[media-dakwah] Keturunan Rasulullah SAW masih akan terus ada hingga akhir Zaman

2006-01-09 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Assalamu'alaikum, Rasulullah Shalallahu alaihi wa sallam adalah keturunan Nabi Ibrahim alaihi sallam, dan Imam Mahdi adalah keturunan Rasulullah Shalallahu alaihi wa sallam. Sementara Imam Mahdi akan datang pada akhir zaman. Maka keturunan Ibrahim alayhi salam dan Muhammad

[media-dakwah] Tata Cara Mandi Wajib

2006-01-08 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Tata Cara Mandi Wajib Hal – hal yang menyebabkan diwajibkannya mandi : Keluar air mani, baik saat terjaga ataupun tidur, berdasarkan sabda Rasulullah SAW, “Sesungguhnya air (mandi) itu disebabkan air (keluarnya mani)” (HR. Muslim no. 343 dan Abu Dawud no. 214)

Re: [media-dakwah] Ahli Kitab hari ini masih ada !

2006-01-04 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
dengan Allah. Wassalam Ku HanyaOrangBiasa kuhanyaorangbiasa@To: Media Dakwah

[media-dakwah] Ahli Kitab hari ini masih ada !

2006-01-03 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Masih Adakah Ahli Kitab ? Untuk dapat menjawab pertanyaan tersebut mari kita lihat surat Rasulullah SAW kepada pembesar bangsa Romawi, Heraklius, sebagai berikut : Dari Muhammad hamba Allah dan Rasul-Nya Kepada Heraklius, pembesar Bangsa Romawi Keselamatan atas orang yang

Re: [media-dakwah] Ahli Kitab hari ini masih ada !

2006-01-03 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Assalamu'alikum, Saudaraku semua, semoga antum semua dirahmati Allah Ta'ala, biar adil sebaiknya kita melihat penafsiran Abu Fida' Ibnu Katsir tentang QS Al Maai-dah ayat 5 yang mana dijelaskan (pada Tafsir Ibnu Katsir tersebut) bahwa ada sahabat - sahabat Nabi SAW yang menikah dengan

[media-dakwah] Hadits Dha'if tidak Dapat dijadikan Hujah

2005-12-21 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Hadits Dha’if Tidak Dapat Dijadikan Hujjah Oleh : Abu Tauam Berdasarkan sanadnya atau orang yang merawikannya maka oleh Imam Abu Isa At Tirmidzi (209 H – 279 H) derajat hadits dibagi menjadi 3 macam yaitu shahih, hasan dan dha’if. Sebelumnya pada era Imam Ahmad bin Hambal (164 H – 241

[media-dakwah] Dha'ifnya Hadits Mengadzankan Bayi

2005-12-21 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Dha’ifnya Hadits Mengadzankan Bayi yang Baru Lahir Oleh : Ustadz Abdul Hakim bin Amir Abdat Dari ‘Ubaidullah bin Abi Rafi’ dari bapaknya (yakni Abu Rafi’), ia berkata, “Aku pernah melihat Rasulullah adzan di telinga Hasan bin Ali ketika dilahirkan Fatimah” (HR. Abu Dawud no. 5105,

[media-dakwah] 8 Macam Najis dan Cara Menyucikannya

2005-12-21 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
8 Macam Najis dan Cara Menyucikannya Hal – hal yang terdapat dalil tentang kenajisan serta cara menyucikannya adalah : Air seni. Dari Anas ra., “Seorang Arab Badui buang air di Mesjid, lalu segolongan orang menghampirinya. Rasulullah SAW lantas bersabda, ‘Biarkanlah

[media-dakwah] Dan akan dikeluarkan dari neraka itu ...

2005-12-08 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Dan Akan Keluar dari Neraka Allah SWT berfirman, “Sesungguhnya Allah tidak akan mengampuni dosa syirik kepada-Nya dan Dia akan mengampuni yang selain itu bagi siapa yang Ia kehendaki …” (QS An Nisaa’ 116, lihat juga QS An Nisaa’ 48) Dari Anas ra., Rasulullah SAW bersabda,

[media-dakwah] Siapakah Ahlus Sunnah wal Jama'ah

2005-12-06 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Siapakah Ahlus Sunnah wal Jama’ah ? Oleh : Abu Tauam Al Khalafy Istilah ahlus sunnah wal jama’ah ada dalam Kitab Tafsir Al Qur’an Al Azhim yang disusun oleh Al Hafizh Ibnu Katsir yaitu ketika sahabat Abdullah bin Abbas ra. mengomentari ayat, “Pada Hari Perhitungan ada orang –

[media-dakwah] Ide Mentalmudkan Al Qur'an

2005-12-01 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Ide Men ’Talmud’ kan Al Qur’an Oleh : Budi Aribowo Tulisan ini dimaksudkan untuk menjelaskan konsep talmudisme yaitu konsep memperbaharui Kitab Taurat yang diturunkan kepada Nabi Musa a. s. agar sesuai dengan perkembangan zaman yang kemudian dihubungkan dengan apa yang terjadi

[media-dakwah] Masih Adakah hari ini yang disebut Ahli Kitab

2005-12-01 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Masih Adakah Ahli Kitab ? Untuk dapat menjawab pertanyaan tersebut mari kita lihat surat Rasulullah SAW kepada pembesar bangsa Romawi, Heraklius, sebagai berikut : Dari Muhammad hamba Allah dan Rasul-Nya Kepada Heraklius, pembesar Bangsa Romawi Keselamatan atas orang yang

[media-dakwah] Adakah Zakat Profesi !?

2005-11-23 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Adakah Zakat Profesi !? Oleh : Abu Tauam Harta yang dimiliki oleh seorang muslim dalam bentuk emas, perak ataupun uang (termasuk perhiasan) yang dihasilkan baik itu dari jalan bekerja, perniagaan, warisan, hadiah ataupun yang lainnya jika sudah mencapai nishab dan haulnya maka

[media-dakwah] Mencintai Sahabat Rasulullah SAW

2005-11-23 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Keutamaan dan Hak Sahabat Rasulullah SAW Berikut ini adalah hadits – hadits shahih yang menceritakan keutamaan Sahabat Rasulullah SAW, Dari Abdullah bin Mas’ud ra., bahwa Rasulullah SAW bersabda, “Khairun naasi qarnii tsummal ladziina yaluunaHum tsummal ladziina yaluunaHum”

[media-dakwah] Mu'awiyah bin Abi Sufyan ra adalah Sahabat Nabi SAW yang mulia

2005-11-23 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Mu’awiyah bin Abi Sufyan ra adalah Sahabat Nabi SAW yang Mulia Oleh : Ustadz Abu Ubaidah Imam Ibnul Mubarak rhm. berkata, “Mu’awiyyah dalam pandangan kami adalah ujian. Apabila kami mendapati seorang yang memandang Mu’awiyah dengan sinis, maka kami pun mencurigai sikapnya terhadap

[media-dakwah] Testing

2005-11-16 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Assalamu'alaikum Tes udah bisa posting belum ya KuHanyaOrangBiasa MURNIKAN TAUHID, TEGAKAN SUNNAH Dari Abu Dzar ra., Rasulullah SAW bersabda, Jibril berkata kepadaku, 'Barangsiapa meninggal dunia dalam keadaan tidak menyekutukan Allah dengan sesuatu apapun, maka pasti dia masuk surga'

[media-dakwah] Hukum Shalat Jama'ah yang Kedua di Satu Mesjid

2005-10-26 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Hukum Shalat Jama’ah yang Kedua di Satu Mesjid Sudah merupakan suatu fenomena yang sering terjadi di masyarakat yaitu pengulangan shalat secara berjama’ah di satu mesjid. Karena seringnya fenomena itu terjadi maka kami akan mencoba membahas masalah ini melalui tinjauan syar’i. Secara

[media-dakwah] Siapakah 70000 Orang yang Masuk Surga Tanpa Hisab

2005-10-26 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Siapakah 70.000 Orang yang Masuk Surga Tanpa Hisab ? Hisab (perhitungan) merupakan sesuatu yang pasti akan ditemui oleh semua manusia di yaumil akhir nanti. Secara istilah syar’i, hisab adalah Allah SWT memperlihatkan kepada hamba – hambaNya tentang amal – amal mereka (Syarah Lu’matul

[media-dakwah] yang menyebabkan banyak kaum muslimin masuk surga adalah ...

2005-10-19 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Akhlak yang Mulia Akhlak secara bahasa (lughah/etimologi) adalah tabiat, pembawaan atau karakter (Kitab An Nihayah 2/70). Sedangkan secara istilah atau terminologinya akhlak memiliki beberapa definisi sebagai berikut : ·Imam Ibnul Mubarak mendefinisikan, “Akhlak yang mulia

[media-dakwah] Meneladani Rasulullah SAW Berhari Raya

2005-10-13 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Meneladani Rasulullah SAW Berhari Raya Dari Anas ra., Rasulullah SAW pernah bersabda, “Aku datang kepada kalian sedangkan kalian memiliki dua hari raya yang menjadi ajang permainan kalian pada masa Jahiliyyah. Dan sesungguhnya Allah telah menganti keduanya dengan yang lebih baik, yaitu

[media-dakwah] Lafazh Takbiran Para Sahabat Rasulullah SAW

2005-10-13 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Lafazh Takbiran Sahabat Rasulullah SAW Oleh : Syaikh Ali Hasan bin Ali Al Halabi Al Atsari Sebatas pengetahuan kami (Syaikh Ali Hasan), tidak ada satu hadits Nabi pun yang shahih dalam menjelaskan sifat takbir (pada hari raya ‘Ied). Akan tetapi ada riwayat dari sebagian sahabat Nabi SAW,

[media-dakwah] Terlindunginya Kehormatan, Darah dan Jiwa Orang Asing di Negeri Muslim

2005-10-03 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Terlindunginya Kehormatan, Darah dan Jiwa Orang Asing (Kufar) di Negeri Muslim Oleh : Abu Tauam Al Khalafy Seorang muslim yang pergi ke negeri – negeri kufar semisal Amerika Serikat atau negeri – negeri di Eropa untuk belajar, berobat, tamasya dan lainnya maka kehormatannya, darahnya dan

[media-dakwah] Pendapat Syaikh bin Baz tentang Bom Bunuh Diri

2005-10-03 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Pendapat Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz tentang Bom Bunuh Diri Oleh : Ustadz Aunur Rafiq bin Ghufran Syaikh Ibnu Baz ditanya, “Bagaimana hukumnya orang yang mengorbankan dirinya bertujuan membunuh sekian banyak kelompok orang Yahudi ?” Beliau rahimahullah menjawab, “Sudah saya

[media-dakwah] Semua Umat Muhammad SAW Akan Masuk Surga Kecuali yang Melakukan Dosa Syirik (2)

2005-09-15 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Semua Umat Muhammad SAW akan Masuk Surga Kecuali yang Melakukan Dosa Syirik (2) Oleh : Abu Tauam Al Khalafy Saudaraku betapa besar rahmat Allah SWT kepada manusia khususnya kepada umat Muhammad SAW dibandingkan dengan kemurkaan-Nya, sebagaimana Rasulullah SAW bersabda dari sahabat Abu

[media-dakwah] Taat Pada Pemimpin walaupun ia Pemimpin yan Zhalim

2005-09-10 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Menaati Pemimpin/Pemerintah Muslim walaupun Mereka Pemimpin yang Zhalim; Hikmah dari Keruntuhan Kekhalifahan Islam 1924 M Oleh : Abu Tauam Al Khalafy Allah SWT berfirman, “Hai orang – orang beriman, taatilah Allah dan taatilah Rasul dan ulil amri diantara kamu” (QS An Nisaa’ 59)

[media-dakwah] Hadits Dha'if tidak dapat dijadikan Hujah/dalil

2005-09-06 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Hadits Dha’if Tidak Dapat Dijadikan Hujjah Oleh : Abu Tauam Al Khalafy Berdasarkan sanadnya atau orang yang merawikannya maka oleh Imam Abu Isa At Tirmidzi (209 H – 279 H) derajat hadits dibagi menjadi 3 macam yaitu shahih, hasan dan dha’if. Sebelumnya pada era Imam Ahmad bin Hambal (164

[media-dakwah] Syair Aqidah Muslim

2005-08-29 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Syair Aqidah Muslim Jika pengikut Ahmad adalah wahabi Maka aku akui bahwa diriku wahabi Kutiadakan sekutu bagi Tuhan Maka tak ada Tuhan bagiku Selain Yang Maha Esa dan Maha Pemberi Tak ada kubah yang

[media-dakwah] Larangan Membunuh Kodok dan Memakannya

2005-08-09 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Larangan Membunuh Kodok (dan Memakannya) Oleh : Ustadz Abdul Hakim bin Amir Abdat Dari Abdurrahman bin Utsman (ia berkata), “Sesungguhnya seorang tabib pernah bertanya kepada Nabi SAW tentang kodok yang ia akan jadikan obat ? Maka Nabi SAW telah melarang tabib tersebut membunuh kodok” (HR.

[media-dakwah] Darul Islam dan Darul Kufur

2005-08-09 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Darul Islam dan Darul Kufur Para ulama’ ahlus sunnah membagi suatu negeri menjadi 2 macam yaitu Darul Islam dan Darul Kufur, namun mereka berbeda pendapat tentang indikasi yang dijadikan patokan dalam menghukumi suatu negeri apakah Darul Islam atau Darul Kufur. Salah satu pendapat yang

[media-dakwah] Hadits Shahih dan Dha'if Tentang Doa mau makan dan setelah makan

2005-07-08 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Hadits – hadits Dha’if Shahih Tentang Do’a Mau Makan dan Selesai makan A. Hadits – hadits dha’if 1. Do’a ketika akan makan : “Allahumma baariklanaa fimaa razaqtana wa qinaa adzaabannaar” (HR. Ibnu Suny) Hadits ini sangat dha’if. 2. Do’a selesai makan : Dari Abu

[media-dakwah] Semua Umat Muhammad SAW akan Masuk Surga Kecuali yang Melakukan Dosa Syirik

2005-06-30 Terurut Topik Ku HanyaOrangBiasa
Semua Umat Muhammad SAW Akan Masuk Surga Kecuali yang Melakukan Dosa Syirik Imam Ath Thahawi rhm berkata : “Pelaku dosa besar dikalangan umat Muhammad SAW tempatnya di Neraka namun tidak kekal di dalamnya apabila ia meninggal dalam keadaan bertauhid (tidak menyekutukanNya). Jika ia