[teknologia] Re: Mengirim message panjang di linux

2006-02-11 Terurut Topik adi
On Sat, Feb 11, 2006 at 04:20:31PM +0900, baskara wrote: Menurut manpage of raw: Raw sockets fragment a packet when its total length exceeds the interface MTU (but see BUGS). btw, boleh tahu kenapa harus pakai IP_HDRINCL? bermain-main dengan raw socket memang bermasalah kalau menghendaki

[teknologia] Operating sistem untuk server

2006-02-11 Terurut Topik Oskar Syahbana
Halo, Saya ingin masukan dari rekan - rekan. Saya mencoba untuk membuat server sendiri (yang sekarang sudah online, hanya koneksi masih naik turun -- harus di setup sedikit). Untuk seorang pemula, lebih baik mana, menggunakan server yang *NIX based (Fedora, CentOS, etc) atau Windows Server 2003

[teknologia] Re: The World is Flat: Family Name

2006-02-11 Terurut Topik Anto S. Nugroho
Selama ini kalau saya ngisi formulir imigrasi, dsb. biasanya tulisan family name di blanko saya coret, dan saya tulis nama lengkap di bagian first name. Selama ini OK-OK saja. Tapi saya pernah juga dapat masalah, karena tidak memilik family name. Dulu saat mendaftarkan anak saya yang baru lahir

[teknologia] Re: Operating sistem untuk server

2006-02-11 Terurut Topik Zaki Akhmad
Oskar Syahbana wrote: Halo, Saya ingin masukan dari rekan - rekan. Saya mencoba untuk membuat server sendiri (yang sekarang sudah online, hanya koneksi masih naik turun -- harus di setup sedikit). Untuk seorang pemula, lebih baik mana, menggunakan server yang *NIX based (Fedora, CentOS,

[teknologia] Re: Operating sistem untuk server

2006-02-11 Terurut Topik Affan Basalamah
On 2/11/06, Oskar Syahbana [EMAIL PROTECTED] wrote: Halo, Saya ingin masukan dari rekan - rekan. Saya mencoba untuk membuat server sendiri (yang sekarang sudah online, hanya koneksi masih naik turun -- harus di setup sedikit). Untuk seorang pemula, lebih baik mana, menggunakan server yang

[teknologia] Re: Operating sistem untuk server

2006-02-11 Terurut Topik Zaki Akhmad
Affan Basalamah wrote: Itu bergantung pada 'guru' yang ada di dekat anda yang gampang ditanya-tanyain.. Kalau di dekat anda ada orang yang ngerti FreeBSD, dan gampang ditanya-tanyain, pakai FreeBSD. Kalau ada yang jago Fedora, Redhat, Debian, CentOS, dan ada di deket anda, terus enak

[teknologia] Re: Butuh Saran: Buku Biografi

2006-02-11 Terurut Topik Dicky Arinal
Saya ada, klo mau japri aja OK? :regards,Dicky ArinalOn 2/9/06, agung [EMAIL PROTECTED] wrote:btw, saya lagi pengen baca The Art of Deception: Controlling the Human Element of Security yang ditulis sama Kevin Mitnick William L.Simon.. ada yang punya e-book nya?

[teknologia] Re: Mengirim message panjang di linux

2006-02-11 Terurut Topik baskara
On 2/11/06, adi [EMAIL PROTECTED] wrote: btw, boleh tahu kenapa harus pakai IP_HDRINCL? bermain-main dengan raw socket memang bermasalah kalau menghendaki program kita portable. Memakai IP_HDRINCL membuat kita lebih fleksibel dalam membuat header. Apalagi kalau membuat protokol baru. :-)

[teknologia] Re: wordpress - supaya keluar daftar artikel yang lama?

2006-02-11 Terurut Topik Oskar Syahbana
On 2/10/06, Budi Rahardjo [EMAIL PROTECTED] wrote: Apakah ada fitur dari wordpress supaya keluar table of contentsatau daftar artikel-artikel yang pernah ditulis?Umumnya WP hanya menampilkan tulisan-tulisan terbaru saja.Bagaimana jika ada orang yang ingin mencari tulisan lama, akan tetapi tidak

[teknologia] Re: wordpress - supaya keluar daftar artikel yang lama?

2006-02-11 Terurut Topik Zaki Akhmad
Oskar Syahbana wrote: Di backend-nya wordpress sendiri sudah ada kok fitur seperti itu. Pergi ke Manage -- Writings. Nanti ada fungsi search-nya. Kalau pake search engga ketemu - ketemu, ya tinggal di browse saja manual satu - satu :-D Kalau pakai cara manual satu-satu jadinya lama Oskar.

[teknologia] Tanya yang Punya Pengalaman di Digital Library

2006-02-11 Terurut Topik Zaki Akhmad
Saya lagi ada ide lagi nih. Duh kebanyakan ide pusing juga ya, kapan eksekusinya. Tapi tulis aja dulu deh minimal biar saya sendiri jadi gak lupa. Ada yang punya pengalaman melakukan migrasi pendataan konvensional perpustakaan kecil ke pendataan ala digital library gak? Katakanlah jumlah bukunya

[teknologia] Re: SBY, India dan Thailand

2006-02-11 Terurut Topik Fatih
On 2/10/06, Zaki Akhmad [EMAIL PROTECTED] wrote: Made Wiryana wrote: Saya sering kecewa kalau acara dengan mahasiswa, karena mahasiswa Indonesia di LN koq jadi sering cengeng :sekarang -) *** hehehe pak made pns ya? :) Bawaanya nanya mulu Apa yang pemerintah berikan sehingga saya bisa pulang,

[teknologia] Re: RD Mesin ATM

2006-02-11 Terurut Topik Dicky Arinal
Tapi mesin ATM kadang ngeselin...Kalau kita tidak mengambil duit yang keluar, duit tersebut ditarik kembali ke mesin ATM, namun rekening kita hilang begitu saja..regards,Dicky Arinal On 2/10/06, Zaki Akhmad [EMAIL PROTECTED] wrote: Gara-gara Jefri ngingetin sebaiknya saya tidak punya duit plastik,

[teknologia] How statistics caught Indonesia's war-criminals

2006-02-11 Terurut Topik Ronny Haryanto
Coders Bare Invasion Death Count http://www.wired.com/news/technology/1,70196-0.html To generate the East Timor report, HRDAG researchers spent three years in the country -- now called Timor-Leste -- collecting and analyzing mountains of raw data. The group marshaled 8,000

[teknologia] Re: wordpress - supaya keluar daftar artikel yang lama?

2006-02-11 Terurut Topik Budi Rahardjo
On 2/11/06, andry [EMAIL PROTECTED] wrote: Dulu saya pakai Plugins SRG Clean Archives (http://www.sporadicnonsense.com/2005/04/28/clean-archives-plug-in/ Nah. Memang ini yang saya cari-cari. Sayangnya tidak disediakan oleh layanan wordpress.com :( -- budi

[teknologia] Dokter penulis resep Sanbe = Dokter KKN (Korupsi, Kolusi,N..)..? apa betul?

2006-02-11 Terurut Topik Sri Lestari
Maaf jika judul di atas membuat rekan dokter jadi tersinggung, tapi begitulah memang kenyataannya. sedangkan untuk rekan lainnya yang bukan dokter mungkin merasa maklum bahwa saat ini harga OBAT mahalnya bukan mainsebaiknya anda JANGAN SAKIT!!! karena bisa BANGKRUT atau kalau

[teknologia] Obat Sanaflu mengandung PPA (PhenylPropanolAmine) yang berbahaya ?

2006-02-11 Terurut Topik Sri Lestari
Pak Kimi yth,Anda betul Sanaflu masih memakai PPA (PhenylPropanolAmine), sedangkan Procold dan Inza sudah pakai PseudoEphedrinetetapi Mixagrip juga masih pakai PPA.Salam,Srie.From: Kimi Haryanto [EMAIL PROTECTED] Date: SatFeb4,2006 4:38 pm Subject: Obat

[teknologia] Obat PoldanMIG berbahaya?

2006-02-11 Terurut Topik Sri Lestari
Assalammualaikum...Ini ada pengalaman dari Pak Kimi,Saran saya kalau kena Migren selain pakai MIGRAN juga ada Bodrex MIGRA yang tidak mengandung aspirin!Memang aspirin untuk beberapa orang bisa buat lambung jadi luka...seperti dialami oleh istri Bapakdan juga

[teknologia] Re: RD Mesin ATM

2006-02-11 Terurut Topik Dipo Prasetyo
Betul Mas, aku juga heran ko bs terjadi... trus ada uang palsu segala lagi belon lg, se-atm2 nya ilang begitu aja... anehnya, namanya mobil angkut khusus ko bisa dibajak sementara seluruh crew-nya sehat wal afiat... abiz itu satu lantai arsip tuh kebakar begitu aja tanpa bekas, heran gw mo nya

[teknologia] Re: Operating sistem untuk server

2006-02-11 Terurut Topik Dipo Prasetyo
Xixixixi, harusnya temenmu yang pake Fedora itu malu ko bs ga punya waktu utk jawab pertanyaanmu Pak Zaki. Ya udah lah, lupakan temenmu kalo mm kamu ngerasa ngeggangu ato membuat perasaanmu ga enak. Mm komunitas open source itu sangat eksklusif, tp sangat menarik itu menjadi bahan obrolan. Jadinya

[teknologia] Re: RD Mesin ATM

2006-02-11 Terurut Topik Herry Susanto
Pada tanggal 2/11/06, Zaki Akhmad [EMAIL PROTECTED] menulis: Eh saya tarik lagi aja deh pertanyaan berapa lama RD mesin ATM. Saya takut malah pusing. Mending mikirin saya mau berapa lama lagi jadi mahasiswa. Nah kalau pertanyaan ini saya sendiri yang tahu jawabannya. ;) Wah, ini jawabannya

[teknologia] Re: SBY, India dan Thailand

2006-02-11 Terurut Topik Dipo Prasetyo
Aku udah baca Tylla di Gatra sejak des lalu, kayaknya masalahnya udah lama selesai deh. Kok diangkat lg, mm itu faktanya ko mo ditutup2i gmn lg?? Aneh, katanya mau berkarya ko ga mau dikritik...apa pengenjd otoriter lg yak? On 2/11/06, Fatih [EMAIL PROTECTED] wrote: On 2/10/06, Zaki Akhmad

[teknologia] Re: How statistics caught Indonesia's war-criminals

2006-02-11 Terurut Topik Edo Caligula
On 2/12/06, Ronny Haryanto [EMAIL PROTECTED] wrote: To generate the East Timor report, HRDAG researchers spent three years in the country -- now called Timor-Leste -- collecting and analyzing mountains of raw data. The group marshaled 8,000 testimonies and developed innovative

[teknologia] Re: Obat Sanaflu mengandung PPA (PhenylPropanolAmine) yang berbahaya ?

2006-02-11 Terurut Topik Firdaus Tjahyadi
On 2/12/06, Sri Lestari [EMAIL PROTECTED] wrote: kok masih ada aja tolong ditertibkan dong pak RT

[teknologia] Re: Tanya yang Punya Pengalaman di Digital Library

2006-02-11 Terurut Topik Dipo Prasetyo
On 2/11/06, Zaki Akhmad [EMAIL PROTECTED] wrote: Ada yang punya pengalaman melakukan migrasi pendataan konvensionalperpustakaan kecil ke pendataan ala digital library gak? Katakanlah jumlah bukunya 3000. Pembaca maksimal yang bisa datang pada waktubersamaan, katakanlah 20 orang. Aku ga pengalaman

[teknologia] Re: Sekolah rodi

2006-02-11 Terurut Topik Anthony Fajri
On 2/10/06, Arif Hidayat [EMAIL PROTECTED] wrote: wah, kalo saya punya ide konvert semua buku pegangan di itb ke ebook, lalu cdnya dibagikan gratis ke mahasiswa baru. ini untuk menyamakan plying field karena kita tahu tidal semua mahasiswa sanggup beli buku. mungkin dengan begini bisa mengurangi

[teknologia] Re: Sekolah rodi

2006-02-11 Terurut Topik Dicky Arinal
On 2/12/06, Anthony Fajri [EMAIL PROTECTED] wrote: bisa download materi kuliah. Tapi sama aja, abis download biasanya diprint. memang, lebih enak belajar hardcopy daripada softcopy. soalnya kalo hardcopy bisa dicoret2 :)Sebenarnya bukan masalah bisa dicorat-coret, tapi bisa dibaca sambil tidur,

[teknologia] Re: Sekolah rodi

2006-02-11 Terurut Topik baskara
On 2/12/06, Dicky Arinal [EMAIL PROTECTED] wrote: Sebenarnya bukan masalah bisa dicorat-coret, tapi bisa dibaca sambil tidur, dan bisa dilipat2. Softcopy (ebooks) tidak bisa dibaca berlama-lama. Kalau terlalu lama membaca di depan monitor (berbeda kondisi untuk tiap mata orang), mata kita