saya mengikuti tutorial dns chroot dari sini : 
http://wiki.ngadimin.org/Instalasi_Chroot_DNS_Server_Menggunakan_Bind_di_CentOS_5.masalhnya 
http://wiki.ngadimin.org/Instalasi_Chroot_DNS_Server_Menggunakan_Bind_di_CentOS_5.masalhnya 
jika di dig terhadapa domain larinya masih ke ip public.apakah saya 
salah set di zonenya.


berikut konfig named.conf saya :

*di /var/named/chroot/etc/named.conf*

key rndckey {
   algorithm hmac-md5;
   secret V8nwCoxrFOxbB2nGTvkmb+ iXQIArPiOa2NTkhHBcaA8=;
};

controls {
  inet 127.0.0.1 port 953
  allow { 127.0.0.1; } keys { rndckey; };
};
options {

  directory /var/named;
  pid-file /var/run/named/named.pid;

  recursion yes;

  allow-recursion {
 127.0.0.1;
 192.168.1.0/24 http://192.168.1.0/24; //network anda
  };

  listen-on {
 127.0.0.1;
 192.168.1.1; //ip server yang menjalankan bind ini
  };

  query-source address * port 53;

  // sembunyikan versi bind anda
  version none;

  allow-query {
 127.0.0.1;
 192.168.1.0/24 http://192.168.1.0/24; //network anda
  };
};
zone . IN {
  type hint;
  file named.ca http://named.ca/;
};

// contoh, buat zone baru. ngadimin.org http://ngadimin.org/
zone expertabroker.com http://expertabroker.com/ IN {
  type master;
  file data/expertabroker.com.zone;
  allow-update { none; };
};

dan konfig zone saya
*di /var/named/chroot/var/named/data/expertabroker.com.zone*

$ORIGIN .
$TTL 86400  ; 1 day
expertabroker.com http://expertabroker.com/ IN SOA  
ns.expertabroker.com http://ns.expertabroker.com/. 
hostmaster.expertabroker.com http://hostmaster.expertabroker.com/. (
 
 2008042200 ; serial

   7200   ; refresh (2 hours)
   7200   ; retry (2 hours)
   1209600; expire (2 weeks)
   86400  ; minimum (1 day)
   )
   NS  zimbra.expertabroker.com 
http://zimbra.expertabroker.com/.

   A   192.168.1.1

$ORIGIN expertabroker.com http://expertabroker.com/.

zimbra  A   192.168.1.1

kalo saya dig expertabroker.com http://expertabroker.com/
hasilnya :

;  DiG 9.3.6-P1-RedHat-9.3.6-4.P1.el5_4.2  expertabroker.com 
http://expertabroker.com/

;; global options:  printcmd
;; Got answer:
;; -HEADER- opcode: QUERY, status: NOERROR, id: 14867
;; flags: qr rd ra; QUERY: 1, ANSWER: 1, AUTHORITY: 2, ADDITIONAL: 2

;; QUESTION SECTION:
;expertabroker.com http://expertabroker.com/.INA

;; ANSWER SECTION:
expertabroker.com http://expertabroker.com/.340INA
216.180.241.61


;; AUTHORITY SECTION:
expertabroker.com http://expertabroker.com/.340INNS
ns2.hostanda.com http://ns2.hostanda.com/.
expertabroker.com http://expertabroker.com/.340INNS
ns1.hostanda.com http://ns1.hostanda.com/.


;; ADDITIONAL SECTION:
ns1.hostanda.com http://ns1.hostanda.com/.3020INA
216.180.241.59
ns2.hostanda.com http://ns2.hostanda.com/.3021INA
216.180.241.60


;; Query time: 33 msec
;; SERVER: 192.168.0.1#53(192.168.0.1)
;; WHEN: Mon Feb  8 17:03:57 2010
;; MSG SIZE  rcvd: 128


di /etc/resolv.conf :

#nameserver 192.168.1.1
nameserver 192.168.0.1
nameserver  202.134.0.61


bagaimana supaya ketika di dig bisa mengarah ke ip lokal server sebelum 
ke ip public.
jika saya tambahakan di /etc/resolf.conf ip server 192.168.1.1 maka 
internet dari user jadi mati mohon share reakan2??


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS yang belum benar

2010-02-08 Terurut Topik Masim Vavai Sugianto
On Tue, Feb 9, 2010 at 8:54 AM, rasyid wilan...@gmail.com wrote:
 Saya setup zimbra di centos 5.4 yang juga digunakan sebagai internet sharing
 dengan speedy. Internet sharing sudah berjalan normal.cuma dns nya
 sepertinya bermasalah
 saya mengikuti tutorial dns chroot dari sini :
 http://wiki.ngadimin.org/Instalasi_Chroot_DNS_Server_Menggunakan_Bind_di_CentOS_5.masalhnya
 http://wiki.ngadimin.org/Instalasi_Chroot_DNS_Server_Menggunakan_Bind_di_CentOS_5.masalhnya
 jika di dig terhadapa domain larinya masih ke ip public.apakah saya salah
 set di zonenya.

 berikut konfig named.conf saya :

 *di /var/named/chroot/etc/named.conf*

 key rndckey {
       algorithm hmac-md5;
       secret V8nwCoxrFOxbB2nGTvkmb+ iXQIArPiOa2NTkhHBcaA8=;
 };

 controls {
      inet 127.0.0.1 port 953
              allow { 127.0.0.1; } keys { rndckey; };
 };
 options {

      directory /var/named;
      pid-file /var/run/named/named.pid;

      recursion yes;

      allow-recursion {
             127.0.0.1;
             192.168.1.0/24 http://192.168.1.0/24; //network anda
      };

      listen-on {
             127.0.0.1;
             192.168.1.1; //ip server yang menjalankan bind ini
      };

      query-source address * port 53;

      // sembunyikan versi bind anda
      version none;

      allow-query {
             127.0.0.1;
             192.168.1.0/24 http://192.168.1.0/24; //network anda
      };
 };
 zone . IN {
      type hint;
      file named.ca http://named.ca/;
 };

 // contoh, buat zone baru. ngadimin.org http://ngadimin.org/
 zone expertabroker.com http://expertabroker.com/ IN {
      type master;
      file data/expertabroker.com.zone;
      allow-update { none; };
 };

 dan konfig zone saya
 *di /var/named/chroot/var/named/data/expertabroker.com.zone*

 $ORIGIN .
 $TTL 86400      ; 1 day
 expertabroker.com http://expertabroker.com/         IN SOA
  ns.expertabroker.com http://ns.expertabroker.com/.
 hostmaster.expertabroker.com http://hostmaster.expertabroker.com/. (
                              2008042200 ; serial
                               7200       ; refresh (2 hours)
                               7200       ; retry (2 hours)
                               1209600    ; expire (2 weeks)
                               86400      ; minimum (1 day)
                               )
                       NS      zimbra.expertabroker.com
 http://zimbra.expertabroker.com/.
                       A       192.168.1.1

 $ORIGIN expertabroker.com http://expertabroker.com/.

 zimbra                  A       192.168.1.1

 kalo saya dig expertabroker.com http://expertabroker.com/
 hasilnya :

 ;  DiG 9.3.6-P1-RedHat-9.3.6-4.P1.el5_4.2  expertabroker.com
 http://expertabroker.com/
 ;; global options:  printcmd
 ;; Got answer:
 ;; -HEADER- opcode: QUERY, status: NOERROR, id: 14867
 ;; flags: qr rd ra; QUERY: 1, ANSWER: 1, AUTHORITY: 2, ADDITIONAL: 2

 ;; QUESTION SECTION:
 ;expertabroker.com http://expertabroker.com/.        IN    A

 ;; ANSWER SECTION:
 expertabroker.com http://expertabroker.com/.    340    IN    A
  216.180.241.61

 ;; AUTHORITY SECTION:
 expertabroker.com http://expertabroker.com/.    340    IN    NS
  ns2.hostanda.com http://ns2.hostanda.com/.
 expertabroker.com http://expertabroker.com/.    340    IN    NS
  ns1.hostanda.com http://ns1.hostanda.com/.

 ;; ADDITIONAL SECTION:
 ns1.hostanda.com http://ns1.hostanda.com/.    3020    IN    A
  216.180.241.59
 ns2.hostanda.com http://ns2.hostanda.com/.    3021    IN    A
  216.180.241.60

 ;; Query time: 33 msec
 ;; SERVER: 192.168.0.1#53(192.168.0.1)
 ;; WHEN: Mon Feb  8 17:03:57 2010
 ;; MSG SIZE  rcvd: 128


 di /etc/resolv.conf :

 #nameserver 192.168.1.1
 nameserver 192.168.0.1
 nameserver  202.134.0.61


 bagaimana supaya ketika di dig bisa mengarah ke ip lokal server sebelum ke
 ip public.
 jika saya tambahakan di /etc/resolf.conf ip server 192.168.1.1 maka internet
 dari user jadi mati mohon share reakan2??

IP si DNS Server (si Zimbra) itu berapa ? Kalau IP-nya 192.168.1.1,
kenapa resolv-nya 192.168.0.1 ?

Resolv harus merujuk ke DNS Server yang dimaksud. Soal Internet yang
mati, berarti DNS-nya tidak punya forwarder list. Biasanya kalau
resolv ada beberapa DNS address, lookup address akan mengikuti
prioritas yang diset. Mestinya tidak problem, karena kalau gagal di
192.168.1.1, resolv akan ditest ke 202.134.0.61

-- 
Best Regards,

Masim Vavai Sugianto
//
Blog (ID)  : http://www.vavai.com
Blog (EN) : http://www.vavai.net
Training Zimbra : http://bit.ly/d0yvE5
//

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS yang belum benar

2010-02-08 Terurut Topik rasyid




di /etc/resolv.conf :

#nameserver 192.168.1.1
nameserver 192.168.0.1
nameserver  202.134.0.61


bagaimana supaya ketika di dig bisa mengarah ke ip lokal server sebelum ke
ip public.
jika saya tambahakan di /etc/resolf.conf ip server 192.168.1.1 maka internet
dari user jadi mati mohon share reakan2??



IP si DNS Server (si Zimbra) itu berapa ? Kalau IP-nya 192.168.1.1,
kenapa resolv-nya 192.168.0.1 ?

Resolv harus merujuk ke DNS Server yang dimaksud. Soal Internet yang
mati, berarti DNS-nya tidak punya forwarder list. Biasanya kalau
resolv ada beberapa DNS address, lookup address akan mengikuti
prioritas yang diset. Mestinya tidak problem, karena kalau gagal di
192.168.1.1, resolv akan ditest ke 202.134.0.61

  


ip zimbra 192.168.1.1 eth0
192.168.0.2 eth1
192.168.0.1 itu ip modem speedy mas vavai
kalo saya unmark nameserver 192.168.1.1 dig zimbra.expertabroker.com 
bisa dapet ip si zimbra tapi koneksi inetnya jadi mati mas


thank's atas responnya



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] OOT: Restore ON when AC power loss MB polaris samsung ?

2010-02-08 Terurut Topik tukang ketik
dh powerer,

Saya punya MB merk polaris dari samsung,
cari-cari di BIos nya kok gak ketemu agar
ketika listrik padam kemudian listrik nyala lagi
maka komputer bisa nyala sendiri lagi juga, seperti
komputer lama yang tombol powernya di nyalain
terus / kondisi ON.
Atau mungkin ada setingan jumper kah ?

Terimakasih

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS yang belum benar

2010-02-08 Terurut Topik Masim Vavai Sugianto
2010/2/9 rasyid wilan...@gmail.com:


 di /etc/resolv.conf :

 #nameserver 192.168.1.1
 nameserver 192.168.0.1
 nameserver  202.134.0.61


 bagaimana supaya ketika di dig bisa mengarah ke ip lokal server sebelum
 ke
 ip public.
 jika saya tambahakan di /etc/resolf.conf ip server 192.168.1.1 maka
 internet
 dari user jadi mati mohon share reakan2??


 IP si DNS Server (si Zimbra) itu berapa ? Kalau IP-nya 192.168.1.1,
 kenapa resolv-nya 192.168.0.1 ?

 Resolv harus merujuk ke DNS Server yang dimaksud. Soal Internet yang
 mati, berarti DNS-nya tidak punya forwarder list. Biasanya kalau
 resolv ada beberapa DNS address, lookup address akan mengikuti
 prioritas yang diset. Mestinya tidak problem, karena kalau gagal di
 192.168.1.1, resolv akan ditest ke 202.134.0.61



 ip zimbra 192.168.1.1 eth0
                192.168.0.2 eth1
 192.168.0.1 itu ip modem speedy mas vavai
 kalo saya unmark nameserver 192.168.1.1 dig zimbra.expertabroker.com bisa
 dapet ip si zimbra tapi koneksi inetnya jadi mati mas

nameserver 192.168.1.1 itu mesti diunmark, karena dns server ada
disitu. Sebenarnya ada yang agak aneh dikonfigurasinya. Kalau
192.168.0.1 adalah IP modem speedy, mestinya ip Zimbra (yang notabene
bakal butuh akses internet) satu kelas dengan IP si modem Speedy,
misalnya 192.168.0.2, jadi konfigurasi dns server menggunakan IP
192.168.0.2

Kalau kondisi sekarang bisa juga, tapi IP 192.168.1.x harus dirouting
supaya bisa membaca 192.168.0.x atau IP luar.


-- 
Best Regards,

Masim Vavai Sugianto
//
Blog (ID)  : http://www.vavai.com
Blog (EN) : http://www.vavai.net
Training Zimbra : http://bit.ly/d0yvE5
//

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] gagal load desktop balik ke login

2010-02-08 Terurut Topik ferry teguh pratama
On 2/8/10, taufiq luthfi taufiq.lut...@gmail.com wrote:
 udah dicoba di kill GDM-nya ...?

 saya pernah ngalamin di zenwalk, trs login pake root. cari tahu PID-nya
 GDM, trs kill PID-nya...

 habis neken enter, masuk xfce..

 tapi itu zenwalk saya, gak tahu kalau debian sampeyan. CMIIW

terima kasih.. mas andika dan mas taufik..
FYI, saya di ubuntu 9.04.
kemarin saya coba CTRL+ALT+F1, dan saya login..
saya coba startx, mulailah desktop meloading hingga dekstop tampil,
saya coba biarkan bbrp saat, lalu saya coba navigasi menu, lalu tiba-tiba crash
dan keluar ke shell prompt,
ada pesan : Xinit : connection to X server lost
ada juga pesan untuk menghapus /tmp/ .X0-lock

lalu saya hapus dan saya startx lagi, tampil lagi sebentar lalu keluar lagi.
kali ini ada pertanyaan:

kalau x server saya mau di reset dan dengan menjalankan console dengan
CTRL+ALT+F7, saya pilih yes dengan console.
lalu load desktop lagi, eh keluar lagi..

kali ini ada pesan:
xauth: error in locking authority file /home/audrey/ .Xauthority
_XSERVTransSocketUNIX
Create Listener :
... Socket CreateListener() failed

ada yg bisa bantu kasih pencerahan???

terima kasih banyak :)


-- 
ferry teguh pratama
cybe...@gmail.com
0811 805545
021 98691411

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Info : End of Life untuk ClamAV 0.94 pada Zimbra 5.0.16 atau Versi Sebelumnya

2010-02-08 Terurut Topik Pujo
 Original Message 
Subject: [tanya-jawab] Info : End of Life untuk ClamAV 0.94 pada Zimbra
5.0.16 atau Versi   Sebelumnya
From: Masim Vavai Sugianto va...@vavai.com
To: Mailing List Komunitas openSUSE Indonesia
mi...@lists.opensuse-id.org, kpli-bek...@googlegroups.com,
tanya-jawab@linux.or.id
Date: 02/05/2010 11:24 AM

 Pengumuman penting bagi para pengguna Zimbra Mail Server, khususnya
 pengguna Zimbra versi 5.0.16 atau versi sebelumnya, efektif mulai
 tanggal 15 April 2010, ClamAV anti virus versi 0.94 yang digunakan
 pada Zimbra versi tersebut akan memasuki masa end of life (EOL).
 
 http://vavai.com/2010/02/05/end-of-life-untuk-clamav-0-94-pada-zimbra-5-0-16-atau-versi-sebelumnya/
 
===
Dear All,


Saya menggunakan zimbra versi 5-0-14 diintegrasikan dengan samba
(zimbra_samba  zimbra_posixaccount).

Menindaklanjuti informasi dari Pak Vavai, saya berencana untuk upgrade
ke zimbra versi 6. Apakah upgrade ini akan mempengaruhi konfigurasi
zimbra_samba (harus setup ulang)?

Mohon bantuannya. Terima kasih.


Salam,
Pujo

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Info : End of Life untuk ClamAV 0.94 pada Zimbra 5.0.16 atau Versi Sebelumnya

2010-02-08 Terurut Topik Masim Vavai Sugianto
2010/2/9 Pujo dwipuj...@gmail.com:
 Dear All,


 Saya menggunakan zimbra versi 5-0-14 diintegrasikan dengan samba
 (zimbra_samba  zimbra_posixaccount).

 Menindaklanjuti informasi dari Pak Vavai, saya berencana untuk upgrade
 ke zimbra versi 6. Apakah upgrade ini akan mempengaruhi konfigurasi
 zimbra_samba (harus setup ulang)?

Kemungkinan besar,  Ya.

Saya lebih prefer untuk update ClamAV-nya saja kecuali ada feature
tertentu di versi 6.x.x yang ingin difungsikan.

Level resiko :

Upgrade ClamAV : Low
Upgrade ke Zimbra 5.0.22 : Medium
Upgrade ke Zimbra 6.x.x : High

Kalau tetap mau coba upgrade ke versi 6, saran saya, lakukan dulu di
komputer testing yang terisolasi, karena upgrade major untuk sistem
yang digunakan pada server production membutuhkan perhatian ekstra.


-- 
Best Regards,

Masim Vavai Sugianto
//
Blog (ID)  : http://www.vavai.com
Blog (EN) : http://www.vavai.net
Training Zimbra : http://bit.ly/d0yvE5
//

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] OOT: Restore ON when AC power loss MB polaris samsung ?

2010-02-08 Terurut Topik Setijo Agus

Pada 2/9/2010 9:34 AM, tukang ketik menulis:

dh powerer,

Saya punya MB merk polaris dari samsung,
cari-cari di BIos nya kok gak ketemu agar
ketika listrik padam kemudian listrik nyala lagi
maka komputer bisa nyala sendiri lagi juga, seperti
komputer lama yang tombol powernya di nyalain
terus / kondisi ON.
Atau mungkin ada setingan jumper kah ?

Terimakasih

   


saya mengalami hal yang sama, tetapi saya menemukan beberapa solusi
1. menggunakan WOL, detailnya :
http://setijoagus.wordpress.com/2010/01/15/wake-on-lan/
tapi hasilnyya kadang bisa kadang nggak

2. menambahkan rangkaian elektronik [belum sempat ditulis]
a. idenya alat [semacam timer  relay], yang bekerja jika listrik 
PLN ON, dan akan men-trigger power-on mother board


b. sdangkan automatic shutdown dipicu dari ups pakai software RUPS
http://setijoagus.wordpress.com/2010/01/16/install-rups-2000-on-linux/




--
===
gold jewelry manufacture
UBSGOLD.COM
UNIVERSE OF GOLD
UNTUNG BERSAMA SEJAHTERA
===


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS yang belum benar

2010-02-08 Terurut Topik Imam Cartealy
salam
 
 
 bagaimana supaya ketika di dig bisa mengarah ke ip lokal server sebelum
 ke ip public.
 jika saya tambahakan di /etc/resolf.conf ip server 192.168.1.1 maka
 internet dari user jadi mati mohon share reakan2??
 


pakai split dns bro. bikin acl buat jaringan lokal

acl local {
alamat.ip.lokal/subnet;
alamat.ip.lokal.lainnya/subnet;
};


terus bikin viewnya

view internal IN {
match-client { local;};
zone a {  };//daftarkan semua zone yang local diijinkan untuk 
melihat, temasuk
hint, 127 dsb
zone expertabroker.com {
 type master;
file data/expertabroker.com.zone.internal;
allow-update { none; };
};

view external IN {
match-client { any;};
zona x { }; //sama, daftarkan juga semua zone untuk acl ini

zone expertabroker.com {
type master;
file data/expertabroker.com.zone.eksternal;
allow-update { none; };
};


sekarang bikin zone file untuk eksternal dan internal. Untuk yang eksternal pake
alamat ip publik, sedangkan untuk yang internal pake alamat ip internal. beres

semoga bermanfaat


wassalam

ic

-- 
Imam Cartealy
Linux registered user #481374

Surat elektronik ini bersifat rahasia dan bisa berisikan informasi yang bersifat
pribadi. Anda tidak diperkenankan untuk menggandakan, menggunakan ataupun
mengungkapkan surat elektronik ini dalam bentuk apapun kepada siapapun.
Penggunaan ataupun penyebaran surat elektronik ini dalam bentuk apapun kepada
pihak lain adalah diluar tanggung jawab penulis.

Surat elektronik ini termasuk tambahan yang diikutkan dalam surat elektronik ini
ditujukan hanya untuk penerima. Jika Anda bukan orang yang dimaksudkan oleh
penulis sebagai penerima surat elektronik ini, Anda tidak diperbolehkan untuk
mengambil tindakan apapun terhadap surat elektronik ini dan menunjukkannya
kepada siapapun. Jika Anda menerima surat elektronik ini karena kesalahan, mohon
beritahukan penulis dan segera menghapusnya.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS yang belum benar

2010-02-08 Terurut Topik rasyid

I



pakai split dns bro. bikin acl buat jaringan lokal

acl local {
alamat.ip.lokal/subnet;
alamat.ip.lokal.lainnya/subnet;
};


terus bikin viewnya

view internal IN {
match-client { local;};
zone a {};//daftarkan semua zone yang local diijinkan untuk 
melihat, temasuk
hint, 127 dsb
zone expertabroker.com {
 type master;
file data/expertabroker.com.zone.internal;
allow-update { none; };
};

view external IN {
match-client { any;};
zona x { }; //sama, daftarkan juga semua zone untuk acl ini

zone expertabroker.com {
type master;
file data/expertabroker.com.zone.eksternal;
allow-update { none; };
};


sekarang bikin zone file untuk eksternal dan internal. Untuk yang eksternal pake
alamat ip publik, sedangkan untuk yang internal pake alamat ip internal. beres

semoga bermanfaat


wassalam

ic

  


Terima Kasih atas responnya mas..nanti akan saya coba sekarang mencoba 
memahami konsep DNS .



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] OOT: Restore ON when AC power loss MB polaris samsung ?

2010-02-08 Terurut Topik tukang ketik
2010/2/9 Setijo Agus set...@ptubs.com:
 Pada 2/9/2010 9:34 AM, tukang ketik menulis:

 dh powerer,

 Saya punya MB merk polaris dari samsung,
 cari-cari di BIos nya kok gak ketemu agar
 ketika listrik padam kemudian listrik nyala lagi
 maka komputer bisa nyala sendiri lagi juga, seperti
 komputer lama yang tombol powernya di nyalain
 terus / kondisi ON.
 Atau mungkin ada setingan jumper kah ?

 Terimakasih



 saya mengalami hal yang sama, tetapi saya menemukan beberapa solusi
 1. menggunakan WOL, detailnya :
    http://setijoagus.wordpress.com/2010/01/15/wake-on-lan/
    tapi hasilnyya kadang bisa kadang nggak

waduh!, kok kadang bisa kadang nggak.
Itu harus ada command yg dijalanin ya?
Maunya tanpa ada command apa-apa, listrik nyala dia nyala.
bisa gak ya ?

 2. menambahkan rangkaian elektronik [belum sempat ditulis]
    a. idenya alat [semacam timer  relay], yang bekerja jika listrik PLN ON,
 dan akan men-trigger power-on mother board
Alatnya di tunggu mas
he.he..he.he..

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis