-----Original Message-----
From: imam cartealy [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Thursday, December 04, 2008 4:23 PM
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: [tanya-jawab] Cara setting domain agar bisa diakses publik di
adsl modem ?

Yth rekan2

Kebetulan saya dapat ip publik statik dari telkom speedy. Saya sudah
install webserver di jaringan lokal. Tapi saya masih bingung bagaimana
caranya mengatur adsl modem dlink ini agar  web dapat diakses dari luar
?. Saya sudah punya nama domain, dan saya juga sudah install dan setting
dns di jaringan lokal untuk nama domain tersebut. Tapi sekali lagi, saya
masih bingung bagaimana cara setting adsl modem dlink ini agar domain
saya bisa diakses publik ?


salam

 ---
Imam Cartealy

>> pertama ...sediakan secangkir kopi ....kedua buka google, 
ketiga.. ketik "speedy bridging web server" atau "speedy bridging akses
web lokal" 
atau apalah ..asal jgn yg ex ex ex.. Itu nanti saja ..atau gak usah
ajalah. :-)
Pasti nemu deh perncerahan buat tugas dosen tsb :-) 
Klo gak percaya ..aku kasih salah satu contekan dari forumnya wak haji
onno.

http://opensource.telkomspeedy.com/forum/viewtopic.php?id=3116

Selamat belajar..

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Kirim email ke