[tanya-jawab] DNS server secondary

2011-12-15 Terurut Topik sutarno . st
Rekan forum,

Untuk membuat DNS server secondary di centos gimana ya ? , ip yang saya punya 
seperti ini : 

Ip publicip lan1 as dns server primary --(VPN)ip lan2( dan 
menggunakan dns server primary,ip lan2 yg akan digunakan sebagai DNS server 
secondary )

Salam 
Suta®no BlackBerry

Re: [tanya-jawab] DNS server secondary

2011-12-15 Terurut Topik mat JaDoel
Hello sutarno...@gmail.com,

Thursday, December 15, 2011, 5:13:27 PM, you wrote:

 Untuk membuat DNS server secondary di centos gimana ya ? , ip yang saya punya 
 seperti ini :
http://www.howtoforge.com/installation-of-bind-as-a-secondary-slave-dns-server-on-centos

-- 
Best regards,
 mat JaDoel


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS Server multi domain

2011-11-11 Terurut Topik sutarno . st
Rekans milis,

Saya mau implementasi satu server DNS tapi bisa untuk beberapa nama nomain 
(subdomain) dan subdomain berada dibeberapa komputer server, saya akan gunakan 
Centos5.5final.

Mungkin ada link yang bisa direferensikan atau ada yg sudah pernah implement.

Salam  
Suta®no BlackBerry

Re: [tanya-jawab] DNS Server multi domain

2011-11-11 Terurut Topik box
2011/11/11  sutarno...@gmail.com:
 Rekans milis,

 Saya mau implementasi satu server DNS tapi bisa untuk beberapa nama nomain 
 (subdomain) dan subdomain berada dibeberapa komputer server, saya akan 
 gunakan Centos5.5final.

 Mungkin ada link yang bisa direferensikan atau ada yg sudah pernah implement.


kalo pake bind kan emang lagsung bisa pak
kalo liat², cek di howtoforge aja dulu

kalo soal implement, server hosting semua kaya gitu... :)

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS

2011-07-29 Terurut Topik Imam Cartealy

salam

- Original Message -
 Dh.
 Mohon pencerahan setting DNS misalkan www.test.com ipnya 10.100.1.1.
 Untuk membukanya adalah http://www.test.com atau http://10.100.1.1.
 Pertanyaan saya adalah bagaimana agar user hanya bisa membuka
 http://www.test.com dan tidak bisa/error ketika http://10.100.1.1 ?


kalau anda memakai squid, di squid ada opsi yang mencegah user untuk 
menggunakan ip address di URL, sehingga klien bisa mengakses 
http://www.test.com tetapi tidak ip addressnya http://10.100.1.1. Opsi ini 
biasanya digunakan untuk mencegah user yang 'nakal', yang suka membypass proxy 
dengan menggunakan alamat ip di URL.

Tapi terus terang saya lupa opsi apa itu. Saya harus cari2 dulu. Mungkin ada 
rekan2 yang tahu ?

wassalam

ic

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS

2011-07-27 Terurut Topik prasetyo
Dh.
Mohon pencerahan setting DNS misalkan www.test.com ipnya 10.100.1.1. Untuk 
membukanya adalah http://www.test.com atau http://10.100.1.1. Pertanyaan saya 
adalah bagaimana agar user hanya bisa membuka http://www.test.com dan tidak 
bisa/error ketika http://10.100.1.1 ?


Mohon pencerahannya.

Trims
Salam

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS

2011-07-27 Terurut Topik Ronny Haryanto
2011/7/27 prasetyo bprasety...@yahoo.com
 Mohon pencerahan setting DNS misalkan www.test.com ipnya 10.100.1.1. Untuk 
 membukanya adalah http://www.test.com atau http://10.100.1.1. Pertanyaan saya 
 adalah bagaimana agar user hanya bisa membuka http://www.test.com dan tidak 
 bisa/error ketika http://10.100.1.1 ?

Ini Anda menyampurkan dua konsep yg agak beda. DNS dan HTTP.

Dari sisi DNS, pilihannya cuma www.test.com itu resolve ke 10.100.1.1
atau tidak. Tidak ada urusan sama HTTP sama sekali. Ini cuma translate
dari nama ke IP dan/atau sebaliknya. Jadi apa yg anda jelaskan di atas
bukan bidangnya DNS.

Dari sisi HTTP, ini tergantung web server apa yang anda gunakan.
Umumnya web server punya konsep virtual host. Jadi utk mencapai apa yg
anda jelaskan di atas, anda set web servernya utk listen di
10.100.1.1, dan mungkin configure a default virtual host ke situ. Lalu
set www.test.com sebagai virtual host yg berbeda.

Jadi kalo ada request ke http://10.100.1.1 si web server akan
menggunakan configuration virtual host yg default utk menghandle
request tsb. Sedangkan request ke http://www.test.com akan dihandle
oleh configuration utk virtual host www.test.com.

Contoh configuration tergantung web server apa yg anda gunakan, kalo
Nginx, kurang lebih gini:

# default vhost - 10.100.1.1
server {
  listen 80 default;
  server_name localhost;
  location / {
root /var/www/nginx-default;
  }
  # ...dst...
}

# www.test.com
server {
  listen 80;
  server_name test.com;
  location / {
root /var/www/test.com
  }
  # ...dst...
}

Ronny

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS

2011-07-27 Terurut Topik Masim Vavai Sugianto
Halo mas Ronny,

2011/7/27 Ronny Haryanto ro...@haryan.to

 2011/7/27 prasetyo bprasety...@yahoo.com
  Mohon pencerahan setting DNS misalkan www.test.com ipnya 10.100.1.1. Untuk 
  membukanya adalah http://www.test.com atau http://10.100.1.1. Pertanyaan 
  saya adalah bagaimana agar user hanya bisa membuka http://www.test.com dan 
  tidak bisa/error ketika http://10.100.1.1 ?

 Ini Anda menyampurkan dua konsep yg agak beda. DNS dan HTTP.

 Dari sisi DNS, pilihannya cuma www.test.com itu resolve ke 10.100.1.1
 atau tidak. Tidak ada urusan sama HTTP sama sekali. Ini cuma translate
 dari nama ke IP dan/atau sebaliknya. Jadi apa yg anda jelaskan di atas
 bukan bidangnya DNS.

Mungkin sekedar tambahan, konsep DNS dan HTTP memang berbeda, tapi
mungkin yang dimaksudkan si penanya adalah kondisi sebagai berikut :

IP Server : 10.100.1.1
Nama Server : server.test.com

Jika di DNS zone test.com di definisikan sebagai berikut :

www IN A   10.100.1.1

Maka yang bersangkutan bisa akses http://www.test.com dan
http://10.100.1.1 (tapi tidak bisa akses http://test.com jika tidak
ada address tersebut di /etc/hosts)

Meski demikian, jika ditambahkan entry records berikut :

test.com.IN A 10.100.1.1

Yang bersangkutan akan bisa akses http://test.com juga karena
addressnya langsung didefine di DNS records.

Jadi jika si penanya (TS) tanya bagaimana cara menolak akses tanpa
www, hilangkan entry records :

namadomain.tld.IN A IP.add.re.ss

Kira-kira demikian.

--
Best Regards,


Masim Vavai Sugianto - Talk is Cheap, Show Me the Code !
Training Zimbra Mail Server  Virtualization-Linux High Availability
Server : http://bit.ly/l4vNel

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS yang aneh

2011-03-13 Terurut Topik rednux
Hi all
kenapa ip/hostname webserver saya jika dibuka menggunakan komputer
memakai DNS Google (8.8.8.8/8.8.4.4) tidak bisa akses
(ping-telnet-browsing) TAPI jika menggunakan DNS Speedy
(202.134.0.155/202.134.1.10) lancar.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS yang aneh

2011-03-13 Terurut Topik Masim Vavai Sugianto
2011/3/14 rednux red...@gmail.com:
 Hi all
 kenapa ip/hostname webserver saya jika dibuka menggunakan komputer
 memakai DNS Google (8.8.8.8/8.8.4.4) tidak bisa akses
 (ping-telnet-browsing) TAPI jika menggunakan DNS Speedy
 (202.134.0.155/202.134.1.10) lancar.

Hostname/IP/nama websitenya apa, biar bisa dicheck juga..


-- 
Best Regards,

Masim Vavai Sugianto
//
Blog (ID)                                  : http://www.vavai.com
Excellent Infotama Kreasindo    : http://www.vavai.biz
Training Zimbra Mail Server       : http://bit.ly/gPBi0K
//

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS Nawala dan OpenDNS

2010-12-09 Terurut Topik Ferry Kristianto

Dear all,

Saat ini saya menggunakan squid+SquidGuard untuk content filtering dan 
ditambah DNS Nawala untuk filter2 yang masih tembus.

Di router juga ada DNS server (dnsmasq) yang saya gunakan untuk DNS cache.

Bila saya tambah dengan openDNS, apakah request DNS bisa dilewatkan ke 
nawala lalu bila tidak ada blok, akan dicek ke openDNS dan kalau 
kedua2nya OK, baru resolving? Atau hanya ke satu macam DNS server saja 
(Nawala atau OpenDNS)?

Saya ingin ada content filtering yang ampuh.

thanks

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] dns server slave

2010-10-25 Terurut Topik sonjaya
dear all

ane lagi coba virtualbox nih  tadinya mau di jadi dns server  slave.
mesin ubuntu 10.10  dan dns server yg dipakai bind9 ( bawanyaa)
berikut config
named.conf.local  :
bajigur ~: cat /etc/bind/named.conf.local
//
// Do any local configuration here
//

// Consider adding the 1918 zones here, if they are not used in your
// organization
//include /etc/bind/zones.rfc1918;

zone company.co.id {
type slave;
masters {
 192.168.0.13;
  };
file /etc/bind/db.company;
};

bajigur ~:
bajigur ~: ls -la /etc/bind/
total 64
drwxr-sr-x  2 root bind 4096 2010-10-25 19:42 .
drwxr-xr-x 85 root root 4096 2010-10-25 18:47 ..
-rw-r--r--  1 root root  601 2010-08-05 03:39 bind.keys
-rw-r--r--  1 root root  237 2010-08-05 03:39 db.0
-rw-r--r--  1 root root  271 2010-08-05 03:39 db.127
-rw-r--r--  1 root root  237 2010-08-05 03:39 db.255
-rw-r--r--  1 root root  353 2010-08-05 03:39 db.empty
-rwxrwxrwx  1 bind bind0 2010-10-26 09:04 db.company
-rw-r--r--  1 root root  270 2010-08-05 03:39 db.local
-rw-r--r--  1 root root 2994 2010-08-05 03:39 db.root
-rw-r--r--  1 root bind  463 2010-08-05 03:39 named.conf
-rw-r--r--  1 root bind  490 2010-08-05 03:39 named.conf.default-zones
-rw-r--r--  1 root bind  341 2010-10-25 19:42 named.conf.local
-rw-r--r--  1 root bind  572 2010-08-05 03:39 named.conf.options
-rw-r-  1 bind bind   77 2010-10-25 17:54 rndc.key
-rw-r--r--  1 root root 1317 2010-08-05 03:39 zones.rfc1918
bajigur ~: rndc reload
server reload successful
bajigur ~: ping 192.168.0.13
PING 192.168.48.13 (192.168.0.13) 56(84) bytes of data.
64 bytes from 192.168.0.13: icmp_req=1 ttl=255 time=4.23 ms
64 bytes from 192.168.0.13: icmp_req=2 ttl=255 time=0.767 ms
64 bytes from 192.168.0.13: icmp_req=3 ttl=255 time=0.779 ms
64 bytes from 192.168.0.13: icmp_req=4 ttl=255 time=1.55 ms
64 bytes from 192.168.0.13: icmp_req=5 ttl=255 time=0.959 ms
^C
--- 192.168.0.13 ping statistics ---
5 packets transmitted, 5 received, 0% packet loss, time 4010ms
rtt min/avg/max/mdev = 0.767/1.657/4.230/1.317 ms
bajigur ~:
bajigur ~: nslookup yahoo.com 192.168.0.13
Server: 192.168.0.13
Address:192.168.0.13#53

Non-authoritative answer:
Name:   yahoo.com
Address: 98.137.149.56
Name:   yahoo.com
Address: 209.191.122.70
Name:   yahoo.com
Address: 67.195.160.76
Name:   yahoo.com
Address: 69.147.125.65
Name:   yahoo.com
Address: 72.30.2.43
bajigur ~:
bajigur ~: rndc reload
server reload successful
bajigur ~: /etc/init.d/bind9 restart
 * Stopping domain name service... bind9
[ OK ]
 * Starting domain name service... bind9
[ OK ]
bajigur ~:
bajigur ~: ls -la /etc/bind/
total 64
drwxr-sr-x  2 root bind 4096 2010-10-25 19:42 .
drwxr-xr-x 85 root root 4096 2010-10-25 18:47 ..
-rw-r--r--  1 root root  601 2010-08-05 03:39 bind.keys
-rw-r--r--  1 root root  237 2010-08-05 03:39 db.0
-rw-r--r--  1 root root  271 2010-08-05 03:39 db.127
-rw-r--r--  1 root root  237 2010-08-05 03:39 db.255
-rw-r--r--  1 root root  353 2010-08-05 03:39 db.empty
-rwxrwxrwx  1 bind bind0 2010-10-26 09:28 db.company
-rw-r--r--  1 root root  270 2010-08-05 03:39 db.local
-rw-r--r--  1 root root 2994 2010-08-05 03:39 db.root
-rw-r--r--  1 root bind  463 2010-08-05 03:39 named.conf
-rw-r--r--  1 root bind  490 2010-08-05 03:39 named.conf.default-zones
-rw-r--r--  1 root bind  341 2010-10-25 19:42 named.conf.local
-rw-r--r--  1 root bind  572 2010-08-05 03:39 named.conf.options
-rw-r-  1 bind bind   77 2010-10-25 17:54 rndc.key
-rw-r--r--  1 root root 1317 2010-08-05 03:39 zones.rfc1918
bajigur ~:

ini setingan di dns server ( master )

acl slavedns {
192.168.0.18;
};
options {
version ucinx; // remove this to allow version queries

listen-on{ any; };
listen-on-v6 { any; };

empty-zones-enable yes;

allow-recursion { clients; };
allow-transfer { slavedns; };
};

logging {
category lame-servers { null; };
};

zone company.co.id {
type master;
file master/db.company;
allow-transfer {
slavedns;
};
};


nah kira kira kenapa yach , apakah enviroment virtual box untuk dns
kurang mantab ? padahal semua di local network blm up ke production
server .

-- 
sonjaya
http://sharenupload.com

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS nawala

2010-07-22 Terurut Topik ryan_oke
2010/7/20 Ferry Kristianto mailtomyitan...@gmail.com:
 Iseng2 saya nyoba nawala. hanya saja website yang bisa dijadiin test-case
 apa ya?Tahunya sudah terblokir darimana ya?
 Soalnya saya juga sudah pake blacklist dari squid dan keyword tertentu juga
 diblok.


Web yang bisa dijadikan uji coba: Coba saja web yang kira-kira
termasuk dalam kategori diblokir http://www.nawala.org//categories.php

Tahunya sudah diblokir yaitu dengan cara mencoba membukanya. Jika
termasuk web yang diblokir, maka akan muncul informasi bahwa web
tersebut tidak boleh dikunjungi dan disebutkan termasuk dalam kategori
mana.


-- 
ryan_oke
http://ry.web.id/

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS nawala

2010-07-20 Terurut Topik Ferry Kristianto
Iseng2 saya nyoba nawala. hanya saja website yang bisa dijadiin 
test-case apa ya?Tahunya sudah terblokir darimana ya?
Soalnya saya juga sudah pake blacklist dari squid dan keyword tertentu 
juga diblok.


thanks

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS refused :(( tolong donggg

2010-05-16 Terurut Topik sonjaya
coba chek sudah up belum servicenya ,

2010/5/16 mu'ammal hamidy muammalham...@gmail.com:
 salam
 tolong dong
 kemarin waktu install server 10.04, pas waktu install DNS pakek bind9
 kok eror yang
 gak mau direstart karena muncul pesan berikut
 rndc : connect failed:127.0.0.1#953: connection refused
 adakah yang bisa bantu saya??
 wassalam

 --
  LIfE gOoD 

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis





-- 
sonjaya
http://www.sharenupload.com
http://www.farmproxy.com

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS refused :(( tolong donggg

2010-05-16 Terurut Topik mu'ammal hamidy
 coba chek sudah up belum servicenya ,
caranya gimana mas?? maaf msh tahap belajar
apakah pakek NMAP untuk mendeteksi kalo port DNS itu hidup
kalo itu sudah mas

-- 
 LIfE gOoD 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS refused :(( tolong donggg

2010-05-16 Terurut Topik Imam Cartealy
salam

rndc-nya masih bermasalah, kemungkinan besar key rndc-nya masih bermasalah. Bila
tidak ingin memakai rndc, matikan saja. caranya, coba cari di named,conf baris
yang ada hubungannya dengan rndc, comment baris ini. beberapa opsi yang
berhubungan dengan rndc diantaranya

include /etc/bind/rndc.key
controls {
inet 127.0.0.1 allow { localhost; } keys { rndc-key; };
};
key rndc-key { bla-bla };

dsbnya

wassalam

ic

On 16/05/10 10:00, mu'ammal hamidy wrote:
 salam
 tolong dong
 kemarin waktu install server 10.04, pas waktu install DNS pakek bind9
 kok eror yang
 gak mau direstart karena muncul pesan berikut
 rndc : connect failed:127.0.0.1#953: connection refused
 adakah yang bisa bantu saya??
 wassalam
 

-- 
Imam Cartealy
Linux registered user #481374

Surat elektronik ini bersifat rahasia dan bisa berisikan informasi yang bersifat
pribadi. Anda tidak diperkenankan untuk menggandakan, menggunakan ataupun
mengungkapkan surat elektronik ini dalam bentuk apapun kepada siapapun.
Penggunaan ataupun penyebaran surat elektronik ini dalam bentuk apapun kepada
pihak lain adalah diluar tanggung jawab penulis.

Surat elektronik ini termasuk tambahan yang diikutkan dalam surat elektronik ini
ditujukan hanya untuk penerima. Jika Anda bukan orang yang dimaksudkan oleh
penulis sebagai penerima surat elektronik ini, Anda tidak diperbolehkan untuk
mengambil tindakan apapun terhadap surat elektronik ini dan menunjukkannya
kepada siapapun. Jika Anda menerima surat elektronik ini karena kesalahan, mohon
beritahukan penulis dan segera menghapusnya.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS refused :(( tolong donggg

2010-05-16 Terurut Topik mu'ammal hamidy
 salam

 rndc-nya masih bermasalah, kemungkinan besar key rndc-nya masih bermasalah. 
 Bila
 tidak ingin memakai rndc, matikan saja. caranya, coba cari di named,conf baris
 yang ada hubungannya dengan rndc, comment baris ini. beberapa opsi yang
 berhubungan dengan rndc diantaranya

 include /etc/bind/rndc.key
 controls {
inet 127.0.0.1 allow { localhost; } keys { rndc-key; };
 };
 key rndc-key { bla-bla };

 dsbnya

 wassalam

 ic

cara matiinnya gimana nich mas???

-- 
 LIfE gOoD 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS refused :(( tolong donggg

2010-05-16 Terurut Topik eko
kasih tanda pagar #

2010/5/16 mu'ammal hamidy muammalham...@gmail.com:
 salam

 rndc-nya masih bermasalah, kemungkinan besar key rndc-nya masih bermasalah. 
 Bila
 tidak ingin memakai rndc, matikan saja. caranya, coba cari di named,conf 
 baris
 yang ada hubungannya dengan rndc, comment baris ini. beberapa opsi yang
 berhubungan dengan rndc diantaranya

 include /etc/bind/rndc.key
 controls {
        inet 127.0.0.1 allow { localhost; } keys { rndc-key; };
 };
 key rndc-key { bla-bla };

 dsbnya

 wassalam

 ic

 cara matiinnya gimana nich mas???

 --
  LIfE gOoD 

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS refused :(( tolong donggg

2010-05-15 Terurut Topik mu'ammal hamidy
salam
tolong dong
kemarin waktu install server 10.04, pas waktu install DNS pakek bind9
kok eror yang
gak mau direstart karena muncul pesan berikut
rndc : connect failed:127.0.0.1#953: connection refused
adakah yang bisa bantu saya??
wassalam

-- 
 LIfE gOoD 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS server problem

2010-05-06 Terurut Topik Ferry Kristianto

Dear all,

Saya membuat DNS server lokal untuk mempercepat browsing jaringan 
kantor. Jadi biar request DNS bisa ditangani secara intern saja.
Saya menggunakan dnsmasq. Tapi seringkali tidak bisa look-up alamat web 
yang dicari. Setelah refresh beberapa kali baru bisa loading.

Apa ada yang salah di konfigurasi nya?
berikut ini konfigurasi dnsmasq saya, setelah saya strip line yang tidak 
terpakai:



filterwin2k
resolv-file=/etc/resolv.conf
server=202.152.19.130
server=202.152.5.36
listen-address=127.0.0.1
cache-size=1



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS yang belum benar

2010-02-08 Terurut Topik rasyid
Saya setup zimbra di centos 5.4 yang juga digunakan sebagai internet 
sharing dengan speedy. Internet sharing sudah berjalan normal.cuma dns 
nya sepertinya bermasalah
saya mengikuti tutorial dns chroot dari sini : 
http://wiki.ngadimin.org/Instalasi_Chroot_DNS_Server_Menggunakan_Bind_di_CentOS_5.masalhnya 
http://wiki.ngadimin.org/Instalasi_Chroot_DNS_Server_Menggunakan_Bind_di_CentOS_5.masalhnya 
jika di dig terhadapa domain larinya masih ke ip public.apakah saya 
salah set di zonenya.


berikut konfig named.conf saya :

*di /var/named/chroot/etc/named.conf*

key rndckey {
   algorithm hmac-md5;
   secret V8nwCoxrFOxbB2nGTvkmb+ iXQIArPiOa2NTkhHBcaA8=;
};

controls {
  inet 127.0.0.1 port 953
  allow { 127.0.0.1; } keys { rndckey; };
};
options {

  directory /var/named;
  pid-file /var/run/named/named.pid;

  recursion yes;

  allow-recursion {
 127.0.0.1;
 192.168.1.0/24 http://192.168.1.0/24; //network anda
  };

  listen-on {
 127.0.0.1;
 192.168.1.1; //ip server yang menjalankan bind ini
  };

  query-source address * port 53;

  // sembunyikan versi bind anda
  version none;

  allow-query {
 127.0.0.1;
 192.168.1.0/24 http://192.168.1.0/24; //network anda
  };
};
zone . IN {
  type hint;
  file named.ca http://named.ca/;
};

// contoh, buat zone baru. ngadimin.org http://ngadimin.org/
zone expertabroker.com http://expertabroker.com/ IN {
  type master;
  file data/expertabroker.com.zone;
  allow-update { none; };
};

dan konfig zone saya
*di /var/named/chroot/var/named/data/expertabroker.com.zone*

$ORIGIN .
$TTL 86400  ; 1 day
expertabroker.com http://expertabroker.com/ IN SOA  
ns.expertabroker.com http://ns.expertabroker.com/. 
hostmaster.expertabroker.com http://hostmaster.expertabroker.com/. (
 
 2008042200 ; serial

   7200   ; refresh (2 hours)
   7200   ; retry (2 hours)
   1209600; expire (2 weeks)
   86400  ; minimum (1 day)
   )
   NS  zimbra.expertabroker.com 
http://zimbra.expertabroker.com/.

   A   192.168.1.1

$ORIGIN expertabroker.com http://expertabroker.com/.

zimbra  A   192.168.1.1

kalo saya dig expertabroker.com http://expertabroker.com/
hasilnya :

;  DiG 9.3.6-P1-RedHat-9.3.6-4.P1.el5_4.2  expertabroker.com 
http://expertabroker.com/

;; global options:  printcmd
;; Got answer:
;; -HEADER- opcode: QUERY, status: NOERROR, id: 14867
;; flags: qr rd ra; QUERY: 1, ANSWER: 1, AUTHORITY: 2, ADDITIONAL: 2

;; QUESTION SECTION:
;expertabroker.com http://expertabroker.com/.INA

;; ANSWER SECTION:
expertabroker.com http://expertabroker.com/.340INA
216.180.241.61


;; AUTHORITY SECTION:
expertabroker.com http://expertabroker.com/.340INNS
ns2.hostanda.com http://ns2.hostanda.com/.
expertabroker.com http://expertabroker.com/.340INNS
ns1.hostanda.com http://ns1.hostanda.com/.


;; ADDITIONAL SECTION:
ns1.hostanda.com http://ns1.hostanda.com/.3020INA
216.180.241.59
ns2.hostanda.com http://ns2.hostanda.com/.3021INA
216.180.241.60


;; Query time: 33 msec
;; SERVER: 192.168.0.1#53(192.168.0.1)
;; WHEN: Mon Feb  8 17:03:57 2010
;; MSG SIZE  rcvd: 128


di /etc/resolv.conf :

#nameserver 192.168.1.1
nameserver 192.168.0.1
nameserver  202.134.0.61


bagaimana supaya ketika di dig bisa mengarah ke ip lokal server sebelum 
ke ip public.
jika saya tambahakan di /etc/resolf.conf ip server 192.168.1.1 maka 
internet dari user jadi mati mohon share reakan2??


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS yang belum benar

2010-02-08 Terurut Topik Masim Vavai Sugianto
On Tue, Feb 9, 2010 at 8:54 AM, rasyid wilan...@gmail.com wrote:
 Saya setup zimbra di centos 5.4 yang juga digunakan sebagai internet sharing
 dengan speedy. Internet sharing sudah berjalan normal.cuma dns nya
 sepertinya bermasalah
 saya mengikuti tutorial dns chroot dari sini :
 http://wiki.ngadimin.org/Instalasi_Chroot_DNS_Server_Menggunakan_Bind_di_CentOS_5.masalhnya
 http://wiki.ngadimin.org/Instalasi_Chroot_DNS_Server_Menggunakan_Bind_di_CentOS_5.masalhnya
 jika di dig terhadapa domain larinya masih ke ip public.apakah saya salah
 set di zonenya.

 berikut konfig named.conf saya :

 *di /var/named/chroot/etc/named.conf*

 key rndckey {
       algorithm hmac-md5;
       secret V8nwCoxrFOxbB2nGTvkmb+ iXQIArPiOa2NTkhHBcaA8=;
 };

 controls {
      inet 127.0.0.1 port 953
              allow { 127.0.0.1; } keys { rndckey; };
 };
 options {

      directory /var/named;
      pid-file /var/run/named/named.pid;

      recursion yes;

      allow-recursion {
             127.0.0.1;
             192.168.1.0/24 http://192.168.1.0/24; //network anda
      };

      listen-on {
             127.0.0.1;
             192.168.1.1; //ip server yang menjalankan bind ini
      };

      query-source address * port 53;

      // sembunyikan versi bind anda
      version none;

      allow-query {
             127.0.0.1;
             192.168.1.0/24 http://192.168.1.0/24; //network anda
      };
 };
 zone . IN {
      type hint;
      file named.ca http://named.ca/;
 };

 // contoh, buat zone baru. ngadimin.org http://ngadimin.org/
 zone expertabroker.com http://expertabroker.com/ IN {
      type master;
      file data/expertabroker.com.zone;
      allow-update { none; };
 };

 dan konfig zone saya
 *di /var/named/chroot/var/named/data/expertabroker.com.zone*

 $ORIGIN .
 $TTL 86400      ; 1 day
 expertabroker.com http://expertabroker.com/         IN SOA
  ns.expertabroker.com http://ns.expertabroker.com/.
 hostmaster.expertabroker.com http://hostmaster.expertabroker.com/. (
                              2008042200 ; serial
                               7200       ; refresh (2 hours)
                               7200       ; retry (2 hours)
                               1209600    ; expire (2 weeks)
                               86400      ; minimum (1 day)
                               )
                       NS      zimbra.expertabroker.com
 http://zimbra.expertabroker.com/.
                       A       192.168.1.1

 $ORIGIN expertabroker.com http://expertabroker.com/.

 zimbra                  A       192.168.1.1

 kalo saya dig expertabroker.com http://expertabroker.com/
 hasilnya :

 ;  DiG 9.3.6-P1-RedHat-9.3.6-4.P1.el5_4.2  expertabroker.com
 http://expertabroker.com/
 ;; global options:  printcmd
 ;; Got answer:
 ;; -HEADER- opcode: QUERY, status: NOERROR, id: 14867
 ;; flags: qr rd ra; QUERY: 1, ANSWER: 1, AUTHORITY: 2, ADDITIONAL: 2

 ;; QUESTION SECTION:
 ;expertabroker.com http://expertabroker.com/.        IN    A

 ;; ANSWER SECTION:
 expertabroker.com http://expertabroker.com/.    340    IN    A
  216.180.241.61

 ;; AUTHORITY SECTION:
 expertabroker.com http://expertabroker.com/.    340    IN    NS
  ns2.hostanda.com http://ns2.hostanda.com/.
 expertabroker.com http://expertabroker.com/.    340    IN    NS
  ns1.hostanda.com http://ns1.hostanda.com/.

 ;; ADDITIONAL SECTION:
 ns1.hostanda.com http://ns1.hostanda.com/.    3020    IN    A
  216.180.241.59
 ns2.hostanda.com http://ns2.hostanda.com/.    3021    IN    A
  216.180.241.60

 ;; Query time: 33 msec
 ;; SERVER: 192.168.0.1#53(192.168.0.1)
 ;; WHEN: Mon Feb  8 17:03:57 2010
 ;; MSG SIZE  rcvd: 128


 di /etc/resolv.conf :

 #nameserver 192.168.1.1
 nameserver 192.168.0.1
 nameserver  202.134.0.61


 bagaimana supaya ketika di dig bisa mengarah ke ip lokal server sebelum ke
 ip public.
 jika saya tambahakan di /etc/resolf.conf ip server 192.168.1.1 maka internet
 dari user jadi mati mohon share reakan2??

IP si DNS Server (si Zimbra) itu berapa ? Kalau IP-nya 192.168.1.1,
kenapa resolv-nya 192.168.0.1 ?

Resolv harus merujuk ke DNS Server yang dimaksud. Soal Internet yang
mati, berarti DNS-nya tidak punya forwarder list. Biasanya kalau
resolv ada beberapa DNS address, lookup address akan mengikuti
prioritas yang diset. Mestinya tidak problem, karena kalau gagal di
192.168.1.1, resolv akan ditest ke 202.134.0.61

-- 
Best Regards,

Masim Vavai Sugianto
//
Blog (ID)  : http://www.vavai.com
Blog (EN) : http://www.vavai.net
Training Zimbra : http://bit.ly/d0yvE5
//

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS yang belum benar

2010-02-08 Terurut Topik rasyid




di /etc/resolv.conf :

#nameserver 192.168.1.1
nameserver 192.168.0.1
nameserver  202.134.0.61


bagaimana supaya ketika di dig bisa mengarah ke ip lokal server sebelum ke
ip public.
jika saya tambahakan di /etc/resolf.conf ip server 192.168.1.1 maka internet
dari user jadi mati mohon share reakan2??



IP si DNS Server (si Zimbra) itu berapa ? Kalau IP-nya 192.168.1.1,
kenapa resolv-nya 192.168.0.1 ?

Resolv harus merujuk ke DNS Server yang dimaksud. Soal Internet yang
mati, berarti DNS-nya tidak punya forwarder list. Biasanya kalau
resolv ada beberapa DNS address, lookup address akan mengikuti
prioritas yang diset. Mestinya tidak problem, karena kalau gagal di
192.168.1.1, resolv akan ditest ke 202.134.0.61

  


ip zimbra 192.168.1.1 eth0
192.168.0.2 eth1
192.168.0.1 itu ip modem speedy mas vavai
kalo saya unmark nameserver 192.168.1.1 dig zimbra.expertabroker.com 
bisa dapet ip si zimbra tapi koneksi inetnya jadi mati mas


thank's atas responnya



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS yang belum benar

2010-02-08 Terurut Topik Masim Vavai Sugianto
2010/2/9 rasyid wilan...@gmail.com:


 di /etc/resolv.conf :

 #nameserver 192.168.1.1
 nameserver 192.168.0.1
 nameserver  202.134.0.61


 bagaimana supaya ketika di dig bisa mengarah ke ip lokal server sebelum
 ke
 ip public.
 jika saya tambahakan di /etc/resolf.conf ip server 192.168.1.1 maka
 internet
 dari user jadi mati mohon share reakan2??


 IP si DNS Server (si Zimbra) itu berapa ? Kalau IP-nya 192.168.1.1,
 kenapa resolv-nya 192.168.0.1 ?

 Resolv harus merujuk ke DNS Server yang dimaksud. Soal Internet yang
 mati, berarti DNS-nya tidak punya forwarder list. Biasanya kalau
 resolv ada beberapa DNS address, lookup address akan mengikuti
 prioritas yang diset. Mestinya tidak problem, karena kalau gagal di
 192.168.1.1, resolv akan ditest ke 202.134.0.61



 ip zimbra 192.168.1.1 eth0
                192.168.0.2 eth1
 192.168.0.1 itu ip modem speedy mas vavai
 kalo saya unmark nameserver 192.168.1.1 dig zimbra.expertabroker.com bisa
 dapet ip si zimbra tapi koneksi inetnya jadi mati mas

nameserver 192.168.1.1 itu mesti diunmark, karena dns server ada
disitu. Sebenarnya ada yang agak aneh dikonfigurasinya. Kalau
192.168.0.1 adalah IP modem speedy, mestinya ip Zimbra (yang notabene
bakal butuh akses internet) satu kelas dengan IP si modem Speedy,
misalnya 192.168.0.2, jadi konfigurasi dns server menggunakan IP
192.168.0.2

Kalau kondisi sekarang bisa juga, tapi IP 192.168.1.x harus dirouting
supaya bisa membaca 192.168.0.x atau IP luar.


-- 
Best Regards,

Masim Vavai Sugianto
//
Blog (ID)  : http://www.vavai.com
Blog (EN) : http://www.vavai.net
Training Zimbra : http://bit.ly/d0yvE5
//

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS yang belum benar

2010-02-08 Terurut Topik Imam Cartealy
salam
 
 
 bagaimana supaya ketika di dig bisa mengarah ke ip lokal server sebelum
 ke ip public.
 jika saya tambahakan di /etc/resolf.conf ip server 192.168.1.1 maka
 internet dari user jadi mati mohon share reakan2??
 


pakai split dns bro. bikin acl buat jaringan lokal

acl local {
alamat.ip.lokal/subnet;
alamat.ip.lokal.lainnya/subnet;
};


terus bikin viewnya

view internal IN {
match-client { local;};
zone a {  };//daftarkan semua zone yang local diijinkan untuk 
melihat, temasuk
hint, 127 dsb
zone expertabroker.com {
 type master;
file data/expertabroker.com.zone.internal;
allow-update { none; };
};

view external IN {
match-client { any;};
zona x { }; //sama, daftarkan juga semua zone untuk acl ini

zone expertabroker.com {
type master;
file data/expertabroker.com.zone.eksternal;
allow-update { none; };
};


sekarang bikin zone file untuk eksternal dan internal. Untuk yang eksternal pake
alamat ip publik, sedangkan untuk yang internal pake alamat ip internal. beres

semoga bermanfaat


wassalam

ic

-- 
Imam Cartealy
Linux registered user #481374

Surat elektronik ini bersifat rahasia dan bisa berisikan informasi yang bersifat
pribadi. Anda tidak diperkenankan untuk menggandakan, menggunakan ataupun
mengungkapkan surat elektronik ini dalam bentuk apapun kepada siapapun.
Penggunaan ataupun penyebaran surat elektronik ini dalam bentuk apapun kepada
pihak lain adalah diluar tanggung jawab penulis.

Surat elektronik ini termasuk tambahan yang diikutkan dalam surat elektronik ini
ditujukan hanya untuk penerima. Jika Anda bukan orang yang dimaksudkan oleh
penulis sebagai penerima surat elektronik ini, Anda tidak diperbolehkan untuk
mengambil tindakan apapun terhadap surat elektronik ini dan menunjukkannya
kepada siapapun. Jika Anda menerima surat elektronik ini karena kesalahan, mohon
beritahukan penulis dan segera menghapusnya.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS yang belum benar

2010-02-08 Terurut Topik rasyid

I



pakai split dns bro. bikin acl buat jaringan lokal

acl local {
alamat.ip.lokal/subnet;
alamat.ip.lokal.lainnya/subnet;
};


terus bikin viewnya

view internal IN {
match-client { local;};
zone a {};//daftarkan semua zone yang local diijinkan untuk 
melihat, temasuk
hint, 127 dsb
zone expertabroker.com {
 type master;
file data/expertabroker.com.zone.internal;
allow-update { none; };
};

view external IN {
match-client { any;};
zona x { }; //sama, daftarkan juga semua zone untuk acl ini

zone expertabroker.com {
type master;
file data/expertabroker.com.zone.eksternal;
allow-update { none; };
};


sekarang bikin zone file untuk eksternal dan internal. Untuk yang eksternal pake
alamat ip publik, sedangkan untuk yang internal pake alamat ip internal. beres

semoga bermanfaat


wassalam

ic

  


Terima Kasih atas responnya mas..nanti akan saya coba sekarang mencoba 
memahami konsep DNS .



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS IPv6

2009-01-23 Terurut Topik Hendryk

Dear teman2 linux,

tanya dikit aja ya :), kita bisa setting server dns ipv6 secara 
bersamaan dengan dns ipv4 ga ( didalam mesin yang sama ).

terima kasih sebelumnya buat masukan2nya

regards

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS IPv6

2009-01-23 Terurut Topik Okta Pranata S
bisa :D
coba deh di googling dolo ^^

2009/1/23 Hendryk hend...@nap.net.id:
 Dear teman2 linux,

 tanya dikit aja ya :), kita bisa setting server dns ipv6 secara bersamaan
 dengan dns ipv4 ga ( didalam mesin yang sama ).
 terima kasih sebelumnya buat masukan2nya

 regards


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Delegation?

2008-12-23 Terurut Topik Ali Milis
 $ttl 38400
 coba.net.   IN  SOA ns1.coba.net. udienz.gmail.com. (
1225873196
10800
3600
604800
38400 )
TXT Sedondary Mirror
NS  ns1.coba.net.
 coba.net.   IN  A   192.168.1.1
 ns1.coba.net.   IN  A   192.168.1.1
 anakIN  NS  192.168.1.2
 ns2.anakIN  A   192.168.1.2

1) Mengapa coba.net hanya punya satu name server?
2) mengapa anak.coba.net mesti punya name server terpisah?

Saran:

$ORIGIN coba.net.
$TTL 38400
@   IN  SOA ns1.coba.net. udienz.gmail.com. (
   1225873196
   10800
   3600
   604800
   38400 )
   TXT Secondary Mirce
   IN NS  ns1
   IN NS  ns2
   IN A 192.168.1.1
ns1 IN A 192.168.1.1
ns2 IN A 192.168.1.2
anak   IN NS   ns1
   IN NS   ns2

Tentunya bikin satu lagi untuk anak.coba.net.
Lihat juga http://people.webindonesia.com/dullatip/dns/vlsm.org.txt

-- 
Raja Ali M.I. Ilias, Bengkalis, https://wiki.ubuntu.com/AliMilis
Counted GNU/Linux Engineer # 405138 - http://counter.li.org/
Ubuntu User # 14458 - http://ubuntucounter.geekosophical.net/

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Delegation? {Scanned}

2008-12-23 Terurut Topik Mahyuddin Susanto
Yudhi Kusnanto wrote:
 On Sun, 21 Dec 2008, Mahyuddin Susanto wrote:
 
 apakah pengaturan dibawah ini sudah benar?

 ...
 coba.net.IN  A   192.168.1.1
 ns1.coba.net.IN  A   192.168.1.1
 anak IN  NS  192.168.1.2
 
 
 mestinya bukan IP address tapi nama-hostnya. misal:
 ... in ns ns2.anak.coba.net.
 
 ns2.anak IN  A   192.168.1.2
 
 silaken coba!
 
 salam
hm.. berarti settingan lengkap nya adalah...

$ttl 38400
coba.net.   IN  SOA ns1.coba.net. udienz.gmail.com. (
   1225873196
   10800
   3600
   604800
   38400 )
   TXT Sedondary Mirror
   NS  ns1.coba.net.
coba.net.   IN  A   192.168.1.1
ns1.coba.net.   IN  A   192.168.1.1
anakIN  NS  ns2.anak
ns2.anakIN  A   192.168.1.2


begitu pak?
-- 
[udienz]
Blog: http://blog.udienz.net YM: udi...@ymail.com
-
Questionable day.

Ask somebody something.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Delegation?

2008-12-23 Terurut Topik Mahyuddin Susanto
Ali Milis wrote:
  1) Mengapa coba.net hanya punya satu name server?
bukanya coba.net hanya diataur dns nya oleh ns1 pak? jadi NS nya saya
isikan hanya NS1

 2) mengapa anak.coba.net mesti punya name server terpisah?

intinya semua domain dibawah anak di atur oleh ns2.anak.coba.net. jadi
si ns1 itu tidak pelu tahu menahu domain apa saja di bawah anak.coba.net

 Saran:
 
 $ORIGIN coba.net.
 $TTL 38400
 @   IN  SOA ns1.coba.net. udienz.gmail.com. (
1225873196
10800
3600
604800
38400 )
TXT Secondary Mirce
IN NS  ns1
IN NS  ns2
IN A 192.168.1.1
 ns1 IN A 192.168.1.1
 ns2 IN A 192.168.1.2
 anak   IN NS   ns1
IN NS   ns2
 
 Tentunya bikin satu lagi untuk anak.coba.net.
 Lihat juga http://people.webindonesia.com/dullatip/dns/vlsm.org.txt
 
oke pak saya coba dulu semuanya :D

-- 
[udienz]
Blog: http://blog.udienz.net YM: udi...@ymail.com
-
Today is the tomorrow you worried about yesterday.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Delegation? {Scanned}

2008-12-21 Terurut Topik Yudhi Kusnanto
On Sun, 21 Dec 2008, Mahyuddin Susanto wrote:

 apakah pengaturan dibawah ini sudah benar?

...
 coba.net. IN  A   192.168.1.1
 ns1.coba.net. IN  A   192.168.1.1
 anak  IN  NS  192.168.1.2


mestinya bukan IP address tapi nama-hostnya. misal:
... in ns ns2.anak.coba.net.

 ns2.anak  IN  A   192.168.1.2

silaken coba!

salam
-- 
|===[ Yudhi Kusnanto ]=|
|===[ STMIK Akakom ]===|
|===[ http://www.akakom.ac.id/ ]===|

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS Delegation?

2008-12-20 Terurut Topik Mahyuddin Susanto
dear All,

saya mau nanya tentang DNS Delegation, jadi begini. saya membuat dns
dengan domain coba.net. domain ini SOA dan NS nya adalah ns1.coba.net

kemudian saya buat sub domain baru, anak. sub domain ini akan diatur
oleh ns2.anak.coba.net. jadi semua domain di bawah anak akan diwatur
oleh ns2 tanpa pengaturan penambahan sub domain di ns1. itu bagaimana
caranya?
apakah pengaturan dibawah ini sudah benar?



pengaturan sementara

$ttl 38400
coba.net.   IN  SOA ns1.coba.net. udienz.gmail.com. (
1225873196
10800
3600
604800
38400 )
TXT Sedondary Mirror
NS  ns1.coba.net.
coba.net.   IN  A   192.168.1.1
ns1.coba.net.   IN  A   192.168.1.1
anakIN  NS  192.168.1.2
ns2.anakIN  A   192.168.1.2
-- 
[udienz]
Blog: http://udienz.immteknik.org YM: udi...@ymail.com
-
You will step on the night soil of many countries.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Delegation?

2008-12-20 Terurut Topik Cecep Mahbub
2008/12/21 Mahyuddin Susanto udi...@gmail.com:
 dear All,

 saya mau nanya tentang DNS Delegation, jadi begini. saya membuat dns
 dengan domain coba.net. domain ini SOA dan NS nya adalah ns1.coba.net

 kemudian saya buat sub domain baru, anak. sub domain ini akan diatur
 oleh ns2.anak.coba.net. jadi semua domain di bawah anak akan diwatur
 oleh ns2 tanpa pengaturan penambahan sub domain di ns1. itu bagaimana
 caranya?
 apakah pengaturan dibawah ini sudah benar?



 pengaturan sementara

 $ttl 38400
 coba.net.   IN  SOA ns1.coba.net. udienz.gmail.com. (
1225873196
10800
3600
604800
38400 )
TXT Sedondary Mirror
NS  ns1.coba.net.
 coba.net.   IN  A   192.168.1.1
 ns1.coba.net.   IN  A   192.168.1.1
 anakIN  NS  192.168.1.2
 ns2.anakIN  A   192.168.1.2

untuk delegasi subdomain anak.coba.net ke ns2.anak.coba.net sepertinya
sudah betul.

-cecep-

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS-Server-Daftar

2008-05-29 Terurut Topik thelearner
Dear Miliser

Mau tanya nih, masih awam soalnya,

Misalnya saya ingin membuat sebuah DNS Server dengan menggunakan pc di
kantor saya, yang berisi domain buatan saya sendiri mis :
thelearner.org, dan mail server [EMAIL PROTECTED], pertanyaannya:

1. apakah domain saya buat di pc kantor saya bisa diakses dari
luar/internet?
2. apakah saya harus daftar dulu DNS server dan Domain saya tsb di
depkominfo atao daftar di tempat lain?
3. Apakah dengan mail server lokal dan DNS server lokal juga, saya bisa
mengirim/menerima email kemanapun/darimanapun juga?

Terima Kasih atas tanggapannya!

-- 
__
Apakah Anda Yahoo!?
Lelah menerima spam?  Surat Yahoo! memiliki perlindungan terbaik terhadap spam  
http://id.mail.yahoo.com 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS-Server-Daftar

2008-05-29 Terurut Topik rimhotps

- Original Message -
From: thelearner [EMAIL PROTECTED]
To: tanya-jawab@linux.or.id
Sent: Thursday, May 29, 2008 5:27:55 PM (GMT+0700) Asia/Bangkok
Subject: [tanya-jawab] DNS-Server-Daftar

Dear Miliser

Mau tanya nih, masih awam soalnya,

Misalnya saya ingin membuat sebuah DNS Server dengan menggunakan pc di
kantor saya, yang berisi domain buatan saya sendiri mis :
thelearner.org, dan mail server [EMAIL PROTECTED], pertanyaannya:

1. apakah domain saya buat di pc kantor saya bisa diakses dari
luar/internet?
2. apakah saya harus daftar dulu DNS server dan Domain saya tsb di
depkominfo atao daftar di tempat lain?
3. Apakah dengan mail server lokal dan DNS server lokal juga, saya bisa
mengirim/menerima email kemanapun/darimanapun juga?

Terima Kasih atas tanggapannya!

-- 
Jawabannya:
1. Tidak bisa tapi, kalau di lokal mungkin bisa, asalkan di clientnya diset 
dnsnya.

2. Sepertinya iya, karena nama domain itu harus terdaftar, baru bisa diakses 
dari luar, lain hal kalau suatu domain yang udah dibeli kemudian diredirect ke 
domainnya/ DNS server saudara!

3. Asalkan konfigurasinya tepat pada DNS server dan Mail servernya, trus 
komputer saudara sudah terhubung ke internet, pasti bisa.

CMIIW 

Apakah Anda Yahoo!?
Lelah menerima spam?  Surat Yahoo! memiliki perlindungan terbaik terhadap spam  
http://id.mail.yahoo.com 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




-- 
Salam,
Rimhot Parulian Sitorus
Politeknik Informatika Del
Jl.Sisimangaraja Sitoluama Laguboti
Toba Samosir - Sumatra Utara


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] DNS-Server-Daftar

2008-05-29 Terurut Topik 印尼COSMO總公司電腦室
-Original Message-
From: thelearner [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Thursday, May 29, 2008 5:28 PM
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: [tanya-jawab] DNS-Server-Daftar

Dear Miliser

Mau tanya nih, masih awam soalnya,

Misalnya saya ingin membuat sebuah DNS Server dengan menggunakan pc di
kantor saya, yang berisi domain buatan saya sendiri mis :
thelearner.org, dan mail server [EMAIL PROTECTED], pertanyaannya:

1. apakah domain saya buat di pc kantor saya bisa diakses dari
luar/internet? 
Jawab : Tidak bisa kecuali domain anda sudah terdaftar
2. apakah saya harus daftar dulu DNS server dan Domain saya tsb di
depkominfo atao daftar di tempat lain? 
Jawab : Ya, daftarkan domain anda melalui PANDI
3. Apakah dengan mail server lokal dan DNS server lokal juga, saya bisa
mengirim/menerima email kemanapun/darimanapun juga? 
Jawab : Bisa setelah domain anda terdaftar dan aktif, selama domain anda belum 
terdaftar dan aktif anda hanya bisa mengirim/menerima dalam lingkungan jaringan 
anda

CMIIW

-- 
__
Apakah Anda Yahoo!?
Lelah menerima spam?  Surat Yahoo! memiliki perlindungan terbaik terhadap spam  
http://id.mail.yahoo.com 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


No virus found in this incoming message.
Checked by AVG Free Edition. 
Version: 7.5.516 / Virus Database: 269.24.1/1469 - Release Date: 5/27/2008 1:25 
PM
 

No virus found in this outgoing message.
Checked by AVG Free Edition. 
Version: 7.5.516 / Virus Database: 269.24.1/1469 - Release Date: 5/27/2008 1:25 
PM
 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] DNS-Server-Daftar

2008-05-29 Terurut Topik my mail



--- On Fri, 5/30/08, Yudhi Hidayat (印尼COSMO總公司電 [EMAIL PROTECTED] wrote:

 From: Yudhi Hidayat (印尼COSMO總公司電 [EMAIL PROTECTED]
 Subject: RE: [tanya-jawab] DNS-Server-Daftar
 To: tanya-jawab@linux.or.id
 Date: Friday, May 30, 2008, 3:26 AM
 -Original Message-
 From: thelearner [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
 Sent: Thursday, May 29, 2008 5:28 PM
 To: tanya-jawab@linux.or.id
 Subject: [tanya-jawab] DNS-Server-Daftar
 
 Dear Miliser
 
 Mau tanya nih, masih awam soalnya,
 
 Misalnya saya ingin membuat sebuah DNS Server dengan
 menggunakan pc di
 kantor saya, yang berisi domain buatan saya sendiri mis :
 thelearner.org, dan mail server [EMAIL PROTECTED],
 pertanyaannya:
 
 1. apakah domain saya buat di pc kantor saya bisa diakses
 dari
 luar/internet? 
 Jawab : Tidak bisa kecuali domain anda sudah terdaftar
 2. apakah saya harus daftar dulu DNS server dan Domain saya
 tsb di
 depkominfo atao daftar di tempat lain? 
 Jawab : Ya, daftarkan domain anda melalui PANDI

cuma mo koreksi yang ini, klo PANDI tu kan buat domain ccTLD .id aja kan?
klo .org kan ga bisa ya?







--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS Lokal

2008-02-29 Terurut Topik Ery Atmodjo
DH

Saya mengoperasikan sebuah DNS lokal, yang berjalan baik.  Masalah
timbul ketika saya ingin membuat subdomain.

Kalau saya coba dengan konfigurasi di file record seperti ini :


$TTL 1800
@   IN  SOA ns.my.domain. admin.my.domain. (
2008022905
1000
3600
604800
86400 )

IN  NS  ns.my.domain.
IN  NS  ns1.my.upsteram.net.
IN  NS  ns3.my.upstream.net.
IN  MX  1  mail.my.domain.
IN  A   10.10.50.11

$ORIGIN unipa.ac.id.
www IN  A   10.10.50.11
mail  IN  A   10.10.50.12
nsIN  A   10.10.50.13
otherhost  IN  A   10.10.50.14


$ORIGIN subdomain1.my.domain.
IN  MX  1   mail.subdomain1.my.domain.
www IN  A   10.10.50.15
mail  IN  A   10.10.50.16

--

maka akan muncl record ns seperti ini (diintip lewat webmin ):



ns.my.domain.A10.10.50.13
otherhost.my.domain.  A10.10.50.14
otherhost.my.domain.  MX   1
mail.subdomain1.my.domain - apakah ini hasil yang benar?
www.subdomain1.my.domain.  A 10.10.50.15
mail.subdomain1.my.domain.   A 10.10.50.16

Kemudian saya ubah menjadi :


$TTL 1800
@   IN  SOA ns.my.domain. admin.my.domain. (
2008022905
1000
3600
604800
86400 )

IN  NS  ns.my.domain.
IN  NS  ns1.my.upsteram.net.
IN  NS  ns3.my.upstream.net.
IN  MX  1  mail.my.domain.
IN  A   10.10.50.11

$ORIGIN unipa.ac.id.
www IN  A   10.10.50.11
mail  IN  A   10.10.50.12
nsIN  A   10.10.50.13
otherhost  IN  A   10.10.50.14
subdomain1  IN  A   10.10.50.15

$ORIGIN subdomain1.my.domain.
IN  MX  1   mail.subdomain1.my.domain.
www IN  A   10.10.50.15
mail  IN  A   10.10.50.16


Hasilnya (record dilihat webmin) menjadi seperti ini :




ns.my.domain.A10.10.50.13
otherhost.my.domain.  A10.10.50.14
subdomain1.my.domain   A 10.10.50.15
  perubahan
subdomain1.my.domain. MX   1  mail.subdomain1.my.domain
 - perubahan
www.subdomain1.my.domain.  A 10.10.50.15
mail.subdomain1.my.domain.   A 10.10.50.16

hasil di atas sepertinya memecahkan masalah saya.  Tapi kalau saya
tambahkan lagi subdomain, hasilnya lebih runyam dibanding hasil
sebelumnya.  Saya bermaksud menambahkan beberapa subdomain.

Cara di atas saya coba berdasarkan petunjuk di :
http://www.zytrax.com/books/dns/ch9/subdomain.html.  Apakah cara saya
benar, atau saya yang salah mengerti ya?

Terima kasih sebelumnya?

Ery

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Lokal

2008-02-29 Terurut Topik adi
On Sat, Mar 01, 2008 at 10:03:53AM +0900, Ery Atmodjo wrote:
 Kemudian saya ubah menjadi :
 ...
 $ORIGIN subdomain1.my.domain.
 IN  MX  1   mail.subdomain1.my.domain.

sepertinya anda kurang '.'

   perubahan
 subdomain1.my.domain. MX   1  mail.subdomain1.my.domain
  - perubahan

sehingga jadi seperti itu. mungkin cukup 'IN MX 1 mail' saja.

Salam,

P.Y. Adi Prasaja


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Lokal

2008-02-29 Terurut Topik Ery Atmodjo
2008/3/1 adi [EMAIL PROTECTED]:
 On Sat, Mar 01, 2008 at 10:03:53AM +0900, Ery Atmodjo wrote:
   Kemudian saya ubah menjadi :
   ...

  $ORIGIN subdomain1.my.domain.
   IN  MX  1   mail.subdomain1.my.domain.

  sepertinya anda kurang '.'


Kekurangannya di bagian mana ya mas, di potongan di atas, atau bawah?
Potongan di bawah ini adalah hasil record kalau dilihat di webmin.
Maaf waktu posting untuk yang di bawah ini ketinggalan '. ' ketika
mengutip hasil dari webmin.

 perubahan
   subdomain1.my.domain. MX   1  mail.subdomain1.my.domain
- perubahan


Terima kasih atas responnya.

BR

Ery

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Lokal

2008-02-29 Terurut Topik adi
On Sat, Mar 01, 2008 at 12:50:50PM +0900, Ery Atmodjo wrote:
IN  MX  1   mail.subdomain1.my.domain.
 
   sepertinya anda kurang '.'
 
 
 Kekurangannya di bagian mana ya mas, di potongan di atas, atau bawah?
 Potongan di bawah ini adalah hasil record kalau dilihat di webmin.
 Maaf waktu posting untuk yang di bawah ini ketinggalan '. ' ketika
 mengutip hasil dari webmin.

sepertinya karena anda lupa akhiran titik, walaupun di mail anda,
anda sudah sertakan titik. pastikan ditulis 'mail.subdomain1.my.domain.'
(ada titik di akhir), atau anda tulis saja 'mail'.

Salam,

P.Y. Adi Prasaja


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Lokal

2008-02-29 Terurut Topik Ery Atmodjo
2008/3/1 adi [EMAIL PROTECTED]:

  anda sudah sertakan titik. pastikan ditulis 'mail.subdomain1.my.domain.'
  (ada titik di akhir), atau anda tulis saja 'mail'.

  Salam,

  P.Y. Adi Prasaja

'.' di situ sudah ada mas.

Salam

Ery

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Lokal

2008-02-29 Terurut Topik adi
On Sat, Mar 01, 2008 at 01:17:14PM +0900, Ery Atmodjo wrote:
 '.' di situ sudah ada mas.

ok. sepertinya anda menjadikan satu 'zone' dalam satu file (?)
coba anda pisahkan jadi dua zone db file, misalnya buat file:
unipa.ac.id.db dan my.domain.db.

mungkin $ORIGIN hanya boleh disebutkan sekali dalam satu zone.

Salam,

P.Y. Adi Prasaja


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Lokal

2008-02-29 Terurut Topik Ery Atmodjo
2008/3/1 adi [EMAIL PROTECTED]:
 On Sat, Mar 01, 2008 at 01:17:14PM +0900, Ery Atmodjo wrote:
   '.' di situ sudah ada mas.

  ok. sepertinya anda menjadikan satu 'zone' dalam satu file (?)
  coba anda pisahkan jadi dua zone db file, misalnya buat file:
  unipa.ac.id.db dan my.domain.db.

  mungkin $ORIGIN hanya boleh disebutkan sekali dalam satu zone.


  Salam,

  P.Y. Adi Prasaja


Terima kasih banyak mas..

Akan saya coba

Salam

Ery

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS server nga bisa resolve 55.221.58.82.zen.spamhaus.org

2007-11-30 Terurut Topik asfik

roy mangapul wrote:


 saya sudah install mail server dan DNS server saya, dan saya ingin
 mencoba mengunakan contact dengan 55.221.58.82.zen.spamhaus.org
 tetapi kok DNS server saya nga bisa resolve yah..padahal saya sudah
 install Bind dan caching nameserver saya untuk DNS server tersebut.
 ada yang pernah mengalami masalah ini nga yah, dan kalo boleh tau
 ngimana sih solusi nya?


Saya agak bingung dengan maksud menggunakan contact disini. Apakah 
yang dimaksud ingin menggunakan spamhaus sebagai RBL? Kalau iya 
seharusnya yang digunakan cukup zen.spamhaus.org saja.


Kalau yang dimaksud host diatas tidak resolve, mungkin bisa diperiksa 
dulu DNS resolvernya dulu (lihat /etc/resolv.conf). Kalau ditempat saya 
host tersebut bisa diquery:


khonsa~$ dnsqr any 55.221.58.82.zen.spamhaus.org
255 55.221.58.82.zen.spamhaus.org:
79 bytes, 1+2+0+0 records, response, noerror
query: 255 55.221.58.82.zen.spamhaus.org
answer: 55.221.58.82.zen.spamhaus.org 1785 A 127.0.0.10
answer: 55.221.58.82.zen.spamhaus.org 1785 A 127.0.0.4

Yang artinya IP 82.54.221.55 terdaftar di xbl.spamhaus.org (127.0.0.4) 
dan pbl.spamhaus.org (127.0.0.10).


Rgds,
Asfihani


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS server nga bisa resolve 55.221.58.82.zen.spamhaus.org

2007-11-29 Terurut Topik roy mangapul
dear all,

saya sudah install mail server dan DNS server saya,
dan saya ingin mencoba mengunakan contact dengan
55.221.58.82.zen.spamhaus.org tetapi kok DNS server
saya nga bisa resolve yah..padahal saya sudah install
Bind dan caching nameserver saya untuk DNS server
tersebut.
ada yang pernah mengalami masalah ini nga yah, dan
kalo boleh tau ngimana sih solusi nya?

salam,


Roy


  
 
Kunjungi halaman depan Yahoo! Indonesia yang baru! 
http://id.yahoo.com/

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS-DNAT

2007-11-06 Terurut Topik Anton Faisal El - Fasya

saya lagi baca-baca http://www.brennan.id.au/06-Firewall_Concepts.html,
dibagian Destination NAT terdapat:


# iptables -P INPUT ACCEPT
# iptables -P FORWARD DROP
# iptables -P OUTPUT ACCEPT
# iptables -A FORWARD -i eth1 -o ppp0 -s 192.168.1.0/24 -j ACCEPT
# iptables -A FORWARD -i ppp0 -o eth1 -p tcp --dport 80 -j ACCEPT
# iptables -t nat -A PREROUTING -i ppp0 -p tcp --dport 80 -j
DNAT --to-destination 192.168.1.2:80
# echo 1  /proc/sys/net/ipv4/ip_forward


kalo misalnya jaringan seperti dibawah ini, bagaimana jadinya ya?


  /---\
Remote Computer --- | ppp0 : 123.123.123.2 |  /---WebServer
(Internet Zone)| eth1 : 192.168.1.1  | ---
  | eth2 : 192.168.2.1  |  \---Mail
  \---/
 |
  LAN
   (192.168.2.0/24)


Cat:
Web Server  : 192.168.1.2 - http://www.example.com
Mail Server : 192.168.1.4 - http://mail.example.com


pertanyaannya, bagaimana hubungan DNS Server dengan DNAT?
apa berarti di DNS Server harus dibuat (misalnya) seperti ini? supaya
resolve ke satu IP 123.123.123.2 lalu di redirect ke 'Server Local' Web/Mail
Server?

---
$TTL 172800
$ORIGIN example.com.
@  IN  SOA  ns.example.com. hostmaster.example.com.  (
  01  ; Serial
  10800   ; Refresh after 3 hours
  3600; Retry after 1 hour
  604800  ; Expire after 1 week
  172800 ); Minimum TTL of 2 days

 IN  NS  ns.example.com.
 MX0 mail.example.com.

 IN  A123.123.123.2
ns   IN  A123.123.123.2
www  IN  A123.123.123.2
mailIN  A123.123.123.2
---


lalu bagaimana redirect akses dari luar ke IP http://mail.example.com
(192.168.1.4) yang sama-sama listen di port 80?


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS Setting

2007-05-24 Terurut Topik Surya

Dear all,

Saya sekarang punya 2 dns server. Yang pertama memang sudah ada sejak dulu
untuk meng-handle active directory yang sudah running dengan baik di windows
200 server ( abc.net ) dan yang kedua memang dalam taraf trial untuk mail
dan webserver yang jalan di linux dgn menggunakan Bind ( def.com ).
Dns yang kedua juga sudah berjalan dengan baik tetapi di komputer clien saya
harus set primary dns-nya ke Bind baru bisa mengenali def.com tetapi tidak
mengenali abc.net yang di komputer clien saya set menjadi alternate dns.
Apakah yang harus saya lakukan agar dua domain itu agar bisa saling
mengenali?
Terima kasih sebelumnya atas bantuannya.

Surya


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS

2007-05-07 Terurut Topik John
Dear Master's


Saya sedang membuat Web Server pake FC 4, tp kenapa web saya belum bisa
diakses dari luar ya?
Kalau akses webserver dari local tdk masalah.
konfigurasi H/W saya sbb:

PC 1: (Mail Server (qmail) DNS Server (BIND)
eth0:192.168.1.1
eth1: 202.120.205.178

PC 2: (Web Sever)
 eth0:192.168.1.2
 eth1: 202.120.205.180

Mail server berjalan normal, bisa send/receive ke domain lain tp web
servernya belum.

named conf saya sbb:

options {
directory /var/named;

...
//query-source address * port 53;
// a caching only nameserver config
//
controls{
inet 127.0.0.1 allow {localhost;}keys{rndckey;};
};
zone. IN {
type hint;
file named.ca;
};

zone golden.co.id IN {
type master;
file golden.co.id.zone;
allow-update { none; };
};

zone 0.0.127.in-addr.arpa IN {
type master;
file named.local;
allow-update { none; };
};

include /etc/rndc.key;

---
isi file golden.co.id.zone, sbb:

$TTL86400
@ORIGIN golden.co.id
@INSOAns.golden.co.idadmin.golden.co.od. {
2004042601;serial
21600   ;refresh
3600;retry
604800;expiry
8400 )
;minimum

INNSns.golden.co.id.
INMX10mail.golden.co.id
INA202.120.205.178

nsINA  202.120.205.178
www   INA  202.120.205.180
mail  INA  202.120.205.178
--

utk file named.local tdk ada perubahan.


kalau ping www.golden.co.id dari DNS server bisa reply
64 bytes from 202.120.205.180
64 bytes from 202.120.205.180



kira2 dimana yg kuran/salah ya


sebelumnya terima kasih


john





-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS

2007-05-07 Terurut Topik Leon Gunanta

On 5/8/07, John [EMAIL PROTECTED] wrote:

Dear Master's


Saya sedang membuat Web Server pake FC 4, tp kenapa web saya belum bisa
diakses dari luar ya?
Kalau akses webserver dari local tdk masalah.
konfigurasi H/W saya sbb:

PC 1: (Mail Server (qmail) DNS Server (BIND)
eth0:192.168.1.1
eth1: 202.120.205.178

PC 2: (Web Sever)
 eth0:192.168.1.2
 eth1: 202.120.205.180

Mail server berjalan normal, bisa send/receive ke domain lain tp web
servernya belum.

named conf saya sbb:

options {
directory /var/named;

...
//query-source address * port 53;
// a caching only nameserver config
//
controls{
inet 127.0.0.1 allow {localhost;}keys{rndckey;};
};
zone. IN {
type hint;
file named.ca;
};

zone golden.co.id IN {
type master;
file golden.co.id.zone;
allow-update { none; };
};

zone 0.0.127.in-addr.arpa IN {
type master;
file named.local;
allow-update { none; };
};

include /etc/rndc.key;

---
isi file golden.co.id.zone, sbb:

$TTL86400
@ORIGIN golden.co.id
@INSOAns.golden.co.idadmin.golden.co.od. {
2004042601;serial
21600   ;refresh
3600;retry
604800;expiry
8400 )
;minimum

INNSns.golden.co.id.
INMX10mail.golden.co.id
INA202.120.205.178

nsINA  202.120.205.178
www   INA  202.120.205.180
mail  INA  202.120.205.178
--

utk file named.local tdk ada perubahan.


kalau ping www.golden.co.id dari DNS server bisa reply
64 bytes from 202.120.205.180
64 bytes from 202.120.205.180



kira2 dimana yg kuran/salah ya


Domain tersebut punya ente bukan? kalo iya, arahkan dulu NS untuk
domain tersebut ke server entekayaknya masih di cbn tuh.

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS di wvdial

2007-01-29 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Sat, Jan 27, 2007 at 11:55:54AM +0700, Anas Muzakir wrote:
 Hello all,
 
 butuh pencerahan :D ...
 gimana caranya agar wvdial otomatis menginsert/merubah isi
 /etc/resolv.conf berdasarkan info DNS yg didapat dari ISP
 
 selama ini saya insert manual
 

Baca manual pppd, disebutkan:

   usepeerdns
  Ask  the  peer  for  up  to  2  DNS  server  addresses.  The
  addresses supplied by the peer (if any) are  passed  to  the
  /etc/ppp/ip-up  script in the environment variables DNS1 and
  DNS2, and the environment variable USEPEERDNS will be set to
  1.   In  addition,  pppd will create an /etc/ppp/resolv.conf
  file  containing  one  or  two  nameserver  lines  with  the
  address(es) supplied by the peer.

$ pwd
/etc/ppp/peers

$ ls
wvdial  wvdial-pipe

$ cat wvdial
noauth
name wvdial
usepeerdns

-- 

Terimakasih sebelumnya.

Salam,

~~ Arief Yudhawarman ~~


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS di wvdial

2007-01-26 Terurut Topik Anas Muzakir

Hello all,

butuh pencerahan :D ...
gimana caranya agar wvdial otomatis menginsert/merubah isi
/etc/resolv.conf berdasarkan info DNS yg didapat dari ISP

selama ini saya insert manual

terima kasih atas pencerahannya
Anas



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] dns server resolve antara primary webserver dan backup webserver

2006-11-11 Terurut Topik Iwan Rystiono

Fokusnya ke DNS mas?
Kalo gitu...jadikan aja 192.168.1.2 sebagai A RR dari
transaksi.abc.com selain 192.168.1.1

:-)

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] dns server resolve antara primary webserver dan backup webserver

2006-11-11 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Sat, Nov 11, 2006 at 03:52:11PM +0700, Iwan Rystiono wrote:
 Fokusnya ke DNS mas?
 Kalo gitu...jadikan aja 192.168.1.2 sebagai A RR dari
 transaksi.abc.com selain 192.168.1.1

DNS round robin kayaknya tidak bisa (kalo menurut penuturan
requirementsnya), soalnya kalo satunya mati berarti ada sebagian
clients yg kemungkinan konek ke server yg mati.

Ronny


signature.asc
Description: Digital signature


[tanya-jawab] dns server resolve antara primary webserver dan backup webserver

2006-11-10 Terurut Topik nokideen

salam

Saya ingin membangun web server A dan Web server B, dimana web server B 
adalah backup bila web server A mati.


Misal A (ip 192.168.1.1) dan B (ip 192.168.1.2),

misal domain webserver adalah transaksi.abc.com, normalnya resolve ke 
192.168.1.1


bagaimana caranya membuat dns server resolve ke B (192.168.1.2) apabila 
A mati (jaringan putus atau komputer dalam keadaan mati), dan untuk 
waktu seterusnya resolve ke B.


memakai djbdns, tidak mentup kemungkinan untuk downgrade ke bind lagi 
bila djbdns tidak support.





--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] dns server resolve antara primary webserver dan backup webserver

2006-11-10 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Fri, Nov 10, 2006 at 10:47:33PM +0700, nokideen wrote:
 Saya ingin membangun web server A dan Web server B, dimana web server B 
 adalah backup bila web server A mati.
 
 Misal A (ip 192.168.1.1) dan B (ip 192.168.1.2),
 
 misal domain webserver adalah transaksi.abc.com, normalnya resolve ke 
 192.168.1.1
 
 bagaimana caranya membuat dns server resolve ke B (192.168.1.2) apabila 
 A mati (jaringan putus atau komputer dalam keadaan mati), dan untuk 
 waktu seterusnya resolve ke B.

Umumnya pake heartbeat (lihat di http://www.linux-ha.org/). Atau VRRP
juga mungkin bisa. Dua2nya rada mirip, pake virtual IP, jadi untuk dua
server ada tiga IP, satu yg virtual.

Ini baiknya dilakukan independent dan transparan dr services yg udah
ada, jadi web server dan dns server tidak perlu tau kalo ada
heartbeat. Heartbeatnya juga tidak perlu tau yg dijaga itu service
apa, web kek, database kek, terserah.

Alternative lainnya lagi: pound
http://www.debian-administration.org/articles/249 dan perlbal
http://danga.com/perlbal/

Ronny


signature.asc
Description: Digital signature


Re: [tanya-jawab] dns server resolve antara primary webserver dan backup webserver

2006-11-10 Terurut Topik Asfihani

Ronny Haryanto wrote:


Alternative lainnya lagi: pound
http://www.debian-administration.org/articles/249 dan perlbal
http://danga.com/perlbal/
 


Tambahan lagi, BalanceNG:
http://www.inlab.de/balanceng/

Wassalam Wr Wb,
Asfihani

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Diserang DoS.. Tolongin..

2006-06-19 Terurut Topik BaCy

On 6/19/06, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote:

 salam,
 kalo ip kita udah ketahuan emang susah, jadi target
 terus, sy jg pernah ngalamin, yang saya lakukan :
 1. upgrading beberapa software: apache,mysql,php, ftp
 dll
(biar lebih aman)
 2. uninstall aja software gak perlu, takutnya lubang
 baru dari situ.
 3. pasang honeypot
udah, saya pasang SNORT tapi te2p aja mmasuk..:(
ada settingan khusus ga buat HONEYPOT?

ga da s/w yg ga perlu.. coz cuma ada apache, php, mysql, bind, snort,
shorewall, iptables, squid, samba, portsentry, quota. tu komp cuma buat
server ga buat kerja..


seperti kata mas ronnie, kalau misalnya DNS kamu tidak untuk
authorative suatu domain.
mending kamu tutup request ke port 53 dari internet ke DNS server kamu.
saya kira ini sudah menyelesaikan masalah :)
tapi kalau misalnya DNS kamu menangani suatu domain, intinya kamu
tidak bisa memblock ip (karena orang lain butuh mengquery DNS kamu)
so mungkin bisa diatasi dengan connection limit di iptables
Untuk snort nya, kamu udah test blom, snort nya jalan atau tidak?

--
Linux can help figure out stuff that make me feel like a complete IDIOT

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Diserang DoS.. Tolongin..

2006-06-18 Terurut Topik yoseph . wijaya
 Pake BIND ? atau pake DJBDNS ?
 coba DNS nya disetting di ip lokal kalau buat resolver DNS, jangan di IP
 Public.
caranya gimana??


 Pencegahan sementara adalah pake iptables

 # iptables -I INPUT -i eth0 -p tcp --dport 53 -j DROP
 # iptables -I INPUT -i eth0 -p udp --dport 53 -j DROP

 Dengan catatan eth0 adalah interface yang berhubungan dengan network
 internet,
 dan yang hubungan-nya dengan network intranet bukan di interface tersebut.

 - Rio.Martin -

saya pake BIND, sementara ini saya tutup port 53 dari eth0. saya pake 2
interface, eth0 dan eth1 dimana eth0 ip publik (net) dan eth1 ip private
(loc).
untuk sementara ini aman2 saja, tapi resiko dalam jangka panjangnya gimana
ya??



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Diserang DoS.. Tolongin..

2006-06-18 Terurut Topik m3

mending di block aja IP2 yg ga boleh, jd cuman di allow network dalam nya
pake bind aja, beres kan?

On 6/19/06, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Pake BIND ? atau pake DJBDNS ?
 coba DNS nya disetting di ip lokal kalau buat resolver DNS, jangan di IP
 Public.
caranya gimana??


 Pencegahan sementara adalah pake iptables

 # iptables -I INPUT -i eth0 -p tcp --dport 53 -j DROP
 # iptables -I INPUT -i eth0 -p udp --dport 53 -j DROP

 Dengan catatan eth0 adalah interface yang berhubungan dengan network
 internet,
 dan yang hubungan-nya dengan network intranet bukan di interface tersebut.

 - Rio.Martin -

saya pake BIND, sementara ini saya tutup port 53 dari eth0. saya pake 2
interface, eth0 dan eth1 dimana eth0 ip publik (net) dan eth1 ip private
(loc).
untuk sementara ini aman2 saja, tapi resiko dalam jangka panjangnya gimana
ya??



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Diserang DoS.. Tolongin..

2006-06-18 Terurut Topik endyk
 saya pake BIND, sementara ini saya tutup port 53
 dari eth0. saya pake 2
 interface, eth0 dan eth1 dimana eth0 ip publik (net)
 dan eth1 ip private
 (loc).
 untuk sementara ini aman2 saja, tapi resiko dalam
 jangka panjangnya gimana
 ya??
 

salam,
kalo ip kita udah ketahuan emang susah, jadi target
terus, sy jg pernah ngalamin, yang saya lakukan :
1. upgrading beberapa software: apache,mysql,php, ftp
dll
   (biar lebih aman)
2. uninstall aja software gak perlu, takutnya lubang
baru dari situ.
3. pasang honeypot

Jadi yang nyerang meski terus-terusan, lama-lama capek
juga, karena kita terus upgrading.
moga berguna.

salam, endyk.

__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Diserang DoS.. Tolongin..

2006-06-18 Terurut Topik Rio Martin.
On Monday 19 June 2006 01:26, [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Pake BIND ? atau pake DJBDNS ?
  coba DNS nya disetting di ip lokal kalau buat resolver DNS, jangan di IP
  Public.
 caranya gimana??

Settingan di named.conf
listen-on { 192.168.0.1; };

Lebih lengkap liat di HOWTO nya si BIND.
Kalau untuk resolver network intranet saja, gak usah dibikin LISTEN di ip 
public eth0

 saya pake BIND, sementara ini saya tutup port 53 dari eth0. saya pake 2
 interface, eth0 dan eth1 dimana eth0 ip publik (net) dan eth1 ip private
 (loc).
 untuk sementara ini aman2 saja, tapi resiko dalam jangka panjangnya gimana
 ya??

Ya selama ditutup terus, gak akan ada packet yang bisa lewat selamanya :p
Kalau nanti mau dipasang DNS Server untuk handle domain tertentu, baru DNS 
ditentukan untuk listen di ip public.

- Rio.Martin -

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Diserang DoS.. Tolongin..

2006-06-18 Terurut Topik yoseph . wijaya
 salam,
 kalo ip kita udah ketahuan emang susah, jadi target
 terus, sy jg pernah ngalamin, yang saya lakukan :
 1. upgrading beberapa software: apache,mysql,php, ftp
 dll
(biar lebih aman)
 2. uninstall aja software gak perlu, takutnya lubang
 baru dari situ.
 3. pasang honeypot
udah, saya pasang SNORT tapi te2p aja mmasuk..:(
ada settingan khusus ga buat HONEYPOT?

ga da s/w yg ga perlu.. coz cuma ada apache, php, mysql, bind, snort,
shorewall, iptables, squid, samba, portsentry, quota. tu komp cuma buat
server ga buat kerja..


 Jadi yang nyerang meski terus-terusan, lama-lama capek
 juga, karena kita terus upgrading.
 moga berguna.

 salam, endyk.

 __
 Do You Yahoo!?
 Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around
 http://mail.yahoo.com

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis





-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Diserang DoS.. Tolongin..

2006-06-17 Terurut Topik muhammad panji

On 6/17/06, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote:

Selamat Pagi..

rekan2 milis.. salah satu server mandrake 10.2 saya diserang DNS nya,
sehingga koneksi kalo mau browsing saja lama sekali, dan DIG harus 2x baru
connect.
diliat pake iptraf banyak banget IP addr yang masuk lewat port 53.
solusinya gimana nih?? salah satu akibatnya log file jadi cepet penuh..:(
mohon pertolongannya dari rekan2..

diputus saja to koneksi ke DNS yang aneh, DNS bisa men-deny IP gak ya??? SOL

--
Panji
http://sumodirjo.blogspot.com

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Diserang DoS.. Tolongin..

2006-06-17 Terurut Topik yoseph . wijaya
 On 6/17/06, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Selamat Pagi..

 rekan2 milis.. salah satu server mandrake 10.2 saya diserang DNS nya,
 sehingga koneksi kalo mau browsing saja lama sekali, dan DIG harus 2x
 baru
 connect.
 diliat pake iptraf banyak banget IP addr yang masuk lewat port 53.
 solusinya gimana nih?? salah satu akibatnya log file jadi cepet
 penuh..:(
 mohon pertolongannya dari rekan2..
 diputus saja to koneksi ke DNS yang aneh, DNS bisa men-deny IP gak ya???

masalahnya banyak yang aneh, kemungkinan pake mirror tu server yang ngeDoS
nya.
kalo mau liat log nya dari mana ya?? sementara saya tutup aja port 53
nya.. lumyan. bisa aja sih, tapi ga tau IP mana yang musti di blok..:(
tolong donk barangkali yang laennya ada ide.. thanks.


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Diserang DoS.. Tolongin..

2006-06-17 Terurut Topik Ronnie Muhadi ([EMAIL PROTECTED])
muhammad panji wrote:
 On 6/17/06, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Selamat Pagi..

 rekan2 milis.. salah satu server mandrake 10.2 saya diserang DNS nya,
 sehingga koneksi kalo mau browsing saja lama sekali, dan DIG harus 2x
 baru
 connect.
 diliat pake iptraf banyak banget IP addr yang masuk lewat port 53.
 solusinya gimana nih?? salah satu akibatnya log file jadi cepet
 penuh..:(
 mohon pertolongannya dari rekan2..
 diputus saja to koneksi ke DNS yang aneh, DNS bisa men-deny IP gak
 ya??? SOL

kalau DNS nya hanya DNS caching dan tidak menjadi authority domain ya
mending di blok aja port 53 yang ke internet. kl dua interface ya DNS
servernya listen di interface lokal saja kl satu interface ya maen2
iptables saja. kl memang authority domain sebaiknya recursive nya di
matikan dengan metode view di dns

-- 
Ronnie Muhadi
WEB : http://muhadi.com
YM  : ronnie_grezik



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Diserang DoS.. Tolongin..

2006-06-17 Terurut Topik Rio Martin.
Pake BIND ? atau pake DJBDNS ?
coba DNS nya disetting di ip lokal kalau buat resolver DNS, jangan di IP 
Public.

Pencegahan sementara adalah pake iptables

# iptables -I INPUT -i eth0 -p tcp --dport 53 -j DROP
# iptables -I INPUT -i eth0 -p udp --dport 53 -j DROP

Dengan catatan eth0 adalah interface yang berhubungan dengan network internet, 
dan yang hubungan-nya dengan network intranet bukan di interface tersebut.

- Rio.Martin -


On Saturday 17 June 2006 03:46, [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Selamat Pagi..
 rekan2 milis.. salah satu server mandrake 10.2 saya diserang DNS nya,
 sehingga koneksi kalo mau browsing saja lama sekali, dan DIG harus 2x baru
 connect.
 diliat pake iptraf banyak banget IP addr yang masuk lewat port 53.
 solusinya gimana nih?? salah satu akibatnya log file jadi cepet penuh..:(
 mohon pertolongannya dari rekan2..
 Terima Kasih..

 regards,
 yoseph.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS Diserang DoS.. Tolongin..

2006-06-16 Terurut Topik yoseph . wijaya
Selamat Pagi..

rekan2 milis.. salah satu server mandrake 10.2 saya diserang DNS nya,
sehingga koneksi kalo mau browsing saja lama sekali, dan DIG harus 2x baru
connect.
diliat pake iptraf banyak banget IP addr yang masuk lewat port 53.
solusinya gimana nih?? salah satu akibatnya log file jadi cepet penuh..:(
mohon pertolongannya dari rekan2..
Terima Kasih..

regards,
yoseph.


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] dns rh8 dan fc5

2006-06-10 Terurut Topik putra galuh

kalo gak salah, versi bind yang digunakan juga berbeda, so bisa lihat
langsung di websitenya bind

FC5 pake bind 9 khan ?

ping gak bisa dijadikan patokan, yang pasti dns hanya resolve ke ip
gak pengaruh ke koneksi ICMP

coba aja banding kan ping pake IP sama ping domain ke mesin yang ada dnsnya.


On 6/9/06, widia [EMAIL PROTECTED] wrote:

dear milis
saya coba install dns server master
lalu aku coba membandingkan antara rh8 dan fc5 (fedora)
saya perhatikan proses ngeping dan pake web pake proxy yang menggunakan dns
tsb lebih cepat di rh8
apakah benar demikian  ya?

apakah ada perbedaan mendasar antara dns di rh8 dan fc5 ?

mohon sharenya


salam
yoga


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis





--
root# http://galuh.web.id
$ http://putra.galuh.web.id

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-08 Terurut Topik Tukang Koding

pake djbdns aja mass..

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-08 Terurut Topik G Wijaya

On 6/7/06, Linux Pemula [EMAIL PROTECTED] wrote:

Dear Linuxer,

Saya mempunyai BIND DNS server, dan sepertinya DNS
server tsb running well, karena semua record yang ada
di server tsb dapat di retrieve dari luar, baik record
untuk www-nya maupun MX-nya

Satu satunya masalah adalah, dari user local ada
masalah bila DNS-nya di arahkan ke mesin ini,
ex : Tidak bisa ping ke yahoo.com dsb (karena setiap
melakukan ping dengan memakai DNS server ini,hasilnya
adalah tidak bisa resolve)..tetapi apabila kita pakai
DNS lain (DNS ISP) sebagai DNS di PC client, semuanya
berjalan dengan normal baik untuk ping maupun
browsing.

Langkah terakhir saya juga coba melakukan ping di
server DNS yang bermasalah tsb,hasilnya ternyata dari
DNS server sendiri tidak bisa resolve juga.

[EMAIL PROTECTED] named]# ping yahoo.com
ping: unknown host yahoo.com

dan saya lihat di /etc/resolv.conf -nya settingannya
adalah sbb:
nameserver 127.0.0.1

Kira kira apa masalahnya ya?

Thanks in advance


saya tidak hafal berkas lognya mandriva. Mungkin /var/log/syslog?

Buka terminal lain: tail -f /var/log/syslog  (atau /var/log/message)
Terminal lain: restart bind-nya. Lihat pesannya apa. atau jalan-2 lah
ke direktori /var/log. Kira-2 disana ada nama berkas apa saja. Mungkin
daemon atau yang lain. Misalkan server DNS adalah 192.168.1.1, coba
lakukan peencarian ip:

dig @192.168.1.1 www.yahoo.com

Mau jawab ndak si bindnya itu

Coba beri tanda baris komentar untuk baris-2 berikut:

key rndc-key {
  algorithm hmac-md5;
  secret eiTSENyME9URmelQwLYv3g==;
};


controls {
 inet 127.0.0.1 port 953
 allow { 127.0.0.1; } keys { rndc-key;
};
};

Tanda komentar di bind adalah // (tidak pakai quote)


Rgds




__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around
http://mail.yahoo.com

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis





--
Get your facts first, then you can distort them as you please. - Mark Twain
http://jaya.duniasemu.org

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] dns rh8 dan fc5

2006-06-08 Terurut Topik widia

dear milis
saya coba install dns server master
lalu aku coba membandingkan antara rh8 dan fc5 (fedora)
saya perhatikan proses ngeping dan pake web pake proxy yang menggunakan dns 
tsb lebih cepat di rh8
apakah benar demikian  ya? 

apakah ada perbedaan mendasar antara dns di rh8 dan fc5 ? 

mohon sharenya 



salam
yoga 



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik Linux Pemula
Dear Linuxer,

Saya mempunyai BIND DNS server, dan sepertinya DNS
server tsb running well, karena semua record yang ada
di server tsb dapat di retrieve dari luar, baik record
untuk www-nya maupun MX-nya

Satu satunya masalah adalah, dari user local ada
masalah bila DNS-nya di arahkan ke mesin ini, 
ex : Tidak bisa ping ke yahoo.com dsb (karena setiap
melakukan ping dengan memakai DNS server ini,hasilnya
adalah tidak bisa resolve)..tetapi apabila kita pakai
DNS lain (DNS ISP) sebagai DNS di PC client, semuanya
berjalan dengan normal baik untuk ping maupun
browsing.

Langkah terakhir saya juga coba melakukan ping di
server DNS yang bermasalah tsb,hasilnya ternyata dari
DNS server sendiri tidak bisa resolve juga.

[EMAIL PROTECTED] named]# ping yahoo.com
ping: unknown host yahoo.com

dan saya lihat di /etc/resolv.conf -nya settingannya
adalah sbb:
nameserver 127.0.0.1

Kira kira apa masalahnya ya?

Thanks in advance

Rgds




__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Wed, Jun 07, 2006 at 02:03:07AM -0700, Linux Pemula wrote:
 [EMAIL PROTECTED] named]# ping yahoo.com
 ping: unknown host yahoo.com
 
 dan saya lihat di /etc/resolv.conf -nya settingannya
 adalah sbb:
 nameserver 127.0.0.1
 
 Kira kira apa masalahnya ya?

Apa kata log?

Ronny


signature.asc
Description: Digital signature


Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik m3

name server nya ke DNS ISP jg aja

On 6/7/06, Ronny Haryanto [EMAIL PROTECTED] wrote:

On Wed, Jun 07, 2006 at 02:03:07AM -0700, Linux Pemula wrote:
 [EMAIL PROTECTED] named]# ping yahoo.com
 ping: unknown host yahoo.com

 dan saya lihat di /etc/resolv.conf -nya settingannya
 adalah sbb:
 nameserver 127.0.0.1

 Kira kira apa masalahnya ya?

Apa kata log?

Ronny


-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.4.2.2 (GNU/Linux)

iD8DBQFEhpcs5SWXjR7RGaARAlKJAJwLcgRr3Vxj3UCoF64IaYGVIeX11gCgzYlh
omf9BKX9Sg6HdkAN4kjTQVA=
=jqIv
-END PGP SIGNATURE-





--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik senopati
Check file root.hints atau root.cache, apa sudah benar.
check juga pada log.

Linux Pemula wrote:
 Dear Linuxer,

 Saya mempunyai BIND DNS server, dan sepertinya DNS
 server tsb running well, karena semua record yang ada
 di server tsb dapat di retrieve dari luar, baik record
 untuk www-nya maupun MX-nya

 Satu satunya masalah adalah, dari user local ada
 masalah bila DNS-nya di arahkan ke mesin ini, 
 ex : Tidak bisa ping ke yahoo.com dsb (karena setiap
 melakukan ping dengan memakai DNS server ini,hasilnya
 adalah tidak bisa resolve)..tetapi apabila kita pakai
 DNS lain (DNS ISP) sebagai DNS di PC client, semuanya
 berjalan dengan normal baik untuk ping maupun
 browsing.

 Langkah terakhir saya juga coba melakukan ping di
 server DNS yang bermasalah tsb,hasilnya ternyata dari
 DNS server sendiri tidak bisa resolve juga.

 [EMAIL PROTECTED] named]# ping yahoo.com
 ping: unknown host yahoo.com

 dan saya lihat di /etc/resolv.conf -nya settingannya
 adalah sbb:
 nameserver 127.0.0.1

 Kira kira apa masalahnya ya?

 Thanks in advance

 Rgds
   

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik Linux Pemula

--- Ronny Haryanto [EMAIL PROTECTED] wrote:

 On Wed, Jun 07, 2006 at 02:03:07AM -0700, Linux
 Pemula wrote:
  [EMAIL PROTECTED] named]# ping yahoo.com
  ping: unknown host yahoo.com
  
  dan saya lihat di /etc/resolv.conf -nya
 settingannya
  adalah sbb:
  nameserver 127.0.0.1
  
  Kira kira apa masalahnya ya?
 
 Apa kata log?
 
 Ronny

Saya tidak dapatkan info apapun di /var/log/message
yang berhubungan dengan hal ini, mungkin ada setting
di syslog.conf yang perlu saya tambah untuk
mendapatkan log mengapa si DNS ini tidak mau resolve
ketika ping ke luar??

Regards

Is

 


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik Linux Pemula


--- m3 [EMAIL PROTECTED] wrote:

 name server nya ke DNS ISP jg aja
 

Saya juga sudah coba skenario ini,jadi di
/etc/resolv.conf nya saya pasang IP DNS ISP, memang
dalam kondisi seperti ini si DNS server bisa resolve
ketika di coba ping ke yahoo.com dsb..tetapi tetap
saja si client yang memakai si DNS ini tetap tidak
bisa resolve misalkan kita coba ping yahoo.com dari PC
client

Rgds


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik m3

semua nya pak,
ke IP DNS ISP nya
kalo gag, itu ada mslh dg server DNS bapak,
setau saya, settingan default udah bisa koq kalo cm resolv me-resolv

On 6/7/06, Linux Pemula [EMAIL PROTECTED] wrote:



--- m3 [EMAIL PROTECTED] wrote:

 name server nya ke DNS ISP jg aja


Saya juga sudah coba skenario ini,jadi di
/etc/resolv.conf nya saya pasang IP DNS ISP, memang
dalam kondisi seperti ini si DNS server bisa resolve
ketika di coba ping ke yahoo.com dsb..tetapi tetap
saja si client yang memakai si DNS ini tetap tidak
bisa resolve misalkan kita coba ping yahoo.com dari PC
client

Rgds


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around
http://mail.yahoo.com

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik Linux Pemula


--- senopati [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Check file root.hints atau root.cache, apa sudah
 benar.
 check juga pada log.


Saya memakai named.root sebagai record hints-nya, 

zone . IN {
type hint;
file named.root;

Dan saya sudah download named.root di directory
/var/named,trus di coba juga beberapa kali download
named.root dari isc.org, tapi hasilnya tetap sama

Regards





__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik m3

On 6/7/06, Linux Pemula [EMAIL PROTECTED] wrote:



--- senopati [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Check file root.hints atau root.cache, apa sudah
 benar.
 check juga pada log.


Saya memakai named.root sebagai record hints-nya,

zone . IN {
type hint;
file named.root;


path nya udah bener?
saran saya, isi dg full path : /var/bind9/named.root (misal nya)

semoga membantu


Dan saya sudah download named.root di directory
/var/named,trus di coba juga beberapa kali download
named.root dari isc.org, tapi hasilnya tetap sama

Regards





__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around
http://mail.yahoo.com

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik Linux Pemula


--- m3 [EMAIL PROTECTED] wrote:
 path nya udah bener?
 saran saya, isi dg full path : /var/bind9/named.root
 (misal nya)
 


Pathnya sudah saya rubah sesuai saran bapak,tetapi
tetap aja blon bisa :), heran juga nih..padahal saya
ga setting apa apa lagi di server ini, FYI server saja
pakai Mandrakelinux release 10.2 (Limited Edition
2005) for i586

Kira kira cara nge trace-nya gimana yach? karena di
/var/log/message ga muncul pesan apa2 yang berhubungan
dengan hal ini

Apa perlu saya install ulang si server yach :) ??

Thanks

Rgds




__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik m3

coba liat di
/var/log/syslog
atau coba aktifin debug mode pd waktu jalanin service nya

On 6/7/06, Linux Pemula [EMAIL PROTECTED] wrote:



--- m3 [EMAIL PROTECTED] wrote:
 path nya udah bener?
 saran saya, isi dg full path : /var/bind9/named.root
 (misal nya)



Pathnya sudah saya rubah sesuai saran bapak,tetapi
tetap aja blon bisa :), heran juga nih..padahal saya
ga setting apa apa lagi di server ini, FYI server saja
pakai Mandrakelinux release 10.2 (Limited Edition
2005) for i586

Kira kira cara nge trace-nya gimana yach? karena di
/var/log/message ga muncul pesan apa2 yang berhubungan
dengan hal ini

Apa perlu saya install ulang si server yach :) ??

Thanks

Rgds




__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around
http://mail.yahoo.com

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik Linux Pemula
--- m3 [EMAIL PROTECTED] wrote:

 coba liat di
 /var/log/syslog
 atau coba aktifin debug mode pd waktu jalanin
 service nya
 

Di /var/log/syslog-nya juga tidak di temukan data
logging yang relevan..btw, bagaimana cara mengaktifkan
debug mode yg seperti bapak sarankan? mungkin bisa
kasih contoh,karena saya belum pernah melakukan metode
ini sebelumnya

Rgds





__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik m3

bind9 -d 5 -u bind -g bind

On 6/7/06, Linux Pemula [EMAIL PROTECTED] wrote:

--- m3 [EMAIL PROTECTED] wrote:

 coba liat di
 /var/log/syslog
 atau coba aktifin debug mode pd waktu jalanin
 service nya


Di /var/log/syslog-nya juga tidak di temukan data
logging yang relevan..btw, bagaimana cara mengaktifkan
debug mode yg seperti bapak sarankan? mungkin bisa
kasih contoh,karena saya belum pernah melakukan metode
ini sebelumnya

Rgds





__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around
http://mail.yahoo.com

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik Fajar Priyanto
On Wednesday 07 June 2006 16:03, Linux Pemula wrote:
 Dear Linuxer,

 Saya mempunyai BIND DNS server, dan sepertinya DNS
 server tsb running well, karena semua record yang ada
 di server tsb dapat di retrieve dari luar, baik record
 untuk www-nya maupun MX-nya

 Satu satunya masalah adalah, dari user local ada
 masalah bila DNS-nya di arahkan ke mesin ini,
 ex : Tidak bisa ping ke yahoo.com dsb (karena setiap
 melakukan ping dengan memakai DNS server ini,hasilnya
 adalah tidak bisa resolve)..tetapi apabila kita pakai
 DNS lain (DNS ISP) sebagai DNS di PC client, semuanya
 berjalan dengan normal baik untuk ping maupun
 browsing.

 Langkah terakhir saya juga coba melakukan ping di
 server DNS yang bermasalah tsb,hasilnya ternyata dari
 DNS server sendiri tidak bisa resolve juga.

 [EMAIL PROTECTED] named]# ping yahoo.com
 ping: unknown host yahoo.com

 dan saya lihat di /etc/resolv.conf -nya settingannya
 adalah sbb:
 nameserver 127.0.0.1

 Kira kira apa masalahnya ya?


Coba paste isi dari /etc/named.conf disini.
-- 
Fajar Priyanto | Reg'd Linux User #327841 | Linux tutorial 
http://linux2.arinet.org
17:51:26 up 10:03, 2.6.16-1.2111_FC5 GNU/Linux 
Let's use OpenOffice. http://www.openoffice.org

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik Linux Pemula


--- Fajar Priyanto [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
 Coba paste isi dari /etc/named.conf disini.
 -- 
 Fajar Priyanto | Reg'd Linux User #327841 | Linux
 tutorial 
 http://linux2.arinet.org
 17:51:26 up 10:03, 2.6.16-1.2111_FC5 GNU/Linux 
 Let's use OpenOffice. http://www.openoffice.org


Berikut untuk named.conf-nya


key rndc-key {
algorithm hmac-md5;
secret eiTSENyME9URmelQwLYv3g==;
};


 controls {
   inet 127.0.0.1 port 953
   allow { 127.0.0.1; } keys { rndc-key;
};
 };

options {
directory /var/named;
pid-file /var/named/named.pid;
recursion no;
};

logging {
category lame-servers { null; };
};

zone . IN {
type hint;
file named.root;
};

zone localhost IN {
type master;
file db.localhost;
allow-update { none; };
};

zone 0.0.127.in-addr.arpa IN {
type master;
file db.127.0.0;
allow-update { none; };
};

zone xx.152.202.in-addr.arpa IN {
type master;
file db.202.152.xx;

};
zone domainaku.com {
type master;
file db.domainaku.com;

};


Thanks

Rgds



__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik m3

file named.root, db.localhost, db.domainku ada di directory /var/named
jgn lupa set permisi nya agar user yg menjalankan daemon bind ini,
bisa read, write, excute mungkin, trus di jail di home directory nya

On 6/7/06, Linux Pemula [EMAIL PROTECTED] wrote:



--- Fajar Priyanto [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Coba paste isi dari /etc/named.conf disini.
 --
 Fajar Priyanto | Reg'd Linux User #327841 | Linux
 tutorial
 http://linux2.arinet.org
 17:51:26 up 10:03, 2.6.16-1.2111_FC5 GNU/Linux
 Let's use OpenOffice. http://www.openoffice.org


Berikut untuk named.conf-nya


key rndc-key {
algorithm hmac-md5;
secret eiTSENyME9URmelQwLYv3g==;
};


 controls {
   inet 127.0.0.1 port 953
   allow { 127.0.0.1; } keys { rndc-key;
};
 };

options {
directory /var/named;
pid-file /var/named/named.pid;
recursion no;
};

logging {
category lame-servers { null; };
};

zone . IN {
type hint;
file named.root;
};

zone localhost IN {
type master;
file db.localhost;
allow-update { none; };
};

zone 0.0.127.in-addr.arpa IN {
type master;
file db.127.0.0;
allow-update { none; };
};

zone xx.152.202.in-addr.arpa IN {
type master;
file db.202.152.xx;

};
zone domainaku.com {
type master;
file db.domainaku.com;

};


Thanks

Rgds



__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around
http://mail.yahoo.com

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik Linux Pemula


--- m3 [EMAIL PROTECTED] wrote:

 file named.root, db.localhost, db.domainku ada di
 directory /var/named
 jgn lupa set permisi nya agar user yg menjalankan
 daemon bind ini,
 bisa read, write, excute mungkin, trus di jail di
 home directory nya

betul pak, semua file tsb semua saya letakkan di
directory /var/named, dan sudah saya set kepemilikan
user named di directory tsb

Thanks

Rgds



__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik Fajar Priyanto
On Wednesday 07 June 2006 17:57, Linux Pemula wrote:
 options {
 directory /var/named;
 pid-file /var/named/named.pid;
 recursion no;
 };

optionsnya tambahin jadi gini:

options {
directory /var/named;
pid-file /var/named/named.pid;
recursion no;
forward only;
forwarders {
202.158.3.7;
202.158.3.6;
};

Semoga sukses.
-- 
Fajar Priyanto | Reg'd Linux User #327841 | Linux tutorial 
http://linux2.arinet.org
18:14:33 up 10:27, 2.6.16-1.2111_FC5 GNU/Linux 
Let's use OpenOffice. http://www.openoffice.org

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik Linux Pemula


--- Fajar Priyanto [EMAIL PROTECTED] wrote:

 On Wednesday 07 June 2006 17:57, Linux Pemula wrote:
  options {
  directory /var/named;
  pid-file /var/named/named.pid;
  recursion no;
  };
 
 optionsnya tambahin jadi gini:
 
 options {
 directory /var/named;
 pid-file /var/named/named.pid;
 recursion no;
 forward only;
 forwarders {
 202.158.3.7;
 202.158.3.6;
 };
 
 Semoga sukses.

Masih belum jalan pak :),
Apa harus install ulang Linux-nya ya

Regards

Is




__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik m3

waduh kalo masih lom jalan,
mending kalo mo di install ulang,
mending pake distro lain deh... :)
bingung aku...napa bisa gitu...
btwgag di firewall kan port 53 nya?
haha...ntar kena block lagi...
or ICMP nya? cek juga deh

On 6/8/06, Linux Pemula [EMAIL PROTECTED] wrote:



--- Fajar Priyanto [EMAIL PROTECTED] wrote:

 On Wednesday 07 June 2006 17:57, Linux Pemula wrote:
  options {
  directory /var/named;
  pid-file /var/named/named.pid;
  recursion no;
  };

 optionsnya tambahin jadi gini:

 options {
 directory /var/named;
 pid-file /var/named/named.pid;
 recursion no;
 forward only;
 forwarders {
 202.158.3.7;
 202.158.3.6;
 };

 Semoga sukses.

Masih belum jalan pak :),
Apa harus install ulang Linux-nya ya

Regards

Is




__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around
http://mail.yahoo.com

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik Cahyo

On 6/8/06, m3 [EMAIL PROTECTED] wrote:

waduh kalo masih lom jalan,
mending kalo mo di install ulang,
mending pake distro lain deh... :)
bingung aku...napa bisa gitu...
btwgag di firewall kan port 53 nya?
haha...ntar kena block lagi...
or ICMP nya? cek juga deh

On 6/8/06, Linux Pemula [EMAIL PROTECTED] wrote:


 --- Fajar Priyanto [EMAIL PROTECTED] wrote:

  On Wednesday 07 June 2006 17:57, Linux Pemula wrote:
   options {
   directory /var/named;
   pid-file /var/named/named.pid;
   recursion no;
   };
 
  optionsnya tambahin jadi gini:
 
  options {
  directory /var/named;
  pid-file /var/named/named.pid;
  recursion no;
  forward only;
  forwarders {
  202.158.3.7;
  202.158.3.6;
  };
 
  Semoga sukses.

 Masih belum jalan pak :),
 Apa harus install ulang Linux-nya ya

 Regards

 Is




DNS itu main UDP juga not TCP 53 only

--SOL

--
Regards'

-- Dwi Cahyo

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik senopati
Apa ada jaminan kalau di install ulang linux-nya bakalan jalan dengan
benar DNS nya ? :)
1. Firewall nya sudah aktif atau belum pak di server ? Port UDP di blok ?
2. Apa port DNS sudah jalan ? coba dari PC client, di telnet ke port 53
di server DNS, apa ada reaksi ?
3. Apa Domain yang di setting di DNS server, bisa di request dari client
? (bukan dari server)
 Masih belum jalan pak :),
 Apa harus install ulang Linux-nya ya

 Regards

 Is


   


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] DNS Server problem

2006-06-07 Terurut Topik Linux Pemula
--- senopati [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Apa ada jaminan kalau di install ulang linux-nya
 bakalan jalan dengan
 benar DNS nya ? :)
 1. Firewall nya sudah aktif atau belum pak di server
 ? Port UDP di blok ?
 2. Apa port DNS sudah jalan ? coba dari PC client,
 di telnet ke port 53
 di server DNS, apa ada reaksi ?
 3. Apa Domain yang di setting di DNS server, bisa di
 request dari client
 ? (bukan dari server)
  Masih belum jalan pak :),
  Apa harus install ulang Linux-nya ya
 
  Regards
 

a) Dari client bisa telnet ke DNS Server di port 53
b) Semua record yang ada di DNS Server bisa di
retrieve dari client, misalkan saja  bisa ping ke
www.domainaku.com, bisa testing MX record dsb

Regards

Thks



__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] dns avc: denied

2006-06-05 Terurut Topik widia

rekan milis yth
aku lagi coba buat dns
dns tersebut udah jadi untuk ngeping keluar bisa jalan
aku buat dns dengan fedora core 5 

namun ada pesan denied seperti dibawah ini 


ada apa ya . ada yang bisa membantu saya?
udah mentok 


salam
wid 

[EMAIL PROTECTED] named]# service named restart 

Stopping named:[  OK  ] 

Starting named: audit(1149492142.455:30): avc:  denied  { getattr } for  
pid=4966 comm=named name=random dev=dm-0 ino=16810892 
scontext=root:system_r:named_t:s0 tcontext=system_u:object_r:named_conf_t:s0 
tclass=chr_file 

 [  OK  ] 




--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] dns avc: denied

2006-06-05 Terurut Topik Fajar Priyanto
On Monday 05 June 2006 14:12, widia wrote:

 Starting named: audit(1149492142.455:30): avc:  denied  { getattr } for
 pid=4966 comm=named name=random dev=dm-0 ino=16810892
 scontext=root:system_r:named_t:s0
 tcontext=system_u:object_r:named_conf_t:s0 tclass=chr_file

Itu berhubungan dengan SELinux. Coba aja di cek permission2 direktori yang 
dipakai dnsnya.
Coba pakai command ls -Z
-- 
Fajar Priyanto | Reg'd Linux User #327841 | Linux tutorial 
http://linux2.arinet.org
15:34:05 up 6:53, 2.6.16-1.2111_FC5 GNU/Linux 
Let's use OpenOffice. http://www.openoffice.org

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] dns avc: denied

2006-06-05 Terurut Topik Novie Yoss Mardian
just guessing, 
coba  lihat /etc/selinux/config

# vi /etc/selinux/config
Matikan selinux..

SELINUX=disabled

lalu restard dns
# /etc/rc.d/init.d/named restart

Lihat error messagenya
# tail /var/log/messages

On Mon, 2006-06-05 at 14:12 +0700, widia wrote:
 rekan milis yth
 aku lagi coba buat dns
 dns tersebut udah jadi untuk ngeping keluar bisa jalan
 aku buat dns dengan fedora core 5 
 
 namun ada pesan denied seperti dibawah ini 
 
 ada apa ya . ada yang bisa membantu saya?
 udah mentok 
 
 salam
 wid 
 
 [EMAIL PROTECTED] named]# service named restart 
 
 Stopping named:[  OK  ] 
 
 Starting named: audit(1149492142.455:30): avc:  denied  { getattr } for  
 pid=4966 comm=named name=random dev=dm-0 ino=16810892 
 scontext=root:system_r:named_t:s0 tcontext=system_u:object_r:named_conf_t:s0 
 tclass=chr_file 
 
   [  OK  ] 
 
 
 


signature.asc
Description: This is a digitally signed message part


  1   2   3   >