RE: [balita-anda] DSA di RS International Bintaro

2002-03-10 Terurut Topik Diah Rosdiana
Kebetulan saya pernah beberapa kali ke Dr Siti (sebagai second dsa anak saya), dan saya rasa beliau ini bisa diajak berdiskusi baik tentang penyakit si anak maupun obat yang diberikan (meskipun antriannya puanjaang banget). Biasanya sebelum menuliskan resep beliau bertanya dulu mengenai

RE: [balita-anda] DSA di RS International Bintaro

2002-03-10 Terurut Topik Tiara Heradadi
Mbak Diah mamanya Pasha netters BA yg sudah memberi info lewat japri.Terima kasih info nya ya. Regards, Tiara H. Muhammadin * Indonesian Central Securities Depository [PT KSEI] *62-21-5266055/5266044 (f) -Original Message- From: Diah Rosdiana

Fw: [balita-anda] Fw: [IDAI-OT] Baby sitter List

2002-03-10 Terurut Topik Ria Geasill
Mbak Martha, kebetulan saya masih ada listnya yg dari Mbak Vika, Sepertinya ada yang mencari informasi ini yah... - Original Message - From: Agus Luthfi [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Monday, January 07, 2002 8:30 AM Subject: RE: [IDAI-OT] Baby sitter List

RE: [balita-anda] Penyakit

2002-03-10 Terurut Topik oberlins . panjaitan
Sorry...salah alamat. -Original Message- From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Friday, March 08, 2002 11:17 AM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: RE: [balita-anda] Penyakit -Original Message- From: Dede [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Friday, March 08, 2002

Re: [balita-anda] Susu tanpa laktosa

2002-03-10 Terurut Topik Debby
--- Purbosari, Anindita [EMAIL PROTECTED] wrote: Dear Netters Saya lagi bingung nih mau ganti susunya Nisa 3 th, sebelumnya dia pake Chil Kid cuman kadang-kadang suka mencret, nah menurut saran DSAnya sih ganti susu yang tidak ada laktosanya. Minta sarannya kira-kira susu yang bisa

Re: [balita-anda] Re:List sekolah TK SD

2002-03-10 Terurut Topik misty
Hallo Bundanya Balqis, Al-Fath alamatnya di Jl. Cirendeu Raya 36/50, Tlp. 7445152, 7445157 Motto sekolah : Sekolah dwibahasa berwawasan Islami. Pendaftaran dan Uang sekolah Gelombang 1 s.d. 16 Maret Kel. bermain (mulai 2.5th) : uang gedung, pendaftaran lain-lain Total RP. 600 rb + sumb.

[balita-anda] Informasi Yayasan BS : KSP Teratai Depok

2002-03-10 Terurut Topik Irmayani Susanty
Assalammualaikum, Ibu Bapak yth, Beberapa bulan yang lalu pernah dibahas mengenai yayasan BS, diantaranya ada seorang ibu yang rekomen untuk yayasan BS dari KSP (Kelp Sawadaya Perempuan) Teratai yang berlokasi di Depok. Sudah dijelaskan oleh Ibu tsb bahwa yang berminat harus antri terlebih

Re: [balita-anda] Re:List sekolah TK SD

2002-03-10 Terurut Topik Nency BKC0069 Yufrida
Ibunya Rafi..terimakasih yach...informasinya... lengkap lho. salam Bundanya Balqis From: [EMAIL PROTECTED] on 03/11/2002 11:21 AM ZE9 Please respond to [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] cc:(bcc: Nency BKC0069 Yufrida/BKCP/BKC) Subject: Re:

[balita-anda] Agar-agar / jelly

2002-03-10 Terurut Topik Herijanto
Dear Netters, Bagaimana kalau anak-anak 1 tahun diberi makan jelly atau agar-agar ? Berbahaya atau tidak yah ? Anak saya suka sekali dengan jelly yang di buat sendiri, jadi kita tinggal tambahkan gula saja dengan 1 bungkus jelly konnyaku powder dan dimasak hingga mendidih, sudah ada aromanya

RE: [balita-anda] Flu dan Pilek

2002-03-10 Terurut Topik maria rosana sari
Yth. Ibu Rikandar (bapak atau ibu?) Apakah kayu manis yang dicampur dengan madu tersebut tidak perlu dimasak/dikukus terlebih dahulu?? Soalnya dari beberapa info yang saya baca, untuk anak dibawah usia 1 tahun belum boleh diberi madu, khawatir ada efek botulism dari madu tersebut? Saya jadi

RE: [balita-anda] Flu dan Pilek

2002-03-10 Terurut Topik ina
Kalo informasi rekan-2 dulu sich Madu Apriari di Cibubur yang khusus untuk balita. Tapi madu di pasaran juga boleh koq sepertinya. Afrizal

[balita-anda] kaca mata mainan

2002-03-10 Terurut Topik taufiq hidayat
rekan netters, saya mau tanya nih. anak saya Bintang umurnya 7 bulan, terus kalo saya mau bepergian keluar saya suka memakaikannya kaca mata mainan (kaca warna kunig), maksudnya spy nggak kena debu begitu Yang saya tanyakan, apakah boleh atau ada pengaruhnya nggak pada mata anak saya

RE: [balita-anda] Flu dan Pilek

2002-03-10 Terurut Topik retno agus dwiani
Kebetulan hari Minggu kemarin saya sudah sempat mengunjungi peternakan madu Apiari Pramuka di Cibubur,bagi bapak dan ibu yang berminat nitip boleh deh japri ke saya... --- Afrizal [EMAIL PROTECTED] wrote: beli madu khusus untuk bayinya di mana,,? apa sama dengan madu yg biasa di pasaran..?

RE: [balita-anda] Flu dan Pilek

2002-03-10 Terurut Topik Afrizal
Terima kasih atas informasinya.. -- From: [EMAIL PROTECTED][SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Reply To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Monday, March 11, 2002 12:10 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: RE: [balita-anda] Flu dan Pilek Kalo informasi rekan-2 dulu sich Madu

Re: [balita-anda] Flu dan Pilek (madu kayu manis) + Rontok

2002-03-10 Terurut Topik kania pratomo
Dear Netters mau tanya nih...mumpung lagi ngomongin rontok.. Menurut resep mba Deby, ramuan itu kan dioleskan sebelum mandi selama kurang lebih 15 menit, setelah itu dibilas. Pertanyaan saya, dibilas ini apakah hanya dibilas dengan air saja ato kita keramas sekalian? (pake shampo) Kebayang

RE: [balita-anda] Flu dan Pilek (madu kayu manis) + Rontok

2002-03-10 Terurut Topik Niken Dhamayanti
Dear Mbak Kania, kemaren saya cobain tuh resep madu dan kayu manis untuk rambut rontok. Sesudahnya saya keramas, itupun harus berkali2 karena rasanya masih lengket dan bintik2 kayu manisnya masih nempeljadi kalo ada yang nekat cuman pake air doang itu sih keterlaluan :-) Salam, Niken

Re: [balita-anda] Flu dan Pilek (madu kayu manis) + Rontok

2002-03-10 Terurut Topik kania pratomo
Dear Mba Niken... siip makasih masukannya...jadi lega nih saya..sebelumnya sibuk ngebayangin gimana kalo lengket..:) sebab menurut suami saya,kalo dibilas pake shampo ntar apa yang sudah meresap, bereaksi dgn shamponya.Tapi saya pikir kan udah 15 menit meresap sebelumnya. Biar gitu jadi waswas

RE: [balita-anda] Re:List sekolah

2002-03-10 Terurut Topik Dini, Indradini AIS
Hallo rekan netters, Saya sangat berterima kasih kpd mbak Niken yang udah sharing untuk list sekolahnya. Saya sangat tertarik dengan play group Kinderland karena setelah saya baca kurikulumnya, sepertinya tidak hanya motorik kasar saja yang di latih tetapi juga untuk motorik halusnya. Tapi di

Re: [balita-anda] Flu dan Pilek

2002-03-10 Terurut Topik Rikandar
Ibu Maria Ysh, Saya Papanya Rifki. Kalau yang sudah saya coba ke anak saya (Rifki), kayu manisnya enggak saya masak dulu. Jadi langsung saya tuangkan sedikit ke sendok teh (seujungnya saja), kemudian baru madunya yang dituangkan sampai sendoknya penuh. Selanjutnya diaduk sampai merata. Hanya