poin saya adalah kreatifitas, inovasi, imajinasi hal penting. dan
negara2 asia spt india, cina, jepang, korea bahkan eropa pun masih
kalah dengan amerika. bukan berarti orang amerika hebat. tapi karena
orang amerika terbuka sehingga orang dari seluruh dunia bisa
berkompetisi dengan cara yg relatif fair di amerika. heterogenitas
inilah dan sistem tertentu inilah yg membuat amerika tetap memimpin dlm
inovasi teknologi.

terus terang saya belum liat isinya amerika jadi mungkin sangat subjective.

hmmm  ngga juga lah, boleh dibilang di Eropa/Asia  juga ngga kalah innovatifnya dengan amerika, bahkan banyak teknologi canggih yang sekarang di pakai amerika itu banyak yang datang dari Eropa atau Israel yang jelas2 bukan Amerika.

dan jangan pula di sepelekan kemampuan cina dan Korea dalam hal inovasi, ambil contoh gimana Samsung yang tadinya cuma produsen Chip, skrg bermain di segala bidang bahkan telco, dan bisa mengalahkan  dominasi Sony sebagai leader electronic consumer.


Kalau yang saya liat,  America  sich cuma menang branding doank, dan sekali lagi karena amerika itu selalu jadi polisi dunia yaa seakan-akan dunia milik dia..

saya yakin tiap negara pasti punya problem masing2 termasuk juga amerika, secanggih apappun innovasi mereka toh ekonomi amerik ngga lebih baik dari Cina, bahkan banyak perusahaan Amerika di beli oleh Perushaan Eropa atau Asia yang kalau mau di hitung udah ribuan jumlahnya.



keunggulan dalam teknologi/sains/ekonomi bukan hasil karya individu2
genius. tapi hasil suatu sistem yang mampu memanfaatkan individu2 hebat
itu menjadi output kolektif yang kompetitif.

itu cuma soal waktu, saya fikir hal ini akan segara terjadi di negara2 asia, spt India dan Cina
 

cheers,
roby


Salam

Adjie


Kirim email ke