[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-16 Terurut Topik Muhamad Carlos Patriawan
Apa memang benar dari top engineer dunia, mayoritas dari Valley? Atau pernah kerja di Valley? Saya sendiri tidak tahu angkanya. Kalau ini tidak terbantahkan lagi.Kalau sering baca2 buku invention dan pengembangan teknologi ini sich ini bukan hal baru. Lihat saja invention dari semua benda

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-16 Terurut Topik Muhamad Carlos Patriawan
Pernah nggak ngebayangin bahwa resistensinya bukan karena sikap mental/judgement dari awal yang negatif. Tapi benar-benar resist karena nggak feasible. Sebagai insight, dulu waktu mau mulai usaha IT sendiri di Jakarta, semangatnya adalah 'masak gitu aja nggak bisa?'. Ternyata setelah

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-16 Terurut Topik baskara
On 11/17/05, Muhamad Carlos Patriawan [EMAIL PROTECTED] wrote: Kalau di dunia invention khususnya,justru kita(VC dan inventor) yangmenciptakan demand. Di milis lain saya pernah mengatakan yang serupa, tapi malah ditertawakan orang ekonomi. :-) Yah, mungkin hanya perbedaan filosofi saja. Ada

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-16 Terurut Topik adi
On Thu, Nov 17, 2005 at 08:27:59AM +0900, baskara wrote: Kalau di dunia invention khususnya,justru kita(VC dan inventor) yang menciptakan demand. Di milis lain saya pernah mengatakan yang serupa, tapi malah ditertawakan orang ekonomi. :-) Yah, mungkin hanya perbedaan filosofi saja. Ada

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-16 Terurut Topik Muhamad Carlos Patriawan
adi wrote: On Thu, Nov 17, 2005 at 08:27:59AM +0900, baskara wrote: Kalau di dunia invention khususnya,justru kita(VC dan inventor) yang menciptakan demand. Di milis lain saya pernah mengatakan yang serupa, tapi malah ditertawakan orang ekonomi. :-) Yah, mungkin hanya perbedaan

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-16 Terurut Topik adi
On Wed, Nov 16, 2005 at 04:57:07PM -0800, Muhamad Carlos Patriawan wrote: Artinya tiap manusia didunia ini punya kesempatan maju dan mendrive arah teknologi kemana.,tapi ya harus bikin sukses story dulu di startup/usahanya masing2 baru orang berani naro' duit ke anda/VC **OR** jadi jenius

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-15 Terurut Topik enda nasution
Mumpung subject thread-nya masi Web 2.0, ada artikel baru di The Register ttg Web Dua Kosong ini: http://www.theregister.co.uk/2005/11/11/web_two_point_naught_answers/print.html Cuplikan: * Web 2.0 is made entirely of pretentious self serving morons. Max Irwin * Web 2.0 is made of ...Magic

[teknologia] Re: Bluetooth Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-15 Terurut Topik Ariya Hidayat
Selain itu penggunaan Bluetooth untuk presentasi/ngajar, dipakai untuk mengendalikan notebooknya via handphone, jadi bisa jalan2 sambil presentasi. Biar mirip2 Steve Jobs hehehe. Lho? 6 tahun yang lalu, di jaman sebelum ada teknologi gigi biru ini saya sudah bisa presentasi sambil jalan-jalan

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-15 Terurut Topik Patriawan, Carlos
On 11/15/05, enda nasution [EMAIL PROTECTED] wrote: Mumpung subject thread-nya masi Web 2.0, ada artikel baru di The Register ttg Web Dua Kosong ini: http://www.theregister.co.uk/2005/11/11/web_two_point_naught_answers/print.html Cuplikan: * Web 2.0 is made entirely of pretentious

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-15 Terurut Topik Oskar Syahbana
On 11/15/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: Saya yakin Web 2.0 ini akan menciptakan next Leader di sektor ini.Makanya pentinguntuk mulai startup/enterepreneurship di bidangini.Kalau nanti bangkrut atau gagal ya resiko,tapi ini pengalamanberharga. Saya setuju tentang pengalamannya yang

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-15 Terurut Topik Patriawan, Carlos
Makanya kalau anda perhatikan berapa jumlah dollar yang di-invest ke startup.Di Round A pasti yang terkecil,tapi begitu startup bisa memperlihatkan hasil dari target yang sama2 disetujui pada periode tertentu,di round selanjutnya (B dan C) jumlah Dollarnya double dari Round A atau B.

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-15 Terurut Topik Pakcik
2005/11/16, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED]: Kedua, Yang masih heran,kenapa ya aplikasi2 web 2.0 seperti Meebo gitu masih munculnya dari Valley (yang membuat integrated instant messaging), harusnya aplikasi three-employees begitu bisa dibuat dimana2,termasuk Indonesia atau bahkan Kenya.

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-15 Terurut Topik Patriawan, Carlos
On 11/15/05, Pakcik [EMAIL PROTECTED] wrote: 2005/11/16, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED]: Kedua, Yang masih heran,kenapa ya aplikasi2 web 2.0 seperti Meebo gitu masih munculnya dari Valley (yang membuat integrated instant messaging), harusnya aplikasi three-employees begitu bisa

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-15 Terurut Topik Ary Setijadi Prihatmanto
- Original Message - From: Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] To: teknologia@googlegroups.com Sent: Tuesday, November 15, 2005 5:22 PM Subject: [teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode) (deleted) Yang masih heran,kenapa ya aplikasi2 web 2.0

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-15 Terurut Topik Muhamad Carlos Patriawan
--- bang Carlos, Meebo itu juga startup atau bukan? Kalo startup, Bang Carlos tahu berapa sih nilainya di Valley? --- Halo Bang Ary, Meebo itu startup web 2.0 three-employees yg dibahas di SJ Mercury News kemaren,linknya saya forward,mereka bikin

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-15 Terurut Topik fade2blac
On Tue, Nov 15, 2005 at 03:24:20PM -0800, Patriawan, Carlos wrote: okeh okeh,tapi maksud saya luar dari Valley itu negara diluar valley/AS,kayak inggris,prancis,jerman,etc-kan mestinya ada juga startup atau inkubator yg bikin startup berbasis web 2.0.Atau mungkin saya saja yang ndak tahu.

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-14 Terurut Topik Achmad Husni Thamrin
On 11/11/05, Ary Setijadi Prihatmanto [EMAIL PROTECTED] wrote: Kalau context-aware service yang sifatnya on-site, kenapa nggak pake fasilitas bluetooth saja yang sudah tersedia pada sebagian besar HP sekarang. Kan tinggal buat softwarenya saja dan pemilik HP punya pilihan untuk matiin atau

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-14 Terurut Topik baskara
On 11/14/05, Achmad Husni Thamrin [EMAIL PROTECTED] wrote: On 11/11/05, Ary Setijadi Prihatmanto [EMAIL PROTECTED] wrote: Kalau context-aware service yang sifatnya on-site, kenapa nggak pake fasilitas bluetooth saja yang sudah tersedia pada sebagian besar HP sekarang. Kan tinggal buat

[teknologia] Bluetooth Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-14 Terurut Topik Patriawan, Carlos
On 11/14/05, baskara [EMAIL PROTECTED] wrote: On 11/14/05, Achmad Husni Thamrin [EMAIL PROTECTED] wrote: On 11/11/05, Ary Setijadi Prihatmanto [EMAIL PROTECTED] wrote: Kalau context-aware service yang sifatnya on-site, kenapa nggak pake fasilitas bluetooth saja yang sudah

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-14 Terurut Topik Patriawan, Carlos
Ya kita lihat aja nanti bagaimana. 'kan ada Personal Area Network, ada WLAN, 3G, WirelessMAN (802.16). Masing-masing akan ada gunanya. Startup ini -Stoke- bikin appliance untuk wireless Convergence antara wireless/cell phone networks dengan 802.11

[teknologia] Re: Bluetooth Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-14 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Tue, Nov 15, 2005 at 01:12:49PM +0700, boy avianto wrote: On 14/11/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: Ini Bluetooth nya dibuat untuk apa ? untuk browsing atau explore other device ? Aplikasi yang saya temukan dalam daily life bener2 butuh Bluetooth adalah GPS karena

[teknologia] Re: Bluetooth Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-14 Terurut Topik Patriawan, Carlos
Saya baru dapet mainan dari prof saya. Alatnya lebih kecil dr handphone, bisa detect heart rate dan ECG, trus ada 2-axis accelerometernya juga. Wearable dan wireless, pake bluetooth utk connect ke PDA atau computer utk baca raw datanya lewat SPP (serial port profile). Dalemnya ada SD card

[teknologia] Re: Bluetooth Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-14 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Mon, Nov 14, 2005 at 11:38:56PM -0800, Patriawan, Carlos wrote: nah untuk penggunaan bluetooth dengan peripheral device(seperti printer),pernah lihat massive deploymentnya gak ?? saya mau tahu apa ini bener2 ada pasarnya apa tidak,soalnya masih sangat jarang melihat ini. Ntar kalo

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-11 Terurut Topik Ary Setijadi Prihatmanto
- Original Message - From: Achmad Husni Thamrin [EMAIL PROTECTED] To: teknologia@googlegroups.com Sent: Friday, November 11, 2005 1:54 AM Subject: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode On 11/11/05, Harry Sufehmi [EMAIL PROTECTED] wrote: RFID teknologi ini buat kalangan

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-10 Terurut Topik boy avianto
On 10/11/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: beda dong...dulu Internet release 1.0 ,sekarang Internet release 2.0 dulu bandwidth tercepat T3,sekarang OC-192. Innovation is the key. Ironisnya, tanpa bermaksud mencari kambing hitam, di negeri tercinta ini gak kerasa hehehe.

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-10 Terurut Topik baskara
On 11/10/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: Objektivitasnya apa ? Keuntunganya apa ? Manfaatnya banyak. Dari beberapa paper dan seminar/kuliah tamu yang saya ikuti, secara teori (sekali lagi secara teori) dapat mengurangi transmission delay dan menghemat bandwidth pada kasus

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-10 Terurut Topik Patriawan, Carlos
Jadi kita Asia bermental Spanish? Hehehe. Ada yang ahli sejarah ? Pernah belajar history dan sosiologi negara2 bekas kolonial Inggris dan negara kolonial Portugis/Spanyo/Belanda atau Belgium seperti di Afrika ? Yuk optimis bersama2 kita rubah kultur yang buruk. Saya gak mau optimis ah,

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-10 Terurut Topik Patriawan, Carlos
Invention berguna jika ada terobosan dari teknologi sebelumnya dan bukan re-inventing the wheel :P Itu sebabnya saya juga mencari cara agar setiap proposal bisa kompatibel (berjalan bersama) dengan yang ada sekarang, bukan menggantinya. Mengganti = tidak menarik buat sebagian besar orang,

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-10 Terurut Topik Patriawan, Carlos
Tapi masuk akal sih kenapa budaya kita mirip orang mexico/spanish, karena kayaknya ada darah latino nih di dalem gue hihihihi Hihihi...di Indo persepsi Latino karena latino girls di TV yach,sementara kalo inget India persepsinya seperti film2nya amitabh bachan tahun 70an.Memang peran media

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-10 Terurut Topik Harry Sufehmi
On 11/10/2005 at 9:11 AM Trias Adijaya wrote: Sebelum bener2x bikin startup ada baiknya liat laporan wired ttg teknologi yang akan di annoy.biar engga salah pilih bidang yang akan ditekuni, boleh percaya berikut

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-10 Terurut Topik Harry Sufehmi
On 11/9/2005 at 6:59 PM Patriawan, Carlos wrote: Mungkin benar untuk 'angkatan kita', tapi belum tentu benar untuk 'angkatan selanjutnya'. Small device lama-lama menjadi kebiasaan juga kok, dulu juga resistansi terhadap teknologi 'kecil' seperti handphone (dgn alasan privacy dan lain-lain)

[teknologia] Kapasitas Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-10 Terurut Topik Patriawan, Carlos
On 11/10/05, Harry Sufehmi [EMAIL PROTECTED] wrote: On 11/9/2005 at 6:59 PM Patriawan, Carlos wrote: Mungkin benar untuk 'angkatan kita', tapi belum tentu benar untuk 'angkatan selanjutnya'. Small device lama-lama menjadi kebiasaan juga kok, dulu juga resistansi terhadap teknologi 'kecil'

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-10 Terurut Topik Achmad Husni Thamrin
On 11/11/05, Harry Sufehmi [EMAIL PROTECTED] wrote: RFID teknologi ini buat kalangan tertentu masih bakal dipake, emang engga bisa diharapin buat penggunaan secara masal Teknologi ini potensinya sangat besar. Seingat saya, para retailer besar sudah mulai invest untuk ini. Untuk tracking

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-09 Terurut Topik Samuel Franklyn
Patriawan, Carlos wrote: SDM Building-Competency-World Class Product-World Class Company. Yah butuh 20-30 tahun deh. Mungkin saya juga tidak bakal bisa lihat hasil akhirnya. Tapi kalau tidak Wah jadi ingat buku Thomas Friendman (World is Flat). Konsep yang baik sebenarnya secara long-term

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-09 Terurut Topik baskara
On 11/9/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: Wah jadi ingat buku Thomas Friendman (World is Flat). Konsep yang baik sebenarnya secara long-term hal ini di-attack dari dua arah. Arah pertama seperti yg Pak Samuel bilang,melalui training,pengembangan kompentensi dsb, tapi arah

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-09 Terurut Topik Patriawan, Carlos
Secara individual orang macam begini ada di Indonesia akan tetapi rasanya belum ada perusahaan di Indonesia yang punya inisiatif mengembangkan sekumpulan orang macam begini. Betul pak dan orang macam begini yang harus/sebaiknya diarahkan ke persh inovatip agar potensinya berkembang,kalau

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-09 Terurut Topik baskara
On 11/9/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: Betul dan kalau saya lihat,orang2 yang founder startup,CEO,VP Engineering,lead engineer atau arsitektur di perusahaan2 inovatip *saat ini* termasuk Google,Sun,Microsoft,Cisco itu dulunya, lima tahun sampai sepuluh tahun lalu juga masih

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-09 Terurut Topik Patriawan, Carlos
ini karena saya banyak belajar dari cara mereka growing. Ini kenapa saya sangat respek dengan The Indians. Jadi, butuh berapa lama lagi muncul perusahaan inovatif yang foundernya adalah Carlos Patriawan? =) Apa gemblengannya masih kurang? Atau sudah punya tapi saya belum tahu? :-)

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-09 Terurut Topik Patriawan, Carlos
http://www.xsigo.com/ (data center accelaration..vcnya klener perkins) karena masih ada hubungan,...cumannanti dululah..masih ingat pengalaman dua kali berturut2 startup bangkrut... :) ngomong2 xsigo,ini satu contoh stealth startup yang produknya bakal kicking di masa depan seperti

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-09 Terurut Topik Samuel Franklyn
Patriawan, Carlos wrote: ini karena saya banyak belajar dari cara mereka growing. Ini kenapa saya sangat respek dengan The Indians. Jadi, butuh berapa lama lagi muncul perusahaan inovatif yang foundernya adalah Carlos Patriawan? =) Apa gemblengannya masih kurang? Atau sudah punya tapi saya

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-09 Terurut Topik Oskar Syahbana
On 11/9/05, Samuel Franklyn [EMAIL PROTECTED] wrote: Lumayan berarti sudah lebih berpengalaman dibandingsaya yang baru bangkrut 1 kali. Kalau kata si Robert Kiyosaki sih perlu bangkrut 3-4 kali baruhit the jackpot. Si Bill Gates agak kurang beruntungtidak pernah merasakan bangkrut. Bangkrut isvery

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-09 Terurut Topik Samuel Franklyn
Oskar Syahbana wrote: On 11/9/05, *Samuel Franklyn* [EMAIL PROTECTED] mailto:[EMAIL PROTECTED] wrote: Lumayan berarti sudah lebih berpengalaman dibanding saya yang baru bangkrut 1 kali. Kalau kata si Robert Kiyosaki sih perlu bangkrut 3-4 kali baru hit the jackpot. Si Bill

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-09 Terurut Topik Patriawan, Carlos
On 11/9/05, Oskar Syahbana [EMAIL PROTECTED] wrote: On 11/9/05, Samuel Franklyn [EMAIL PROTECTED] wrote: Lumayan berarti sudah lebih berpengalaman dibanding saya yang baru bangkrut 1 kali. Kalau kata si Robert Kiyosaki sih perlu bangkrut 3-4 kali baru hit the jackpot. Si Bill Gates

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-09 Terurut Topik Patriawan, Carlos
Bangkrut itu good for experience tapi engga bagus for your soul. Keseringan bangkrut nanti malah bukannya hit the jackpot, tapi hit the shrink (psikolog), atau jangan - jangan hit the jail :-). Soul itu bukan mind. Bangkrut itu bagus supaya kita bisa belajar dari kesalahan kita lalu

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-09 Terurut Topik Trias Adijaya
Sebelum bener2x bikin startup ada baiknya liat laporan wired ttg teknologi yang akan di annoy. biar engga salah pilih bidang yang akan ditekuni, boleh percaya berikut listnya: http://www.wired.com/news/business/0,1367,69278,00.html?tw=wn_story_page_prev2 The smart fridge ide bikin kulkas yg

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-09 Terurut Topik Patriawan, Carlos
The smart fridge ide bikin kulkas yg pinter bisa belanja sendiri bakal engga laku dipasar . Saya setuju dengan pendapat Ian Person tapi alasannya beda, karena belanja adalah bagian dari rekreasi, engga perlu ada shoping list dari kulkas. hehe Yang ini saya pernah baca di majalah bisnis

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-09 Terurut Topik boy avianto
On 10/11/05, Trias Adijaya [EMAIL PROTECTED] wrote: Ditanggapi sedikit deh, The networked home Menyambung dvd player ke HP, monitor perlengkapan dirumah dengan PC, sepertinya kalo ada saya juga mau install di rumah, kalo ini saya engga sepakat dengan para futurist pilihan wired. Kalau

[teknologia] Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-09 Terurut Topik boy avianto
On 10/11/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: Ada beberapa presentasi darinya yang lumayan menarik,baca deh Web 2.0 di http://www.kpcb.com/team/bio_detail.php?frm_id=9 Asik, ada yang ngangkat topik Web 2.0 =). Ada yang minat memberi tanggapan? Saya sih 'pedoman'nya dari tulisan Tim

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-09 Terurut Topik Patriawan, Carlos
Mobile video phones beneran ini bakal engga laku, pada dasarnya hp itu untuk informasi yg penting dan terbatas, kalo nonton di layar kecil mending cari hiburan lain deh.. Mungkin benar untuk 'angkatan kita', tapi belum tentu benar untuk 'angkatan selanjutnya'. Small device lama-lama

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-09 Terurut Topik enda nasution
On 11/10/05, boy avianto [EMAIL PROTECTED] wrote: On 10/11/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: Ada beberapa presentasi darinya yang lumayan menarik,baca deh Web 2.0 di http://www.kpcb.com/team/bio_detail.php?frm_id=9Asik, ada yang ngangkat topik Web 2.0 =).Ada yang minat memberi

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-09 Terurut Topik Patriawan, Carlos
On 11/9/05, enda nasution [EMAIL PROTECTED] wrote: On 11/10/05, boy avianto [EMAIL PROTECTED] wrote: On 10/11/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: Ada beberapa presentasi darinya yang lumayan menarik,baca deh Web 2.0 di http://www.kpcb.com/team/bio_detail.php?frm_id=9

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-09 Terurut Topik Pakcik
2005/11/10, boy avianto [EMAIL PROTECTED]: On 10/11/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: Ada beberapa presentasi darinya yang lumayan menarik,baca deh Web 2.0 di http://www.kpcb.com/team/bio_detail.php?frm_id=9 Asik, ada yang ngangkat topik Web 2.0 =). Ada yang minat memberi

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-09 Terurut Topik basibanget
Judul tret ini harusnya Web 2.0 (was Web 1.0) btw kalo indonesia kayanya ga bisa aktual dalam hal ini ada faktor xOn 11/10/05, Pakcik [EMAIL PROTECTED] wrote: 2005/11/10, boy avianto [EMAIL PROTECTED]: On 10/11/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: Ada beberapa presentasi darinya yang

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-09 Terurut Topik boy avianto
On 10/11/05, Pakcik [EMAIL PROTECTED] wrote: Ini quote paul dirac tentang poetry: In science one tries to tell people, in such a way as to be understood by everyone, something that no one ever knew before. But in poetry, it's the exact opposite. Ini pada langganan Quote of the Day semua ya?

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-09 Terurut Topik boy avianto
Ehm, pertama tolong jangan top posting ;) Next, On 10/11/05, basibanget [EMAIL PROTECTED] wrote: Judul tret ini harusnya Web 2.0 (was Web 1.0) btw kalo indonesia kayanya ga bisa aktual dalam hal ini ada faktor x Faktor x-nya itu skalanya sepertinya jauh lebih besar daripada hal yang

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-09 Terurut Topik enda nasution
On 11/10/05, boy avianto [EMAIL PROTECTED] wrote: On 10/11/05, Pakcik [EMAIL PROTECTED] wrote: Ini quote paul dirac tentang poetry: In science one tries to tell people, in such a way as to be understood by everyone, something that no one ever knew before. But in poetry, it's the exact

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-09 Terurut Topik Pakcik
2005/11/10, boy avianto [EMAIL PROTECTED]: On 10/11/05, Pakcik [EMAIL PROTECTED] wrote: Ini quote paul dirac tentang poetry: In science one tries to tell people, in such a way as to be understood by everyone, something that no one ever knew before. But in poetry, it's the exact

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-09 Terurut Topik boy avianto
On 10/11/05, enda nasution [EMAIL PROTECTED] wrote: On 11/10/05, boy avianto [EMAIL PROTECTED] wrote: On 10/11/05, Pakcik [EMAIL PROTECTED] wrote: Web 2.0 itu mirip poetry, sesuatu yang udah kita tahu, tapi dibikin kita bingung/pusing cari tau apa itu Web 2.0 Berarti gak lebih

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-09 Terurut Topik Bi [G] ™
eh eh eh... media saya nyediain RSS loh.. :D -- Bi[G] http://www.7sphere.com Y!:br4ind4m4ge Gmail:[EMAIL PROTECTED] http://blog.adypermadi.com http://www.adypermadi.com

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-09 Terurut Topik enda nasution
On 11/10/05, Bi[G] ™ [EMAIL PROTECTED] wrote: eh eh eh...media saya nyediain RSS loh.. :D Sudah termasuk saya hitung. [hihihi] Btw, bikin case study dong kalo iseng. Stlh ada feeds traffic naik ga? Atau minimal traffic turun ga? --enda Visit my blog. Click herehttp://enda.goblogmedia.com

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-09 Terurut Topik baskara
On 11/10/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: beda dong...dulu Internet release 1.0 ,sekarang Internet release 2.0 dulu bandwidth tercepat T3,sekarang OC-192. Innovation is the key. Saya sekarang sedang memikirkan Internet release 3.0 .. [ngimpi kali yee] :-) [but, why not?].

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-09 Terurut Topik Patriawan, Carlos
On 11/9/05, baskara [EMAIL PROTECTED] wrote: On 11/10/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: beda dong...dulu Internet release 1.0 ,sekarang Internet release 2.0 dulu bandwidth tercepat T3,sekarang OC-192. Innovation is the key. Saya sekarang sedang memikirkan Internet

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-09 Terurut Topik enda nasution
On 11/10/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: Bilang web 2.0 cuma hype atau pembungkusan kembali, saja aja dengan bilang blog itu sama dengan home page geocities circa 96-an. Walau mungkin *iya* sama, tapi kan beda. Oh beda toh ya? j/k =). Iya, sebenarnya apa sih yang benar-benar

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-09 Terurut Topik baskara
On 11/10/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: Saya sekarang sedang memikirkan Internet release 3.0 .. [ngimpi kali yee] :-) [but, why not?]. Hanya saja belum saya temukan metode yang kompatibel dengan Internet sekarang, padahal teorinya sudah mulai bertebaran sejak tahun

[teknologia] Re: Web 2.0 (was Re: [teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode)

2005-11-09 Terurut Topik Patriawan, Carlos
On 11/9/05, baskara [EMAIL PROTECTED] wrote: On 11/10/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: Saya sekarang sedang memikirkan Internet release 3.0 .. [ngimpi kali yee] :-) [but, why not?]. Hanya saja belum saya temukan metode yang kompatibel dengan Internet sekarang,

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-08 Terurut Topik Samuel Franklyn
Frans Thamura wrote: Oracle Express, MS Visual Studio Express, SQL Server Express, Sun Java Studio Creator dan Sun Java Studio Enterprise semuanya jadi gratis. tetapi Windows itu bayar, jadi microsoft memang dari dulu harusnya menyediakan semua toolsnya gratis, sekarang sudah terlambat, ada

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-08 Terurut Topik Oskar Syahbana
On 11/9/05, Samuel Franklyn [EMAIL PROTECTED] wrote: Frans Thamura wrote: Oracle Express, MS Visual Studio Express, SQL Server Express, Sun Java Studio Creator dan Sun Java Studio Enterprise semuanya jadi gratis. tetapi Windows itu bayar, jadi microsoft memang dari dulu harusnya menyediakan semua

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-08 Terurut Topik Patriawan, Carlos
Dan satu lagi, kemarin di detikinet kalau engga salah saya baca kalau Microsoft bakalan mengeluarkan sistem operasi yang basisnya bukan Windows. Mungkin ini nanti yang bakalan di-gratisin? I mean, semua orang tau kaalu bikin OS dalam skala yang seperti sekarang ini bukan perkara mudah kayak

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-08 Terurut Topik Patriawan, Carlos
On 11/8/05, Samuel Franklyn [EMAIL PROTECTED] wrote: Frans Thamura wrote: Oracle Express, MS Visual Studio Express, SQL Server Express, Sun Java Studio Creator dan Sun Java Studio Enterprise semuanya jadi gratis. tetapi Windows itu bayar, jadi microsoft memang dari dulu harusnya

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-08 Terurut Topik Oskar Syahbana
On 11/9/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: Dan satu lagi, kemarin di detikinet kalau engga salah saya baca kalau Microsoft bakalan mengeluarkan sistem operasi yang basisnya bukan Windows. Mungkin ini nanti yang bakalan di-gratisin? I mean, semua orang tau kaalu bikin OS dalam skala

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-08 Terurut Topik Samuel Franklyn
Oskar Syahbana wrote: Bukannya sekarang kita juga sudah bisa untuk menyimpan data di jaringannya Google (via Gmail, ada kok programnya)? Ditambah lagi, kayaknya bukan hanya free yang jadi mode, tetapi juga konvergensi dan pemakaian internet sebagai backbone operasi (Web 2.0). Betul. Akan

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-08 Terurut Topik Patriawan, Carlos
OS hasil MS Research itu namanya Singularity. OS ini dibikin dengan memakai C#. Dan tujuan utamanya apalagi kalau bukan untuk menyaingi Google. Kompetensi Google kalau menurut analisa Robert yang saya juga setuju adalah mereka berhasil membangun super komputer paling murah di dunia. Dan

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-08 Terurut Topik Oskar Syahbana
On 11/9/05, Samuel Franklyn [EMAIL PROTECTED] wrote: Betul. Akan tetapi akan lebih nyaman lagi kalaumenyimpan dokumen ke jaringan Google ada di menu Star/Open Office. Enak kan kalau sudahdi broadband atau sambungan online 24 jam.Ketik-ketik terus langsung klik satu tombol,kasih nama dokumen

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-08 Terurut Topik baskara
On 11/9/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: kalau dari sisi infrastruktur,Google bakal bikin Internet II http://www.lightreading.com/document.asp?doc_id=80968 Everybody Happy. Makin lama makin seru. :-) Kita yang di Indonesia cukup menonton saja dan nanti membeli hasil akhirnya

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-08 Terurut Topik Patriawan, Carlos
On 11/8/05, baskara [EMAIL PROTECTED] wrote: On 11/9/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: kalau dari sisi infrastruktur,Google bakal bikin Internet II http://www.lightreading.com/document.asp?doc_id=80968 Everybody Happy. Makin lama makin seru. :-) Kita yang di Indonesia

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-08 Terurut Topik Patriawan, Carlos
On 11/8/05, Samuel Franklyn [EMAIL PROTECTED] wrote: baskara wrote: On 11/9/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: kalau dari sisi infrastruktur,Google bakal bikin Internet II http://www.lightreading.com/document.asp?doc_id=80968 Everybody Happy. Makin lama makin seru.

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-08 Terurut Topik baskara
On 11/9/05, Samuel Franklyn [EMAIL PROTECTED] wrote: Kalau mau iseng-iseng mencoba bisa berkunjung ke http://www.gradiansystem.com/lds/ Log in pakai account percobaan: User Id: gradian Password: gradian Account ini cuma bisa lihat-lihat schedule tapi tidak bisa booking. Oh ya

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-08 Terurut Topik Samuel Franklyn
Patriawan, Carlos wrote: On 11/8/05, Samuel Franklyn [EMAIL PROTECTED] wrote: baskara wrote: On 11/9/05, Patriawan, Carlos [EMAIL PROTECTED] wrote: kalau dari sisi infrastruktur,Google bakal bikin Internet II http://www.lightreading.com/document.asp?doc_id=80968 Everybody Happy.

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-08 Terurut Topik Samuel Franklyn
baskara wrote: On 11/9/05, Samuel Franklyn [EMAIL PROTECTED] wrote: Kalau mau iseng-iseng mencoba bisa berkunjung ke http://www.gradiansystem.com/lds/ Log in pakai account percobaan: User Id: gradian Password: gradian Account ini cuma bisa lihat-lihat schedule tapi tidak bisa booking. Oh ya

[teknologia] Re: [JUG-Indonesia] Gratis jadi mode

2005-11-08 Terurut Topik Patriawan, Carlos
SDM Building-Competency-World Class Product-World Class Company. Yah butuh 20-30 tahun deh. Mungkin saya juga tidak bakal bisa lihat hasil akhirnya. Tapi kalau tidak Wah jadi ingat buku Thomas Friendman (World is Flat). Konsep yang baik sebenarnya secara long-term hal ini di-attack dari dua