[assunnah] Tanya : Tentang Saudara Sepersusuan

2009-01-11 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh, Saya ingin bertanya mengenai saudara sepersusuan. Apabila seorang ibu A memiliki bayi -misal bayi B, kemudian ia menyumbangkan AIR SUSU PERAHNYA (ASI Perah) kepada bayi X, apakah B dan X sudah dapat dikatakan saudara sepersusuan? Apabila kemudian

Re: [assunnah] problem rumah tangga

2009-01-14 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh, Ada sebuah buku bagus yang layak dibaca oleh para suami dan istri yang dapat membantu kita memahami pasangan kita, yaitu Psikologi Suami - Istri : Memahami perbedaan Tabiat dan Karakter Seksis Laki-laki dan Perempuan Demi Membangun Keharmonisan

Re: [assunnah] Keajaiban Doa Ibu

2009-01-18 Terurut Topik Hani Handayani
Bismillahirrahmaanirrahiim. QS. An Nisa' : 36 Sembahlah Allah dan janganlah kamu mempersekutukan-Nya dengan sesuatu pun dan berbuat baiklah kepada dua orang ibu bapak. Diriwayatkan dari Abdullah bin Mas'ud Radhiallahu Anhu, ia berkata : Aku telah bertanya kepada Nabi Shalallahu 'Alaihi

[assunnah] Hukum Jual Beli Tokek (respon untuk Sdr. Rivai)

2010-02-06 Terurut Topik Hani Handayani
HUKUM JUAL BELI TOKEK Berikut jawaban Ustadz Muhammad Arifin bin Badri, MA atas pertanyaan hukum budidaya tokek, di milis pm-fa...@yahoogroups.com Pertanyaan: Assalamualaikum Mohon bisa diberikan penjelasan apakan budidaya tokek dan memperdagangkannya diperbolehkan dalam Islam? Syukron

Re: [assunnah]bagaimana hukum tentang pacaran ?

2010-02-17 Terurut Topik Hani Handayani
From: Irfan Sulaiman mirfansulai...@yahoo.co.id Sent: Sun, 14 February, 2010 15:34:19 Mohon penjelasannya, dan bolehkan kita mencintai seorang akhwat ? Assalamu'alaikum, Berikut ada artikel terkait dengan permasalahan yg Sdr. Irfan tanyakan. Semoga bermanfaat.

[assunnah] Adab Membuang Air Panas ke dalam Lubang

2010-02-21 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum, Apakah ada dalil yang mensyari'atkan membaca bismillah ketika menyiramkan/membuang air panas ke dalam lubang ? Syukran jazakumullah khairan. Wassalamu'alaikum, -Ummu Zahra-

[assunnah] Tanya : tentang HR Muslim 6/106

2010-02-27 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum, Apa yang dimaksud dengan apabila malam berlalu sebagian dan geriba dalam terjemahan hadist berikut? Dari Jabir bin Abdullah RA dia berkata, Rasulullah saw. beliau bersabda: Apabila waktu malam telah tiba, atau kalian telah memasuki waktu senja, maka cegahlah anak2 kalian (agar

Re: [assunnah]Tanya tentang software bajakan

2010-03-10 Terurut Topik Hani Handayani
Bisa juga baca http://www.pengusahamuslim.com/fatwa-perdagangan/hukum-hukum-perdagangan/770-hak-kekayaan-intelektual-dalam-islam.html. _ From: sohdi soc...@gmail.com To: assunnah@yahoogroups.com Sent: Sun, 7 March, 2010 13:01:20 Subject: Re: [assunnah]Tanya tentang

[assunnah] Tanya : Darah Wanita Keguguran?

2010-03-21 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum. Beberapa waktu yang lalu saya mengalami keguguran di usia janin 5 minggu. Pada waktu darah pertama kali keluar, saya masih melaksanakan sholat. Setelah dipastikan bahwa darah yang keluar adalah gugurnya janin, saya tidak sholat. Ketika mendapati darah berhenti, saya bersuci

[assunnah] Tanya : Dzikir Asmaul Husna

2010-04-09 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum, Saya ingin mengetahui apakah ada syariatnya membaca dzikir Asmaul Husna? Terima kasih sebelumnya. Jazakumullah khairan. Wassalamu'alaikum, -Ummu Zahra-

[assunnah] Pala Haram...?

2010-05-26 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh. Mohon informasinya, apakah benar pala/biji pala (salah satu jenis bumbu makanan) hukumnya haram karena sifatnya yang memabukkan (intoxicating)? Informasi ini saya baca di : http://www.moodfoods.com/nutmeg/index.html

[assunnah] Tanya : tentang Search Engine

2010-05-28 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum, Sebelum mengenal http://yufid.com/, saya menggunakan http://mesin.pencari.assunnah.me/ sebagai search engine. Sebenarnya, apa yang membedakan satu dengan yang lainnya? Mana yang lebih baik saya gunakan? Terima kasih sebelumnya... Wassalamu'alaikum, -Ummu Zahra-

Re: [assunnah] Lebih utama mana, suami atau orang tua?

2010-05-31 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumsalam Warahmatullahi Wabarakatuh. Sekedar memberi masukan saja. Bukan bermaksud menggurui karena usia pernikahan saya pun masih terbilang muda. Saya pun masih belajar dalam kehidupan rumah tangga. Dalam kasus bapak, saya tidak tahu sudah berapa lama bapak berumah tangga dan

[assunnah] Alhamdulillah... Almanhaj bisa diakses lagi......

2010-06-07 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum, Alhamdulillah... Hanya ingin mengekspresikan kebahagiaan atas teraksesnya kembali website http://www.almanhaj.or.id/ yang sarat akan ilmu. Jazakumullah khairan untuk adminnya. Mudah-mudahan menjadi catatan amal sholeh bagi antum serta para pembacanya.

Re: [assunnah] Tempat kajian Tangerang

2010-06-13 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumsalam, Berikut informasi yg saya kumpulkan dari milis Assunnah : 1. Kajian rutin di Perum, Karawaci Bonang. Untuk informasi lengkap mengenai jadwal, materi pematerinya silakan hubungi Akh Umar 08551004576 2. Kajian di Masjid al-Muhajirin, Perumahan Buana Permai Cipondoh Pemateri :

Re: [assunnah] Tanya : Perihal kemunculan Dajjal

2010-06-14 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumsalam Warahmatullahi Wabarakatuh. Ada buku yang insyaallah dapat menjelaskan perihal yang akhi Deka tanyakan, yaitu Kisah Dajjal dan Turunnya Nabi 'Isa Alaihissalam untuk Membunuhnya (terjemahan) oleh Syaikh Nashiruddin al-Albani, penerbit Pustaka Imam Asy-Syafi'i. Pada buku tsb

[assunnah] Tanya : Menyia-nyiakan Harta

2010-06-16 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum, Mau bertanya, apa yang dimaksud dengan menyia-nyiakan harta. Apakah membeli benda-benda mewah (contoh : tas seharga 30 juta, rumah seharga 2 milyar, dan sebagainya) termasuk di dalamnya.? Jazakillah khairan. Wassalamu'alaikum, -Ummu Zahra-

[assunnah] Tanya : Kajian Depok

2010-06-17 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum, Mohon informasi kajian di Depok dan sekitarnya yang masih/akan berlangsung. Jazakumullah khairan. Wassalamu'alaikum, -Ummu Zahra-

Re: [assunnah] Tanya : Kajian Depok

2010-06-19 Terurut Topik Hani Handayani
Depok. Baarakallahu fiik Lina From: Hani Handayani hani_...@yahoo.co.uk To: assunnah@yahoogroups.com Sent: Thu, June 17, 2010 8:25:08 PM Subject: [assunnah] Tanya : Kajian Depok Assalamu'alaikum, Mohon informasi kajian di Depok dan sekitarnya yang masih/akan

Re: [assunnah]Tanya masalah nisfu saban

2010-07-26 Terurut Topik Hani Handayani
Bismillaahirrahmaanirraahiim. Berikut beberapa tulisan yang terkait : 1. Meninjau Ritual Malam Nishfu Sya'ban // http://rumaysho.com/belajar-islam/amalan/3125-meninja...u-ritual-malam-nishfu-syaban.html. 2. Bolehkah berpuasa setelah pertengahan Sya'ban? //

Re: [assunnah] Melarang anak usia 3th ke masjid (PLUS ke kajian)

2010-08-13 Terurut Topik Hani Handayani
Bismillaahirrahmaanirraahiim... ... Bahwa sebaik-baik sholat kaum wanita di rumahnya, khususnya di kamarnya, insyaAllah sudah saya ketahui. Namun, ketika kami (para ibu) sedang berada di luar rumah untuk suatu keperluan yang mengharuskan kami sholat di mesjid pada waktunya (entah sholat

Re: [assunnah] Hadits ttg ramadhan shohih atau tidak

2010-08-16 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumsalam Warahmatullahi Wabarakatuh. Silahkan baca http://kangaswad.wordpress.com/2009/08/16/bermaafan-sebelum-ramadhan/. Intinya, itu adalah hadits yang tidak ada asal-usulnya, kita pun tidak tahu siapa yang mengatakan hal itu, sebenarnya itu bukan hadits dan tidak perlu kita

[assunnah] Tanya Mengenalkan Melatih Puasa

2010-08-22 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum, Adakah yang bisa berbagi pengalaman mengenai cara mengenalkan dan melatih puasa pada anak? Jazakumullah khair. Wassalamu'alaikum, -Ummu Zahra-

Re: [assunnah] ucapan Minal Aidin Walfaidzin apakah ada dalil nya?

2010-09-09 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum, Berikut artikel terkait dengan ucapan Minal Aidin Walfaidzin yang diambil dari http://ibnuabbaskendari.wordpress.com/2009/09/20/mengenal-makna-minal-aidin-wal-faidzin-dan-ucapan-pada-hari-ied/. Wallahu a'lam. Wassalamu'alaikum, -Ummu Zahra- --- MENGENAL MAKNA “MINAL

[assunnah] OOT : Kekentalan Darah, Keguguran, dan Aspirin

2010-12-13 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Barangkali ada diantara anggota milis yang dapat membantu menjawab pertanyaan di bawah ini : 1. Adakah korelasi antara kekentalan darah dengan keguguran? 2. Apakah benar Aspirin dapat berfungsi mengatasi kekentalan darah? 3. Apakah aman jika

[assunnah] Tanya : Al Qur'an Tidak Perlu Tafsir?

2010-12-13 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum, Ada yang mengatakan kepada saya, Ayat Al Qur'an tidak perlu ditafsirkan lagi. Sudah jelas. Kalau mengikuti penafsiran ulama, dikhawatirkan kita hanya percaya kepada ulama tsb dan umat Islam menjadi terpecah-belah. Saya yakin ini persepsi yang keliru. Namun, bagaimana

Re: [assunnah]Berpindahnya tempat utk sholat ba'da

2010-12-16 Terurut Topik Hani Handayani
Apakah bergeser bisa dikatakan berpindah? Atau harus betul-betul pindah tempat? From: Abu Harits abu_har...@hotmail.com To: assunnah assunnah assunnah@yahoogroups.com Sent: Wed, 15 December, 2010 7:39:32 Subject: RE: [assunnah]Berpindahnya tempat utk sholat ba'da

[assunnah] VCD Ustadz Badrussalam

2010-12-23 Terurut Topik Hani Handayani
Bismillahirrahmaanirraahiim. Assalamu'alaikum, Adakah anggota milis di sini yang memiliki toko online dan menjual VCD Ustadz Badrussalam Keutaam Tauhid di Masa Sulit? Mohon infonya japri ke imel saya. Jazakumullah khair. Wassalamu'alaikum, -Ummu Zahra-

Re: [assunnah]Tanya : Jadwal Kajian Seputar BSD

2011-01-15 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumsalam Warahmatullahi Wabaraktuh. Coba di-search di milis ini. Sependek ingatan saya, sudah pernah ada informasinya di milis ini... Atau lihat di sini http://salaf-yubaa.blogspot.com/2009/05/jadwal-talim-wilayah-tangerang.html Wassalamu'alaikum, -Ummu Zahra-

Re: [assunnah] Bagaimanakah menjadi seorang istri muslim yang baik?

2011-01-21 Terurut Topik Hani Handayani
Selain menghadiri majelis-majelis ilmu, di waktu luang silahkan coba baca-baca website khusus muslimah seperti : http://muslimah.or.id/ http://jilbab.or.id/ http://www.khayla.net/ http://shalihah.com/, dll. Atau dengarkan rekaman kajian seputar wanita dan rumah tangga di

Re: [assunnah]Tanya : Nifaskah?

2011-02-16 Terurut Topik Hani Handayani
From: Arty Nita nitnotsal...@yahoo.com Sent: Thu, 17 February, 2011 1:49:54 Subject: [assunnah] Tanya : Nifaskah? Assalamu'alaikum kalau seorang ibu keguguran ketika usia janinnya 3 bulan,apakah terhitung msa nifasnya selama 40 hari tidak solat?atau bukan? Jazakumullah khair -

Re: [assunnah] Akhir Perjalanan Panjang Ibu Kartini

2011-04-26 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum, Adakah buku yang dapat dijadikan referensi untuk mengetahui lebih jauh mengenai hal ini (hasil penelitian sejarahnya)? Mohon infonya. Wassalamu'alaikum, -Ummu Zahra- From: suci sari iki_s...@yahoo.com To: assunnah@yahoogroups.com

Re: [assunnah]Tanya: Menjadi Perantara

2011-05-03 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumsalam Warahmatullahi Wabarakatuh. Afwan, bukankah apabila sebelumnya sudah ada perjanjian/kesepakatan kerjasama antara pedagang A dan pedagang B, maka hal itu diperbolehkan? Dalam hal ini, pedagang A merupakan perwakilan dari pedagang B (sebutannya pedagang A bisa sebagai agen,

Re: [assunnah]Tanya: Menjadi Perantara (tambahan)

2011-05-03 Terurut Topik Hani Handayani
bisshawab. Ustadz Muhammad Arifin Badri, M.A. From: Hani Handayani hani_...@yahoo.co.uk To: assunnah@yahoogroups.com Sent: Mon, 2 May, 2011 9:49:29 Subject: Re: [assunnah]Tanya: Menjadi Perantara Wa'alaikumsalam Warahmatullahi Wabarakatuh. Afwan, bukankah

Re: [assunnah]Tanya Hukum Adopsi

2011-05-05 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum, Seorang yang saya kenal telah mengadopsi seorang anak (masih saudara jauhnya yg kurang mampu). Karena adopsi telah terlanjur dilakukan, saya hanya bisa memberikan masukan kepadanya dg mengirimkan suatu artikel tentang Anak Angkat dalam Islam sehingga bisa diperhatikan

Re: [assunnah] wanita haid apa boleh baca al matsurat

2011-06-23 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumsalam Warahmatullahi Wabarakatuh. Ada perbedaan pendapat ulama mengenai boleh-tidaknya wanita haid membaca Al Qur'an. Pendapat yang membolehkan, silahkan baca di http://konsultasisyariah.com/bolehkah-wanita-haid-membaca-al-quran atau

Re: [assunnah] Mohon artikel bayar puasa yg tertunda

2011-06-27 Terurut Topik Hani Handayani
Qodho (Mengganti) Puasa yang Tertunda Soal: Beberapa tahun yang lalu saya berbuka pada hari-hari haid dan saya belum sempat mengqodhonya sampai sekarang. Padahal sudah beberapa tahun silam, dan (kini) saya ingin mengqodho tanggungan puasa saya, tetapi saya tidak ingat berapa hari yang haru saya

[assunnah] Tanya : Waktu Khitan

2011-07-09 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum, Saya ingin mengetahui, adakah waktu utama melakukan khitan untuk seorang anak? Apakah benar pelaksanaan di hari ke-7 adalah sunnah? Wassalamu'alaikum, -Ummu Zahra- Barangsiapa yang meringankan bagi seorang mu'min satu

Re: [assunnah]Tanya : Pengobatan Alternatif dengan Tenaga Prana

2011-07-19 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumsalam warahmatullahi wabarakatuh. Tenaga prana kalau tidak salah adalah nama lain dari tenaga dalam, ya...? Ulasannya insyaAllah dapat dilihat di http://ibnuabbaskendari.wordpress.com/2010/06/18/ilmu-tenaga-dalam-dalam-perspektif-islam/. Semoga bermanfaat. -Ummu Zahra-

Re: [assunnah] Bacaan berbuka puasa

2011-07-23 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumsalam. ذَهَبَ الظَّمَأُ وَابْتَلَّتِ الْعُرُوقُ وَثَبَتَ الْأَجْرُ إِنْ شَاءَ اللَّهُ 'DZAHABAZH ZHAAMA-U WABTALLATIL 'URUQU WA TSABATAL AJRU INSYA ALLAH' “Semoga hilang rasa dahaga, dan basah kembali urat-urat dan Insya Allah mendapat pahala (disisi-Nya).” (HR Abu Daud No 2357

Re: [assunnah]Puasa Syawal pada hari Sabtu

2011-09-06 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumsalam Warahmatullahi Wabarakatuh. Beberapa hari yang lalu, saya mendengar di Radio Rodja, ada yg bertanya kepada Syaikh 'Abdur Razzaq bin 'Abdul Muhsin Al-Badr, bolehkah memulai puasa Syawal di hari Jumat atau Sabtu. Jawaban syaikh adalah tidak mengapa karena larangan tsb maksudnya

Re: [assunnah]Persaksian seorang muslim

2011-09-07 Terurut Topik Hani Handayani
Allah akan selalu membantu seorang hamba selama hamba tersebut membantu saudaranya [HR.Muslim] - From: Hani Handayani hani_...@yahoo.co.uk To: assunnah@yahoogroups.com assunnah@yahoogroups.com

Re: [assunnah] Bekerja di perusahaan rokok

2011-09-29 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumsalam warahmatullahi wabarakatuh. InsyaAllah jawabannya ada di http://rumaysho.com/hukum-islam/muamalah/3549-jika-rokok-haram-siapa-yang-akan-hidupi-petani.html Wassalamu'alaikum, -Ummu Zahra-   Barangsiapa yang meringankan bagi seorang

Re: [assunnah] Info kajian BSD dan Cipondoh Tangerang

2011-10-03 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumsalam warahmatullahi wabarakatuh. Mau tanya, yang kajian untuk pasutri apakah rutin?   Barangsiapa yang meringankan bagi seorang mu'min satu kesusahan di dunia niscaya Allah akan meringankan kesusahannya pada hari kiamat, barangsiapa

[assunnah] Tanya Buku Masaail Jahiliyah

2011-11-20 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum, Apakah buku Masaail Jahiliyah karangan Muhammad bin Abdul Wahab ada terjemahan dalam bahasa Indonesia? Mohon infonya. Jazaakumullah khairan. Wassalamu'alaikum, -Ummu Zahra-   Barangsiapa yang meringankan bagi seorang mu'min satu

Re: [assunnah] Bolehkah Menggugurkan kandungan usia 5 minggu ?

2012-01-03 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumsalam warahmatullahi wabarakatuh. Afwan, saya tidak menjawab yg antum tanyakan. Hanya saja kalaulah boleh saya memberi masukan Bertahanlah karena Allah. Jika Allah memudahkan, maka tidak ada yg menjadi sulit. Mohonlah kemudahan kepada Allah Masa iddah wanita yg dicerai

[assunnah] Undangan Kajian Tauhid untuk Keluarga (Ikhwan Akhwat)

2012-01-05 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh. Segala puji milik Allah, Dzat yang Maha Sempurna lagi Maha Tinggi.Shalawat dan salam semoga dilimpahkan kepada Nabi kita Muhammad Sholallahu 'Alaihi Wassalam, keluarga, para sahabat, serta orang-orang yang mengikuti beliau hingga akhir zaman. Dengan

Re: [assunnah] Kredit Emas

2012-01-24 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumsalam warahmatullahi wabarakatuh. Pembelian emas hanya boleh dilakukan secara kontan. Dari Ubadah bin Shomit berkata : “Rosululloh bersabda : “Emas dengan emas, perak dengan perak, gandum dengan gandum, jemawut denga jemawut, kurma denga kurma, garam dengan garam, harus dilakukan

Re: [assunnah] Info SMP Islam Boarding School

2012-02-02 Terurut Topik Hani Handayani
wa'alaikumsalam warahmatullahi wabarakatuh. SMP Ibnu Hajar Boarding School di bawah bimbingan Ustadz Zainal Abidin http://smpihbs.sch.id/   Barangsiapa yang meringankan bagi seorang mu'min satu kesusahan di dunia niscaya Allah akan meringankan

Re: [assunnah] Tanya : Jamsostek

2012-03-21 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumsalam warahmatullahi wabarakatuh. Alhamdulillah, awal bulan ini saya mengambil uang Jamsostek saya. Saya menerima semacam slip (lupa namanya apa) yang menginformasikan besarnya uang yg saya terima (termasuk jumlah bunganya). Wallahu a'lam. -Ummu Zahra-  

Re: [assunnah] Kristenisasi via Pengiriman E-Mail Setiap Hari

2012-06-10 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumussalam warahmatullahi wabarakatuh. Kalo bentuknya grup semisal yahoogroup, antum tinggal unsubscribe saja. Ini juga terjadi pada saya beberapa waktu yang lalu. Caranya, seperti biasa. Kirim e-mail ke: namagrup-unsubscr...@yahoogroups.com

Re: [assunnah] Tanya tentang imunisasi

2012-06-24 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumussalam warahmatullahi wabarakatuh. Penjelasan tentang imunisasi secara panjang lebar dari kedua sisi (pro kontra) insyaAllah dapat dilihat di sini http://muslim.or.id/fiqh-dan-muamalah/pro-kontra-hukum-imunisasi-dan-vaksinasi.html. Semoga bermanfaat.  

Re: [assunnah] TABARRUJ (tulisan ust.Abdulloh Taslim)

2012-07-06 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumussalam warahmatullahi wabarakatuh. Alhamdulillah. InsyaAllah bermanfaat bagi kami, kaum wanita.  Apakah ada rekamannya kajiannya?   Barangsiapa yang meringankan bagi seorang mu'min satu kesusahan di dunia niscaya Allah akan meringankan

[assunnah] Tanya : Bahasa inggris Angciu?

2012-07-23 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumussalam warahmatullahi wabarakatuh. Kalau bahasa Inggrisnya Ang Ciu itu dikenal sebagai apa, ya? Saya beberapa kali tanya ke restoran di sini (Qatar), mereka gak ngerti. Padahal ang ciu itu amat lazim dipakai dalam chinese food. Mohon saya diforward selebaran elektronik yg bapak

[assunnah] Bertanya ke Lajnah Daimah

2012-08-01 Terurut Topik Hani Handayani
Bismillah. Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh. Bagaimana cara menyampaikan pertanyaan ke Lajnah Daimah? Saya tidak bisa Bahasa Arab. Terima kasih sebelumnya. Jazaakumullahu khairan.   Barangsiapa yang meringankan bagi seorang mu'min satu

[assunnah] SDI/SDIT di Bandung

2012-09-24 Terurut Topik Hani Handayani
Bismillah. Mohon info SDI/SDIT bermanhaj Salaf di Bandung. Terima kasih.  Jazaakumullaahu khairan.   Barangsiapa yang meringankan bagi seorang mu'min satu kesusahan di dunia niscaya Allah akan meringankan kesusahannya pada hari kiamat, barangsiapa

Re: [assunnah]Tanya Wali Nikah

2012-09-25 Terurut Topik Hani Handayani
Bismillah. Pendapat yang râjih dalam permasalahan ini, ialah pendapat madzhab Syafi'iyyah yang menyatakan bahwa urutan wali bagi wanita dalam pernikahan sebagai berikut. 1. Bapak.  6. Anak-anak paman.  Anak-anak paman bukankah sepupu? Jadi, sepupu bisa bertindak sebagai walikah...?

[assunnah] IEMF : Islamic Education and Media Forum

2012-12-09 Terurut Topik Hani Handayani
Bismillahirrahmaanirraahiim. Sekedar share, bagi yang belum tahu, informasi mengenai Islamic Education and Media Forum (IEMF) insyaAllah dapat diakses di http://www.iemf.net/ Penyelenggaraan 15-16 Desember 2012 Musium Penerangan Taman Mini Indonesia Indah (TMII) Jakarta Timur.

Re: [assunnah] Mohon artikel natal tahuan baru

2012-12-12 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumussalam warahmatullahi wabarakatuh. InsyaAllah bisa dipilih di sini. http://muslim.or.id/aqidah/kumpulan-artikel-seputar-natal-dan-tahun-baru.html MENGUCAPKAN SELAMAT HARI RAYA KEPADA NON MUSLIM

[assunnah] Buletin Jumat

2013-03-19 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum,   Saya berkeinginan masjid di dekat tempat tinggal orang tua saya mendapat kiriman buletin Jumat. Mohon info, kemana saya harus mendapatkannya? Lokasi pengiriman : Tangerang.   Jazaakumullaahu khayr.   -Ummu Zahra- Barangsiapa yang

[assunnah] Arabic Scholarship Program

2013-04-22 Terurut Topik Hani Handayani
Bismillahirrahmaanirrahiim. Sekedar share informasi beasiswa. Untuk keterangan lebih lanjut, silahkan akses website yg disebutkan. Mohon maaf jika kurang berkenan. Application Process Now Open – King Abdul-Aziz University Alhamdulillaah, King Abdulaziz University in Jeddah are now

Re: [assunnah] Buku Ibadah Dengan Do'a Tulisan Latin

2013-04-23 Terurut Topik Hani Handayani
Saya juga membutuhkannya untuk seseorang yg sudah tua dan buta baca-tulis Arab. Beliau selama ini memakai buku doa yg dijual di kaki lima. Saya sempat cek isinya, banyak yg gak jelas. Saya mau berikan buku wirid ustadz Yazid, kata anaknya, beliau gak bisa baca tulisan Arab. Mohon infonya juga

Re: [assunnah] Tanya Qatar

2013-06-11 Terurut Topik Hani Handayani
Wa'alaikumussalam warahmatullahi wabarakatuh.   Alhamdulillah di sini ada kajian2 rutin, baik untuk ikhwan maupun akhwat. Silahkan gabung di assunnah-qatar@yahoogroups, atau akses websitenya di http://assunnah-qatar.com/. Barangsiapa yang meringankan

Re: [assunnah] Bagaimana sikap kita dengan tarawih 4 rakaat?

2013-08-01 Terurut Topik Hani Handayani
Wa;alaikumussalam warahmatullahi wabarakatuh. InsyaAllah ada penjelasannya di sini  http://rumaysho.com/hukum-islam/shalat/3159-shalat-tarawih-tiap-4-rakaat-salam.html   Barangsiapa yang meringankan bagi seorang mu'min satu kesusahan di dunia niscaya

[assunnah] Tanya : Pakaian Ihram

2013-09-15 Terurut Topik Hani Handayani
Assalamu'alaikum... Seperti yg kita ketahui bahwa pakaian ihram tidak boleh diberi wewangian. Bagaimana dengan pemakaian deterjen ketika pencucian, yg mana di kain yg dicuci menyisakan wangi...? Jazakumullah khair.   Barangsiapa yang meringankan

Re: [assunnah] gt;gt;Menabrak/Membunuh Kucing Tidak Sengajalt;

2013-10-06 Terurut Topik Hani Handayani
Waálaikumussalam warahmatullahi wabarakatuh.Mengutip tulisan pada : http://moslemsunnah.wordpress.com/2009/08/19/hukum-membunuh-jual-beli-kucing/Tidak ada kafarat (tebusan)nya, karena anda tidak berbuat kesalahan.Wallahu alam. Barangsiapa

[assunnah] (Tanya) Ciri-ciri Kena Sihir

2013-10-08 Terurut Topik Hani Handayani
Bismillah. Assalamuálaikum warahmatullahi wabarakatuh. Bagaimana ciri-ciri orang yg terkena gangguan sihir? Jazakumullah khaira atas jawabannya -Umm Zahra-   Barangsiapa yang meringankan bagi seorang mu'min satu kesusahan di dunia niscaya