[teknologia] Re: Pekerja IT = Pekerja Kerah Biru?

2006-11-08 Terurut Topik risiyanto budi

boy avianto wrote:

Ada artikel yang rasanya patut direnungkan dan dipikirkan, terutama
untuk para pekerja IT. Sepertinya hal ini sifatnya universal karena
hampir terjadi di semua belahan dunia.

http://www.thetechzone.com/?m=showid=642

Excerpt:
Are I.T. Workers Blue Collar? Interesting question. I was recently
asked this by some executives who were concerned with improving the
productivity of their I.T. departments. I asked them to explain why
they thought this way. They contended their I.T. people (e.g.,
analysts and programmers) exhibit a lot of blue collar
characteristics, e.g., repetition in types of work performed, they do
not dress or act like professionals, and regularly punch in and out of
work with little interest in going above and beyond the call of duty.

Ada tanggapan?

  

Maaf, terjemahan bebasnya apa ya, terutama:

punch in and out of work

--
aris




--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: Majalah Teknopreneur Indonesia

2006-11-08 Terurut Topik risiyanto budi

Oskar Syahbana wrote:

Halo,

Wah sudah lama juga ya engga posting di milis ini. Well anyway, telah terbit
majalah baru, Teknopreneur Indonesia, yang mengupas tentang bisnis teknologi
dan startup-nya. Kemarin keluar sirkulasi tanggal 7 November dan akan grand
launching 15 November ini di Hotel Sultan (a/n Hilton) Jakarta. Doakan
sukses ya :-)

Di bawah ini saya posting cover-nya deh :-)
  

Ada url nya?
*sol*

--
aris


--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: Pekerja IT = Pekerja Kerah Biru?

2006-11-08 Terurut Topik risiyanto budi

boy avianto wrote:

On 11/9/06, risiyanto budi [EMAIL PROTECTED] wrote:

  

Maaf, terjemahan bebasnya apa ya, terutama:

punch in and out of work



Ini referensi ke mesin absen (aka. Amano). Modelnya kan gitu, jegrek
amano trus pulang =)
  


Thx,
ini sih karena si executives belum mengerti IT.
coba kalau bosnya paham it seperti yahoo, google, microsoft,
tentunya gak muncul masalah seperti itu (pegawainya kerja seenaknya). 

*salahkan jendralnya :-D*

--
aris


--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: Bisnis Linux. Re: [teknologia] Re: Debian (Re: Jerman bisa, kita kapan?)

2006-11-01 Terurut Topik risiyanto budi

Budi Rahardjo wrote:

Sedikitnya sudah ada 1 perusahaan yang secara formal mendukung
(memberikan layanan) untuk Linux. Saya lupa namanya, Eksis, Exis
atau seperti itulah namanya. Waktu itu mereka memberikan presentasi.
Good.
Semakin banyak perusahaan seperti itu semakin baik.

(Dulu waktu ditanya orang apakah ada perusahaan yang memberikan
suport Linux, saya jawab ada, antara lain Nurul Fikri, Linuxindo,
dan saya... he he he.)

Hanya, memang skala dari perusahaan pendukung itu harus besar.
Nah, ini yang belum. Maklum, biasanya perusahaan seperti ini
kan masih start-up.

  


Bagi saya, perush yang bisa support linux ya berkontibusi nyata pada 
komunitas linux.
seperti membuat distro (Ubuntu, BlankON)
Membuat opensourse software (playsms, endonesia.com,  )
Menyediakan mirror (padinet, cbn )
apa lagi ya bentuk kontribusi yg lain?

--
Aris




--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: Jerman bisa, kita kapan?

2006-10-31 Terurut Topik risiyanto budi

Made Wiryana wrote:

On 10/28/06, Budi Rahardjo [EMAIL PROTECTED] wrote:
  


Bagi saya memang Debian yang paling baik dari segi teknis
(dan non-teknis?). Hanya, satu hal yang bikin saya susah adalah
kurangnya berita dukungan perusahaan besar terhadap Debian.




Bisa dijelasin dari sisi teknisnya ? apt-get ?, support virtualsiasi ?
dukungan intruder  detection versi aplikasi (seperti AppArmor aka Immunix
?).  Eh koq  beberapa yang belakangan malah belum built-in di Debian.

  

Kalau itu ditanyakan pada orang debian, jawabnya kira-kira:
Ente butuh itu di debian?
Silahkan mbantu ngintegrasikan di debian :-D

Bagi saya, menggunakan debian karena ada mirrornya deket di kambing :-)
Belakangan pake ubuntu dengan alasan yang sama.

--
Aris

p.s
*lagi install freebsd _lagi_*

--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: 2MB unlimited 150 ribu / bulan

2006-10-19 Terurut Topik risiyanto budi

Budi Rahardjo wrote:

Saya mau nyoba ngidupin blog saya yang di dalam negeri ah.
Mungkin saya mau buat layanan blog yang hanya bisa diakses
dari Indonesia saja. hi hi hi.

  

Bagaimana caranya pak?
Saya pingin bikin torrent  yang haya bisa diakses dari indonesia saja :-D

--
Aris

--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: 2MB unlimited 150 ribu / bulan

2006-10-19 Terurut Topik risiyanto budi

Ikhlasul Amal wrote:

Koneksi lambat dan mahal? Ingat bonus: nasi hangat, rendang pedas,
sate kambing, dan kopi tubruk... ;-)

  

untuk web, gunakan mod_gzip:
http://www.whatsmyip.org/mod_gzip_test/

untuk mail, gunakan uucp (ouch):
http://www.postfix.org/UUCP_README.html

__
aris

--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: Bank Mandiri Bermasalah?

2006-10-15 Terurut Topik risiyanto budi

Budi Rahardjo wrote:

On 10/14/06, risiyanto budi [EMAIL PROTECTED] wrote:

  

Coba telp customer service nya Pak:
(021) 5299-



Tentu saja mereka tidak akan menceritakan masalahnya :D
Yang saya ingin tahu justru cerita dari bawah (kalau ada).

  

Coba cara ini Pak,
Sewaktu di ATM, capture dengan menggunakan kamera, error yang terjadi.
Tanyakan ke customer service per telepon, rekam jawabannya.
Upload ke blog.

Kemungkinan cerita dari bawah bakal muncul pada comment blog tersebut.
:-)

--
Aris

--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: 2MB unlimited 150 ribu / bulan

2006-10-15 Terurut Topik risiyanto budi

Made Wiryana wrote:


Ini rahasianya kenapa ADSL di Indonesia mahal :-)  Mirip dg masak menu tulen
Indonesia di Eropa.

  


Wah betul itu!
Kenapa Internet mahal, karena Internet itu dimata kita (saya juga) adalah
google, yahoo, wikipedia, msn, cnn, etc.

PAdahal detik.com, groups.or.id, jawapos.co.id itu internet juga.

Eh ini sudah pernah dibahas ya.

Sayang di google.co.id pilihan pencarian cuma site yang berBAHASA indonesia,
belum ada pilihan site yang ada DI indonesia (terkoneksi openixp).

Bagaimana ciri-ciri sebuah situs itu teknoneksi ke oixp?
apakah kalau ipnya 202.*.*.* sudah pasti terkoneksi ke oixp?

--
Aris

--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: 2MB unlimited 150 ribu / bulan

2006-10-15 Terurut Topik risiyanto budi

Ronny Haryanto wrote:

  


IP address maupun IP address blok range tidak menjamin lokasi maupun
koneksi.


Yg bisa dg pasti membedakan yg mana yg peering ke oixp ya mestinya
dr oixpnya sendiri.
  


Thx a lot.
Sebab sudah lama ingin masang emblem  terkoneksi ke oixp pada website.
terus kalau diklik akan trace ke oixp dan mengeluarkan pesan:
 hanya 7 hop dari oixp

Bagaimana caranya Ron?

sebab oixp sendiri nda ada ip nya ya :-D

--
Aris


--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: Bank Mandiri Bermasalah?

2006-10-13 Terurut Topik risiyanto budi

Budi Rahardjo wrote:

Saya dengar ...
Beberapa hari yang lalu layanan Bank Mandiri bermasalah
sehingga ATM tidak berfungsi. Nasabah hanya bisa melakukan
transaksi di counter.

Ada yang tahu apa yang terjadi? (Apa masalahnya?)

  

Coba telp customer service nya Pak:
(021) 5299-


--
Aris


--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] 2MB unlimited 150 ribu / bulan

2006-10-12 Terurut Topik risiyanto budi

Ini beneran, bukan spam.

http://www.penangfon.com/pricing.html

Monthly fee of only RM60.00 for unlimited access @ 2Mbps
  2Mbps Download / Upload
  3 months deposit
  **Minimum subscription of 6 months period
  Speed of service is on best effort basis
  One time Service Activation Fee of RM40.00, and Installation Charges 
_of RM80.00
Scalable from 2Mbps to 100Mbps/1Gbps (1,000Mbps) and ready for_upgrade

RM60 * 2500 = Rp 150.000,-


Duh, gemana caranya kerja di MY?
*j/k*

---
Aris

--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: teknologi anti nyamuk ?

2006-10-11 Terurut Topik risiyanto budi

Ronald R Saragih wrote:

On 10/11/06, Luki Rustianto [EMAIL PROTECTED] wrote:
  

Hi all,

Saya sudah desperate nih menghadapi sebuah hewan kecil imut yang
bernama nyamuk, kebetulan rumah daerah yang deket banget sungai jadi
kalo menjelang malem kompisisi jumlah nyamuk dan manusia bisa 100:1,
artinya kita gerak dikit udah tabrakan sama nyamuk yang terbang.

Ada yang tau tips, trik, sulap, pengalaman pribadi dsj yang efektif
mengusir nyamuk ?


FYI: bentuk rumah memang semi kebuka sih, tadinya supaya angin bisa
masuk ternyata malah nyamuk ...




Konon katanya, dengan mengkonsumsi  yang pahit2 (seperti : daun pepaya),
akan mengalergikan sang nyamuk nakal. Itu toh.. konon katanya.


  

Betul itu,
dulu waktu kecil saya pernah sakit apa gitu *lupa*
terus dicekoki jamu paitan (pahit) sama nenek.

Wah bener-bener pahit, tapi efeknya jarang digigit nyamuk.

Setelah sembuh, saya lebih milih digigit nyamuk daripada minum jamu 
pahit :))

--
Aris


--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] click fraud

2006-08-03 Terurut Topik risiyanto budi

Model pay per click ternyata bermasalah juga di sono:
http://slashdot.org/articles/06/08/03/1854259.shtml

Dulu saya berusaha meyakinkan calon pemasang banner, bahwa click fraud 
bisa kami atasi misalnya dengan:

banyak  click dalam jangka waktu  sekian menit pada ip yang sama tidak 
akan dihitung.
dan beberapa cara lain, tetap saja mereka lebih memilih bayar fix per 
bulan :)

Dengan begitu setiap banner ditayangkan terus menerus dan dengan 
bertambahnya pemasang banner semakin penuh suatu situs dengan banner.
Sehingga akan membuat pengunjung bosan.

Bagaimana dengan pay per impression?

--
Aris



--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: heat wave Re: Membuat Produk

2006-07-27 Terurut Topik risiyanto budi

Made Wiryana wrote:

On 7/27/06, Adjie [EMAIL PROTECTED] wrote:

  

Paris mah ngga segede jerman pak, kalau di tempat ente mah masih banyak
ruang kosong, nah kalau di paris apartmentnya kecil-kecil.




Ndak itu sebabnya Djie, coba lihat bangunannya :-) , double glass dg roller,
isolasi tembok, struktur keller (gudang bawah tanah).  Rumah di Jerman itu
mahal karena ininya, bukan karena kecantikannya.  Sistem isolasi dan
aliran udara yang baik bisa menghemat pemanas hingga 50% (dan tentu saja
jadi bisa menahan panas dengan baik juga).


  


Gimana dengan bangunan belanda?
Smp  SMA saya (SMPN III  SMAN IX Surabaya), bekas bangunan belanda.
Sama juga meski di luar panas kentangkentang, di dalam adem ayem.

Temboknya tebal, bangunannya tinggi (  10 meter kali), terus genteng 
nya juga tebal (karangpilang).
Antara genteng dan ruang kelas ada firewall jadi panas dari genteng 
tidak langsung memanggang ruang kelas.

Pintu dan jendelanya juga tinggi, sampe sempat berfikir apa orang 
belanda tingginya 2x orang indo?

Kemudian sewaktu murid (pas SMA) makin banyak, dibuatkan bangunan untuk 
kelas tambahan. Sayangnya bangunan baru tersebut tidak mengikuti gaya 
bangunan lama. Meski diberi beberapa kipas tetap saja sumuk. Sehingga 
tiap hari  seragam dicuci,  karena tiap pulang sekolah sudah kecut. 
Untung saya cuma 1 semester di kelas oven tersebut.


--
aris

--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: Content Lokal jalan di tempat?

2006-07-27 Terurut Topik risiyanto budi

Nukman Luthfie wrote:

 

 

Memang kita ndak perlu iri sama Friendster. Tapi, kenapa para entepreneur
dotcom di sini, kecuali yang disebut di atas,  tidak mampu membuat portal
yang layak iklan?

 

Kedua, dalam hal ini kita rugi bandwithd ke luar negeri.


Jadi, sudah potensi iklan digerogoti pemain asing, biaya bandwitd ke luar
pun makin besar.

  


Kalau mau hemat bandwitdh kan musti hosted di indonesia, jadi terhubung 
langsung dengan iix.

Sayangnya ternyata sewa server di id lebih mahal dari sewa server di us :-(
Sudah lebih mahal,  speck  bw nya lebih rendah, dan ada pula yang musti 
bayar 1 tahun di depan :-O

Dan sering down, entah listriknya atau koneksinya (sering disini kalau 
dibanding dengan yang di us).

--
aris


--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: heat wave Re: Membuat Produk

2006-07-27 Terurut Topik risiyanto budi

Andriansah™ wrote:

Di sini juga mencapai 40 derajat, tapi di kamar tidur saya, semilir-semili
  

sejuk saja, tanpa AC



 Terus terang saya tertarik dengan ini, bisa gak kira2 saya terapin di bakal
rumah saya. Makanya saya pengen tahu gimana bisa adem rumahnya

  


Dri, coba tanya jay.
Dia kan arsitektur juga :)

--
aris

--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: Content Lokal jalan di tempat?

2006-07-27 Terurut Topik risiyanto budi

muhamad cpsmb tarigan wrote:

untuk menghemat bandwith dulu saya pernah utarakan national proxy
caching/object store via squid,etc ; tapi masalahnya nanti terletak
pada net neutrality :-)

ada juga sih next-gen produk networking appliance yang bisa object
store dan proxy caching sampai ke bit level, tapi bukan pakai open
source :)) ha ha ha  meskipun lumayan kalau ada 100 terabit hard
disk capacity untuk caching.

jadi intinya, soal bandwidth ke luar ini bener2 tergantung policy
teknis masing2 isp saja.

  


Betul bos,
Isp di kantor menyediakan squid-cache juga kok, jadi secara default 
akses ke port 80 saya lempar ke sana.

dan agak oot
Saya lihat minim sekali konten lokal yang disediakan oleh isp (kecuali 
cbn, saya terbantu sekali dengan mirrornya).

Peluang tuh buat content provider, ajukan ke isp2 yang minim konten :)

--
aris


--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: Content Lokal jalan di tempat?

2006-07-27 Terurut Topik risiyanto budi

muhamad cpsmb tarigan wrote:

Ilya wrote:
  

Nukman Luthfie wrote:



  

Gimana om Carlos or temen2 yg laen di luar negri?
Kalo browse friendster apa tetep dapet banner2 yg asalnya dari ID?




makanya itu  saya bingung koq gak pernah melihat iklan indonesia di
prenster.

  


Mungkin dilihat dari ip pengaksesnya,
coba anda sulap supaya seolah olah anda mengakses friendster dari id :-D.

--
aris


--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: mirror sourceforge

2006-07-17 Terurut Topik risiyanto budi

baskara wrote:

On 7/17/06, Trias Adijaya [EMAIL PROTECTED] wrote:
  

Bapak2x,

kalo emang buat menghemat b/w internasional, kenapa ya engga coba
mirror tuh file yang ada di sourceforge, selain mudah terprediksi lalu
lintas b/w juga yang pasti temen2 ygn bergerak di opensource di
indonesia lebih mudah d/lnya yang selama ini ada sih masih sebatas
distro, itu juga yg lengkap masih sedikit banget, itu juga download
iso image, buat updatenya tetep ke luar lagi .. adelan di
kambing.vlsm.org



Apakah ada yang punya data: lebih banyak volume orang mengunduh
material sourceforge + ISO distro atau mengunduh bok*p? ;))
Kalau banyak yang mengunduh bok*p, perlu dibuat mirror juga? =))

  

para opisboy pasti punya data yang akurat :-D.
Untuk menghemat b/w ke us, bisa dicontoh para penyedia game online,
sudah ada berapa server tuh yang di indonesia?

Oot, kenapa sewa server di id lebih mahal ketimbang sewa server di us?
Kalau servernya terkoneksi ke iix saja, tanpa bw luar negeri, apa masih 
mahal?

--
tabe

--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: mirror sourceforge

2006-07-17 Terurut Topik risiyanto budi

baskara wrote:

On 7/17/06, Trias Adijaya [EMAIL PROTECTED] wrote:
  

Bapak2x,

kalo emang buat menghemat b/w internasional, kenapa ya engga coba
mirror tuh file yang ada di sourceforge, selain mudah terprediksi lalu
lintas b/w juga yang pasti temen2 ygn bergerak di opensource di
indonesia lebih mudah d/lnya yang selama ini ada sih masih sebatas
distro, itu juga yg lengkap masih sedikit banget, itu juga download
iso image, buat updatenya tetep ke luar lagi .. adelan di
kambing.vlsm.org



Apakah ada yang punya data: lebih banyak volume orang mengunduh
material sourceforge + ISO distro atau mengunduh bok*p? ;))
Kalau banyak yang mengunduh bok*p, perlu dibuat mirror juga? =))

  

para opisboy pasti punya data yang akurat :-D.
Untuk menghemat b/w ke us, bisa dicontoh para penyedia game online,
sudah ada berapa server tuh yang di indonesia?

Oot, kenapa sewa server di id lebih mahal ketimbang sewa server di us?
Kalau servernya terkoneksi ke iix saja, tanpa bw luar negeri, apa masih 
mahal?

--
tabe

--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: groups.or.id - bw int'l

2006-07-13 Terurut Topik risiyanto budi

Budi Rahardjo wrote:

On 7/13/06, adi [EMAIL PROTECTED] wrote:

  

yang bikin saya sedikit nyesel sebenarnya karena Mas Harry kasih
spec mesin terlalu besar untuk groups.or.id ha..ha..



mau coba load?
pasang anti virus! ;-)
semua email yang masuk di-antivirus-kan dulu sebelum disebar
ke member.

  

tambahkan anti-spam juga :-))

Tapi eh anti-spam  anti-virus itu sebenarnya bukan tanggung jawab mlm,
tapi tanggung jawabnya mta.

--
Aris

--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: groups.or.id - bw int'l

2006-07-12 Terurut Topik risiyanto budi

baskara wrote:

On 7/13/06, adi [EMAIL PROTECTED] wrote:

  

ups salah, mestinya 5K pelanggan. so far so good bin enteng.
ada yang berminat kasih load lebih besar lagi? :-))
hi..hi.. j/k



Perlu memindahkan id-gmail dari googlegroups? =))
meskipun traffic-nya sudah mulai menurun sejak mencatat 30 ribu email sebulan.

  

Gak usah dipindahkan,
bikin saja kembarannya.

mau menghandle bas?

--

btw,
menurut saya sih, ini groups.or.id jangan dibikin gratis tis dulu.
Dibatasi dengan invitation misalnya, jadi perkembangannya bisa terawasi.



--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: groups.or.id - bw int'l

2006-07-10 Terurut Topik risiyanto budi

Chiank wrote:

On 7/10/06, syarifl [EMAIL PROTECTED] wrote:
  

iki sampeyan podho wae karo x-note... ora pokus ning groups.or.id, gayane
wong indonesiya yen diskusi suwe-suwe wong-nge sing diserang malah topike
dhewe lali...


terjemah:
Anda sama saja dengan x-note, tidak fokus pada masalah groups.or.id, 
gaya orang indonesia kalau diskusi lama-lama orangnya yang diserang, 
topik yang sedang dibicarakan malah dilupakan.

Mbok diwoco ndisik tata tertib nomor limo (5) bintang nomor siji (1):
* Sebaiknya gunakan fullname, meskipun tidak tertutup menggunakan
 nickname, anggota membaca ide tulisan anda bukan atribut yang melekat
 pada diri anda.


Terjemah:
Coba dibaca dulu tata tertib nomor 5 bagian 1:
* ...

Dadi sing dibahas dudu aku pak... ide tulisanku sing dibahas... Ora perlu
ngurusi aku sing rewel lan refot.



  

Terjemah:
Jadi jangan membahas sayanya pak, ide saya itu yang perlu dibahas.
Tidak perlu mengurus saya yang rewel dan repot.

Tolong yah, diskusi lah dengan bahasa yang dimengerti orang banyak..

  

Nah sudah ngerti kan? :-)

---
Arek Suroboyo



--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: Battlecry was

2006-06-29 Terurut Topik risiyanto budi

Ronny Haryanto wrote:

On Thu, Jun 29, 2006 at 08:44:18AM +0200, Adjie wrote:
  

cuman kenapa yang di indo malah  seneng mereproduksi yaa, isinya
sinetron gossip. pembodohan... melulu



Kabar burungnya sih karena demand tinggi, simple economics. Tapi
apakah kenyataannya memang benar demikian saya gak tau. Dan apakah
demand ini diciptakan atau dibuat jadi ada secara pelan2, itu juga
menarik utk diketahui. Kayak problem ayam ama telor duluan mana yah.

  

untuk memperbaikinya, ya musti ada yang bikin sinetron yang mendidik, 
tapi enak ditonton.
jadi ada pilihan
sekarang rata-rata home production begitu semua.
Eh ada di ANTV sinetron putri malu  jendral kancil, lumayan bagus, 
mengajarkan pentingnya kebersamaan,  agak teatrikal.
tapi setelah ANTN diakuisisi tidak terdengar lagi sinetron tersebut.

--
Aris


--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: Fwd: Teknologi Anti Gempa

2006-06-20 Terurut Topik risiyanto budi

enda nasution wrote:



 Pemadatan molekul tanah tidak berpengaruh apa-apa terhadap terjadinya 
 gempa atau tidak.


 -- Forwarded message --
 From: *yoddy hendrawan* [EMAIL PROTECTED] 
 mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Date: Jun 16, 2006 1:22 PM
 Subject: [PasarBuku] Teknologi Anti Gempa

   laporan kemajuan alat anti gempa . Jumat , 16 juni 2006 :

   Ini dari Kang Asep lagi :  Pemasangan alat pertama hari rabu jam 11 
 siang , malamnya terjadi gempa 2 kali efeknya cuma bergetar saja , 
 Alhamdulillah setelah itu di lokasi yang Asep tempati tidak terjadi 
 gempa lagi dan cuaca disini sangat cerah . Nuhun 
 - Alhamdulillah , berarti molekular tanahnya sudah mulai menguat , 
 getaran itu muncul karena aktifitas merapi . Buat semua HI ers , tetap 
 doakan agar alat ini berhasil dengan baik . Amiiinn . Kang Dicky .


pemadatan molekular tanah itu seperti apa?
alatnya menggunakan apa?

--
Aris

--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: minta saran

2006-06-19 Terurut Topik risiyanto budi

mfatony wrote:

 wedew.mendingan kalo yang cdma mungkin bisa di bantuin nih dan 
 juga kalo gsm kgk minat saya kira dah ketinggalan jaman !! akses nya 
 lambat dan juga mungkin untuk modifikasi optimasi jaringan nya butuh 
 data yang ter lalu ribet! jadi saya sarankan untuk di alihkan pada 
 CDMA aja! :)


Ah top posting lagi :)

baca lagi ya tata tertib di milis ini:
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html

--
Aris

--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: made in japan's search engine

2006-06-14 Terurut Topik risiyanto budi

Andriansah is アンドリアンサ wrote:



 On 6/14/06, *baskara* [EMAIL PROTECTED] mailto:[EMAIL PROTECTED] 
 wrote:


 http://mdn.mainichi-msn.co.jp/national/news/20060614p2a00m0na008000c.html

 KAlo gak salah hitachi kuat di storagenya, dengan menyediakan hw yang 
 sampai bertera2, fujitsu dengan aplikasinya , dan nippon dengan 
 jaringannya (benar tidak ) dan tentunya jepang dengan bandwitnya yg 
 ber gbps

 Kalo jepang jadi masuk dan bisa meberikan hasil search yang lebih 
 bagus dari google, kenapa tidak beralih ke sana?


Tentu menghasilkan search yang bagus _bagi jepang_.
Mustinya indonesia bisa juga membuat search engine yang bagus bagi 
indonesia sendiri.

---
aris

--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: Gimana caranya bikin signature dinamik di Thunderbird

2006-06-12 Terurut Topik risiyanto budi

Adjie wrote:

 Ah Om Affan, merendahkan diri meninggikan mutu.
 kenapa ndak di googling aja om, hehehe sory ngga bisa bantu soalnya 
 ndak make mozilla mail.

 rgds
 adjie

 On 6/12/06, *Affan Basalamah* [EMAIL PROTECTED] 
 mailto:[EMAIL PROTECTED] wrote:


 Assalamu 'alaikum wr.wb.

 Seperti di subjek diatas,
 bagaimana ya caranya bikin signature yang bisa ganti-ganti sendiri
 (ada kumpulan file text signature yang tersedia) di Thunderbird dan
 Mozilla Mail ? Sori kalau pertanyaannya agak rendah, habis nggak
 ngerti sih.


misalnya signaturenya disimpan dalam file sig,
dibuatkan saja daftar signaturnya dalam beberapa file:
sig01
sig02
sig03
.
.
sig68

kemudian bikin program yang memilih angka random ($rd) dari 01 sampai 
68, tinggal copykan sig$rd ke file sig
jadi isi sig ini akan berubah-ubah setiap menit (programnya dijalankan 
lewat cron)

Cuman command apa yang bisa mengeluarkan angka random? :-P


Semoga bisa membantu.

--
Aris

n.b.
dari apt-cache search, nemu:
http://packages.debian.org/unstable/mail/tart


--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: Bagaimana cara mengukur kesuksesan sebuah web site???

2006-05-31 Terurut Topik risiyanto budi

Nukman Luthfie wrote:

  
 Pengunjung reguler itu tdk harus tiap hari spt portal berita. Sebulan 
 sekali juga reguler. Untuk penjual software misalnya, pengunjung 
 reguler perlu untuk mengupdate patch. Kunjungan reguler amat penting 
 untuk menjaga hubungan dengan pelanggan atau calon pelanggan. Ini 
 sebuah sisi non teknis yang sering diabaikan oleh penjual software.
  


Tempat saya bekerja adalah komputer online store.
Setelah seseorang melihat website kami, kemudian menghubungi lewat 
telepon, transaksi, dan senang, di kemudian hari ketika dia butuh 
sesuatu, dia langsung menghubungi lewat telepon.
Banyak pelanggan yang modelnya seperti itu, mungkin karena internet 
disini masih mahal kali ya.
Dan kalau lokasi mereka jauh dari offline store, mereka kami beri no 
handphone yang kami pasang di server sms2mail gateway. Dari sms-sms yang 
masuk, -kebetulan saya bisa memantaunya- banyak yang hanya menanyakan:
device dengan spec blablabla ada ngga?, harganya berapa?
Berinteraksi dengan manusia lebih menyenangkan daripada berinteraksi 
dengan mesin (web server).
Dan bukankah _online_ hanyalah kepanjangan (extension) dari _offline_?
Jadi kalau sudah bisa terhubung offline(telp, sms), hubungan 
online(email, www) menjadi nomor dua. Yah ini kondisi di tempat kami, di 
tempat lain mungkin berbeda.

---
Aris

--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] [oot] fun at work

2006-05-31 Terurut Topik risiyanto budi

Dapat link dari adik saya:

http://www.yamaha-motor.co.jp/global/entertainment/papercraft/index.html

Sebelumnya sempat dipamerin hasil papercraftnya, bener-bener tidak 
terfikir kalau itu ternyata datang dari perush semacam yamaha.

--
Aris

--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: sekolah di rumah, was Re: berapa baris kode bisa anda baca/hari

2006-05-18 Terurut Topik risiyanto budi

Budi Rahardjo wrote:

Di Indon ini aneh sekali ya. Makin lama kok makin sulit sekolah...

  

Mungkin perlu diberikan alternatif dari sekolah:
http://en.wikipedia.org/wiki/Homeschooling

--
aris

--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: berapa baris kode bisa anda baca/hari

2006-05-17 Terurut Topik risiyanto budi

Lindu Cipta Pranayama wrote:

 

-Original Message-
From: teknologia@googlegroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED] On
Behalf Of Mohammad DAMT
Sent: 17 Mei 2006 14:36
To: teknologia@googlegroups.com
Subject: [teknologia] Re: berapa baris kode bisa anda baca/hari

  


Sekarang lagi ada dimana ? Di Indonesia ?


  

Baris yang tidak perlu mohon dihapus ya :)


Dan, mdamt sekarang ada di negaranya Linus
*
User Name:*
mdamt
*Resume:*
Mohammad Dhani Anwari Mohammad-Taib (mdamt)
Harjuviita 22B15
Espoo 02110
FINLAND

http://sourceforge.net/people/viewprofile.php?user_id=15137



--~--~-~--~~~---~--~~
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] [oot] Re: [teknologia] Re: Fwd: [technomedia] Pemenang TopCoder Ditolak Technomedia?(Buat BR)

2006-05-14 Terurut Topik risiyanto budi


Edo Caligula wrote:




-- Forwarded message --
From: merry_magdalena [EMAIL PROTECTED]
Subject: [technomedia] Pemenang TopCoder Ditolak Technomedia?(Buat BR)
To: [EMAIL PROTECTED]
Mas BR,
mana saya tahu kalau yg mau join milis ini adalah pemenang google
code jam/top coders? Semua yg mau join rata2 cuma diwakili alamat
email ngga jelas.



alamat e-mail yg jelas such as...
something like ... @indo.net.id
:-)

-edo-


atau: [EMAIL PROTECTED]

maaf oot :)



[teknologia] Re: IDS (was: Re: [teknologia] Re: Webaroo, Search Engine Offline

2006-04-17 Terurut Topik risiyanto budi


Rizal wrote:


Berapa port utk remote admin..???

 



coba kamu remote komputer kamu dari komputer yang lain,
kemudian cari tahu  koneksi yang aktif dari luar masuk lewat port berapa.

--
Aris


[teknologia] Re: Salam kenal dari Yuza

2006-03-31 Terurut Topik risiyanto budi


baskara wrote:


On 3/25/06, Dirgayuza Setiawan [EMAIL PROTECTED] wrote:
 


Halo,

Salam kenal buat rekan-rekan di Teknologia. Saya baru join kemarin. =D

   



Salam kenal juga bintang iklan lifebuoy. :-)
Tadi pagi baru lihat iklannya.

* lagi menikmati b/w internet warnet indonesia *
 


yuza punya blog atau homepage?
Tertarik juga sih apa aja yang sudah kamu lakukan untuk mencapai 
cita-citamu.

(semua orang di indonesia mempunyai komputer/akses internet)

--



[teknologia] Re: startup.com Re: LU - ALA merger talks

2006-03-24 Terurut Topik risiyanto budi


m.c. ptrwn wrote:


---
 We are a start-up in the Datacenter market, funded by Kleiner Perkins
and Greylock Partners, both premier venture firms. The founders are
former Juniper Network Executives / Founders  and former Sun Ultrasparc
engineering and management.  We are looking to hire a full time Senior
Storage Systems Test Engineer and
a full time Senior Network test Engineer.  Please send updated resume
if interested.  




 


http://en.wikipedia.org/wiki/Datacenter
Kenapa suatu perush perlu menaruh datanya di tempat lain?
kok gak dihandle sendiri saja?

--



[teknologia] Re: aspek sekurity dan trust terhadap online application Re: Google Web/Online Processor -- writely.com

2006-03-13 Terurut Topik risiyanto budi


Andriansah wrote:




So for the people  who.. halah belibet, jadi bagi setiap orang yang 
masih menghargai kerahasiaan, khususnya di indonesia, kita harus tetap 
di google n tinggalkan yahoo dong..



Saya menghargai kerahasiaan, tapi tidak perlu meninggalkan yahoo kan?
Lha saya nggak pernah ngomong rahasia lewat layanan yahoo.

Apa termasuk mailing listnya?, wah kalo gitu harus pindah ke 
googlegroups/yang lain dong.


Kalau mau menggunakan list untuk membicarakan hal rahasia, seharusnya ya 
membuat server mailing list sendiri.


*trustno1*
--
Aris


[teknologia] Re: Dicari Indie Bands

2006-03-10 Terurut Topik risiyanto budi


Oskar Syahbana wrote:

On 3/10/06, *risiyanto budi* [EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED] wrote:



apakah google juga meniru microsoft/yahoo ketika meluncurkan
layanannya?


Relevansi dari pertanyaan ini apa toh? Apakah kalau ketika Google 
meluncurkan layanannya berbeda, maka perusahaannya pun akan berbeda?



Dari  bung Ronald yang ingin membikin logika untuk menyaingi google,
saya jadi terkilas balik ketika yahoo masih jaya.

Waktu itu google tidak membuat portal seperti yahoo, tapi fokus pada 
pencarian. Dia bikin pendekatan yang berbeda, walau tujuannya sama 
memberikan hasil pencarian yang relevansinya lebih akurat.


Kalau mau kuat-kuatan dengan google untuk algoritma (logika) ini ya 
bakal sulit mengejarnya. Untuk mendapatkan relevansi yang lebih akurat, 
beberapa ada yang menggunakan pendekatan komunitas, seperti rollyo:

http://www.rollyo.com/about.html


--
Aris


[teknologia] Re: Dicari Indie Bands

2006-03-09 Terurut Topik risiyanto budi


Ronald wrote:


Pengennya sih buat algoritma untuk nyaingin PageRank ;-)
tapi belom kepikiran
 


Buat apa? IMHO sih kalo mau inovatif mendingan membuat sesuatu yang
bermanfaat, kalo udah ada pagerank buat apa disaingi,
   



Karena dalam dunia teknologi perlu kompetisi, kalau Google dibiarkan
memonopoli dunia search, dikuatirkan akan menjadi Microsoft 10 tahun
kemudian.

 


apakah google juga meniru microsoft/yahoo ketika meluncurkan layanannya?

--
Aris



[teknologia] Re: ada apa dengan .id ??

2006-02-24 Terurut Topik risiyanto budi

Budi Baliwae wrote:

 yah betul sekali itu thomas. semua teratasi dengan memasukkan ip net 
 address masing masing ns.

mohon tidak top posting.


--~--~-~--~~~---~--~~
Anda menerima pesan ini karena Anda tergabung pada grup Grup Google 
teknologia grup.
 To post to this group, send email to teknologia@googlegroups.com
 Untuk keluar dari grup ini, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Untuk pilihan lainnya, lihat grup ini pada 
http://groups.google.com/group/teknologia
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: mengadaptasi cara TKI/TKW untuk membangun dunia IT indonesia.

2006-02-20 Terurut Topik risiyanto budi

m.c. ptrwn wrote:

Budi Rahardjo wrote:
  

On 2/20/06, m.c. ptrwn [EMAIL PROTECTED] wrote:



Ini agak berbeda dengan cara di SV. Kalau disini,  misalnya cari
developer untuk network software , hatus ada keyword C dan embedded
di resumenya.
  

Ya jelas beda dong. Kalau di Indonesia, yang ada keyword embedded
mungkin 1 diantara 3000 pelamar. he he he.
Dan yang 1 ini sudah ditawari kerja di perusahaan asing. hi hi hi.

Dulu saya pernah membimbing  mahasiswa membuat Java Processor.
Hasilnya tidak begitu bagus karena banyak sekali kendalanya.
Tapi ... begitu tahu ada orang yang coba2 buat Java Processor *plus*
kenal formal methods, langsung tawaran S2 dan S3 mengalir ke dia.
Padahal anaknya sih biasa-biasa saja.



Betul banget . Jadi yang penting memang bukan kepintaranya tapi
skillset dan experiences :)


  

Nah ... problem yang dihadapi oleh saya sebagai perusahaan TKI
waktu itu adalah, kesulitan mencari SDM Indonesia yang kompeten.



Ada beberapa sektor dan pekerjaan yang orang Indonesia sebenarnya bisa
ambil.Ya kita tahulah kalau industri software di India sudah sangat
kuat  dan kita juga tahu kalau industri manufacturing/hardware design
di China sangat kuat.

  

Indonesia mungkin kuat di bidang desain?
Menurut om amal, karya seni indonesia itu sangat dihargai.


--
Aris

--~--~-~--~~~---~--~~
Anda menerima pesan ini karena Anda tergabung pada grup Grup Google 
teknologia grup.
 To post to this group, send email to teknologia@googlegroups.com
 Untuk keluar dari grup ini, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Untuk pilihan lainnya, lihat grup ini pada 
http://groups.google.com/group/teknologia
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: open source streaming server

2006-02-20 Terurut Topik risiyanto budi

Made Wiryana wrote:

 On 2/20/06, *Akhmad Fathonih* [EMAIL PROTECTED] 
 mailto:[EMAIL PROTECTED] wrote:

 On 2/20/06, *baskara* [EMAIL PROTECTED]
 mailto:[EMAIL PROTECTED] wrote:


 Hmm, kenapa alternatif yang dipilih adalah Real Audio?
 Bagaimana dengan ogg/vorbis (http://www.fluendo.com/)?

 VLC setahu saya juga bisa dipakai untuk streaming. Tapi entah kuat
 apa nggak klo dipake di server dengan load tinggi :D 


 Pertimbangan yang digunakan adalah, memenuhi kebutuhan semua orang 
 (sedapat mungkin tidka terikat HANYA ke 1 vendor). Untuk steraming 
 disamping pakai Helix juga digunakan streaming via swf (seperti Google)

 Seperti halnya pidato,  Kenapa ndak ogg ? maklum banyak yg akses pakai 
 Operating System yg belum menyertakan ogg/vorbis dari sononya he he he 
 he he.  Mp3 pun saya golongkan kepada kaum tidak bebas he he eheheh


http://presidensby.info/index.php/layanan/audio/indexb132.html?p=audio

Kenapa harus streaming kalau hanya menyampaikan Wawancara Presiden di 
Radio RRI yang sudah lalu.
Streaming itu menurut hemat saya lebih cocok untuk siaran yang real time.

Untuk menyiarkan kejadian yang sudah lalu, sediakan saja filenya untuk 
didownload. Lebih nyaman mendengarkannya nggak harus online.

Dan kalau terlalu berat karena didownload langsung, dibuatkan saja 
torrentnya, contohnya:
http://drupal.org/drupalcon-2005-media

--
Aris

--~--~-~--~~~---~--~~
Anda menerima pesan ini karena Anda tergabung pada grup Grup Google 
teknologia grup.
 To post to this group, send email to teknologia@googlegroups.com
 Untuk keluar dari grup ini, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Untuk pilihan lainnya, lihat grup ini pada 
http://groups.google.com/group/teknologia
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: Learning by .....

2006-02-17 Terurut Topik risiyanto budi

baskara wrote:

On 2/18/06, m.c. ptrwn [EMAIL PROTECTED] wrote:

  

Turbo Pascal Programming yang ngarang orang Jogja.



Ternyata sama-sama penggemar Jogiyanto sejak SMP. =))

Jaman sekarang, anak2 SMP (bahkan mungkin SD?) memulainya dari buku
atau programming apa ya untuk belajar komputer. HTML?

  

Office!
Waktu saya mengadakan quiz (ditulis jawabannya di kertas) awal semester,
salah satu pertanyaan adalah:
Bahasa pemrograman apa yang anda kuasai?
beberapa menjawab:
Word
Exel

Ya emang sih, ada basicnya dalam aplikasi itu.

--
Aris



--~--~-~--~~~---~--~~
Anda menerima pesan ini karena Anda tergabung pada grup Grup Google 
teknologia grup.
 To post to this group, send email to teknologia@googlegroups.com
 Untuk keluar dari grup ini, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Untuk pilihan lainnya, lihat grup ini pada 
http://groups.google.com/group/teknologia
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: SBY

2006-02-16 Terurut Topik risiyanto budi

Made Wiryana wrote:

 On 2/16/06, *risiyanto budi* [EMAIL PROTECTED] 
 mailto:[EMAIL PROTECTED] wrote:


 Made Wiryana wrote:

  belakang, yg ndak keliatan, dan terasanya pas lagi problem.
  Dikenalnya pas kena complain.
 
 Ya kalau begitu, perlihatkan saja back-end nya.


 Ris,.. nggak ono sing takon  (alias ndak ada yg tertarik) ramenya di 
 84 juta nya

Lha iyo pak, kan tak takokno iki mau :-D.
(lha saya kan yang nanya/tertarik)

halah.
jadi milis suroboyo.

--
aris


--~--~-~--~~~---~--~~
Anda menerima pesan ini karena Anda tergabung pada grup Grup Google 
teknologia grup.
 To post to this group, send email to teknologia@googlegroups.com
 Untuk keluar dari grup ini, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Untuk pilihan lainnya, lihat grup ini pada 
http://groups.google.com/group/teknologia
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Re: SBY

2006-02-15 Terurut Topik risiyanto budi

Made Wiryana wrote:

 On 2/15/06, *Harry Sufehmi* [EMAIL PROTECTED] 
 mailto:[EMAIL PROTECTED] wrote:


 On 2/16/2006 at 12:25 AM Ronny Haryanto wrote:
 Kalo alasannya selalu lebih memilih static dibanding dinamis adalah
 utk performance doang mah menurut saya short-sighted.

 Salah satu alasan yang cukup signifikan adalah security - jauh
 lebih sulit mengamankan situs dinamis daripada situs statis. 


 Situs dinamis memudahkan web developer, memusingkan yg ngurus security 
 he he he he.


kalau statik mah nggak usah ada yang ngurusin security-nya.
meski dinamis, kalau adminnya ati-ati, rada paranoid, dan selalu 
memantau bugtraq, kemungkinan kebobolan kecil.
KECUALI kalau yang mbobol kerjasama dengan orang dalam.

--
Aris


--~--~-~--~~~---~--~~
Anda menerima pesan ini karena Anda tergabung pada grup Grup Google 
teknologia grup.
 To post to this group, send email to teknologia@googlegroups.com
 Untuk keluar dari grup ini, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Untuk pilihan lainnya, lihat grup ini pada 
http://groups.google.com/group/teknologia
-~--~~~~--~~--~--~---



[teknologia] Usaha hosting: textdrive

2006-02-14 Terurut Topik risiyanto budi


Saya tahu textdrive ketika mengotak-atik konfigurasi  lighttpd:
http://manuals.textdrive.com/read/chapter/56

Textdrive ternyata perusahaan hosting yang cinta lighttpd sama seperti 
saya :):

http://weblog.textdrive.com/article/32/textdrive-loves-lighttpd

Dan di milis ini ronny menyebut textdrive sampai 2x, w thats too much.

Hosting ini memang kelihatan keren,
ada forum, wiki, blog, dan panduannya lumayan lengkap.

Dan kalau melihat usaha hosting di indonesia, rasanya jauh sekali dari 
textdrive ini dari sisi feature.

http://textdrive.com/features

Hosting di indonesia rata-rata hanya menyediakan bahan mentah (php, asp, 
python, ruby, java), sedang textdrive sudah sampai menyediakan bahan 1/2 
jadi:

textpattern, wordpress, drupal, trac, smarty...

Kalau ada yang sudah jadi client textdrive (Ron?), tolong dong bagi 
pengalamannya dengan hosting ini.


Dan ini keren juga:
http://weblog.textdrive.com/article/31/

Salam
Aris


[teknologia] Re: Usaha hosting: textdrive

2006-02-14 Terurut Topik risiyanto budi


Ronny Haryanto wrote:


On Wed, Feb 15, 2006 at 10:39:01AM +0700, risiyanto budi wrote:
 


Dan di milis ini ronny menyebut textdrive sampai 2x, w thats too
much.
   



Eits, menyebut bukan endorsement loh. Kebetulan saya lihat mereka pake
zfs, dan 2x menyebut seinget saya dalam konteks zfs deh. Itu aja. Cuma
mau nunjukin ada yg udah mulai pake zfs.

 


ada yang konteksnya bukan zfs:
quote

Ada juga hosting yg tidak memperbolehkan development dan
testing di hosting servernya, hanya boleh tested production stuff,
contohnya TextDrive.
/quote

http://www.mail-archive.com/teknologia@googlegroups.com/msg08656.html


Saya juga bukan client mereka. Cuma kebetulan tau2 sedikit tentang
mereka gara2 ngoprek Ruby on Rails. Jadi belom bisa kasih komentar
apa2.

Saya justru lagi tertarik sama hosting yg bisa kasih virtual private
server (VPS), seperti rimuhosting.com (sekedar contoh, bukan
endorsement), untuk control yg lebih besar.

 


Ini yang saya belum bisa ngeh,
tiap vps dapat 1 IP, jadi musti nyediain IP banyak dong.
Sewa IP kan mahal.
Atau pake ip private? jadi login ke proxy server dulu, baru ke vpn nya.

--
Aris


[teknologia] Re: Linux filesystems (desktop)

2006-02-12 Terurut Topik risiyanto budi


Ronny Haryanto wrote:


On Sun, Feb 12, 2006 at 06:11:06PM -0800, Ronald wrote:
 


Ronny Haryanto wrote:
   


Kalo tidak ada keperluan spesifik, pake default dr distronya aja. Saya
cenderung milih ext3 kalo tidak ada keperluan khusus.
 


Saya biasanya pake XFS. Udah pernah coba beberapa (ext3, ReiserFS,
XFS), nggak kerasa ada bedanya dalam hal performance, hampir
sami mawon semuanya. Apa ada yang ngerasa perbedaan performance?
   



Keperluan yang saya maksud di atas lebih ke pola penggunaan khusus
utk filesystem tsb. Misalnya many small files, many big files, few
huge files, average, many read seldom write, many write seldom read,
dsb.

 


Kalo many small files (maildir), sebaiknya pake filesystem apa?

--
Aris



[teknologia] http://planet.terasi.net/

2006-02-10 Terurut Topik risiyanto budi


Beberapa hari yang lalu saya install lighttpd di server yang host blog saya.
Karena belum tahu apa rewrite untuk wordpress di lighttpd, permalinks 
nya saya non aktifkan.


Tadi saya nyalakan lagi apache dan mengaktifkan permalinks untuk 
keperluan offline backup.

Ini membuat banjir posting di planet terasi, maaf.

Sebenarnya bagaimana cara kerja planet?
dan apa yang harus dihindari supaya hal seperti ini tidak terjadi lagi?

Terima kasih
risiyanto.budi.or.id



[teknologia] Re: Sekolah rodi

2006-02-09 Terurut Topik risiyanto budi


Affan Basalamah wrote:


BTW iseng aja,
bisa gak ya buku2 pelajaran misal terbitan Balai Pustaka, Intan
Pariwara dan Ganeca Exact itu dikonvert jadi ebook, terus murid nya
pada pakai tablet pc ? :) Kan jadi enteng tuh tas nya, gak pada jadi
Hunchback of Notredame semua ;) Kenapa ya microsoft indon gak melihat
kesempatan ini ? ;)

-affan
 


kenapa mas affan tidak mengusulkannya pada microsoft indonesia langsung?
kan lumayan kalau diapprove.

--
Aris
*iseng juga*



[teknologia] Distribusi listrik

2006-02-03 Terurut Topik risiyanto budi


Dear all,
Di negara maju, bagaimana sih cara distribusi listrik?

Penasaran dengan jawaban humas PLN yang menyatakan jalur sutet sudah 
sesuai dengan standard internasional.


--
Aris


[teknologia] Re: rahasia sukses sebuah distro [was Re: [teknologia] Re: Iseng nanya distro linux

2006-01-30 Terurut Topik risiyanto budi


Made Wiryana wrote:




Iklan sangat menentukan :-) Ubuntu sukses mungkin karena duitnya Mark 
banyak banget




Well,
tapi ubuntu memang distro yang menyenangkan.
dan salut dengan Mark yang berasal dari negara berkembang juga (afsel).


--
Aris


[teknologia] Re: OOT: Top poster

2006-01-27 Terurut Topik risiyanto budi


m. c. ptrwn wrote:


Termasuk saya sendiri gak bisa maksa Bang Carlos untuk mengajak orang
.id untuk aktif disini; turun gunung (1st degree compulsion). Termasuk
juga maksain orang .id yang kerja di SV untuk aktif disini (2nd degree
compulsion).
   



Engineer hitech Indonesian (yg datang langsung)di sv dikit banget om ,
main bola aja belum bisa bikin kesebelasan.

Yang agak mendingan di Petaluma, 2 jam dari valley , karena disitu
sebelum krismon Bakrie punya persh disana.

Yang banyak di luar negeri itu orang indonesia (perempuan) yang
bersuamikan bule .. he he he :-)
 

Wah iya, sama seperti pengamalaman teman saya yang kerja di swiss, 
slumberger.


suatu hari diajak istrinya,
ayo pak, ada pertemuan ibu ibu dari indonesia, nanti ketemu banyak 
orang indonesia.

teman saya girang sekali, bosen ngomong jerman/france terus.

Setelah tiba, ternyata ibu-ibunya saja yang dari indonesia, 
bapak-bapaknya orang bule semua.

=).

--
Aris




[teknologia] Re: Travel Dotcom Thailand

2006-01-27 Terurut Topik risiyanto budi


m. c. ptrwn wrote:


gk ada yang lebih canggih dari itu.. dulu sempet ada yang namanya cipas
kalau gak salah untuk online transaction, tapi hilang. way ahead time
mungkin. tapi lagi, kyknya masyarakat lokal indonesia juga jarang online
shopping :)
   



ini bener banget , saya dulu pernah diskusi dengan seseorang dari
software house ternama di jakarta, di indonesia belum bisa online
shopping karena culture masyarakatnya belum ada trust. Selalu takut
ditipu. Ya wajar saja sich.

 


idem,
pengalaman sewaktu membuka layanan pembayaran lewat cc,
ada banyak pemesanan palsu.

barang sudah dikirim, ternyata pake cc orang lain.
kalau banknya mau nanggung ya gpp, tapi seringkali bank lepas tangan.
penjual yang nombokin.

akhirnya balik cara lama pake transfer bank, tiap hari ngecek saldo 
secara online.


---
Aris





[teknologia] Re: appliance blank

2006-01-27 Terurut Topik risiyanto budi


adi wrote:


masih ingat istilah disket blank? cd blank? itu lho, disket/cd yang tidak
punya merek.

nah, ada tidak appliance blank? dengar-dengar di taiwan ada yang menjual
seperti ini secara massal.

ada info/url?

 


appliance ini apa to pak?

Dan maaf, email ini secara kemeruh dimoderate oleh googlegroups, jadi 
telat datangnya :-P.


--
Aris


[teknologia] OOT: Top poster

2006-01-26 Terurut Topik risiyanto budi


Selamat buat om Carlos :)

http://groups.google.com/group/teknologia/about

*This month's top posters *
302 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=lQh4GxI-1Bk-QNuCjsn9ZCoaMwwW8rhlH0Pnl47z4AZhN98BFgscoring=d 

73 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=70mTUxQAAACA41yCf_BvC_1ZJwZsaV1TOPANdqfI6prRsqjc7uCt1Ascoring=d 

64 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=cl412BMAAAB62R9OOz8gMUOH1dqzAehmsv-sK9FoGJyBZaJQ4FJuDgscoring=d 

64 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=45tuhxIAAABECnZ1Liar16a5IDN17nLq8rhlH0Pnl47z4AZhN98BFgscoring=d 

61 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=gQoeWREAAADeBXuqB-F5eP9NLKhElqa6kdEasx1kiYTQavV7mdW13Qscoring=d 

56 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=iA-zShCy4Kl1cnedhvdtK-WfHqU2scoring=d 

55 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=cSlTXRMAAADRduzVtl8MY7QR8XaaaEX1WMj6vob75xS36mXc24h6wwscoring=d 

54 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=Jc02qBcAAADtBtL6pRXQ6pjoIA7vS6gqHqZiDvCVswhrZ6TQxKj0wwscoring=d 

46 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=1v_XDhIAAABu_--xQhcC4nGkUIYmP58V8rhlH0Pnl47z4AZhN98BFgscoring=d 

45 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=WUghZA4AAADooLdNTj9Yvhovi9UKhO5Oscoring=d 




*All time top posters *
759 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=lQh4GxI-1Bk-QNuCjsn9ZCoaMwwW8rhlH0Pnl47z4AZhN98BFgscoring=d 

493 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=iA-zShCy4Kl1cnedhvdtK-WfHqU2scoring=d 

492 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=gQoeWREAAADeBXuqB-F5eP9NLKhElqa6kdEasx1kiYTQavV7mdW13Qscoring=d 

321 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=45tuhxIAAABECnZ1Liar16a5IDN17nLq8rhlH0Pnl47z4AZhN98BFgscoring=d 

262 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=cl412BMAAAB62R9OOz8gMUOH1dqzAehmsv-sK9FoGJyBZaJQ4FJuDgscoring=d 

215 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=ezWd3RgAAACKqavoXxhHdvbqLyWZuksFTs2WFZQWIfBoUK3x0Bohjgscoring=d 

192 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=WUghZA4AAADooLdNTj9Yvhovi9UKhO5Oscoring=d 

185 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=uazvuREAAACbeWRzfISIXg3lOT17ksdukdEasx1kiYTQavV7mdW13Qscoring=d 

185 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=y312shDzacnATYEqGWUCxN0gIImsscoring=d 

176 	  	[EMAIL PROTECTED] 
http://groups.google.com/group/teknologia/search?group=teknologiaenc_author=cSlTXRMAAADRduzVtl8MY7QR8XaaaEX1WMj6vob75xS36mXc24h6wwscoring=d 





---
Aris


[teknologia] Re: Menilik pemilik/pengelola situs ROYSURYOWATCH.COM

2005-12-20 Terurut Topik risiyanto budi


Anti- Anti-RoySuryo wrote:


Tolong jelaskan yang dimaksud dengan meraba-raba.
*Saya menunjukkan kalau ke 3 domain tersebut dimuat pada server yang
sama, yang berada di jepang, dan pada saluran internet perumahan
(milik pribadi).
 



saya potong

Anthony Fajri  Anti- Anti-RoySuryo,

Jangan top posting disini.

ok, silahkan lanjutkan diskusinya.


---
Terima kasih




[teknologia] Re: The Internet's most versatile HTML editor

2005-12-20 Terurut Topik risiyanto budi


fec wrote:


Halo, saya ingin menambahkan saja, setelah mencoba sana-sini editor php
/ css baik di *nix maupun m$ windoze, kynya paling OK menurut saya
adalah:

SciTE: http://www.scintilla.org
Namun yang saya pakai adalah SciTE yg modifan Bruce Dodson:
http://gisdeveloper.tripod.com/scite.html

atau ada teman-teman Teknologia lain yang punya editor andalan? bagi2
ya..

 



bluefish
Bluefish is a GTK HTML editor for the experienced web designer.
Its features include nice wizards for startup, tables and frame; a
fully featured image insert dialog; thumbnail creation and automatically
linking of the thumbnail with the original image; and configurable HTML
syntax highlighting.

Dulu pas pertama nyari, fitur yang diutamakan adalah kemampuan mengedit 
remote file lewat protokol ftp.

gak butuh sintax highligh, etc.

Saya usahakan menggunakan fitur yang saya butuhkan saja, supaya nggak 
kecanduan. Eh tetep saja gak bisa pindah ke screem (sudah ada fitur 
nyimpen ke csv). Dikarenakan bluefish lebih baik interface-nya pada 
pencarian file lewat ftp. Dengan kata lain saya sudah terbiasa dengan 
bluefish way untuk membuka file lewat ftpnya.


--
Aris



[teknologia] Re: Term n privacy sebuah blog

2005-12-14 Terurut Topik risiyanto budi


Andriansah wrote:


Dear all;

Saya baca komentar pak IMW di tentang masalah link/hyperlink di 
komentarnya pada blognya jay
http://yulian.firdaus.or.id/2005/12/15/roy-suryo-tak-punya-otak-waras/#comment-12038 
http://yulian.firdaus.or.id/2005/12/15/roy-suryo-tak-punya-otak-waras/#comment-12038


Di Jerman sesuai dengan keputusan pengadilan yang berlaku, bila
ada external link dan di dalam situs tersebut tidak ada pernyataan
resmi (IMPRESSUM) bahwa external link bukanlah tanggung jawab dari
pemilik situs, maka dianggap external link (dan apa yang tertulis
di sana) adalah tanggung jawab pemilik situs.

Begitu juga dengan yang ditulis di forum, guestbook dan komentar.
Jadi kuncinya adalah IMPRESSUM yang ditulis dengan jelas. Itu di
Jerman, ndak tahu di Indonesia. Heise online (heise online
http://www.heise.de/) saat ini juga sedang menghadapi kasus di
pengadilan akibat penayangan suatu URL.



Jadi apa seharusnya setiap blog harus mencantumkuan term  privacynya?


iya.
http://feeds.feedburner.com/Blogversive?m=28

saya sendiri belum,
belum sempat :(

Ada yang punya versi indonesia dan bisa dicontek?

--
Aris



[teknologia] Re: Darimana Asal Lingua Franca?

2005-12-13 Terurut Topik risiyanto budi


Muhamad Carlos Patriawan wrote:


Selain swadeshi,penyakit excessive-konsumerisme di sebagian kalangan
Indonesia yang mampu mungkin setara dengan permasalahan konsumerisme di
negara Paman Sam.Sementara,kebanyakan orang India nyaris tidak mengenal
konsumerisme,sekalipun untuk kalangan yang mampu.Kesusahan dari kondisi
alam dan kompetisi tidak membuat mereka patah semangat dan loyo, justru
alasan untuk kerja keras dan bermotivasi tinggi.

Jadi,secara spritual,ini yang mereka miliki:
Swadeshi,anti-konsumerisme,motivasi tinggi dan kerja keras.

 


Ya memang menyakitkan,
banyak dari murid saya yang bangga dan merasa 'beruntung' dapat nilai 
bagus meskipun sebenarnya dia tidak memahami ilmu nya.


Soal ujian jawabannya benar, ternyata hasil mencontek dari teman-teman, 
kemudian dirangkum atau ditulis ulang.


Nilai bagus lebih penting dari memahami pelajaran.

Dan yang lebih menyakitkan, saya dulu waktu kuliah juga begitu :-(.

---
Aris


[teknologia] Re: del.icio.us joins yahoo

2005-12-11 Terurut Topik risiyanto budi


Pakcik wrote:



Dulu aku berpikir gimana caranya mengurangi peran google?


Jadi ingat komen ini di sebuah blog:

blockquote
Sam, sam, sam…

Give me funding for one year, three to four people who could express the 
ideas I have into working code (I can too, but 8 hands plus 4 brains 
always beat one human being) and I say we can take down Google.


It’s quite simple really, it’s the same principle of the one called 
Chinese radio or something (I read about it in “Applied cryptography” I 
think), why can’t anyone go against Google? Three things : a) money b) 
hardware c) everyone says it can’t be done.


a) Money is not the issue

b) Hardware is not the issue

c) It can be done

Here’s how :

a) make it open source - make it accessible (think API) - get funding 
from those who don’t like Google (Microsoft, Yahoo, Altavista)


b) make it distributed (yes like in P2P - Think [EMAIL PROTECTED] meet 
Bittorrent meets Gnutella) [so the computer is the network - plus you’d 
get funding from Sun], make it real (Google is not a real search engine, 
it’s a hype engine : the more you get linked the more you pay them, the 
more you’re visible - plus nobody really goes beyond the first page and 
that’s beyond that the hype dies and that you get the real results), 
make it safe (think parental control plus personal DRM [so that everyone 
can be a paid author]), make it easy (as in Autonomy).

Power to the people.

c) what do you think?

By the way I have also several ideas to bring down the Music Business as 
we know it (think more money to the artists - did I say I did not like 
that we know have to pay for Music Videos? What’s next? Ads? Oh. The 
french government already has it : ever heard of “la Redevance 
Audiovisuelle”?)


/blockquote

Tadinya susah payah saya cari lewat google tidak mendapatkan hasil, baru 
berhasil setelah membuka koleksi rss di liferea :-D.


http://sugarbank.com/2005/11/21/fuck-google/#comments

--
Aris




[teknologia] Re: Startup Kits Re: Media Online: http://www.wartakita.com/

2005-12-07 Terurut Topik risiyanto budi


Adjie wrote:


Waduh... koq  jadi opensource gini  ;)

Tapi emang beda koq mentalitasnya beda banget sama mentalitas orang
Asia, harap maklum di Europe ngga banyak kerjaan karena udah di
porting ke Chine dan India, jadi kalau orang jawa bilang di  eman-eman
buat besok

 


Tolong jangan top posting lagi.



[teknologia] Re: Yang bikin Gmail (tetap) Beta..

2005-12-04 Terurut Topik risiyanto budi


adi wrote:


ok deh. preferensi belakangan :-) sorting itu is a must kalau untuk
email. search justru bonus. kenyataannya, program email sederhana
seperti mutt misalnya support search (bukan imap search). semua webmail
yang merupakan frontend imap otomatis punya fasilitas search (selama
imap server support search tentunya).

hal yang jelas kompetitif dari gmail adalah soal design (termasuk
no images), merender email html dan menampilkan image inline. yang
bermanfaat gini, khususnya yang kedua, justru tidak ditonjolkan, karena
sudah bagus. user perlu dikadalin untuk mengabaikan yang masih jelek.
bahkan ada yang berkomentar: search don't sort - intuitif (he..he..).
seharusnya: sorry, it won't be able to sort, do seret instead...
 


Wah, jadi tidak hanya engineer nya yang handal,
marketeer nya juga handal :)


*habis mendengarkan ceramah Hermawan K*

--
Aris



[teknologia] Re: Yang bikin Gmail (tetap) Beta..

2005-12-01 Terurut Topik risiyanto budi


Ben wrote:



On 12/1/05, *Oskar Syahbana* [EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED] wrote:


Saya pernah nyoba POP3-nya Gmail... ga reliable banget! Ya ok ok
saja kalau volume email yang ingin di download kecil, tapi kalau
sudah di atas 500an, wah bisa - bisa berhenti di tengah - tengah mulu.

Ga tau ya, apa koneksi saya yang kurang bagus apa emang koneksi
dari sononya yang masih belum stabil (karena teman - teman saya
juga memiliki nasib serupa).

-- 
Oskar Syahbana

http://www.quadza.com/
http://blog.permagnus.com/ 




dari pengalaman saya sih kadang lancar, kadang ngadat
pas lancar, e-mail segede apa tetap bisa langsung masuk thunderbird :)
pas ngadat (sejak kemarin), baru 10an email dgn ukuran biasa-biasa aja 
udah macet



kalau punya mail server sendiri,
mending diforward ke situ.

--
Aris





[teknologia] Re: Infrastruktur TI Indonesia was [teknologia] Bangalore, one of the least expensive cities

2005-11-23 Terurut Topik risiyanto budi


baskara wrote:



Seringkali yang terjadi adalah pengelola perusahaan kecil tidak
mengenal kemampuan sumber daya manusia perusahaannya. Pokoknya asal
ada penawaran, setiap jenis pekerjaan langsung diambil, dan lalu
dilempar ke pegawai yang ada, tidak merekrut orang baru demi
efisiensi. Pegawainya hanya bisa bengong ini harus diapakan. It had
also happened to me.

Perusahaan besar saya amati sering menang di proposal. Setelah dapat
pekerjaan tsb, di-outsource ke perusahaan lain, bahkan personal. Proxy
mode. ;-)
 

Saya pernah bekerja di pabrik garment. Pas satu mobil dengan orang yang 
bagian outsource, saya tanya:

Apakah semua penawaran diterima?
Jawabnya iya, harus diterima.
Menolak tawaran itu tabu.

Jadinya ya penawaran tadi di outsource kan. Dan ternyata banyak juga 
usaha keluarga (50 - 100 mesin jahit) yang hidup dari outsource seperti 
ini di jawa timur.


--
Aris

p.s.
mas amal, outsource itu terjemahannya apa?


[teknologia] Re: Akuisisi

2005-11-18 Terurut Topik risiyanto budi


Ronny Haryanto wrote:


On Sat, Nov 19, 2005 at 08:12:52AM +0700, Budi Rahardjo wrote:
 


Problem yang dihadapi perusahaan saya saat ini adalah masalah
growth. Aneh, tapi saya takut berkembang. :(
Gak berani terlalu cepat berkembang...
   



Takutnya kenapa, Pak?

Ronny
 


sudah pernah dibahas di blognya:
http://gbt.blogspot.com/2004/05/starting-up-why-do-we-have-to-grow-up.html

--
Aris


[teknologia] Re: RT-RW Net

2005-11-15 Terurut Topik risiyanto budi


Radia Latief wrote:



Share, saya nggak share ke tetangga, cuma di rumah aja, tapi rasanya 
nggak apa lah ke tetangga juga, nggak ngerugiin siapa-siapa, cuma 
masalah 'peraturan' dari si kabelvision yang dari dulu udah sux. Dari 
mulai kata-kata broadband yang akhirnya berhasil ditekan untuk 
dihapus, sampai linknet  mynet yang mau niru-niru telkom (kuasai 
jaringan, harga murahpol, kualitas ga tanggung), dan sebagainya. Masak 
kita share ke tetangga aja diributin? Lain hal kalau memang 
bandwidthnya uncapped dan kita bikin warnet itu mungkin iya kelewatan.


Kalau pengertian share disini adalah buka warnet/ISP, rasanya sama 
aja. Lagian kalau terlalu dibisnisin mah mendingan jangan deh, ntar 
malah ribut sendiri soalnya gak bakalan cukup itu bandwidth 128 K 
dibagi-bagi :P



mending bikin konten lokal,
taruh 1 server, install drupal, diisi rame-rame. Konten bisa kupipes 
dari hasil browsing/download di kantor.
Karena internal (antar tetangga saja) bisa diisi hal-hal yang internal 
juga :-D
misalnya sharing foto, rekaman video, atau joke yang cuma bisa 
dimengerti komunitas di situ.

(joke seperti ini biasanya sangat lucu).

Install postfix supaya bisa kirim2 an email antar tetangga, sekalian 
jabber supaya bisa saling ngobrol.


Kalau menurut cak Amal, kampung harusnya punya media sendiri untuk 
kumpul-kumpul. Tapi dengan kondisi yang saya alami, pulang kantor sudah 
capek, dan lagi ada si bungsu yang masih manja, mau nonggo kok males. 
chatting sambil ngemong si kecil kayanya asik hehe.


--
Aris


[teknologia] Re: Serius nih!?! (was: Re: [teknologia] Re: traffic dan feed)

2005-11-13 Terurut Topik risiyanto budi


Bi[G] ™ wrote:


On 11/14/05, Ronny Haryanto [EMAIL PROTECTED] wrote:
 


Ya yg pasti online. Wong kita baru tiga orang aja sudah di tiga negara
yg berbeda, Pak Budi, hehehe.

Pertama chat dulu aja. Trus dicatat hasil2nya di wiki gitu. Simple2
aja.

   



medianya model seperti apa nih?
bikin milis baru?

 


bagaimana kalau pake webforum aja?
(BB)

Aris


[teknologia] Re: Roy Suryo: Foto Mayangsari Asli!

2005-11-11 Terurut Topik risiyanto budi


alex wrote:


Yang saya bingungkan itu kenapa bisa dengan gampangnya itu foto-foto
beredar di internet? Apa iya mereka mau bunuh diri dengan
mempublikasikan hal semacam itu?

Kan banyak yang ambil kesempatan jadi populer dengan mendompleng
busuk-nya mereka?

 


mungkin,
itu hp pas rusak, terus diservice dan gambar masih ada disitu.

atau, upgrade memory yang lebih lapang, gambar2 lama dicopy, tapi lupa 
gak dihapus dari memory yang lama.


Ada banyak atau yang lain.

Aris



[teknologia] [Fwd: [For_IT_Jatim] presentasi Open Source di Sendai, Jepang]

2005-10-30 Terurut Topik risiyanto budi



Ada email dari dosen saya yang sedang belajar di jepang, mungkin 
rekan-rekan di sini turut memberi masukan.



 Original Message 
Subject:[For_IT_Jatim] presentasi Open Source di Sendai, Jepang
Date:   Mon, 31 Oct 2005 08:05:31 +0900
From:   surya [EMAIL PROTECTED]
Reply-To:   [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
References: 	[EMAIL PROTECTED] 
[EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]




Dear Forum Jatim Netters,

Rencananya Sabtu depan ini, 5 November 2005, dalam pertemuan rutin 
Perhimpunan Pelajar Indonesia di Sendai (PPIS), Jepang, saya Insya Allah 
akan memberikan presentasi tentang Open Source. Pertemuan PPIS mendatang 
berformat paparan dan tanya jawab, sekalian dengan halal bihalal. PPIS 
beranggotakan para mahasiswa dari berbagai macam bidang studi, dari 
berbagai macam daerah di Indonesia, rata-rata mengambil S2 atau S3, 
rata-rata orang-orang yg terpilih (maksudnya terpilih memperoleh 
beasiswa sehingga) bisa studi lanjut ke Tohoku University, salah satu 
universitas kekaisaran /negeri (emperor/state university) terkemuka di 
Jepang.


Kayaknya presentasi tentang OpenSource ini merupakan kali pertama di PPIS.

Barangkali di antara temen2 aktivis OpenSource di sini, punya beberapa 
referensi atau materi pembanding, yang dapat saya pakai, misalnya saja 
yg terkait dg aktivitas terkini Open Source di Indonesia, utk 
ditunjukkan ke teman2 Indonesia di Jepang sini.

Beberapa orang sudah tertarik dg Linux dan sedang mencoba2.

Sekadar sharing, saya sendiri merupakan pemakai OS Linux Redhat sejak 
lama, yg dilanjutkan dg distribusi Fedora Core 4 (versi terakhir) dan FC3.
Sehari-hari bekerja riset dg Matlab berplatform Linux. Utk Office, saya 
memakai OpenOffice, kadang2 StarOffice versi edukasi. Teman2 Jepang di 
lab, ada yg beberapa memakai Linux, namun sebagian besar adalah pengguna 
Windows berlisensi. PC saya di lab dual boot dg Windows XP berlisensi.


Koneksi Internet di sini jauh sangat cepat relatif dibanding Indonesia. 
Di kampus ada mirror FC4 link universitas2 Jepang, sehingga amat cepat 
kalo melakukan update paket aplikasi.  Di apartemen berlangganan 
Internet sendiri, koneksi ADSL dg bandwidth yg kalo menurut ukuran 
Indonesia, mungkin setara dg bandwidth yg dapat dipakai utk mendirikan 
ISP kecil atau koneksi satu Perguruan Tinggi.
Harga langganan? Kurang lebih  kalo di konversi ke Yen setara dg 10 kali 
makan malam biasa di kantin sekolah.


Terima kasih sebelumnya atas perhatian dan bantuannya.
Surya Sumpeno
Graduate School of Information Sciences
Tohoku University
***







 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Get Bzzzy! (real tools to help you find a job). Welcome to the Sweet Life.

http://us.click.yahoo.com/A77XvD/vlQLAA/TtwFAA/dpFolB/TM
~- 



Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
   http://groups.yahoo.com/group/For_IT_Jatim/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
   [EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
   http://docs.yahoo.com/info/terms/






[teknologia] Re: Masih tentang content management system

2005-10-27 Terurut Topik risiyanto budi


Ikhlasul Amal wrote:


On 10/28/05, Priyadi Iman Nurcahyo [EMAIL PROTECTED] wrote:
 


On Friday 28 October 2005 01:54, adi wrote:

   


kalau pakai statik html kan mestinya tidak perlu rajin-rajin
update :-)) jadi tidak ada ya cms, yang free, yang bisa generate static
html. bbrp kali ketemu di google tapi komersial.
 


movabletype? free for non commercial use :)
tapi lagi-lagi ini CMS spesifik blog.

   



Atau bagaimana kalau begini:
* buat halaman Web dinamik di lokal;
* buat mirror statik dari halaman dinamik di lokal tersebut, pakai wget;
* hasil wget disinkronkan ke server remote, cukup bagian yang
diubah/ditambahi yang diunggah.

 


atau,
halaman dinamik hanya bisa diakses oleh admin (.htaccess).
pengunjung hanya bisa mengakses halaman statis yang digenerate oleh sekrip.


Kalau menggunakan HTML statik, berarti aspek interaktif seperti
komentar/respon pengunjung ditiadakan, ya?

 


komentar/respon bisa menggunakan layanan gratis saja :-D.



[teknologia] Istilah pemmrograman

2005-10-18 Terurut Topik risiyanto budi


Saya sedang dapat tugas membuat diktat untuk pengenalan bahasa pemrograman.
Nah ada beberapa (banyak sih) istilah yang saya tidak tahu padanannya 
dalam bahasa Indonesia:


Interpreter
Variables
Type
Operators
Control Structures
Compiler
Compile
Source Code

Mohon bantuannya, atau barangkali ada milis khusus yang membahas hal ini?

Salam
Aris

p.s.
Rasanya Ronny yang bakal reply duluan,
sekalian saya mau berterima kasih karena sudah sering menjawab email 
saya dengan pas.




[teknologia] wiki: Istilah Pemrograman

2005-10-18 Terurut Topik risiyanto budi



Sebagian isi diktat yang sudah saya tulis di tiddlywiki:

http://risiyanto.budi.or.id/wiki/
Pada bagian PROJECT LIST - Intro to programming using PHP

Judulnya masih pake bahasa inggris :), maaf kebawa tiddlywikinya yang 
isinya english semua.


---
Salam
Aris

p.s.
Saya gunakan GTDTiddlyWiki, karena saya lebih sering  menulisnya di rumah.



[teknologia] Re: wiki: Istilah Pemrograman

2005-10-18 Terurut Topik risiyanto budi


baskara wrote:


Istilah address di dalam artikelnya belum diterjemahkan. :-)
 



Ketika CPU menjalankan suatu program, program tersebut disimpan dalam 
memory pusat (biasa disebut RAM, Random Access Memory). Selain program, 
memory juga menyimpan data yang digunakan/diproses oleh program. Memory 
pusat terdiri dari barisan lokasi. Lokasi-lokasi tersebut diberi nomor, 
dan urutan dari nomor itu disebut address. Address digunakan untuk 
mengambil satu dari jutaan informasi yang tersimpan dalam memory. Ketika 
CPU hendak mengakses instruksi program atau data pada lokasi tertentu, 
dia mengirimkan alamat dari informasi itu kepada memory dalam bentuk 
sinyal, memory kemudian menjawab dengan mengirim balik data yang 
terdapat dalam alamat yang diterimanya tadi. CPU juga bisa menyimpan 
informasi ke dalam memory dengan menyebutkan informasi yang mau disimpan 
dan alamat lokasi, dimana informasi tadi hendak diletakkan.




Lokasi-lokasi tersebut diberi nomor, dan urutan dari nomor itu disebut 
alamat. Alamat digunakan untuk mengambil satu dari jutaan informasi 
yang tersimpan dalam memory.


Enaknya diterjemahkan apa Bas?
Kok rasanya wagu gitu.

--
Aris

Oh ya, itu nerjemahin dari:
http://math.hws.edu/javanotes/

Dulu itu saya pakai pas ngajar java intro, sekarang sudah diganti php.



[teknologia] Re: wiki: Istilah Pemrograman

2005-10-18 Terurut Topik risiyanto budi


Ikhlasul Amal wrote:


On 10/18/05, risiyanto budi [EMAIL PROTECTED] wrote:
 


p.s.
Saya gunakan GTDTiddlyWiki, karena saya lebih sering  menulisnya di rumah.

   



Mau saya tambahkan ke koleksi pemakaian Wiki di Indonesia, tapi si
GTD* dari situs pakerte kok tidak berhasil ditampilkan di Firefox?
Mengambil terus... (loading)

--
amal
 


Maklum pak server nebeng, :)

Download saja zip nya:
http://risiyanto.budi.or.id/wiki/index.zip

Terus dibuka dari komputer lokal.

--
Aris


[teknologia] Re: Yahoo launches new podcasting service

2005-10-18 Terurut Topik risiyanto budi


Blogger Indonesia wrote:



  Yahoo launches new podcasting service

REUTERS[ TUESDAY, OCTOBER 11, 2005

http://www.hindu.com/biz/2005/10/17/stories/2005101700011800.htm


Ini maksudnya apa to?
Mbok ya kenalan dulu, kalau merasa baru disini.

Jangan main posting kabar-kabar seperti ini, tanpa komentar pribadi.


--
Beasiswa Indonesia
http://informasi-beasiswa.blogspot.com 


Atau ini mungkin yang mau di iklan kan?



[teknologia] Re: RSS reader terbaik?

2005-10-11 Terurut Topik risiyanto budi


Priyadi Iman Nurcahyo wrote:


kalau saya lebih suka RSS reader berbasis web semacam bloglines, alasannya:

* bisa langsung dipakai di komputer selain milik saya

* seharusnya lebih hemat bandwidth, tidak perlu polling RSS setiap beberapa 
jam sekali hanya untuk melihat apakah RSS-nya sudah di-update


* gak masalah kalau lama tidak online, kalau pakai RSS reader desktop, kita 
akan kehilangan sebagian entry kalau lama tidak online


 


Nanya nih,
aplikasi apa yang mirip bloglines, tapi bisa diinstall di server.
jadi teman-teman sekantor gak perlu nyedot rss sendiri-sendiri.


Salam
Aris



[teknologia] Re: Fwd: [Dosen ITB] Jawara Dunia Pembikin Web

2005-10-02 Terurut Topik risiyanto budi


didik achmadi wrote:




On 10/2/05, *botakedan* [EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED] wrote:


he he...

top posting apaan yaa ??? (gak ngerti)

atau sorry kalo ada yang salah :p
lagi erosi

On 10/2/05, *jchendra* [EMAIL PROTECTED]
mailto:[EMAIL PROTECTED]  wrote:


On 10/2/05, botakedan [EMAIL PROTECTED]
mailto:[EMAIL PROTECTED] wrote:

ha ha...
 indonesia mikirin rakyatnya ???
 yang ada biaya Bandwidth yang murah (dari luar negeri) pun

harus di mahalin

:D

 jangan jangan taun 2020...
 kayaknya indonesia bakalan buat ARGO buat IDUNG, di MULUT
 jadi kalo bernafas sama ngomong harus bayar :D

 SARAP!


top posting nih ye...



-- 
rgd,

botakedan


top posting : posting dengan posisi di atas posting-posting sebelumnya 
(kurang lebih gini ya pak erte ??, kalo salah mohon dimaapkan ... :p )


silakan dilihat lagi ke link berikut :


http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html
--
--
Best Regards



http://en.wikipedia.org/wiki/Top_posting

*Top-posting* means replying to a message above the original message. 
This may be a message in an Internet forum 
http://en.wikipedia.org/wiki/Internet_forum, an e-mail 
http://en.wikipedia.org/wiki/E-mail message or a Usenet 
http://en.wikipedia.org/wiki/Usenet post. Top-posting is considered 
improper by many definitions of Internet etiquette 
http://en.wikipedia.org/wiki/Netiquette since it breaks down the flow 
of the thread:



Ada yang punya versi bahasa indonesianya?

---
Salam
Aris


[teknologia] Re: Pernah denger TopCoder? Google India Code Jam?

2005-10-02 Terurut Topik risiyanto budi


Patriawan, Carlos wrote:



-80% rekruiment sebenarnya dilakukan melalui insider contact.Tanpa kontak
agak susah untuk mendapatkan recruitment feedback,kalau ini yg kita bisa bantu.


 

Supaya dapat insider contact musti gaul. Supaya gaul jangan 
belajar/riset melulu, ikut ekskul, ikut hiking, ikut ngerumpi/ngejunk 
sesekali, tentunya di tempat yang sesuai.


--
Aris


[teknologia] Re: Prediksi 2 dekade lagi (Re: bbm)

2005-09-30 Terurut Topik risiyanto budi


Patriawan, Carlos wrote:


Sebenarnya yang punya dampak paling real dan cepat ini kalau ada major
investment asing baru ke Indonesia,efeknya langsung pada penguatan
rupiah,employment,knowledge/information transfer,etc...Arah-nya SBY
sudah benar sebenarnya,cuman ya itu.kita masih dalam tahap
perubahan sampai satu atau dua dekade kedepan.Harus sabar.

 


Bagaimana nih prediksi  indonesia satu atau dua dekade kedepan?
Prosesnya seperti apa?



Salam
Aris


[teknologia] Re: googlegroups lambat

2005-09-30 Terurut Topik risiyanto budi


adi wrote:


karena subsidi bbm ditarik kali :-)

kalau anda subscribe ke milis yang dihost di googlegroups.com
dan yahoogroups.com dan menggunakan alamat email selain gmail.com
atau yahoo.com, terasa (maksudnya, kalau sampai terasa seperti
ini kasat mata, kalau diukur ya pasti hasilnya jelas) yahoogroups.com
lebih cepat. kenapa kira-kira?

- yahoogroups.com pakai freebsd, sedangkan googlegroups.com pakai linux
- teknologi perangkat lunak yahoogroups.com untuk keperluan ini lebih
 handal.
- mesin yang dipakai yahoogroups.com lebih banyak
- bandwidth yahoogroups.com lebih besar
- link ke isp saya lebih bagus dari yahoogroups.com
- kebetulan saja, jumlah subscribernya dari milis yang saya ikuti
 lebih banyak di googlegroups.com (berapa total subscriber milis
 ini kalau boleh tahu?).
 


*All members (439)
*
Ada beberapa yang nomail dan bouncing.

--
Aris

p.s.
Mungkin pak adi juga menyadari, di id-gmail terjadi lag yang cukup 
lumayan, 2-3 jam.




[teknologia] Re: googlegroups lambat

2005-09-30 Terurut Topik risiyanto budi


A r j u n a wrote:


2005/10/1, Justin Waruwu [EMAIL PROTECTED]:
 


Googlegroups iklannya teks doang, sedangkan Yahoogroups pakai iklan banner!
*keren*
   



loh di sini boleh top posting ya

*polisi topposting*

 


sir, kalau mengingatkan, sekalian diberi rujukan ya.

Ini link rujukannya.
http://teknoblogia.blogspot.com/2005/02/tata-tertib-milis-v15.html

quote
* Dilarang melakukan top-posting (me-reply di atas quote).
Pembaca butuh kaitan antara tulisan anda dengan tulisan yang anda
reply (hapus dulu kalimat yang tidak perlu).
/quote


Nanti kalau rajin mengingatkan, bisa dicalonkan jadi admin disini.

--
Aris



[teknologia] bbm

2005-09-28 Terurut Topik risiyanto budi


Saya ingat pas liburan SMP, pulang ke kampung nenek moyang di Klaten.
Dari stasiun kereta api ke pelosok kami naik  Delman.
Di rumah nenek, saya dibuatkan air panas untuk mandi dengan menggunakan 
tungku dengan kayu sebagai bahan bakarnya.
Setelah malam tiba, nenek saya menyalakan lampu ublik, dengan bahan 
bakan minyak klentik (minyak kelapa).


Saya nonton TVRI di rumah tetangga dengan accu sebagai sumber dayanya. 
(Accu ini di cash tiap minggu di kuto yang sudah ada jaringan listriknya)


Besoknya diajak jalan-jalan Paklik ke kota dengan naik sepeda kebo.

Saya tidak melihat adanya kebutuhan pada BBM waktu itu.
Tapi jaman sudah berubah, sekarang anak-anak muda di desa saya sudah 
naik motor semua. Bulik saya sudah pake kompor gas. Tiap warung sudah 
menyediakan Minyak tanah / bensin.


Jadi saya yakin, saat ini Paklik saya sedang antri di pombensin sambil 
membawa drum :-P.


Dengan ditemukannya minyak bumi, ada banyak manfaat yang dibawanya. Dan 
juga membuat kita semakin tergantung pada BBM. Ketika BBM mulai jarang 
dan kita makin tergantung, jadilah seperti sekarang ini.


Maaf, sekedar memecah kesunyian.

---
Aris



[teknologia] Re: Ekspor domain id

2005-09-17 Terurut Topik risiyanto budi


Patriawan, Carlos wrote:


.id pas sebagai acronym dari id-entity.

Walaupun idenya menarik,tapi harus merubah struktur id 2nd level
domain yg sudah ada selama ini.

Gw yakin Pak Budi gak suka sama yang gak ter-struktur kayak beginian :)
 


Curious, kalau saya daptar risiyan.to, kemudian saya bikin subdomain.

mail.risiyan.to
www.risiyan.to
dst kan gak bayar lagi.

Nah kalau .id (juga .jp .sg), apa pihak penyelenggara cukup membayar 
go.id, net.id, co.id, web.id, sch.id, ar.id, mil.id, ac.id saja?


--
Salam
Aris


[teknologia] Re: php mysql groups

2005-09-15 Terurut Topik risiyanto budi


Ivo Setyadi wrote:


coba ke gramedia.

cari buku:
Pemrograman Web dengan PHP 
(Ir. Betha Sidik)

dan
Web Database menggunakan MySQL dan SQLLite
(Eddie S.Aronico, S.T.)

untuk yang sama sekali masih blank,
ikutan milis biasanya malah tambah bingung.



Tapi gak apalah bingung dikit, biar semangat belajarnya :-P.
Saya sendiri ikut di: [EMAIL PROTECTED]
Tahunya sih waktu ada yang forward (nendang ^^) email dari situ ke milis 
lain yang kebetulan saya ikuti.


--
Aris


[teknologia] Re: Nanya database MySQL ngilang

2005-09-15 Terurut Topik risiyanto budi


adi wrote:


On Thu, Sep 15, 2005 at 11:46:51AM -, Affan Basalamah wrote:
 


Atau lebih enak lagi, bisa nggak user2 nya direstart semua password nya
? Atau semua database user didelete, biar semua ada di bawah root ?
   



bisa saja, copy databases ke luar, kemudian jalankan script
mysql_install_db (buat datadir baru), kemudian copykan semua databases
tadi ke datadir yang baru, atau sebelumnya coba jalankan 
mysql_fix_privilege_tables
deh untuk masalah anda, kayaknya ada yang upgrade itu mysql.

 



Kalau begitu,
bagaimana cara upgrade mysql biar tidak ilang db nya?

--
Aris


[teknologia] Re: Satu juta email account

2005-09-09 Terurut Topik risiyanto budi


Budi Rahardjo wrote:


On 9/9/05, risiyanto budi [EMAIL PROTECTED] wrote:

 


kalau saya ya bikin server baru,
terus dibuatkan copy semua account (di virtual domain).
password digenerate dan dikirim ke email yang bersangkutan di server lama.
para user diminta mengganti password email diserver yang baru.

kemudian email diroute supaya email2 yang baru masuk ke server yang baru.
   



Ada hal-hal yang mesti diperhatikan. Misalnya:

- email di sistem unix biasanya diasosiasikan dengan sebuah
 account (shell account). ini untuk menyimpan email dalam
 mailbox (mail spool) dengan nama account tersebut.

- versi unix yang lama ada pembatasan jumlah account dalam
 satu server karena keunikan (unique, maksudnya) ditentukan
 dengan nomor yang disebut UID.
 Nah UID ini ada yang dibatasi hanya 64k!
 Jadi kalau mau membuat 1 juta user, nggak bisa dengan cara
 plain qmail/postfix saja

 


makanya saya tulis pake virtual domain
jadi nggak pake real account.
User email gak perlu diberi real account, bisa jadi security risk :-P
Lupa gak ditulis, saya lebih suka pake vmailmgr daripada vpopmail buat 
menangani virtual domainnya.



Kalau mau nekad nyoba, coba buat account yang banyak
di mesin unix anda. cek paling banyak berapa account.
apakah bisa nembus 64k? lantas bisakah menembus 1 juta?
coba aja buat satu direktori (misal /var/spool/mail)
dengan isinya berkas sebanyak 1 juta ... he he he.
pasti gak bisa. file systemnya nggak sanggup deh.

 


ternyata memang gak bisa:
saya coba pake:
for i in `seq -w 1 100`; do mkdir $i; done

mkdir: cannot create directory `33147': Too many links
mkdir: cannot create directory `33148': Too many links
mkdir: cannot create directory `33149': Too many links

itu di redhat7.2 file system ext3.
Belum mencoba sih di mesin freebsd.


Jadi menurut saya tidak bisa menggunakan stock unix biasa.
Harus ada kerja sedikit :)
Nampaknya hampir pasti menggunakan database di backend nya.

 


Betul,
Mungkin bisa pake DBMail.org 
http://dbmail.org/index.php?page=overview  yang dulu pernah dipostng 
pak py


oh ya pak py ini adalah: PY Adi Prasaja :-D

Salam
Aris


[teknologia] Re: about hiring

2005-09-09 Terurut Topik risiyanto budi


Pakcik wrote:




On 9/8/05, *Rudi Har* [EMAIL PROTECTED] mailto:[EMAIL PROTECTED] 
wrote:



On 9/8/05, risiyanto budi [EMAIL PROTECTED]
mailto:[EMAIL PROTECTED] wrote:
  Dari C++ ke Java, gak begitu kan?  Mereka itu satu level.
Jelas beda
  levelnya sama assembly. Buat aku pribadi, Java itu adalah
kumpulan
  best practices atau tools.  Aku masih sependapat dgn Dijkstra
(lupa di
  artikelnya yg mana) bahwa masalah dunia programming itu gak bisa
  dipecahkan sama tools, tapi dengan pendidikan  dan pemahaman
yg benar.

Interesting tesis... 



oke deh, yg penting ada wacana menarik.
 


Karena menimbang bahwa C++ levelnya sama dengan
Java, maka disimpulkan seharusnya orang belajar dari C++ dulu baru ke
Java. Kalau  saya, jika pertimbangannya begitu malah akan menyimpulkan
tidak harus belajar C++ dulu baru belajar Java, bukankah mereka
selevel ;-)
[ Dan btw for the record buat saya kata-kata C++ dan Java selevel
tidaklah sepenuhnya benar ]


Buatku yg menganggap Java adalah kumpulan best practices untuk OOP, 
mereka itu satu level. Tapi mungkin ada orang yg mengganggap itu 
benar2 beda.  Apakah misalnya karna di Java itu managed code (ada 
garbage collection), mereka jadi beda level? Mungkin ada yg 
beranggapan begitu. Atau alasan2 lain.  Ini wacana menarik.


Ini ada bacaan untuk functional style.  
http://www.stanford.edu/class/cs242/readings/backus.pdf
kalau Java dgn C++ itu beda level, you may call this super high level 
language.  Di situ di jelaskan masalah von neumann model. Ciri von 
neumann model itu adalah salah satunya berpikir kalau ada 
storage.misalnya  a = 10.  assignment itu adalah cirinya.  di 
functional style, jangan pernah berpikir ada storage, karna storage 
adalah sumber segala masalah.  untuk case ini (menghilangkan storage 
dari kepala tiap programmer), harus aku akui ini beda level.
 


Ini sudah gak ada bantahan lagi dari java side? :-D

btw,
biar lebih afdol, gimana kalau pakcik memberi contoh real, jadi bukan 
menggunakan otomotif (mobil, motor, truk, ferary, dst) contoh kasus yang 
bisa diselesaikan dengan efektif di c++ tapi jadi repot di java.

Kalau bisa dengan kode nya sekalian :-D

Salam
Aris


[teknologia] Re: Satu juta email account

2005-09-09 Terurut Topik risiyanto budi


Samuel Franklyn wrote:




http://wiki.apache.org/james/JamesByTheNumbers

Mengingat Fedora Core 4 atau Centos 4.1
yang pakai kernel Linux 2.6 jauh lebih kencang
jalannya dibanding RedHat 9.0 maka bisa dipastikan
angka mail yang bisa diproses per menit akan
lebih tinggi lagi.


Anda yakin Linux 2.6 jauh lebih kencang dari Linux 2.4 ?

Salam
Aris



[teknologia] Re: Satu juta email account

2005-09-09 Terurut Topik risiyanto budi


Ikhlasul Amal wrote:


On 9/9/05, risiyanto budi [EMAIL PROTECTED] wrote:
 


Samuel Franklyn wrote:

   


http://wiki.apache.org/james/JamesByTheNumbers

Mengingat Fedora Core 4 atau Centos 4.1
yang pakai kernel Linux 2.6 jauh lebih kencang
jalannya dibanding RedHat 9.0 maka bisa dipastikan
angka mail yang bisa diproses per menit akan
lebih tinggi lagi.
 


Anda yakin Linux 2.6 jauh lebih kencang dari Linux 2.4 ?

Salam
Aris

   




Walah, mantap banget gertakan Cak Aris ini... :)
Sila jenguk salah satu yang sudah mengukur:

* Linux Kernel Comparison: 2.6.4 vs. 2.4.25
http://www.2cpu.com/articles/98_1.html

 


Hehe,
bukan maksud hati mau menggertak.
Sebab setelah menggunakan kernel 2.6, rasanya komputer saya kok sama 
saja kecepatannya :-D.


Terima kasih link nya

Salam
Aris




[teknologia] Re: about hiring

2005-09-09 Terurut Topik risiyanto budi


Pakcik wrote:



On 9/9/05, risiyanto budi  [EMAIL PROTECTED]
mailto:[EMAIL PROTECTED] wrote:
 Ini sudah gak ada bantahan lagi dari java side? :-D

 btw,
 biar lebih afdol, gimana kalau pakcik memberi contoh real, jadi
bukan
 menggunakan otomotif (mobil, motor, truk, ferary, dst) contoh
kasus yang
 bisa diselesaikan dengan efektif di c++ tapi jadi repot di java.
 Kalau bisa dengan kode nya sekalian :-D


sepertinya pak  Risyanto salah mengerti. Justru sebaliknya, di C++ yg 
biasanya repot.


On 9/9/05, *Rudi Har* [EMAIL PROTECTED] mailto:[EMAIL PROTECTED] 
wrote:


Berdiskusi itu kan bukanlah seni untuk berbantahan sampai akhir
hayat :-p
Ada saatnya hal yg di diskusikan dirasa tidak terlalu penting lagi.
Atau bisa jg simply karena semangat berdiskusi tiba-tiba sudah
melayang :-D

Nah, kalau saya lain lg. Kadang kala buat saya mana yg benar dan mana
yg salah dalam diskusi tidak penting, karena mereka bisa jadi
sama-sama benar dalam satu saat dan sama-sama salah dalam saat lainnya
;-)


yoi setuju banget. as i said yang penting ada wacana menarik. kan 
bukan DPR yg harus ambil keputusan. :)



Oic :)
tadinya saya kok merasa seperti nonton film tiba-tiba listrik mati 
padahal belum selesai.


Salam
Aris



[teknologia] Re: Satu juta email account

2005-09-09 Terurut Topik risiyanto budi


Samuel Franklyn wrote:



risiyanto budi wrote:



Samuel Franklyn wrote:




http://wiki.apache.org/james/JamesByTheNumbers

Mengingat Fedora Core 4 atau Centos 4.1
yang pakai kernel Linux 2.6 jauh lebih kencang
jalannya dibanding RedHat 9.0 maka bisa dipastikan
angka mail yang bisa diproses per menit akan
lebih tinggi lagi.




Anda yakin Linux 2.6 jauh lebih kencang dari Linux 2.4 ?

Salam
Aris



Yakin. Kan thread schedulernya dan virtual memory management nya
diperbarui. Lagipula saya kan pernah pakai Centos 4.1 dan
RedHat 9 di hardware yang sama. Terasa jauh lebih responsif
Centos 4.1. Tentu saja performance itu tergantung aplikasi juga.
Bisa saja ada aplikasi yang lebih kencang di 2.4.



wah anda beruntung.
saya tadinya pake linux 2.4 gentoo
terus ganti pake linux 2.6 ubuntu

Nggak terasa perubahannya.
Aris.


[teknologia] Re: Satu juta email account

2005-09-09 Terurut Topik risiyanto budi


Samuel Franklyn wrote:



misal:
- time grep -r '^2005' / | sort | uniq -c | sort -n di kernel 2.4  
en 2.6 ... trus dibandingkan hasilnya.




Harap diingat pertanyaan nya adalah yakin?
Jadi Aris tidak bertanya teknis. Atau saya salah
menafsirkan pertanyaan Aris? Apa yang Aris minta
data teknis atau ungkapan tingkat keyakinan saya?


Saya memang hanya menanyakan tingkat keyakinan :)
tapi ada baiknya anda anggap dicky juga bertanya mengenai masalah teknis.
jadi berapa tuh hasilnya pertanyaan dicky?

Memang susah membandingkannya,
tapi yang kepikir adalah, menggunakan knoppix,
live-cd ini  ada pilihan booting pake linux 2.4 atau linux 2.6

Jadi jauh lebih mudah daripada install ulang atau masang hardisk baru :-D.

Salam
Aris




[teknologia] Re: about hiring

2005-09-08 Terurut Topik risiyanto budi


carlos patriawan wrote:


kalau di vendor sih sebenarnya mereka lebih suka yang pas sesuai
requirement dan mengutamakan yang punya experience sebelumnya dalam
proyek yang serupa.
Kalau yg dicari Java dev. yg experience di application ya orang Java yg
diambil.

Tipe kedua yg dicari:  good team work
dan ketiga: High motivation

Carlos
 


halo carlos,
member baru ya?
mohon jangan top posting disini.

baca dulu deh panduan ber-teknologia:

http://teknoblogia.blogspot.com

Salam
Risiyanto



[teknologia] Satu juta email account

2005-09-08 Terurut Topik risiyanto budi


http://ask.slashdot.org/article.pl?sid=05/09/08/1925241from=rss

cfsmp3 asks: /I have been asked to define the infrastructure for the 
email system for a huge company, which fed up of Exchange, wants to 
replace their entire system with something non-Microsoft. I have done 
this before, but not for anything of this scale. Suppose you are given a 
chance to build from scratch an email system that has to support around 
one million accounts. Some corporate, some personal, some free. POP, 
IMAP, webmail, etc are requirements. The system must scale perfectly, 
99.9% uptime is expected... where would you start?


Goblog-goblokan sih,
kalau saya ya bikin server baru,
terus dibuatkan copy semua account (di virtual domain).
password digenerate dan dikirim ke email yang bersangkutan di server lama.
para user diminta mengganti password email diserver yang baru.

kemudian email diroute supaya email2 yang baru masuk ke server yang baru.

diberi dateline supaya user menyedot email2 lama di server lama.

emailnya seperti biasa pake gabungan qmail  postfix.
postfix buat mail-proxy nya, qmail buat menangani virtualdomain.

pop,imap pake courier-imap
webmail nya openwebmail, squirrel  sqwebmail, biar aja user milih yang 
dia suka.


biar 99,9% uptime ini yang susah. :-P
UPS gak cukup kayanya.

Salam
Aris

p.s.
*nunggu pak py ngereply*

/


[teknologia] Re: about hiring

2005-09-07 Terurut Topik risiyanto budi


Pakcik wrote:



Dari C++ ke Java, gak begitu kan?  Mereka itu satu level. Jelas beda 
levelnya sama assembly. Buat aku pribadi, Java itu adalah kumpulan 
best practices atau tools.  Aku masih sependapat dgn Dijkstra (lupa di 
artikelnya yg mana) bahwa masalah dunia programming itu gak bisa 
dipecahkan sama tools, tapi dengan pendidikan  dan pemahaman yg benar.


setuju banget, tahun lalu sempat setress dapat tugas ngajar java pada 
anak2 yg baru lulus SMA.
akhirnya 1 semester habis buat pengenalan, integer, string, array   
loop, branch, procedure.



anyway:
masih ada yg mrogram gaya djikstra gak? di kertas pake pencil. :)



Masih,
terutama kalau mau design tabel database,
juga kalau ada function yang sudah demikian mbulet mirip mi goreng 
(spagetty), saya urai di kertas, kemudian ditulis ulang, kalau perlu 
dipecah jadi beberapa function.


Salam
Aris


[teknologia] Re: about hiring

2005-09-06 Terurut Topik risiyanto budi


Ikhlasul Amal wrote:


On 9/7/05, Pakcik [EMAIL PROTECTED] wrote:
 


Jadi, masa aku harus hire Java programmer  yg bukan Good C++ programmer??
Mending hire Good C++ Programmer walau gak pernah pake Java.

gimana?
   



Saya kira good programmer (tidak perlu embel-embel bahasa
pemrograman apapun) bisa dijadikan titik awalnya. Setelah itu baru
beranjak ke kriteria berikutnya, misalnya: spesifikasi bahasa
pemrograman, sistem, dll.

* jadi ingat wawancara yang menanyakan pemahaman Pancasila/P4 dulu. ;)

 


good programmer itu yang bagaimana?




[teknologia] Re: friendster tim detikinet.com

2005-08-29 Terurut Topik risiyanto budi


Monang Setyawan wrote:


On 8/26/05, N e o [EMAIL PROTECTED] wrote:
 


Mungkin bisa dicoba dari http://google.comgoogle.com
dengan searchkey site:http://detik.comdetik.com berita yang dicari
misal site: http://detik.comdetik.com hutomo pembunuhan
 


ndak sesederhana itu. detik punya domain bukan cuma detik.com, dia
bisa detiknews.com, detikhot.com, detikinet.com, dst. itu yang bikin
pusing.
   



coba pakai : detiknews detikhot detikinet hutomo pembunuhan
:)

 


perlu dibuat detiksucker, seperti yahoosucker :-D
http://yosucker.sourceforge.net/

Aris



[teknologia] Re: [info] Cross Posting: READING THE SIGNS Design Conference Workshop by David Carson

2005-08-07 Terurut Topik risiyanto budi


andisb wrote:


Mohon dukungan kepada rekan-rekan untuk melakukan publikasi acara ini
karena merupakan acara Design Conference terbesar di Indonesia. Kami
berharap acara ini bisa dihadiri oleh 2000 peserta dan sebagai acara
non profit, seluruh panitia bekerja sebagai volunteer.

Panitia Seminar

 


Mohon pendapatnya,
kalau begini ini tergolong spam atau bukan?

Terima kasih
Risiyanto


  1   2   >