Re: [PPIBelgia] Acara ngumpul di Antwerp

2009-06-26 Terurut Topik Setio Pramono


 Bang Roil dan Mas Bayu, bgmn kalau tambahan dr ketua Indonesia worldwide, 
Suryo?



Tio




From: M Roil Bilad roilbilad...@gmail.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Thursday, June 25, 2009 10:37:31 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] Acara ngumpul di Antwerp





Salam,

Saya baru tadi sore mengubungi Bung Anis dan ternyata beliau ada kerjaan di 
Jerman bersamaan dengan waktu yang kita rencanakan. Jadi harus mencari orang 
lain.

   


  

Re: [PPIBelgia] Konfirmasi kehadiran untuk acara tanggal 4 Juli 2009

2009-06-26 Terurut Topik Setio Pramono


 Oh Setting acaranya dirubah ke pendidikan yah?
sip2,,aku siap diskusi nih he...
Tio datang..
yg lain blm ada yg konfirm..mungkin ahmad bisa datang krn ujian sudah 
selesai.
Salam 
Tio





From: Furqon Azis uton...@yahoo.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Thursday, June 25, 2009 11:23:23 PM
Subject: [PPIBelgia] Konfirmasi kehadiran untuk acara tanggal 4 Juli 2009





Kepada rekan-rekan PPI-Belgia Yth, 

Di mohon dengan sangat kesediaannya untuk menghadiri acara diskusi dengan tema 
Sistem Pendidikan di Indonesia dan di Belgia. Hasil kerja sama KBRI Belgia 
dengan PPI-Belgia yang akan dilaksanakan di KBRI Tervuren tanggal 4 Juli 2009.

Konfirmasi kehadiran rekan-rekan semua sangat ditunggu, lebih cepat konfirmasi 
lebih baik.
Dengan mengisi titik-titik dibawah ini berdasarkan domisili nya 

Antwerp : Bagus, Yoga,  . .
Brussels : Pak Abas, Utong ,   .
Gent :  
Hasselt :  .
Leuveun : Roil dan Istri, Dani,   



Wassalam
-Utong-


   


  

Re: [PPIBelgia] Konfirmasi kehadiran untuk acara tanggal 4 Juli 2009

2009-06-26 Terurut Topik Setio Pramono
wah yg lebih cocok yah yg lebih lama disini yang lebih luas wawasannya spt pak 
abas, bang lolotan, dkk...
Tio


 







From: bagusco bagus...@yahoo.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Friday, June 26, 2009 3:43:20 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] Konfirmasi kehadiran untuk acara tanggal 4 Juli 2009





Tio gantiin mas Anis aja kalau gitu. Kan udah ngerasain nyekolahin aisha + 
danish.
 
salam,
bagusco

--- On Fri, 6/26/09, Setio Pramono hafidz...@yahoo. com wrote:


From: Setio Pramono hafidz...@yahoo. com
Subject: Re: [PPIBelgia] Konfirmasi kehadiran untuk acara tanggal 4 Juli 2009
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Date: Friday, June 26, 2009, 8:41 PM




 Oh Setting acaranya dirubah ke pendidikan yah? 
sip2,,aku siap diskusi nih he...
Tio datang..
yg lain blm ada yg konfirm..mungkin ahmad bisa datang krn ujian sudah 
selesai.
Salam 
Tio





 From: Furqon Azis uton...@yahoo. com
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Thursday, June 25, 2009 11:23:23 PM
Subject: [PPIBelgia] Konfirmasi kehadiran untuk acara tanggal 4 Juli 2009


Kepada rekan-rekan PPI-Belgia Yth, 


Di mohon dengan sangat kesediaannya untuk menghadiri acara diskusi dengan tema 
Sistem Pendidikan di Indonesia dan di Belgia. Hasil kerja sama KBRI Belgia 
dengan PPI-Belgia yang akan dilaksanakan di KBRI Tervuren tanggal 4 Juli 2009.


Konfirmasi kehadiran rekan-rekan semua sangat ditunggu, lebih cepat konfirmasi 
lebih baik.
Dengan mengisi titik-titik dibawah ini berdasarkan domisili nya 


Antwerp : Bagus, Yoga,  . .
Brussels : Pak Abas, Utong ,   .
Gent :  
Hasselt :  .
Leuveun : Roil dan Istri, Dani,   






Wassalam
-Utong-



 

   


  

Re: [PPIBelgia] Re: penundaan acara diskusi PPI

2009-06-18 Terurut Topik Setio Pramono


 Hi All,
Sory utk acara hari sabtu, krn hingga kemarin blm ada kejelasan ttg acara tgl 
20 juni di antwerp, aku shift acara hari itu utk ke paris airshow. So maaf 
sekali krn sptnya wakil dari hasselt blm ada yg bisa hadir..
Semoga acara di antwerp seru yah...
Salam,
Tio





From: dendi ramdani dendiramd...@yahoo.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Thursday, June 18, 2009 7:13:44 AM
Subject: Re: [PPIBelgia] Re: penundaan acara diskusi PPI





Hi Teman-teman, 

Saya kira kalau acara di Antwerp mau dijalankan, kita bisa kembali ke skenario 
awal yang sudah disiapkan. 

salam,
dendi
 

--- On Thu, 6/18/09, bagusco bagus...@yahoo. com wrote:


From: bagusco bagus...@yahoo. com
Subject: Re: [PPIBelgia] Re: penundaan acara diskusi PPI
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Date: Thursday, June 18, 2009, 12:12 AM


Teman2 PPI-Belgia,
Ada baiknya waktu yang ada bisa dimanfaatkan untuk mempersiapkan acara diskusi 
lebih matang.  Mengenai kumpul2 di Antwerp, saya gak bisa memutuskan nih... 
Mas Dendi barangkali yang lebih pas, karena beliau nanti yang akan lebih sibuk 
menyiapkan, saya asisten aja.

salam,
bagusco

--- On Wed, 6/17/09, dendiramdani dendiramdani@ yahoo.com wrote:


From: dendiramdani dendiramdani@ yahoo.com
Subject: [PPIBelgia] Re: penundaan acara diskusi PPI
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Date: Wednesday, June 17, 2009, 9:53
 PM


Mas Bayu  Teman-teman, 
Melihat kondisi yg diutarakan Mas Bayu, memang sepertinya acara ditunda 
adalah jalan terbaik untuk suksesnya acara diskusi. 

Selamat berdiskusi, 
Salam,
dendi

--- In ppibel...@yahoogrou ps.com, Herbhayu AN herbh...@.. . wrote:

 
 
 Dear temans,
 
 
 
 Dengan berat hati, saya harus menunda penyelenggaraan diskusi PPI menjadi
 tanggal 4 Juli 2009.
 
 Ada beberapa faktor yang mengakibatkan penundaan, diantaranya adalah:
 
 
 
 - KBRI Woluwe sedang mempersiapkan acara lain
 
 - ada dua kegiatan organisasi kemasyarakatan yang lain, kemungkinan massa
 tersedot untuk acara yang lain, padahal tujuan diskusi adalah menyampaikan
 opini ppi tentang kebijakan politik ekonomi indonesia ke masyarakat dan
 awareness raising kegiatan PPI di masyarakat. kalau masyarakat tidak 
 banyak
 yang datang, berarti tujuannya tidak tercapai maksimal.
 
 - Pak Baktiar sebagai moderator dari masyarakat, dijadwalkan untuk tugas 
 ke
 Den Haag
 
 - Pak Priatna'pengayom PPI' yang juga antusias untuk jadi panelis,
 dijadwalkan tugas ke Jakarta
 
 - Pada intinya, kita masih kurang satu panelis lagi, karena kalau mau
 disebut diskusi PPI, setidaknya punya dua dari tiga panelis 
 
 - Beberapa teman secara japri menyampaikan tidak bisa datang karena masih
 musim ujian (bener juga sih..)
 
 - acara terlalu dekat, tinggal 4 hari lagi
 
 
 
 karena itu, maka acara, jika disetujui, akan dilakukan pada tanggal 4 juli
 2009. Mudah2an teman2 sudah banyak yang selesai ujiannya sehingga bisa 
 lebih
 fokus ke acara kita dan untuk mematangkan persiapan yang lain. 
 
 
 
 saya mohon maaf pada mas dendi karena acaranya ditunda ya mas. Karena
 beberapa hal di atas. sayang sekali rasanya mas dendi tgl 4 juli sudah
 berada di indonesia. Untuk mas Bagus, apabila acara kumpul2 di antwerpen
 jadi, maka kita bisa membicarakan persiapan lebih lanjut dan lebih matang
 tentunya.
 
 
 
 
 
 Mudah-mudahan dapat dipahami. 
 
 Bayu.


 
 

   


  

Re: [PPIBelgia] kembali soal SIM

2009-06-10 Terurut Topik Setio Pramono
Agung..
Kalo di flanders..SIM diterjemahkan ke dalam bhs belanda...
SIM belgia berlaku di bbrp negara eropa (termasuk UK) dan permanent (g perlu di 
perbaharui..apalagi diperpanjang sampe 1 m)
Utk SIM indonesia nya harus diterbitkan harus sebelum kita datang ke belgia..
misal  tgl kita buat SIM din jkt nya thn 2008 tapi kita sudah disini dr thn 
2007 tdk bisa
kecuali SIM itu adalah perpanjangan...so musti minta surat keterangan dr Polisi 
indo (atau KBRI? im not sure for this) bahwa kita sebenarnya sudah punya SIM 
sebelum thn 2007...

Mas Bayu mungkin bisa mengoreksi...
Salam
Tio



From: wahyudiAgung agung...@yahoo.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Wednesday, June 10, 2009 9:40:40 AM
Subject: [PPIBelgia] kembali soal SIM





Asslm wr wb

Salam sejahtera,

Dear teman², walopun sudah ada yg pernah bahas bbrp waktu y.l. perihal SIM, 
saya masih ada pertanyaan sedikit, Adakah diantara teman² yg pernah menukarkan 
SIM Indonesia di wilayah Wallonie? pertanyaan saya, translasi SIM kita hharus 
dlm bahasa apa? Inggris atau Perancis?? Lalu apakah SIM Belgia tsb bisa 
digunakan di negara lain (non EU misalnya Indonesia). 
Apa bedanya ya sim belgia dengan SiM Internasional? ? atau sim belgia itu SIM 
internasional? ?

Trima kasih sebelumnya,, ,,

Salam



 
AGUNG WAHYUDI
---


   


  

Re: Re: [PPIBelgia] diskusi PPI..?

2009-06-09 Terurut Topik Setio Pramono


 Terima kasih Mas Bayu proposalnya yang sangat bagus dan real...
Seperti masukan dr bbrp teman...memang lebih baik pertemuannnya di KBRI dimana 
tempatnya luas dan tdk perlu menyewa...Sehingga lebih banyak student dan 
masyarakat yang bisa hadir disana...

Untuk waktu saya rasa bisa di dekatkan dengan 17 agustus sehingga ada waktu utk 
persiapan dan momentum acaranya sesuai dengan peringatan kemerdekaan.

Saya harap acaranya tidak terlalu formal...karena..Kalo terlalu formal nanti 
terkesan kaku dan para panelis dan peserta tidak mengeluarkan seluruh saran, 
ataupun unek2nya dengan leluasa...

Insya Allah untuk ke panitiaan..jika rekan2 dari brussels dan bbrp kota sekitar 
brussels tidak mencukupi saya bersedia

Saya kira pertemuan tgl 20 juni besok adalah pertemuan yg bisa lebih membahas 
konkrit rencananya...

O iya..berhubung  para student di hasselt sedang ujian ..sptnya hanya sekitar 
17% dari student hasselt yg hadir ke Antwerp...

Wassalam
Tio







From: Herbhayu AN herbh...@kbri-brussel.org
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Monday, June 8, 2009 9:12:10 PM
Subject: RE: Re: [PPIBelgia] diskusi PPI..?





Dear temans, 
 
Seperti yang dijanjikan sebelumnya, ini konsep proposal yang
saya tawarkan:
Tambahan: Saya telah minta bantuan P. Sigit untuk sampaikan ke
pimpinan KBRI. Pak Dubes tampaknya cukup antusias kepada acara kita. Kabarnya
selama ini belum pernah ada acara bersama antara PPI dan KBRI (Betul ya pak
Abas?) jadi KBRI akan mendukung. Saya pikir cukup tepat kiranya kalau Pak Dubes
membuka acara ini dan memberikan semacam pembukaan singkat. 
 
Proposal dibawah ini tidak kaku, jadi silahkan dirubah2. Ini
hanya gambaran besar yang kita akan lakukan. Mohon bantuan teman2 untuk
mereview proposal ini dan melengkapi/menguran gi hal2 yang belum dimasukkan. 
Jika
disetujui, akan kita bentuk semacam panitia kecil untuk persiapan teknis acara
ini. 
 
Ditunggu pendapatnya…
 
Tema
Mengkaji
arah kebijakan politik dan ekonomi Indonesia dan menggali/menggarap potensinya
demi Indonesia yang lebih baik. 
 
Judul
 
(usulan
1) ARAH DEMOKRASI INDONESIA
(usulan
2) MASA DEPAN DEMOKRASI  INDONESIA 
(usulan
3)
……...
(usulan
4) ………
 
Latar Belakang
Sudah
saatnya PPI Belgia sebagai sebuah entitas akademis Indonesia di Belgia dengan
berbagai latar belakang ilmu dan disiplin serta multiperspektif memberikan
pemikirannya mengenai arah dan kebijakan politik dan ekonomi Indonesia kepada
negara sebagai bentuk sumbangsihnya terhadap bangsa. PPI Belgia sebagai entitas
yang independen menyampaikan pemikiran yang kritis, cerdas dan membangun
terhadap perkembangan politik dan ekonomi Indonesia. Dengan demikian, pandangan
dan rekomendasi/ sikap PPI Belgia akan dilihat sebagai masukan bernilai bagi
para pemimpin Indonesia dan meningkatkan kepahaman kondisi kebijakan politik
dan ekonomi Indonesia pada masyarakat Indonesia di Belgia. 
 
Tujuan
· memberikan
kepahaman kepada masyarakat Indonesia di Belgia mengenai kondisi politik
ekonomi Indonesia secara umum
· menyampaikan
rekomendasi kebijakan kepada pemerintah dengan kritik yang membangun
· membangun awareness-raising terhadap terhadap PPI dan 
kegiatan-kegiatanny a, supaya
PPI lebih dikenal masyarakat dan kegiatan-kegiatanny a didukung dan mendapatkan
partisipasi positif masyarakat Indonesia di Belgia
 
Format Diskusi
Diskusi
akan berupa class-room format dengan dua-tiga panelis dan satu moderator
yang terdiri dari dua sesi. Sesi pertama membicarakan arah dan kebijakan
politik dan ekonomi Indonesia saat ini dengan segala keberhasilan maupun
kekurangannya serta bagaimana menggarap kebijakan politik dan ekonomi yang
lebih baik. Sesi kedua membicarakan kandidat calon pemimpin tertinggi bangsa
dan bagaimana menurut PPI Belgia dilihat dari kondisi dalam negeri, persepsi
asing mengenai Indonesia, kondisi ekonomi dunia. 
 
Panelis
Panelis
dan Moderator dapat terdiri dari kalangan PPI, paling tidak dua panelis pertama
terdiri dari elemen PPI, dan 1 orang dari masyarakat umum dan 1 moderator dari
masyarakat umum/KBRI.
 
Sesi
I – Panelis I  : PPI
Panelis
II  : PPI
Panelis
III: Masyarakat/Wartawan /KBRI
Moderator:
Masyarakat/KBRI
Sesi
Q  A
 
Rehat
Makan Siang
 
Sesi
II – Panelis I :PPI
 Panelis
II :Masyarakat/ KBRI
 Moderator   :
Masyarakat/KBRI
 Sesi Q  A
 
 
Peserta Diskusi/Undangan
Peserta
diskusi adalah masyarakat Indonesia di Belgia. Catatan: mengingat begitu
beragamnya kepahaman politik dan ekonomi masyarakat Indonesia di Belgia, maka
pemaparan para panelis seyogyanya bersifat umum walaupun tidak meninggalkan
elemen akademis tetapi tetap mudah dicerna masyarakat awam. 
 
Tempat/Waktu Kegiatan
Tempat dapat dilakukan di KBRI
Brussel, Leuven, Gent atau Antwerpen. 
Sebagai pertimbangan: berdasarkan
statistik, jumlah masyarakat Indonesia terbanyak di Belgia adalah di 

Re: re:Re: [PPIBelgia] diskusi PPI..?

2009-06-03 Terurut Topik Setio Pramono
Ide bagus Mas Bayu.
Insya Allah gw akan ikutan nih...tp utk pembicaraan bidang ekonomi saya 
serahkan ke temen2 yg lebih ahli deh...
Gw seksi konsumsi aja (bagian makan2 he2...)...
Tio




From: bagusco bagus...@yahoo.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Cc: intan.soepa...@vub.ac.be
Sent: Wednesday, June 3, 2009 11:48:54 AM
Subject: Re: re:Re: [PPIBelgia] diskusi PPI..?





 
Pak Abas, wah, tentu menyenangkan kalau ada lebih banyak orang yang bisa hadir. 
 Bapak sekalian ajak aja ibu Intan, mudah2an beliau bersedia dan bisa bergabung 
nanti di Antwerp.  
 
Buat Pak Sekjend Utong, bisa di-list teu siapa saja yang bisa hadir.  untuk 
memudahkan Bu Dendi menentukan berapa banyak ransum yang disiapkan.
 
Mas Bayu, terimakasih atas peluang yang diberikan.  Saya yakin temen2 
PPI-Belgia bersedia berpartisipasi untuk itu.
 
salam,
bagusco





 From: Yulheri Abas ya...@vub.ac. be
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Cc: Intan.Soeparna@ vub.ac.be
Sent: Wednesday, June 3, 2009 11:23:49 AM
Subject: re:re:Re: [PPIBelgia] diskusi PPI..?


Yth. Teman teman PPI,
Saya barusan bertemu dengan Ibu Intan Soeparno MSc. Ph.D student di fakultas 
Hukum VUB, beliau dosen di Universitas Airlangga, barusan tamat MSc. Hukum- 
Ekonomi di USA (jangan kaget beliau lebih lancar bahasa Inggris daripada bahasa 
Jawa) dan sekarang beliau dapat beasiswa dari Dekdikbud untuk kuliah S3 di 
VUB Brussells.
Saya usul kiranya beliau bisa diundang oleh rekan kita yang terhormat Mas 
Bagus dan sekaligus Mas Bagus di tugaskan untuk membujuk bujuk belau agar 
ikut nyanyi atu pidato pada pertemuan tsb. Juga kalau bisa beliau dirayu oleh 
Mas Bagus untuk ikut presentasi pada pertemuan diskusi yang akan kita adakan.

Alamat email beliau: Intan.Soeparna@ vub.ac.be

Salam

Yulheri Abas


tenkyu Dendi, Utong,
 
Saya akan coba siapkan TOR nya supaya ide idenya lebih membumi untuk kemudian 
disempurnakan teman teman. 

 
bayu. 

--- On Tue, 6/2/09, dendi ramdani dendiramdani@ yahoo.com wrote:


From: dendi ramdani dendiramdani@ yahoo.com
Subject: Re: [PPIBelgia] diskusi PPI..?
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Date: Tuesday, June 2, 2009, 9:43 AM












Usul Mas Bayu bagus sekali. Mungkin bisa dimulai saat di Attwerp nanti tgl 20 
Juni. 

Saya bersedia menjadi pengantar diskusi yg memberi pandangan dari kubu 
liberalisme/ neoliberalisme/ kanan. Mungkin ada yg bersedia memberi pandangan 
dari sisi antineolib/sosialis me/komunisme/ kiri?

salam,
dendi

--- On Tue, 6/2/09, Furqon Azis uton...@yahoo. com wrote:


From: Furqon Azis uton...@yahoo. com
Subject: Re: [PPIBelgia] diskusi PPI..?
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Date: Tuesday, June 2, 2009, 9:06 AM






Wah ide yang bagus mas Bhayu
mungkin pada saat pertemuan di Antwerp bisa didiskusikan lebih lanjut




-utong-




From: Herbhayu AN herbh...@kbri- brussel.org
To: ppibel...@yahoogrou ps.com; ppileu...@yahoo. com
Sent: Tuesday, June 2, 2009 6:52:08 AM
Subject: [PPIBelgia] diskusi PPI..?





Dear teman-teman PPI,
 
Melihat posting milis PPI cukup aktif dan melihat analisa serta respons 
teman-teman terhadap masalah-masalah politik ekonomi Indonesia,  saya jadi 
terpikir ada bagusnya apabila pemikiran-pemikiran seperti ini dapat 
disebarluaskan ke masyarakat Indonesia di Belgia dalam skala yang lebih luas. 
Opini yang tajam dari Sulis, Utong, Dendi, Setio, Anis, Bagus, Pak Abas, dan 
teman-teman yang lain saya pikir bisa menjadi masukan bagus untuk Indonesia. 
 
Kita bisa membuat sebuah diskusi dari kita untuk kita yang dihadiri oleh PPI 
Belgia dan masyarakat Indonesia di Belgia yang tertarik memahami lebih jauh 
mengenai kondisi/peta politik ekonomi Indonesia. Saya rasa warga kita cukup 
tertarik dengan topic-topik semacam ini dan PPI juga bisa menggunakan media 
ini menjadi semacam awareness-raising terhadap PPI Belgia dan 
kegiatan-kegiatanny a. 
 
Topiknya bisa macam-macam, tergantung dari konsensus teman-teman. Topik dapat 
meliputi gambaran/situasi umum politik Indonesia, Indonesia yang lebih baik, 
kebijakan luar negeri, ekonomi politik, demokratisasi, ataupun ide-ide segar 
untuk Indonesia yang utopis..hehehe. . Sebagai output, PPI bisa membuat 
semacam pernyataan sikap ataupun rekomendasi kebijakan/analisis yang kiranya 
dapat bermanfaat bagi pemimpin Indonesia masa depan. 
 
Mungkin perlu juga adanya panelis sekitar 2-3 orang dengan satu moderator 
Tapi gunanya panelis bukan untuk ditanya seperti mau sidang S3, namun lebih 
untuk melemparkan ide-ide yang provokatif dan topik-topik hangat untuk 
dibicarakan.
 
Acara kira-kira dapat diselenggarakan akhir juni, tempat dan waktunya 
dibicarakan kemudian. Jika berkenan, saya akan tanya bagaimana kedutaan bisa 
mendukung acara tersebut. Saya tunggu masukan teman-teman. 
 
 
Bayu.  





















--- - - ---

Yahoo! Groups Links








   


  

[PPIBelgia] tiket murah ke Jakarta

2009-05-25 Terurut Topik Setio Pramono
   Hi All,Info tiket murah ke Jakarta:http://www.joker.be/En.Content.328.aspx?SubSite=VluchtenKalo pulkam jangan lupa oleh2nya yah...Tio   

  

Re: [PPIBelgia] [info] PhD and Postdoc positi on in INSTITUTE OF STATISTICS UNIVERSITÉ CAT HOLIQUE DE LOUVAIN

2009-05-22 Terurut Topik Setio Pramono
he2 Bung Roil
Soalnya gw dulu pernah susah nyari info beasiswa2 dan di kantor juga ditutup 
tutupin info2 spt itu..krn byk alasan: urut kacang lah..biar org2 tertentu yg 
pergi lah...takut bersaing lah dll
So g mau kejadian yg sama terjadi sama org lain ...gw mau semua org punya 
informasi yg sama sehingga punya kesempatan yg sama pula dan bersaing dengan 
sehatrezeki pan ude ada yg ngatur,.. bukan begitu penonton...?
Dan juga gw g bs kontribusi apa2 ke indo selain info2 ini..Biar semua rakyat 
indonesia bisa punye pengalaman sekolah ke LN yang nantinya bisa ade gunanya 
buat indonesia saat mereka (kalau) kembali...

Tio






From: M Roil Bilad roilbilad...@gmail.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Friday, May 22, 2009 12:34:15 AM
Subject: Re: [PPIBelgia] [info] PhD and Postdoc position in INSTITUTE OF 
STATISTICS UNIVERSITÉ CATHOLIQUE DE LOUVAIN





Rajin banget posting lowongan beasiswa---

Salut bangets---


On Fri, May 22, 2009 at 12:18 AM, Setio Pramono hafidz...@yahoo. com wrote:


 

 
 
 

 CALL FOR   FULL TIME
TEACHING/RESEARCH POSITIONS (PhD/Postdoc)
INSTITUTEOF STATISTICS
UNIVERSITÉ CATHOLIQUE DE LOUVAIN 
 
 
Starting
from September 2009, the Institute
of Statistics of the Université catholique de Louvain,
Louvain-la-Neuve, Belgium, is offering a series of full time teaching
assistant positions and one research assistant position for preparing a PhD
in statistics, as well asone
postdoctoral research position. 
 
 
Description of the positions
 
Starting
as of now, and until the application deadline (May 22, 2009), the Institute of 
Statistics(IS) is
filling 7 teaching and one research position for preparing a PhD and one
postdoctoral position.
 
As a
teaching assistant (up to 6 years’ contract with average monthly salary of
about 2600 Euros including social security) the doctoral student, besides
working on his/her thesis, is teaching tutorials in a variety of service and
master courses of the IS. 
 
As a research assistant (up to 4 years’
tax-free monthly grant of about 1500 Euros) the doctoral student’s main
activity is working on his/her thesis in the field of asymptotic theory for
semiparametric statistics, but he/she can be involved on a small scale into
some teaching activities of the IS.  
 
The postdoctoral position (1 year grant,
roughly 2000 Euros per month tax-free) is not linked to a specific domain but
can be in any of the fields connected to those represented by the researchers
at the IS.
 
Description of the working environment
 
The Institute of Statistics
is a renowned research centre of high international reputation which offers a
very stimulating working environment. It is equipped with modern computing
facilities, a statistics library, a vivid visitors’ programme and ample funding
for scientific travel. At the IS there are about 15-20 doctoral students working
under the supervision of 10 professors, in a variety of fields of 
methodological and applied statistics, including biostatistics
and actuarial sciences. They are integrated into the Graduate School in 
Statistics
and Actuarial Scienceswhich offers them an up-to-date
training in their field via regular seminar series, short courses and
workshops, all in English and often given by international short and long-term
visitors. A high percentage of the PhD students graduate from the IS and
succeed in starting a promising career, be it in academia or industry.
The IS is part of a large international research network.
It has numerous academic contacts, including those to neighbouring fields
(medicine, agronomy, social science, economy, finance and engineering) as well
as collaborations with industry. It is placed in the heart of a modern, vivid
and international university
campus, in close proximity of Brussels
and its international airport, and in short travel distance to other European
capitals.
 
 
 
Required qualifications
 
-For
the PhD positions: degree on the master level in statistics, mathematics or
physics, bio-engineering, commercial or civil engineering, quantitative
economics, finance or actuarial sciences. This diploma must be obtained
with at least distinction or an equivalent grade.
-For
the postdoc position: PhD in statistics or mathematics.
-Good
active knowledge of French for the teaching assistant positions (however,
French is not a requirement for a research grant position).
 
 
 
To apply 
 
·   For
the teaching positions, please register and send the required documents
following the link http://www.uclouvain.be/11617 under the item : Assistant,  
as of now and at the very latest before May 22, 2009.
 
·   For
the research and postdoc position, please send the following documents to the
administrator of the IS, Isabelle Petit (isabelle.petit@ uclouvain. be) as of 
now and at the very latest before May 22, 2009:
-a
letter of motivation (which can -  but
does not have to -  include a statement
of interest in one or several

[PPIBelgia] Indonesia Juara Tersenyum Sedunia

2009-05-19 Terurut Topik Setio Pramono
  http://www.smilingreport.com/pressrelease_090409.html  STOCKHOLM - Indonesia berada di tingkat
pertama dalam urutan negara dengan warganya paling mudah tersenyum di
dunia dibandingkan dengan negara lain.The Smiling Report 2009
yang digelar Mystery Shopping Providers (Provider Misteri Belanja) di
Swedia, menempatkan Indonesia sebagai negara tertinggi tersenyum dengan
98 persen. Selanjutnya,Indonesia merupakan negara dengan ucapan salam
yang paling tinggi, yaitu 98 persen. Ironisnya, dalam jajak
pendapat tersebut,justru menempatkan Swedia berada di nomor 24 pada
daftar untuk kategori senyum dengan persentase 77 persen dan urutan
ke-31 untuk ucapan salam dengan 81 persen. Negara yang paling pelit
tersenyum adalah Pakistan dengan persentase 44 persen.
Sebenarnya, survei tersebut dilakukan pada 2008 dengan lebih dari 2,5
juta pertanyaan mengenai "Senyum" dan "Salam" pada bisnis penjualan di
66 negara. Dalam kategori ucapan salam tertinggi, selain Indonesia,
juga menempatkan Hong Kong dengan 98 persen. Yang terendah adalah
Maroko dengan 48 peersen. Dalam laporan itu terdapat
kesenjangan yang besar, Benua Australia memiliki skor tertinggi dari
semua benua, dengan senyum sebesar 89 persen dan salam 92 persen.
Afrika disebutkan terendah dengan 61 persen untuk kategori senyum dan
51 persen untuk kategori salam. Siapa sebenarnya penyelenggara jajak
pendapat tersebut? Adalah Mystery Shopping, sebagai penyedia
jasa layanan belanja yang umumnya dimanfaatkan oleh berbagai individu
dan korporasi di seluruh dunia untuk memosisikan diri sebagai pembeli.
Dengan demikian, Mystery Shopping mampu memberikan pendapat objektif
mengenai suatu produk atau layanan penjualan karena memosisikan diri
sebagai pelanggan. (Koran SI/Koran SI/ful)   

  

[PPIBelgia] fwd: BERITA DUKA CITA-Telah Berpulang Ibunda dari Bapak Dubes RI Bapak Nadjib Riphat Kesoema

2009-05-17 Terurut Topik Setio Pramono
  Assalamualaikum Wr.Wb.Innalillahi wa inailaihi rojiun,Dengan
ini kami sampaikan berita duka atas berpulangnya Ibunda dari Dubes RI
untuk Belgia, Luksemburg dan MEE, Bapak Nadjib Riphat Kesoema/Ibu
Mertua Ibu Nino Nasution Riphat yaitu:  Nama : Hj. H.M.S. Sri Banoen Riphat Binti Tjokroaminoto  Usia : 89 tahun  Meninggal di : Bandung,Indonesia  Pada Hari   : Minggu, 17 Mei 2009Semoga
arwah almarhum mendapat tempat yang sebaik-baiknya di sisi Allah SWT,
dan kepada keluarga yang ditinggalkan supaya senantiasa diberi kekuatan
iman, ketabahan, kesabaran serta kesehatan dalam menghadapi cobaan ini.Insya Allah acara tahlilan akan diadakan di Wisma Duta malam ini:  Hari/Tanggal : Minggu, 17 Mei 2009  Pukul : 19.30-selesai  Tempat: Wisma Duta  Traamlaan 345  1933 SterrebeekDemikian
pemberitahun ini kami sampaikan dan bagi siapa yang berkesempatan hadir
ditunggu kedatangannya di alamat di atas. Atas perhatiannya kami
ucapkan banyak terima kasih.Wassalammualaikum Wr.Wb   

  

[PPIBelgia] Second case of Mexican flu in Belgium

2009-05-14 Terurut Topik Setio Pramono
  
			
			

			
			Second case of Mexican flu in Belgium
Belgian Health Minister Laurette Onkelinx confirmed the
country's first case of swine flu on Wednesday evening. A second case
has now also been confirmed. The
first case was a 28 year old man from the city of Ghent. He was on a
two-week visit to the United States, where he was in New York and
Chicago.

The man returned to Belgium on May 11. Because he was not feeling well
he immediately went to the doctor. The doctor sent a sample to the
public health authorities who confirmed that it was the H1N1 flu virus
(otherwise known as the Mexican Flu).
		
	
	

		
			






	
	
		

			
			The
patient was taken to the Sint Pieters Hospital in Brussels and has been
put in quarantine. "He is getting the necessary care and his clinical
status is not critical," says Health Minister Onkelinx.

Marc Van Ranst (click on photo for the video) of the government's
special influenza task force said the patient was expected to make a
full recovery. He said there was no need for alarm and added that
authorities were contacting the people the man was in contact with over
the past days.

The case is the first in Belgium after weeks of negative tests on
dozens of patients, many of whom had returned from holidays in Mexico.

The second case is a 23 year old man from Antwerp. He also just returned from a trip to the United States.Belgium has, like other European Union countries, developed a plan to
handle a mass outbreak of the disease and has already launched a
widespread information campaign at airports to alert returning
travellers about the virus. Authorities say they have enough stockpiles
of antiviral medicines to cover a third of Belgium's population of 10
million inhabitants. Belgium is the 34th country where the disease has
been diagnosed, according to AP news agency.
		   

  

[PPIBelgia] movie park

2009-05-06 Terurut Topik Setio Pramono
  Bosen info politik terus nih...Gw barusan lihat brosur ada promosi jalan2 ke movie park germany naik bis dari
 sini..Harga : Adult 31euro, Anak2 27 Euro sudah termasuk HTMlihat ttg movie park: http://www.movieparkgermany.dehttp://www.youtube.com/watch?v=y0uF_7ZPgJE,Siapa yg mau ikutan ?Tio   

  

[PPIBelgia] Ph.D. position at University of Antwerp

2009-04-29 Terurut Topik Setio Pramono
  

Ph.D. position @ University of Antwerp



At the University of Antwerp (Belgium), there is a vacant
position for a pre-doctoral researcher at the Department of Mathematics,
Statistics and Actuarial Sciences in the Faculty of Applied Economics. The
ideal candidate has a good background in statistics and mathematics, including
good programming skills and a good command of the English language.



The position is meant
to conduct research on the algorithmic construction of optimal designs of
experiments. The work, which involves the implementation of operational
research ideas in optimal experimental design, will be carried out in close
collaboration with Peter Goos and Kenneth Sörensen. The candidate is expected
to enroll the university’s Ph.D. program and to obtain a Ph.D. at the end of
the project. A short project description can be found below.



We offer a four-year
position (with annual evaluation), a net monthly grant of about 1500 euro, and
a stimulating working environment in a lively cosmopolitan city. 



For more information,
please contact peter.g...@ua.ac.be or kenneth.soren...@ua.ac.be 



Short project
description:



Innovation and quality improvement are crucial for businesses and
industries in today’s world of global competition: only innovative, top-quality
products and process technology can provide companies with a strategic
competitive advantage and guarantee a leading technological position. The
purpose of this project is to develop a framework for supporting product and
process innovation through designed experimentation that guarantees a reduced
time-to-market, enhanced customer satisfaction, increased market share and
acceptably low cost of production. The framework will also be useful for the
improvement of existing products, processes and services.



Many sorts of businesses experience similar problems in the early stages
of a product’s or process’s life cycle. Sooner or later, they are confronted
with the need to investigate the impact of several parameters on products,
processes and consumers. More often than not, their studies must be carried out
under an enormous time pressure so as to keep the time-to-market limited and
maintain or acquire first-mover advantages if possible. This calls for a
coherent generic scientifically-sound time-and cost-efficient approach to
product and process innovation. 



Optimal design of experiments is such an approach. However, the
construction of optimal experimental designs involves solving complex
combinatorial optimization problems. This interdisciplinary research project is
intended to implement state-of-the-art methodology for single- and
multi-objective optimization from operational research (where, for instance, vehicle
routing problems, assignment problems and project planning problems are
studied) in optimal design of experiments.



   



  

Re: [PPIBelgia] Mungkinkah jumlah pemilih (DPT) 171 juta ???

2009-04-22 Terurut Topik Setio Pramono


 koreksi singkat:
definisi penduduk BPS: 

Yang dimaksud dengan penduduk adalah semua orang yang berdomisili di wilayah 
geografis Republik Indonesia selama 6 bulan atau lebih dan atau mereka yang 
berdomisili kurang dari 6 bulan tetapi bertujuan untuk menetap.
So kalo mau dibandingkan dengan DPT  dalam negeri:

Jumlah Pemilih Dalam Negeri = 169.789.593 orang
Jumlah Pemilih Luar Negeri = 1.475.847 orang

Total Jumlah Pemilih = 171.265.442 orang

Definisi pemilih kalau g salah: warga negara RI yang pada hari
pemungutan suara langsung sudah berumur 17 tahun atau sudah/pernah
menikah.

Nah kok DPT hampir mirip degan proyeksi:
sedangkan di  suatu desa 50% penduduknya g kecatat?

mungkin di desa/ kota2 lain DPTnya berisi data penduduk yg belum cukup umur dan 
blm bisa memilih...(byk  kasus juga bayi, anak2 kecil tercatat)
so bisa menjadikan DPT total jadi balance kan?

Itu aja dulu..




From: Sulistiono Kertawacana sulistiono.kertawac...@alumni.ui.ac.id
Sent: Wednesday, April 22, 2009 11:40:02 AM
Subject: [PPIBelgia] Mungkinkah jumlah pemilih (DPT) 171 juta ???







silahkan nilai akrobat DPT saat ini hehhee yang jelas2 mengingkari data 
statistik resmi pemerintah sendiriDPT sumber datanya dari mendagri-kah? 
hehehe


-- Pesan terusan --
Dari: Harlizon MBAu harli...@gmail. com





http://www.datastat istik-indonesia. com/proyeksi/ index.php? option=com_ 
proyeksitask=showItemid=941

Dari proyeksi data statistik resmi BPS, total jumlah penduduk Indonesia
tahun 2009 yang berumur 15 tahun keatas adalah sekitar *169,6 juta
*jiwa*(lihat daftar dibawah).
*

Jika disinyalir begitu banyak calon pemilih yang kehilangan haknya karena
tidak terdaftar daam DPT (salah satu RW di daerah Ciputat lebih 50% penduduk
kehilangan hak pilihnya karena tidak terdaftar dalam DPT), mungkinkah jumlah
pemilih yang terdaftar (DPT) berjumlah 171,6 juta ?

Barangkali para ahli, pakar, professor statistik bisa ikut membantu
menerangkan ?

Adakah ahli statistik di ITB, Unpat, IPB atau Univ lainnya ?

*
*

http://www.datastat istik-indonesia. com/proyeksi/ index.php? option=com_ 
proyeksitask=showItemid=941

http://www.datastat istik-indonesia. com/proyeksi/ index.php? option=com_ 
proyeksitask=showItemid=941

Population Projection by Age Group and Sex

Year 2005-2014

(x 1000)

Laki-laki dan Perempuan / Male + Female

* *

*2005*

*2006*

*2007*

*2008*

*2009*

0-4

*  20,350 *

*  20,441 *

*  20,509 *

*  20,582 *

*  20,652 *

5-9

*  19,830 *

*  19,927 *

*  20,011 *

*  20,101 *

*  20,182 *

10-14

*  21,802 *

*  21,392 *

*  20,989 *

*  20,584 *

*  20,182 *

*15-19*

21,065

21,189

21,319

21,457

*   21,591 *

* 20-24 *

21,042

21,020

21,000

20,983

*   20,970 *

* 25-29 *

19,862

20,088

20,336

20,580

*   20,783 *

* 30-34 *

18,502

18,844

19,105

19,312

*   19,508 *

* 35-39 *

16,720

17,054

17,390

17,726

*   18,042 *

* 40-44 *

14,718

15,093

15,458

15,813

*   16,165 *

* 45-49 *

12,319

12,773

13,211

13,630

*   14,042 *

* 50-54 *

9,495

9,971

10,466

10,972

*   11,472 *

* 55-59 *

7,100

7,436

7,799

8,194

* 8,618 *

* 60-64 *

5,459

5,618

5,819

6,047

* 6,306 *

* 65-69 *

4,455

4,505

4,553

4,620

* 4,718 *

* 70-74 *

3,110

3,236

3,381

3,513

* 3,619 *

* 75+ *

3,378

3,464

3,560

3,664

* 3,782 *

* Total *

219,205

222,051

224,905

227,779

* 230,633 *

Umur 15-75+

157,223

160,291

163,397

166,513

* 169,616 *

2009/4/20 Basuki Suhardiman bas...@itb.ac. id:

 Saya udah ingatkan soal hal ini jauh hari ...
 tapi pada cuek bebek ...


 leg...@aol.com wrote:

 Memang luar biasa 'aneh'nya. Pertama kali ogut ngangkat soal ini,
ditelpon
 dan langsung disemprot sama I'ie, Jangan berisik! Itu suara orang-orang
 kalah yang mau ngaco...! Padahal ini soal serius sekali. Baru seminggu
 kemudian presidennya bilang, oo yaa, barangkali memang ada persoalan,
ya..
 Lho, gimana... ini kan persoalan besar sekali. Salam, Legowo


 -Original Message-
 From: ceker_bonafid@ yahoo.com
 To: ITB 73 it...@yahoogroups. com
 Sent: Tue, 21 Apr 2009 8:44 am
 Subject: Re: ITB73 Baru 13 juta dari 171 juta suara yang sudah dihitung

 Hal yang aneh, emangnya orang2 KPU bodoh atau apa yah?
 Powered by Telkomsel BlackBerry®
  - - - - - -
 *From*: leg...@aol.com mailto:leg...@aol.com
 *Date*: Mon, 20 Apr 2009 21:39:43 -0400
 *To*: it...@yahoogroups. com mailto:it...@yahoogroups. com;
 tambangitb70- 7...@yahoogroups. com
 %20%20mailto:tambangitb70- 7...@yahoogroups. com; 
jar...@bhaktiganesh a.or.id
 mailto:jar...@bhaktiganesh a.or.id
 *Subject*: ITB73 Baru 13 juta dari 171 juta suara yang sudah dihitung
 Sampai hari Senin, hari ke-11 setelah pemilu, dari 171 juta pemilih baru
 13 juta suara (7%) yang sudah dihitung. Kompas hari ini bilang di Jakarta
 ini, baru 14% suara yang dihitung.


 Lelet, Tabulasi Hasil Pemilu Mengecewakan  Senin, 20 April 2009 | 10:46
 WIB
 *
 TEMPO 

Re: [PPIBelgia] Rekapitulasi Penghitungan Suara 18 April 2009 LIVE!

2009-04-20 Terurut Topik Setio Pramono
From: Herbhayu AN herbh...@kbri-brussel.orgTo: Setio Pramono hafidz...@yahoo.comSent: Monday, April 20, 2009 9:36:09 AMSubject: RE: [PPIBelgia] Rekapitulasi Penghitungan Suara 18 April 2009 LIVE!



 
 







Dear all,  

  

  

Rekapitulasi (gabungan tgl 9 april 2009 + pemilih per pos) sbb: Peringkat
pertama Partai Demokrat, disusul PDIP, PKS, Golkar dan PDS. 

Perolehan suara masing2 berturut-turut: 163, 81, 77, 53, 41. 

  

  

Bayu. 

  







 





From: Setio Pramono
[mailto:hafidz...@yahoo.com] 
Sent: Sunday, April 19, 2009 12:19 AM
To: herbh...@kbri-brussel.org
Subject: Re: [PPIBelgia] Rekapitulasi Penghitungan Suara 18 April 2009
LIVE! 





 



Assalamualaikum,
Mas mau tanya ttg broadcast di site http://www.ustream.tv. AKu dah coba pake webcam ku tuk
broadcast, tapi hanya sekali berhasil meski kualitasnya kurang bagus.
Utk streaming pemilu tsb konfigurasinya bgmn yah..kualitasnya bagus sekali...
Terima kasih..
Wassalam
Tio 





 









From: Herbhayu AN
herbh...@kbri-brussel.org
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Friday, April 17, 2009 11:22:18 PM
Subject: [PPIBelgia] Rekapitulasi Penghitungan Suara 18 April 2009 LIVE!

 









 



Dear All, 

 

PPLN Brussel akan melakukan penghitungan suara per pos pada
tanggal 18 April 2009 dan rekapitulasi seluruh surat suara yang diterima PPLN
Brussel. Acara penghitungan dan rekapitulasi ini akan ditayangkan secara
langsung LIVE! dan dapat diakses di situs KBRI Brussel, www.embassyofindone
sia.eu -- layanan WNI. Acara akan dimulai pada pukul 19.00.  

 

Bayu. 

 

 







 











 











  







  image001.jpgimage002.jpg

Re: [PPIBelgia] Hallo semuanya.. :)

2009-04-18 Terurut Topik Setio Pramono
Welcome to Belgium Olivia,
Untuk leuven serahkan saja sama pak Lurahnya, Bang Roil.
Dia ada kok di milis ini.
Salam,
 Tio
ygnunggutambahanstudentdihasselt






From: Furqon Azis uton...@yahoo.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Saturday, April 18, 2009 2:25:02 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] Hallo semuanya.. :)





Dear Olivia,

First of all, welcome to the club
2nd, Jangan deg-deg an gitu donk, di Belgia kulnya banyak liburnya koq dan ada 
lumayan banyak koq pelajar dari Indonesia nya jadi dont worry be happy lah
btw karena saya tinggal di Brussel jd g bisa memberikan info tentang housing di 
Leuven, mungkin rekan-rekan yang studi di sana bisa memberikan info lebih 
detil, kita tunggu ajah.


salam
utong
ECOMAMA-VUB








From: Olivia Puspita lippe...@yahoo. com
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Saturday, April 18, 2009 1:50:11 PM
Subject: [PPIBelgia] Hallo semuanya.. :)


Hallo semuanyaa..

Salam kenal, saya Olivia Puspita.. Saya calon MBA student di Vlerick Leuven 
Gent Management School, akan start sekolah awal sept tahun ini..

Apa ada dari teman2 yang pernah / akan ambil study di Vlerick (leuven)? Duh, 
saya masih bingung nih soal gimana teknisnya nanti soal cari housing dll nya.. 
Agak deg2an soalnya masih buta bgt ttg study di belgium.. takut terdampar 
sendirian dinegara yg blum pernah saya pijak hehe..

Mohon bimbingannya dari teman2 sekalian.. newbie nih soalnya hehe.. Blum ngerti 
apa2 soal belgium hehe :P

Terima kasih banyak y sebelumnyaaa :)

Cheers,
-Olivia-



   


  

Re: [PPIBelgia] PPI gathering?

2009-04-17 Terurut Topik Setio Pramono


 Hallo Utong, sory kita minggu ini blm bisa datang
bagaimana kalo sabtu depan aja, malemnya bisa sekalian pengajian KPMI?
Salam
tio







From: Furqon Azis uton...@yahoo.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Friday, April 17, 2009 11:18:09 AM
Subject: Re: [PPIBelgia] PPI gathering?





Rencana nya sih besok siang di taman VUB Etterbeck (mudah-mudahan besok g ujan)
tapi ampe sekarang baru neng QQ doank yang confirm hiks
jd gmana teman teman PPI-Belgia? apakah di undur ajah? dah bosen ma Brussel ya
 

-utong-





From: Herbhayu AN herbh...@kbri- brussel.org
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Friday, April 17, 2009 11:06:46 AM
Subject: RE: [PPIBelgia] PPI gathering?


O ya? Kapan Ki? 
 
Bayu. 
 
From:ppibel...@yahoogrou ps.com [mailto:PPIBelgia@ yahoogroups. com] On Behalf 
Of rezki
amalia
Sent: Thursday, April 16, 2009 10:07 PM
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Subject: [PPIBelgia] PPI gathering?
 




Assalamu alaikum wr. wb,,,
cuman mau konfirmasi aja,,,
PPI gathering di brussel jadi ngga yah??
maaf, mungkin saya yang ngga ngeh,,,

wassalam
 

   


  

Re: [PPIBelgia] PPI gathering?

2009-04-17 Terurut Topik Setio Pramono
Kang Bagus sptnya masih di indonesia  next 3 weeks,...

@ agung...iye Agung tiket ke brussels sekalian dan makan dpt 2 dan tujuan yg 
dicapai kan jadi 2 juga...itu namanya optimalisasi he2...(otak mhs mode always 
on)..
Sampai jumpa minggu depan...
Tio

 




From: Furqon Azis uton...@yahoo.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Friday, April 17, 2009 11:41:17 AM
Subject: Re: [PPIBelgia] PPI gathering?





Yuph, ide yang bagus (Bagusco dah balik k Belgia lom ya)
gmana rekan PPI-Brussel? (Herman, Vidy, Cintya, Satria, Wina) and rekan dari 
KBRI (Herbhayu, Iwan NH, etc)

-utong-





From: wahyudiAgung agung...@yahoo. com
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Friday, April 17, 2009 11:33:12 AM
Subject: Re: [PPIBelgia] PPI gathering?


wah ide bagus oka tuh mas
jadi makan siang ama makan malem udah terjamin (otak mhs mode on)

tp bebas sih, klo yg pada banyak bisa-nya adlh sabtu ini, ya boleehhh
klo mo digabung dengan sabtu depannya, ya monggoo,,,



 
AGUNG WAHYUDI
---





From: Setio Pramono hafidz...@yahoo. com
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Friday, April 17, 2009 11:30:47 AM
Subject: Re: [PPIBelgia] PPI gathering?




 Hallo Utong, sory kita minggu ini blm bisa datang
bagaimana kalo sabtu depan aja, malemnya bisa sekalian pengajian KPMI?
Salam
tio







From: Furqon Azis uton...@yahoo. com
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Friday, April 17, 2009 11:18:09 AM
Subject: Re: [PPIBelgia] PPI gathering?


Rencana nya sih besok siang di taman VUB Etterbeck (mudah-mudahan besok g ujan)
tapi ampe sekarang baru neng QQ doank yang confirm hiks
jd gmana teman teman PPI-Belgia? apakah di undur ajah? dah bosen ma Brussel ya
 

-utong-





From: Herbhayu AN herbh...@kbri- brussel.org
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Friday, April 17, 2009 11:06:46 AM
Subject: RE: [PPIBelgia] PPI gathering?


O ya? Kapan Ki? 
 
Bayu. 
 
From:ppibel...@yahoogrou ps.com [mailto:PPIBelgia@ yahoogroups. com] On Behalf 
Of rezki
amalia
Sent: Thursday, April 16, 2009 10:07 PM
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Subject: [PPIBelgia] PPI gathering?
 




Assalamu alaikum wr. wb,,,
cuman mau konfirmasi aja,,,
PPI gathering di brussel jadi ngga yah??
maaf, mungkin saya yang ngga ngeh,,,

wassalam
 




   


  

[PPIBelgia] LURUSKAN PEMAHAMAN TENTANG DATA DPT: SIAPA DALANGNYA?

2009-04-13 Terurut Topik Setio Pramono
  Dear all,Mengenai masalah DPT..mungkin
 berikut ada uraian singkat dari seorang statistician di Jkt.Salam,TioLURUSKAN PEMAHAMAN TENTANG DATA DPT: SIAPA DALANGNYA?

Catatan Pembuka: Sebagai org yg selama 25 thun mendedikasikan
hidupnya di dunia pendataan, terpanggil untuk ikut sumbang saran.Saya
amati baik kawan2 pengamat maupun kawan2 PEWAWNCARA DI TV/MEDIA MASSA
(umumnya, tidak semua) memperlihatkan keterbatasan PEMAHAMAN TERHDAP
KONSEP, DEFINISI DEMOGRAFIS DAN MANJEMEN PENDATAAN sehingga baik
pendapat maupun pertanyaan terkait DPT seperti, maaf ya,terkesan agak
kurang substansial,cenderung periferal dan beberapa di antaranya kurang
relevan dipersoalkan untuk tayangan TV yg mahal biayanya, dan yg lebih
berbahaya: bisa menyesatkan pemahaman publik). Mudah2an tulisan ini ada
manfaatnya:

Beberapa minggu lalu sy telah menulis tentang Data dPT di note
sy..bagaimana spektrum kelemahannya dan mengapa kelemahn itu terjadi.
Sekarang, karena bertambah meruncingnya masalah ini, sy mencoba sumbang
pemahaman tentang bagaimana dan siapa yg paling bertanggungjawb atas
kelemahan yg ada?

Depdagri bertugas untuk mengupdate data penduduk hasil P4B 2004.
Kompetensi teknis demografi dan manejemen pendatan minimalis. Depdagri
hanya mempercayakan ke aparat desa/RT/Rw untuk membuat laporan
perubahan demografis (fertilitas, mortalitas dan mutasi penduduk). Ini
jelas akan gagal.Karena, hanya aparat yg telah terbiasa dengan kultur
pencatatan ketiga komponen peubah demogrfis tersebutlah yg akan mampu
melakukan updating secara bik. Dan untuk Asia saja baru Israel, Taiwan
dan Jepang yg mampu melakukan registerasi penduduk secra baik.
Selebihnya, data dasar kependudukan hanya diperoleh dari Sensus.

Data yg diupdate secara minimalis tersebut, kemudian diserahkan ke KPU
untuk dilakukan verifikasi kembali sebelum menjadi yg kita sebut sbg
DPT. Baik updating berkesinambungan oleh Depdagri maupun verifikasi
oleh KPU sebetulnya dilakukan oleh orang yang itu-itu juga yaitu
petugas/aparat desa/kelurahan/RT/RW yg secara teknis (terkait konsep
definisi demografis) memiliki penguasan yg sangat minimalis. 

Mereka tidak tahu, secara teknis, kapan seseorng yg pindah dicatat,
atau tidak perlu dicatat.Mereka juga tidak terbiasa untuk melakukan
penyesuian cepat terhadap mutasi vertikal konsekuensi dari proses
nuptialitas (kawin dan cerai) dll. Ini semua krn kita mengingkari satu
tahapan penting dlm proses pendataan bahwa semua petugas pendata harus
terlebih dahulu melalui proses pelatihan untuk memahami konsep definisi
secara maksimal dan seragam di semua derah. Ini yg kita abaikan dan
sepelekan selama ini.

Proses pengingkaran prosedur teknis ini, inilah yg telah menghasilkan
data untuk pilkades/pilkada dan Pemilu. Jadi data yang bermsalah ini
sebetulnya telah digunakan untuk pilkada yg menghasilkan
Bupati/Walikota dan para Kepala Desa. Untk kepentingan Pemilu
legislatif sekarang ini, data ini pula, setelah dilakukan sedikit
penyesuaian, yg dijadikan sebgai DPT.

Keterbtasan dari sisi teknis ini,kemungkinan diperburuk oleh adanya
kepentingan pihak pihak tertentu yg sifatnya non teknis (dan ini di
luar keahlian/kompetensi saya)

KPU adalah penanggungjawab verifikasi..yg melaksanakan verifikasi, sy
ulangi ..adalah aparat desa yg menjadi petugs dan berkoordinasi dengan
kades/lurah setempat. terkait tuding menuding /kisruh data DPT saat
ini, lalu siapa yg paling berkontribusi terhadap rendahnya mutu data
DPT?

Dalam pemahaman saya, penyebabnya ada di tingkat desa..dan semua desa
ada di bawah/bawahan langsung dari Bupati/Walikota, dan Bupti Walikota
yg ada dan juga para kepala desa didominasi oleh 2 (dua) partai besar
yang selama ini mendominasi (Bupati / Walikota/ para Kades didominasi
oleh 2 partai tersebut). 

Atas dasar kenyataan ini, jika kita terpksa mempersoalkan hasil pemilu
terkait DPT, perlu kita kaji lagi, partai mana yg paling dirugikan
dengn amburadulnya DPT.. Menurut hemat saya: Partai DEMOKRAT lah yg
paling dirugikan. Karena mereka selama ini sebagai partai kecil, dan
hampir tidak memiliki kekuasaan pd Bupati/Walikota dan Kades (yg
didominasi oleh 2 partai). Yang paling diuntungkan, secara teoritis,
adalah PDIP dan GOLKAR..serta PKS, karena merekalah yg
memiliki/menguasai para kades/bupati/walikota...KPU hanyalah penerima hasil dari aparat yang ada di bawah..(walau tanggung jawab mutu DPT pada KPU lho..jangan cuci tangan)

Atas dasar hal-hal yg telah disebutkan..Jika ada partai yg sekarang
TERIAK akan mutu data DPT, apa tak "tawadhu' sejenak, merenung
dulu..jangn sampai di mata mereka yg memahami manajemen pendatan DPT,
kelak kita dianggap: "Maling Berteriak Maling"..Apa tidak lebih baik
kita terima saja hasil ini sebgai konsekuensi dari amburadulnya wajah
kita SEMUA. dan kalau ada ketidakbenaran..kita gunakan jalur hukum,
tanpa terkesan akan mendistorsikan hasil PEMILU...

Catatan (sekadar nasehat): Pengamat yg punya keahlian tertentu, tapi
tak ahli dalam memahami spektrum pendataan/statistik..ya tidak usah sok
sok ngomong lah.. 

Re: [PPIBelgia] Cacat Rekor Besar Pemilu 2009

2009-04-12 Terurut Topik Setio Pramono
Jangankan  Mbak Ika... bang...ane aje yang ude lapor diri dari thn 2005..pada 
awal2nya g kedaptar tuh di DPT...
malah ada bbrp temen2 yg ude pindah dan pulang ke indonesia kedaptar...
Tapi waktu pemuktahiran DPT bbrp waktu lalu sempet ane minta masukin nama ane 
dan ilangin tuh nama2 bbrp org2 yang ude pindahnanti kan dibiilang golput 

Keluarga ane di jkt juga sama, nyokap sama adik2 ane g kedaptar...
tetangga2 juga g ke daptar...mereka ada yang simpatisan PBB, PKS, PD, Hanura, 
PDS dll.
Semoga apa yang kita telah pilih bisa mengemban amanat rakyat yah bang Anis
Merdeka !!!
Tio





From: Anis Radianis aradia...@yahoo.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Sunday, April 12, 2009 4:36:36 PM
Subject: [PPIBelgia] Cacat Rekor Besar Pemilu 2009






Mau kasih cipratan air buat kita yang lagi tertidur, pemilu 2009 rekor 
terbesar. Contoh paling real, bini gw kagak masuk DPT padahal udah lapor diri 
di KBRI setahun yang lalu. Mungkin karena bini gw bukan kader PD ato PKS... 
hehehe..  Geloo...!!! tapi sebodo teing aah.. yang rakus semakin rakus, selamat 
makan yang banyak buat PD, tahun ini kesempatan ngeruk duit lewat korupsi 
terbuka lebar... hehehe...

http://pemilu. detiknews. com/read/ 2009/04/12/ 164435/1114254/ 700/suara- 
pd-naik-300- -disindir- bisa-masuk- rekor-dunia


   


  

[PPIBelgia] Hitung Cepat Berpotensi Cacat

2009-04-11 Terurut Topik Setio Pramono
  
			  Hitung Cepat Berpotensi Cacat
		

			
			
			

	By Republika Newsroom
	   



			
			
			
			
	
	
			
		
		
			
			
			

			
BOGOR
-- Pelaksanaan "Quick Count" (QC) atau hitung cepat di Indonesia
dinilai memiliki potensi cacat seperti cacat motivasi, metodologi, dan
apresiasi.Penilaian itu disampaikan pakar ilmu statistik
Institut Pertanian Bogor (IPB) Prof Dr Ir Khairil Anwar Notodipuro, MS
kepada ANTARA di Bogor, Jumat, sehubungan ramainya pemberitaan mengenai
hitung cepat dari berbagai lembaga survei terkait dengan pelaksanaan
Pemilu legislatif 2009.Ia mengemukakan bahwa sebagai suatu
metodologi untuk memprediksi hasil Pemilu, hitung cepat memiliki
legitimasi akademik dan ilmiah yang tinggi. Teknik dan metode ilmiah
yang menjadi basis dari hitung cepat sangat mumpuni dan dapat
dipertanggungjawabkan keandalan dan kesahihannya.Karena itu,
kata dia, di negara yang budaya dan iptek-nya maju serta SDM-nya sudah
"melek statistik" -- tidak sekedar melek huruf --maka hitung cepat
menjadi barometer yang dipercaya untuk memprediksi hasil Pemilu.Namun,
untuk praktik hitung cepat di Indonesia, ia melihat ada potensi
mengalami kecacatan, sekurangnya pada tiga potensi cacat tersebut yakni
motivasi, metodologi dan apresiasi.Menurut dia, cacat motivasi
karena hitung cepat bisa hanya dipercaya jika ada kejujuran dan
integritas penyelenggara, sementara cacat metodologi menyangkut
minimnya kemampuan akademik penyelenggara dan belum adanya lembaga
sertifikasi yang mampu menilai layak atau tidaknya suatu lembaga untuk
menyelenggarakan hitung cepat.Cacat apresiasi terkait dengan
cara masyarakat menerima hasil hitung cepat karena hasil hitung cepat
diterima seolah-olah sebagai hasil akhir dari Pemilu sehingga
menimbulkan kerawanan konflik.Dikemukakannya bahwa hitung cepat
seringkali menjadi alat pemenangan oleh pihak tertentu. Mulai dari yang
paling kasar dengan cara memanipulasi hasil hitung cepat sedemikian
rupa sehingga menunjukkan kemenangan dari pihak pemesan.Metode
moderat adalah merekayasa contoh (sample) yang diambil sehingga
mengarah pada hasil yang menguntungkan pemesan. Lebih moderat lagi
adalah dengan mengumumkan hasil hitung cepat yang memenangkan pihak
pemesan secara berulang-ulang dengan kesan seolah olah hasil akhirnya
akan sama dengan hitung cepat."Apalagi kalau penyelenggara telah menyebut `margin error` kurang dari 5 persen," kata Dekan Sekolah Pascasarjana IPB itu.Selanjutnya,
kata dia, cara yang paling halus adalah hitung cepat dilakukan dengan
metode yang benar, tapi hasilnya hanya diumumkan jika menguntungkan
pemesan.			   

  

[PPIBelgia] Demokrat Teratas di Belgia-Luksemburg, PKS Runner-Up

2009-04-10 Terurut Topik Setio Pramono
  Demokrat Teratas di Belgia-Luksemburg, PKS Runner-Up	
	
 
  	
		Eddi Santosa - detikPemilu	  
	  
	 	
		

		

	 Brussel
- Wilayah Eropa masih menjadi ajang persaingan neck and neck antara
Demokrat dan PKS. Di Belgia dan Luksemburg Demokrat sementara teratas,
PKS runner-up."Demokrat meraih 62 (24,70%) suara, PKS 49
(19,52%) suara, PDIP 40 (15,93%) suara, Golkar 28 (11,15%) suara dan
PDS 15 (5,97%) suara," Korfungsi Pensosbud KBRI Brussel PLE Priatna
kepada detikcom, Jumat (10/4/2009) dinihari.Yang menarik, kata
Priatna, partai pendatang baru Gerindra langsung menuai dukungan 10
(3,98%) suara. Partai Hanura menempel dengan perolehan 7 (2,78%) suara.
Sementara PAN dan PPP masing-masing harus puas dengan 5 (1,9%) suara.Suara
sah tercatat ada 251 dan 12 suara dinyatakan tidak sah. Saksi-saksi
parpol hanya dari PKS, yakni Chandra Yani dan Kuni Aulia.Jumlah
pemilih terdaftar untuk Belgia dan Luksemburg sebanyak 1.043 orang.
Sebanyak 263 orang memilih langsung di TPSLN Brussel dan 388 orang
memilih melalui pos. Penghitungan final suara melalui pos akan
dilakukan pada 18/4/2009 mendatang."Ini pemilu yang demokratis,
bebas, jujur dan adil. Proses pemungutan suara di Brussel berjalan baik
nyaris tanpa cacat. PPLN dan KPPSLN menjalankan tugas secara mulus,
membantu kelancaran proses pemungutan suara," komentar Dubes RI Nadjib
Riphat Kesoema seusai proses perhitungan suara di TPSLN Brussel.   

  

Re: [PPIBelgia] Re: Salam kenal

2009-04-09 Terurut Topik Setio Pramono
Wah Bu Deazy, seharusnya IDnya sudah jadi tak lama setelah polisi datang ke 
rumah. waktu saya disini hanya memerlukan 1 bulan utk ID. lebih baik ditanyakan 
ke gementee nya..kadang mereka lupa mengiirimkan surat pemberitahuan kalau ID 
sudah jadi.
Salam
Tio
Hasselt


,___   


  

Re: [PPIBelgia] Re: Salam kenal

2009-04-09 Terurut Topik Setio Pramono


 Kalau saya sih waktu itu boleh langsung ke LN kok...abis dpt ID lsg ke 
belanda, jerman dan france...
asal dapatnya adalah resident permit yg warna putih (dahulu sebelum berbentuk 
card spt skrg). kalau resident permit yg berwarna orange (kalau skrg saya 
kurang tahu masih ada apa tidak) itu tidak boleh keluar dlm jangka waktu 
tertentu..
Tio
yg lagi pantau hasil pemilu...







From: Deazy d3...@yahoo.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Thursday, April 9, 2009 10:16:49 AM
Subject: [PPIBelgia] Re: Salam kenal





Gitu ya Mas? Hari ini aku coba telpon deh. Trus waktu itu Mas Tio juga ngga 
boleh keluar Belgia 5 bulan ya Mas? Hmm... Padahal Pasar Malam Tong-TOng itu 
menggiurkan saya banget lho... Hehehehe...

BTW, jangan panggil saya Ibu ya, tua banget rasanya, heheheh

Thanks Mas Tio.

Deazy

--- In ppibel...@yahoogrou ps.com, Setio Pramono hafidz...@. .. wrote:

 Wah Bu Deazy, seharusnya IDnya sudah jadi tak lama setelah polisi datang ke 
 rumah. waktu saya disini hanya memerlukan 1 bulan utk ID. lebih baik 
 ditanyakan ke gementee nya..kadang mereka lupa mengiirimkan surat 
 pemberitahuan kalau ID sudah jadi.
 Salam
 Tio
 Hasselt
 
 
 ,___



   


  

Re: [PPIBelgia] Pemilu 2009 Live!

2009-04-08 Terurut Topik Setio Pramono
great...
selamat memilih rekan2...
Tio

 yg sudah nyontreng 





From: Herbhayu AN herbh...@kbri-brussel.org
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Thursday, April 9, 2009 7:38:01 AM
Subject: [PPIBelgia] Pemilu 2009 Live!





Reminder: PPLN Brussel menyelenggarakan Pemilu Legislatif 2009
hari ini di Avenue de Tervueren 294, 1150 Brussel dari pukul 08.00-18.00 CET
  Penghitungan
Suara akan dilakukan secara live streaming dari website KBRI Brussel 
(www.embassyofindone sia.eu) pada
pukul 18.00 CET
 
Pemilih dapat melakukan verifikasi datanya untuk Daftar Pemilih Sementara 
Pemilihan
Presiden di tempat
 
Kantin Selera Nusantara menjual aneka snack dan makan siang 

  
Bayu. 
 
   


  

[PPIBelgia] [info] PhD Theoretical Chemistry / Chemical Physics (2x2 years)

2009-04-08 Terurut Topik Setio Pramono
  Within the research Group Theoretical Chemistry 
		of Hasselt University, the following position (m/f) is available:
		
		PhD Theoretical Chemistry / Chemical Physics (2x2 years)
		(mandate SBG/2009/001)
		
		Job description
		The candidate will prepare a PhD thesis within the framework of a 
		project entitled "From orbital imaging to molecular quantum similarity 
		in momentum space" (financial support by the Fund for scientific 
		Research _ Flanders and the University of Hasselt). The first goal of 
		the project is to develop and apply theoretical methods for quantitative 
		interpretations of advanced “orbital imaging” experiments employing 
		Electron Momentum Spectroscopy (EMS), taking into into account 
		conformational mobility as well as electron correlation and relaxation - 
		EMS is a powerful technique which enables straightforward determinations 
		of orbital momentum densities from an angular analysis of 
		electron-impact ionization  scattering cross-sections. A second aspect 
		of the project pertains to the calculation from these densities of new 
		criteria of molecular similarity, of relevance for the pharmaceutical 
		industry, and of efficient descriptors of the chemical reactivity, in 
		collaboration with the division of quantum chemistry at the University 
		of Ghent (Prof. P. Bultinck). This proposed research project is a 
		continuation of a PhD thesis that has been awarded by the International 
		Union of Pure and Applied Chemists. 
		
		Diploma
		Academic license (4 years), master (5 years) of equivalent diploma (bvb. 
		DEA) in chemistry, physics, or materials sciences, or civil engineering 
		in chemistry, physics, or materials sciences. Students who will complete 
		their study this year can also apply. 
		
		Offer
		Scholarship for a PhD in Theoretical Chemistry / Chemical Physics within 
		the research group of Michael S. Deleuze (awards by the World 
		Association of Theoretically Oriented Chemists and by the Royal Flemisch 
		Academy of Belgium for Sciences and Arts). The scholarship is available 
		for a period of 4 years. It consists of a first appointment of 2 years, 
		followed by a prolongation of 2 years unless negative evaluation of the 
		first period. The scholarship is subject to social security. Important 
		computer facilities and a supporting research environment are available 
		for the candidate (for more information on our research activities, 
		visit our website: http://www.uhasselt.be/theochem).
		
		Further information 
		
			Content job responsibilities: prof. dr. 
			Michael S. Deleuze, +32-11-26 83 03,
			
			michael.dele...@uhasselt.be
			
			Content terms of employment and selection 
			procedure: Jef Vanvoorden, 011-26 80 80, 
			jef.vanvoor...@uhasselt.be
		
		
  Application
  Applicants must use the official application forms

  which are available at the
  Rectoraat of Hasselt University, Campus Diepenbeek, Agoralaan - 
  building D, B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 11 - 26 80 03
  
  or which can be downloaded here
  pdf-file 
  / Word format. 
  


  The completed application forms must reach the above mentioned 
  address no later than Wednesday, July 1st 2009.
  Application by e-mail will only be taken into consideration 
  when sent to the following address: 
  j...@uhasselt.be.   



  

[PPIBelgia] [info] PhD Sensor technology

2009-04-08 Terurut Topik Setio Pramono
  PhD Sensor technology (2x2 years)
		(mandate WNI/2008/016-HO2)
		
		Job description
		The PhD student will conduct scientific research within the framework of 
		development of sensor platforms for electronic characterisation of DNA 
		mutations and related problems. More specifically, sensor arrays will be 
		developed based on impedimetric and isocap-based sensor concepts. An 
		important issue is the analysis of electric field and band structure 
		effects at the interface between aqueous phases, molecular layers and 
		semiconductor surfaces. Furthermore, attention will be focussed on the 
		optimisation of the performance of the sensor arrays.
		
		Profile and diploma
		Master degree (or equivalent) in either physics, applied sciences, 
		electronics, physical chemistry, nano- and microtechnology or materials 
		science. Students who graduate this year can also apply.
		
		Appointment
		The appointment has a duration of 2x2 years (assessment after 2 years).
		
		Further information
		
			Content job responsibilities:
			
Prof. dr. Ward De Ceuninck, tel. 
+32-11-26 88 72, 
ward.deceuni...@uhasselt.be 

Prof. dr. Patrick Wagner, tel. +32–11-26 88 95, patrick.wagn...@uhasselt.be

Prof. dr. Marc D’Olieslaeger (IMO), 
+32–11–26 88 15, marc.dolieslae...@uhasselt.be
			
			
			Content terms of employment and selection 
			procedure: Jef Vanvoorden, 011-26 80 80, 
			jef.vanvoor...@uhasselt.be
		
		
  Application
  Applicants must use the official application forms

  which are available at the Rectoraat of 
			Hasselt University, Campus Diepenbeek, Agoralaan - building D, 
			B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 11 - 26 80 03
  
  or which can be downloaded here
  pdf-file 
  / Word format. 
  


  The completed application forms must reach the above mentioned address 
			no later than Wednesday, July 15th 2009.
  Application by e-mail will only be taken into consideration 
  when sent to the following address: 
  j...@uhasselt.be   



  

Re: [PPIBelgia] Pemilu 2009 Live!

2009-04-08 Terurut Topik Setio Pramono
Kan dikirim pake pos he2..nyontreng di kasur hehehe

 Tio






From: Furqon Azis uton...@yahoo.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Thursday, April 9, 2009 7:45:12 AM
Subject: Re: [PPIBelgia] Pemilu 2009 Live!





kang, pagi pagi gini dah milih?? rajin amirrr
takut keabisan partai nya



-utong-
yang belum nyontreng n mau bentar lagi




From: Setio Pramono hafidz...@yahoo. com
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Thursday, April 9, 2009 7:42:52 AM
Subject: Re: [PPIBelgia] Pemilu 2009 Live!


great...
selamat memilih rekan2...
Tio

 yg sudah nyontreng 





From: Herbhayu AN herbh...@kbri- brussel.org
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Thursday, April 9, 2009 7:38:01 AM
Subject: [PPIBelgia] Pemilu 2009 Live!


Reminder: PPLN Brussel menyelenggarakan Pemilu Legislatif 2009
hari ini di Avenue de Tervueren 294, 1150 Brussel dari pukul 08.00-18.00 CET
  Penghitungan
Suara akan dilakukan secara live streaming dari website KBRI Brussel 
(www.embassyofindone sia.eu) pada
pukul 18.00 CET
 
Pemilih dapat melakukan verifikasi datanya untuk Daftar Pemilih Sementara 
Pemilihan
Presiden di tempat
 
Kantin Selera Nusantara menjual aneka snack dan makan siang 

  
Bayu. 
 


   


  

[PPIBelgia] [info] PhD in Mathematics (Dynamical Systems)(2x2 years)

2009-04-08 Terurut Topik Setio Pramono
  PhD in Mathematics (Dynamical Systems)(2x2 years) 
		(mandate WNI/2008/007)
		
		Job description
		The candidate is expected to prepare a PhD thesis in the context of 
		singularly perturbed vector fields, more precisely of planar singularly 
		perturbed Liénard systems. The Dynamical Systems group at Hasselt 
		University has a strong background on singular perturbation problems and 
		Liénard systems. The candidate is expected to collaborate with different 
		members of the group.
		
		Diploma
		Master in Mathematics or equivalent diploma in mathematics. Students who 
		will complete their study this year can also apply. There is no need for 
		the candidate to speak Dutch, however a sufficient knowledge of English 
		is required.
		
		Offer
		The scholarship is available for a period of 4 years. It consists of a 
		first appointment of 2 years, which can be followed by a prolongation of 
		2 years after an evaluation of the progress of the scholarship.
		
		Further information
		
			Content job responsibilities:
			
prof. dr. P. De Maesschalck, (+32)11-26 82 23, 
peter.demaesscha...@uhasselt.be

prof. dr. F. Dumortier, (+32)11-26 82 
39, 
freddy.dumort...@uhasselt.be
			
			
			Content terms of employment and selection 
			procedure: Jef Vanvoorden, 011-26 80 80, 
			jef.vanvoor...@uhasselt.be
		
		
  Application
  Applicants must use the official application forms

  which are available at the Rectoraat of 
			Hasselt University, Campus Diepenbeek, Agoralaan - building D, 
			B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 11 - 26 80 03
  
  or which can be downloaded here
  pdf-file 
  / Word format. 
  


  The completed application forms must reach the above mentioned address 
			no later than Friday, May 8th 2009.
  Application by e-mail will only be taken into consideration 
  when sent to the following address: 
  j...@uhasselt.be.   



  

[PPIBelgia] [info] PhD (2x2 years) ”Statistical Method ology in Vaccine and Infectious Disease Resea rch”

2009-04-08 Terurut Topik Setio Pramono
  PhD (2x2 years) ”Statistical Methodology in Vaccine and Infectious 
		Disease Research”
		(mandate WNI/2008/008)
		
		Job description
		PhD in statistical methodology in vaccine and infectious disease 
		research. The research activities are part of an interuniversity 
		collaboration between the Institute VAXINFECTIO of the University of 
		Antwerp, and the Center for Statistics, Hasselt University. The main 
		interdisciplinary research themes are i) to improve and/or increase the 
		understanding of the immune system, ii) to develop strategies for the 
		containment of antibiotic resistance and iii) to develop new methodology 
		in modeling infectious disease spread.
		
		Profile
		
			You have a strong quantitative background;
			
			You are intrinsically motivated, think 
			analytically and creatively, and work in an organised and focused 
			manner ;
			
			You enjoy working in an multidisciplinary 
			environment (statistics, epidemiology, medical sciences, life 
			sciences);
			
			Experience in the use of statistical/mathematical 
			software such as SAS, R, etc., is a plus.
		
		Diploma
		Licentiate, Master, or equivalent degree in (bio)statistics, mathematics, 
		physics or related field. Students that graduate this year can also 
		apply.
		
		Offer
		The appointment takes effect from July 1, 2009 for a period of 2 years, 
		extendable to a total period of 4 years.
		
		Further information
		
			Content job responsibilities:
			
Prof. dr. Niel Hens, +32 11-26 82 32,
niel.h...@uhasselt.be

Prof. dr. Marc Aerts, +32 11-26 82 47,
marc.ae...@uhasselt.be
			
			
			Content terms of employment and selection 
			procedure: Jef Vanvoorden, 011-26 80 80, 
			jef.vanvoor...@uhasselt.be
		
		
  Application
  Applicants must use the official application forms

  which are available at the Rectoraat of 
			Hasselt University, Campus Diepenbeek, Agoralaan - building D, 
			B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 11 - 26 80 03
  
  or which can be downloaded here
  pdf-file 
  / Word format. 
  


  The completed application forms must reach the above mentioned address 
			no later than Monday, June 1st 2009.
  Application by e-mail will only be taken into consideration 
  when sent to the following address: 
  j...@uhasselt.be.   

  

[PPIBelgia] [info] PhD student (2x2 years) in charge transfer in semiconducting polymer / CVD diamond heterostructures

2009-04-08 Terurut Topik Setio Pramono
  PhD student (2x2 years) in charge transfer in semiconducting polymer 
		/ CVD diamond heterostructures
		(mandate WNI/2009/002)
		
		Job description
		The PhD student will conduct research within the BOF-project “Formation 
		and charge transfer mechanism in semiconducting polymer / CVD diamond 
		heterostructures – POLYDIAM”. In collaboration between different 
		research groups of the Institute for Materials Research (IMO), various 
		small molecules and conducting oligomers/polymers will be combined with 
		CVD diamond films to form heterostructures. The candidate will focus on 
		chemical bonding procedures, developing photo and electrochemical 
		coupling procedures of short chain molecules to diamond surfaces. He/she 
		will perform morphological and structural characterisation of the formed 
		heterostructures, followed by a thorough electronic and optoelectronic 
		characterisation using highly sensitive techniques studying the charge 
		transfer mechanism present in said structures. The nature of the project 
		is highly cross-disciplinary and requires a candidate with good 
		communication skills and a keen interest in team work.
		
		Profile
		Master degree (or equivalent) in physics, chemistry, engineering or 
		materials science. A background in any of the fields mentioned in the 
		job description will be considered a plus. Students who will obtain 
		their diploma at the end of this academic year, are also invited to 
		apply.
		
		Offer
		The appointment has a duration of 2x2 years (assessment after 2 years).
		
		Further information
		
			Content job responsibilities:
			
Prof. dr. Miloš Nesládek, (IMO), +32 - 11 - 26 88 33, 
milos.nesla...@uhasselt.be 

Prof. dr. Ken Haenen, (IMO), +32 - 11 - 26 88 75, 
ken.hae...@uhasselt.be

Prof. dr. Marc D’Olieslaeger, +32 – 11 – 26 88 15, 
marc.dolieslae...@uhasselt.be
			
			
			Content terms of employment and selection 
			procedure: Jef Vanvoorden, 011-26 80 80, 
			jef.vanvoor...@uhasselt.be
		
		
  Application
  Applicants must use the official application forms

  which are available at the Rectoraat of 
			Hasselt University, Campus Diepenbeek, Agoralaan - building D, 
			B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 11 - 26 80 03
  
  or which can be downloaded here
  pdf-file 
  / Word format. 
  


  The completed application forms must reach the above mentioned address 
			no later than Wednesday, July 15th 2009.
  Application by e-mail will only be taken into consideration 
  when sent to the following address: 
  j...@uhasselt.be.   

  

[PPIBelgia] [info] PhD student (2x2 years) in formation of semiconducting polymer / CVD diamond heterostructures

2009-04-08 Terurut Topik Setio Pramono
  PhD student (2x2 years) in formation of semiconducting polymer / CVD 
		diamond heterostructures
		(mandate WNI/2009/003)
		
		Job description
		The PhD student will conduct research within the BOF-project “Formation 
		and charge transfer mechanism in semiconducting polymer / CVD diamond 
		heterostructures – POLYDIAM”. In collaboration between different 
		research groups of the Institute for Materials Research (IMO), various 
		small molecules and conducting oligomers/polymers will be combined with 
		CVD diamond films to form heterostructures. The candidate will perform 
		all nano and microcrystalline CVD diamond growth, and diamond surface 
		structuring requested in the project. He/she will also study deposition 
		methods leading to physical bonding between polymers and the diamond 
		surface, such as spin-coating and UHV thermal evaporation, followed by 
		an investigation of the growth mode with advanced morphological and 
		structural characterisation. The nature of the project is highly 
		cross-disciplinary and requires a candidate with good communication 
		skills and a keen interest in team work.
		
		Profile
		Master degree (or equivalent) in physics, chemistry, engineering or 
		materials science. A background in any of the fields mentioned in the 
		job description will be considered a plus. Students who will obtain 
		their diploma at the end of this academic year, are also invited to 
		apply.
		
		Offer
		The appointment has a duration of 2x2 years (assessment after 2 years).
		
		Further information
		
			Content job responsibilities:
			
Prof. dr. Miloš Nesládek, (IMO), +32 - 11 - 26 88 33, 
milos.nesla...@uhasselt.be 

Prof. dr. Ken Haenen, (IMO), +32 - 11 - 26 88 75, 
ken.hae...@uhasselt.be

Prof. dr. Marc D’Olieslaeger, +32 – 11 – 26 88 15, 
marc.dolieslae...@uhasselt.be
			
			
			Content terms of employment and selection 
			procedure: Jef Vanvoorden, 011-26 80 80, 
			jef.vanvoor...@uhasselt.be
		
		
  Application
  Applicants must use the official application forms

  which are available at the Rectoraat of 
			Hasselt University, Campus Diepenbeek, Agoralaan - building D, 
			B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 11 - 26 80 03
  
  or which can be downloaded here
  pdf-file 
  / Word format. 
  


  The completed application forms must reach the above mentioned address 
			no later than Wednesday, July 15th 2009.
  Application by e-mail will only be taken into consideration 
  when sent to the following address: 
  j...@uhasselt.be.   

  

[PPIBelgia] saving daylight

2009-03-29 Terurut Topik Setio Pramono
Dear All,Hanya mau ngingetin kalo mulai td malam jam dimajukan +1 utk saving daylight. Utk jam di komputer sudah otomatis.Sukses,Tio

  

[PPIBelgia] Beasiswa Depdiknas Bagi Dosen S2 dan S3 Luar Negeri Tahun 2009

2009-03-26 Terurut Topik Setio Pramono
 
Beasiswa
Depdiknas Bagi Dosen S2 dan S3 Luar Negeri Tahun 2009
Direktorat
Ketenagaan Ditjen Pendidikan Tinggi membuka pendaftaran beasiswa S2 dan S3 luar
negeri untuk tahun 2009, bagi dosen tetap PTN, dosen DPK dan dosen tetap PTS di
lingkungan Departemen Pendidikan Nasional. Beasiswa untuk program S2 selama 2
tahun, dan program S3 selama 3 tahun.
Dalam
rangka peningkatan mutu dosen, Direktorat Ketenagaan Ditjen Pendidikan Tinggi
membuka pendaftaran beasiswa S2 dan S3 luar negeri untuk tahun 2009, bagi dosen
tetap PTN, dosen DPK dan dosen tetap PTS di lingkungan Departemen Pendidikan
Nasional. Beasiswa untuk program S2 selama 2 tahun, dan program S3 selama 3
tahun. 
Pendaftaran
dan seleksi dilakukan dalam 3 tahap:
- Tahap I: pendaftaran ditutup tanggal 28 November 2008, dan seleksi
direncanakan pada bulan Desember 2008;
- Tahap II: pendaftaran ditutup tanggal 27 Februari 2009, dan seleksi
direncanakan pada bulan Maret 2009;
- Tahap III: pendaftaran ditutup tanggal 29 April 2009, dan seleksi
direncanakan pada bulan Mei 2009.
Setiap
pelamar melengkapi:
1. Form A dari Direktorat Ketenagaan Ditjen Pendidikan Tinggi yang telah diisi;
2. Letter of Acceptance dari perguruan tinggi yang terakreditasi;
3. Fotocopy ijasah S1 bagi pelamar jenjang S2 dan S2 bagi pelamar jenjang S3;
4. Bukti kemampuan berbahasa Inggris (TOEFL/IELTS), Jerman, Perancis, Jepang
atau bahasa lain, sesuai tempat studi (tidak lebih dari dua tahun terakhir);
5. Khusus untuk pelamar S3 melampirkan rencana riset yang telah disetujui calon
pembimbing di luar negeri;
6. Surat pengantar dari pimpinan perguruan tinggi.
Bagi
mereka yang sedang studi di luar negeri, pendaftaran dilakukan melalui
perguruan tinggi tempat bekerja (diberi pengantar oleh pimpinan perguruan
tinggi, baik secara individual atau kolektif), dengan kelengkapan:
1. Seperti butir 1, 3 dan 4 tersebut di atas;
2. Laporan kemajuan studi yang diketahui/disahkan oleh pembimbing
3. Rencana penyelesaian studi.
Bagi
pelamar beasiswa tahun 2008 yang belum mendapatkan beasiswa, perlu
memperbaharui lamaran dengan kelengkapan:
1. Form A dari Direktorat Ketenagaan Ditjen Pendidikan Tinggi yang telah diisi
dengan data terbaru;
2. Kelengkapan lain sesuai dengan posisi masing-masing (masih belum berangkat
atau sedang studi di luar negeri) yang pada tahun 2008 belum atau kurang
lengkap. Untuk memudahkan, diharapkan mengirim copy baru dari kelengkapan
tersebut.
Berkas
pendaftaran dikirim ke alamat:
Direktur Ketenagaan
Gedung D Lantai 5 Komplek Depdiknas
Jalan Jenderal Soedirman Pintu I - Senayan, Jakarta 10270
Telp./Faks : (021) 57946052/53
Demikian
atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.
a.n. Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi
Direktur Ketenagaan
Ttd
Muchlas Samani
NIP. 130516386
Tembusan
:
1. Dirjen Dikti
2. Biro PKLN Sekjen Depdiknas
3. Kasubdit PK Dit. Ketenagaan


  

[PPIBelgia] [info] PhD Theoretical Chemistry / Chemical Physics Hasselt University

2009-03-23 Terurut Topik Setio Pramono
Within the research Group Theoretical Chemistry  of Hasselt University, the 
following position (m/f) is available:

PhD Theoretical Chemistry / Chemical Physics (2x2 years)
(mandate SBG/2009/001)

Job description
The candidate will prepare a PhD thesis within the framework of a  project 
entitled From orbital imaging to molecular quantum similarity  in momentum 
space (financial support by the Fund for scientific  Research _ Flanders and 
the University of Hasselt). The first goal of  the project is to develop and 
apply theoretical methods for quantitative  interpretations of advanced 
“orbital imaging” experiments employing  Electron Momentum Spectroscopy (EMS), 
taking into into account  conformational mobility as well as electron 
correlation and relaxation -  EMS is a powerful technique which enables 
straightforward determinations  of orbital momentum densities from an angular 
analysis of  electron-impact ionization  scattering cross-sections. A second 
aspect  of the project pertains to the calculation from these densities of new  
criteria of molecular similarity, of relevance for the pharmaceutical  
industry, and of efficient descriptors of the chemical
 reactivity, in  collaboration with the division of quantum chemistry at the 
University  of Ghent (Prof. P. Bultinck). This proposed research project is a  
continuation of a PhD thesis that has been awarded by the International  Union 
of Pure and Applied Chemists. 

Diploma
Academic license (4 years), master (5 years) of equivalent diploma (bvb.  DEA) 
in chemistry, physics, or materials sciences, or civil engineering  in 
chemistry, physics, or materials sciences. Students who will complete  their 
study this year can also apply. 

Offer
Scholarship for a PhD in Theoretical Chemistry / Chemical Physics within  the 
research group of Michael S. Deleuze (awards by the World  Association of 
Theoretically Oriented Chemists and by the Royal Flemisch  Academy of Belgium 
for Sciences and Arts). The scholarship is available  for a period of 4 years. 
It consists of a first appointment of 2 years,  followed by a prolongation of 2 
years unless negative evaluation of the  first period. The scholarship is 
subject to social security. Important  computer facilities and a supporting 
research environment are available  for the candidate (for more information on 
our research activities,  visit our website: http://www.uhasselt.be/theochem).

Further information 
* Content job responsibilities: prof. dr.  Michael S. Deleuze, 
+32-11-26 83 03, michael.dele...@uhasselt.be 
* Content terms of employment and selection  procedure: Jef Vanvoorden, 
011-26 80 80, jef.vanvoor...@uhasselt.be 
Application
Applicants must use the official application forms 
* which are available at the Rectoraat of Hasselt University, Campus 
Diepenbeek, Agoralaan -  building D, B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 
11 - 26 80 03 
* or which can be downloaded here pdf-file / Word format. 
The completed application forms must reach the above mentioned  address no 
later than Wednesday, July 1st 2009.
Application by e-mail will only be taken into consideration when sent to the 
following address: j...@uhasselt.be.


  

[PPIBelgia] Fw: UNDANGAN PENGAJIAN BULANAN - SABTU, 28 MARET 2009

2009-03-22 Terurut Topik Setio Pramono
- Forwarded Message 

From: i...@kpmibelgia.com i...@kpmibelgia.com
Sent: Sunday, March 22, 2009 8:21:15 PM
Subject: UNDANGAN PENGAJIAN BULANAN - SABTU, 28 MARET 2009

KELUARGA PENGAJIAN
MUSLIMIN INDONESIA [KPMI]

No.:09 /KPMI/I/09 Brussels,   20 Maret 2009
Hal:Pengajian bulanan.

Assalamulaikum Wr.Wb.

Bersama ini dengan hormat diberitahukan bahwa dalam rangka mempertebal keimanan 
serta mempererat tali silaturahmi diantara kaum muslimin, Keluarga Pengajian 
Muslimin Indonesia Belgia akan menyelenggarakan acara pengajian rutin bulanan.

Pengajian bulan ini Insya Allah akan diadakan pada:

Hari  tgl: Sabtu, 28 Maret 2009
Waktu:  Pukul 17.00- selesai
Tempat: Aula KBRI Brussel
Avenue de Tervuren 294
1150 BRUSSEL
Acara:  - Silaturahim dan Pengajian Bulanan

Sehubungan dengan hal tersebut dimohon kehadiran Bapak/lbu/Sdr/Sdri dan 
keluarga dalam acara tersebut dan demi kelancaran acara dimohon kehadirannya 
secara tepat waktu.

Demikian atas perhatian dan kehadiran Bapak/lbu/Sdr/Sdri sekalian diucapkan 
terima kasih.

Wassalammualaikum Wr.Wb

Hormat kami,
Pengurus KPMI Belgia

Edi Hartuslistiyoso
Ketua

Catatan: Silahkan mengunjungi website KPMI di http://www.kpmibelgia.com/
 untuk mendapatkan berbagai informasi tentang kegiatan KPMI



  

[PPIBelgia] Undangan Sosialisasi Pemilu

2009-03-16 Terurut Topik Setio Pramono
Saudara/Saudari/Temans yth.,
 
Berkenaan dengan pemilihan umum 9 April 2009 mendatang, kami diminta bantuan 
PPLN Belgia (Panitia Pemilihan Luar Negeri) untuk mengundang 
Saudara/Saudari/Temans warga negara Indonesia untuk hadir pada acara 
Sosialisasi Pemilu (a.l. penjelasan mengenai tata cara pemilu) yang akan 
diselenggarakan pada:
 
Hari/Tanggal: Sabtu, 28 Maret 2009
 
Waktu : Pukul 10.30 - 14.00 (mohon datang tepat waktu demi 
kelancaran acara)
Acara dimulai pada pukul 11.00 -jeda makan siang - 
kemudian dilanjutkan hingga pukul 15.00
 
Tempat: Hall Velodroom
 Kempische Steenweg 87 

 3500 Hasselt


Atas
nama PPLN, kami mohon kesediaannya untuk hadir pada acara ini, dan
mohon konfirmasi untuk memudahkan pengaturan logistik teknis. Kami juga
mohon bantuan tenaga sukarela untuk mengatur ruangan, dll.

Mohon undangan ini disebarluaskan ke rekan2 WNI lainnya di wilayah Limburg. 



Harap e-mail ini dikembalikan ke pengirim untuk konfirmasi  (silakan hapus yang 
tidak berlaku)
 
SAYA TIDAK BISA  DATANGSAYA BISA DATANG
 
Terimakasih, wassalam,
 
Setia dan Nur
Hasselt



  

Re: Bls: [PPIBelgia] promosi NMBS

2009-03-12 Terurut Topik Setio Pramono
Elly, Jo sudah tdk perlu naik kereta lagi. tinggal tancap gas udah sampe di 
amsterdam dia.
He2...

 Tio




From: ELLY R e_romdliy...@yahoo.co.id
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Thursday, March 12, 2009 11:49:55 AM
Subject: Bls: [PPIBelgia] promosi NMBS


Mbak Jo, tertarik tiket yg NL? saya masih ada lho persediannya. ..
Kl memang berminat, kabari saya ya... ntar tiketnya tak antar k rumah deh... 
he2 
Ditunggu kabarnya





Dari: Johanna Renny Octavia Sitompul johannarennyoctavia @yahoo.com
Kepada: ppibel...@yahoogrou ps.com
Terkirim: Kamis, 12 Maret, 2009 11:33:10
Topik: Re: [PPIBelgia] promosi NMBS


menarik juga ya...
tapi kayanya kalo yg tiket buat di Belgia hanya dari 1 stasiun ke 1 stasiun 
yang lain.
kalo yang Belanda, baru deh unlimited journey all over Netherlands.
jadi mendingan beli yang Belanda kali ya? hehehe...

-Jo





From: Setio Pramono hafidz...@yahoo. com
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Thursday, March 12, 2009 9:53:39 AM
Subject: Re: [PPIBelgia] promosi NMBS


only for one day dari dan ke mana aja dlm belanda/belgia. ..


 Tio




From: wahyudiAgung agung...@yahoo. com
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Thursday, March 12, 2009 9:48:55 AM
Subject: Re: [PPIBelgia] promosi NMBS


boleh juga tuh saya perlu tiket utk di belanda bulan juli ini. 
btw, itu peraturan cara pakai nya gimana ya? maksud saya, apa harus dipakai 
dalam 1 hari saja, ?? atau bisa dipakai ke seluruh kota dalam periode yg 
ditawarkan??





 
AGUNG WAHYUDI
---





From: ELLY R e_romdliyana@ yahoo.co. id
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Thursday, March 12, 2009 9:42:05 AM
Subject: Bls: [PPIBelgia] promosi NMBS


Assalamu'alaykum. ..

Buat teman-teman smua,
Nambah info, ada promosi juga dari kruidvant untuk tiket kereta PP (one day) 
dari dan ke seluruh kota di Belanda cuma 12, 49Euro (http://www. kruidvat. 
nl/domains/ default/pages/ content.aspx? content=1301 022830_2_ 
101651contentcode= 2009-11-treinentoken=-1).

Dan kalo ada yang berminat, saya ada persediaan :
2 groene-treinkartje yang masa berlakunya 14 Maret - 10 Mei 2009
4 blauwe-treinkartje yang masa berlakunya 16 Mei - 12 Juli 2009
harga masing-masing tiket @ 12,49 Euro.

Kalo ada yang berminat, segera hubungi saya (Insya Allah, tiket akan saya 
berikan pada saat pertemuan PPI di LOUVAIN LA NEUVE, Sabtu besok).
Trims...

Wassalam
   Elly 
-Genk - 





Dari: Setio Pramono hafidz...@yahoo. com
Kepada: ppibel...@yahoogrou ps.com; kamil kamil2...@yahoogrou ps.com
Terkirim: Kamis, 12 Maret, 2009 00:27:59
Topik: [PPIBelgia] promosi NMBS


Dear All,
Untuk info ada promosi dari kruidvant untuk tiket kereta PP (one day) dari dan 
ke seluruh kota di belgia cuma kurang dari 9e. More info:
http://nl.kruidvat. be/domains/ default/pages/ content/s2/ 2009-11-treinact 
ie.aspx
Salam,
Tio



 Menambah banyak teman sangatlah mudah dan cepat.
Undang teman dari Hotmail, Gmail ke Yahoo! Messenger sekarang! 




 Dapatkan nama yang Anda sukai!  
Sekarang Anda dapat memiliki email di @ymail.com dan @rocketmail. com. 
   


  

[PPIBelgia] PhD-students (2x2 years) Biomedical Research Institute of Hasselt University

2009-03-06 Terurut Topik Setio Pramono


 Vacature 32/066-2e 
Within the Biomedical Research Institute of  Hasselt University, the following 
positions (m/f) are available for:
PhD-students (2x2 years)

Job description
With a staff of 80 researchers, clinicians and technicians, the  Biomedical 
Research Institute (BIOMED) of Hasselt University focuses on  preclinical (in 
vitro, animal studies) and clinical projects gathered  around three main 
research topics:
* Immunology: auto-immune disease mechanisms and markers. 
(mandates MBW/2009/004, 005 and MBW/2008/021-HO)
* Neurobiology: neuroprotection and repair strategies in  
neurodegenerative, neuro-inflammatory and excitability disorders. 
(mandates MBW/2009/006 and 007)
* Biosensors: genetic engineering of cellular surface receptors and  
downstream signal pathways; molecular design of new affinity molecules  using 
nanobiotechnology tools. (mandates MBW/2009/008 and 009)
* Our skills include: immune and neural cell phenotypic and functional  
analysis, flow-cytometry and cell sorting, ELISA, routine molecular  biology, 
phage display technology, proteomics, immunofluorescence /  electron microscopy 
/ confocal microscopy and related advanced  microfluorimetric techniques, 
cellular and molecular physiology  including patch-clamp on slices, MRI and 
animal models (e.g. EAE).

BIOMED also actively participates in EURON (www.euronschool.eu), a  European 
Graduate School of Neuroscience that offers a coherent,  multidisciplinary 
research training program for master and PhD students  who bridge the gap 
between fundamental and applied neuroscience. BIOMED  is also involved in 
various research networks at national and  international levels (e.g. NEURONET, 
ELEXITE).
Research at BIOMED also means working in a young, motivated,  multidisciplinary 
and international environment.

Diploma
To apply for a PhD position, the applicant should hold a master  degree in life 
sciences (e.g. biomedical sciences, medical sciences,  bioengineering, 
veterinary sciences, biochemistry, biology,  biotechnology). Laboratory 
research experience is a definitive plus  (e.g. during the Master’s 
dissertation). 
* For positions related to Biosensors also  candidates with a master 
degree in physics, chemistry and  engineering can apply.
* Applicants should have excellent  communication skills and a good 
knowledge of Dutch and/or English.  Students in the final master year can also 
apply.
Further information 
* Content job responsibilities: 
* Immunologie
* mandate MBW/2009/004: 
* prof. dr. Niels Hellings, +32 11 26 92 68, niels.helli...@uhasselt.be 
* prof. dr. Piet Stinissen, +32 11 26 92 04, piet.stinis...@uhasselt.be 
* mandate MBW/2009/005: 
* prof. dr. Sven Hendrix, +32 11 26 85 05, sven.hend...@uhasselt.be 
* mandate MBW/2008/021-HO:
* prof. dr. Veerle Somers, +32 11 26 92 02, veerle.som...@uhasselt.be 
* prof. dr. Piet Stinissen, +32 11 26 92 04, piet.stinis...@uhasselt.be 
* Neurobiologie
* mandate MBW/2009/006: prof. dr.  Jean-Michel Rigo, +32 11 26 92 36, 
jeanmichel.r...@uhasselt.be 
* mandate MBW/2009/007: prof. dr. Niels  Hellings, +32 11 26 92 68, 
niels.helli...@uhasselt.be 
* Biosensoren
* mandate MBW/2009/008: prof. dr. Luc  Michiels, +32 11 26 92 31, 
luc.michi...@uhasselt.be 
* mandate MBW/2009/009:
* prof. dr. Luc Michiels, +32 11 26 92 31, luc.michi...@uhasselt.be 
* prof. dr. Patrick Wagner, +32 11 26 88 95, patrick.wag...@uhasselt.be 
* Content terms of employment and selection  procedure: Jef Vanvoorden, 
011-26 80 80, jef.vanvoor...@uhasselt.be 
Application
Applicants must use the official application forms 
* which are available at the Rectoraat of Hasselt University, Campus 
Diepenbeek, Agoralaan -  building D, B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 
11 - 26 80 03 
* or which can be downloaded here pdf-file / Word format. 
The completed application forms must reach the above mentioned  address no 
later than Friday, April 17th 2009.
Application by e-mail will only be taken into consideration when sent to the 
following address: j...@uhasselt.be.


  

Re: [PPIBelgia] buku: Kiat Sukses Menaklukan Mahalnya Kehidupan

2009-03-05 Terurut Topik Setio Pramono
Dulu buku  buku Judul : Kenapa Saya Bertahan di Luar Negeri? 
dimana mieke juga nulis disitu tersedia bbrp di belgia krn jumlah permintaan yg 
banyak..
Mungkin kalo buku ini banyak yg request Mieke bisa juga jadi agent?
Salam,
Tio





From: M Roil Bilad roilbilad...@gmail.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Wednesday, March 4, 2009 8:42:00 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] buku: Kiat Sukses Menaklukan Mahalnya Kehidupan


Baru aja mo nanya versi Pdf-nya

soale kan bukunya gak di eksport ke Belgi Om Tio, Klo ada dan seharga segitu ya 
dibeli dong, yang orisinil.

Jadi opsi PDF juga masih ditunggu .  Btw Mbak Meike mantab juga udah jadi 
penulis 

   


  

[PPIBelgia] Deptan Jadi Percontohan Wilayah Bebas Korupsi ?

2009-03-05 Terurut Topik Setio Pramono
dari milis negeri jiran...


Deptan Jadi Percontohan Wilayah Bebas Korupsi
05 Mar 2009 19:20:18Jakarta (tvOne)

Wilayah bebas dari korupsi (WBK) yang diterapkan Departemen Pertanian
akan dijadikan percontohan bagi intansi pemerintah ataupun departemen
lain. 

Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara Taufik Efendi di Jakarta,
Kamis (5/3), mengatakan pemerintah bekerja keras agar lembaga
pemerintah di seluruh Indonesia bebas dari praktek Kolusi Korupsi dan
Nepotisme (KKN). 

Salah satu upaya untuk menghilangkan tindak korupsi di lingkungan
instansi pemerintah yakni dengan menaikkan gaji aparatur negara,
katanya pada acara penetapan status WBK di Kantor Pusat Deptan. 

Saat ini, tambahnya, pemerintah telah menaikkan gaji pegawai negeri, TNI dan 
Polri, sebesar 15 persen. 

Menurut dia, secara politik tindak korupsi terjadi karena gaji tidak
cukup sehingga di luar itu ada pegawai korupsi waktu seperti mencari
kerja di luar, sehingga tidak fokus terhadap pekerjaannya, ujarnya. 

Menurut dia, untuk memberantas korupsi niat negatifnya harus
dihilangkan dulu dan diubah menjadi positif serta kesempatan yang lebar
untuk melakukan korupsi dipersempit. 

Sementara itu Menteri Pertanian Anton Apriyantono mengatakan, unit
kerja yang mendapatkan status WBK di Deptan baru 26 persen, di akhir
masa kerja kabinet ini akan diupayakan terus meningkat, sehingga nanti
seluruhnya menjadi bebas korupsi. 

Anton menambahkan, tahun 2008 Itjen Deptan telah berhasil melakukan
pemeriksaan terhadap 80 persen dari total jumlah anggaran, meskipun
dilihat dari sudut pandang cakupan satuan kerja yang diperiksa masih 12
persen dari keseluruhan satuan kerja yang ada. 

Pada tahun yang sama jumlah temuan kerugian negara yang telah berhasil
diidentifikasi oleh Itjen mencapai 0,27 dari total anggaran Deptan bila
dibandingkan dengan tahun-tahun sebelumnya. 

Jumlah temuan kerugian negara masih berkisar 0,48 persen dari total
anggaran Deptan, tingkat penyetoran kerugian negara ke kas negara oleh
mitra kerja pada 2008 mencapai 70 persen dari total temuan kerugian
negara berdasarkan hasil rekapitulasi laporan hasil pemeriksaan. 

Menurut Mentan hal ini memperlihatkan bahwa pergerakan pola pengawasan
yang diberlakukan Itjen dinilai efektif dalam menekan tingkat
penyimpangan. 

Hal itu, tambahnya, tidak lepas dari meningkatnya kualitas auditor yang
dibekali pendidikan berjenjang, walaupun dukungan dana kelembagaan saat
ini baru 0,60 persen dari total anggaran Deptan.


  

Re: [PPIBelgia] buku: Kiat Sukses Menaklukan Mahalnya Kehidupan

2009-03-04 Terurut Topik Setio Pramono
Sorry om, PDF nya coba langsung tanyakan ke penerbitnya...
memang kalo ada pdfnya, mo jadi penyalur apa jadi pembajak di perancis? .
Tio





From: adi nugraha nug...@yahoo.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Tuesday, March 3, 2009 5:41:37 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] buku: Kiat Sukses Menaklukan Mahalnya Kehidupan


Om boleh donk versi pdf nyaversi latex nya juga gpp deh..;-)?
kali aja gw bisa jadi penyalur di prancis.

Adi







From: Setio Pramono hafidz...@yahoo. com
To: sma 33 mipa sma33ipa_94@ yahoogroups. com; alumn...@googlegrou ps.com; 
surau su...@yahoogroups. com; kamil kamil2...@yahoogrou ps.com; neli 
agustina ne...@yahoo. com; bappenas bappenas_eap2_ 0...@yahoogroups. com; 
Diana.Kusumastuti@ uhasselt. be; ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Tuesday, March 3, 2009 11:32:22 AM
Subject: [PPIBelgia] buku: Kiat Sukses Menaklukan Mahalnya Kehidupan



 Assalamualaikum rekan2,
berikut ada informasi tentang sebuah buku baru yang baru terbit.
Semoga berguna
Salam
Tio

Kiat Sukses Menaklukan Mahalnya Kehidupan 
f 
 
 
 
 
Ditulis oleh :

Jumiarti Agus (Tokyo, Jepang)
Irawati Prillia (Bremerhaven, Jerman)
Cahayahati (Aachen, Jerman)
Mieke Nurmalasari (Belgia)
Hani Iskadarwati (Louisville, Kentucky,USA)
Dwi I. Lestari (Austria)
Yuli Nava (Detroit, USA)
Harwati S. Lindsten (Swedia)
Dessy Nataliani (Belanda)
Desti J. Basuki (Kanada)
Rose F. Nakamura (Jepang)


Kiat Sukses Menaklukkan Mahalnya Kehidupan. Buku
ini berisi penuturan anak bangsa di manca negara tentang pengelolaan
keuangan keluarga dan hidup hemat. Juga meliputi sistem dari suatu
negara yang berkaitan dengan ekonomi keluarga dan sistem bisnis yang
berlaku. Serta meliput toko toko tempat belanja murah yang mungkin
diperlukan bagi Anda yang mau berpergian ke luar negeri, dalam cakupan
daerah penulis.

Latar Belakang

Ide penulisan buku ini
dilatarbelakangi oleh berbagai krisis yang masih menjerat Bangsa
Indonesia sehingga banyak anak bangsa yang ingin hijrah keluar negeri,
apakah untuk studi, mengadu nasib, dan ingin merubah ekonomi. Mereka
beranggapan bahwa hidup di luar negeri itu manis, dan mudah mendapatkan
uang. Banyak yang tergiur pergi ke luar negeri karena melihat orang
yang kembali dari luar negeri mampu membeli “sesuatu” di tanah air.
Padahal mereka tidak tahu bagaimana perjuangan anak bangsa itu selama
di luar negeri.

Mereka
yang tergiur untuk merubah ekonomi semata-mata, melakukan berbagai
upaya untuk bisa ke luar negeri, malah kebohongan pun terkadang
dilakukan untuk mendapatkan visa ke luar negeri.

Benarkah kehidupan di luar negeri selalu manis? Dan mudah mendapatkan uang?

Untuk
itu kami bertujuan ingin memberikan informasi yang sebenarnya sesuai
dengan kondisi dan sistem yang kami alami selama tinggal di luar negeri.

Penuturan
di sini juga dimaksudkan untuk menipis pandangan sinis terhadap mereka
yang berkesempatan tinggal di luar negeri. Hidup di luar negeri tidak
mudah, penuh daya juang yang tinggi. Dan sesungguhnya rezeki kita
masing-masing telah diaturNya.

Banyak penulis di buku ini bertutur bahwa pendapatan mereka pas-pasan, tetapi 
bagaimana bisa mereka menabung dan dapat membeli sesuatu di Indonesia? Anda 
penasaran?

Silahkan ikuti penuturan para penulis di buku ini.

Tujuan Penerbitan Buku ini:

Dengan
persembahan kami ini, semoga masyarakat di tanah air juga bergiat untuk
menyusun strategi untuk hidup hemat. Sudah tidak masanya lagi
mempertahankan gengsi di balik tipisnya isi kantong. Bagi yang berlebih
rezekinya, semoga membudayakan pula prilaku melengserkan barang kepada
sesama, mengingat makin mahalnya biaya hidup di tanah air.

Informasi
tentang sistem dagang dan bisnis, juga berguna bagi mereka yang
bergerak di sektor bisnis. Serta info tentang sistem dan kebijakan
ekonomi di luar negeri, mungkin pantas ditiru oleh pemerintah
Indonesia. Sehingga kemakmuran secara menyeluruh akan dapat diarasakan
oleh segenap insan Indonesia, dan bukan oleh kaum yang mapan saja.
Amiin. 

Keunggulan Buku ini:

Berisi sharing nyata para
penulisnya yang tinggal di manca negara untuk berjuang agar survive
menjalani kehidupanya di negeri rantau. Sungguh merupakan mutiara untuk
dibagi secara luas kepada masyarakat di Indonbesia.

Buku
ini mudah dipahami karena masing masing penulis menuangkan
pengalamannya berdasarkan pengalaman sendiri selama tinggal di luar
negeri.

Kelebihan lain buku ini, disamping wacana, juga ada
foto-foto pendukung. Anda tidak hanya tahu informasi dari tulisan saja,
tetapi juga bisa melihat foto sebagai bukti nyata.

Buku ini
dapat dikonsumsi oleh semua tingkat usia, karena dikemas dengan bahasa
yang mudah dimengerti, oleh seseorang yang ingin tahu bagaimana kondisi
di negeri orang, atau bagi siapa saja yang ingin studi atau bekerja di
luar negeri.

Bila ada saran atau komentar layangkan surat ke primoneanak@ ybb.ne.jp

Harga buku : Rp 30.000 bisa didapatkan di ACI Publishing 
http://acipublishin g2007.multiply. com/photos/ album/7/Kiat_

[PPIBelgia] [info]n Phd – studentship in the department of Sciences UHASSELT

2009-02-11 Terurut Topik Setio Pramono


In the context of the  ‘Associatie Universiteit-Hogescholen Limburg’ of Hasselt 
University, the  following position (m/f) is available:

Phd – studentship in the department of Sciences (2x2 years)

(mandate AUHL/2009/002)

Job description
This project is a collaboration between the Construction engineering  
department of the XIOS Hogeschool Limburg and the department of  architecture 
of the Provinciale Hogeschool Limburg. 
The objective of this research project is to develop a three dimensional  model 
for masonry. This model must be capable of predicting the  behaviour of masonry 
subjected to new loading conditions, both  mechanical as well as thermal. The 
model is time dependent in order to  take the changing of strength and 
stiffness as a function of time into  account. Consequently, the current state 
of the material parameters can  be introduced (e.g. degradation of strength and 
stiffness due to  environmental reasons). Damage accumulation is also taken 
into account.  This enables the possibility to introduce initial damage. Apart 
from  mechanical loading, also thermal effects are taken into account. The  
objective is to model the additional loading due to changing thermal  
parameters.

Diploma
Applicants should have or expect to obtain a Licentiate/Master’s degree  in a 
relevant discipline such as the above, or they are expected to have  a degree 
equivalent to Lic./Masters. Research experience would be  advantageous (e.g. by 
M.Sc. dissertation). Applicants should have  sufficient knowledge of Dutch 
and/or English.


Further information
* Content job responsibilities: dr. ir. Kurt  De Proft, tel. 0473-90 28 
49, kurt.depr...@xios.be 
* Content terms of employment and selection  procedure: Jef Vanvoorden, 
011-26 80 80, jef.vanvoor...@uhasselt.be 
Application
Applicants must use the official application forms 
* which are available at the Rectoraat of  Hasselt University, Campus 
Diepenbeek, Agoralaan - building D,  B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 
11 - 26 80 03 
* or which can be downloaded here pdf-file / Word format. 
The completed application forms must reach the above mentioned address  no 
later than Friday, February 20th 2009.
Application by e-mail will only be taken into consideration when sent to the 
following address: j...@uhasselt.be.


  

[PPIBelgia] phd in genomics

2009-02-08 Terurut Topik Setio Pramono
Vacancy for a PhD student
The research group of Industrial Microbiology and Food Biotechnology (IMDO) of 
the Vrije Universiteit Brussel is a dynamic and international research team 
where the majority of research projects aim to study the biodiversity of 
traditional fermented food products to identify and fully characterize 
interesting isolates of lactic acid bacteria and acetic acid bacteria. These 
isolates are further investigated towards their potential as innovative, 
functional starter cultures to be used in industrial food fermentations to 
improve texture, shelf-life and aroma of the fermented foods. Also, IMDO is 
involved in health-related research projects on pro- and prebiotics as 
functional foods.
To accomplish its mission, IMDO can rely on a state-of-the-art research 
infrastructure comprising computer-controlled fermentors, molecular 
microbiology equipment and an extensive analysis platform for metabolomics, as 
well as on an in-house developed functional gene microarray.
To strengthen its team, IMDO wants to hire a PhD student that will be involved 
in research on genomics, transcriptomics, and metagenomics of lactic acid 
bacteria and acetic acid bacteria.
The successful candidate should have a Master degree in Bio-engineering 
Sciences, Biochemistry, Biotechnology, or Biology. Knowledge of bioinformatics 
software tools for sequence analysis and Perl scripting skills are a plus, as 
is hands-on experience with Linux and MySQL (or a related RDBMS). Further, the 
candidate should be a team-player and should have excellent communication 
skills.
For practical information concerning this vacancy, please contact Dr. Stefan 
Weckx (stefan.we...@vub.ac.be).
To apply for this vacancy, please send your application letter and curriculum 
vitae to:
Prof. Dr. ir. Luc De Vuyst
Vrije Universiteit Brussel
Research Group of Industrial Microbiology and Food Biotechnology (IMDO)
Pleinlaan 2, 1050 Brussel
E-mail: ldvu...@vub.ac.be
Website: http://imdo.vub.ac.be


  

Re: [PPIBelgia] Monitor Laptop Gelap [?]

2009-02-05 Terurut Topik Setio Pramono
lampunya monitornya mati (yg dibawah monitor), harus diganti
dulu aku punya problem yg sama dan byr kl g salah minimal 50 euro itu yg bukan 
asli dan g sebagus yg aslinya
Tio








From: dendi ramdani dendiramd...@yahoo.com
To: PPI Belgia ppibelgia@yahoogroups.com
Sent: Thursday, February 5, 2009 10:28:41 AM
Subject: [PPIBelgia] Monitor Laptop Gelap [?]


Dear Teman-teman, 

Mungkin ada yang punya pengalaman atau ahli komputer tentang bagaimana 
menangani layar monitor laptop yang tiba-tiba gelap. 

Pagi ini monitor laptop saya gelap saat mulai dinyalakan sampai windowsnya 
jalan. Saya bisa melihat samar-samar icon-icon dilayar laptop yang menandakan 
sistem windows dan lain-lainnya jalan. 

Mungkin ada yang tahu kira-kira penyebabnya apa? trus, treatmentnya bagaimana? 
Thanks.

Salam,
dendi
 

   


  

[PPIBelgia] jalan2 murah ke praga

2009-02-03 Terurut Topik Setio Pramono


Dear temen2..
Ada info menarik nih
bagi yg mo ke prageu atau warsawa dengan 10 euro aja (including tax) bisa lihat 
di:
http://wizzair.com
Enjoy,
Tio


  

Re: [PPIBelgia] PPI dengan JK

2009-02-02 Terurut Topik Setio Pramono


 Hallo semua
aku dah confirm kalo aku akan ikut acara tsb. Dari Hasselt hanya aku aja
Untuk temen2 dari kotalain siapa aja yang kira2 ikutan?
Tio




From: Yulheri Abas ya...@vub.ac.be
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Monday, February 2, 2009 10:58:04 AM
Subject: [PPIBelgia] PPI dengan JK


Yth. Fiddy,
Coba prioritaskan teman teman yang masih fresh dan punya energy tinggi, kalau 
tidak cukup lima bolehlah saya diselipkan. Jadi saya hanya untuk pelengkap saja 
nggak usah terlalu dipikirkan.

Alamat saya

Rue Schmith No. 5
box.467 Koekelberg 1081 Bruxelles

Wassalam

Yulheri Abas

Yth. Pak Abas,

Terima kasih atas sarannya, dan segera akan saya tanyakan via Pak Iwan untuk 
info lebih lanjut. Namun, boleh saya minta alamat lengkap Bapak agar pihak 
KBRI bisa mengirimkan undangan sesegera mungkin :)

Salam hangat,
Fiddy SP
PPI Brussels

--- On Sun, 2/1/09, Dian indriana liyan...@yahoo. com wrote:
From: Dian indriana liyan...@yahoo. com
Subject: Re: [PPIBelgia] Fw: advance undangan temu masyarakat dengan JK
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Date: Sunday, February 1, 2009, 2:36 PM










 
 

From: Yulheri Abas ya...@vub.ac. be
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Sunday, February 1, 2009 23:18:17
Subject: re:[PPIBelgia] Fw: advance undangan temu masyarakat dengan JK









 
Pak Ketua PPI Brussell Yth.



Segera ditunjuk yang akan diutus sesuai yang diminta kemudian kirim ke KBRI, 
jangan lupa menayangkan di webnya PPI. Apa dari PPI kota lain tidak diundang?. 
Kalau tidak lebih baik jatah 5 dibagi rata.

Ini hanya untuk sekadar memberi jalan.



Wassalam



Yulheri Abas



Dear teman-teman PPI Belgia,



Berikut info yang saya terima dari Pak Iwan (KBRI Brussels) sehubungan dengan 
kunjungan JK ke Brussel. Acara akan dilangsungkan di wisma tramlaan, jam 
20.00 didahului makan malam jam 18.00-19.45.

Sampai ketemu teman-teman!



Vdy,

PPI Brussels



--- On Sun, 2/1/09, iwan iwan.nur.hidayat@ gmail.com wrote:

From: iwan iwan.nur.hidayat@ gmail.com

Subject: advance undangan temu masyarakat dengan JK

To: vdy_sm...@yahoo. com

Date: Sunday, February 1, 2009, 6:11 AM



dear vidy, 

 

as we have communicated before, i need about 5-6 names from ppi brussels to 
be listed as invitee in the event of temu masyarakat indonesia di belgia 
dengan wapres jusuf kalla. 

 

acara akan dilangsungkan di wisma tramlaan, jam 20.00 didahului makan malam 
jam 18.00-19.45.

kalo identifikasi nam2nya dah selesai, pls kirim nama lengkap et alamatnya ke 
saya, entar kita kirimin.

 

btw karena mepet waktunya, pls agak buruan ya... 



 

thanks so much.



-- 

Iwan Nur Hidayat



Third Secretary

Embassy of the Republic of Indonesia to Belgium, Luxembourg and Mission to 
the European Union 



Boulevard de la Woluwe, 38



Brussels, 1200

Ph. (+32) 02 775 01 20 ext. 152

Fax. (+32) 02 772 82 01



Avenue de Tervuren, 294

Brussels, 1150

Ph. (+32) 02 771 20 14









 






 


 
 

New Email names for you! 

Get the Email name you've always wanted on the new @ymail and @rocketmail.

Hurry before someone else does!
 

 
 
 
 
 
 








 


 
 


 





  

Re: [PPIBelgia] Wapres ke belgia??

2009-01-29 Terurut Topik Setio Pramono
Tunggu aja undangannya Agung, biasanya kita di undang kok...
spt waktu kemarin Pak Hidayat (ketua MPR), saya diundang tapi tidak bisa hadir 
krn pemberitahuannya mepet sekali...

Tio

 




From: wahyudiAgung agung...@yahoo.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Thursday, January 29, 2009 8:44:43 AM
Subject: [PPIBelgia] Wapres ke belgia??


Kira² student di undang ga nih??



--=---
Wapres Penuhi Undangan Kongres AS


Kamis, 29 Januari 2009 | 01:07 WIB

 
Jakarta, Kompas - Wakil Presiden Muhammad
Jusuf Kalla dijadwalkan berpidato di hadapan anggota Kongres Amerika
Serikat di Washington DC dengan tema ”Perdamaian di Provinsi Nanggroe
Aceh Darussalam”. Judul pidatonya adalah ”Mengukir Perdamaian,
Pengalaman Indonesia”.

Pidato itu akan disampaikan Wapres di
tengah rangkaian acara National Prayer Breakfast ke-57, di sela-sela
kunjungan kerjanya selama 10 hari, yang dimulai 31 Januari hingga 9
Februari.
Selain akan berkunjung ke AS, Wapres juga direncanakan melakukan kunjungan 
kerja ke Jepang, Belgia, dan Belanda.

”Ya,
saya akan berpidato. Undangan itu sebenarnya sudah lama disampaikan,
tetapi baru awal tahun ini bisa saya penuhi,” kata Kalla saat dihubungi
Kompas, Rabu (28/1) di Istana Wapres, Jakarta.
Menurut Kalla,
sebelum memenuhi undangan Kongres AS di Washington DC, ia akan menerima
anugerah gelar doktor honoris causa di bidang perdamaian dari
Universitas Soka, Tokyo, Jepang. Penghargaan ini diterima karena
upayanya dalam proses perundingan damai antara Pemerintah Republik
Indonesia dan Gerakan Aceh Merdeka (GAM) tahun 2005.

Dari
informasi yang diterima Kompas, presiden AS yang baru dilantik, Barack
Hussein Obama, dan sejumlah tokoh AS serta tokoh dunia juga akan hadir.
Kalla disebut-sebut hanya akan berjabatan tangan dengan Presiden Obama.

Karena
kesibukan pemimpin baru AS itu, Kalla tidak dijadwalkan secara khusus
untuk melakukan pertemuan. Adapun pertemuan dengan Wapres AS Joe Biden
hingga kini disebutkan masih terus diupayakan dapat dilakukan.

Selanjutnya,
Wapres dijadwalkan bertemu dan melakukan jamuan santap siang dengan
gabungan pengusaha AS dan Indonesia (United States of America-Indonesia
Society).

Dari Negeri Paman Sam itu, Wapres yang akan didampingi
Ny Mufidah Kalla akan terbang lagi ke Belgia. Selain melakukan
kunjungan kehormatan kepada Putra Mahkota Kerajaan Belgia Philippe
Leopold Marie, Wapres juga akan menerima tanda jasa yang disebut
Commandeur De L’Ordre De Leopold.
Tanda jasa itu diberikan atas
jasanya dalam upaya meningkatkan hubungan Indonesia dengan Belgia.
Seusai pemberian tanda jasa itu, Kalla akan melakukan kunjungan
kehormatan kepada Perdana Menteri Belgia Herman Van Rompuy.

Sebelum kembali ke Jakarta, Wapres akan berkunjung ke Belanda untuk memenuhi 
undangan Pemerintah Belanda. (har)
 
AGUNG WAHYUDI
---




  

[PPIBelgia] Three people were killed in a stabbing at a daycare

2009-01-23 Terurut Topik Setio Pramono

 
Fri 23/01/09 16:27 (UPDATE video) - Three
people were killed in a stabbing at a daycare centre in Sint-Gillis,
part of the municipality of Dendermonde (East Flanders). Two children
and one adult have died and some 10 childen were injured. The assailant
was arrested by the police. According
to eyewitness reports a man went on a rampage causing a bloodbath in
the daycare.  His face was painted black and white.  The attacker went
into the daycare, pulled a knife and started stabbing anyone in his
path.  

3 people were killed.  Some 10 injured children were taken to hospitals in the 
area.

The municiple disaster plan was immediatly called into effect, following the 
report of the incident.  

Ambulances were speeding to and from the creche. A police helicopter
was deployed to look  for the perpetrator, who left the scene of the
crime by bicycle.  He was reportedly detained in a nearby supermarket.  

Earlier reports from the creche referred to chaos and panic in the
daycare centre.  Employees who were not hurt in the rampage are in
shock.  

Federal Home Affairs Minister Guido De Padt (Flemish liberal) arrived at the 
scene of the crime within a couple of hours. 

Flemish Welfare Minister Veerle Heeren was also there.  Both officials
are shocked about what happened and extend condolences to the families
of the victims.   


  

Re: [PPIBelgia] dunia mengakui keberhasilan swa sembada indonesia

2009-01-22 Terurut Topik Setio Pramono
Remember Utong:
BAD news is a GOOD news..


tapi kalo dibilang swasembada...berarti udah g import beras lagi? 


TIO








From: Furqon Azis uton...@yahoo.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Thursday, January 22, 2009 12:58:49 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] dunia mengakui keberhasilan swa sembada indonesia


Kenafa atuh media dari Indonesia agak kurang agresif memberitakan 
keberhasilan Indonesia
ber swa-sembada beras taun 2008 ini yah?
yg jd topik utama malah kegagalan-kegagalan pemerintah disegala bidang
btw dua jempol buat bapak Anton menteri pertanian kita



--utong--
yg lg lieur ujian






From: Dian indriana liyan...@yahoo. com
To: PPI Belgium ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Thursday, January 22, 2009 12:21:07 PM
Subject: [PPIBelgia] dunia mengakui keberhasilan swa sembada indonesia




Dunia Mengakui Keberhasilan Swa Sembada Beras Indonesia
 
19 Januari 2009
(sumber: tim media deptan  atani eropa)
 
 
Lagi,
untuk pertama kalinya dalam sejarah, Menteri Pertanian Republik
Indonesia, Dr. Anton Apriyantono,  tampil sebagai pembicara panel
bersama Komisioner Pertanian dan Pengembangan Wilayah, Uni Eropa,
Mariann Fisher Boel, Menteri Pertanian Cina, Chen Xiao Hua, Menteri
Pangan, Pertanian dan Perlindungan Konsumen,  Jerman,  Ilse Aigner, dan
Menteri Pertanian Rusia, Alexej W. Gordejev pada 2nd International
Conference of Agriculture Ministers di Arena Pameran dan Forum
Internasional Gruene Woche (Green Week) di Berlin, tanggal 17 Januari
2009.  Pengakuan terhadap keberhasilan swa sembada beras terungkap,
ketika moderator, Christoph Minhoff melemparkan pertanyaan tentang
strategi yang dijalankan sehingga Indonesia dapat mencapai swa sembada
beras pada tahun 2008.  Mentan menyampaikan bahwa keberhasilan tersebut
ditempuh melalui Penguatan Teknologi, seperti penggunaan benih unggul, 
Penguatan Manajemen serta Pemberdayaan Petani.  
 
Peningkatan
produksi pangan sebetulnya tidak hanya terjadi pada beras, tapi juga
bahan pangan yang ingin seperti jagung, kedelai, singkong, gula dan
kelapa sawit.  Mentan juga menyampaikan pada kesempatan tersebut, bahwa
areal untuk produksi beras tidak hanya tersedia di Jawa, tapi juga di
Sumatera, Kalimantan, Sulawesi dan Papua, terutama di daerah pasang
surut.  Untuk itu Indonesia juga membuka peluang investasi dalam sector
ini, mengingat beras sebagai bahan pangan tidak saja dibutuhkan oleh
penduduk Indonesia, tapi juga oleh penduduk dunia yang di beberapa
tempat masih mengalami krisis pangan.  Namun demikian, pengembangan
lahan dimaksud perlu dilakukan secara hati-hati agar tidak merusak
lingkungan. Indonesia juga aktif membantu negara-negara lain seperti 
Tanzania, Madagaskar, Haiti, Timur Leste  dalam rangka peningkatan
produksi pangan khususnya beras, melalui bantuan teknik dan sumber daya
manusia.  Dalam hal ini, Indonesia mengharapkan partisipasi aktif dari
berbagai lembaga finansial  seperti World Bank, mengingat peningkatan
produksi pangan sangat dibutuhkan dunia, terutama untuk membantu
negara-negara yang mengalami krisis pangan.  Mentan Anton Apriyantono
menegaskan, bahwa salah satu hal yang penting untuk mengatasi krisis
pangan yang melanda dunia adalah dengan memberdayakan masyarakat yang
lemah agar mampu mendapatkan akses pangan maupun akses finansial yang
memadai .  Semua pembicara sepakat, bahwa upaya bersama di bidang
pertanian perlu dilakukan untuk mengatasi krisis pangan global.

Pada
hari yang sama, Menteri Pertanian Dr. Anton Apriyantono juga menghadiri
the First Berlin Summit of Agricultural Ministers dengan topik
‘Achieving world food security is a global challenge for governments
and industry.  Para Menteri Pertanian menyepakati perlunya lima aksi
yang harus dilakukan: 1) Meningkatkan produksi pertanian dan tetap
memelihara sumber daya alam, 2) Melakukan investasi sesuai kebutuhan,
3) Memperkuat pembangunan wilayah pedesaan , 3) Meningkatkan penelitian
bidang pertanian, dan 5).  Menghimbau negara donor untuk berkontribusi
dalam mengamankan produksi lokal maupun regional baik kuantitas maupun
kualitas yang dapat diakses oleh konsumen, sekaligus mempromosikan
produksi yang berkesinambungan.

Pada
hari sebelumnya, tanggal 16 Januari 2009, pada kesempatan yang berbeda
Mentan juga bertemu dengan Menteri Pertanian Finlandia, Wakil Menteri
Pertanian Jerman, kalangan industri Jerman serta  masyarakat Indonesia
untuk menyampaikan informasi yang benar dan seimbang tentang
pengembangan kelapa sawit secara berkesinamungan (sustainable palm
oil), keberhasilan pembangunan pertanian serta perintisan kerjasama di
bidang pertanian, sehingga diperoleh pemahaman yang benar tentang
pembangunan pertanian, khususnya kelapa sawit. 


 New Email addresses available on Yahoo!  
Get the Email name you've always wanted on the new @ymail and @rocketmail.
Hurry before someone else does!



  

[PPIBelgia] demonstrasi atas tragedi kemanusiaan di Palestine

2009-01-10 Terurut Topik Setio Pramono
Dear temen2...

Sabtu 10 Januari 2006  pukul 10 pagi waktu setempat lebih dari seribu 
masyarakat dari provisi paling utara Limburg,
Belgia, berkumpul di Dussartplein untuk melakukan demonstrasi atas
agresi Israel dan tragedi kemanusiaan di Palestine. Berkumpulnya lebih
dari seribu orang dari povinsi yang hanya didiami 800 rb itu jelas
mengundang perhatian. Pendemonstran terdiri dari berbagai elemen, dari
ummat seluruh masjid2 di limburg hingga persatuan buruh, laki-laki
perempuan, anak2, muslim-nonmuslim, warga belgia keturuan maroko atau turkey, 
dan
masyarakat asli belgia  bersatu meneriakkan yel2 anti israel dan
mengutuk atas tindakan agresi israel. Demonstrasi damai ini didahuli dengan
orasi, kemudian berjalan mengelilingi kota Hasselt, pembakaran bendera A.S dan 
Israel, penggalangan dana dan kemudian diakhiri dengan doa bersama. Tak 
terlihat penjagaan polisi yg berlebihan, hanya sekitar 1 mobil polisi dan 1 
polisi bermotor.
Bagi rekan2 di brussels dan sekitarnya, rencananya
besok minggu 11 januari 2009 akan ada demo besar2an dari seluruh belgia
di Brussels. Diperkirakan akan ada sekitar 10 ribu orang yang akan ikut
berpartisipasi dalam demonstrasi besok itu.

Foto: lihat di: 
http://hafidztio.multiply.com/photos/album/107/Anti_Israel_di_Hasselt

Salam, 
Tio



  

Re: [PPIBelgia] New Belgian government sworn in

2009-01-01 Terurut Topik Setio Pramono
...hehe.
 
salam,
bagusco

Setio Pramono hafidz...@yahoo. com wrote:
New Belgian government sworn in  
 
 
Van Rompuy, left, was sworn in as Belgium's new prime minister by King Albert 
II [AFP]  Herman Van Rompuy, a Flemish Christian Democrat, has been sworn in as 
Belgium's prime minister, to head a revived five-party coalition.
King Albert II swore the new government into office at a ceremony at the royal 
palace on Tuesday.
Van Rompuy replaces his fellow party member Yves Leterme, who resigned on 
December 19 over allegations of political meddling in the bailout of the 
stricken bank Fortis.The five parties that had made up Leterme's government 
renewed their coalition
after a meeting on Tuesday.
The new government faces a parliamentary vote of confidence on Friday.
'Good formula'
Van Rompuy was expected to take over his predecessor' s plan for battling a 
looming recession caused by the global financial crisis.
He will also have to handle the strained relations between Flanders, Belgium's 
richer, more populous Dutch-speaking region, and its Francophone area.
Nothing is simple in our country, but what is important is that we have a 
government to lead with seriousness, stability and serenity, said Elio di 
Rupo, the leader of the Francophone Socialist party.
Van Rompuy will be the third prime minister since general elections in June 
2007 in the linguistically divided country that is host to the main European 
Union institutions and to Nato.
Budgetary hardliner
Belgium is expected to have slipped into recession in the fourth quarter and 
large banks have received bailouts. Fighting the economic downturn will be 
Reynders' main challenge.
Van Rompuy, 61, has the reputation of being both an intellectual and a 
budgetary hardliner.
He was budget minister from 1993 to 1999 and sharply reduced public debt in his 
first year in office.
His other task will be to sort out the Fortis debacle.
The bank's shareholders won an appeal court ruling this month, freezing the 
group's break-up by the Dutch, Luxembourg and Belgian governments and the 
latter's sale of Fortis assets to BNP Paribas.
Leterme's government had planned a $2.87bn package of measures to boost growth, 
including tax cuts, lower energy costs and accelerated infrastructure projects.
That government collapsed after the supreme court said there were clear 
indications of political meddling in a court ruling over the bailout of Fortis.
Belgium's coalition comprises of the Flemish Christian Democrat party, the 
Flemish Liberal party, the Francophone Liberal party, the Francophone Christian 
Democrats and the Francophone Socialist party. 











  

Re: [PPIBelgia] New Belgian government sworn in

2009-01-01 Terurut Topik Setio Pramono
Yah itu lah alasan mengapa aku dulu milih VLIR dibandingin STUNED..
dan fyi, tunjangan STUNED baru naik saat ini semenjak dr th 2005 setahu saya.
Salam,
Tio


 





From: Furqon Azis uton...@yahoo.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Thursday, January 1, 2009 9:27:16 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] New Belgian government sworn in


STUNED naek € 100 oge tetep VLIR lebih gede,
VLIR dapet tiket pulang bolak balik pas summer -- STUNED g dapet
Monthly allowance VLIR 2009 = € 964 plus dapet tunjangan istri/suami/ anak = € 
60 (jd klo anaknya 5 + 1 istri/suami lumayan bisa dapet 6 x € 60 = € 360) 
Monthly allowance STUNED 2009 = € 900 n g dapet tunjangan istri n anak
CMIIW.

hidup VLIR
salam
--utong--
 





From: rezki amalia amalia_rezki@ yahoo.com
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Thursday, January 1, 2009 9:15:54 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] New Belgian government sworn in


yuk kita sekolah ke belanda
hidup ratu beatrix (halah)





From: Setio Pramono hafidz...@yahoo. com
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Thursday, January 1, 2009 9:02:24 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] New Belgian government sworn in


Bicara tentang kenaikan allowance,
Biar bikin iri: Tunjangan STUNED belanda mulai dec kmrn naik 100 e!


Salam
Tio



From: Furqon Azis uton...@yahoo. com
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Thursday, January 1, 2009 11:16:02 AM
Subject: Re: [PPIBelgia] New Belgian government sworn in


yg lom nerima yah ditunggu ajah hehehehehe
Alhamdulillah naeknya untuk single € 20an/bulan and tunjangan kluarga/anak € 1

padahal tahun fiskal 2008, APBN Flemish Government surplus € 240 juta,  (ngarep 
dapet lebih mode : ON)
(source : http://www.deredact ie.be/cm/ de.redactie. english/news/ 
081230_Flemishde bt)
kapan yah APBN Indonesia bisa ga defisit jd g usah ngutang ke sono kemari


salam
--utong--



Tue 30/12/08 19:25 -  Despite the economic crisis the Flemish government is 
closing the year out with a budget surplus of €240 million. 
The
Flemish government has done a better job keeping its budget under
control than the High Council for Finances had imposed. Flanders was
supposed to be able to close out the year with a budget surplus of €35
million. But the Flemish government has been able to do €205 million
better.
 (Belga) 
Furthermore,
the Flemish government has paid off all its debts. We've made a big
effort over the last ten years, said Flemish Budget Minister Dirk Van
Mechelen (Flemish liberal). 

We had a public debt of €6.6 billion the end of 1998 and in December
2008 the debt has been reduced to zero. In other words: Flanders is
debt-free and will not have to pay nearly as much in interest in the
future.

'Stimulus budget' for 2009

According to Minister Van Mechelen a so-called stimulus budget has been drawn 
up for 2009 including a series of reductions in the tax burden and investments 
in infrastructure.

The minister admits that the budget for next year is stretched to the
limit. At the same time he thinks it is necessary to stimulate the
economy and for the government to invest in this time of crisis.

For 2009 a retaining provision of €500 million is being put aside- a kind of 
buffer for troubled times.
 





From: rezki amalia amalia_rezki@ yahoo.com
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Wednesday, December 31, 2008 6:17:51 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] New Belgian government sworn in


uhhhuuuii sikkk,
ngemeng2 kontingen gent belum nerima euyy,,, emang selalu telat kalu udah akhir 
tahun mah,,,
payah,,,hhahahaha, ,, naik berapa emang ey???
eh aspirasi yg biayain self funding pan belum
ish ish ishpiss ah,,,





From: achmad efendi efend...@yahoo. com
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Wednesday, December 31, 2008 2:03:56 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] New Belgian government sworn in


temans, ngomong2 masalah allowance bulanan VLIR, khan sudah naik atuh mulai 
bulan januari 09. Ya khan Rezki,..., hayooo Utong juga ngaku So, usulan 
neng Rezki dah di'tampung' tuh. Btw, naiknya emang tiap tahun kali ya ..


Achmad Efendi
NB: semoga Indonesia bisa maju dan makmur, shg bisa ngasih beasiswa pada mhs2 
dari Belgia untuk sekolah di Univ2 di Indonesia, amin 




From: Furqon Azis uton...@yahoo. com
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Wednesday, December 31, 2008 12:20:56 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] New Belgian government sworn in


Hayuq atuh kita demo biar beasiswa VLIR di naekan jadi 2000 euro sebulan bebas 
pajak hehehehee






From: rezki amalia amalia_rezki@ yahoo.com
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Wednesday, December 31, 2008 12:16:52 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] New Belgian government sworn in


hehehe,,, ok deh, makasih pak atas koreksiannya, ,,
btw, sapa pun itu, asal inspirasi tertampung

[PPIBelgia] New Belgian government sworn in

2008-12-31 Terurut Topik Setio Pramono
New Belgian government sworn in   
 
 
Van Rompuy, left, was sworn in as Belgium's new prime minister by King Albert 
II [AFP]Herman
Van Rompuy, a Flemish Christian Democrat, has been sworn in as
Belgium's prime minister, to head a revived five-party coalition.
King Albert II swore the new government into office at a ceremony at the royal 
palace on Tuesday.
Van Rompuy replaces his fellow party member Yves Leterme, who
resigned on December 19 over allegations of political meddling in the
bailout of the stricken bank Fortis. The five parties that had made up 
Leterme's government renewed their coalition
after a meeting on Tuesday.
The new government faces a parliamentary vote of confidence on Friday.
'Good formula'
Van Rompuy was expected to take over his predecessor's plan for battling a 
looming recession caused by the global financial crisis.
He will also have to handle the strained relations between Flanders,
Belgium's richer, more populous Dutch-speaking region, and its
Francophone area.
Nothing is simple in our country, but what is important is that we
have a government to lead with seriousness, stability and serenity,
said Elio di Rupo, the leader of the Francophone Socialist party.
Van Rompuy will be the third prime minister since general elections
in June 2007 in the linguistically divided country that is host to the
main European Union institutions and to Nato.
Budgetary hardliner
Belgium is expected to have slipped into recession in the fourth
quarter and large banks have received bailouts. Fighting the economic
downturn will be Reynders' main challenge.
Van Rompuy, 61, has the reputation of being both an intellectual and a 
budgetary hardliner.
He was budget minister from 1993 to 1999 and sharply reduced public debt in his 
first year in office.
His other task will be to sort out the Fortis debacle.
The bank's shareholders won an appeal court ruling this month,
freezing the group's break-up by the Dutch, Luxembourg and Belgian
governments and the latter's sale of Fortis assets to BNP Paribas.
Leterme's government had planned a $2.87bn package of measures to
boost growth, including tax cuts, lower energy costs and accelerated
infrastructure projects.
That government collapsed after the supreme court said there were
clear indications of political meddling in a court ruling over the
bailout of Fortis.
Belgium's coalition comprises of the Flemish Christian Democrat
party, the Flemish Liberal party, the Francophone Liberal party, the
Francophone Christian Democrats and the Francophone Socialist party. 


  

Re: Re : [PPIBelgia] terima kasih ...

2008-12-29 Terurut Topik Setio Pramono


Hallo Semua,
Sepertinya acara gadering-nya sukses sekali di gent, dan yg jelas baksonya 
pasti muantaap...(bisa g dikirim ke Hasselt? Mieke lg ngidam bakso 
tuh)...Maaf kami tdk bisa hadir. Insya Allah kalo ada acara kumpul2 
lg kita hadir
Alhamdulillah kami sekeluarga baru plg dr acara KIIAAT roterdam minggu malam 
(duiingin bgt ),  Hasil studi bandingnya ttg PPI disana blm bisa di ungkapkan 
sekarang, nanti coba saya diskusikan dengan utong dan yg lain lewat japri
Selamat th baru 1 muharram 1430 H, Semoga ditahun kedepan kita semua diberikan 
peningkatan ilmu dan kesuksesan,

Wassalam
Tio


  

[PPIBelgia] Fw: Tidak Punya NPWP, Bayar Fiskal Rp 2,5 Juta Mulai 1 Januari 2009

2008-12-26 Terurut Topik Setio Pramono




 
 
Tidak 
Punya NPWP, Bayar Fiskal Rp 2,5 Juta Mulai 1 Januari 
2009
Direktur 
jendral Pajak telah menetapkan tarif fiskal bagi yang tak memiliki Nomor Pokok 
Wajib Pajak (NPWP) yaitu : 
  
-   Rp 2,5 
juta èKe 
luar negeri dengan menggunakan pesawat udara.
  -   Rp. 1 
Juta  èKe 
luar negeri menggunakan angkutan laut.

Ketentuan 
ini berlaku mulai 1 Januari 2009 untuk WP OP yang berusia 21 tahun. Keputusan 
ini akan berlaku hingga 31 Desember 
2010.

Bagi 
Wajib Pajak Orang Pribadi yang BEBAS 
FISKAL karena 
memiliki NPWP, 
maka:
1. 
Menyerahkan fotokopi kartu 
NPWP atau Surat Keterangan Terdaftar (SKT) atau Surat  
Keterangan Terdaftar Sementara (SKTS), fotokopi paspor dan boarding pass ke 
petugas Unit Pelaksana Fiskal Luar Negeri (UPFLN).

Jika kartu NPWP 
atas nama Kepala Keluarga, 
maka anggota keluarga yang akan berangkat ke luar negeri harus melampirkan 
fotokopi kartu 
keluarga.
2. 
Petugas UPFLN menerima dan meneliti fotokopi kartu NPWP/SKT/SKTS, 
fotokopi paspor dan boarding pass serta fotokopi kartu keluarga, kemudian 
menginput NPWP pada aplikasiyang tersedia.
3. 
Apabila NPWP 
dinyatakan valid, 
maka petugas UPFLN menempelkan stiker bebas fiskal pada   bagian 
belakang boarding pass yang ditujukan untuk penumpang.
4. 
Penumpang menyerahkan boarding pass yang telah ditempel stiker Bebas Fiskal 
kepada petugas konter pengecekan FLN untuk diteliti.
5. 
Penumpang tujuan luar negeri tetap wajib 
membayar Fiskal Luar Negeri jika:
·  Tidak 
menyerahkan fotokopi kartu NPWP atau SKT atau SKTS 
·  Menyerahkan 
fotokopi NPWP/SKT/SKTS namun check digit 
menyatakan tidak valid 
·  Menyerahkan 
fotokopi kartu NPWP/SKT/SKTS yang dimiliki oleh Kepala Keluarga namun tidak 
melampirkan kartu keluarga atau melampirkan kartu keluarga tetapi nama 
penumpang 
tidak tercantum dalam susunan kartu keluarga 
 
 


 
Get 
your new Email address! 
Grab the Email name you've always wanted before 
someone else does!

No virus found in this outgoing message.
Checked by 
AVG.
Version: 7.5.552 / Virus Database: 270.10.0/1862 - Release Date: 
12/23/2008 12:08 PM



  

Re: [PPIBelgia] ngumpul sebelum ujian,,,

2008-12-22 Terurut Topik Setio Pramono
Halo Rezki dan ppi gent,
trims undangannya, tapi maaf kita g bisa hadir krn sudah ada undangan lain 
sebelumnya di roterdam (bagi yg mau ikutan: http://www.kiiaat.nl/)
semoga acaranya sukses yah.
Wassalam,
Tio


 Setia Pramana
Bioinformatics Research Group
Center for Statistics
Hasselt University
Agoralaan - building D
3590 Diepenbeek
Belgium 
Office: D56
Phone: +32-11-268288
Fax: +32-11-268299


http://hafidztio.multiply.com/
http://setiopramono.wordpress.com/





From: rezki amalia amalia_re...@yahoo.com
To: PPI BELGIA ppibelgia@yahoogroups.com; ppi gent 
ppi_g...@yahoogroups.com; diana syafitri dianasyafi...@yahoo.com
Sent: Monday, December 22, 2008 8:29:59 AM
Subject: [PPIBelgia] ngumpul sebelum ujian,,,


Assalamu alaikum wr, wb.,

Hi temans temins PPI Belgia dan Gent yg imut2,,,
melanjutkan acara gathering kita kemaren,,,
PPI Gent ada ide nih, kumpul2 di Gent, Sabtu tgl 27 nanti,,,
lumayan, rereshing sebelum ujian, and mumpung lagi murah tiket kereta nya,,,
sementara PPI Gent masih agak ribet masalah tempat,
tapi insya Allah, akan nemu kok,
yah acaranya makan siang kayak di tempat mas Tio kemaren itu,,,
setelah itu keliling Gent, dan sorenya ada pengajian (bagi yang muslim, lho)
so muslim ngga muslim semua bisa datang, dan ngumpul2 di Gent,,,
asik foto2
demi menyalurkan hasrat narsis,,, hehehe,,,

untuk itu, kita PPI Gent butuh konfirmasi nya nih,,,
sapa aja yg kira2 berkenan datang,,, dan ngga ada rencana kemana2,,, :
di tunggu yahh

Wassalam,,,

PPI Gent,,,

NB: Teman2 Gent dan Belgia bagi yg tidak masuk list millis tolong email nya
di forward-in yah,,, makasih,,,




  

Re: [PPIBelgia] reminder untuk DP3

2008-12-22 Terurut Topik Setio Pramono
Wah udah lama g ngisi DP3 nih..
masih dianggap PNS g yah...?

 Tio




From: Furqon Azis uton...@yahoo.com
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Monday, December 22, 2008 1:09:33 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] reminder untuk DP3


Emg ada yah PNS gadungan






From: bagusco bagus...@yahoo. com
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Sent: Monday, December 22, 2008 1:00:02 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] reminder untuk DP3


oke mas, insya allah segera lapor deh...
masalah DP3, maksudnya gimana mas? PNS gadungan nih gak ngerti peraturan... hehe
 
salam,
bagusco

herbh...@kbri- brussel.org wrote:
iya kbri tutup dari tanggal 25 - 29 des 2008. tanggal 30 dan 31 des kbri buka 
(tanggung ya? hehehe) terus tanggal 1 januari libur dan tanggal 2 januari 
masuk. 
 
Bayu. 
 


--- On Mon, 12/22/08, bagusco bagus...@yahoo. com wrote:

From: bagusco bagus...@yahoo. com
Subject: Re: [PPIBelgia] reminder untuk DP3
To: ppibel...@yahoogrou ps.com
Date: Monday, December 22, 2008, 12:40 PM


mas bayu...
kbri tutup gak selama liburan?
belum lapor diri nih hehe...
 
salam,
bagusco

herbh...@kbri- brussel.org wrote:
Sekedar mengingatkan bagi para mahasiswa yang masih PNS untuk dapat menghubungi 
Pensosbud KBRI Brussel untuk urusan DP3 tahun 2008. 
 
Terima kasih.  
 




  

[PPIBelgia] ngumpul besok

2008-12-13 Terurut Topik Setio Pramono
Rekan2
berikut list temen2 yg akan dtg bsk ke hasselt:

PPI brussels
Utong, herman, dimas, egi 
PPI Antwerpen:
Dendi dan klg, Bagus
PPI Leuven:
Bang Roil.
PPIGent:
Kiki, Agung, Reski, Ibu RIna

Hasselt
Ahmad n klg, Joana n klg, Daniel

Louvain-La-Neuve?


Kalau ada yg mau ikutan dan blm tersebut, mohon info ke saya lagi via japri.
Kita tunggu yah...
Wassalam
Tio


  

[PPIBelgia] vlir dan erasmus

2008-11-24 Terurut Topik Setio Pramono
Salam,
Rekan2 semua,
Mohon infonya ttg siapa2 saja penerima beasiswa vlir dan erasmus tahun ini dan 
tahun kemarin, yang masih di belgia.  (via japri).
Terima kasih banyak.
Wassalam.

Tio



  

[PPIBelgia] Fw: UNDANGAN PENGAJIAN BULANAN - SABTU, 22 NOPEMBER 2008

2008-11-20 Terurut Topik Setio Pramono
- Forwarded Message 

From: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, November 20, 2008 7:03:33 AM
Subject: UNDANGAN PENGAJIAN BULANAN - SABTU, 22 NOPEMBER 2008

Assalamulaikum Wr.Wb.

Bersama ini dengan hormat diberitahukan bahwa dalam rangka mempertebal keimanan 
serta mempererat tali silaturahmi diantara kaum muslimin, Keluarga Pengajian 
Muslimin Indonesia Belgia akan menyelenggarakan acara pengajian rutin bulanan.

Pengajian bulan ini Insya Allah akan diadakan pada:

Hari  tgl: Sabtu, 22 Nopember 2008
Waktu:  Pukul 17.00 - selesai
Tempat: Aula KBRI Brussel
Avenue de Tervuren 294
1150 BRUSSEL
Acara:  - Pengajian
- Syukuran keberangkatan haji 5 warga KPMI (walimatus safar)

Sehubungan dengan hal tersebut dimohon kehadiran Bapak/lbu/Sdr/Sdri dan 
keluarga dalam acara tersebut dan demi kelancaran acara dimohon kehadirannya 
secara tepat waktu.

Demikian atas perhatian dan kehadiran Bapak/lbu/Sdr/Sdri sekalian diucapkan 
terima kasih.

Wassalammualaikum Wr.Wb

Pengurus KPMI Belgia

Edi Hartuslistiyoso
Ketua

Catatan: Silahkan mengunjungi website KPMI di http://www.kpmibelgia.com/
 untuk mendapatkan berbagai informasi tentang kegiatan KPMI



  

[PPIBelgia] mp3 ceramah Ust. Arifin Ilham

2008-11-05 Terurut Topik Setio Pramono
Asswrwb,

Dear Friends, 

Berikut link mp3 ceramah dari Ustz Arifin Ilham yang saya upload,

http://rapidshare.de/files/40840577/7_sunah_Arifin_Ilham_2.rar.html

 
Semoga bermanfaat,

Salam,
Tio


  

Re: [PPIBelgia] Tanya Tiket Murah Ke Jakarta PP

2008-11-02 Terurut Topik Setio Pramono


 coba edreams.com..
kalo mo murah berangkat dr dusseldorf...german...
tio





From: M Roil Bilad [EMAIL PROTECTED]
To: ppibelgia ppibelgia@yahoogroups.com
Sent: Sunday, November 2, 2008 8:14:38 PM
Subject: [PPIBelgia] Tanya Tiket Murah Ke Jakarta PP


Salam,

Mohon informasi bagi yang mengetahui travel agent atau website yang menawarkan 
promosi tiket murah ke jakarta PP. Saya berencana untuk pulang 
Desember-Januari, waktu mungkin bisa fleksibel jika ada tawaran ticket yang 
menarik.

Jika teman-teman memiliki saran, tips maupun trik untuk mudik irit. Dimohon 
kerelaannya untuk berbagi informasi.

Terima kasih.

MRB



  

Re: [PPIBelgia] Susunan pengurus baru PPI-Brussel

2008-10-27 Terurut Topik Setio Pramono
Selamat kepada pengurus baru,
Mohon infonya juga utk PPI di seluruh belgia, apa sudah terdaftar dan diakui 
oleh di KBRI dan pemerintah setempat?

utk Hasselt karena minim student, kita blm punya PPI he2


 Tio






From: Furqon Azis [EMAIL PROTECTED]
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Sunday, October 26, 2008 6:09:26 PM
Subject: [PPIBelgia] Susunan pengurus baru PPI-Brussel


Dear teman-teman PPI Ghent, PPI Leuven dan PPI Antwerp, PPI Hasselt

Dengan ini kami beritahukan kepengurusan baru PPI Brussel periode 2008-2010 
hasil rapat pleno tgl 26 Oktober 2008 bertempat 
di student housing VUB, Pleinlan 2  Bus 373  dengan susunan :

Ketua: Fiddy (Vrije Universiteit Brussel)
Sekretaris : Cintya (Vrije Universiteit Brussel)
Anggota : ---List menyusul--

Wassalam
M. Furqon Azis Ismail
Ketua Ad-Interim PPI Brussel 2007-2008
 






  

[PPIBelgia] PhD studentship (2x2 years) molecular and cellular aspects of toxicity

2008-10-26 Terurut Topik Setio Pramono


 PhD studentship (2x2 years) molecular and cellular aspects of  toxicity 
BOF-project “Cd-induced oxidative stress: damage versus  signalling” (BOF08G01)
(mandate SBG/2008/007-HO)

Background
The Centre for Environmental Sciences is a multidisciplinary research  centre 
that opts for a deliberate combination and symbiosis of  high-level basic and 
applied environmental research. Participating  researchers come from different 
disciplines: biology, chemistry,  physiology, economics and law. The mission of 
the Centre for  Environmental Sciences includes research, education and public 
service.

Job description
In the framework of the BOF-project mentioned above, the successful  applicants 
will conduct research on the relationship between oxidative  stress and its 
effects. The aim is to elucidate the physiological and  molecular processes 
which will lead to cell recovery or irreversible  damage and cell death, 
depending on the Cd concentration during exposure.  These processes will be 
studied using three different types of test  organisms: plants (A. thaliana), 
invertebrates (turbellarians) and  vertebrates (mice). Each of the candidates 
will conduct research on one  of these test organisms.

Profile and diploma
Applicants have a licentiate/master degree in biology, biotechnology,  
biochemistry, biomedical sciences or applied biological sciences or  
equivalent. Experience in molecular biology techniques is an asset.

Further information 
* Content job responsibilities: 
* Prof. dr. Tom Artois,  +32-11-26 83 09, [EMAIL PROTECTED] 
* Prof. dr. Ann Cuypers,  +32-11-26 83 26, [EMAIL PROTECTED] 
* Prof. dr. Emmy Van Kerkhove,  +32-11-26 85 33, [EMAIL PROTECTED] 
* Content terms of employment and selection  procedure: Jef Vanvoorden, 
011-26 80 80, [EMAIL PROTECTED] 
Application
Applicants must use the official application forms 
* which are available at the Rectoraat of  Hasselt University, Campus 
Diepenbeek, Agoralaan - building D,  B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 
11 - 26 80 03 
* or which can be downloaded here pdf-file / Word format. 
The completed application forms must reach the above mentioned address  no 
later than Friday, November 7th 2008.
Application by e-mail will only be taken into consideration when sent to the 
following address: [EMAIL PROTECTED]


  

[PPIBelgia] saving day light

2008-10-24 Terurut Topik Setio Pramono
Temen2 semua..
mo ingetin utk rubah jam nya buat saving day light time,
Minggu , 26 oktober 2008, saat jam 03:00:00 , jam nya dimundurkan 1 jam menjadi 
jam 02:00:00.
lumayan kan 1 jam tidur lagi, info lihat di: 
http://www.timeanddate.com/worldclock/clockchange.html?n=48
Untuk yang menggunakan jadwal sholat  dari islamic finder , harap di check 
apakah perubahan sudah dilakukan secara otomatis di softwarenya. kalau masih 
belum ditunggu saja biasanya agak terlambat, tapi jadwalnya harus disesuaikan.
Misalkan hari ini kita sholat subuh 6.27, minggu pagi 26 okt jadwal subuhnya 
menjadi kira2 5.27 ( 1jam mundur)
Salam,

Tio


  

[PPIBelgia] [info] PhD-grant (2x2 years) Organic and Polymer Chemistry , Belgium

2008-10-23 Terurut Topik Setio Pramono
PhD-grant (2x2 years) Organic and Polymer Chemistry
(mandate SBG/2008/011)

Job description
The research group “Organic and Polymer Chemistry”, a division of IMO 
(Institute  of Material Research), is located on the Hasselt University campus 
in  Belgium and has a strong competence in Polymer Chemistry and Polymer  
Analysis. Via the IMOMEC division, there is a close collaboration with  IMEC, 
the biggest independent research centre in electronics in Europe.  One of the 
core activities of the group relates to the synthesis and  characterisation of 
conjugated or conductive polymers for plastic  electronics, e.g. P-LED’s, 
organic transistors, organic Solar cells,  chemosensors, biosensors, etc… A 
PhD-grant is available from IMEC for a  PhD on the premises of the UHasselt in 
the domain of Conjugated (Semi-conductive)  Polymers for application in solar 
cells.

Profile
The activity planned aims to perform research in the field of  semi-conductive 
polymers for photovoltaic applications, in particular  synthesis and 
characterisation of new polymeric materials and this with  an emphasis on 
exploring living polymerization as a method toward  functionalized and/or block 
copolymers. The research will take place in  close collaboration with the 
division of material physics of IMO (Prof.  Jean Manca) and the photovoltaic 
group of IMEC (Dr. Jef Poortmans) at  Leuven.

Diploma
Applicants must possess a master degree in (Bio)Chemistry, Material  Chemistry 
or Chemical Engineering and should be interested in the field  of materials 
science and polymer characterization. Experience in polymer  synthesis or 
organic synthesis is a plus. 

Appointment
The position is voor two periods of 2 years with an intermediate  evaluation. 
The grant amounts to about 1600 Euro/month free of taxes.

Further information 
* Content job responsibilities: Prof. dr. Dirk  Vanderzande, +32-11-26 
83 21, [EMAIL PROTECTED] 
* Content terms of employment and selection  procedure: Jef Vanvoorden, 
011-26 80 80, [EMAIL PROTECTED] 
Application
Applicants must use the official application forms 
* which are available at the Rectoraat of Hasselt University, Campus 
Diepenbeek, Agoralaan -  building D, B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 
11 - 26 80 03 
* or which can be downloaded here pdf-file / Word format. 
The completed application forms must reach the above mentioned  address no 
later than Friday, November 7th 2008.
Application by e-mail will only be taken into consideration when sent to the 
following address: [EMAIL PROTECTED]



  

[PPIBelgia] Master Scholarship in Belgium

2008-10-21 Terurut Topik Setio Pramono
Every year, with
the support of the Belgian Directorate-General for Development Cooperation
(DGDC), VLIR-UOS awards scholarships to students from developing countries to
study one of the 15 International Course Programmes (ICPs) or one of  the
6 International Training Programmes (ITPs). The ICPs
and ITPs target people from the South with a responsible position in civil
society (at a university, school, NGO, ministry, etc).
Each year there
are a maximum of 180 scholarships available for
first-year ICP students and a maximum of 70 scholarships for ITP
participants.
ICPs are master programmes, lasting one or two academic years, all of
which lead to a master’s degree. They focus on specific problems of
developing countries. The main target group for the courses are students from
developing countries, although the courses can also be attended by Belgian
students or students from other countries.
The ICPs aim to
provide a training in such a way that the knowledge that the students acquire
is disseminated and applied in the home institution and country of origin.
As
an official body administrating government funds, VLIR-UOS  uses on this
website the qualifications attributed in the Flemish Register for Higher
Education. This database is governed by the Dutch-Flemish Accreditation
Organisation (NVAO). 
However, the discussion regarding the qualification (Master/Master of
Science/…) of all master programmes – including the ICPs – in Flanders, Belgium,
is an ongoing one. 
 
  International Courses 2009-2010
* Master of Development Evaluation and Management
Universiteit Antwerpen
This one-year programme focuses on the problems
surrounding economic, social and political development as it is pursued through
the multiple interventions of a wide range of public and non-governmental
players, notably by means of development cooperation.
* Master of Globalisation and Development
Universiteit Antwerpen
This one-year programme focuses on the process
of globalisation and its consequences for developing countries.
* Master of Governance and Development
Universiteit Antwerpen
During this one-year programme students are
provided with multidisciplinary theoretical and practical tools that will
improve their capacity to analyse governance issues at different levels and how
they connect to processes of conflict, conflict management and development.
* Master of Human Settlements
Katholieke Universiteit Leuven
This intensive one-year programme of advanced
education addresses rapid urbanisation in the developing world and contemporary
urban transformations within the scope of sustainable development.
 
  International Courses 2009-2011
* Master of Aquaculture
Universiteit Gent
This two-year programme deals with diverse
aspects of aquaculture for both marine and freshwater organisms.
* Master of Biostatistics
Universiteit Hasselt
This two-year programme provides a sound
training in modern statistical methodology with focus on the design and
analysis of biomedical and epidemiological studies.
* Master of Ecological and Marine Management (ECOMAMA)
Vrije Universiteit Brussel
This two-year programme will provide the
students with a strong fundamental and applied background in marine sciences,
marine research and management skills, contributing to the participants’
development in becoming a critically thinking and problem-solving oriented
scientist, assisting in environmental management.
* Master of Environmental Sanitation
Universiteit Gent
This
two-year programme covers all technological aspects related to prevention and
sanitation of environmental pollution.
* Master of Food Technology
Universiteit Gent
Universiteit Gent
This two-year programme provides a comprehensive
training in the field of food technology, food science and food engineering.
* Master of Human Ecology
Vrije Universiteit Brussel
This two-year programme provides an integrated
look at human-environment interactions and trains students in developing
sustainable solutions for environmental problems in their home countries.
* Master of Molecular Biology (IPMB)
Vrije Universiteit Brussel
This two-year programme aims at strengthening
and up-dating the theoretical and practical skills of young scientists from
developing countries, who are already involved in either human or animal health
care or agricultural research.
* Master of Nematology
Universiteit Gent
This two-year programme covers all aspects of
plant and insect-parasitic nematodes, as well as free-living aquatic and soil
nematodes.
* Master of Nutrition and Rural Development,Main Subject: Human 
Nutrition
Universiteit Gent
This two-year programme enhances the
multidisciplinary approach of nutrition problems in the development.
* Master of Physical Land Resources
Universiteit Gent
This two-year programme aims at training
students in the inventory and detailed characterisation of land capacity, and
soils in 

[PPIBelgia] PhD student Neuroimmunology in Hasselt Belgium

2008-10-21 Terurut Topik Setio Pramono
The Biomedical Research Institute of Hasselt  University has a vacancy for a 
(m/f):

PhD student Neuroimmunology (2x2 years)(mandate MBW/2008/025)

Job description
Research at the Biomedical Research Institute (BIOMED, Hasselt  University) 
focuses on disease mechanisms of multiple sclerosis (MS) and  the development 
of new therapeutics for this neuro-inflammatory disease.  The group uses 
various modern technologies in immunology, molecular  biology, cell biology and 
imaging to study immune system alterations and  immune mediated damage of 
oligodendrocytes during MS. Recent data show  that immune responses in the CNS 
are not merely detrimental but also  have protective effects e.g. by producing 
neurotrophic factors such as  neurokines. The successful applicant will further 
investigate immune  mediated neuroprotective mechanisms in MS. This project is 
part of a  recently approved Methusalem Program called NEURONET. NEURONET 
brings  together researchers from Hasselt University and Antwerp University 
(VIB)  headed by prof. Christine Van Broeckhoven (UA) and prof. P. Stinissen 
(UHasselt)  specialized in clinical
 neurology, neuropathology, neuroimmunology,  genetics and genomics, cell 
biology, mouse models and therapeutics in  the domain of neurodegenerative 
diseases.

Profile and diploma
The applicant should hold a master degree in life sciences e.g. medical  
sciences, biomedical sciences, bioengineering, biochemistry, biology,  
biotechnology or equivalent. Laboratory research experience is a  definite plus 
(e.g. during the Master’s dissertation). Applicants should  have excellent 
communication skills and sufficient knowledge of Dutch  and/or English. The 
candidate is highly motivated to work in a  multidisciplinary team.

Further information
* Content job responsibilities: 
* prof. dr. Niels Hellings, +32 11 26 92  68 [EMAIL PROTECTED] 
* prof. dr. Piet Stinissen, +32 11 26 93  03, [EMAIL PROTECTED] 
* website of the Biomedical Research  Institute: www.uhasselt.be/biomed 
* Content terms of employment and selection  procedure: Jef Vanvoorden, 
011-26 80 80, [EMAIL PROTECTED] 
Applications
Applicants must use the official application forms 
* which are available at the Rectoraat of Hasselt University, Campus 
Diepenbeek, Agoralaan -  building D, B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 
11 - 26 80 03 
* or which can be downloaded here pdf-file / Word format. 
The completed application forms must reach the above mentioned  address no 
later than Wednesday, November 5th, 2008.
Application by e-mail will only be taken into consideration when sent to the 
following address: [EMAIL PROTECTED]


  

[PPIBelgia] Postdoctoral researcher (2 years) in frame of the Methusalem Program “An integrated appr oach towards understanding the pathogenesis o f CNS and PNS disorders” (NEURONET)

2008-10-21 Terurut Topik Setio Pramono
The Biomedical Research Institute of Hasselt  University (Belgium) has a 
vacancy for a (m/f):

Postdoctoral researcher (2 years) in frame of the Methusalem Program  “An 
integrated approach towards understanding the pathogenesis of CNS  and PNS 
disorders” (NEURONET)
(mandate MBW/2008/024)

Job description
Research at the Biomedical Research Institute (BIOMED, Hasselt  University) 
focuses on disease mechanisms of multiple sclerosis (MS) and  the development 
of new therapeutics for this neuroinflammatory disease.  The group uses various 
modern technologies in immunology, molecular  biology, cell biology and imaging 
to study the activation and regulation  of the immune system and the immune 
mediated injury of oligodendrocytes.  The successful applicant will be working 
in the recently approved  Methusalem Program NEURONET. NEURONET brings together 
researchers from  Hasselt University and Antwerp University (VIB) headed by 
prof.  Christine Van Broeckhoven (UA) en prof. P. Stinissen (UHasselt)  
specialized in clinical neurology, neuropathology, neuroimmunology,  genetics 
and genomics, cell biology, mouse model organisms and  therapeutics in the 
domain of neurodegenerative diseases. NEURONET will  focus its main research 
activities on neurological diseases with 
 emphasis on neurodegenerative aspects of diseases such as MS and  Alzheimer 
disease. The successful applicant will make use of in vitro  and in vivo models 
to study neurodegenerative and restorative aspects of  MS.

Profile and diploma
Candidates must have an officially recognized PhD degree in biological,  
(bio)medical or life sciences or equivalent with a molecular/cellular  
orientation. The successful candidate has proven expertise in field of  
neurobiology/neurosciences. The candidate has excellent communication  skills 
and is highly motivated to work in a multidisciplinary team.

Further information
* Content job responsibilities: 
* prof. dr. Niels Hellings, +32 11 26 92  68 [EMAIL PROTECTED] 
* prof. dr. Piet Stinissen, +32 11 26 93  03, [EMAIL PROTECTED] 
* website of the Biomedical Research  Institute: www.uhasselt.be/biomed 
* Content terms of employment and selection  procedure: Jef Vanvoorden, 
011-26 80 80, [EMAIL PROTECTED] 
Applications
Applicants must use the official application forms 
* which are available at the Rectoraat of Hasselt University, Campus 
Diepenbeek, Agoralaan -  building D, B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 
11 - 26 80 03 
* or which can be downloaded here pdf-file / Word format. 
The completed application forms must reach the above mentioned  address no 
later than Wednesday, November 5th, 2008.
Application by e-mail will only be taken into consideration when sent to the 
following address: [EMAIL PROTECTED]


  

[PPIBelgia] PhD-grant (2x2 years) Organic and Polymer Chemistry

2008-10-21 Terurut Topik Setio Pramono
In the group Organic and Polymer Chemistry of  Hasselt University, the 
following position (m/f) is available:

PhD-grant (2x2 years) Organic and Polymer Chemistry
(mandate SBG/2008/011)

Job description
The research group “Organic and Polymer Chemistry”, a division of IMO 
(Institute  of Material Research), is located on the Hasselt University campus 
in  Belgium and has a strong competence in Polymer Chemistry and Polymer  
Analysis. Via the IMOMEC division, there is a close collaboration with  IMEC, 
the biggest independent research centre in electronics in Europe.  One of the 
core activities of the group relates to the synthesis and  characterisation of 
conjugated or conductive polymers for plastic  electronics, e.g. P-LED’s, 
organic transistors, organic Solar cells,  chemosensors, biosensors, etc… A 
PhD-grant is available from IMEC for a  PhD on the premises of the UHasselt in 
the domain of Conjugated (Semi-conductive)  Polymers for application in solar 
cells.

Profile
The activity planned aims to perform research in the field of  semi-conductive 
polymers for photovoltaic applications, in particular  synthesis and 
characterisation of new polymeric materials and this with  an emphasis on 
exploring living polymerization as a method toward  functionalized and/or block 
copolymers. The research will take place in  close collaboration with the 
division of material physics of IMO (Prof.  Jean Manca) and the photovoltaic 
group of IMEC (Dr. Jef Poortmans) at  Leuven.

Diploma
Applicants must possess a master degree in (Bio)Chemistry, Material  Chemistry 
or Chemical Engineering and should be interested in the field  of materials 
science and polymer characterization. Experience in polymer  synthesis or 
organic synthesis is a plus. 

Appointment
The position is voor two periods of 2 years with an intermediate  evaluation. 
The grant amounts to about 1600 Euro/month free of taxes.

Further information
* Content job responsibilities: Prof. dr. Dirk  Vanderzande, +32-11-26 
83 21, [EMAIL PROTECTED] 
* Content terms of employment and selection  procedure: Jef Vanvoorden, 
011-26 80 80, [EMAIL PROTECTED] 
Application
Applicants must use the official application forms 
* which are available at the Rectoraat of Hasselt University, Campus 
Diepenbeek, Agoralaan -  building D, B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 
11 - 26 80 03 
* or which can be downloaded here pdf-file / Word format. 
The completed application forms must reach the above mentioned  address no 
later than Friday, November 7th 2008.
Application by e-mail will only be taken into consideration when sent to the 
following address: [EMAIL PROTECTED]


  

Re: [PPIBelgia] minta tolong di downloadkan jurnal pdf version

2008-10-09 Terurut Topik Setio Pramono
Dear Friends,
Sepertinya ada beberapa anggota baru, dan akan lebih baik utk saling mengenal,
Dimulai dari saya deh..
Nama:  Setia Pramana alias Tio
Sekarang lagi sekolah di Bioinformatics Research Group
Center for Statistics Hasselt University
utk yg ingin pdf jurnal saya akan coba setelah saya di universitas (saya sedang 
di luar kampus skrg)...
Itu saja dulu...Insya Allah kita bisa atur next time copy darat
Wassalam Tio




- Original Message 
From: Furqon Azis [EMAIL PROTECTED]
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Thursday, October 9, 2008 12:13:24 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] minta tolong di downloadkan jurnal pdf version


Dear Saudara Aco Syamsu, mungkin akan lebih baik jika anda memperkenalkan 
terlebih dahulu siapa diri anda (mengingat anda baru bergabung dengan milis 
ini). Kita temen2x PPI Belgia akan dengan senang hati membantu anda (pan ada 
istilah tak kenal maka tak sayang)



salam
utong

PS: sayah dah coba klik link di atas pake jaringan VUB, tp tetep harus bayar 
euy jd sori lom bisa membantu niy


- Original Message 
From: aco_syamsu [EMAIL PROTECTED] co.id
To: [EMAIL PROTECTED] ps.com
Sent: Thursday, October 9, 2008 11:56:55 AM
Subject: [PPIBelgia] minta tolong di downloadkan jurnal pdf version


assalamualaikum wr.wb
sy pengen minta tolong didownloadkan jurnal,vesi pdf nya karena sy
sangat butuh jurnal ini, sy bisa bukanya cuman abstractnya sj.Semoga
teman teman ada yg bisa akses pdf vesionnya, sy sangat berterima kasih
sebelumnya. Ini alamat URLnya:
http://www.anesthes ia-analgesia. org/cgi/content/ abstract/ 107/3/1041





  

Re: [PPIBelgia] menghadapi krisis

2008-10-08 Terurut Topik Setio Pramono
Tio: emang ada krisis apaan?



- Original Message 
From: bagusco [EMAIL PROTECTED]
To: ppibelgia@yahoogroups.com; [EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED]; 29 ak_stk 
[EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, October 8, 2008 4:35:39 PM
Subject: [PPIBelgia] menghadapi krisis


Beberapa saran mengatasi masalah, terutama krisis moneter (disarikan dari 
berbagai sumber)
 
Frank Farley, dari Temple University , punya resep 4C: stay Calm, be Cautious 
and Careful; and have Confidence
 
Klapow ( University of Alabama ) menyarankan “terjemahkan kekhawatiranmu jadi 
perbuatan”.  Pendukung Sutrisno Bachir nih.
 
Kenneth Ruge (tau nih dari mana) bilang, “Jangan sering-sering baca koran atau 
nonton teve yang isinya berita-berita, apalagi tentang harga saham.  Sesekali 
boleh lah”
 
bagusco (taman kenari): sering-sering kumpul keluarga, bersenda gurau, sholat 
dan ngaji bareng, kerja yang rajin tentunya...
 
salam,
bagusco


  

[PPIBelgia] Striking Against the Moon

2008-10-06 Terurut Topik Setio Pramono
gara2 strike hari ini gw ke kampus naik sepeda, lumayan buat olah 
raga..he2...berikut info ttg strike:
Tio


Striking Against the Moon
Brussels is convulsed in a general strike, that has closed down the
metro, buses, trains, some schools and lord alone what else, the stroll
across the grey city this morning was quiet as the Brusselaars took the
opportunity to blame the Unions for not being able to get to work. Why
are they striking?
They are protesting about the increase in the cost of living. They
may as well be striking against the moon. In this moment of financial
madness to strike against the rise in commodity prices is bananas in
the extreme, pointless, expensive and self defeating.
Outside the Bourse in the centre of town, Nescafe had set up a
merchandising stall, that was doing a roaring trade with the various
Trade Union reps. The Socialist, Liberal and Christian Democrat (yes
officially humanist but they are still Christian Democrats) unions all
have different uniforms and make quite a colourful display, if in a
'Habitat' primary-colours fashion.



Strike brings Belgium to a halt
A countrywide strike in Belgium brought the public transport system
to its knees, affecting trains, trams and buses. Unions were protesting
over what they say is the government’s failure to respond to rising
prices.
Motorways were clogged with cars during the
rush hours, with tailbacks of 300 kilometres reported. One driver said:
“I think that first we need negotiations to clear up some things and
they should only take action after that. So we are sort of being held
hostage, we just happen to work here and we’ve got no way of getting to
work.”
Eurostar services to Britain and France were
suspended. Unions want to see the government tackle inflation, which
hit a 24-year high in July of just under six per cent.
Workers from the finance sector protested in the city centre, worried about 
their jobs. Miranda Ulens is from socialist union FGTB.
She said: “We can see today that some companies are having trouble but
this is only the beginning and the whole sector, all of the Belgian
economy will have problems. So we need to send a strong signal that the
workers are mobilised and have fears and worries.”
Last week the Belgian government was busy salvaging the country’s two main 
banks Fortis and Dexia.


  

Re: [PPIBelgia] Fw: Idul Fitri 1429H dan Halal Bihalal

2008-09-30 Terurut Topik Setio Pramono
Thanks bagus, aku dah di brussels skrg, bsk aku tunggu temen2 yg mo ke kbri di 
central station sampe jam 8.30 (semoga bisa bangun pagi he2)...
Buat Dora anyone can come kok..dont worry, wina kamu dateng kan?
Salam.
Tio



- Original Message 
From: bagusco [EMAIL PROTECTED]
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Tuesday, September 30, 2008 7:22:33 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] Fw: Idul Fitri 1429H dan Halal Bihalal


teman-teman, kalau ada yang mau ke kedutaan besok pagi, ada titipan pesan dari 
Tio nih.
 
Kumpul aja di stasiun centraal brussel jam 8:30, nanti berangkat bareng ke 
kedutaan.  Ini telp-nya Tio: +32 486 93 34 91
 
thx.
 
Mohon maaf lahir batin
 
salam,
bagusco
http://bagusco. wordpress. com
 


  

[PPIBelgia] Fw: Undangan KPMI Pengajian 20 September 2008

2008-09-19 Terurut Topik Setio Pramono


UNDANGAN
 
Assalamulaikum 
Wr.Wb.

Bersama ini dengan hormat diberitahukan bahwa dalam rangka 
mempertebal keimanan pada bulan Ramadhan serta mempererat tali silaturahmi 
diantara kaum muslimin, Keluarga Pengajian Muslimin Indonesia Belgia akan 
menyelenggarakan acara pengajian, buka puasa dan tarawih bersama yang Insya 
Allah akan diadakan pada:

 Hari  
tgl: Sabtu, 20 September 2008
 
Waktu:  Pukul 18.00 s.d selesai
 Tempat
: Aula KBRI 
Brussel
  Avenue 
de Tervuren 
294
 
1150 BRUSSEL
 
Acara:  Siraman rokhani, buka puasa 
dan tarawih bersama

Sehubungan dengan hal tersebut dimohon kehadiran 
Bapak/lbu/Sdr/Sdri dan keluarga dalam acara tersebut.  Acara akan dimulai 
dengan pengajian, buka puasa, Shalat Maghrib dan makan malam bersama. Demi 
kelancaran acara dimohon kehadirannya secara tepat waktu.

Demikian atas 
perhatian dan kehadiran Bapak/lbu/Sdr/Sdri sekalian diucapkan terima 
kasih.

Wassalammualaikum Wr.Wb

Pengurus KPMI 
Belgia



  

[PPIBelgia] kerja part time

2008-09-19 Terurut Topik Setio Pramono


 Dear Friend,

Ada info nih terutama buat student yg mo nambah uang jajan, panitia Boek 
festival masih memerlukan beberapa pekerja lagi utk membantu dalam festival 
buku yg akan di laksanakan di brussels yg sedianya dilaksanakan tgl 9-12 okt 
08. So cepetan daftar yah, infonya bisa dilihat d
http://www.boekenfestijn.com/en/vacatures.html

Semakin banyak student indonesia yg kerja makin rame dan asyik kan..dan juga 
kalo kerja bisa dapet diskon 20% loh...

Wassalam,
Tio


  

Re: [PPIBelgia] Perkenalkan..

2008-09-19 Terurut Topik Setio Pramono
O iya Rizki, 
coba tanya Bagus ([EMAIL PROTECTED]), dia juga ahli di statistik dan bidangnya 
ekonomi skrg PhDnya di antwerp. Pasti dia tau tuh...

Tio


  

[PPIBelgia] [info] PhD student in biomedical sciences

2008-09-10 Terurut Topik Setio Pramono
Within the Biomedical Research Institute (BIOMED)  of Hasselt University, the 
following position (m/f) is available:

PhD student in biomedical sciences (2x2 years) ‘Autoimmunity’:  Biomarker 
research in Multiple Sclerosis and Rheumatoid Arthritis
(mandate MBW/2008/021-HO)

Background
The Biomedical Research Institute (www.biomed.uhasselt.be) is a  
multidisciplinary research institute of the Hasselt University. 70  researchers 
and technical personnel perform molecular and cellular  biomedical research. 
The research is focused on two main research  domains: neuroinflammation and 
development of biosensors (in cooperation  with the Institute for Material 
Research (IMO)). 

Job description
The successful applicant will be involved in a research project entitled  ‘New 
diagnostic and prognostic antibody biomarkers for multiple  sclerosis (MS) and 
rheumatoid arthritis (RA)’ of the Biomedical Research  Institute (BIOMED) at 
Hasselt University. This project is aimed at  identifying a panel of new 
molecular target antigens combined with  existing target antigens selected on 
MS with diagnostic and prognostic  potency by using technological platforms 
that allow for profiling the  antibody reactivity to tissue antigens in these 
diseases. The first goal  is aimed at identifying new serum markers for MS and 
RA by a systematic  profiling of the humoral immune response using the powerful 
molecular  SAS technology. A second goal is aimed at studying the functional  
relevance of the existing selected MS markers and new MS and RA serum  markers 
in relation to disease by studying their expression in diseased  tissue and by 
studying T cell reactivity to
 these antigens. A third goal  is aimed at developing a high throughput and 
label free screening  platform using phages expressing autoantigens or derived 
peptide  fragments to efficiently validate candidate markers in a large number 
of  patients. The candidate will work on the third goal of the project.

Profile and diploma
The applicant should hold a master degree in biomedical sciences,  
bioengineering, biochemistry, biology, biotechnology, medicine,  chemistry, or 
equal). Students in their last master year can also apply.

Further information
* Content job responsibilities: 
* prof. dr. Piet Stinissen, +32-11-26 92  04, [EMAIL PROTECTED] 
* prof. dr. Veerle Somers, +32-11-26 92  02, [EMAIL PROTECTED] 
* prof. dr. Luc Michiels, +32-11-26 92 31, [EMAIL PROTECTED] 
* fax +32 11 26 92 09, website: www.biomed.uhasselt.be 
* Content terms of employment and selection  procedure: Jef Vanvoorden, 
011-26 80 80, [EMAIL PROTECTED] 
Application
Applicants must use the official application forms 
* which are available at the Rectoraat of  Hasselt University, Campus 
Diepenbeek, Agoralaan - building D,  B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 
11 - 26 80 03 
* or which can be downloaded here pdf-file / Word format. 
The completed application forms must reach the above mentioned address  no 
later than October 8th, 2008.
Application by e-mail will only be taken into consideration when sent to the 
following address: [EMAIL PROTECTED]


  

[PPIBelgia] [info] PhD student Neuroimmunology

2008-09-09 Terurut Topik Setio Pramono
The Biomedical Research Institute of Hasselt  University has a vacancy for a 
(m/f):

PhD student Neuroimmunology (2x2 years)(mandate MBW/2008/025)

Job description
Research at the Biomedical Research Institute (BIOMED, Hasselt  University) 
focuses on disease mechanisms of multiple sclerosis (MS) and  the development 
of new therapeutics for this neuro-inflammatory disease.  The group uses 
various modern technologies in immunology, molecular  biology, cell biology and 
imaging to study immune system alterations and  immune mediated damage of 
oligodendrocytes during MS. Recent data show  that immune responses in the CNS 
are not merely detrimental but also  have protective effects e.g. by producing 
neurotrophic factors such as  neurokines. The successful applicant will further 
investigate immune  mediated neuroprotective mechanisms in MS. This project is 
part of a  recently approved Methusalem Program called NEURONET. NEURONET 
brings  together researchers from Hasselt University and Antwerp University 
(VIB)  headed by prof. Christine Van Broeckhoven (UA) and prof. P. Stinissen 
(UHasselt)  specialized in clinical
 neurology, neuropathology, neuroimmunology,  genetics and genomics, cell 
biology, mouse models and therapeutics in  the domain of neurodegenerative 
diseases.

Profile and diploma
The applicant should hold a master degree in life sciences e.g. medical  
sciences, biomedical sciences, bioengineering, biochemistry, biology,  
biotechnology or equivalent. Laboratory research experience is a  definite plus 
(e.g. during the Master’s dissertation). Applicants should  have excellent 
communication skills and sufficient knowledge of Dutch  and/or English. The 
candidate is highly motivated to work in a  multidisciplinary team.

Further information
* Content job responsibilities: 
* prof. dr. Niels Hellings, +32 11 26 92 68 [EMAIL PROTECTED] 
* prof. dr. Piet Stinissen, +32 11 26 93 03, [EMAIL PROTECTED] 
* website of the Biomedical Research  Institute: www.uhasselt.be/biomed 
* Content terms of employment and selection  procedure: Jef Vanvoorden, 
011-26 80 80, [EMAIL PROTECTED] 
Applications
Applicants must use the official application forms 
* which are available at the Rectoraat of Hasselt University, Campus 
Diepenbeek, Agoralaan -  building D, B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 
11 - 26 80 03 
* or which can be downloaded here 
http://www.uhasselt.be/download/APengelsUH.doc
The completed application forms must reach the above mentioned  address no 
later than Wednesday, October 8th 2008.
Application by e-mail will only be taken into consideration when sent to the 
following address: [EMAIL PROTECTED]

http://scholarship-source.blogspot.com/



  

[PPIBelgia] PhD-grant (2x2 years) Organic and Polymer Chemistry

2008-09-09 Terurut Topik Setio Pramono
In the group Organic and Polymer Chemistry of Hasselt University, the following 
position (m/f) is available:

PhD-grant (2x2 years) Organic and Polymer Chemistry
(mandate SBG/2008/011)

Job description
The research group “Organic and Polymer Chemistry”, a division of IMO 
(Institute  of Material Research), is located on the Hasselt University campus 
in  Belgium and has a strong competence in Polymer Chemistry and Polymer  
Analysis. Via the IMOMEC division, there is a close collaboration with  IMEC, 
the biggest independent research centre in electronics in Europe.  One of the 
core activities of the group relates to the synthesis and  characterisation of 
conjugated or conductive polymers for plastic  electronics, e.g. P-LED’s, 
organic transistors, organic Solar cells,  chemosensors, biosensors, etc… A 
PhD-grant is available from IMEC for a  PhD on the premises of the UHasselt in 
the domain of Conjugated (Semi-conductive)  Polymers for application in solar 
cells.

Profile
The activity planned aims to perform research in the field of  semi-conductive 
polymers for photovoltaic applications, in particular  synthesis and 
characterisation of new polymeric materials and this with  an emphasis on 
exploring living polymerization as a method toward  functionalized and/or block 
copolymers. The research will take place in  close collaboration with the 
division of material physics of IMO (Prof.  Jean Manca) and the photovoltaic 
group of IMEC (Dr. Jef Poortmans) at  Leuven.

Diploma
Applicants must possess a master degree in (Bio)Chemistry, Material  Chemistry 
or Chemical Engineering and should be interested in the field  of materials 
science and polymer characterization. Experience in polymer  synthesis or 
organic synthesis is a plus. 

Appointment
The position is voor two periods of 2 years with an intermediate  evaluation. 
The grant amounts to about 1600 Euro/month free of taxes.

Further information
* Content job responsibilities: Prof. dr. Dirk  Vanderzande, +32-11-26 
83 21, [EMAIL PROTECTED] 
* Content terms of employment and selection  procedure: Jef Vanvoorden, 
011-26 80 80, [EMAIL PROTECTED] 
Application
Applicants must use the official application forms 
* which are available at the Rectoraat of Hasselt University, Campus 
Diepenbeek, Agoralaan -  building D, B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 
11 - 26 80 03 
* or which can be downloaded here pdf-file / Word format. 
The completed application forms must reach the above mentioned  address no 
later than Wednesday, October 8th 2008.
Application by e-mail will only be taken into consideration when sent to the 
following address: [EMAIL PROTECTED]
more positions: http://scholarship-source.blogspot.com/



  

[PPIBelgia] [info]PhD student nanoscale characterisation

2008-09-09 Terurut Topik Setio Pramono
In the framework of the collaboration between  the Interuniversity 
Microelectronics Centre (IMEC) and Hasselt  Univeristy , the Institute for 
Materials Research (IMO-IMOMEC) offers  the following position for a (m/f): 

PhD student nanoscale characterisation (2x2 years)
(mandate WNI/2008/029)

Job description
The research will be performed within the research group ‘Organic and  
Nanostructured Electronic Materials’ in the framework of a colaboration  with 
IMEC-Leuven on ‘Nanoscale electrical characterisation of organic  and hybrid 
semiconductors for novel generation electro-optical  applications’, and in 
particular for organic/hybrid solar cells. The  subject of the research is 
situated in the field of organic and  molecular electronics with focus on 
nanoscale electro-optical and  morphological characterisation. The general aim 
of this research is to  obtain a better understanding of the relation between 
nanomorphology,  electronic structure and electrical transport properties, 
towards  improved electro-optical applications and solar cells

Profile and diploma
Master degree (or equivalent) in either physics, chemistry or  engineering. 
Also holders of a Master degree in the field of  ‘Bio-electronics and 
Nanotechnology’ can apply for this position.

Further information
* Content job responsibilities: 
* Prof. dr. Jean Manca, +32–11-26 88 79, [EMAIL PROTECTED] 
* Prof. dr. Marc D’Olieslaeger, +32-11-26 88 99, [EMAIL PROTECTED]
  
* Content terms of employment and selection  procedure: Jef Vanvoorden, 
011-26 80 80, [EMAIL PROTECTED] 
Application
Applicants must use the official application forms 
* which are available at the Rectoraat of Hasselt University, Campus 
Diepenbeek, Agoralaan -  building D, B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 
11 - 26 80 03 
* or which can be downloaded here pdf-file / Word format. 
The completed application forms must reach the above mentioned  address no 
later than Wednesday, October 8th 2008.
Application by e-mail will only be taken into consideration when sent to the 
following address: [EMAIL PROTECTED]


  

[PPIBelgia] PhD Student (2 x 2 years) Molecular Electronics

2008-09-09 Terurut Topik Setio Pramono


 
Within the Institute for Materials Research (IMO)  of Hasselt University, the 
following position (m/f) is available::

PhD Student (2 x 2 years) Molecular Electronics
(mandate WNI/2008/013-HO)

Job description
The PhD student will conduct research within the Methusalem project  “Nano” in 
the field of carbon nanotubes which offer a high potential to  be used as 
building blocks in future “Molecular Electronics”  applications. The successful 
candidate will focus on the preparation of  ordered arrays of size-selected 
metal nanoparticles (elements, alloys)  taking advantage of the 
self-organization of macromolecules into  micellar structures, and their 
application as catalysts for the  controlled growth of carbon nanotubes. The 
candidate will work with  state-of-the-art characterization tools in a 
multidisciplinary  environment including national and international 
collaborations with  other research groups.

Profile and diploma
Master degree (or equivalent) in either physics, chemistry, or Advanced  
Materials Science Thorough knowledge of the English language is required.

Further information
* Content job responsibilities: 
* Prof. dr. Hans-Gerd Boyen, +32–11-26 88 91, [EMAIL PROTECTED] 
* Prof. dr. Patrick Wagner, +32–11-26 89 00, [EMAIL PROTECTED] 
* Prof. dr. Marc D’Olieslaeger, +32-11-26 88 99, [EMAIL PROTECTED]
  
* Content terms of employment and selection  procedure: Jef Vanvoorden, 
011-26 80 80, [EMAIL PROTECTED] 
Application
Applicants must use the official application forms 
* which are available at the Rectoraat of Hasselt University, Campus 
Diepenbeek, Agoralaan -  building D, B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 
11 - 26 80 03 
* or which can be downloaded here pdf-file / Word format. 
The completed application forms must reach the above mentioned  address no 
later than Wednesday, October 8th 2008.
Application by e-mail will only be taken into consideration when sent to the 
following address: [EMAIL PROTECTED]


  

[PPIBelgia] Fw: Pemilu 2009 - Pengumuman Daftar Pemilih Hasil Perbaikan Luar Negeri (A2LN)

2008-09-05 Terurut Topik Setio Pramono


 
Yth. Bapak/Ibu/Sdr/i sekalian,

Dengan hormat disampaikan bahwa dalam rangka mensukseskan Pemilu 2009, maka
Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN) Belgia telah melakukan pendataan ulang
terhadap WNI yang bermukim di Belgia dan Luksemburg. Pengumuman pertama
pendataan WNI telah dilakukan tanggal 12 Agustus 2008 dan diumumkan pada saat
HUT RI ke-63 di KBRI Brussel, Tervuren 294, B-1150 Brussel, Belgia.

Kami mengucapkan terima kasih kepada Bapak/Ibu/Sdr yang
telah memberikan masukan terhadap pendataan pertama WNI di Belgia dan
Luksemburg. Atas masukan tersebut, kami telah memperbaiki data kami dan
mengumumkannya dengan nama Data Pemilih Sementara Hasil Perbaikan Luar Negeri
(DPSHPLN) di situs KBRI Brussel yang dapat diakses di 

http://embassyofindonesia.eu/images//model%20a2lnpplnbelgiafinal-website.pdf

(jika tidak bisa diklik, link diatas dapat di-copy paste di Internet Explorer)

Kami mohon kesediaan Bapak/Ibu/Sdr sekalian untuk melakukan verifikasi terhadap
data masing-masing. Jika data tidak ada atau data tidak lengkap/faktual, 
dipersilahkan untuk mengirim
email ke alamat ini ([EMAIL PROTECTED]) Kami sudah
menerima beberapa masukan baru dimana hal ini akan kami masukkan ke pengumuman
berikutnya.

Data yang kami perlukan adalah 
No. Paspor:
Nama Lengkap: 
Tempat Tanggal Lahir:
Status Perkawinan:
Jenis Kelamin:
Alamat Lengkap:
Cacat/Tidak Cacat:

Bagi Bapak/Ibu Sekalian yang ingin mengetahui perkembangan Pemilu via SMS
(gratis), kiranya dapat juga menyampaikan nomor ponselnya. 

Kami meminta bantuan Bapak/Ibu sekalian untuk menyebarkan email ini ke seluruh
WNI yang berada di Belgia dan Luksemburg.

Atas perhatian dan kerjasamanya, kami ucapkan terima kasih.

PPLN Belgia 


  

[PPIBelgia] Science Tunnel

2008-08-25 Terurut Topik Setio Pramono
taken from http://www.sciencetunnel.be/english/Default.asp


De UHasselt and the Max Planck Society 

Present


Science Tunnel

A fascinating journey through science
The Science Tunnel is a  unique multimedia exhibition of the Max Planck Society.
On a surface of 1000 square metres, you can come in contact with  the latest 
scientific discoveries and the technologies of  tomorrow. Fascinating images, 
video clips and interactive  exhibits take you on a journey from 
microscopically small  particles to far-away star systems.
 You can visit the Science Tunnel from 23 August up to 10 October 2008 in the 
Studio of the  Ethias Arena in Hasselt.

Openinghours:
every weekday from 9.00 - 18.00 
weekends from 10.00 - 18.00
On 12 and 26 September and on 3 October the exhibition will be  open till  
23.00.

FREE entrance!
Schools and other groups (from  ±10 people onwards) should preferable register. 
Guides can be booked through the same channel. A guided tour  costs 50 euro 
(max. 15 people  per guide).

In case you want to use the opportunity to explore the city of Hasselt and  
surroundings before or after your visit to the Science Tunnel,  you can get an 
overview of different possible options at  www.hasselt.be.


  

[PPIBelgia] [info] 2 PhD students logistics in Belgium.

2008-08-25 Terurut Topik Setio Pramono
The following vacancy (m/f)  has opened up within the Transportation Research 
Institute (IMOB) of  Hasselt University:

2 PhD students logistics  (2 x 2 years)
(mandate  BEDR/2008/014-015)
The Transportation Research Institute (IMOB) is one  of the 9 research 
institutes of Hasselt University.  The scientific research within IMOB is 
concentrated  on three core fields: traffic safety, transportation and 
logistics. The institute organizes the research in  traffic safety, within the 
Policy Research Centre for Mobility  Public  Works, track Traffic Safety and 
researches transportation behaviour by  using activity-based models. Besides 
expertise within public transport,  IMOB also gathers knowledge in the research 
field of logistics and  organization of freight transport. 
Besides fundamental research, there is an applied  research unit that carries 
out research projects for several clients (EU,  federal and regional 
authorities, local authorities, companies, …).  Themes we work on are traffic 
safety, transportation behaviour, public  transport, bike policy, 
transportation management and freight transport. About 35 researchers are 
working for IMOB. This researcher will work within the logistics  department.

Job description
This Ph. D. research will be  carried out within the research programme 
Logistics of the  Transportation Research Institute, more specifically within 
the domain  of freight flows. Candidates will be involved in developing a 
freight  transport model for Flanders.
 Ph.  D. student 1: Concepts from the sector of freight transport, such as 
just-in-time and  lean production, will have to be integrated in the new model. 
An  extensive data collection is necessary and will precede the actual  
development of the model. Imperative data are for instance data on  individual 
transport, data on the location of terminals, distribution  centers … and data 
on transport and logistics costs.
Ph. D. student 2:  Important decisions,  within the framework of this research, 
that need to be integrated in the  model are the size and the frequency of the 
freight loading, the  transport mode and the structure of the transport chain.
Profile and diploma
Applicants should have a Masters degree in Business Engineering,  Business 
Engineering in Computer Science, Applied Economics, Civil  Engineering, 
Informatics, Mathematics, Physics or an equivalent academic  college degree. A 
strong quantitative interest and a thorough knowledge  of a computer language 
are to ones favour.

Employment
Probable start date: 15.10.2008 

Further information
* Content job responsibilities: 
* prof. dr. Geert Wets, +32-11-26 91 58, [EMAIL PROTECTED] 
* An Caris, +32-11-26 91  52, [EMAIL PROTECTED] 
* Content terms of employment and selection  procedure: Jef Vanvoorden, 
011-26 80 80, [EMAIL PROTECTED] 
Application
You can apply using application forms:
* which are available at the Rectoraat of  Hasselt University, Campus 
Diepenbeek, Agoralaan - building D,  B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 
11 - 26 80 03 
* or which can be downloaded here pdf-file / Word 
format.(http://www.uhasselt.be/download/APengelsUH.doc) 
The completed application forms must reach the above mentioned address  no 
later than Friday, September 12th 2008.
Application by e-mail will only be taken into consideration when sent to the 
following address: [EMAIL PROTECTED]


  

Re: [PPIBelgia] [Tanya] Invitation Letter

2008-08-15 Terurut Topik Setio Pramono
Hi Dendi,
Alhamdulillah bulan lalu ortuku dr jkt kesini dan berikut contoh surat 
invitation yg aku gumanakan,
ini surat hasil copy dari temen juga bukan dari site atau gementee,,

Semoga lancar 

Tio




- Original Message 
From: dendi ramdani [EMAIL PROTECTED]
To: PPI Belgia ppibelgia@yahoogroups.com
Sent: Friday, August 15, 2008 12:27:38 PM
Subject: [PPIBelgia] [Tanya] Invitation Letter


Halo Teman-teman,

Numpang tanya kalau ada teman atau keluarga yang mau berkunjung ke Belgia, 
menurut website kedutaan Belgia, perlu invitation letter dari kita. 

Dimana dan bagaimana ya mendapatkan surat ini? dan istilah belandanya apa?

trimkasih,
dendi
 



  

invitation letter mom.doc
Description: application/kswps


Re: [PPIBelgia] [Tanya] Invitation Letter

2008-08-15 Terurut Topik Setio Pramono
pengalamanku sih ..cuma surat invitation itu aja,,,
tambah fotocopy id dan surat kontrak PhD kita
g perlu surat2 dr gementee..

 
tio





- Original Message 
From: dendi ramdani [EMAIL PROTECTED]
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Friday, August 15, 2008 3:22:20 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] [Tanya] Invitation Letter


Dawina  Tio, 

Trimakasih atas informasinya.

Tio, format surat yg dikasih seolah tulisan kita sendiri kah? bukankah surat 
standar dari Gemente, dan mereka membubuhkan tanda tangan juga?

Oh ya, Dawina. Kalau kita ke Gementee, dokumen apa saja yang perlu kita bawa? 
misalnya paspor kita, verbiljf kita? atau..?

salam,
dendi

--- On Fri, 8/15/08, Setio Pramono [EMAIL PROTECTED] com wrote:

From: Setio Pramono [EMAIL PROTECTED] com
Subject: Re: [PPIBelgia] [Tanya] Invitation Letter
To: [EMAIL PROTECTED] ps.com
Date: Friday, August 15, 2008, 8:13 PM


Hi Dendi,
Alhamdulillah bulan lalu ortuku dr jkt kesini dan berikut contoh surat 
invitation yg aku gumanakan,
ini surat hasil copy dari temen juga bukan dari site atau gementee,,

Semoga lancar 

Tio




- Original Message 
From: dendi ramdani dendiramdani@ yahoo.com
To: PPI Belgia [EMAIL PROTECTED] ps.com
Sent: Friday, August 15, 2008 12:27:38 PM
Subject: [PPIBelgia] [Tanya] Invitation Letter


Halo Teman-teman,

Numpang tanya kalau ada teman atau keluarga yang mau berkunjung ke Belgia, 
menurut website kedutaan Belgia, perlu invitation letter dari kita. 

Dimana dan bagaimana ya mendapatkan surat ini? dan istilah belandanya apa?

trimkasih,
dendi
 

 



  

[PPIBelgia] [info] Quantitative PhD position (2 x 2 years) Opening at the Department of Educational Sciences of KU Leuven

2008-07-27 Terurut Topik Setio Pramono
1 quantitative PhD position (2 x 2 years) Opening at the Department of 
Educational Sciences of KU Leuven: 
within the framework of a GOA project on Formal Models for the Structure and 
Variability of Emotions.The candidate will contribute to formal modeling of 
sequential processes underlying emotions.
Starting date: October 1, 2008 (or to be negotiated)
Requisites:
Master in the Behavioral Sciences with sound knowledge of statistics
and data analysis, Master of Sciences, or Master of Statistics
Applications (vita + motivation letter) are due no later than August 15 and are 
to be sent to Eva Ceulemans, Department of Educational Sciences, Andreas 
Vesaliusstraat 2 - box 3762, 3000 Leuven, Belgium.
For further information, please e-mail [EMAIL PROTECTED] 


http://scholarship-source.blogspot.com/



  

[PPIBelgia] [info] Ph.D. students in Finance/Financial Economics

2008-06-07 Terurut Topik Setio Pramono


 
Ph.D. students in Finance/Financial Economics
Universiteit Maastricht Ph.D. students in Finance/Financial Economics at the
Maastricht University and LIFE
Maastricht, 6200 MD
(Limburg), 38 hours per week

Job description
Function title: AT2008.130.Ph.D. students in
Finance/Financial Economics
Full-time Ph.D. students
for research projects in the areas of Real Estate; Art
Finance; Forward Premium Puzzle, Political, Economic and
Financial Instability Risks: Role and Implications for
International Financial Markets; Bank Lending; and Banking
System Stability.

Requirements
Required
education/skills:University Graduate
Ideally an MPhil
or MSc in Economics, Finance, or Econometrics; interest in
empirical research; strong academic record; excellent
knowledge of English. Desire to pursue an academic career
or to continue a career doing research in Financial
Economics in the public/private sector.
Job type:
Research / Advising
Workfield(s):
- Teaching
 Research(Scientific discipline: Economics)
-
Research trainees, non-tenured lecturers,
researchers(Scientific discipline: Economics)

Organization
Universiteit Maastricht
Universiteit
Maastricht (UM) the youngest university in the Netherlands,
is renowned for its unique, innovative, problem-based
learning system, which is characterized by a small-scale
and student-oriented approach. Research at UM is
characterized by a multidisciplinary and thematic approach,
and is concentrated in research institutes and schools.
Currently UM has around 11500 students and 3,000 employees.
Reflecting the universitys strong international profile, a
fair amount of both students and staff are from abroad. The
university hosts 6 faculties: Faculty of Health, Medicine
and Life Sciences, Faculty of law, Faculty of Economics and
Business Administration, Faculty of Humanities and
Sciences, Faculty of Arts and Social Sciences, Faculty of
Psychology.

Conditions of employment
Estimated
maximum salary per month: eur 2500 - 3000

Maximum salary amount in Euro's a month 2558 
Employment basis: Temporary for specified period
Duration of the contract: 2 years of intensive coursework
followed by 3 years of research
Maximum hours per
week: 38
Additional conditions of employment:
Candidates with an MPhil or specialized MSc degree might
qualify for a partial exemption from the coursework.

Additional
Information
Additional information about the
vacancy can be obtained from:

S. Kleimeier
Telephone number: 0031-43-3883733
E-mail address: [EMAIL PROTECTED]

Or Finance Department secretariat
Telephone
number: 0031-43-3883838
E-mail address: [EMAIL PROTECTED]

Application
You can apply for this job before 01-07-2008
(dd-mm-) by sending your application to:

Universiteit Maastricht
FEBA, HR-department

P.O.Box 616
6200 MD Maastricht
The
Netherlands
E-mail: [EMAIL PROTECTED]

When applying for this job always mention the
vacancynumber AT2008.130.


  

[PPIBelgia] [info] PhD student organic and molecular electronics (2x2 years)

2008-06-05 Terurut Topik Setio Pramono
Within the Institute for Materials Research (IMO)  of Hasselt University, the 
following position (m/f) is available:

PhD student organic and molecular electronics (2x2 years)
(mandate WNI/2008/021)

Job description
The research will be performed within the research group ‘Organic and  
Nanostructured Electronic Materials’ in the framework of the  IWT-SBO-project 
’Nanostructured POLYmer photovoltaic devices for  efficient solar SPECtrum 
harvesting’ (PolySpec). The subject of the  research is situated in the field 
of organic and molecular electronics  with focus on electro-optical and 
nano-morphological properties of  nanostructured semi-conducting polymers for 
new generation organic solar  cells. The IWT-SBO-project Polyspec is a joint 
project between IMO  (coördinator), IMEC, KULeuven, UGent, UAntwerpen and 
Hasselt University.

Diploma
Master degree (or equivalent) in either physics, chemistry or  engineering. 

Further information
* Content job responsibilities: 
* Prof. dr. Jean Manca, tel. +32-11-26 88  79, [EMAIL PROTECTED] 
* Prof. dr. Marc D’Olieslaeger (IMO),  +32–11–26 88 15, [EMAIL 
PROTECTED] 
* Content terms of employment and selection  procedure: Jef Vanvoorden, 
011-26 80 80, [EMAIL PROTECTED] 
Application
Applicants must use the official application forms 
* which are available at the Rectoraat of  Hasselt University, Campus 
Diepenbeek, Agoralaan - building D,  B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 
11 - 26 80 03 
* or which can be downloaded here pdf-file / Word format. 
The completed application forms must reach the above mentioned address  no 
later than Wednesday, July 2nd 2008.
Application by e-mail will only be taken into consideration when sent to the 
following address: [EMAIL PROTECTED]


  

[PPIBelgia] Fw: himamasta ) BEASISWA

2008-05-23 Terurut Topik Setio Pramono


- Forwarded Message 
From: Krisna Rahmantya [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, May 23, 2008 5:55:32 AM
Subject: himamasta ) BEASISWA


 
 


 
From:sari
[mailto:sari@ kjbk.co.id] 
Sent: Friday, May 23, 2008 10:38
AM
To: Krisna Rahmantya
Subject: Fw: [colacolo] BEASISWA
 
 
- Original Message - 
From:colacolo list,
buat yang ga penting-penting 
To:colacolo list,
buat yang ga penting-penting 
Sent:Friday, May 23,
2008 9:56 AM
Subject:[colacolo]
BEASISWA
 
terlampir info beberapa beasiswa luar negeri, lumayan kalo
dapet, bisa cuti 1-2 thn ke luar negeri


 
 _ _ _ 
Colacolo List for Colacolo Business

No virus found in this incoming message.
Checked by AVG.
Version: 7.5.524 / Virus Database: 269.24.0 - Release Date: 5/21/2008 12:00 AM
  

No virus found in this outgoing message.
Checked by AVG.
Version: 7.5.524 / Virus Database: 269.24.0 - Release Date: 5/21/2008 12:00 AM
  


  

[PPIBelgia] Fw: UNDANGAN PENGAJIAN BULANAN - SABTU, 31 MEI 2008

2008-05-18 Terurut Topik Setio Pramono


 Setia Pramana
Bioinformatics Research Group
Center for Statistics
Hasselt University
Agoralaan - building D
3590 Diepenbeek
Belgium 
Office: D56
Phone: +32-11-268288
Fax: +32-11-268299


http://hafidztio.multiply.com/
http://setiopramono.wordpress.com/



- Forwarded Message 
From: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Sent: Sunday, May 18, 2008 11:09:45 AM
Subject: UNDANGAN PENGAJIAN BULANAN - SABTU, 31 MEI 2008

Assalamulaikum Wr.Wb.

Bersama ini dengan hormat diberitahukan bahwa dalam rangka mempertebal  
keimanan serta mempererat tali silaturahmi diantara kaum muslimin,  
Keluarga Pengajian muslimin Indonesia Belgia akan menyelenggarakan  
acara pengajian rutin bulanan. Selama musim panas ini atas kesepakan  
anggota, jadwal pangajian akan dimajukan lebih awal menjadi pukul  
17.00 (5 sore).  Pengajian bulan ini Insya Allah akan diadakan pada:

 Hari  tgl: Sabtu, 31 Mei 2008
 Waktu:  Pukul 17.00 - selesai
 Tempat: Aula KBRI Brussel
 Avenue de Tervuren 294
 1150 BRUSSEL
 Acara:  - Pengajian dan Silaturrahim
 - Ekspresi Seni Islami

Sehubungan dengan hal tersebut dimohon kehadiran Bapak/lbu/Sdr/Sdri  
dan keluarga dalam acara tersebut dan demi kelancaran acara dimohon  
kehadirannya secara tepat waktu.

Demikian atas perhatian dan kehadiran Bapak/lbu/Sdr/Sdri sekalian  
diucapkan terima kasih.

Wassalammualaikum Wr.Wb

Pengurus KPMI Belgia

Edi Hartuslistiyoso
Ketua

Catatan: Silahkan mengunjungi website KPMI di http://www.kpmibelgia.com/
  untuk mendapatkan berbagai informasi tentang kegiatan KPMI



  

[PPIBelgia] Fw: Thalys Red Day en vente les 15 et 16 mai sur thalys.com

2008-05-15 Terurut Topik Setio Pramono

bagi yg ingin ke paris:



- Forwarded Message 
From: Thalys [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, May 15, 2008 1:30:46 PM
Subject: Thalys Red Day en vente les 15 et 16 mai sur thalys.com

newsletter-be-fr  
 
Nous avons recueilli vos données lors de votre inscription à la lettre 
d'information ou lors de votre achat sur www.thalys.com.
Vous disposez d'un droit d'accès, de modification, de rectification et de 
suppression des données qui vous concernent.
Pour l'exercer, nous vous invitons à utiliser la rubrique « Mes données Thalys 
».

Pour vous désinscrire de la lettre d'information de thalys.com, cliquez ici.  


  

[PPIBelgia] Brussels' Flowercarpet

2008-05-12 Terurut Topik Setio Pramono
Dear friends,

Mo kasih info ttg Brussels' Flowercarpet, tgl 15-17 august 2008. Jangan sampe 
ketinggalan moment terutama yang mau pulang, soalnya cuma 2 th sekali..more 
info:
http://www.flowercarpet.be


Tio



  

Be a better friend, newshound, and 
know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it now.  
http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJ

[PPIBelgia] PhD student Experimental Physics (2 x 2 years)

2008-05-11 Terurut Topik Setio Pramono
Within the Institute for Materials Research (IMO)  of Hasselt University, the 
following position (m/f) is available:

PhD student Experimental Physics (2 x 2 years)
(mandate WNI/2008/014)

Job description
The PhD student will conduct research within the BOF-project  “Fabrication of 
nanocrystalline diamond-based acoustic devices for (bio-)sensing  purposes”. 
Two main pathways will be followed, covering both  “piezoelectric-on-diamond” 
as well as “diamond-on-piezoelectric”,  combining thin nanocrystalline CVD 
diamond films with piezoelectric  materials such as AlN, langasite, etc. 
Research will focus on devices  based on surface and bulk acoustic waves, such 
as piezoelectric bimorph  micro-cantilevers, flexural plate wave (FPW) devices, 
and thickness  shear mode resonators. In a first stage, the candidate will have 
to get  acquainted with deposition techniques and material optimisation 
followed  by fabrication and characterisation of several device structures in  
order to obtain superior sensitivity levels than those currently  available

Profile and diploma
Master degree (or equivalent) in either physics, chemistry, biomedical  
sciences, engineering or materials science. A background in material  science 
and/or sensor technology is a plus.

Further information
* Content job responsibilities: 
* dr. Ken Haenen, (IMO), +32-11- 26 88 75, [EMAIL PROTECTED] 
* Prof. dr. Marc D’Olieslaeger (IMO),  +32–11–26 88 15, [EMAIL 
PROTECTED]
  
* Content terms of employment and selection  procedure: Jef Vanvoorden, 
011-26 80 80, [EMAIL PROTECTED] 
Application
Applicants must use the official application forms 
* which are available at the Rectoraat of  Hasselt University, Campus 
Diepenbeek, Agoralaan - building D,  B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 
11 - 26 80 03 
* or which can be downloaded here 
http://www.uhasselt.be/download/APengelsUH.doc 
The completed application forms must reach the above mentioned address  no 
later than Friday, June 6th 2008.
Application by e-mail will only be taken into consideration when sent to the 
following address: [EMAIL PROTECTED]


  

Be a better friend, newshound, and 
know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it now.  
http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJ

[PPIBelgia] [info] PhD Studentship Inorganic and Physical Chemistry

2008-05-11 Terurut Topik Setio Pramono
Within the Research Group ‘Inorganic and  Physical Chemistry’ of Hasselt 
University, the following position (m/f)  available:

PhD Studentship Inorganic and Physical Chemistry (2 x 2 years)
(mandate SBG/2008/001)

Job description
This PhD research is situated in the frame of a collaboration between  the 
Institute of Materials research and the Interuniversity  Microelectronics 
Centre (IMEC). Within the group of Inorganic and  Physical Chemistry and in a 
highly interdisciplinary context (chemistry  / materials physics / 
electronics), research will be performed towards  the development and the 
introduction of new metal oxide materials for  micro/nano-electronic devices of 
future technology generations, aiming  to meet the ever increasing demand of 
miniaturisation. The PhD project  will focus on the study and optimisation of 
wet-chemical synthesis  routes for innovative high-K dielectric metal oxides 
and the  characterisation of their ultrathin layers in view of finding suitable 
 next generation dielectrics for logic and DRAM devices. The research  will be 
carried out in close collaboration with IMEC and with other  disciplines within 
the institute for Materials Research.

Profile and diploma
Candidates are able to work independently and to conduct their research  in an 
interdisciplinary context. A strong interest in inorganic and  physical 
chemistry, materials science and thermodynamics as well as in  the synthesis 
and characterisation of materials with applications in  electronics is 
encouraged. The candidates should have an adequate  basic-knowledge of 
chemistry and materials science and should therefore  have a diploma of: Master 
in (applied) Chemistry or (applied) Physics,  Bio engineer, Master in 
Industrial Sciences, Civil Engineer or  equivalent diploma.

Further information
* Content job responsibilities: 
* Prof. dr. M. Van Bael, +32-(0)11-26 83  82, [EMAIL PROTECTED] 
* Prof. dr. J. Mullens, +32-(0)11-26 83  08, [EMAIL PROTECTED]
  
* Content terms of employment and selection  procedure: Jef Vanvoorden, 
011-26 80 80, [EMAIL PROTECTED] 
Application
Applicants must use the official application forms 
* which are available at the Rectoraat of Hasselt University, Campus 
Diepenbeek, Agoralaan -  building D, B-3590 Diepenbeek (Belgium), phone +32 - 
11 - 26 80 03 
* or which can be downloaded here pdf-file / Word format. 
The completed application forms must reach the above mentioned  address no 
later than Friday, June 6th 2008.
Application by e-mail will only be taken into consideration when sent to the 
following address: [EMAIL PROTECTED]



  

Be a better friend, newshound, and 
know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it now.  
http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJ

[PPIBelgia] Fw: phd postdoc positions

2008-05-10 Terurut Topik Setio Pramono


Collective Decision Making in Combinatorial Domains
This is a preliminary website for the NWO Vidi project Collective Decision 
Making in Combinatorial Domains, 
which is led by Ulle Endriss and will run from January 2008 until December 2012 
at the Institute for Logic, Language and Computation (ILLC) at the University 
of Amsterdam. 
The project will bring together ideas from computer science, 
artificial intelligence, multiagent systems, computational logic, and social 
choice theory to develop and analyse mechanisms for collective decision making
when the set of possible agreements has a combinatorial structure. Exemplary
applications include resource allocation problems with indivisible goods 
and the study of voting rules for committee elections. 
Keywords: computational social choice, multiagent resource allocation, 
preference modelling, social software 
Open Positions
We currently have two vacancies in this project: 
* PhD Student (4 year position -- deadline 1 June 2008)
* Postdoctoral Research Fellow (3 year position -- filled)
The latest planning foresees that the postdoc will be working on issues in 
multiagent resource allocation, while the PhD student will be concentrating
on logic-based approaches to modelling collective decision making mechanisms.
However, there is some flexibility in this and the exact programme of work will 
be
determined together with the successful candidates. Everyone with a serious 
research interest 
in computational 
social choice is encouraged to apply to either position. The successful 
candidates will be regular employees at the University of
Amsterdam. Salary and employment conditions will be in line with the
usual regulations for academic staff at Dutch universities.
Please follow the links above for further details on the open positions
and the application procedure. 
Project Summary
Collective decision making is the process of mapping the individual preference 
profiles of
independent agents into a joint decision. The need for collective decision 
making
mechanisms is abundant, not just in human society, but also in a number of 
scientific
and technological application areas. These range from logistics, over grid 
computing, to
e-democracy. The alternatives to be decided upon often have a combinatorial 
structure:
an alternative is characterised by a tuple of variables, each ranging over a 
finite domain.
For instance, if the objective is to divide a number of indivisible goods 
amongst several
agents, then each agent must be able to reason about his or her preferences 
over sets of
goods, of which there are exponentially many. Classical approaches to 
collective decision
making, developed in social choice theory, do not take the computational 
limitations
induced by the combinatorial nature of the problem into account. The overall 
aim of this
project is to develop a comprehensive theory of how agreements between 
independent
decision makers are formed when the domain of possible outcomes has a 
combinatorial
structure. Specific topics to be addressed include the compact representation of
preferences in combinatorial domains; the development of distributed approaches 
to
computing fair and economically efficient allocations of resources for varying
interpretations of the terms fairness and efficiency; and the logic-based 
modelling and
complexity-theoreti c analysis of collective decision making mechanisms. The 
project will
employ the tools and techniques of computer science in a broad sense, including
computational logic, artificial intelligence and multiagent systems, whilst 
also drawing
heavily upon ideas from mathematical economics, in particular social choice 
theory. 
Related Links
More information on this research area and on related events and activities
is available here: 
* What is Computational Social Choice?
* Survey Article on Computational Social Choice
* Survey Article on Multiagent Resource Allocation
* Logic and Computation Research Programme at the ILLC
* Computational Social Choice Seminar at the ILLC
Contact
For further information on the project or the open positions, please feel free 
to contact Ulle Endriss. 
   


Be a better friend, newshound, and 
know-it-all with Yahoo! Mobile. Try it now. 


  

Be a better friend, newshound, and 
know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it now.  
http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJ

[PPIBelgia] [info] 3 years PhD fellowship at the ISI Foundation (Turin, Italy)

2008-05-09 Terurut Topik Setio Pramono
The Complex 
Systems Lagrange Laboratory, Complex Networks Research Unit, 
at the ISI 
Foundation (Turin, Italy) invites applications for a 3 years PhD fellowship 
and for a 1+1 years Post Doctoral 
fellowship.
The successful 
candidates will be part of the research program in computational epidemiology 
EpiFor – Complexity and 
predictability of epidemics: toward a computational infrastructure for 
epidemic forecasts. The project aims at developing a vigorous research 
effort integrating 
mathematical and statistical epidemiology with 
computational sciences and informatics tools to 
conduct scenario analysis in 
public health domain. The candidates will substantially contribute to: 
i) 
the formulation of models for the basic theoretical understanding of epidemic 
multi-scale and 
agent based approaches and their predictive power; ii) the 
development of multi-scale computational 
approaches and data integration 
tools that will provide a realistic modeling framework for 
the analysis of 
observed epidemic outbreaks and the forecast of patterns of emerging diseases. 
The positions are 
available starting Summer 2008 and 
will start at a mutually agreed upon date. 
Applications are accepted till 
the positions are filled.
Electronic 
applications are preferred and are to be sent to Dr. Vittoria Colizza, [EMAIL 
PROTECTED] 
Please 
find below the details for each  position.
 
PhD 
position
Applicants should 
possess a B.S. or M.S. or equivalent degree (e.g. Italian laurea) in physics, 
applied mathematics, mathematical biology/epidemiology, or related areas, 
and have experience 
in computing programming (e.g. C/C++, etc.) and 
computing environments. High motivation, 
ability to quickly adapt to new 
scientific environment and good personal and communication skills 
(written 
and oral English) are assumed for this position.
The fellowship is 
open to students already enrolled in PhD programs or available to enroll in a 
PhD program related to the Host Institution. 
The application 
must include:
§ cover letter highlighting the candidate's suitability for 
this position;
§ curriculum vitae;
§ 1 letter of reference.
 
PostDoc 
position
Applicants should 
possess a PhD in physics, applied mathematics, mathematical 
biology/epidemiology, 
or related areas, and have experience in computing 
programming (e.g. C/C++, etc.) and computing 
environments. Proven ability to 
work independently and experience in statistical and numerical simulation 
methods and complex systems are considered to be important assets for this 
position. Experience 
with Geographic Information Systems is considered as 
added value. High motivation, ability to quickly 
adapt to new scientific 
environment and good personal and communication skills (written and oral 
English) 
are assumed for this position.
The position is 
for one year and can be extended for a second year, if skills, interest and 
performance allow. 
The application 
must include:
§ cover letter highlighting the candidate's suitability for 
this position;
§ curriculum vitae;
§ up to 3 selected preprints/publications most relevant for 
this position;
§ 2 letters of reference.


  

Be a better friend, newshound, and 
know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it now.  
http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJ

  1   2   >