[assunnah] Re: Tanya : Hukum jadi PNS

2011-05-29 Terurut Topik ... Chandraleka
Assalamu'alaikum wa rahmatullah wa barakatuh Dimana ya saya bisa dapat artikel lengkap dari postingan jawaban akh Abu Harits tentang Hukum Menjadi Pegawai Negeri? Apa ini dari rekaman kajian waktu Syaikh Ali bin Abdul Hamid bin Hasan al Halaby di Malang? Jazaakallah khoir. Wassalamu'alaikum

Re: [assunnah] Info tentang KUPANG NTT

2011-05-29 Terurut Topik tri handoko
Assalamu'alaikum wr.wb Barrakallahufikum semoga allah merahmati antum, Insya Allah untuk makanan yang halal sangat mudah dan banyak di temukan di Kota Kupang karena sekarang sudah banyak sekali warung-warung muslim yang di buka oleh orang-orang jawa, jadi tidak usah khawatir akh untuk hal

[assunnah] Konsultasi Jilbab dan Kerudung

2011-05-29 Terurut Topik Rozalina
السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ Ada yg ingin saya tanyakan berkenaan dng jilbab dan kerudung: 1. Jilbab adalah baju luar, jd kita pake 2 baju. Baju dalam (bukan underwear) tp pakaian utk di rumah dan jubah/jilbab sbg baju luar. Iya kan ? Pertanyaan saya: apa baju dalam itu

[assunnah] Tiga Syarat Halalnya Pekerjaan Sampingan

2011-05-29 Terurut Topik Prada Aisyah
Tiga Syarat Halalnya Pekerjaan Sampingan Pertanyaan, “Saya bekerja sebagai programmer di sebuah perusahaan komputer yang memproduksi berbagai program untuk keperluan pengajaran. Setelah jam kerja selesai, saya memiliki ide untuk memproduksi program pengajaran lain, yang boleh jadi serupa dengan

[assunnah] OOT: Butuh info alat terapi hidrosefalus

2011-05-29 Terurut Topik Iqbal
Assalaamu'alaikum Ikhwan dan akhwat sekalian, ada saudara kita yg sedang dapat ujian butuh bantuan. Anaknya yg kedua lahir dalam kondisi mengidap hidrosefalus. Berdasarkan telusuran di internet ada alat terapi yg ditemukan oleh Dr Paulus Sudiharto yg dinamakan shunt semilunar. Ikhwan kita ini

[assunnah] Bagaimana dengan saudara kita yang sudah janda

2011-05-29 Terurut Topik hasim1...@yahoo.co.id
Bismillah,assalamu'alaikum ikhwanufillah ana mau menanyakan soal bagaimana sikap dan tanggung jawab seorang saudara laki laki terhadap saudarinya yang sudah menjanda,apabila si saudara laki laki melihat saudari perempuan beriikhtilat dan saudara laki laki ini membiarkan apakah dia termasuk

RE: [assunnah] Tanya: Adakah hukum karma dalam Islam..?

2011-05-29 Terurut Topik Dr . Salamun Sastra
Wassalamualaikum, Dalam Islam tidak ada hukum karma. Semua ditanggung sendiri sebagai beban masing-masing dan tidak ada reinkarnasi. Dari Kitab Suci Al Quran, sudah jelas Suruhan dan Larangan, juga sudah ditetapkan malaikat yang menulis apa yang dilakukan oleh kita untuk catatan timbangan nanti

[assunnah] Tanya: Doa untuk non Muslim

2011-05-29 Terurut Topik Yoga Suhartanto
Assalamualaikum warohmatullah wabarokatuh Teman skelas di tempat saya mengadakan seminar skripsinya dan dia seorang muslim, apakah sbgai seorang Muslim kita dilarang mendoakan non Muslim, misalnya semoga seminarnya sukses atau berjalan lancar dan semisalnya? Jazakumullahu khoir

Re: [assunnah] Radio Rodja di Bandung

2011-05-29 Terurut Topik abu abdurrahman
bismillah wa'alaykumsalam warohmatullohi wabarokatuh afwan, mungkin maksudnya relay Radio Rodja Cileungsi ya... Insyaalloh dalam waktu dekat akan mengudara Radio Rodja Bandung di frekuensi AM 1476 khz. Yang merelay Radio Rodja Cileungsi. informasi bisa dilihat di

[assunnah] Bolehkah Bermain Saham Syariah

2011-05-29 Terurut Topik Prada Aisyah
Bolehkah Bermain Saham Syariah Pertanyaan: Apakah diperbolehkan bermain saham syariah? Apa dasarnya? Ari ganda (ari**@***.com) Jawaban: Wa’alaikumussalam. Saudara Ari Ganda, semoga Allah merahmati Saudara dan juga keluarga. Saham adalah surat bukti kepemilikan atas suatu perusahaan atau

Re: [assunnah] Info tentang KUPANG NTT

2011-05-29 Terurut Topik ... Chandraleka
Wa'alaikum salam wa rahmatullah wa barakatuh Saya tidak tahu kondisi di Kupang, tapi saya pernah ke daerah NTT yang lebih pelosok lagi yaitu di kota kecil Waikabubak, P. Sumba. Di sana memang masjid sangat jarang, tetapi ada masjid besar di dekat pasar. Karena kotanya kecil jadi saya kira

[assunnah] Re: Habatusaudah dalam tinjauan ilmiah [Edisi Indonesia]

2011-05-29 Terurut Topik MDN - Eko Junaidi
??? ?? ?? ?? ? ? ??? Terlampir terjemahan bebas (dari Google Terjemah). Semoga bermanfaat, ?? ?? ??? ?? ?? Afwan jika kurang berkenan ? ? ??? Abu Hisyam al Maedani * Jamu Tradisional Membunuh Sel Kanker

RE: [assunnah]Tanya : Shalat istikharah

2011-05-29 Terurut Topik Abu Harits
From: rozalina.mi...@gmail.com Date: Sat, 21 May 2011 04:00:50 + السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ Mohon petunjuk bagaimana cara shalat istikharah sesuai sunnah. Terimakasih Wasswrwb Ummu Shafiya Silakan buka penjelasan dibawah ini. Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa

RE: [assunnah]Tanya : mengikat rambut

2011-05-29 Terurut Topik Abu Harits
From: anikwulandar...@yahoo.co.id Date: Tue, 17 May 2011 13:14:51 +0800 Assalamu'alaikum, mohon penjelasan adakah sunnah mengikat rambut menjadi 3bagian bagi seorang wanita'?maaf kalau sudah pernah dibahas.jazakumullahu khairan Untuk para wanita, hadits riwayat Al-Bukhari menyebutkan dalam

RE: [assunnah]Tanya : aqiqoh ketika dewasa

2011-05-29 Terurut Topik Abu Harits
From: dh.k...@gmail.com Date: Sun, 15 May 2011 09:10:49 +0700 Assalaamu'alaikum warohmatulloohi wabarokaatuh Bagaimanakah hukumnya aqiqoh apabila si anak sudah dewasa (berkeluarga), apakah masih perlu meminta orang tua untuk meng aqiqoh kan mengingat orang tua sdh tdk ada beban (mampu materi)

Re: [assunnah] Mohon bantuan bahasa arab

2011-05-29 Terurut Topik abu icanimovic
alhamdulillah, biidznillahi amaltu fardhol kifaayati liummiiy. Pada 24 Mei 2011 16:49, idaneptuniasu...@yahoo.com menulis: Assalamu 'alaikum warahmatullahi wabarakatuh, Mohon bantuannya,apakah ada yg mengetahui atau bisa menterjemahkan kedalam bhs arab, kalimat ; ' Alhamdullilah,atas