Re: [assunnah] Mohon Referensi Buku PraPasca Nikah

2006-11-02 Terurut Topik ==Ibnu Muhdi==
Zahid ;-)) said: Assalamu'alaikum == Wa 'alaikumus-salam warohmatulloh wabarokatuh... Afwan ana mohon referensinya dong buku yang bagus tentang masalah Pra nikah dan Pasca nikah, ana perlu banget nih mohon infonya ya == Antum bisa baca buku 'Panduan Nikah dari A-Z', penerbit Pustaka Ibnu

Re: [assunnah] Gibah membatalkan puasa ?

2006-10-12 Terurut Topik == Ibnu Muhdi ==
- Original Message - From: melda syl To: assunnah@yahoogroups.com Sent: Thursday, October 12, 2006 7:53 AM Subject: [assunnah] Gibah membatalkan puasa ? Assalamualaikum warahmatullah wabarakatuh, Tadi pagi dalam perjalanan ke kantor ana ngobrol dengan teman, ujung-ujungnya gibah...

Re: [assunnah] Re: OOT-tanya....

2006-10-11 Terurut Topik == Ibnu Muhdi ==
Wa 'alaikumus-salam warohmatulloh wabarokatuh. Untuk meningkatkan kekhusyu'an disetiap ibadah memang harus sering-sering dilatih. Dan tidak bisa kita meraihnya dengan sekejap mata. Butuh kesabaran yang tinggi. Meraih kekhusyu'an tidak dengan mengikuti pelatihan-pelatihan sholat khusyu'

Re: [assunnah] OOT-tanya....

2006-10-10 Terurut Topik == Ibnu Muhdi ==
Ya Akhi, kita semua berusaha untuk menjadikan setiap ibadah kita lakukan menjadi khusyu'. Tapi ana yakin diantara ikhwan sekalian tidak ada satupun yang merasa sudah khusyu'. Kita kembalikan semua kehadirat Alloh Jalla wa 'Alla. Usaha untuk menjadikan khusyu' setiap ibadah kita hendaknya tidak

Re: [assunnah] tanya: Taufik Hidayah ...?

2006-10-09 Terurut Topik == Ibnu Muhdi ==
Wa a'laikumus-salam warohmatulloh wabarokatuh... Afwan, ana ingin mencoba menjawab yang akhi tanyakan. Mohon para ikhwah mengkoreksi jika ada yang salah pada apa-apa yang ana tuliskan ini. Jaza'a kalloh khoiron... Hidayah bisa diartikan dengan petunjuk. Bisa dilihat pada tafsir surat al-baqoroh :

Re: [assunnah] Tanya : siwak

2006-10-01 Terurut Topik ==Ibnu Muhdi==
zero.8492 said: Assamu'alaikum ana mau tanya, bagaimana cara menggunakan siwak? ana lihat artikel di http://almanhaj.or.id/index.php?action=morearticle_id=1056bagian=0 bahwa bersiwak merupakan sunnah Rasul Wasalam Wa 'alaikumus-salam warohmatulloh wabarokatuh... Memang bersiwak

RE: [assunnah] Puasa yang haram (sebuah tanggapan)

2006-09-06 Terurut Topik == Ibnu Muhdi ==
Assalamu 'alaikum warohmatulloh wabarokatuh... Alhamdulillah, washolatu wassalamu 'ala rasululillah, wa ba'd. Alloh subhanahu wa ta'ala berfirman : áóÞóÏú ÌóÇÁßó ÇáúÍóÞøõ ãöä ÑøóÈøößó ÝóáÇó Êóßõæäóäøó ãöäó ÇáúãõãúÊóÑöíäó Artinya: Sesungguhnya telah datang kebenaran kepadamu dari Tuhanmu,

Re: [assunnah] bolehkah membantah orangtua..

2006-09-06 Terurut Topik == Ibnu Muhdi ==
Wa 'alaikumus-salam warohmatulloh wabarokatuh... Sekedar berbagi. Ana pernah menghadiri ta'lim yang diisi oleh ustad Ma'ruf Nursalam, Lc di masjid Al-Quddus Surabaya. Pada sessi tanya jawab ada sebuah pertanyaan yang semisal dengan pertanyaan ukhti. Beliau menjawab: bahwa menikah hukum asalnya

Re: [assunnah] minta penjelasan Mazhab?

2006-09-06 Terurut Topik == Ibnu Muhdi ==
febri kristianto said: assalamu'alaikum warahmatullah wabarakatuh bisa minta penjelasan apa arti mazhab? wa'alaikumsalam warahmatullah wabarakatuh Wa 'alaikumus-salam warohmatulloh wabarokatuh. Mazhab artinya jalan (tempat keluarnya/sumber asal). Dalam masalah agama sering disebut aliran.

[assunnah] Kesamaan Aqidah Imam Empat

2006-09-06 Terurut Topik == Ibnu Muhdi ==
KESAMAAN AQIDAH IMAM EMPAT Oleh Dr. Muhammad Abdurrahman Al-Khumais sumber http://www.almanhaj.or.id Aqidah imam Empat, Abu Hanifah, Malik, Syafi’i, dan Ahmad. Adalah yang dituturkan oleh al-Qur’an dan Sunnah Nabi, sesuai dengan apa yang menjadi pegangan para sahabat dan tabi’in. Tidak ada

Re: [assunnah] tanya: Beda Nabi Rosul - Setan, Iblis Jin

2006-09-01 Terurut Topik == Ibnu Muhdi ==
Assalamu 'alaikum warohmatulloh wabarokatuh... 1. Perbedaan Nabi dan Rosul adalah - Nabi adalah hamba Alloh yang menerima wahyu berisi suatu syari'at, namun ia tidak mendapat perintah untuk men-tabligh-kannya, - Rasul adalah hamba Alloh yang menerima wahyu berisi syari'at dan ia mendapat

Re: [assunnah] Apa Bedanya Aku dan Kami ??

2006-08-31 Terurut Topik == Ibnu Muhdi ==
Wa 'alaikumus-salam warohmatulloh wabarokatuh Sepengetahuan ana yang dhoif ini, bahwa Alloh menggunakan dhomir (kata ganti) Kami ketika menjelaskan sesuatu yang berkenaan dengan Rububiyyah Alloh, adapun penggunaan dhomir Aku jika menjelaskan sesuatu yang berkenaan dengan Uluhiyyah Alloh.

Re: [assunnah] Re: tanya: Tingkatan-tingkatan Syi'ah

2006-08-27 Terurut Topik ==Ibnu Muhdi==
yang secara tidak sengaja biasanya mengiringi tulisan para penulisnya... sama-sama menganggap bahwa syiah itu bathil bukan berarti kita membenarkan setiap makalah yg menghujat syiah... wallahu 'alam... On 8/25/06, ==Ibnu Muhdi== [EMAIL PROTECTED] wrote: Ada sebuah buku yang sangat bagus

[assunnah] Dauroh Ahad Dhuha

2006-08-25 Terurut Topik ==Ibnu Muhdi==
335 1545 Abu Ahmad : 081 330 566 419 Ibnu Muhdi : 0856 340 4505 -- NB: Sehubungan dengan diadakannya perluasan masjid Al-Amin saat ini sebagai wujud keperdulian ta'mir agar dapat mengakomodasi jumlah jamaah saat ta'lim rutin yang alhamdulillah semakin

[assunnah] Oo... Itu kan sunnah!!!

2006-08-25 Terurut Topik ==Ibnu Muhdi==
Assalamu 'alaikum warohmatulloh wabarokatuh... Ikhwah fillah, betapa sering kita jumpai orang atau bahkan saudara kita sendiri yang apabila ditanyakan kepadanya Kenapa engkau masih ber-Isbal atau Mengapa engkau tidak memelihara jambang atau pertanyaan2 yang semisal dengan itu. Mereka dengan serta

Re: [assunnah] Re: tanya: Tingkatan-tingkatan Syi'ah

2006-08-24 Terurut Topik ==Ibnu Muhdi==
ahlus sunnah wal jama'ah) Dengan dimasukkannya Al-Mukhlashin ke dalam kategori Syi'ah,hitamnya Syi'ah ditutupi dengan golongan (sunni) yang dipinjam dari luar. barokaalloohu fiikum, Abu Muhammad --- In assunnah@yahoogroups.com, == Ibnu Muhdi == [EMAIL PROTECTED] wrote: Website anda: http

Re: [assunnah] tanya: Tingkatan-tingkatan Syi'ah

2006-08-22 Terurut Topik == Ibnu Muhdi ==
wa 'alaikumus-salam warohmatulloh wa barokatuh Ada sebuah URL bagus yang perlu kita baca seputar syiah ini yaitu di: www.hakekat.com. Silahkan antum baca dan ambil pelajaran dari situ Adapun mengenai ustadz (hizbiy) yang mengatakan syi'ah terbagi2 menjadi beberapa firqoh dan bahkan ada yang

Re: [assunnah] Tanya : Masalah Nama Ganda

2006-08-08 Terurut Topik == Ibnu Muhdi ==
Wa 'alaikumus-salam wa rohmatulloh wa barokatuh... Setahu ana dalam Islam untuk panggilan seseorang ada 3 macam panggilan: - Ism : Nama yang diberikan sejak lahir - Kunyah : Nama panggilan yang diawali dengan Abu, Ummu atau Ibnu - Laqob : Gelar yang diberikan untuk menyifati seseorang.

Re: [assunnah] Penyiraman air yasiin

2006-07-17 Terurut Topik ==Ibnu Muhdi==
Wa 'alaikumus-salam wa rohmatulloh wa barokatuh... Afwan, ana yang tidak memiliki ilmu ini mencoba untuk memberikan pendapat. Mohon koreksinya jika ana ada khilaf. Biasanya bayi menangis karena adanya ketidaknyamanan sekitarnya yang ia rasakan. Mungkin haus, mungkin popoknya basah karena pipis

Re: [assunnah] Re: Do'a Khatam Al Qur'an

2006-07-16 Terurut Topik ==Ibnu Muhdi==
Wa 'alaikumus-salam wa rohmatulloh wa barokatuh. Afwan, Ana ingin menambahkan sedikit tentang qoidah asal yang harus dipahami kaum muslimin yaitu: yang asal dari peribadatan adalah harom sampai ada hujjah/dalil yang memerintahkan, yang asal dari makanan dan muammalah adalah halal hingga ada

[assunnah] chm Almanhaj versi 33

2006-07-13 Terurut Topik ==Ibnu Muhdi==
Assalamu 'alaikum warohmatulloh wabarokatuh... Afwan. Ana ingin sekedar sharing aja. Ana ada file chmalmanhajversi33.chm. Bagi ikhwan yang menghendaki bisa request ke ana via japri. Afwan bila kurang berkenan wassalamu 'alaikum warohmatulloh wabarokatuh... Yahoo!

[assunnah] Re: [OOT] chmAlmanhajversi33

2006-07-13 Terurut Topik ==Ibnu Muhdi==
Assalamu 'alaikum warohmatulloh... Afwan kepada ikhwan sekalian, Sebelumnya ana jelaskan bahwa ana dalam membagi (share) file ini sebenarnya belum meminta izin pada admin almanhaj.or.id, karena ana cari alamat admin web ini di situsnya tidak ana temukan. Ana memberanikan menyebarkan file ini

Re: [assunnah] Tanya : Buku sejarah Nabi

2006-06-29 Terurut Topik ==Ibnu Muhdi==
Wa 'alaikumus-salam warohmatullohi wabarokatuh. Mungkin antum bisa membacanya pada buku 'Rahiqul Mahtum' yang merupakan karya ilmiah dari Shafiurrahman Mubarokfury. Buku ini adalah karya ilmiyah terbaik diantara yang terbaik yang merupakan hasil riset oleh para pakar2 sejarah nabi yang diadakan

Re: [assunnah] Jadwal Kajian Surabaya

2006-06-29 Terurut Topik ==Ibnu Muhdi==
Assalamu 'alaikum warohmatulloh... Sekedar menambahkan informasi tentang Jadwal kajian di Surabaya. Di Masjid Al-Amin, Jl. Semampir Tengah IIIA/25, Surabaya: - Setiap Senin, Ba'da Maghrib 'Riyadhus-Shalihin' - Ust. Ma'ruf Nursalam, Lc. - Setiap Rabu, Ba'da Maghrib 'Syarah Aqidah Wasithiyyah' -

Re: [assunnah] Jadwal Kajian Surabaya

2006-06-27 Terurut Topik ==Ibnu Muhdi==
Assalamu 'alaikum warohmatulloh wabarokatuh. Berkenaan dengan dipindahkannya ma'had Ali Al-Irsyad Al-Islamiyyah dari Jl Iskandar Muda ke daerah Sidotopo, maka jadwal ta'lim di Masjid Al-Irsyad untuk sementara ditiadakan. Dengan demikian maka jadwal yang disampaikan oleh al-akh Ruudv_Avl untuk di

Re: [assunnah] OOT : Sudah adakah file Almanhaj.chm versi terbaru?

2006-06-23 Terurut Topik ==Ibnu Muhdi==
Wa 'alaikumus-salam warohmatulloh wabarokatuh... yang versi 32 sudah ada, tapi banyak muncul karakter2 yang sangat menyulitkan dalam membacanya contohnya seperti berikut: --- Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda. “Artinya : Janganlah seorang mu’min lelaki membenci seorang

Re: [assunnah] OOT: bahasa arabnya onta

2006-06-12 Terurut Topik ==Ibnu Muhdi==
Wa 'alaikumus-salam warohmatulloh wabarokatuh Bahasa Arabnya untuk Unta yaitu: Ibilun, Jamalun, atau Naqotun Ketiganya mempunyai arti sama yaitu Unta... Wallohu a'lam... wassalamu 'alaikum warohmatulloh wabarokatuh On 6/4/06, jamalriri jamal [EMAIL PROTECTED] wrote: Assalamualaikum,

[assunnah] Fw: INFO

2006-06-01 Terurut Topik -=Ibnu Muhdi=-
Assalamu 'alaikum warohmatulloh. Numpang informasi - Original Message - From: Arie Sent: Wednesday, May 31, 2006 11:09 AM Subject: INFO ADAM AIR memberikan 1000 tiket GRATIS ke Jogjakarta selama 1 minggu, KHUSUS untuk DOKTER TENAGA MEDIS. Tiket Gratis tersebut TIDAK UNTUK

[assunnah] Tanya biografi Ustadz Mubarak Bamu'allim, Lc.

2006-05-02 Terurut Topik -=Ibnu Muhdi=-
Assalamu 'alaikum warohmatulloh wa barokaatuh.Adakah diantara ikhwan sekalian yang mengetahui tentang biografi dari ustadzuna Ustadz Mubarak Bamu'allim, Lc.Jika ada diantara ikhwan sekalian yang mengetahuinya ana minta untuk mengirimkan ke ana via japri atau ke alamat [EMAIL PROTECTED].Ana