[iagi-net-l] OOT Saya Terbakar Amarah Sendirian !

2007-07-18 Terurut Topik Awang Harun Satyana
Judul subyek di atas adalah judul sebuah buku relatif baru (Desember 2006) tentang Pramoedya Ananta Toer, banyak dianggap sebagai sastrawan terbesar Indonesia dan dunia luar mengakuinya sebagai sastrawan kelas dunia, terbitan Kepustakaan Populer Gramedia. Buku ini memuat serangkaian wawancara

Re: [iagi-net-l] Fwd: [OOT] Kenapa Negeriku Malah Dijadikan Syurga Bagi Expatriate?

2007-07-18 Terurut Topik Kabul Ahmad
Masalah gaji Expat ini sebenarnya sangat relatif sekali, darimana dan bagaimananya mereka berasal. Sebagai contoh, seorang warga Amerika sebagai kepala keluarga dikatakan miskin atau dibawah garis kemiskinan bila berpenghasilan dibawah 2000 ( dua ribu ) US$ per bulan. Apabila si bule ( kulit

RE: [iagi-net-l] AAPG membership sekarang lebih terjangkau

2007-07-18 Terurut Topik Herman.Darman
Sigit, Kalau sudah menjadi associate member, kita akan dapat harga member untuk Memoirs. Seandainya ada masalah, tolong kasih tau mereka by e-mail, Cc ke saya. Thanks, Herman -Original Message- From: sigit prabowo [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: 18 July 2007 09:13 To:

Re: [iagi-net-l] Sistem di ITB (bag. 2) d/h Geologi ITB maju atau mundur

2007-07-18 Terurut Topik Agus Irianto
pake macem2 lagi udah bagus2 ITB koq jadi BIT...weleh2mbok yao gak usah diterjahkan...!!mbok ya bangga pake bahasanya sendiri gitu loh...???siapa lagi yg mau menghargai bahasa dewek kalo bukan kita sendiri??? akan sia2 lah makna SUMPAH PEMUDA..begitu tak ye?? Salam,

Re: [iagi-net-l] Geologi ITB maju atau mundur

2007-07-18 Terurut Topik Yudi S Purnama
Pak Mino, Saya merasa punya kapasitas yang minim untuk menjawab beberapa pertanyaan bapak (setelah dijumlah jamleh ada empat). Tapi, saya merasa bisa menemukan jawaban setelah diberi contohnya. Jadi saya sharing jawaban berdasarkan contoh saja ya.. Nampaknya yang jadi inti masalah

Re: [iagi-net-l] Sistem di ITB (bag. 2) d/h Geologi ITB maju atau mundur

2007-07-18 Terurut Topik R.P. Koesoemadinata
Lah itu mah rektor ingin sok niru2 MIT, kurang percaya diri Padahal ITB sebagai singkatan bahasa Institute of Technology Bandung itu menunjukkan kepribadian yang orisinil. - Original Message - From: M. Nur Heriawan [EMAIL PROTECTED] To: iagi-net@iagi.or.id Sent: Wednesday, July 18,

[iagi-net-l] Olimpiade Geosain Internasional di Korea

2007-07-18 Terurut Topik Agus Hendratno
IGSO (Internt.Geoscience Student Olimpiad) di Korea, Oktober 2007. Suatu kehormatan tersendiri bagi kami di Jurusan Teknik Geologi FTUGM dan Himpunan Mahasiswa Teknik Geologi/HMTG UGM, bahwa pada tahun 2007 mendapat amanah dari Depdiknas untuk mendampingi dan menjadi pusat karantina siswa SMA

[iagi-net-l] Geologi ITB maju atau mundur; parameternya Opo ?

2007-07-18 Terurut Topik Agus Hendratno
Diskusi yang ruaarrr..biasa..., Untuk ukuran maju dan mundur sebuah institusi pendidikan tinggi; yang dipakai sangat banyak parameternya. Akan menggunakan acuan apa dulu? Acuan yang dikembangkan Badan Akreditasi Nasional-Dikti; atau acuan yang dikembangkan Badan Pendidikan Tinggi di Dunia?

Re: [iagi-net-l] Olimpiade Geosain Internasional di Korea

2007-07-18 Terurut Topik mohammad syaiful
wah, kang agus hendratno dan teman2 di geologi ugm memang banyak ide. salut saya sampaikan atas prakarsa dan dilanjutkan dg mendapat amanah membina ke-4 siswa tsb. dalam pandangan saya, ini adalah salah satu segi sosialisasi geologi juga, meskipun dikemas dengan kata2 'ilmu kebumian'. dan

[iagi-net-l] Pusat Semburan Lumpur Keluarkan Hidrokarbon

2007-07-18 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Wah !! 17/07/07 21:17 Pusat Semburan Lumpur Keluarkan Hidrokarbon Sidoarjo (ANTARA News) - Dugaan adanya hidrokarbon yang berasal dari pusat semburan lumpur Lapindo Brantas Inc. di Porong Sidoarjo tampaknya semakin nyata. Hal ini bisa dilihat pada cairan berwarna hitam persis seperti minyak

Re: [iagi-net-l] Olimpiade Geosain Internasional di Korea

2007-07-18 Terurut Topik noor syarifuddin
.didukung penuh oleh BPMIGAS, Pertamina, Chevron, Antam, Freeport, Newmont, ExxonMobil, Pama Persada, Petrominer, StarEnergy. IAGI di mana ya...? selamat dan semoga sukses!!... salam, - Original Message From: Agus Hendratno [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Cc:

Re: [iagi-net-l] Olimpiade Geosain Internasional di Korea

2007-07-18 Terurut Topik Minarwan (Min)
Mas Agus, Salute untuk jurusan Teknik Geologi UGM!! Semoga berhasil menggondol medali dan mudah-mudahan kita bisa mengirimkan wakil ke Olimpiade Geosains seperti ini setiap tahun. Minarwan On 7/19/07, Agus Hendratno [EMAIL PROTECTED] wrote: IGSO (Internt.Geoscience Student Olimpiad) di Korea,

RE: [iagi-net-l] Pusat Semburan Lumpur Keluarkan Hidrokarbon

2007-07-18 Terurut Topik Awang Harun Satyana
Ini sudah kita prediksikan dari awal kejadian semburan lumpur sebab mud volcano Porong terjadi di wilayah yang sudah terkenal kaya hidrokarbon. Di seluruh dunia pun di tempat2 di mana gununglumpur bermukim selalu erat kaitannya dengan sistem hidrokarbon. Bahkan karena erat kaitannya dengan

RE: [iagi-net-l] Geologi ITB maju atau mundur; parameternya Opo ?

2007-07-18 Terurut Topik Tatang Juhatta
Sebuah pandangan yang sangat komprehenship dari alumni UGM ttg ITB (Geology) Salute buat Mas Agus Hendratno. TJ -Original Message- From: Agus Hendratno [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Wednesday, July 18, 2007 10:59 PM To: iagi-net@iagi.or.id Subject: [iagi-net-l] Geologi ITB

Re: [iagi-net-l] IPK vs ”Soft Skill”

2007-07-18 Terurut Topik liamsi
Yang jadi masalah sekarang ini hampir semua kampeni mematok IP yang tinggi ( minimal 3 ) untuk mencari lulusan baru dari PT , sehingga si Mhs akan meninggalkan semua kegiatan lainnya demi mengejar IP tadi. Paling tidak saat ini baru IP tsb sbg tolok ukurnya.Saya punya anak yang dari kecil ( SD )

Re: [iagi-net-l] Pusat Semburan Lumpur Keluarkan Hidrokarbon

2007-07-18 Terurut Topik Shofiyuddin
Menarik sekali. Kira kira darimana asal minyak ini? yang saya tahu, untuk reservoar kujung, minyak ada di Kujung 1 sampe dengan Ngimbang. Kalo memang benar dari sana, kira kira bagaimana kejadiannya sehingga bisa keluar setelah mud volcanonya? On 7/19/07, Awang Harun Satyana [EMAIL PROTECTED]

Re: [iagi-net-l] Olimpiade Geosain Internasional di Korea

2007-07-18 Terurut Topik hendra amijaya
Hi all, Sekedar tambahan informasi koreksi sedikit, nama resmi yang dipakai untuk olimpiade ini adalah International Earth Science Olimpiad (IESO). IESO ini diadakan untuk yang pertama kali dan untuk kali pertama ini diadakan di Seoul National University di Korsel, tgl 7 - 15 Oktober yad.

[iagi-net-l] Re: [oot] IPK vs ”Soft Skill”

2007-07-18 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Lagi-lagi sebuah tulisan di Pikiran Rakyat (lihat dibawah sana) yang bikin jari-jari gatel untuk menanggapi :) Buat aku sih simple saja, gunakan teorinya orang mining dalam mencari emas ... gunakan trace element ! Sebagai seorang pengguna produk sekolahan (lulusan) maka aku masih menggunakan

Re: [iagi-net-l] Olimpiade Geosain Internasional di Korea

2007-07-18 Terurut Topik Ariadi Subandrio
Buat Agus, mBak Rita, Pak Wartono dan semua2nya..Selamat, Selamat berjuang. Tiada kata putus dalam melakukan sosialisasi Geologi. Top tenan. Rita, kapan Olimpiade Geologinya dilakukan di Indonesia?. implementasikan dong ide tahun 2004, sepulang anda dari IGC tempo lalu.

Re: [iagi-net-l] Olimpiade Geosain Internasional di Korea

2007-07-18 Terurut Topik Deni Rahayu
siiipsmoga sukses buat mas agus dan kawan-kawan...kapan kumpul2 lagi ya kayak dulu... dNr --- Ariadi Subandrio [EMAIL PROTECTED] wrote: Buat Agus, mBak Rita, Pak Wartono dan semua2nya..Selamat, Selamat berjuang. Tiada kata putus dalam melakukan sosialisasi Geologi. Top tenan.

Re: [iagi-net-l] Olimpiade Geosain Internasional di Korea

2007-07-18 Terurut Topik M. Nur Heriawan
-- Geologi UGM. Maksudnya mereka ingin lihat prestasinya dulu, kalau ok baru tahun-tahun berikutnya mereka mau ikut membiayai karantina (katanya...he...he). -- Wah ini Diknas kok pengin

RE: [iagi-net-l] Pusat Semburan Lumpur Keluarkan Hidrokarbon

2007-07-18 Terurut Topik Awang Harun Satyana
Shofi, Kita akan tahu batuan induk minyak ini bila kita melakukan analisis geokimia sampel minyak yang keluar dari semburan LUSI. Belum tentu dari Ngimbang shales, bisa saja dari shales atau coals yang setara umurnya dengan Kujung III, dengan Tuban, bahkan shales Kalibeng, atau Pucangan. Di

Re: [iagi-net-l] Pusat Semburan Lumpur Keluarkan Hidrokarbon

2007-07-18 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Just curious, Siapa yang paling pas melakukan studi ini ? Apakah siapa saja boleh mengambil minyak untuk dianalisa ? rdp On 7/19/07, Awang Harun Satyana [EMAIL PROTECTED] wrote: Shofi, Kita akan tahu batuan induk minyak ini bila kita melakukan analisis geokimia sampel minyak yang keluar